Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 5 MATARAM


Kelas/ Semester : XI / 1
Mata Pelajaran : Matematika
Materi Pokok : Operasi perkalian dua matriks dan sifat-sifatnya
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit (1 kali pertemuan)

A. Kompetensi Inti

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya


2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama,
toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, procedural berdasarkan rasa
ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2.1 Memiliki motivasi internal, kemampuan bekerjasama, konsisten, sikap disiplin, rasa percaya
diri dan sikap toleransi dalam perbedaan strategi berfikir dalam memilih dan menerapkan
strategi menyelesaikan masalah.
2.2 Mampu mentransformasi diri dalam berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah, kritis dan
disiplin dalam melakukan tugas belajar matematika
2.3 Menunjukkan sikap bertanggungjawab, rasa ingin tahu, jujur dan berperilaku peduli lingkungan
3.4. Mendeskripsikan dan menganalisis konsep dasar operasi matriks dan sifat-sifat operasi
matriks serta menerapkannya dalam pemecahan masalah.
3.4.1 Menyatakan suatu fenomena atau fakta dalam bentuk matriks
3.4.2 Menemukan cara mengalikan dua matriks dari masalah sehari-hari
3.4.3 Menentukan syarat dua matriks dapat dikalikan
3.4.4 Menentukan hasil perkalian dua matriks
4.2 Memadu berbagai konsep dan aturan operasi matriks dan menyajikan model matematika dari
suatu masalah nyata dengan memanfaatkan nilai determinan atau invers matriks dalam
pemecahannya.

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui proses mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, mengolah informasi, diskusi, serta
mengasosiasi peserta didik dapat :
1. Menyatakan suatu fenomena atau fakta kontekstual dalam bentuk matriks
2. Menemukan cara mengalikan dua matriks dari masalah sehari-hari
3. Menentukan syarat dua matriks dapat dikalikan
4. Menentukan hasil perkalian dua matriks
5. Menemukan sifat-sifat perkalian dua matriks
6. Menunjukkan kerjasama dan komunikasi dalam kerja kelompok
7. Menunjukkan sikap jujur, percaya diri, dan tanggung jawab dalam menyelesaikan tugas yang
diberikan

D. Materi Pembelajaran
Fakta
- Bentuk matriks
- Fakta kontekstual yang berkaitan dengan bentuk matriks

Konsep
- Elemen baris
- Elemen kolom
- Ordo matriks

Prinsip
- Rumus Perkalian dua matriks
- Syarat dua matriks dapat dikalikan
- Sifat-sifat operasi perkalian dua matriks

Prosedur
- Langkah-langkah menemukan konsep perkalian dua matriks
- Langkah-langkah menentukan hasil perkalian dua matriks
- Langkah-langkah mengidentifikasi syarat dua matriks dapat dikalikan

E. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Discovery Learning
3. Metode : diskusi kelompok,tanya jawab, dan penugasan

F. Alat/Media/Sumber Belajar
1. Alat/Bahan : Penggaris
2. Media : Papan Tulis/White Board, LCD
3. Sumber Belajar :
a. Buku Siswa Kelas XI smst 1 Hal. 58 – 68 , Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014
b. Buku Guru Kelas XI Hal. 72 – 85 , Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014
c. Lembar Kerja Siswa
d. Internet
G. Kegiatan Pembelajaran
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan waktu
Pendahuluan
1. Peserta didik merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan 15
dengan kondisi dan pembelajaran sebelumnya menit
2. Peserta didik menerima informasi tentang pembelajaran yang akan
dilaksanakan dengan materi yang memiliki keterkaitan dengan materi
sebelumnya.
Kegiatan Inti 45
Fase I Menit

Stimulation (stimulasi/pemberian rangsangan)

1. peserta didik diorganisir untuk mengamati contoh masalah dalam


kehidupan sehari-hari (masalah 1) :

Agen perjalanan menawarkan paket wisata ke pulau Lombok sebagai berikut :


Paket I terdiri 3 malam menginap dan 4 obyek wisata
(Mengamati fakta matematika) Mengamati

Paket II terdiri 4 malam menginap dan 6 obyek wisata


Paket III terdiri dari 5 malam menginap dan 8 obyek wisata
Hotel obyek menginap dan bus untuk transportasi terdiri dari dua jenis yakni
kelas utama dan kelas ekonomi, dengan tabel harga masing-masing kelas
sebagai berikut :
Kelas Utama Kelas Ekonomi

Harga kamar hotel / malam Rp.500.000,00 Rp.300.000,00

Harga transport bus / obyek wisata Rp.100.000,00 Rp.50.000,00

2. Peserta didik mengamati bentuk perkalian dua matriks (masalah 2) :


1 2
( )( )
a. 3 4 × 4 3
5 6
2 1

1 2
( )( )
b. 4 3 × 3 4
2 1
5 6
(Berfikir divergen) Menanya

Fase II
Problem statemen (pertanyaan/ identifikasi masalah)
1. Memfasilitasi peserta didik untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami terkait
dengan permasalahan yang diberikan.
2. Memancing peserta didik untuk memikirkan secara logik :
“bagaimana cara menghitung harga total dari masing-masing Paket dan Kelas?”
3. Memancing peserta didik untuk memikirkan secara logik :
“bagaimana cara mengalikan dua matriks?”
4. Memancing peserta didik untuk memikirkan secara logik :
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan waktu
Fase III
Data collection (pengumpulan data)
1. Peserta didik secara berkelompok mendiskusikan fakta-fakta yang berkaitan dengan
permasalahan.
2. Secara berkelompok peserta didik mendiskusikan pemecahan masalah dengan
mengidentifikasi masalah dalam bentuk tabel :
- menuliskan bentuk tabel paket wisata dan menyandingkan tabel harga sewa hotel
dan bus
Mengumpulkan Informasi

Kelas
Banyak Kelas Utama
Banyak Ekonomi
obyek (dalam
Menginap (dalam
wisata ratusan ribu)
ratusan ribu)

Harga kamar
Paket I .... .... hotel / malam .... ....

Paket II .... .... Harga transport


bus / wisata
.... ....
(Mencoba / Mengaitkan teorema)

Paket III .... ....

Fase IV
Data processing (pengolahan data)

1. Peserta didik mendikusikan secara berkelompok pemecahan masalah 1 :


“bagaimana cara menghitung harga total dari masing-masing Paket dan Kelas?”
2. Secara berkelompok peserta didik mendiskusikan permasalahan 1 dengan
menyatakan permasalan tsb dalam bentuk matriks yang mengarah penemuan konsep
operasi perkalian dua matriks.
3. Peserta didik mendikusikan secara berkelompok pemecahan masalah 2 :
“bagaimana cara mengalikan dua matriks?”
4. Peserta didik mendikusikan secara berkelompok pemecahan masalah 2 :
“apa syarat dua matriks dapat dikalikan ?”
5. Peserta didik mendikusikan secara berkelompok hipotesa sementara dari penyelesaian
masalah 1 dan masalah 2
Fase V
(Memperluas konsep / Mengasosiasi
Informasi

Verification (pembuktian)
1. Peserta didik mendikusikan secara berkelompok untuk menguji hipotesa sementara dari
penyelesaian masalah 1 dan masalah 2 dengan menyelesaikan bentuk perkalian
matriks:

a. 1 2 × 1 3 2
( )( )
Membuktikan)

4 3 3 2 4
Fase VI
Mengkomunikasi

Generalization (menarik kesimpulan/generalisasi)


1. Setelah kegiatan diskusi selesai, guru meminta perwakilan setiap kelompok untuk
menyajikan / mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya masing-masing.
2. Kelompok lain menanggapi sajian dari perwakilan kelompok yang tampil.
3. Peserta didik menghubungkan pengetahuan yang diperoleh dari hasil pengamatan
maupun jawaban sementara dari masalah 1 dan 2 dengan hasil tahap verifikasi
(Menyimpulkan dan

sehingga peserta didik menemukan kesimpulan konsep perkalian dua matriks dan
mengaitkan)

Penutup
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan waktu
1. Peserta didik merefleksi penguasaan materi yang telah dipelajari dengan 30
membuat catatan penguasaan materi. menit
2. Peserta didik diberikan evaluasi dan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran
yang telah dicapai.
3. Guru memberikan tugas mandiri (mengerjakan soal uji Kompetensi 2.1 halaman
66 – 67)
4. Peserta didik mendengarkan arahan guru untuk materi pada pertemuan
berikutnya

H. Penilaian Hasil Belajar


a. Teknik dan Instrumen Penilaian:
Penilaian Sikap: observasi, jurnal, penilaian diri dan penilaian rekan sebaya
Penilaian Pengetahuan: tes tertulis, lisan dan penugasan
Penilaian Keterampilan: unjuk kerja, projek dan portofolio
b. Prosedur Penilaian:

No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian

Sikap Observasi, Jurnal Selama pembelajaran


1.
a. Bekerjasama dalam kegiatan dan saat diskusi
kelompok.
b. Jujur dalam menjawab permasalahan
yang diberikan Setelah ulangan
Penilaian diri
c. Tanggung jawab dalam harian (pertemuan
menyelesaikan permasalahan yang
terakhir/ pert.4)
diberikan
d. Disiplin selama proses pembelajaran
maupun saat mengumpulkan tugas
e. Kritis dan kreatif dalam mengajukan Penilaian rekan Setelah kegiatan
atau menjawab pertanyaan sebaya diskusi kelompok
f. Rasa ingin tahu dalam memahami (pert.3)
materi maupun saat menyelesaikan
permasalahan

Pengetahuan
2.
a. Memahami konsep operasi perkalian Tes lisan Diakhir penyampaian
dua matriks materi atau saat
presentasi
(kemampuan
berkomunikasi)
b. Menghitung hasil operasi perkalian Tes tertulis dan Setelah selesai
dua matriks Penugasan membahas materi dan
untuk tugas
disampaikan pada
kegiatan penutup,
untuk dikumpulan di
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian

pertemuan berikutnya.

Keterampilan
3.
a. Menerapkan konsep barisan dan Penilaian Unjuk kerja Saat proses
deret tak hingga dalam pembelajaran
menyelesaikan masalah Penilaian projek dan Setelah laporan
b. Mengolah dan menganalisis informasi
portofolio selesai (dengan batas
berkaitan dengan permasalahan
barisan dan deret tak hingga, waktu yang ditentukan
kemudian memaparkan hasilnya di ±2 minggu).
depan kelas Penilaian saat
presentasi untuk
tugas projek.
Mataram, ............................. 2014
Mengetahui
Kepala SMAN 5 Mataram, Guru Mata Pelajaran,

............................................ M. Rofi Aryadi, S.Pd.


NIP. .................................... NIP. 19660811 198901 1003
Nama : .....................................
....................................................
....................................................
LEMBAR KERJA SISWA Kelompok : .................................
Kelas/ Semester : XI / 1
Materi Pokok : Operasi perkalian dua matriks dan yarat operasi perkalian dua matriks
Alokasi Waktu : 45 menit

Petunjuk :
1. Buatlah kelompok yang terdiri dari 4 – 5 siswa
2. Diskusikanlah bersama teman-temanmu sehingga kalian dapat :
- Menemukan prosedur perkalian dua matriks
- Menentukan hasil Operasi perkalian dua matriks
- Menemukan syarat dua matriks dapat dikalikan
3. Amatilah masalah berikut ini :

Masalah 1 :
Agen perjalanan menawarkan paket wisata ke pulau Paket III terdiri dari 5 malam menginap dan 8 obyek
Lombok sebagai berikut : wisata
Paket I terdiri 3 malam menginap dan 4 obyek wisata Hotel obyek menginap dan bus untuk transportasi terdiri
dari dua jenis yakni kelas utama dan kelas ekonomi,
Paket II terdiri 4 malam menginap dan 6 obyek wisata
dengan tabel harga masing-masing kelas sebagai
berikut :
Kelas Utama Kelas Ekonomi

Harga kamar hotel /


Rp.500.000,00 Rp.300.000,00
malam

Harga transport bus /


Rp.100.000,00 Rp.50.000,00
obyek wisata

“bagaimana cara menghitung harga total dari masing-masing Paket dan Kelas?”

Masalah 2 :
1 2
( )( )
a . 3 4 × 4 3 = ..... ?
5 6
2 1

1 2
( )( )
b . 4 3 × 3 4 = .... ?
2 1
5 6

4. Menurutmu, dari masalah (1) berapa harga total dari masing-masing Paket dan Kelas?”
..........................................................................................................................................................................
..........................................................................................................................................................................
..........................................................................................................................................................................
..........................................................................................................................................................................
..........................................................................................................................................................................
.....
..........................................................................................................................................................................
.
..........................................................................................................................................................................
.

5. Coba kalian nyatakan masalah (1) menjadi bentuk tabel, isilah titik-titik ...

B B K K
a a e e
n n l l
y y a a
a a s s
k k
U E
M o t k
e b a o
n y m n
g e a o
i k m
n i
(
a (
w d
p d
i a
a
s l
l
a a
a
t m
m
a
r
r
a
a
t
t
u
u
s
s
a
a
n
n

r
r
i
i
b
b
u
u
)
)

. . Harga
. .
Pak . . kamar . .
hotel /
et I
. . mala . .
m
. . . .

. . Harga
. .
Pak . . transp . .
ort
et II
. . bus / . .
wisata
. . . .

. .
Pak . .
et
III . .
. .

Hasilnya :

Total harga Kelas Utama Total harga Kelas Ekonomi


(dalam ratusan ribu) (dalam ratusan ribu)

Pak ( .... x .... ) + ( .... x .... ) ( .... x .... ) + ( .... x .... )


et I = ........ = ........

Pak ( .... x .... ) + ( .... x .... ) ( .... x .... ) + ( .... x .... )


et II = ........ = ........

Pak ( .... x .... ) + ( .... x .... ) ( .... x .... ) + ( .... x .... )


et
III = ........ = ........

6. Selanjutnya kalian nyatakan menjadi bentuk matriks, isilah titik-titik ...


… … … …
( )(
… … ×
… …
… …=
… … )
… …
… … ( )
7. Dari langkah 6 diatas tuliskan cara mengalikan dua matriks dengan kata-katamu sendiri ....
..........................................................................................................................................................................
..........................................................................................................................................................................
..
8. Dapatkah kalian menghitung hasil perkalian dari dua matriks berikut ?
Masalah 2 :
1 2 … ×… … ×… … …
( )( )
a . 3 4 × 4 3 = ..... ? Jawab:. … ×… … ×… = … …
5 6
2 1
… ×… … ×… … … ( )( )
1 2
( )( )
b . 4 3 × 3 4 = .... ?
2 1
5 6
mengapa b) tidak dapat dihitung? Jelaskan alasanmu ...........................................................
Apa kesimpulan sementara dari yang dapat kalian simpulkan?
9. untuk menguji kesimpulanmu , coba kalian selesaikan bentuk perkalian matriks berikut :

1 2
( )(
a. 3 4 × 1 3 2
5 6
3 2 4 )
1 2
b. 1
(3
3 2 4
2 × 3 4
5 6
) ( )
10. Berdasarkan langkah 1 s.d. 9 diskusikan kesimpulanmu dengan kelompok lain!

Kesimpulan :

1. Perkalian dua matriks A×B dapat dihitung hasil perkaliannya dengan


syarat .............................................................................................................................................................
2. Prosedur perkalian dua matriks : (cermati definisi 2.3 halaman 62)
..........................................................................................................................................................................
..........................................................................................................................................................................
..........................................................................................................................................................................
..........................................................................................................................................................................
..........................................................................................................................................................................
.....
Nilai : .........................
............
........................................
............
Paraf

Anda mungkin juga menyukai