Anda di halaman 1dari 3

No : HR – ADM - 07

Tgl terbit : 1 Januari 2016


PROSEDUR MANAJEMEN KEUANGAN Revisi : 00
Halaman : 1 dari 3

ISI

1. TUJUAN

2. RUANG LINGKUP

3. DEFINISI

4. KEBIJAKAN

5. DOKUMEN TERKAIT

6. REFERENSI

Riwayat Revisi

No Revisi Tanggal Penjelasan Perubahan

Kolom Pengesahan

Disiapkan Oleh, Diperiksa Oleh, Disetujui Oleh,

Dr. Bambang edyono MA. MK3


Direktur
No : HR – ADM - 07
Tgl terbit : 1 Januari 2016
PROSEDUR MANAJEMEN KEUANGAN Revisi : 00
Halaman : 2 dari 3

1. TUJUAN

 Untuk menyelenggarakan pengelolaan keuangan yang sistematis dan terkendali.

 Menjamin kecukupan likuiditas perusahaan.

2. RUANG LINGKUP

Kebijakan manajemen dalam sistem pengelolaan keuangan mencakup:

 Pembukaan rekening bank

 Pengaturan rekening bank cash pooling

 Pengaturan saldo kas kecil dan rekening bank

 Pengaturan penerimaan tagihan dan penerimaan penjualan tunai dari pelanggan.

 Mekanisme penarikan, penyetoran, dan transfer bank.

3. DEFINISI

 Rekening bank cash pooling adalah rekening bank pada bank Mandiri yang dibuka

dengan specimen tandatangan direksi.

 Kas kecil adalah sejumlah dana yang dibentuk khusus untuk pengeluaran yang bersifat

rutin dan relatif kecil jumlahnya.

 Cashflow atau Arus Kas adalah pergerakan uang yang masuk (cash inflow) maupun

keluar (cash outflow) dalam periode waktu tertentu.

4. KEBIJAKAN

 Semua pembayaran piutang dari customer dan penyetoran tunai harus masuk ke

rekening cash pooling.


No : HR – ADM - 07
Tgl terbit : 1 Januari 2016
PROSEDUR MANAJEMEN KEUANGAN Revisi : 00
Halaman : 3 dari 3

 Rekening bank cash pooling hanya bisa disetor dan tidak bisa ditarik.

 Kuasa penandatanganan cek atau bilyet giro dilakukan oleh pejabat yang ditunjuk

berdasarkan surat kuasa direksi.

 Bendahara harus menyusun cashflow yang diuraikan dalam rencana kebutuhan

operasional mingguan atas dasar anggaran termasuk hutang yang akan jatuh tempo.

 Untuk kebutuhan lain yang tidak dianggarkan dan dianggap perlu, bendahara bisa

mengajukan permohonan khusus kepada direktur.

 Pembayaran hutang usaha wajib mencantumkan : Data lengkap faktur tagihan yang akan

dibayar, Data lengkap alamat dan tujuan pembayaran, Data lengkap faktur pajak terkait.

 Rencana pembayaran hutang diterima manajer akuntansi dan keuangan selambat-

lambatnya 1 (satu) minggu sebelum tanggal jatuh tempo pembayaran hutang.

 Uang muka harus diselesaikan paling lambat 2 x 24 jam terhitung sejak selesainya tugas

atau kegiatan yang terkait dengan pengambilan uang muka. (contoh uang perjalanan

dinas, uang entertaint).

5. DOKUMEN TERKAIT

 .................

 ...............

 ..................

 .................

6. REFERENSI

Anda mungkin juga menyukai