Anda di halaman 1dari 12

ELEMEN-ELEMEN

STRUKTUR
BANGUNAN Di Buat oleh :
Nama : Agus Gede Eka Saputra
nomor peserta : 19140640610005
Sekolah : SMKN 2 KATINGAN HILIR
Mata pelajaran MEKANIKA TEKNIK
Elemen struktur bangunan
adalah alat atau bagian dari sebuah sistem
bangunan yang bekerja untuk menyalurkan
beban bangunan tersebut ke tanah dimana
bangunan tersebut berdiri.
PENYALURAN BEBAN
PADA BANGUNAN

BEBAN

BANGUNAN

TANAH
Elemen
STRUKTUR
BANGUNAN :
• KONSTRUKSI RANGKA ATAP
• KONSTRUKSI KOLOM,BALOK, LANTAI,DINDING
• KONSTRUKSI PONDASI
KONSTRUKSI RANGKA ATAP
• Atap berfungsi sebagai pelindung
bangunan atas panas dan hujan .
KONSTRUKSI LANTAI
• Plat lantai sebagai penyekat ruang bawah
dan ruang atas, atau yang berfungsi
sebagai tempat berpijak di lantai 2, lantai
ini biasanya digunakan secara horizontal.
KONSTRUKSI BALOK
• Struktur bangunan dengan posisi
Horisontal yang berfungsi untuk menahan
beban lantai/atap dan menyalurkan beban
tersebut ke konstruksi kolom.
KONSTRUKSI KOLOM
• Struktur bangunan dengan posisi vertikal
yang berfungsi untuk menyalurkan beban
dari struktur atas ke struktur bawah.
KONSTRUKSI DINDING
• Dinding merupakan penyekat antar
ruangan, melindungi isi bangunan dari
pengaruh ganguan dari luar seperti cuaca
dan hewan buas.
KONSTRUKSI PONDASI
• Pondasi merupakan konstruksi bangunan
yang berada paling bawah dan berfungsi
untuk memikul seluruh beban bangunan
kemudian disalurkan ke dalam tanah.

Anda mungkin juga menyukai