Anda di halaman 1dari 12

FAKULTAS : ILMU KOMPUTER, HUKUM, PERTANIAN, EKONOMI, AGAMA ISLAM, FILSAFAT, TEKHNIK No.

Dok : FM-UKAk-03-01
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN PANCA BUDI
Revisi : 02
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Dibuat Ka. Tim Teaching : Diperiksa Koord.Mata Kuliah/ Disetujui Ka. Prodi: Tgl.Eff : 27 Mei 2015
Bidang Keahlian:

(Ir.Syarifuddin,MH) (dr.H. Firman Sebayang, B.Sc) (..........................................)

Tanggal : September 2017 Tanggal : September 2017 Tanggal : September 2017

PETA KONSEP

1. Kontrak Kuliah
Tata Tertib, Sejarah, Visi dan Misi UNPAB, Motto, Mutiara Hikmah, Piagam UNPAB, 7 NDY, Budabhe, Budabsih.
2. Latar Belakang Metafisika Eksakta dan Hubungannya Dengan Manusia
a) Latar Belakang Metafisika Eksakta
b) Hubungan Manusia dan Metafisika Eksakta
c) Hubungan Agama dan Metafisika Eksakta
3. Pengertian dan Ruang Lingkup Metafisika Eksakta :
a) Pengertian Metafisika Eksakta
b) Ruang Lingkup Metafisika Eksakta
4. Tujuan dan Manfaat Metafisika Eksakta :
a) Tujuan Metafisika Eksakta
b) Manfaat Metafisika Eksakta
5. Meraih sukses Dengan Metafisika Eksakta
a) Pengertian Sukses
b) Sukses Dalam Tinjauan Metafisika Eksakta
6. Meraih Sukses Dengan Metafisika Eksakta (lanjutan)
a) Tahapan Meraih Sukses Dengan Metafisika Eksakta
b) Kunci Kepemimpinan Meraih Sukses
7. Agama dan Sains
a) Tinjauan Metafisika Eksakta Terhadap Agama
b) Tinjauan Metafisika Eksakta Terhadap Sains
c) Hubungan Agama dan Sains
8. UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)

1
9. Manusia dan Sains
a) Peran Manusia Sebagai Khalifah
b) Knowledge dan Science
c) Kebutuhan Manusia Terhadap Sains
10. Tinjauan Teknologi Dalam Kitab Suci
a) Pengertian Teknologi
b) Pengertian Teknologi Dalam Kitab Suci
c) Kandungan Teknologi Dalam Alquran
11. Tinjauan Teknologi Dalam Kitab Suci (lanjutan)
a) Energi Metafisika Ketuhanan
b) Ayat Alquran maupun Hadis yang berkaitan dengan Teknologi
c) Contoh-contoh Besaran Energi Metafisika

12. Penciptaan Alam Semesta


a) Pandangan Manusia Tentang Alam Semesta
b) Teori Proses Penciptaan Alam Semesta
13. Fenomena Alam Semesta
a) Air laut yang tidak bercampur,Api Dalam Laut
b) Gunung Warna Warni,Kegelapan di Dasar lautan
14. Matematika Dalam Al Quran
a) Aksioma 19
b) Hal-hal lain yang berkaitan dengan Matematika
15. Pengantar Metafisika Kerohanian
a) Pentingnya Mempelajari Metafisika Kerohanian
16. UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)

2
RANCANGAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
MATA KULIAH : METAFISIKA KEROHANIAN

Nama Dosen : 1. dr.H.Firman Sebayang,B.Sc


2. dr.H.Monang Sofyan Lubis,B.Sc
3. Ir.Syarifuddin,MH
4. Drs.Soritaon Siregar,M.H
5. Ir.Mukhlis Malik
6. Muhammad Kamil, S.Pd.I, MPd
7. Nazrial Amin,S.Pd.,S.Ag,M.A

Institusi : Universitas Pembangunan Panca Budi


Fakultas : Ilmu Komputer,Hukum,Pertanian,Ekonomi,Teknik,Agama Islam,Filsafat
Program Studi : Sistem Komputer, Teknik Komputer, Ilmu Hukum, Agroteknologi, Peternakan, Manajemen, Akuntansi, Ekonomi
Pembangunan, Pajak, Arsitektur Landskap, Teknik Elektro, Pendidikan Agama Islam, Ilmu Filsafat

RANCANGAN PEMBELAJARAN
Nama Mata Kuliah : Metafisika Eksakta
SKS : 2
Program Studi : Sistem Komputer, Tekhnik Komputer, Ilmu Hukum, Agrotekhnologi, Peternakan, Manajemen, Akutansi, Ekonomi
Pembangunan, Pajak, Pendidikan Agama Islam, Ilmu Filsafat, Arsitektur Landsekap, Tekhnik Elektro
Fakultas : Ilmu Komputer, Hukum, Pertanian, Ekonomi, Agama Islam, Filsafat, Tekhnik

3
Capaian Pembelajaran MATA KULIAH
Hard Skills : Mampu memahami dan menjelaskan Metafisika Eksakta serta manfaatnya dalam kehidupan.
Soft Skills : Memiliki Akhlakul Karimah dan sadar akan kodrat sebagai manusia beragama penebar Rahmat bagi sekalian alam.

Matriks Pembelajaran
Minggu Capaian Pembelajaran Akhir Yang Materi/Pokok Bahasan Referensi Strategi Kriteria Penilaian Bobot
Diharapkan Pembelajaran (Indikator)
1 2 3 4 5 6 7
Pertemuan Mahasiswa :- 1. Kontrak Kuliah. 1. Visi – Misi Unpab; 1. Ceramah; Sistem Penilaian 2
1 1. Mengetahui, memahami dan sepakat 2. Tata tertib, Sejarah,visi-misi 2. Mutiara Hikmah; 2. Diskusi 1. A : 80 – 100 SKS
untuk mematuhi peraturan yang ada di UNPAB, Piagam Panca Budi, 3. Piagam Panca Budi; 2. B : 65 – 79
Unpab serta tata tertib dalam mengikuti Mutiara Hikmah, 7 NDY, 4. Peraturan Yayasan; 3. C : 55 – 64
MK Metafisika Eksakta; Budabsih, Budabhe; 5. Buku Panduan Akademik 4. D : 46 – 54
2. Mengetahui dan memahami Visi – Misi Unpab; 5. E : 0 – 45
serta nilai-nilai yang ada di YPDHKY; 6. Bahan Ajar Pengantar
3. Mengetahui tujuan mempelajari Metafisika.
Metafisika Eksakta, RPS, buku8 referensi Bobot Penilaian
dan tata cara penilaian dalam Metafisika 1. Etika : 10%
Eksakta. 2. Tugas : 10%
3. Kuis : 10%
4. UTS : 30%
5. UAS : 40%

Pertemuan Mahasiswa mampu menjelaskan : 1. Latar belakang Metafisika 1. Prof.Dr.H.Kadirun Yahya 1. Ceramah; Sistem Penilaian 2
2 1. Alasan UNPAB memberikan matakuliah Eksakta (1985), Capita Selecta 3. Diskusi 1. A : 80 – 100 SKS
Metafisika Eksakta 2. Hubungan Metafisika Eksakta Tentang Agama Metafisika mahasiswa. 2. B : 65 – 79
2. Hubungan Metafisika Eksakta Dengan dengan Manusia Ilmu Eksakta 3. C : 55 – 64
Manusia 2. Hadis Bukhari-Muslim 4. D : 46 – 54
3. Andi Hakim Nasution (1989), 5. E : 0 – 45
Pengantar ke Filsafat Sains Bobot Penilaian
1. Etika : 10%
2. Tugas : 10%
3. Kuis : 10%
4. UTS : 30%
5. UAS : 40%
Pertemuan Mahasiswa Memahami dan mampu 1. Pengertian Metafisika Eksakta 1. Prof.Dr.H.Kadirun Yahya 1. Ceramah; Sistem Penilaian 2
3 menjelaskan tentang Pengertian dan Ruang 2. Ruang Lingkup Metafisika (1985), Capita Selecta 2. Diskusi 1. A : 80 – 100 SKS
Lingkup Metafisika Eksakta Eksakta :Ontologi, Kosmologi Tentang Agama Metafisika mahasiswa; 2. B : 65 – 79
dan Antropologi Ilmu Eksakta 3. C : 55 – 64
2. Mahdi Ghulsayani (1996), 4. D : 46 – 54
Filsafat Sains Menurut 5. E : 0 – 45

4
Alquran
3. Waheeduddin Khan (1983), Bobot Penilaian
Islam Menjawab Tantangan 1. Etika : 10%
Zaman 2. Tugas : 10%
4. Prof.Dr.H.M.Quraish Shihab, 3. Kuis : 10%
M.A (1999), Wawasan 4. UTS : 30%
Alquran 5. UAS : 40%
5. Murtadha Muthahhari
(1992), Allah Dalam
Kehidupan Manusia
Pertemuan Mahasiswa Memahami dan mampu 1. Tujuan Mempelajari Metafisika 1. Prof.Dr.H.Kadirun Yahya 1. Ceramah; Sistem Penilaian 2
4 menjelaskan tentang Tujuan dan Manfaat Eksakta (1985), Capita Selecta 2. Kuis 1. A : 80 – 100 SKS
Metafisika Eksakta 2. Manfaat Metafisika Eksakta Tentang Agama Metafisika 3. Tugas 2. B : 65 – 79
Ilmu Eksakta 3. C : 55 – 64
2. Abdur Razaq Naufal 4. D : 46 – 54
(1983),Umat Islam dan Sains 5. E : 0 – 45
Modern
3. Syekh Thanthawi Jauhari Bobot Penilaian
(1989),Qur’an dan Ilmu 1. Etika : 10%
Pengetahuan 2. Tugas : 10%
3. Kuis : 10%
4. UTS : 30%
5. UAS : 40%
Pertemuan Mahasiswa Memahami dan mampu 1. Pengertian Sukses 1. Prof.Dr.H.Kadirun Yahya 1. Ceramah; Sistem Penilaian 2
5 menjelaskan tentang Upaya Meraih Sukses 2. Sukses Dalam Tinjauan (1985), Capita Selecta 2. Presentase 1. A : 80 – 100 SKS
Dengan Metafisika Eksakta Metafisika Eksakta Tentang Agama Metafisika tugas; 2. B : 65 – 79
Ilmu Eksakta 3. Diskusi 3. C : 55 – 64
2. Ary Ginanjar Agustian mahasiswa. 4. D : 46 – 54
(2006), Rahasia Sukses 5. E : 0 – 45
Membangkitkan ESQ Power Bobot Penilaian
3. Prof.Dr.H.M.Quraish Shihab, 1. Etika : 10%
M.A (1999), Wawasan 2. Tugas : 10%
Alquran 3. Kuis : 10%
4. UTS : 30%
5. UAS : 40%
Pertemuan Mahasiswa memahami dan mampu 1. Tahapan Meraih Sukses 1. Prof.Dr.H.Kadirun Yahya 1. Ceramah; Sistem Penilaian 2
6 menjelaskan upaya Meraih Sukses Dengan 2. Kunci Kepemimpinan Meraih (1985), Capita Selecta 2. Presentase 1. A : 80 – 100 SKS
Metafisika Eksakta (lanjutan) Sukses Tentang Agama Metafisika tugas; 2. B : 65 – 79
Ilmu Eksakta 3. Diskusi 3. C : 55 – 64
2. Ary Ginanjar Agustian mahasiswa. 4. D : 46 – 54
(2001),Rahasia Sukses 5. E : 0 – 45
Membangun Kecerdasan
ESQ Bobot Penilaian
3. Dr.Ir.Muhammad ‘Imadudin 1. Etika : 10%
Abdulrahim,M.Sc (2002), 2. Tugas : 10%
Kuliah Tauhid 3. Kuis : 10%

5
4. Murtadha Muthahhari 4. UTS : 30%
(1992), Allah Dalam 5. UAS : 40%
Kehidupan Manusia

Pertemuan Mahasiswa memahami dan mampu 1. Tinjauan Metafisika Eksakta 1. Prof.Dr.H.Kadirun Yahya 1. Ceramah; Sistem Penilaian 2
7 menjelaskan hubungan Agama dan Sains Terhadap Agama (1985), Capita Selecta 2. Diskusi 1. A : 80 – 100 SKS
2. Tinjauan Metafisika Eksakta Tentang Agama Metafisika mahasiswa. 2. B : 65 – 79
Terhadap Sains Ilmu Eksakta 3. C : 55 – 64
3. Hubungan Agama dan Sains 2. Ridwan Abdullah Sains 4. D : 46 – 54
(2015), Sains Berbasis 5. E : 0 – 45
Alquran
3. Abdur Razaq Naufal Bobot Penilaian
(1987),Umat Islam dan Sains 1. Etika : 10%
Modern 2. Tugas : 10%
3. Kuis : 10%
4. UTS : 30%
5. UAS : 40%
Pertemuan UJIAN TENGAH SEMESTER
8
(UTS)
Pertemuan Mahasiswa mampu dan menjelaskan 1. Peran Manusia Sebagai 1. Andi Hakim Nasution (1989), 1. Ceramah; Sistem Penilaian 2
9 hubungan Manusia dan Sains Khalifah Pengantar ke Filsafat Sains 2. Diskusi 1. A : 80 – 100 SKS
2. Perbedaan antara Knowledge 2. Abdur Razaq Naufal mahasiswa. 2. B : 65 – 79
dan Science (1983),Allah Dari Segi Ilmu 3. C : 55 – 64
3. Kebutuhan Manusia Terhadap Pengetahuan Modern 4. D : 46 – 54
Sains 3. Abdur Razaq Naufal 5. E : 0 – 45
(1987),Umat Islam dan Sains
Modern Bobot Penilaian
1. Etika : 10%
2. Tugas : 10%
3. Kuis : 10%
4. UTS : 30%
5. UAS : 40%
Pertemuan Mahasiswa mampu dan memahami Tinjauan 1. Pengertian Teknologi 1. Prof.Dr.H.Kadirun Yahya 1. Ceramah; Sistem Penilaian 2
10 Teknologi Dalam Kitab Suci 2. Pengertian Teknologi Dalam (1985), Teknologi Alquran 2. Diskusi 1. A : 80 – 100 SKS
Kitab Suci 2. Andi Hakim Nasution mahasiswa. 2. B : 65 – 79
3. Kandungan Teknologi Dalam (1989), Pengantar ke Filsafat 3. C : 55 – 64
Alquran Sains 4. D : 46 – 54
3. Syekh Thanthawi Jauhari 5. E : 0 – 45
(1989),Qur’an dan Ilmu
Pengetahuan Bobot Penilaian
1. Etika : 10%
2. Tugas : 10%
3. Kuis : 10%
4. UTS : 30%
5. UAS : 40%

6
Pertemuan Mahasiswa mampu dan memahami tentang 1. Energi Metafisika Ketuhanan 1. Prof.Dr.H.Kadirun Yahya 1. Ceramah; Sistem Penilaian 2
11 Tinjauan Teknologi Dalam Kitab Suci (lanjutan) 2. Ayat-ayat Alquran dan Hadis (1985), Teknologi Alquran 2. Diskusi 1. A : 80 – 100 SKS
yang berkaitan dengan Energi 2. Andi Hakim Nasution mahasiswa. 2. B : 65 – 79
Metafisika 3. C : 55 – 64
(1989), Pengantar ke Filsafat
3. Contoh-contoh Energi 4. D : 46 – 54
Sains
Metafisika Ketuhanan 5. E : 0 – 45
3. Syekh Thanthawi Jauhari
(1989),Qur’an dan Ilmu
Bobot Penilaian
Pengetahuan
1. Etika : 10%
2. Tugas : 10%
3. Kuis : 10%
4. UTS : 30%
5. UAS : 40%
Pertemuan Mahasiswa mampu dan memahami tentang 1. Pandangan Manusia Tentang 1. Prof.Dr.H.Kadirun Yahya 1. Ceramah; Sistem Penilaian 2
12 Penciptaan Alam Semesta Alam Semesta (1985), Teknologi Alquran 2. Diskusi 1. A : 80 – 100 SKS
2. Teori tentang Penciptaan 2. Andi Hakim Nasution mahasiswa. 2. B : 65 – 79
Alam Semesta (1989), Pengantar ke Filsafat 3. C : 55 – 64
Sains 4. D : 46 – 54
3. Syekh Thanthawi Jauhari 5. E : 0 – 45
(1989),Qur’an dan Ilmu
Pengetahuan Bobot Penilaian
1. Etika : 10%
2. Tugas : 10%
3. Kuis : 10%
4. UTS : 30%
5. UAS : 40%
Pertemuan Mahasiswa mampu dan memahami tentang 1. Air Laut yang tidak 1. Prof.Dr.H.Kadirun Yahya 1. Ceramah; Sistem Penilaian 2
13 Fenomena Alam Semesta bercampur (1985), Teknologi Alquran 2. Diskusi 1. A : 80 – 100 SKS
2. Api Dalam Laut 2. Andi Hakim Nasution mahasiswa. 2. B : 65 – 79
3. Gunung Warna-warni (1989), Pengantar ke Filsafat 3. C : 55 – 64
4. Kegelapan Dalam Lautan Sains 4. D : 46 – 54
5. Proses Terjadinya Hujan 3. Fahmi Basya (2015), Sejuta 5. E : 0 – 45
Fenomena Alam Semesta
Dalam Alquran Bobot Penilaian
4. Ridwan Abdullah Sani 1. Etika : 10%
(2015), Sains Berbasis 2. Tugas : 10%
Alquran 3. Kuis : 10%
4. UTS : 30%
5. UAS : 40%

Pertemuan Mahasiswa mampu dan memahami tentang 1. Aksioma 19 1. Fahmi Basya (2015), Sejuta 1. Ceramah; Sistem Penilaian 2
14 Matematika Dalam Alquran 2. Hal-hal lain yang terkait dengan Fenomena Alam Semesta 2. Diskusi 6. A : 80 – 100 SKS
matematika Dalam Alquran mahasiswa. 7. B : 65 – 79
2. Ridwan Abdullah Sani 8. C : 55 – 64
(2015), Sains Berbasis 9. D : 46 – 54

7
Alquran 10. E : 0 – 45

Bobot Penilaian
6. Etika : 10%
7. Tugas : 10%
8. Kuis : 10%
9. UTS : 30%
10. UAS : 40%

Pertemuan Mahasiswa mampu dan memahami tentang 1. Tujuan Mempelajari 1. Prof.Dr.H.Kadirun Yahya 3.
15 Pengantar Metafisika Kerohanian Metafisika Kerohanian (1985), Capita Selecta
2. Manfaat Mempelajari Tentang Agama Metafisika
Metafisika Kerohanian Ilmu Eksakta

Pertemuan UJIAN AKHIR SEMESTER


(UAS)
16

DAFTAR REFERENSI :

1. Yahya Kadirun, Capita Selecta Tentang Agama Metafisika Ilmu Eksakta, 1985

2. Yahya Kadirun, Teknologi Al Quran, 1985

3. Mahdi Ghulsyaai, Filsafat Sains Menurut Al Quran, Cet.1x, Mizan, Bandung,1996.


4. Andi Hakim Nasution, Pengantar ke Filsafat Sains, Cet.1, 1989, Pustaka Litera Antar Nusa, Bogor
5. Syekh Thanthawi Jauhari, Al Quran Wal Ulumul ‘Asriyd, diterjemahkan Muhammadiyah Ja’far, Quran dan Ilmu Pengetahuan Modern,
Cet.1x, 1984, Al Ikhlas, Surabaya.
6. Waheeduddin Khan, Islam Yatahaddada, diterjemahkan A. Rafi’ie Utsman, Islam Menjawab Tantangan Zaman, Cet.1, 1983. Pustaka,
Bandung
7. Abu Ahmadi ,Mutiara Isra’ Mi’raj,Jakarta:Bumi Aksara,1995.
8. Abdur Razak Naufal, Allah Dari Segi Ilmu Pengetahuan Modern, diterjemahkan Halimuddin, Cet.1, 1083, Bina Ilmu, Surabaya.
9. Ridwan Abdullah Sani, Sains Berbasis Al Quran, Edisi 2, Cet.1, 2015. Bumi Aksara, Jakarta.

8
10. Ahmad Syafii Maarif ,Membumikan Islam,Yogyakarta:Pustaka Pelajar,1995.
11. Agus Purwanto, Nalar Ayat-Ayat Semesta Menjadikan Al Quran Sebagai Basis Konstruksi Ilmu Pengetahuan, Edisi II, Cet.1, 2015,
Mizan, Bandung.
12. Ary Ginanjar Agustian,Rahasia Sukses Membangkitkan ESQ Power,Jakarta:Arga,2006.
13. Ary Ginanjar Agustian,Rahasia Sukses Membangun Kecerdasan Emosi dan Spiritual,Jakarta:Arga,2006.
14. Osman Bahir, Critique of Evolutionary Theory, diterj Eva Y. Nukman, Evolusi Ruhani Kritik Perenialis Atas Teori Darwin, Cet1, 1996,
Mizan, Bandung.
15. Bahaudin Mudhary ,Daya Nalar Budi,Surabaya :Pustaka Progresif,2003.
16. Abdur Razak Naufal, Al Muslima Wa Al Ilmi Al Hadist, terj M. Abdurrahman, Umat Islam dan Sains Modern, 1987, Husani, Bandung.
17. Muhammad Mahmud Abdul Kadir, Biyulujiyyatul Iman, terj Rasjidi Malik, Biologi Iman, Cet. 2, 1982, Al Hidayah, Jakarta.
18. Fahmi Basyya, Sejuta Fenomena Alam Semesta Dalam Al Quran, cet.1, 2015, Zahira, Jakarta.
19. Departemen Agama RI , Al-Hikmah Alquran dan Terjemahnya,Bandung:Diponegoro,2005.
20. Fazlur Rahman , Islam, diterjemahkan oleh Senoaji Saleh,Jakarta:Bina Aksara,1987.
21. Fazlur Rahman, Major Themes of the Qur’an,diterjemahkan oleh Anas Mahyuddin,Tema Pokok Alquran,Bandung: Penerbit Pustaka,
1983.
22. Kadirun Yahya ,Mutiara Alquran Dalam Capita Selecta,Medan:LIMTI,1985.
23. M.Quraish Shihab,Membumikan Alquran,Bandung:Mizan,2002.
24. M.Quraish Shihab,Wawasan Alquran,Bandung:Mizan,1999.

9
FORMAT RANCANGAN TUGAS

1. Kelompok (Pertemuan ke 4)
1.1. Baca Terjemah QS Yunus (10):101, Shaad (38):27, Al Baqarah (2):164 dan diskusikan tentang Metafisika Eksakta dalam Al Quran
1.2. Membuat makalah tentang Tujuan dan Manfaat Metafisika Eksakta.
2. Perorangan (Pertemuan ke 10)
2.1. Buatlah Analisa tentang Penciptaan Alam Semesta terdapat dalam Kitab Suci
2.2. Membuat makalah tentang Proses Fenomena Alam Semesta dalam Kitab Suci

Tujuan Tugas : Agar mahasiswa memahami tentang substansi keberadaannya di dunia sesuai dengan kodratnya.
Uraian Tugas : a. Obyek Garapan
Manusia
b. Metode/Cara Pengerjaan (acuan cara/langkah pengerjaan)

c. Deskripsi Luaran tugas yang dihasilkan

Kriteria Penilaian :

POLA PENILAIAN KOMPETENSI


KRITERIA 1 : Tugas Kelompok
Dimensi Sangat Memuaskan (A) Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di Bawah Standard SKOR
(B) (C) (D) (E)
Format Tulisan 1. Ukuran Kertas;

10
2. Kerapian Tulisan /
Ketikan;
3. Tata Letak.
Tata Bahasa Menggunakan tata bahasa
yang baik dan benar.
Ketajaman 1. Kemampuan
Analisis merumuskan masalah;
2. Kemampuan
menguraikan faktor yang
mempengaruhi
timbulnya
permasalahan;
3. Kesesuaian penyelesaian
masalah;
4. dengan rumusan
masalah;
5. Ketajaman argumentasi
ilmiah.

KRITERIA 2 : Tugas Perorangan


Dimensi Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di Bawah Standard SKOR
(A) (B) (C) (D) (E)
Format Tulisan Ukuran Kertas,
Kerapian Tulisan /
Ketikan, Tata Letak
Tata Bahasa Menggunakan tata
bahasa yang baik dan
benar
Ketajaman Analisis Kemampuan
merumuskan
masalah,
Kemampuan
menguraikan faktor
yang mempengaruhi
timbulnya

11
permasalahan,
kesesuaian

LAMPIRAN – LAMPIRAN:

1. Lecture Notes: power point


2. Lembar Kerja
3. Selected Reading Material (daftar alamat web; buku; print out artikel; fotocopy)

12

Anda mungkin juga menyukai