Anda di halaman 1dari 20

PEMERINTAH KABUPATEN MAGETAN

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS TEBON
Jalan Slamet No.5 Tebon Barat Magetan Kode Pos 63393
Telepon. (0351) 869236- Email. tebon.pusk@gmail.com

SURAT PERINTAH
KERJA ( SPK )
Nomor : 027/104/403.103.18/2021
Tanggal : 01 Februari 2021

NAMA PEKERJAAN : PENGADAAN JASA TENAGA KEAMANAN

LOKASI : KABUPATEN MAGETAN


PENYEDIA JASA :

BIAYA / KONTRAK :
Rp. 18.000.000,-
CV. SETIA KARYA
(Delapan Belas Juta Rupiah)
DESA KERIK KEC. TAKERAN KAB. MAGETAN
SUMBER DANA TELP. Kabupaten
: APBD 0351 7730131
Magetan Tahun 2021

PELAKSANA :

SUWADI
Desa Purwosari RT 02 RW 01 Kec. Kwadungan, Kab. Ngawi

Model
PEMERINTAH KABUPATEN MAGETAN
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS TEBON
Jln.Slamet No. 5Tebon – Barat - Magetan 63394
Telepon. (0351) 869236 Email : tebon.pusk@gmail.com

SATUAN KERJA : DINAS KESEHATAN KABUPATEN


MAGETAN
SURAT PERINTAH KERJA (SPK) NOMOR DAN TANGGAL SPK :
Nomor : 027/104/403.103.18/2021
Tanggal 01 Februari 2021
Nama PPK : drg. NUNING TYAS SUSANTI
Nama Penyedia: SUWADI
NOMOR DAN TANGGAL UNDANGAN
PENGADAAN LANGSUNG
Nomor : 10/403.103.18/PP.KEAMANAN/2021
PAKET PEKERJAAN :
Tanggal : 25 Januari 2021
NOMOR DAN TANGGAL BERITA ACARA HASIL
PENGADAAN JASA TENAGA PENGADAAN LANGSUNG :
TENAGA KEAMANAN Nomor : 30/403.103.18/PP.KEAMANAN/2021
Tanggal : 26 Januari 2021
SPK ini mulai berlaku efektif terhitung sejak tanggal
diterbitkannya SPMK dan penyelesaian keseluruhan
pekerjaan sebagaimana diatur dalam SPK ini.
SUMBER DANA: dibebankan atas DIPA Dinas Kesehatan Kabupaten Tahun Anggaran 2021 untuk
penyediaan jasa dan pelayanan administrasi perkantoran
NILAI PEKERJAAN
Satuan Harga satuan Total
No. Uraian Pekerjaan Kuantitas
Ukuran (Rp. ) (Rp.)
1 Jasa Tenaga Tenaga PENJAGA 11 Bulan 1.500.000 16.500.000
MALAM Bulan Februari s.d
Desember 2021
2 Tambahan Kesejahteraan 1 Kali 1.500.000 1.500.000
Jumlah 18.000.000

TERBILANG : Delapan Belas Juta Rupiah


JENIS KONTRAK : Harga Satuan
WAKTU PELAKSANAAN PEKERJAAN: 11 (Sebelas) hari kalender / bulan / tahun
INSTRUKSI KEPADA PENYEDIA: Penagihan hanya dapat dilakukan setelah penyelesaian pekerjaan
yang diperintahkan dalam SPK ini. Jika pekerjaan tidak dapat diselesaikan dalam jangka waktu
pelaksanaan pekerjaan karena kesalahan atau kelalaian Penyedia maka Penyedia berkewajiban untuk
membayar denda kepada PPK sebesar 1/1000 (satu per seribu) dari bagian tertentu nilai SPK setiap hari
kalender keterlambatan.
Kepala UPTD Puskesmas Tebon
Selaku Untuk dan atas nama Penyedia
PPK dan Kuasa Penguna Anggaran

drg. NUNING TYAS SUSANTI SUWADI


Pembina
NIP. 19800528 200604 2 016
SYARAT UMUM
SURAT PERINTAH KERJA (SPK)
1. LINGKUP PEKERJAAN
Penyedia yang ditunjuk berkewajiban untuk menyelesaikan pekerjaan dalam jangka
waktu yang ditentukan sesuai dengan volume, spesifikasi teknis dan harga yang
tercantum dalam SPK.

2. HUKUM YANG BERLAKU


Keabsahan, interpretasi, dan pelaksanaan SPK ini didasarkan kepada hukum
Republik Indonesia.

3. ITIKAD BAIK
a. Para pihak bertindak berdasarkan asas saling percaya yang disesuaikan
dengan hak-hak yang terdapat dalam SPK.
b. Para pihak setuju untuk melaksanakan perjanjian dengan jujur tanpa
menonjolkan kepentingan masing-masing pihak.
c. Apabila selama pelaksanaan SPK, salah satu pihak merasa dirugikan,
maka diupayakan tindakan yang terbaik untuk mengatasi keadaan tersebut.

4. PENYEDIA JASA MANDIRI


Penyedia berdasarkan SPK ini adalah penyedia jasa perorangan sehingga wajib
bertanggung jawab penuh secara personil serta pekerjaan yang dilakukan.

5. HARGA SPK
a. PPK membayar kepada Penyedia atas pelaksanaan pekerjaan dalam SPK
sebesar harga SPK.
b. Harga SPK telah memperhitungkan keuntungan, beban pajak dan biaya
overhead serta biaya asuransi.
c. Rincian harga SPK sesuai dengan rincian yang tercantum dalam daftar
kuantitas dan harga (untuk kontrak harga satuan atau kontrak gabungan harga
satuan dan lump sum).

6. PERPAJAKAN
Penyedia berkewajiban untuk membayar semua pajak, bea, retribusi, dan pungutan
lain yang sah yang dibebankan oleh hukum yang berlaku atas pelaksanaan SPK.
Semua pengeluaran perpajakan ini dianggap telah termasuk dalam harga SPK.

7. JADWAL
a. SPK ini berlaku efektif pada tanggal penandatanganan oleh para pihak atau pada
tanggal yang ditetapkan dalam Surat Perintah Tugas.
b. Waktu pelaksanaan SPK adalah sejak tanggal mulai kerja yang tercantum dalam
Surat Perintah Tugas.
c. Penyedia harus menyelesaikan pekerjaan sesuai jadwal yang ditentukan.
d. Apabila penyedia tidak dapat menyelesaikan pekerjaan sesuai jadwal
karena keadaan diluar pengendaliannya dan penyedia telah melaporkan kejadian
tersebut kepada PPK, maka PPK dapat melakukan penjadwalan kembali
pelaksanaan tugas penyedia dengan adendum SPK.

8. ASURANSI
a. Penyedia wajib mengikuti asuransi sejak SPMK sampai dengan tanggal
selesainya pekerjaan, yaitu program jaminan asuransi BPJS Ketenagakerjaan.
b. Besarnya asuransi sudah diperhitungkan dalam penawaran dan termasuk
dalam harga SPK.

9. URAIAN TUGAS
Tugas dari Tenaga Penjaga Malam adalah :
a. Menjaga keamanan kantor dengan tahapan meliputi :
1. Menjaga kantor mulai jam mulai jam 17.00 s/d 05.00 WIB
2. Melakukan pengontrolan lingkungan sekitar kantor untuk memastikan
kondisi keamanan
3. Menyalakan dan mematikan lampu
4. Mengecek kunci – kunci pintu dan pagar kantor
5. Mengisi buku laporan kejadian
6. Absensi daftar hadir jaga
b. Melaporkan hasil pelaksanaan tugas sesuai dengan prosedur yang berlaku
sebagai bahan evaluasi dan pertanggungjawaban
c. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan

10. HAK DAN KEWAJIBAN PARA PIHAK


a. PPK memberikan pembayaran kepada Tenaga Penjaga Malam yang diterimakan
setiap awal bulan berikutnya, yang jumlah dan uraiannya adalah sebagaimana
tersebut dalam Surat Perintah Kerja ini;
b. PPK berhak untuk menegur/memperingatkan/memberikan sanksi berupa
pemutusan SPK jika Tenaga Penjaga Malam melakukan pelanggaran;
c. Tenaga Penjaga Malam mempunyai kewajiban untuk:
1) melaksanakan tugas pekerjaan sesuai ketentuan Nomor 9 dengan baik, rajin,
jujur dan tanggung jawab dengan predikat kinerja minimal sesuai dengan tugas,
tanggung jawab, wewenang dan produk kerja;
2) menaati peraturan disiplin sesuai dengan ketentuan yang berlaku di Dinas
Kesehatan Kabupaten Magetan;
3) menaati Surat Perintah Kerja ini;
4) menaati ketentuan lain yang menyangkut kepentingan dan rahasia jabatan
yang berlaku di Dinas Kesehatan Kabupaten Magetan;
d. Tenaga Penjaga Malam menyatakan sanggup untuk :
1) Tidak terikat kontrak/perjanjian kerja dengan Instansi Pemerintah/Swasta
2) Bekerja sesuai jadwal dari instansi tempat bertugas
3) Tidak menuntut cuti dan atau libur Hari Besar
e. Tenaga Penjaga Malam Tidak menuntut diangkat menjadi Calon Pegawai Negeri
Sipil dan Pegawai Negeri Sipil;
f. Tenaga Penjaga Malam berhak untuk menerima pembayaran bulanan sebesar
yang tercantum dalam Surat Perintah Kerja ini;
g. Tenaga Penjaga Malam dapat melakukan pengajuan perpanjangan kontrak untuk
tahun berikutnya berdasarkan penilaian kinerja;
h. Tenaga Penjaga Malam tidak akan menuntut hak lain diluar hak yang diperjanjikan
sebagaimana dimaksud dalam Pasal ini.

11. PENGAWASAN DAN PEMERIKSAAN


PPK berwenang melakukan pengawasan dan pemeriksaan terhadap pelaksanaan
pekerjaan yang dilaksanakan oleh penyedia. PPK dapat memerintahkan kepada
pihak lain untuk melakukan pengawasan dan pemeriksaan atas semua pelaksanaan
pekerjaan yang dilaksanakan oleh penyedia.

12. LAPORAN HASIL PEKERJAAN


a. Kecuali SPK diputuskan lebih awal, penyedia berkewajiban untuk memulai
pelaksaan pekerjaan pada Tanggal Mulai Kerja, dan melaksanakan pekerjaan
sesuai dengan program, serta menyelesaikan pekerjaan selambat-lambatnya
pada Tanggal Penyelesaian yang ditetapkan dalam SPK / SPMK.
b. Tanggal Penyelesaian yang dimaksud dalam ketentuan ini adalah tanggal
penyelesaian semua pekerjaan.
c. Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan sampai selesai 100% (Seratus
Prosen) dalam SPK ini ditetapkan selama 11 ( Sebelas ) Bulan terhitung sejak
tanggal ditandatanganinya Surat Perintah Mulai Kerja ( SPMK ).

13. PERUBAHAN SPK


a. SPK hanya dapat diubah melalui adendum SPK.
b. Perubahan SPK dapat dilaksanakan dalam hal terdapat perbedaan antara
kondisi lapangan pada saat pelaksanaan dengan SPK dan disetujui oleh para
pihak, meliputi:
1) menambah atau mengurangi volume yang tercantum dalam SPK;

PPK Penyedia
2) menambah dan/atau mengurangi jenis kegiatan;
3) mengubah spesifikasi teknis sesuai dengan kondisi lapangan; dan/atau
4) mengubah jadwal pelaksanaan pekerjaan.
c. Untuk kepentingan perubahan SPK, PPK dapat dibantu oleh Pendukung PPK.

14. PENGHENTIAN DAN PEMUTUSAN SPK


a. Dalam hal SPK dihentikan, maka PPK wajib membayar kepada penyedia sesuai
dengan prestasi pekerjaan yang telah dicapai.
b. Penghentian SPK dapat dilakukan karena terjadi Keadaan Kahar.
c. Pemutusan SPK dapat dilakukan oleh pihak PPK atau pihak penyedia;
d. PPK dapat sewaktu-waktu memutus Surat Perintah Kerja ini dengan tanpa
membayar ganti rugi apapun apabila terjadi wanprestasi yang dilakukan oleh
Penyedia;
e. Menyimpang dari Pasal 1266 dan 1267 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata,
pemutusan SPK melalui pemberitahuan tertulis dapat dilakukan apabila:
1) pengaduan tentang penyimpangan prosedur, dugaan KKN dan/atau
pelanggaran persaingan sehat dalam pelaksanaan pengadaan dinyatakan
benar oleh instansi yang berwenang;
2) penyedia lalai/cidera janji dalam melaksanakan kewajibannya dan tidak
memperbaiki kelalaiannya dalam jangka waktu yang telah ditetapkan;
3) penyedia tanpa persetujuan PPK, tidak memulai pelaksanaan pekerjaan;
4) penyedia menghentikan pekerjaan dan penghentian ini tidak tercantum dalam
program mutu serta tanpa persetujuan PPK;
5) Penyedia gagal memperbaiki kinerja setelah mendapat Surat Peringatan
sebanyak 3 (tiga) kali;
6) penyedia selama Masa SPK gagal memperbaiki Cacat Mutu dalam jangka
waktu yang ditetapkan oleh PPK;
7) PPK tidak menerbitkan surat perintah pembayaran untuk pembayaran gaji
angsuran sesuai dengan yang disepakati sebagaimana tercantum dalam
SPK.

15. PEMBAYARAN
1) Pembayaran prestasi hasil pekerjaan yang disepakati dilakukan oleh PPK,
dengan ketentuan:
Pembayaran dilakukan dengan sistem bulanan langsung kepada:
Nama : SUWADI
2) Pembayaran Asuransi Ketenagakerjaan termasuk dalam pembayaran yang
tercantum dalam SPK.

16. PENYELESAIAN PERSELISIHAN


PPK dan penyedia berkewajiban untuk berupaya sungguh-sungguh menyelesaikan
secara damai semua perselisihan yang timbul dari atau berhubungan dengan SPK
ini atau interpretasinya selama atau setelah pelaksanaan pekerjaan. Jika
perselisihan tidak dapat diselesaikan secara musyawarah maka perselisihan akan
diselesaikan melalui Layanan Penyelesaian Sengketa, arbitrase atau Pengadilan
Negeri.

PPK Penyedia
PEMERINTAH KABUPATEN MAGETAN
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS TEBON
Jln.Slamet No. 5Tebon – Barat - Magetan 63394
Telepon. (0351) 869236 Email : tebon.pusk@gmail.com

SURAT PENUNJUKKAN PENYEDIA BARANG/JASA (SPPBJ)

Magetan, 27 Januari 2021


Nomor : 027/097/403.103.18/2021
Sifat : Penting
Lampiran : -
Kepada Yth. SUWADI
Desa Purwosari RT 02 RW 01 Kec. Kwadungan, Kab. Ngawi
Perihal : Penunjukkan Penyedia untuk Pengadaan Jasa Tenaga Penjaga Malam
Sub Kegiatan Penyediaan Jasa Pelayanan Umum Kantor

Menindaklanjuti surat dari Pejabat Pengadaan UPTD Puskesmas


Tebon Tahun Anggaran 2020 nomor : 027/28/403.103.18/2021 tanggal 26
Januari 2021 tentang Penetapan Penyedia Pengadaan Jasa Tenaga
Penjaga Malam untuk sub kegiatan Penyediaan Jasa Pelayanan Umum
Kantor, Kode rekening : 1.02.02.2.02.33.51.02.02.01.00.31
Dengan ini kami beritahukan bahwa permohonan Saudara untuk
Pekerjaan Penyedia Pengadaan Jasa Tenaga Penjaga Malam untuk sub
kegiatan Penyediaan Jasa Pelayanan Umum Kantor, dengan kesepakatan
harga sebesar Rp. 18,000,000.- (Delapan Belas Juta Rupiah) kami
nyatakan diterima/disetujui. Sebagai tindak lanjut dari Surat Penunjukan ini
Saudara diharuskan untuk menandatangani Surat Perintah Kerja (SPK).
Demikian agar segera dilaksanakan dengan sebaik-baiknya dan
atas kerjasamanya yang baik kami sampaikan terima kasih.

Pejabat Pembuat Komitmen / PPK


UPTD Puskesmas Tebon
Kabupaten Magetan

drg. NUNING TYAS SUSANTI


Pembina
NIP. 19800528 200604 2 016
Tembusan disampaikan kepada :
Yth. 1. Bpk. Bupati Magetan
2. Sdr. Kepala Bagian Keuangan Setda Kab. Magetan
3. Sdr. Pemegang Kas yang bersangkutan
PEMERINTAH KABUPATEN MAGETAN
PEJABAT PENGADAAN BARANG / JASA
DINAS KESEHATAN KABUPATEN MAGETAN
Jalan Imam Bonjol No. 4 Telpon. (0351) 895365
MAGETAN 63314

PENGUMUMAN PEMENANG PENYEDIA


PENGADAAN LANGSUNG PENGADAAN JASA TENAGA KEAMANAN
Nomor : 38/403.103.18/PP.KEAMANAN/2021
Tanggal : 27 Januari 2021

Memperhatikan ketentuan dalam Perpres Nomor : 16 Tahun 2018 beserta petunjuk


teknisnya, serta Berita Acara Hasil Pengadaan Langsung yang telah ditetapkan dalam
Penetapan Penyedia Pengadaan Langsung Pengadaan Jasa Tenaga Penjaga Malam
Nomor : 28/403.103.18/PP.KEAMANAN/2021, tanggal 26 Januari 2021, bersama ini
diumumkan Pemenang Pengadaan Langsung Penyedia Jasa Tenaga :
Pekerjaan : Pengadaan Jasa Tenaga KEAMANAN
Nilai HPS : Rp. 18,000,000,-
Sumber Dana : APBD
Tahun Anggaran : 2021
Dan telah memenuhi persyaratan dalam tahapan – tahapan evaluasi, maka bersama ini
diumumkan Penyedia Jasa untuk pekerjaan tersebut diatas, sebagai berikut :
Nama Perusahaan : SUWADI
Alamat : Desa Purwosari RT 02 RW 01 Kec. Kwadungan, Kab. Ngawi
Kesepakatan Harga : Rp. 18,000,000,-
( Delapan Belas Juta Rupiah)

Demikian pengumuman pemenang pengadaan langsung penyedia jasa ini untuk diketahui
dan atas perhatiannya disampaikan terima kasih.

Pejabat Pengadaan Barang/Jasa


UPTD Puskesmas Tebon
Tahun Anggaran 2021

ISPANDI, SKM
NIP. 19790313 200003 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN MAGETAN
PEJABAT PENGADAAN BARANG / JASA
DINAS KESEHATAN KABUPATEN MAGETAN
Jalan Imam Bonjol No. 4 Telpon. (0351) 895365
MAGETAN 63314

Magetan, 27 Januari 2021


KEPADA
Nomor : 35/403.103.18/PP.KEAMANAN/2021 Yth.Sdr. Pejabat Pembuat Komitmen (PPK)
Sifat : Penting UPTD Puskesmas Tebon
Lampiran : 1 (satu) berkas di
Perihal : Penyampaian Berita Acara MAGETAN
Pengadaan Langsung

Berdasarkan Berita Acara Hasil Pengadaan Langsung Nomor :


30/403.103.18/PP.KEAMANAN/2021 tanggal 26 Januari 2021 maka
bersama ini kami sampaikan dengan hormat dokumen administrasi proses
pengadaan langsung yang telah selesai dilaksanakan sebagai berikut :
 Sub Kegiatan : Penyediaan Jasa Pelayanan Umum Kantor
 Pekerjaan : Pengadaan Jasa Tenaga Keamanan
 DPA-SKPD : UPTD Puskesmas Tebon
 Kode Rekening : 1.02.02.2.02.33.51.02.02.01.00.31
 Nilai HPS : Rp. 18,000,000,- (Delapan Belas Juta Rupiah)
 Nama Penyedia : SUWADI
 Alamat : Desa Purwosari RT 02 RW 01 Kec. Kwadungan,
Kab. Ngawi
 Kesepakatan Harga : Rp. 18,000,000,-
(Delapan Belas Juta Rupiah)
Demikian atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

Pejabat Pengadaan Barang / Jasa


UPTD Puskesmas Tebon
Tahun Anggaran 2021

ISPANDI, SKM
NIP. 19790313 200003 1 002
Tembusan disampaikan kepada :
Yth. 1. Sdr. Bupati Magetan
2. Sdr. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Magetan
3. Sdr. Kepala DPPKAD Kabupaten Magetan
4. Sdr. Kepala Bagian Administrasi Pembangunan Setdakab. Magetan
5. Sdr. Kepala Inspektorat Kabupaten Magetan
SUB : Penyediaan Jasa BERITA ACARA
KEGIATAN Pelayanan Umum HASIL PENGADAAN LANGSUNG
Kantor
Pekerjaan : Pengadaan Jasa Nomor : 30/403.103.18/PP.KEAMANAN/2021
Tenaga Keamanan Tanggal : 26 Januari 2021
2021 Hari : Selasa
T.A : UPTD Puskesmas Lampira : -
Lokasi : Tebon n

Pada hari ini, selasa tanggal 26 Januari 2021, dengan bertempat di UPTD Puskesmas
Tebon, JL. Slamet No.5 Kel. Tebon, Kec. Barat, Kab. Magetan, kami selaku Pejabat Pengadaan
Barang/Jasa yang dibentuk berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten
Magetan Nomor 04 Tahun 2021 tanggal 04 Januari 2021, telah disusun Berita Acara Hasil
Pengadaan Langsung untuk Pekerjaan Pengadaan Tenaga Keamanan sebagai berikut :

I. Bahwa dalam proses Pengadaan Langsung Pekerjaan Pengadaan Jasa Tenaga Penjaga
Malam di UPTD Puskesmas Tebon telah diundang calon penyedia yaitu :
Nama : SUWADI
Alamat : Desa Purwosari RT 02 RW 01 Kec. Kwadungan, Kab. Ngawi
II. Setelah Penyedia menyampaikan penawaran/ permohonan maka dilakukan pembukaan
penawaran. Dalam pembukaan penawaran diperoleh hasil sebagai berikut :
NO KETERANGAN

ADMINISTRASI TEKNIS KETERANGAN

1.   Memenuhi Syarat

III. Selanjutnya dilakukan evaluasi dengan unsur-unsur evaluasi sebagai berikut :


1. Evaluasi Administrasi
2. Evaluasi Teknis
Dari tahapan-tahapan evaluasi seperti tersebut di atas maka, penyedia barang yang telah
diundang dan memasukkan penawaran dinyatakan : MEMENUHI SYARAT

IV. Setelah evaluasi dinyatakan memenuhi syarat maka dilakukan proses Klarifikasi Teknis
dan Kesepakatan Harga. Dari Kesepakatan Harga diperoleh hasil sebagai berikut :
- Harga Kesepakatan : Rp. 18,000,000,-
(Delapan Belas Juta Rupiah)

V. Untuk selanjutnya Berita Acara Hasil Pengadaan Langsung ini akan disampaikan kepada
Pejabat Pembuat Komitmen untuk Proses Pembuatan Surat Perintah Kerja (SPK).

PEJABAT PENGADAAN BARANG/JASA


UPTD PUSKESMAS TEBON
TAHUN ANGGARAN 2021

ISPANDI, SKM
NIP. 19790313 200003 1 002
SUB : Penyediaan Jasa BERITA ACARA
KEGIATAN Pelayanan Umum Kantor KESEPAKATAN HARGA
Pekerjaan : Pengadaan Jasa Tenaga Nomor : 25/403.103.18/PP.KEAMANAN/2021
Keamanan Tanggal : 26 Januari 2021
T.A : 2021 Hari : Selasa
Lokasi : UPTD Puskesmas Tebon Lampiran : -

Pada hari ini , selasa tanggal 26 Januari 2021, dengan bertempat di UPTD Puskesmas
Tebon, JL. Slamet No.5 Kel. Tebon, Kec. Barat, Kab. Magetan, kami selaku Pejabat Pengadaan
Barang/Jasa yang dibentuk berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten
Magetan Nomor 04 Tahun 2021 tanggal 04 Januari 2021, telah disusun Berita Acara
Kesepakatan Harga untuk Pekerjaan Pengadaan Jasa Tenaga Keamanan sebagai berikut :

Paket Pekerjaan : Pengadaan Jasa Tenaga keamanan


Lingkup pekerjaan : Pengadaan Jasa Tenaga Keamanan
Sub Kegiatan : Penyediaan Jasa Pelayanan Umum Kantor
DPA-SKPD : UPTD Puskesmas Tebon
Sumber Dana : APBD
Nilai HPS : Rp. 18,000,000,- (Delapan Belas Juta Rupiah)

HASIL KESEPAKATAN HARGA

N Nama Penawar HPS (Rp.) Harga Kesepakatan


O (Rp.)
1. SUWADI 18,000,000,- 18,000,000,-

Berdasarkan Klarifikasi dan Kesepakatan tersebut di atas :


1. Penawaran harga tidak melampaui Nilai HPS
2. Penawaran harga dapat dipertanggungjawabkan

Dari hasil klarifikasi dan Kesepakatan harga, ditetapkan sebagai penyedia yaitu :
Nama : SUWADI
Alamat Perusahaan : Desa Purwosari RT 02 RW 01 Kec. Kwadungan, Kab. Ngawi
90.025.135.6-646.000
Dengan Harga Setelah Kesepakatan: Rp. 18,000,000,- (Delapan Belas Juta Rupiah)

Dengan pertimbangan bahwa harga dapat dipertanggungjawabkan dan


menguntungkan Pemerintah Kabupaten Magetan.

Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dipergunakan sebagai bahan pertimbangan
dalam pelaksanaan pengadaan langsung.

PENYEDIA JASA : PEJABAT PENGADAAN BARANG/JASA


UPTD PUSKESMAS TEBON
TAHUN ANGGARAN 2021

SUWADI ISPANDI, SKM


NIP. 19790313 200003 1 002
SUB : Penyediaan Jasa BERITA ACARA
KEGIATAN Pelayanan Umum Kantor EVALUASI TEKNIS
Pekerjaan : Pengadaan Jasa Tenaga Nomor : 20/403.103.18/PP.KEAMANAN/2021
Keamanan Tanggal : 26 Januari 2021
T.A : 2021 Hari : Selasa
Lokasi : UPTD Puskesmas Tebon Lampiran : -

Pada hari ini , selasa tanggal 26 Januari 2021, dengan bertempat di UPTD Puskesmas
Tebon, JL. Slamet No.5 Kel. Tebon, Kec. Barat, Kab. Magetan, kami selaku Pejabat Pengadaan
Barang/Jasa yang dibentuk berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten
Magetan Nomor 04 Tahun 2021 tanggal 04 Januari 2021, telah mengadakan Evaluasi Penilaian
Teknis terhadap dokumen penawaran seperti di bawah ini :

A. URAIAN PENILAIAN :
1. Jadual Pelaksanaan Pekerjaan
2. Persyaratan Administrasi/Teknis

B. HASIL PENILAIAN :
No Uraian Evaluasi Penilaian
1 Jadwal pelaksanaan pekerjaan :
MS
Jangka waktu pengiriman barang sesuai jangka waktu yang
ditetapkan
2 Persyaratan Umum dan Khusus
Persyaratan Umum :
1. Permohonan yang bersangkutan 
bermaterai 10000 dengan mencantumkan
formasi yang dipilih ditujukan kepada
Pejabat Pengadaan Dinas Kesehatan
Kabupaten Magetan
2. Berusia maksimal 56 tahun saat 
pendaftaran
3. Fotocopy ijazah, pendidikan minimal SLTA 
sederajat MS

4. Fotocopy KTP yang diterbitkan sebelum 


tanggal 31 Desember 2020
5. Persyaratan Khusus :
- Bukti asli pengalaman kerja di fasilitas 
pelayanan kesehatan (Bila memiliki)
- Fotocopy SIM A yang masih berlaku
dengan menunjukkan yang asli
- Memiliki sertifikat pelatihan dasar-dasar
satuan pengamanan

Keterangan :
MS : Memenuhi Syarat
TMS : Tidak Memenuhi Syarat
- : Tidak Diperlukan

HASIL EVALUASI Memenuhi Syarat


CATATAN Bila Tidak Memenuhi Syarat

Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dipergunakan sebagai bahan pertimbangan dalam
pelaksanaan pengadaan langsung.

PEJABAT PENGADAAN BARANG/JASA


UPTD PUSKESMAS TEBON
TAHUN ANGGARAN 2021

ISPANDI, SKM
NIP. 19790313 200003 1 002
SUB : Penyediaan Jasa Pelayanan BERITA ACARA
KEGIATAN Umum Kantor EVALUASI ADMINISTRASI
Pekerjaan : Pengadaan Jasa Tenaga Nomor : 15/403.103.18/PP.KEAMA
Keamanan NAN/2021
T.A : 2021 Tanggal : 26 Januari 2021
Lokasi : UPTD Puskesmas Tebon Hari : Selasa
Lampiran : -

Pada hari ini , selasa tanggal 26 Januari 2021, dengan bertempat di UPTD Puskesmas
Tebon, JL. Slamet No.5 Kel. Tebon, Kec. Barat, Kab. Magetan, kami selaku Pejabat Pengadaan
Barang/Jasa yang dibentuk berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten
Magetan Nomor 04 Tahun 2021 tanggal 04 Januari 2021, telah mengadakan Evaluasi Penilaian
Administrasi terhadap dokumen penawaran SUWADI seperti terlampir di bawah ini :
A. URAIAN PENILAIAN
1. Surat Penawaran :
a. Ditandatangani oleh pemohon :
b. Jangka waktu berlakunya surat penawaran tidak kurang dari waktu yang ditetapkan
dalam Dokumen Pengadaan;
c. Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan yang ditawarkan tidak melebihi jangka waktu
yang ditetapkan dalam Dokumen Pengadaan; dan
d. Bertanggal.
B. HASIL PENILAIAN
Syarat-syarat substansial yang diminta berdasarkan Dokumen Pengadaan dipenuhi/
dilengkapi

No Uraian Penilaian Admnistrasi MS/TMS Keterangan


1 Syarat – Syarat Substansial yang diminta berdasarkan MS
dokumen pengadaan dipenuhi/dilengkapi
2 Surat Penawaran : MS
a. Ditandatangani yang berhak MS
b. Jangka waktu surat penawaran MS
c. Jangka waktu pelaksanaan MS
d. Bertanggal MS
Keterangan :
MS : Memenuhi Syarat
TMS : Tidak Memenuhi Syarat
- : Tidak Diperlukan
HASIL EVALUASI Memenuhi Syarat Administrasi
CATATAN Bila Tidak Memenuhi Syarat

Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dipergunakan sebagai bahan pertimbangan dalam
pelaksanaan pengadaan langsung.
PEJABAT PENGADAAN BARANG/JASA
UPTD PUSKESMAS TEBON
TAHUN ANGGARAN 2021

ISPANDI, SKM
NIP. 19790313 200003 1 002
PAKTA INTEGRITAS

Saya yang bertanda tangan di bawah ini , dalam rangka Pengadaan Jasa Tenaga
Keamanan pada Proyek/Satuan Kerja UPTD Puskesmas Tebon Kabupaten Magetan,
dengan ini menyatakan bahwa saya :

1. Tidak akan melakukan praktek KKN;


2. Akan melaporkan kepada pihak yang berwajib/berwenang apabila mengetahui ada
indikasi KKN di dalam proses pengadaan ini;
3. Dalam proses pengadaan ini, berjanji akan melaksanakan tugas secara bersih,
transparan dan profesional dalam arti akan mengerahkan segala kemampuan dan
sumber daya secara optimal untuk memberikan hasil kerja terbaik mulai dari persiapan
penawaran, pelaksanaan dan penyelesaian pekerjaan/kegiatan ini;
4. Apabila saya melanggar hal-hal yang telah saya nyatakan dalam PAKTA INTEGRITAS
ini, saya bersedia dikenakan sanksi moral, sanksi administrasi serta dituntut ganti rugi
dan pidana sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Magetan, 26 Januari 2021

1. Pejabat Pembuat Komitmen ............................. drg. NUNING TYAS SUSANTI

2. Pejabat Pengadaan ............................. ISPANDI, SKM


Barang/Jasa

3. Penyedia Jasa ............................. SUWADI


PEMERINTAH KABUPATEN MAGETAN
PEJABAT PENGADAAN BARANG / JASA
DINAS KESEHATAN KABUPATEN MAGETAN
Jalan Imam Bonjol No. 4 Telpon. (0351) 895365
MAGETAN 63314

Magetan, 25 Januari 2021


KEPADA
Nomor : 10/403.103.18/PP.KEAMANAN/2021 Yth. Sdr. SUWADI
: Penting Desa Purwosari RT 02 RW 01
Lampiran : 1 berkas Kec. Kwadungan, Kab. Ngawi
Perihal : Undangan Pengadaan Langsung

di
MAGETAN

Menindak lanjuti surat Pejabat Pembuat Komitmen/PPK UPTD


Puskesmas Tebon Kabupaten Magetan Nomor : 445/068/403.103/2021,
tanggal 25 Januari 2021 perihal : Pengadaan Jasa Tenaga Keamanan.
Dengan ini Saudara kami undang untuk mengikuti proses pengadaan barang
sebagai berikut :
1. Paket Pekerjaan
Paket Pekerjaan : Pengadaan Jasa Tenaga Keamanan
Lingkup pekerjaan : Pengadaan Jasa Tenaga Keamanan
Sumber Dana : APBD
Nilai HPS : Rp. 18,000,000,- (Delapan Belas Juta Rupiah)
2. Pelaksanaan Pekerjaan
Tempat : UPTD Puskesmas Tebon
Jl. Slamet No 5 Kel.Tebon Kec. Barat Kab. Magetan
Telp : 0351 869236
Website : -
Selanjutnya kami harapkan Saudara untuk mengikuti proses pengadaan
tersebut diatas dengan jadwal sebagai berikut :
No Kegiatan Hari/Tanggal Waktu
a. Pemasukan Dokumen Senin, 25 Januari 08.00 s/d s/d 14.00
Penawaran 2021 WIB
b. Pembukaan Dokumen Selasa, 26 Januari 08.00 s/d s/d 14.00
Penawaran, Klarifikasi Teknis 2021 WIB
dan Negosiasi Harga
c. Penandatanganan SPK Senin, 01 Februari
2021
Demikian disampaikan atas perhatian dan partisipasi Saudara
diucapkan terima kasih.
Pejabat Pengadaan Barang / Jasa
UPTD Puskesmas Tebon
Tahun anggran 2021

ISPANDI, SKM
NIP. 19790313 200003 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN MAGETAN
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS TEBON
Jln.Slamet No. 5Tebon – Barat - Magetan 63394
Telepon. (0351) 869236 Email : tebon.pusk@gmail.com
Magetan, 25 Januari 2021
KEPADA
Nomor : 445/068/403.103.18/2021 Yth. Sdr. Pejabat Pengadaan Barang/Jasa
Sifat : Penting UPTD Puskesmas Tebon
Lampiran : 1 (satu) berkas Tahun Anggaran 2021
Perihal : Pelaksanaan Pengadaan Langsung di
MAGETAN

Memperhatikan Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) Satuan


Kerja Perangkat Daerah (SKPD) UPTD Puskesmas Tebon Kabupaten
Magetan Tahun 2021 Sub Kegiatan Penyediaan Jasa Pelayanan Umum
Kantor terdapat paket Pengadaan Jasa Tenaga Keamanan.

Berdasarkan perihal diatas, dimohon kepada Saudara untuk


melaksanakan proses dengan spesifikasi teknis dan HPS sebagaimana
terlampir. Adapun Pengadaan Jasa Tenaga Penjaga Malam dimaksud
dibutuhkan pada bulan Februari 2021 di UPTD Puskesmas Tebon.

Demikian agar segera dilaksanakan dengan sebaik-baiknya dan


atas kerjasamanya yang baik kami sampaikan terima kasih.

Pejabat Pembuat Komitmen

drg. NUNING TYAS SUSANTI


Pembina
NIP. 19800528 200604 2 016
PEMERINTAH KABUPATEN MAGETAN
DINAS KESEHATAN
Jalan Imam Bonjol No. 4 Magetan Kode Pos 63314
Telepon. (0351) 895365, 892528 Fax (0351) 892528

SATUAN KERJA : ___________________


SURAT PERINTAH KERJA (SPK) NOMOR DAN TANGGAL SPK :
Nomor : ______________
Tanggal ______________
Nama PPK : ________________________
Nama Penyedia: ________________________

NOMOR DAN TANGGAL UNDANGAN PENGADAAN


LANGSUNG
Nomor : _____________
PAKET PEKERJAAN : Tanggal : _____________
__________________________ NOMOR DAN TANGGAL BERITA ACARA HASIL
__________________________ PENGADAAN LANGSUNG :
Nomor : _____________
__________ Tanggal : _____________
SPK ini mulai berlaku efektif terhitung sejak tanggal
diterbitkannya SPMK dan penyelesaian keseluruhan
pekerjaan sebagaimana diatur dalam SPK ini.
SUMBER DANA: dibebankan atas DIPA _______________ Tahun Anggaran _____ untuk
____________________
NILAI PEKERJAAN
Satuan Harga satuan Total
No. Uraian Pekerjaan Kuantitas
Ukuran (Rp. ) (Rp.)
1
2
Jumlah

TERBILANG :
JENIS KONTRAK : ___________
WAKTU PELAKSANAAN PEKERJAAN: ___________ hari kalender / bulan / tahun
INSTRUKSI KEPADA PENYEDIA: Penagihan hanya dapat dilakukan setelah penyelesaian pekerjaan
yang diperintahkan dalam SPK ini. Jika pekerjaan tidak dapat diselesaikan dalam jangka waktu
pelaksanaan pekerjaan karena kesalahan atau kelalaian Penyedia maka Penyedia berkewajiban untuk
membayar denda kepada PPK sebesar 1/1000 (satu per seribu) dari bagian tertentu nilai SPK setiap hari
kalender keterlambatan.
Untuk dan atas nama ________ Untuk dan atas nama _______
Jabatan

Nama Lengkap Nama Lengkap

Mengetahui :
Untuk dan atas nama _________
Jabatan

Nama Lengkap
SYARAT UMUM
SURAT PERINTAH KERJA (SPK)
1. LINGKUP PEKERJAAN
Penyedia yang ditunjuk berkewajiban untuk menyelesaikan pekerjaan dalam jangka
waktu yang ditentukan sesuai dengan volume, spesifikasi teknis dan harga yang
tercantum dalam SPK.

2. HUKUM YANG BERLAKU


Keabsahan, interpretasi, dan pelaksanaan SPK ini didasarkan kepada hukum
Republik Indonesia.

3. ITIKAD BAIK
a. Para pihak bertindak berdasarkan asas saling percaya yang disesuaikan
dengan hak-hak yang terdapat dalam SPK.
b. Para pihak setuju untuk melaksanakan perjanjian dengan jujur tanpa
menonjolkan kepentingan masing-masing pihak.
c. Apabila selama pelaksanaan SPK, salah satu pihak merasa dirugikan,
maka diupayakan tindakan yang terbaik untuk mengatasi keadaan tersebut.

4. PENYEDIA JASA MANDIRI


Penyedia berdasarkan SPK ini adalah penyedia jasa perorangan sehingga wajib
bertanggung jawab penuh secara personil serta pekerjaan yang dilakukan.

5. HARGA SPK
d. PPK membayar kepada Penyedia atas pelaksanaan pekerjaan dalam SPK
sebesar harga SPK.
e. Harga SPK telah memperhitungkan keuntungan, beban pajak dan biaya
overhead serta biaya asuransi.
f. Rincian harga SPK sesuai dengan rincian yang tercantum dalam daftar
kuantitas dan harga (untuk kontrak harga satuan atau kontrak gabungan harga
satuan dan lump sum).

6. PERPAJAKAN
Penyedia berkewajiban untuk membayar semua pajak, bea, retribusi, dan pungutan
lain yang sah yang dibebankan oleh hukum yang berlaku atas pelaksanaan SPK.
Semua pengeluaran perpajakan ini dianggap telah termasuk dalam harga SPK.

7. JADWAL
a. SPK ini berlaku efektif pada tanggal penandatanganan oleh para pihak atau
pada tanggal yang ditetapkan dalam Surat Perintah Tugas.
b. Waktu pelaksanaan SPK adalah sejak tanggal mulai kerja yang tercantum
dalam Surat Perintah Tugas.
c. Penyedia harus menyelesaikan pekerjaan sesuai jadwal yang ditentukan.
d. Apabila penyedia tidak dapat menyelesaikan pekerjaan sesuai jadwal
karena keadaan diluar pengendaliannya dan penyedia telah melaporkan kejadian
tersebut kepada PPK, maka PPK dapat melakukan penjadwalan kembali
pelaksanaan tugas penyedia dengan adendum SPK.

8. ASURANSI
a. Penyedia wajib mengikuti asuransi sejak SPMK sampai dengan tanggal
selesainya pekerjaan, yaitu program jaminan asuransi BPJS Ketenagakerjaan.
b. Besarnya asuransi sudah diperhitungkan dalam penawaran dan termasuk
dalam harga SPK.

9. URAIAN TUGAS
Tugas dari Tenaga Keamanan adalah :
a. Menerima surat yang telah dibukukan dalam buku ekspedisi untuk dikirim agar
dapat diproses lebih lanjut;
b. Menyortir surat sesuai jenis dan ketentuan yang akan dikirim sesuai dengan
wilayah tugasnya untuk mempermudah pengiriman;
c. Menyampaikan/mengantar surat ke alamat yang dituju sesuai prosedur dan
meminta tanda bukti penerimaan sebagai bahan laporan ke pimpinan;
d. Menyerahkan kembali buku ekspedisi dan tanda penerimaan surat pada ekpeditur
sebagai bahan pertanggungiawaban;
e. Melaporkan hasil pelaksanaan tugas sesuai dengan prosedur yang berlaku
sebagai bahan evaluasi dan pertanggungiawaban;
f. Mencatat surat masuk dan surat keluar ke dalam aplikasi kearsipan di Dinas
Kesehatan;
g. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.

10. HAK DAN KEWAJIBAN PARA PIHAK


i. PPK memberikan pembayaran kepada Tenaga KEAMANAN yang diterimakan
setiap awal bulan berikutnya, yang jumlah dan uraiannya adalah sebagaimana
tersebut dalam Surat Perintah Kerja ini;
j. PPK berhak untuk menegur/memperingatkan/memberikan sanksi berupa
pemutusan SPK jika Tenaga KEAMANAN melakukan pelanggaran;
k. Tenaga KEAMANAN mempunyai kewajiban untuk:
5) melaksanakan tugas pekerjaan sesuai ketentuan Nomor 9 dengan baik, rajin,
jujur dan tanggung jawab dengan predikat kinerja minimal sesuai dengan tugas,
tanggung jawab, wewenang dan produk kerja;
6) menaati peraturan disiplin sesuai dengan ketentuan yang berlaku di Dinas
Kesehatan Kabupaten Magetan;
7) menaati Surat Perintah Kerja ini;
8) menaati ketentuan lain yang menyangkut kepentingan dan rahasia jabatan
yang berlaku di Dinas Kesehatan Kabupaten Magetan;
l. Tenaga PENJAGA MALAM menyatakan sanggup untuk :
4) Tidak terikat kontrak/perjanjian kerja dengan Instansi Pemerintah/Swasta
5) Bekerja sesuai jadwal dari instansi tempat bertugas
6) Tidak menuntut cuti dan atau libur Hari Besar
m.Tenaga PENJAGA MALAM Tidak menuntut diangkat menjadi Calon Pegawai
Negeri Sipil dan Pegawai Negeri Sipil;
n. Tenaga PENJAGA MALAM berhak untuk menerima pembayaran bulanan sebesar
yang tercantum dalam Surat Perintah Kerja ini;
o. Tenaga PENJAGA MALAM dapat melakukan pengajuan perpanjangan kontrak
untuk tahun berikutnya berdasarkan penilaian kinerja;
p. Tenaga PENJAGA MALAM tidak akan menuntut hak lain diluar hak yang
diperjanjikan sebagaimana dimaksud dalam Pasal ini.

11. PENGAWASAN DAN PEMERIKSAAN


PPK berwenang melakukan pengawasan dan pemeriksaan terhadap pelaksanaan
pekerjaan yang dilaksanakan oleh penyedia. PPK dapat memerintahkan kepada
pihak lain untuk melakukan pengawasan dan pemeriksaan atas semua pelaksanaan
pekerjaan yang dilaksanakan oleh penyedia.

12. LAPORAN HASIL PEKERJAAN


a. Kecuali SPK diputuskan lebih awal, penyedia berkewajiban untuk memulai
pelaksaan pekerjaan pada Tanggal Mulai Kerja, dan melaksanakan pekerjaan
sesuai dengan program, serta menyelesaikan pekerjaan selambat-lambatnya
pada Tanggal Penyelesaian yang ditetapkan dalam SPK / SPMK.
b. Tanggal Penyelesaian yang dimaksud dalam ketentuan ini adalah tanggal
penyelesaian semua pekerjaan.
c. Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan sampai selesai 100% (Seratus
Prosen) dalam SPK ini ditetapkan selama 11 ( Sebelas ) Bulan terhitung sejak
tanggal ditandatanganinya Surat Perintah Mulai Kerja ( SPMK ).

13. PERUBAHAN SPK


d. SPK hanya dapat diubah melalui adendum SPK.
e. Perubahan SPK dapat dilaksanakan dalam hal terdapat perbedaan antara
kondisi lapangan pada saat pelaksanaan dengan SPK dan disetujui oleh para
pihak, meliputi:
5) menambah atau mengurangi volume yang tercantum dalam SPK;
6) menambah dan/atau mengurangi jenis kegiatan;
7) mengubah spesifikasi teknis sesuai dengan kondisi lapangan; dan/atau
8) mengubah jadwal pelaksanaan pekerjaan.
f. Untuk kepentingan perubahan SPK, PPK dapat dibantu oleh Pendukung PPK.

14. PENGHENTIAN DAN PEMUTUSAN SPK


f. Dalam hal SPK dihentikan, maka PPK wajib membayar kepada penyedia sesuai
dengan prestasi pekerjaan yang telah dicapai.
g. Penghentian SPK dapat dilakukan karena terjadi Keadaan Kahar.
h. Pemutusan SPK dapat dilakukan oleh pihak PPK atau pihak penyedia;
i. PPK dapat sewaktu-waktu memutus Surat Perintah Kerja ini dengan tanpa
membayar ganti rugi apapun apabila terjadi wanprestasi yang dilakukan oleh
Penyedia;
j. Menyimpang dari Pasal 1266 dan 1267 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata,
pemutusan SPK melalui pemberitahuan tertulis dapat dilakukan apabila:
8) pengaduan tentang penyimpangan prosedur, dugaan KKN dan/atau
pelanggaran persaingan sehat dalam pelaksanaan pengadaan dinyatakan
benar oleh instansi yang berwenang;
9) penyedia lalai/cidera janji dalam melaksanakan kewajibannya dan tidak
memperbaiki kelalaiannya dalam jangka waktu yang telah ditetapkan;
10) penyedia tanpa persetujuan PPK, tidak memulai pelaksanaan pekerjaan;
11) penyedia menghentikan pekerjaan dan penghentian ini tidak tercantum dalam
program mutu serta tanpa persetujuan PPK;
12) Penyedia gagal memperbaiki kinerja setelah mendapat Surat Peringatan
sebanyak 3 (tiga) kali;
13) penyedia selama Masa SPK gagal memperbaiki Cacat Mutu dalam jangka
waktu yang ditetapkan oleh PPK;
14) PPK tidak menerbitkan surat perintah pembayaran untuk pembayaran gaji
angsuran sesuai dengan yang disepakati sebagaimana tercantum dalam
SPK.

15. PEMBAYARAN
3) Pembayaran prestasi hasil pekerjaan yang disepakati dilakukan oleh PPK,
dengan ketentuan:
Pembayaran dilakukan dengan sistem bulanan langsung kepada:
Nama : SUWADI
4) Pembayaran Asuransi Ketenagakerjaan termasuk dalam pembayaran yang
tercantum dalam SPK.

16. PENYELESAIAN PERSELISIHAN


PPK dan penyedia berkewajiban untuk berupaya sungguh-sungguh menyelesaikan
secara damai semua perselisihan yang timbul dari atau berhubungan dengan SPK
ini atau interpretasinya selama atau setelah pelaksanaan pekerjaan. Jika
perselisihan tidak dapat diselesaikan secara musyawarah maka perselisihan akan
diselesaikan melalui Layanan Penyelesaian Sengketa, arbitrase atau Pengadilan
Negeri.

Anda mungkin juga menyukai