Anda di halaman 1dari 1

Rencana perawatan penyakit periodontal pada kasus tersebut

Perawatan penyakit periodontal bertujuan untuk mempertahankan fungsi gigi geligi,

mencegah atau mengurangi penjalaran atau keparahan penyakit. Keberhasilan perawatan dapat

dilakukan dengan mengurangi jumlah bakteri paotgen, meningkatkan kemapuan jaringan untuk

mempertahankan atau memperbaiki diri. Keberhasilan perawatan periodontal ditandai dengan

adanya kapasitas penyembuhan yang baik dari jaringan periodontal. 7

 Edukasi pasien tentang penyakitnya

 Instruksikan pasien untuk mempebaiki Oral Hygiene

Perawatan penyakit periodontal dapat digolongkan menjadi 4 fase terapi, diantaranya 7

1. Fase I (fase Etiotrofik/ fase inisial/ fase hygient) : Menghilangkan factor penyebabnya

 Kontrol plak : penskaleran

 Hilangkan poket periodontal : penyerutan akar

 Terapi anti mikroba

Tujuan perawatan pada fase I, yaitu:

 Mengurangi atau membuang keradangan gingiva

 Membuang pocket gingiva karena pembesaran gingival

 Memperoleh gingiva siap bedah (konsistensi kenyal dengan peradangan minimal)

Prosedur perawatan fase I, yaitu:

 Instruksi kontrol plak terbatas, membuang kalkulus supra gingiva, dengan scalling

 Perbaikan kontur restorasi, penutupan karies, instruksi kontrol plak lengkap

 Membuang kalkulus sub gingiva, dengan kuretase, reevaluasi

2. Terapi fase II (Fase Bedah) : Bedah periodontal dan perawatan saluran akar

3. Terapi fase III (Fase Restoratif): Restorasi final, gigi tiruan cekat dan lepasan

4. Terapi fase IV (Fase Pemeliharaan/ terapi Periodontal Suportif)

 Kunjungan berkala, kontrol plak secara berkala untuk melihat plak dan kalkulus

 Pemeriksaan radiografi secara berkala untuk melihat pertumbuhan tulang.

Anda mungkin juga menyukai