Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI PENULISAN SOAL TES UJI COBA UJIAN SEKOLAH

SMP KABUPATEN PURWOREJO


TAHUN PELAJARAN 2020/2021
Mata Pelajaran : PJOK
Jenis Ulangan : Tertulis

NO. SK/KD MATERI INDIKATOR

> Memahami konsep dan prosedur menendang bola

Sepak bola > Memahami gerak spesifik menggiring bola

> Memahami peraturan permainan

> Memahami konsep dan prosedur pasing atas

> Memahami konsep dan prosedur pasing bawah

3.1. Memahami konsep Bola voli > Memahami konsep dan peraturan servis bola voli
variasi gerak spesifik dalam
1 berbagai permainan bola > Memahami peraturan servis bola voli
besar sederhana dan atau
tradisional > Memahami peraturan permainan bola voli

> Memahami konsep dan prosedur drible

> Memahami konsep dan prosedur passing

Bola basket > Memahami konsep dan prosedur menembak/shooting

> Memahami point/nilai bola masuk ke ring

> Memahami peraturan permainan

Kasti > Memahami peraturan permainan


3.2. Memahami konsep
variasi gerak spesifik dalam Bulutangkis > Memahami konsep dan prosedur servis
2 berbagai permainan bola
kecil sederhana dan atau
> Memahami servis , prosedur gerak pukulan drive dan top
tradisional Tenis meja
spin
> Teknik jalan cepat/topang kaki

Jalan cepat > Teknik gerak pinggul

> Membandingkan jalan dan lari

> Memahami konsep dan prosedur teknik start, berlari dan


Lari jarak pendek
memsuki garis finish
3.3 Memahami konsep variasi > Memahami konsep dan prosedur start dan perpindahan
gerak spesifik jalan, lari, Estafet
tongkat
lompat, dan lempar dalam
3
berbagai permainan > Awalan
sederhana dan atau
tradisional > Tumpuan/tolakan
Lompat jauh
> Sikap badan di udara

> Peraturan lompat jauh

> Memahami konsep dan prosedur teknik memegang,


Tolak peluru
melepaskan peluru
Lempar cakram > Memahami konsep dan prosedur pegangan cakram
3.4 Memahami konsep
4 variasidan kombinasi gerak Pencak silat > Memahami konsep dan prosedur serangan dan tangkisan
spesifik seni beladiri. **)

3.5 Memahami konsep >Memahami konsep kekuatan dan daya tahan,durasi,


latihan peningkatan derajat Intesitas/frekuensi latihan kebugaran jasmani
kebugaran jasmani yang
terkait dengan keterampilan Kebugaran
5 > Bentuk latihan kebugaran jasmani
(kecepatan, kelincahan, Jasmani
keseimbanga, dan
koordinasi) serta pengukuran
hasilnya > Memahami konsep dan prosedur latihan kebugaran

> Memahami prosedur gerak spesifik guling depan dan


3.6 Memahami konsep
belakang
kombinasi keterampilan
6 berbentuk rangkaian gerak Senam lantai
sederhana dalam aktivitas
spesifik senam lantai
3.6 Memahami konsep
kombinasi keterampilan
6 berbentuk rangkaian gerak Senam lantai
sederhana dalam aktivitas
spesifik senam lantai > Memahami gerak spesifik guling lenting

3.7 Memahami prosedur


variasi dan kombinasi gerak
berbentuk rangkaian langkah
dan ayunan lengan mengikuti
irama (ketukan)
7 Senam Irama > Memahami konsep dan prosedur langkah rapat
tanpa/dengan musik sebagai
pembentuk gerak
pemanasan, inti latihan, dan
pendinginan dalam aktivitas
gerak berirama.

3.8 Memahami konsep gerak


spesifik salah satu gaya > Memahami gerak spesifik renang gaya dada dan gaya
8 Renang
renang dalam bentuk bebas
perlombaan.***)

P3K > Memahami prinsip P3K


Pola makan
> Memahami makanan dan zat gizi seimbang
9 Ilmu Kesehatan seimbang
Perkembangan
> Memahami pertumbuhan sekunder laki-laki dan perempuan
tumbuh remaja

Anda mungkin juga menyukai