Anda di halaman 1dari 10

ERP (Enterprise Resource Planning)

Rosalia Pane
rosaliapane4@gmail.com

Abstract— The implementation of an ERP system has become a major requirement for
companies in an effort to simplify their business processes. ERP systems have great
benefits to help companies streamline business processes, increase productivity, and
increase revenue. Currently, ERP systems have undergone many developments both
globally and in Indonesia. In the use of ERP, the architecture of an ERP system affects
the cost, maintenance and usage of the system. The ERP architecture transforms the
high-level ERP implementation strategy into a flow of information with its
Sejarah penerimaan interconnectedness within the organization. ERP consists of various modules that are
provided for various needs in a company, ranging from modules for the distribution
Diterima pertama kali: process to modules that handle company financial problems.
27/01/2021
Intisari—Penerapan sistem ERP telah menjadi kebutuhan utama bagi perusahaan dalam
Diterima setelah perbaikan:
31/01/2021 upaya mempermudah proses bisnis mereka. Sistem ERP memiliki manfaat yang besar
untuk membantu perusahaan dalam merampingkan proses bisnis, meningkatkan
Tanggal penerbitan: produktivitas, dan meningkatkan pendapatan. Sistem ERP pada saat ini sudah
xx/xx/xxxx mengalami banyak perkembangan baik secara global atau juga perkembangan di
Indonesia. Dalam penggunaan ERP, arsitektur dari sebuah sistem ERP mempengaruhi
biaya, perawatan dan penggunaan dari sistem. Arsitektur ERP mengubah strategi
Copyright © 20xx IT Del Press implementasi ERP di tingkat tinggi menjadi aliran informasi dengan keterhubungannya
dalam organisasi. ERP terdiri dari bermacam-macam modul yang disediakan utnuk
berbagai kebutuhan dalam suatu perusahaan, mulai dari modul untuk proses distribusi
sampai modul yang menangani masalah keuangan perusahaan.

Kata Kunci— Enterprise Resource Planning (ERP); Arsitektur ERP; Modul ERP.

I. PENDAHULUAN diperuntukkan kepada suatu badan usaha


Di era eknonomi global saat ini, perusahaan manufaktur maupun jasa yang menginginkan
dituntut untuk menggunakan teknologi informasi automatisasi proses bisnis yang meliputi aspek
untuk mendukung kinerja proses bisnisnya. produksi, operasional dan distribusi di perusahaan.
Management teknologi informasi membutuhkan ERP yaitu konsep untuk merencanakan dan
strategi yang dapat menyatukan antara teknologi mengelola sumber data perusahaan atau organisasi
informasi dan proses bisnis. Strategi teknologii agar dapat dimanfaatkansecara optimal untuk
yang mengacu pada investasi spesifik dalam bentuk menghasilkan nilai tambah bagi perusahaan.
perbedaan jenis system , seperti ERP (Enterprise ERP terdiri dari bermacam-macam modul yang
Resource Learning). disediakan untuk berbagai kebutuhan dalam suatu
ERP (Enterprise Resource Learning) merupakan perusahaan, dari modul untuk keuangan sampai
integrasi dari praktek management bisnis dengan modul untuk distribusi. Pengguna ERP menjadikan
teknologi modern. ERP merupakan salah satu semua sistem di dalam suatu perusahaan menjadi
bentuk system informasi yang dibangun dan satu sistem yang terintegrasi dengan satu database,

Penulis Pertama: Judul Paper dalam 5 Kata disambung titik-titik(…) jurnaltio.del.ac.id


2| JURNALTIO, Vol. nn, No. nn, Bulan20nn ISSN xxxx-xxxx

sehingga beberapa departemen menjadi lebih sebelumnya. Sistem ERP secara modular bisasanya
mudah dalam melakukan komunikasi. menangani proses manufaktur, logistic, distribusi,
Penerapan ERP dalam suatu perusahaan tidakpersediaan (inventory), accounting perusahaan.
harus dalam sistem yang utuh, tetapi dapat Sistem ini akan membantu mengontrol aktivitas
diterapkan dengan hanya menggunakan satu modulbisnis seperti penjualan, pengiriman, produksi,
saja. Jika penerapan satu modul ini dinilai berhasil,
manajemen persediaan, manajemen kualitas dan
maka dapat menerapkan modul lain dengan sumber daya manusia.
referensi modul yang sudah berhasil. Sebagai salah satu sistem yang memberikan
Aturan bisnis dan kebutuhan sistem ERP manfaat untuk mengintegrasikan suatu proses
berbeda dan spesifik untuk setiap perusahaan. bisnis, ERP telah mengalami banyak perkembangan
Perusahaan skala besar, dengan dukungan kondisi
termasuk di Indonesia. Pada tahun 1990-an PT
ekonomi yang relatif besar, akan dengan mudah Astra Internasional berhasil mengimplementasikan
memilih software mana yang akan digunakan system ERP dengan menggunakan SAP, yang
sekalipun harus merubah kebutuhan bisnisnya. merupakan salah satu vendor yang memiliki target
Namun, untuk perusahaan skala kecil dan pasar untuk perangkat lunak ERP terbesar di dunia.
menengah, hal ini tentu saja sulit dilakukan. Selain
Sejak saat itu, Indonesia mengalami perkembangan
itu harga software ERP yang cukup tinggi. yang sangat pesat, terutama setelah munculnya
Implementasi ERP pada perusahaan di Indonesia
platform dan perangkat keras lebih baik dari
mempunyai harapan untuk mempercepat proses sebelumnya.
bisnis, meningkatkan efisiensi, dan meraup Beberapa periode perkembangan implementasi
pendapatan yang lebih besar. Namun, pada saat ERP di Indonesia:
implementasi banyak faktor yang dapat
1. Periode tahun 1990-an
menggagalkan implementasi dan merupakan Pada periode ini, implementasi yang digunakan
masalah yang dihadapi antara lain: adalah Early Implementation. Adapun first layer
1. Manajemen tidak menyediakan proyek timyang digunakan adalah SAP R2 dan Oracle
yang terbaik pada proyek implementasi Finance. Sementara second layer yang digunakan
menyangkut kompetensi anggota tim, adalah MAPICS, MOVEX Navision, JD Edwards
kredibilitas dan kreativitas tim proyek,
earlversion. Pada periode ini, beberapa holding
kepemimpinan tim yang efektif, komitmen
company merasa sangat perlu untuk membuat
tim, tanggung jawab tim, jumlah tim yang
subsidiary, yang diperlukanuntuk membuat suatu
memadai, tanggungjawab yang tumpang projek
tindih pada tim, pendekatan kerja yang 2. Periode tahun 2000-an
kurang jelas, tujuan yang tidak dipahami Pada periode ini, implementasi yang digunakan
oleh tim proyek. adalah Stabil Operation. Aplikasi first layer yang
2. Manajemen tidak mampu membedakan digunakan SAP R3, modul standar (PP, PM, MM,
bahwa e-business bukanlah sekedar FI dan CO), sedangkan second layernya adalah
investasi teknologi informasi melainkan
upgrade version, New Business Line Microsoft
perbaikan proses bisnis atau peningkatan
Axapta dan SAP Small Business.
bisnis dengan didukung teknologi informasi.3. Periode tahun 2005-an
Akibatnya nilai investasi e-business yangPada periode ini, ERP Indonesia mengalami
ditanamkan tak bisa kembali, karena banyak
mengalami banyak hal. Di antaranya adalah mulai
pimpinan perusahaan yang memiliki terlihatnya beberapa kelemahan dari SAP, masalah
pengertian bahwa e-business adalah sekedar
pada data migrasi, dan usser access yang
investasi teknologi informasi, bukan berlebihan. Pada periode inilah security firm, audit
investasi bisnis yang didukung teknologi
firm dan konsultan bekerja untuk melakukan
informasi. upgrading.
4. Periode tahun 2010-an
ERP berkembang dari Manufacturing Resource Pada periode ini, sistem ERP Indonesia telah
Planninga yaitu merupakan hasil evolusi dari mengadopsi teknologi terbaru dalam berinvestasi,
Material Requirement Planning yang berkembang di mana teknologi yang diterapkan sudah mencapai

jurnaltio.del.ac.id Penulis Pertama: Judul Paper dalam 5 Kata disambung titik-titik(…)


ISSN xxxx-xxxx JURNALTIO, Vol. nn, No. nn, Bulan20nn |3

posisi stabil, karena penggunanya sudah memahami Dari definisi dan deskripsi diatas, dapat
betul manfaat dari teknologi tersebut. disimpulkan adanya kesamaan ide dan kata kunci
Pertumbuhan perangkat lunak ERP yang luar utama pada ERP, yaitu adanya aspek perencanaan
biasa pada akhir 1990-an disebabkan oleh beberapa yang terintegrasi di suatu organisasi/perusahaan,
faktor, termasuk masalah Y2K Compliant terdiri atas berbagai fitur dengan tujuan agar dapat
(Millenium Bug) , kesulitan dalam mencapai sistem merencanakan dan mengelola sumber daya
yang mencakup keseluruhan perusahaan, organisasi dengan lebih efisien dan dapat merespon
peningkatan aktivitas penggabungan usaha kebutuhan pelanggan dengan baik.
sekarang ini, serta strategi persaingan usaha yang
semakin hebat. Organisani memerlukan data yang
mencakup berbagai fungsi bisnis, dan sistem B. Manfaat ERP
informasi perusahaan adalah sarana untuk Tujuan sistem ERP adalah untuk
memenuhi kebutuhan tersebut. Namun,sistem mengkoordinasikan sumber daya dari bisnis
seperti itu tidak mungkin dikembangkan oleh unit organisasi secara keseluruhan. Secara teknis,
jasa informasi dari organisasi. Penjelasan yang sebenarnya ERP berfungsi memadukan berbagai
rasional tetapi cukup kuat adalah sejumlah Chief sistem informasi yang tersebar di masing-masing
Executive Officer (CEO) menyadari bahwa departemen (unit fungsional) di sebuah lembaga.
organisasi akan kalah dalam persaingan bila tidak ERP merupakan software yang ada dalam
beralih ke sistem informasi yang memadai. organisasi/perusahaan yang memiliki manfaat untuk
:
II. LANDASAN TEORI 1) Menawarkan sistem terintegrasi di dalam
A. Definisi ERP perusahaan, sehingga proses dan
ERP merupakan singkatan dari tiga elemen kata pengambilan keputusan dapat dilakukan
Enterprise (Perusahaan/Organisasi), Resources secara lebih efektif dan efisien.
(Sumber Daya), Planning (Perencanaan). Tiga kata ERP dapat menyederhanakan berbagai
tersebut mencerminkan sebuah konsep yang aktivitas operasional yang memakan banyak
berujung pada kata kerja yaitu planning, dengan waktu dan tenaga. Tugas-tugas kompleks
demikian ERP menekankan pada aspek seperti pengecekan inventaris, pembagian
perencanaan (Wijaya dan Suparto,2009). tugas ke karyawan, pemantauan jam kerja,
ERP menurut Lee (2003) dalam Sinatra (2004) semuanya dapat dilakukan secara otomatis.
merupakan suatu metode bagi industry dalam Karena system ERP dapat mengoptimalkan
mengupayakan proses bisnis yang lebih efisien efisiensi, maka tim tertentu akan focus pada
dengan membagi informasi di dalam dan antar pekerjaan mereka tanpa harus mengganggu
bisnis proses dan menjalankan bisnis secara tim lainnya.
elektonik. 2) Memungkinkan melakukan integrasi secara
ERP ialah struktur sistem informasi yang dapat global.
mengintegrasikan fungsi pemasaran, fungsi Kolaborasi antar departemen merupakan
produksi, fungsi logistic, fungsi keuangan, fungsi bagian yang krusial dan sering diperlukan
sumber daya, dan fungsi lainnya (Wicaksono, dalam bisnis. Dengan data yang dimasukkan
Mulyo dan Rianto.2015). ke dalam system ERP yang terpusat dan
ERP saat ini telah berkembang sebagai alat konsisten, satu departemen dapat mengakses
integrasi yang memiliki tujuan untuk data dari departemen yang lain. ERP yang
mengintegrasikan senua aplikasi perusahaan ke berbasis cloud dapat memperluas kolaborasi
pusat penyimpanan data sehingga dengan mudah antar-tim yang ada di seluruh cabang
dapat diakses oleh semua bagian yang perusahaan melalui internet.
membutuhkan, termasuk mengintegrasikan 3) Menghilangkan kebutuhan pemutakhiran
hubungan perusahaan dengan pemasok. Software dan koreksi data seperti yang terjadi pada
ERP yang banyak digunakan oleh perusahaan saat sistem yang terpisah.
ini yaitu SAP dan ORACLE. 4) Memungkinkan manajemen mengelola
operasi dan tidak memonitor saja dan lebih

Penulis Pertama: Judul Paper dalam 5 Kata disambung titik-titik(…) jurnaltio.del.ac.id


4| JURNALTIO, Vol. nn, No. nn, Bulan20nn ISSN xxxx-xxxx

mampu menjawab semua pertanyaan yang - Menyediakan skema basis data dari entitas
ada. dan hubungan pada tingkatan lebih bawah.
ERP juga membantu perusahaan dalam - Pada tingkatan kedua meliputi proses bisnis
menghemat biaya operasional, inti dan logika bisnis yang ditangani oleh
karenasebagian besar aktivitas operasional system
diotomatiskan, maka berbagai - Tingkat ketiga menyediakan detil-detil dari
gangguan,kendala, dan kerusakan dapat aplikasi yang mendukung berbagai fungsi
diantisipasi dengan baik. Seluruh bisnis yang dibangun dalam system ERP.
pekerjaankompleks dapat diselesaikan - Pengguna akhir:
dengan lebih cepat sehingga ini dapat 1. Tidak pernah melihat tingkatan pertama
mengurangilead time. Perusahaan juga dapat dan kedua karena mereka umumnya
mengurangi biaya tenaga kerja, karena berinteraksi dengan tingkatan aplikasi
ERPmampu mengambil alih berbagai yangmenyediakan mereka akses ke
pekerjaan manual. aplikasi fungsional.
5) Meningkatkan keamanan data 2. Hanya mengakses pada third tier, yakni
ERP memiliki firewall dan kontrol aplikasi client-user interface, dimana ia
pembatasan untuk mencegah menyediakan end users berupa akses
pelanggarandata. Seluruh data disimpan aplikasi fungsional yang meliputi setiap
dalam sistem terpusat sehingga titik akses fitur dan modul yang dicakup oleh
dapatdimonitor dengan ketat dan system ERP tersebut.
keamanannya pun terjaga. Admin yang Arsitektur Fisik Sistem ERP
bertanggungjawab mengelola data - Berfokus pada efisiensi sumber daya sistem
perusahaan bisa memberikan hak akses - Sumber daya yang dimaksud adalah sepeerti
terbatas kepada karyawan. biaya, waktu respon, jumlah perangkat, dan
6) Membantu melancarkan pelaksanaan lain sebagainya.
manajemen rantai pasok serta - Lebih memungkinkan system secara
memadukannya. keseluruhan untuk lebih scalable dan
7) Memfasilitasi hubungan komunikasi secara mengurangi sumber daya yang dibutuhkan
internal dan eksternal dalam dan luar
organisasi. D. Modul Umum ERP
8) Dapat menurunkan kesenjangan antara Setiap ERP memiliki modul yang berbeda,
pemrograman dengan cara perawatan namun biasanya ada beberapa modul dasar yang
system yang efektif. dimiliki oleh sisten ERP. Fungsi dari modul-
9) Dapat menurunkan kompleksitas aplikasi modul dasar ini dinilai penting bagi
dan teknologi. berbagaijenis perusahaan.
Jadi Enterprise Resource Planning (ERP) Berikut ini adalah Modul umum yang ada
merupakan konsep untuk merencanakan dan pada ERP yaitu:
mengelola sumber daya perusahaan, sehingga 1. Accounting
pekerjaan menjadi lebih efisien dan dapat Modul accounting berfungsi mengelola arus
memberikan pelayanan lebih bagi konsumen, yang kas yang masuk dan keluar dalam suatu
akhirnya dapat menghasilkan nilai tambah dan perusahaan atau organisasi. Modul ini juga
memberikan keuntungan maksimal bagi semua membantu perusahaan menangani berbagai
pihak yang berkepentingan (stakeholder) atas transaksi akuntansi seperti pengeluaran,
perusahaan. neraca, buku besar, rekonsiliasi bank,
penganggaran, manajemen pajak, dan lain-
lain.
C. Arsitektur ERP 2. CRM
Arsitektur dari system ERP dibedakan atas dua Modul CRM (Customer Relationship
aspek yaitu arsitektur logis dan arsitektur fisik. Management) membantu meningkatkan
Arsitektur Logis Sistem ERP kinerja penjualan melalui layanan

jurnaltio.del.ac.id Penulis Pertama: Judul Paper dalam 5 Kata disambung titik-titik(…)


ISSN xxxx-xxxx JURNALTIO, Vol. nn, No. nn, Bulan20nn |5

pelangganyang lebih baik dan membangun Sistem ERP merupakan paket software yang di
hubungan yang sehat dengan pelanggan. desain pada lingkungan client server baik berbasis
Modul ini juga membantu perusahaan desktop ataupun berbasis web yang
mengelola dan melacak informasi prospek mengintegrasikan seluruh proses bisnis yang ada
dan pelanggan seperti riwayat komunikasi, serta memproses seluruh transaksi organisasi
panggilan, pertemuan, data transaksi yang perusahaan dengan menggunakan database skala
mereka lakukan, durasi kontrak dan lain-lain. enterprise sebagai tempat penyimpanan datanya.
3. HRM Pada perkembangannya, para vendor pengembang
Modul HRM ( Human Resource sistem ERP ini mulai mengembangkan system ERP
Management) membantu meningkatkan yang open source. Open source ERP ini merupakan
efisiensi departemen SDM atau HR dalam sebuah system yang dibangun untuk memudahkan
perusahaan. Modul ini membantu mengelola organisasi dalam memilih system ERP seperti apa
informasi karyawan seperti penilaian kinerja, yang mereka butuhkan sesuai dengan kebutuhan
deskripsi pekerjaan, keterampilan, kehadiran, organisasi. Open source ERP ini juga merupakan
cuti, dan lain-lain. sebuah metodologi formal yang digunakan sebagai
4. Sales (penjualan) media alternative dari software-software berbayar.
Modul ini berfungsi menangani alur kerja Ada beberapa software ERP yang dikenal secara
penjualan seperti pertanyaan, penjualan, umum, Seperti SAP, PeopleSoft, JDEdward dan
penawaran, sales order, dan faktur. Integrasi beberapa merk lainnya. Tetapi tidak semua software
modul sales dan CRM dapat mempercepat tersebut bisa dikostumisasi sesuai dengan
siklus penjualan dan menghasilkan kebutuhan bisnis perusahaan, kadang kala
keuntungan lebih besar bagi perusahaan. perusahaan harus merubah aturan bisnisnya untuk
dapat menggunakan software ERP tertentu.
5. Inventory Berikut ini merupakan jenis-jenis sistem ERP yang
Modul inventory berguna untuk melacak dan open source dan juga berbayar.
mengelola stok barang di perusahaan
termasuk memantau tingkat persediaan,
menjadwalkan pengisian ulang, melakukan 1. Odoo ERP
forecasting, dan membuat laporan inventaris. Odoo merupakan perangkat lunak open source
Modul inventory akan lebih efektif jika yang digunakan untuk mengelola bisnis perusahaan
diintegrasikan dengan modul pembelian. secara menyeluruh yang sangat mudah digunakan
6. Purchasing dan diintegrasi. Produk ERP ini dikembangkan oleh
Modul ini mengelola proses yang terlibat perusahaan asal Amerika Serikat, yaitu Odoo.
dalam pengadaan barang. Pengadaan barang Bentuk dari system Odoo ini memiliki beberapa
termasuk daftar supplier, permintaan dan macam jenis, diantaranya adalah berbasis web,
analisis penawaran, Purchase order, Goods desktop serta mobile. Software ini juga memiliki
Receipt Notes, dan pembaruan stok. Modul banyak kelebihan seperti memilki banyak
ini dapat diintegrasikan dengan modul komunitas dan didukung oleh banyak komunitas,
inventory untuk manajemen pengadaan stok modul yang lengkap dan terintegrasi, pemasangan
yang lebih optimal. yang mudah, dan juga biaya yang terjangkau.
7. Manufacturing 2. Easy ERP
Modul ini berfungsi meningkatkan efisiensi EasyERP adalah software ERP yang gratis dan
dalam proses manufaktur dalam suatu bisnis, open source khususnya untuk windows. Dengan
seperti; perencanaan produk, material menggunakan software ini, kita dapat melacak
routing, pemantauan produksi harian, dan berbagai unit bisnis dan juga mengelola berbagai
pembuatan bill of materials. aspek penting bisnis. Softaware ini terutama
digunakan untuk menyediakan solusi Enterprise
Resource Planning untuk perusahaan kecil dan
E. Sistem ERP besar. Ini adalah software berbasis cloud tetapi juga
dapat diimplementasikan di server.

Penulis Pertama: Judul Paper dalam 5 Kata disambung titik-titik(…) jurnaltio.del.ac.id


6| JURNALTIO, Vol. nn, No. nn, Bulan20nn ISSN xxxx-xxxx

Aplikasi ini memberi kita semua fitur ERP perusahaan kecil dan seluruh rantai ERP mereka
seperti manajemen SDM, Akuntansi, Penggajian, yang mencakup pesanan pembelian, pesanan
Pengeluaran, Pembelian, dll. Dengan bantuan penjualan, pembayaran, alokasi, setoran, piutang,
modul CRM, maka dapat dengan mudah mengelola Barang, Persediaan, dll. Pada dasarnya, software ini
kontak dan informasi penting lainnya dari Investor, memudahkan proses pengelolaan dan perencanaan
Vendor, Potensial leads, karyawan, dll. sumber daya menjadi berbagai bagian yang jauh
Modul yang ada pada EasyERP ini adalah: lebih mudah digunakan.
- CRM: Modul ini membantu dalam Berikut beberapa bagian dari software
menambah, mengedit, dan mengelola FronAccountingERP ini.
prospek, kontak, peluang, kontak, dan - Setup: Bagian ini digunakan untuk mengatur
informasi penting lainnya dari perusahaan informasi perusahaan, akun pengguna,
terkait. Selain itu, Bagian Report untuk referensi transaksi, ketentuan pembayaran,
melihat laporan terperinci terkait dengan tempat penjualan, pajak, kelompok pajak,
siapa yang menciptakan sebagian besar dll. Dengan mengisi semua informasi yang
prospek yang mengarah ke karyawan mana relevan.
yang ditugaskan memimpin kepada siapa, - Sales: Di bagian ini, kita mendapatkan opsi
tingkat konversi peluang, penuaan peluang, untuk Tambah dan Kelola Pelanggan, Buat
jumlah peluang yang dimenangkan dan Cabang Pelanggan dengan deskripsi lengkap,
hilang, dll. tentukan Jenis Penjualan dan Area Penjualan,
- Project: Melalui modul ini, kita dapat dll. Ini juga menyediakan opsi entri entri
membuat proyek baru, menugaskan proyek penjualan, entri pesanan penjualan, faktur
kepada karyawan, memberikan kontrak terhadap pengiriman penjualan,
kepada perusahaan terkait, merencanakan mengalokasikan pembayaran pelanggan dan
proyek, melihat status proyek, dll. catatan kredit, dan opsi transaksi penjualan
- HR: Ini adalah modul manajemen Sumber lainnya. Selain itu, kita dapat memeriksa opsi
Daya Manusia di mana kita dapat menambah untuk kuotasi penjualan / permintaan
karyawan, mengelola karyawan, membuat pesanan, alokasi pelanggan dan penyelidikan
posisi pekerjaan baru, dan melacak ulang transaksi, dll. Terakhir, kita juga dapat
tahun karyawan dan kehadiran mereka. menghasilkan laporan "pelanggan" dan
- Purchases: Menggunakannya, kita dapat "penjualan" dari organisasi.
melacak pembelian perusahaan, membuat - Purchases: Melalui bagian ini, kita dapat
kutipan, melihat status kutipan, membuat mengelola pemasok dan informasi penting
faktur, melihat semua pesanan perusahaan, mereka. Juga, mendapatkan akses ke opsi-
melihat informasi produk, menambahkan opsi seperti Entri Pembelian, Alokasi
produk untuk dibeli, melacak pembayaran Pembayaran Pemasok atau Catatan Kredit,
pembelian, dll. Masukkan Faktur Pemasok, dll. Kita juga
- Accounting: Gunakan modul ini untuk dapat mengakses beberapa opsi terkait
melihat dan melacak arus kas, neraca, laba penyelidikan dan laporan yang
neraca percobaan, kerugian, pembayaran memungkinkan kita menghasilkan Laporan
penjualan, entri jurnal, dll. Selain itu, kita Pemasok dan Pembelian, dan juga
juga dapat secara manual membuat dan menanyakan tentang Pesanan Pembelian ,
menambahkan rincian akun baru. Alokasi Pemasok, dan Transaksi Pemasok.
- Items and Inventory: Ini menyediakan opsi
untuk transfer lokasi inventaris, penyesuaian
3. FrontAccountingERP inventaris, penyelidikan tentang status item
FrontAccounting ERP adalah software ERP inventaris, dan untuk menghasilkan laporan
open source berbasis web yang membutuhkan inventaris. Plus, itu juga memungkinkan kita
software hosting seperti XAMPP, WAMPP, dll mengklasifikasikan ‘Item’ dalam Kategori
bersama dengan peramban web agar berfungsi. Item yang berbeda. Kita juga dapat mengatur
Software ini terutama dibangun untuk mengelola Tingkat Pemesanan Kembali untuk

jurnaltio.del.ac.id Penulis Pertama: Judul Paper dalam 5 Kata disambung titik-titik(…)


ISSN xxxx-xxxx JURNALTIO, Vol. nn, No. nn, Bulan20nn |7

mempertahankan ukuran persediaan yang - Financial Management: SAP mampu


optimal dalam persediaan. Terlepas dari opsi mengotomatisasi berbagai tugas akuntansi
inventaris, kita juga mendapatkan opsi untuk serta melakukan seluruh aktivitas perbankan
membuat catatan Harga Penjualan, Harga pada perusahaan.
Pembelian, dan juga Biaya Standar berbagai - Sales & Customer management: Software
item inventaris. akan mengelola seluruh proses penjualan
- Manufacturing: Ini memungkinkan Agan secara efisien dan status pelanggan juga akan
mengelola Entri Perintah Kerja dan Perintah terekam dengan baik.
Kerja Luar Biasa dari organisasi. Tidak - Purchasing and Inventory Control: Software
hanya itu, Agan juga dapat mempertahankan ini memberikan akses pengawasan akurat
deskripsi tentang pusat kerja dan tagihan seputar pengiriman, stok, dan persediaan,
bahan. Ini memungkinkan Agan menyimpan serta lokasi barang yang mampu mengupdate
informasi tentang lokasi di mana bahan secara langsung, sehingga pengguna bias
inventaris digunakan dan memungkinkan langsung mengambil tindakan atas
Agan menghasilkan laporan manufaktur. ketersediaan barang yang ada.
- Fixed Assets: Dari bagian ini, kita dapat - Business Intelligence: Seluruh kumpulan
melacak semua Transaksi Aset Tetap, yaitu data yang dihasilkan oleh berbagai sumber
Pembelian Aset Tetap, Transfer Lokasi Aset divisi pada perusahaan akan diotomatisasi
Tetap, Penyusutan Aset Tetap, dan Penjualan sebagai data laporan yang utuh. Sehingga
Aset Tetap. Plus, laporan tentang Pergerakan pembuatan laporan bias lebih cepat dan
Aset Tetap dan Penyelidikan Aset Tetap juga tepat.
dapat diperoleh dari bagian ini. - Anslytics and Reporting: Software SAP akan
- Banking and General Ledger: Opsi bagian ini mengelola ketersediaan produk di gudang
memungkinkan kita untuk mempertahankan, serta menjaga system produksi dengan biaya
mentransfer, merekonsiliasi dan menanyakan yang efektif. Selain itu SAP juga bias
tentang rekening bank. Juga, ini melacak seluruh pergerakan saham,
memungkinkan Agan memproses memperbaiki waktu pengiriman, memastikan
pembayaran dan simpanan dari pelanggan, ketersediaan, hingga menginput stok barang
pemasok, dll. yang habis.
4. SAP Business One 5. Sage intacct ERP
Program SAP Business One merupakan salah Sage intacct adalah penyedia perangkat lunak
satu perangkat ERP yang dijual oleh perusahaan akuntansi berbasis cloud yang cocok untuk
SAP SE yang dirangcang untuk perusahaan kecil perusahaan kecil dan menengah dan dapat
dan menengah. SAP adalah salah satu software memberikan wawasan keuangan dan operasional
ERP berbayar yang cukup mahal. Program ini tidak rel-time serta kemampuan untuk mengotomatisasi
diperuntukkan bagi perorangan, melainkan proses kritis. Sage intacct memberikan pengguna
diciptakan khusus untuk perusahaan kecil dan berbagai aplikasi akuntansi inti seperti buku besar,
menengah. Walaupun harganya tergolong mahal, hutang piutang, manajemen kas, dan manajemen
tetapi dampak yang dihasilkan sangat worth it pesanan.
dengan uang yang dikeluarkan. Karena program ini 6. NetSuite ERP
bias membuat kinerja perusahaan lebih efisien dan Oracle Netsuite bukan hanya software akuntansi
pemasukan pun semakin besar. Dalam praktiknya tetapi juga merupakan kumpulan layanan software
SAP Business One ini juga digunakan oleh yang digunakan untuk mengelola keuangan,
perusahaan-perusahaan besar, karena SAP operasi, dan hubungan pelanggan bisnis. NetSuite
mendikung system otomatisasi pengelolaan data memiliki layanan yang ditujukan untuk usaha kecil
yang sangat lengkap dan masih relevan dengan hingga menengah, walaupun ada juga perusahaan
perusahaan berskala multinasional sekalipun. besar yang memanfaatkan fitur ERP, CRM dan e-
SAP memiliki beberapa kelebihan diantaranya commerce yang terkonsolidasi. Berikut beberapa
yaitu: kelebihan yang dimiliki oleh NetSuite.

Penulis Pertama: Judul Paper dalam 5 Kata disambung titik-titik(…) jurnaltio.del.ac.id


8| JURNALTIO, Vol. nn, No. nn, Bulan20nn ISSN xxxx-xxxx

 Peningkatan efisiensi dan produktivitas - Pembayaran bursar (pembayaran uang


operasi keuangan dengan system tunggal kuliah)
yang terintegrasi untuk menangani semua Dengan ERP proses pembayaran mencatat
proses inti untuk pengguna dimana pun di segala kewajiban administrasi keuangan
dunia. mahasiswa, jumlah yang telah dibayar, serta
 Visibilitas real-time untuk melihat hasil berapa kali angsuran pembayaran yang telak
keuangan konsolidasi untuk setiap bagian dilakukan.
dari bisnis pada tingkat ringkasan, dan - Kartu Rencana Studi (KRS)
semua jalan ke rincian transaksional yang Mahasiswa dapat melakukan pemasukan rencana
mendasarinya. studi secara langsung sesuai beban sks yang
 Manajemen penutupan keuangan yang tepat akan ditempuh. Rencana studi ini disertai dengan
waktu dari semua kegiatan akhir periode jadwal kuliah, dengan demikian mahasiswa
untuk mengurangi waktu dan sumber daya dapat segera mengetahui jadwal kuliah untuk
yang dihabiskan untuk menyelidiki dan matakuliah yang diambilnya. Pada proses ini
menyelesaikan kesalahan. ERP juga sangat berperan.
- Transkrip Akademik
Fasilitas ini digunakan untuk mencetak transkrip
III. PEMBAHASAN akademik mahasiswa yang diproses secara
Institut teknologi Del Adalah suatu perguruan langsung dari data mahasiswa setiap
tinggi yang memiliki tiga fakultas yaitu Fakultas semesternya. Mata kuliah yang ditampilkan
Informatika dan TEknik Elektro, Fakultas adalah semua data mata kuliah yang diambil
Manajemen Rekayasa dan Fakultas Teknik oleh mahasiswa setiap semester.
Bioproses. Aktivitas utama Institut Teknologi Del - Manajemen kehadiran
yaitu menyelenggarakan kegiatan akademik dengan Fitur ini memudahkan dosen atau staf pengajar
tujuan menghasilkan lulusan yang dapat diterima untuk memantau kehadiran mahasiswa melalui
oleh pasar atau stakeholder. IT Del sudah lembar kehadiran mahasiswa dengan informasi
menggunakan sebuah sistem untuk membantu yang lengkap.
proses pengolahan akademik. Sistem ini merupakan - Data Induk Mahasiswa
salah satu implementasi dari ERP. Tujuan Data induk merupakan master data bagi semua
implementasi ERP adalah untuk proses akademik kegiatan akademik yang dilakukan, yagn
diantaranya penelitian dan pengajaran dengan biaya meliputi:
murah atau rendah. Akademik dan staff umum a. Data Akademis
berinteraksi dengan kegiatan kelembagaan inti b. Data pribadi
melalui ERP dimana siswa bisa mendapatkan c. Data Orang tua
informasi lebih lanjut dari Elearning yang lebih. d. Data asal sekolah
Berikut ini merupakan beberapa penerapan ERP e. Data asrama & perilaku
di Institut Teknologi Del.
- Registrasi mahasiswa - Informasi Asrama & kemahasiswaan
Pada proses ini ERP berperan untuk Pada proses ini mahasiswa dapat melakukan
dilakukannya proses registrasi mahasiswa dan request izin bermalam, izin keluar, izin
pendataan mahasiswa, laporan keaktifan kolaboratif, izin ruangan dan melihat info poin
mahasiswa per semester sampai pada informasi pelanggaran secara langsung. Proses ini juga
pembimbing akademik. akan mencatat semua data berapa kali
- Jadwal kuliah mahasiswa sudah melakukan izin kepada
Pembuatan jadwal kuliah merupakan kegiatan keasramaan maupun kemahasiswaan.
rutin setiap semester. Entitas penyusun jadwal
antara lain dosen, mahasiswa, ruangan, mata
kuliah, dan waktu. Proses ini meliputi proses
pengaturan jadwal kuliah dan mengajar dosen.

jurnaltio.del.ac.id Penulis Pertama: Judul Paper dalam 5 Kata disambung titik-titik(…)


ISSN xxxx-xxxx JURNALTIO, Vol. nn, No. nn, Bulan20nn |9

IV. KESIMPULAN
Berdasarkan analisis yang dilakukan dapat ditarik
kesimpulan sebagai berilut:
- Dengan pemanfaatan ERP bisa menjadi
solusi alternatif pelaksanaan pekerjaan sesuai
tugas pokok dan fungsi bagi pengguna
system.
- Dapat meningkatkan kinerja karyawan atau
staff menjadi lebih baik, optimal dan
professional, waktu proses menjadi relatif
lebih cepat.
- Dengan system ERP dapat mempercepat dan
memudahkan proses pelayanan yang ada di
sebuah perguruan tinggi khususnya
pelayanan mahasiswa.
- Meningkatkan nilai tambah perguruan tinggi
dan juga nilai tambah untuk sebuah
perusahaan atau organisasi.

REFERENSI
[1] Wicaksono et, al. (2015). Analisis Dampak Penerapan Sistem
ERP terhadap Kinerja Pengguna.Binus Business Review.6(1):
25-34.[Online].
https://journal.binus.ac.id/index.php/BBR/article/view/985
[2] Agus Suryanto.(2014)
https://www.academia.edu/9739908/Paper_ERP
[3] Ricky Nuriadi.(2017, July.10) ERP Indonesia dan
Perkembangan Aplikasinya dalam Bisnis. [Online],
https://aplikasibisnis.net/erp-indonesia-dan-perkembangan-
aplikasinya-dalam-bisni/
[4] Purmasari, R.Priskila, D.S.Sasono, Sunardi, “Perancangan
Sistem Enterprise Resource”.Vol.8, No.3, November20018.
[Online],http://ojs.pnb.ac.id/index.php/matrix/article/download
/886/88
[5] Sundari,Wijaya.(2019).
[Online],https://www.researchgate.net/publication/332470442_
SISTEM_INFORMASI_AKUNTANSI_-
_Enterprise_Resource_Planning_ERP_-_Kelompok_1#pfa
[6] A.C.Puspitaningrum, and E.S.Sintiya, “Critical Success Factor
Penerapan Sistem ERP pada Perusahaan Manufaktur di Negara

Penulis Pertama: Judul Paper dalam 5 Kata disambung titik-titik(…) jurnaltio.del.ac.id


10| JURNALTIO, Vol. nn, No. nn, Bulan20nn ISSN xxxx-xxxx

Berkembang dan Maju”, Vol.04, No.02(2018), [Online] [11] Ahmat Josi, “Analisis dan Perencanaan Penerapan Enterprise
https://teknosi.fti.unand.ac.id/index.php/teknosi/article/downlo Resource Planning (ERP) pada Yayasan Pendidikan
ad/681/162 Prabumulih”, Vol.16, No.2, Desember 2016.
[7] https://hoorness.com/website/jenis-jenis-aplikasi-erp- [12] Pratiwindya, R.Akbar,”Implementasi Enterprise Ressource
enterprise-resource-planning/ Planning (ERP) pada sistem Pembelian, Persediaan, Penjualan
[8] A.Ciptadewi.(2020). Artikel Ilmiah Perencanaan Sumber Daya dan Customer Relationship Management (CRM)”, [Online]
Perusahaan.[Online] https://media.neliti.com/media/publications/173018-ID-
https://www.researchgate.net/publication/340427714_ARTIKE none.pdf
L_ILMIAH_ERP [13] Jinywulandhari,(2015),”Implementasi sistem ERP”, [Online]
[9] https://www.brankaspedia.com/2019/08/software-erp-gratis- http://jinywulandhari.blogspot.com/2015/03/implementasi-
terbaik-untuk-windows.html sistem-erp.html
[10] F.Rahman, “Evaluasi Penerapan Enterprise Resource Planning
(ERP) terhadap Penyajian Laporan Keuangan”, Vol.6, No.3, [14] Faridatun N.2019. “Analisa Proses Bisnis Sistem ERP Pada
Juli 2018. Perusahaan Distributor Batu Bara”, Vol.2,No.1

jurnaltio.del.ac.id Penulis Pertama: Judul Paper dalam 5 Kata disambung titik-titik(…)

Anda mungkin juga menyukai