Anda di halaman 1dari 8

LABORATORIUM BAHAN GALIAN

JURUSAN TEKNIK GEOLOGI, UNIVERSITAS GADJAH MADA

Nama : Fandi Imanda H.


Lembar Pengamatan Peraga Endapan
NIM : 17/413633/TK/46073
Porfiri
No. Peraga : L-92

Komponen pengamatan Keterangan


1. Warna batuan Abu-abu
2. Tipe, intensitas, dan efek Tipe alterasi filik, Intesitas alterasi: teralterasi
alterasi batuan seluruhnya, Efek alterasi batuan; pervasif
3. Host Rock -
4. Pemerian Urat/Gangue Tekstur dan geometri urat :
Tidak terdapat urat
Hubungan overprinting antar urat:
Tidak ada
5. Mineralogi (deskripsi) Mineral asli :
-
Mineral Sekunder :
Mineral-mineral kunci/ penciri alterasi
Mineral kaolin berwarna putih keabu-abuan
dengan kilap tanah, memiliki bentuk tidak
teramati, dengan ukuran <1 mm, kemagnetan
diamagnetik, ketembusan cahaya opaq, cerat
putih, skala mohs <2, dan test fiz tidak bereaksi.
Kelimpahan melimpah 50%
Mineral serisit berwarna colourless-putih dengan
kilap dull-akca, memiliki bentuk tidak teramati,
dengan ukuran <1 mm, kemagnetan diamagnetik,
ketembusan cahaya transparent-translucent, cerat
putih, skala mohs 5.5-6, dan test fiz tidak bereaksi.
Kelimpahan melimpah 40%
Mineral-mineral tambahan
Mineral pirit berwarna kuning keemas-emasan
dengan kilap logam, memiliki bentuk granular,
dengan ukuran <1-1 mm, kemagnetan
diamagnetik, ketembusan cahaya opaq, cerat
hitam, skala mohs 6-6.5, dan test fiz tidak bereaksi.
Kelimpahan melimpah 10%
Mineral-mineral pengisi tubuh urat/gangue
mineral non-logam
-
mineral logam (bijih).
-
6. Tipe endapan: Endapan Porfiri (Corbett dan Leach, 1995)
LABORATORIUM BAHAN GALIAN
JURUSAN TEKNIK GEOLOGI, UNIVERSITAS GADJAH MADA

Nama : Fandi Imanda H.


Lembar Pengamatan Peraga Endapan
NIM : 17/413633/TK/46073
Porfiri
No. Peraga : L-84

Komponen pengamatan Keterangan


1. Warna batuan Abu-abu kehitam-hitaman
2. Tipe, intensitas, dan efek Tipe alterasi argilik, Intesitas alterasi: teralterasi
alterasi batuan seluruhnya, Efek alterasi batuan; pervasif
3. Host Rock -
4. Pemerian Urat/Gangue Tekstur dan geometri urat :
- Tekstur urat: stockwork
- Geometri urat: stockwork
Hubungan overprinting antar urat:
Tidak ada
5. Mineralogi (deskripsi) Mineral asli :
-
Mineral Sekunder :
Mineral-mineral kunci/ penciri alterasi
Mineral kaolin berwarna putih keabu-abuan
dengan kilap tanah, memiliki bentuk tidak
teramati, dengan ukuran <1 mm, kemagnetan
diamagnetik, ketembusan cahaya opaq, cerat
putih, skala mohs <2, dan test fiz tidak bereaksi.
Kelimpahan melimpah 40%
Mineral limonit berwarna coklat kejingga-jinggaan
dengan kilap tanah, memiliki bentuk tidak
teramati, dengan ukuran <1 mm, kemagnetan
diamagnetik, ketembusan cahaya opaq, cerat
coklat ke kejingga-jinggaan, skala mohs <2, dan
test fiz tidak bereaksi. Kelimpahan melimpah 30%
Mineral-mineral tambahan
-
Mineral-mineral pengisi tubuh urat/gangue
mineral non-logam
-
mineral logam (bijih).
Mineral hematit berwarna hitam dengan kilap tanah,
memiliki bentuk tidak teramati, dengan ukuran
<1 mm, kemagnetan paramagnetik, ketembusan
cahaya opaq, cerat merah, skala mohs 5.5-6.5, dan
test fiz tidak bereaksi. Kelimpahan melimpah 30%

6. Tipe endapan: Endapan Porfiri (Corbett dan Leach, 1995)


LABORATORIUM BAHAN GALIAN
JURUSAN TEKNIK GEOLOGI, UNIVERSITAS GADJAH MADA

Nama : Fandi Imanda H.


Lembar Pengamatan Peraga Endapan
NIM : 17/413633/TK/46073
Porfiri
No. Peraga : LM-11

Komponen pengamatan Keterangan


1. Warna batuan Abu-abu kehitam-hitaman
2. Tipe, intensitas, dan efek Tipe alterasi potasik, Intesitas alterasi: teralterasi
alterasi batuan seluruhnya, Efek alterasi batuan; pervasif
3. Host Rock -
4. Pemerian Urat/Gangue Tekstur dan geometri urat :
- Tekstur urat: stockwork
- Geometri urat: stockwork
Hubungan overprinting antar urat:
Terdapat hubungan overprinting pada tubuh urat
magnetit yang dipotong oleh urat pirit
5. Mineralogi (deskripsi) Mineral asli :
-
Mineral Sekunder :
Mineral-mineral kunci/ penciri alterasi
Mineral biotit sekunder berwarna hitam kecoklat-
coklatan dengan kilap kaca, memiliki bentuk
tabular, dengan ukuran 2-4 mm, kemagnetan
diamagnetik, ketembusan cahaya translucent,
cerat putih, skala mohs 2-3, dan test fiz tidak
bereaksi. Kelimpahan melimpah 15%
Mineral ortoklas berwarna merah kemerah mudaan
dengan kilap kaca, memiliki bentuk yang tidak
teramati, dengan ukuran 2-4 mm, kemagnetan
diamagnetik, ketembusan cahaya translucent,
cerat putih, skala mohs 6, dan test fiz tidak
bereaksi. Kelimpahan melimpah 15%
Mineral-mineral tambahan
Mineral pirit berwarna kuning keemas-emasan
dengan kilap logam, memiliki bentuk granular,
dengan ukuran <1-1 mm, kemagnetan
diamagnetik, ketembusan cahaya opaq, cerat
hitam, skala mohs 6-6.5, dan test fiz tidak bereaksi.
Kelimpahan melimpah 45%
Mineral-mineral pengisi tubuh urat/gangue
mineral non-logam
-
mineral logam (bijih).
Magnetit M, pirit kuarsa D, pirit B
Mineral magnetit berwarna hitam dengan kilap
logam, memiliki bentuk tidak teramati, dengan
ukuran 2-4 mm, kemagnetan feromagnetik,
ketembusan cahaya opaq, cerat hitam, skala mohs
5.5-6.5, dan test fiz tidak bereaksi. Kelimpahan
melimpah 20%

6. Tipe endapan: Endapan Porfiri (Corbett dan Leach, 1995)


LABORATORIUM BAHAN GALIAN
JURUSAN TEKNIK GEOLOGI, UNIVERSITAS GADJAH MADA

Nama : Fandi Imanda H.


Lembar Pengamatan Peraga Endapan
NIM : 17/413633/TK/46073
Porfiri
No. Peraga : L-86

Komponen pengamatan Keterangan


1. Warna batuan Abu-abu kecoklat-coklatan
2. Tipe, intensitas, dan efek Tipe alterasi argilik, Intesitas alterasi: teralterasi
alterasi batuan seluruhnya, Efek alterasi batuan; pervasife
3. Host Rock -
4. Pemerian Urat/Gangue Tekstur dan geometri urat :
- Tekstur urat: comb
- Geometri urat: massive
Hubungan overprinting antar urat:
Tidak ada
5. Mineralogi (deskripsi) Mineral asli :
-
Mineral Sekunder :
Mineral-mineral kunci/ penciri alterasi
Mineral-mineral tambahan
Mineral hematit berwarna hitam dengan kilap
tanah, memiliki bentuk tidak teramati, dengan
ukuran <1 mm, kemagnetan feromagnetik,
ketembusan cahaya opaq, cerat merah, skala mohs
5.5-6.5, dan test fiz tidak bereaksi. Kelimpahan
melimpah 75%
Mineral-mineral pengisi tubuh urat/gangue
mineral non-logam
Mineral kuarsa berwarna putih colorless dengan
kilap kaca, memiliki bentuk tidak teramati,
dengan ukuran 2-3 mm, kemagnetan
diamagnetik, ketembusan cahaya translucent-
transparant, cerat putih, skala mohs 7, dan test fiz
tidak bereaksi. Kelimpahan melimpah 25%

mineral logam (bijih).


-
6. Tipe endapan: Endapan Porfiri (Corbett dan Leach, 1995)

Anda mungkin juga menyukai