Anda di halaman 1dari 2

NAMA : NUR AISYAH ABBAS

NIM : G70118108
KELAS :E

TUGAS 1 FARMASI KLINIK DASAR

1. Obat-obat yang sering digunakan sebagai offlabel pada anak-anak atau pediatric.
Jawab: Salbutamol, Atenolol, Amoksisilin, Tobramisin, Paracetamol, Sildenafil, dan
Vitamin B6.

2. Kasus.
 Kasus 1

Permasalahan:
Dokter memberi kodein secara off-lable dengan memanfaatkan efek samping dari
kodein, yaitu konstipasi yang akan mengubah konsistensi tinja menjadi normal/lunak.
Dokter meresepkan kodein tanpa mempertimbangkan obat lain yang sedang dikonsumsi
si anak, dalam hal ini Salbutamol sirup1mg untuk mengatasi asma ringan yang sudah
diderita lebih dulu. Anak-anak <12 tahun lebih rentan terhadap efek kodein, khususnya
jika ada faktor-faktor risiko terjadinya depresi pernafasan (Medscpae,2021).

Solusi:
Sebaiknya pemberian obat kodein diganti dengan suplemen zinc. Diberikan
1x10mg/hari secara oral dengan lama pengobatan suplemen zinc selama 10 hari
meskipun diare telah berhenti (MIMS,2021).
Suplemen zinc diberikan dengan tujuan mengurangi resiko diare, mengurangi resiko
keparahan penyakit. Pemberian antibiotik juga dapat dipertimbangkan dengan
memperhatikan beberapa kondisi-kondisi. Contohnya seperti: diare yang berlangsung
lama (>10hari) (IndriyaniD.,Putra,2020).
 Kasus 2

Permasalahan :
Pemberian trimethoprim untuk terapi ISK sudah betul. Hanya saja, dosis trimethoprim
kurang tepat.

Solusi:
Dosis untuk trimethoprim untuk ISK pada usia 4 bulan - 2tahun adalah 25 mg/hari
(MIMS, 2021).

Anda mungkin juga menyukai