Anda di halaman 1dari 4

TEXTBOOK READING BEDAH MULUT

CONTEMPORARY ORAL AND MAXILLOFACIAL SURGERY SIXTH EDITION


CHAPTER 13 PREPROSTHETIC SURGERY
“IMMEDIATE DENTURE AND ALVEOLAR RIDGE PRESERVATION”

PEMBIMBING: drg. Ariyati Retno Pratiwi, M.Kes

Oleh:

Alikha Afridha Tripuspira Chandra Bhuana

180160100011045

PROGRAM STUDI PROFESI KEDOKTERAN GIGI

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MALANG

2019
IMMEDIATE DENTURE pembuatan gigi palsu dengan
mempertahankan ketinggian ocal te
Ketika akan melakukan insesi dan estetika yang tepat. Gips dari
gigi tiruan, diperlukan waktu daerah alveolar ridge kemudian
pencabutan dan rekontur tulang yang dengan hati-hati dikontur ulang dalam
tepat. Hartwell mengutip beberapa mengantisipasi ekstraksi sisa gigi
keunggulan gigi tiruan immediate. anterior dan recontouring dari tulang
Pemasangan gigi palsu setelah alveolus (Gambar 13-29).
ekstraksi memiliki manfaat secara
langsung bagi psikologis pasien,
karena mereka mungkin akan merasa
edentulous untuk sementara waktu.
Pemasangan gigi palsu segera
setelah operasi juga membuat
adaptasi jaringan yang efektif pada
ridge alveolar. Keuntungan lain adalah
dimensi vertikal mudah didapatkan
dengan teknik immediate denture.
Kerugian teknik ini adalah perlunya
merubah gigi tiruan secara berkala
yang dilakukan pasca operasi dan
pembuatan gigi palsu baru setelah
penyembuhan awal telah terjadi.

Gigi anterior dan posterior


dapat diekstraksi dan gigi palsu
dipasang dalam satu tahap, walaupun
ini membutuhkan perencanaan dan
konstruksi prosthesis yang cermat. Plat akrilik bening dibuat dari cetakan
Perawatan bedah untuk pemasangan presurgical yang dikontur kembali
immediate denture juga dapat untuk mereplikasi bentuk ridge
dilakukan secara bertahap, dengan alveolar yang diinginkan.
ekstraksi gigi posterior di rahang atas Pembedahan yang dilakukan
dan rahang bawah dilakukan sebelum untuk immediate denture melibatkan
ekstraksi anterior. Hal ini teknik yang paling konservatif dalam
memungkinkan penyembuhan awal menghilangkansisa gigi. Recontouring
daerah posterior dan memudahkan minimal atau alveoloplasti intraseptal,
adaptasi yang lebih baik dari gigi dengan mempertahankan ketinggian
palsu pada alveolus dan tuberositas. vertikal dan tulang kortikal sebanyak
Sebelum ekstraksi gigi anterior yang mungkin (Gambar 13-30).
tersisa, catatan baru diambil dan
model dipasang pada artikulator semi-
adjustable. Model memungkinkan
kenyamanan dalam 24 jam pertama
pasca operasi. Pada saat itu, gigi
palsu dilepas dengan perlahan, dan
daerah mukosa dan alveolar dibawah
gigi tiruan diperiksa untuk melihat
apakah terdapat tekanan berlebih.atau
tidak Gigi palsu dibersihkan dan
dimasukkan kembali, dan pasien
diinstruksikan untuk memakai gigi
palsu selama 5 sampai 7 hari dan
pembersihan dilakukan dengan
normal saline.

ALVEOLAR RIDGE PRESERVATION

Bab ini menjelaskan mengenai


management dentoalveolar setelah
ekstraksi dan perubahan yang terjadi
dari tulang dan jaringan lunak. Aspek
Setelah recontouring tulang dan penting dari bedah preprosthetic yang
penghilangan daerah sisa yang tidak dapat dicapai pada saat pencabutan
teratur selesai, kemudian jaringan gigi dengan berusaha
dieratkan dengan tekanan digital, mempertahankan dan mendapatkan
dimana plat akrilik digunakan sebagai kembali sebanyak mungkin tulang di
panduan. Setiap area jaringan yang daerah pencabutan. Jika gigi
memutih atau jaringan yang tidak dianggap tidak dapat direstorasi dan
teratur kemudian dikurangi sampai direncanakan untuk dilakukan
daerah panduan jelas dan disesuaikan pencabutan, soket diberikan bone
dengan ridge alveolar di semua area. material agar dapat mempertahankan
Sayatan ditutup dengan jahitan tinggi dan lebar alveolar secara
kontinus atau terputus. Immediate bersamaan. Tindakan tambahan yang
denture dengan liner lunak dipasang. dapat dilakukan untuk
Perawatan yang dilakukan dengan mempertahankan bentuk dengan cara
cara tidak menambahkan bahan reline menggunakan bahan aloplastik,
ke daerah luka. Kemudian hubungan karena bahan dapat diserap secara
oklusal diperiksa dan disesuaikan. perlahan melalui remodeling tulang.
Pasien diinstruksikan untuk memakai Beberapa bahan tulang alogenik dan
gigi tiruan selama 24 jam dan kembali xenogenik telah digunakan untuk
keesokan harinya untuk pemeriksaan mempertahankan bentuk tulang,
pasca operasi. Bupivacaine atau membatasi morbiditas pengambilan
anestesi local jangka panjang yang tulang autogenous dari daerah
serupa disuntikkan pada akhir intraoral yang berdekatan. Bahan
prosedur bedah untuk meningkatkan anorganik ini berasal dari sumber sapi
(xenograft) atau tulang kadaver yang menempel. Epitelisasi ulang mukosa
diproses. terjadi pada daerah yang
dicangkokkan dalam beberapa
Ekstraksi atraumatik dengan minggu.
mempertahankan dinding kortikal
bukal dan lingual sangat penting untuk Penempatan implan di daerah
mempertahankan tulang alveolar. yang diletakkan dengan bahan bone
Daerah ini di kuret dan diirigasi graft biasanya berlangsung dalam 2
setelah pencabutan gigi secara hingga 6 bulan.
keseluruhan. Bahan graft ditempatkan
ke daerah ekstraksi dan dikompresi DAFTAR PUSTAKA
hingga ke puncak alveolar (Gambar
13-31). Hupp James R., Ellis III E, dan Tucker
Myron R. 2014. Contemporary Oral
and Maxillofacial Surgery Sixth
Edition. Elsevier Mosby.

Daerah ekstraksi biasanya tidak


ditutup secara permanen. Dalam
kebanyakan kasus, bahan graft
ditutupi dengan beberapa jenis bahan
kolagen yang ditimpa dengan jahitan
resorbable. Penggunaan membran
resorbable membutuhkan refleksi
jaringan lunak terbatas dari margin
yang berdekatan untuk menempatkan
membran di bawah gingiva yang

Anda mungkin juga menyukai