Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

No. 1

Nama Satuan Pendidikan :  SMK N 1 Kota Serang


Mata Pelajaran                     :  Bahasa Indonesia
Kelas/Semester                    :  X/Genap
Materi Pokok                       :  Proposal
Alokasi Waktu                     :  2 X 45 Menit (1 x Pertemuan)

1. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses pembelajaran peserta didik dapat :
1.1 Mengemukakan pengertian proposal dengan penuh percaya diri
1.2 Mengemukakan jenis-jenis proposal
1.3 Mencari materi yang dapat dijadikan sebagai bahan membuat proposal secara teliti

2. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran


2.1 Kegiatan Pendahuluan
Siswa berdoa, guru mengecek kehadiran kemudian menghubungkan materi yang lalu setelah itu
menyampaikan tujuan pembelajaran
2.2 Kegiatan Inti
 Secara berkelompok peserta didik membaca materi yang ada di buku siswa
 Masih dalam kelompok peserta didik bertanya jawab tentang proposal
 Peserta didik mendiskusikan bahan yang dapat dijadikan bahan untuk membuat proposal
2.3 Kegiatan Penutup
Peserta didik bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran, melakukan refleksi, menerima
tugas yang berkaitan dengan materi, dan diakhiri dengan menutup pembelajaran.

3. Penilaian Pembelajaran
 Sikap : Observasi saat pembelajaran tentang rasa ingin tahu, tanggung jawab, komunikatif
 Pengetahuan : Tes tertulis bentuk uraian tentang proposal
 Keterampilan : Mencari/menentukan bahan proposal yang tepat
3.1 Instrumen :
 Apakah yang dimaksud dengan proposal?
 Sebutkan jenis-jenis proposal!
 Carilah materi-marteri yang tepat untuk dijadikan bahan membuat proposal!
3.2 Kunci Jawaban :
 Proposal adalah ……..
 Jenis-jenis proposal :
1…….
2. ……
 Materi/bahan proposal (sesuaikan dengan kebutuhan)

Serang, Januari 2020


Mengetahui
Kepala Sekolah                                                           Guru Mata Pelajaran  

Dra. Hj. Cucu Supriatin, M.Si                                                         Juwartini, M.Pd.


NIP 196002291985032013                                                           NIP. 196707211999032002

Anda mungkin juga menyukai