Anda di halaman 1dari 4

LAMPIRAN 1

RANGKUMAN MATERI
Ada berapa arah Mata Angin ?
Ada yang menjawab bahwa arah mata angin itu ada 4, ada yang menjawab 8 bahkan 16 arah
mata angin, itu semua benar. Ada 3 arah mata angin yaitu : Primer, Skunder dan Tersier.
 Arah Mata Angin Primer yaitu 4 arah mata angin utama yang terdiri dari Timur,
Barat, Utara, Selatan
 Arah Mata Angin Skunder yaitu telah ditambah 4 arah mata angin laiya, seperti Barat
Daya, Barat Laut, Timur Laut, Tenggara 
 Arah Mata Angin Tersier yang sangat jarang di sebut adalah penambahan 8 arah mata
angin lainya yakni Timur Timur Laut (TTL) cara membacanya : ambil 1 nama arah mata
angin primer seperti T, B, U, S baru sebut arah mata angin skundernya misal barat
daya. Jadi arah diantara Barat dan Barat Daya di sebut dengan arah BBD (Barat Barat
Daya)
Apakah itu Kompas ? 
Kalau sudah tau arah mata angin, kompas sangat erat dengan istilah itu. Karena kompas
adalah alat untuk menentukan atau mencari arah mata angin.
Siapa yang menggunakan Kompas ?
Banyak aktivis yang menggunakan kompas, mulai dari tentara, pramuka, petuaalang, nahoda,
pilot, pengembara dan lain sebagainya sesuai dengan fungsi kompas itu sendiri 
Bagaimana Kompas itu?
Badan kompas berfungsi sebagai pembungkus dan pelindung komponen utama kompas. Jarum
magnet dipasang sedemikian rupa agar bisa berputar bebas secara horizontal. Skala
penunjuk umumnya berupa lingkaran 360° dan arah mata angin. Bagian-bagian kompas yang
penting diantara lain yakni:
>  Dial, yaitu permukaan di mana tertera angka & huruf seperti pada permukaan jam.
>  Visir, yaitu pembidik sasaran
>  Kaca Pembesar, untuk pembacaan pada angka
>  Jarum penunjuk
>  Tutup dial dengan dua garis bersudut 45 derajat.
>  Alat penggantung, dapat juga digunakan sebagai penyangkut ibu jari untuk menopang
kompas pada saat membidik.
Angka-angka yang ada di kompas dan istilahnya ——>
North = Utara = 00 East = Timur = 900
North East = Timur Laut = 450 South East = Tenggara = 1350
0
South = Selatan = 180 South West = Barat Daya = 2250
West = Barat = 2700 North West = Barat Laut = 3250

Bagaimana caranya menggunakannya?


Karena mungkin agak sulit dipakai bagi mereka yang awam dan baru mengenal dengan Kompas.
Dan inilah cara menggunakan Kompas
 Letakkan kompas anda di atas permukaan yang datar. setelah jarum kompas tidak
bergerak lagi, maka jarum tersebut menunjuk ke arah utara magnet.
 Bidik sasaran melalui visir dengan kaca pembesar. Miringkan sedikit letak kaca
pembesar, kira-kira 500 di mana berfungsi untuk membidik ke arah visir dan mengintai
angka pada dial.
 Apabila visir diragukan karena kurang jelas dilihat dari kaca pembesar, luruskan
saja garis yang terdapat pada tutup dial ke arah visir, searah dengan sasaran bidik
agar mudah dilihat melalui kaca pembesar
 Catat Hasil bidik yang di sebut dengan Check Point

LAMPIRAN 2
LANGKAH PERMAINAN TALKING STICK

Adapun langkah-langkah penerapan Model Pembelajaran Talking Stick menurut Suyatno


(2009:124) adalah
a. guru menyiapkan sebuah tongkat atau stick.
b. guru  menyampaikan  materi  pokok  yang  akan  dipelajari,  kemudian memberikan 
kesempatan  kepada peserta  didik  untuk  membaca  dan mempelajari materi pada
pegangan/paketnya.
c. setelah  selesai  membaca  buku  dan  mempelajarinya,  guru mempersilahkan peserta
didik untuk menutup bukunya.
d. guru  mengambil  tongkat  dan  memberikan  kepada peserta  didik,  setelah itu  guru 
memberikan  pertanyaan  dan  peserta  didik  yang  memegang tongkat  tersebut  harus 
menjawabnya,  demikian  seterusnya  sampai sebagian  besar peserta  didik mendapat 
bagian  untuk  menjawab  setiap pertanyaan dari guru.
e.  guru memberikan kesimpulan.
f.  evaluasi.
g. penutup.

LAMPIRAN 3
SOAL-SOAL

1. Berjalanlah ke arah selatan kemudian berbelok 90° ke kanan. Sekarang kamu berjalan
ke arah . . . .
2. Berdirilah mengahadap ke arah barat. Kemudian putar badanmu menjadi menghadap
selatan. Kamu berputar membetuk sudut sebesar . . . .°
3. Berdirilah menghadap arah timur. Jika kamu memutar badan ke kiri 180°, maka kamu
menghadap arah . . . .
4. Sebuah anak panah menunjuk ke arah utara. Anak panah tersebut diputar ke kiri 90°.
Sehingga anak panah tersebut sekarang menghadap ke arah . . . .
5. Sebelumnya, kamu membelakangi arah selatan. Jika sekarang kamu menghadap ke arah
selatan, maka kamu telah memutar badan . . . .°
6. Berjalanlah ke arah Timur kemudian berbelok 90 derajat ke kanan. Sekarang kamu
berjalan ke arah....
7. Sudut terkecil yang dibentuk jarum panjang dan jarum pendek pada pukul 4 tepat
adalah...

LAMPIRAN 4

LAGU PRAMUKA SIAP YANG PUNYA

Pramuka siapa yang punya


Pramuka siapa yang punya
Pramuka siapa yang punya
Yang punya kita semua

Kecil-kecil itu siaga


Besar-besar itu penggalang
Lebih besar itu penegak
Pandega paling besar

Siaga mula bantu tata


Penggalang ramu rakit terap
Penegak bantara laksana
Pandega satu saja
Ingat-ingat itu remember
Jangan lupa itu don't forget
Aku cinta I love you
Hanya kamu Only you

Berjalanlah ke arah selatan Berdirilah mengahadap ke arah barat. Kemudian

kemudian berbelok 90° ke kanan. putar badanmu menjadi menghadap selatan. Kamu

Sekarang kamu berjalan ke arah . . berputar membetuk sudut sebesar . . . .°

Berdirilah menghadap arah timur. Sebuah anak panah menunjuk ke arah utara. Anak
Jika kamu memutar badan ke kiri panah tersebut diputar ke kiri 90°. Sehingga
180°, maka kamu menghadap arah . anak panah tersebut sekarang menghadap ke arah
. . .

Sebelumnya, kamu membelakangi arah selatan. Berjalanlah ke arah Timur kemudian


Jika sekarang kamu menghadap ke arah selatan, berbelok 90 derajat ke kanan.
maka kamu telah memutar badan . . . .° Sekarang kamu berjalan ke arah

Sudut terkecil yang dibentuk jarum


panjang dan jarum pendek pada

Anda mungkin juga menyukai