Anda di halaman 1dari 4

FADHLURRAHMI (1181002060)

AKT61

Resume Sustainability Report

Sustainability report atau laporan keberlanjutan adalah laporan berkala (biasanya tahunan)
yang diterbitkan oleh perusahaan dengan tujuan berbagi tindakan dan hasil tanggung jawab
sosial perusahaan mereka. Laporan ini mensintesis dan mempublikasikan informasi
organisasi memutuskan untuk berkomunikasi mengenai komitmen dan tindakan mereka di
bidang sosial dan lingkungan. Salah satu perusahaan yang melaksanaakan CSR yaitu PT Unilever
Indonesia.

Keberlanjutan (Sustainability)

Bagi PT Unilever Indonesia, keberlanjutan merupakan keseimbangan antara Manusia, Planet, Profit
dimana sebagai upaya untuk kmengembangkan usaha seraya meningkatkan dampak sosial yang
posited dan mengurangi dampak negatif dari kegiatan operasi Perseroan terhadap lingkungan.

Komitmen Keberlanjutan (Sustainability Commitment)

Komitmen PT Unilever secara global terhadap tanggung jawab sosial dan lingkungan diatur dalam
Unilever Sustainable Living Plan (“USLP”), yang diluncurkan pada tahun 2010. USLP adalah cetak
biru Unilever untuk pertumbuhan keberlanjutan menuju tujuan dan visi dalam melakukan bisnis.
Unilever Indonesia mengambil langkah nyata untuk mengimplementasikan strategi USLP di seluruh
rantai bisnis.
Strategi

Menghadapi tantangan global yang semakin mendesak seperti perubahan iklim dan ketidaksetaraan,
Unilver sekarang membangun momentum dan pencapaian USLP untuk menanamkan keberlanjutan
lebih jauh kedalam strategi perusahaan yang baru yaitu Unilever Compass. Melalui startegi Unilever
Compass, unilever memasyarakatkan kehidupan yang berkelanjutan (kehidupan yang ramah
lingkungan dan memberikan manfaat sosial) dalam dua cara utama yaitu:

1. Memanfaatkan ukuran dan skala Perseroan untuk mendorong perubahan melalui rantai nilai;
seperti komitmen ambisius unilever akan kemasan plastic
2. Unilever akan bekerja lebih intensif melalui merk untuk mendorong perubahan sosial dan
lingkungan, sebab setiap merk selalui dikaitkan pada suatu tujuan, sehingga unilever memiliki
peluang untuk mempengaruhi kesadaran, sikap dan perilaku, serta membawa perubahan
positif.

Program CSR Unilever Indonesia

Tujuan dan inisiatif keberlanjutan Unilever Indonesia sejalan dengan Tujuan Pembangunan
Bekerlanjutan (Sustainable Development Goals/SGDs). Sejauh mana inisiatif unilever dan melampaui
kewajiban yaitu seperti:

1. No Poverty
Kewajiban
Menerapkan program pemberdayaan masyarakat sesuai kewajiban CSR
Melampaui kewajiban
o Unilever telah membuat Pernyataan Kebijakan Hak Asasi Manusia, menciptakan
keseimbangan gender di tempat kerja, meningkatkan akses terhadap pelatihan dan
keterampilan dalam rantai nilai
o Meningkatkan program mata pencaharian bagi petani kedelai hitam dan petani gula
kelapa
2. No Hunger
Kewajiban : Program Peningkatan nutrisi untuk produk
Melampaui kewajiban
o Meningkatkan program mata pencaharian bagi petani kedelai hitam dan petani gula
kelapa
o Menyelenggarakan Women in Engineering Unilever Leadership Fellowship(WULF)
o Sertifikasi RSPO untuk minyak kelapa sawit, mengimplementasikan inisiatif USAC
untuk pasokan kedelai dan sertifikasi RA untuk the

3. Kesehatan dan kebersihan


Kewajiban : Program peningkatan nutrisi untuk produk
Melampaui Kewajiban
o Program berbasis sekolah, program berbasis Lembaga professional, dan program
berbasis masyarakat
4. Quality Education
Melampui kewajiban
o Meningkatkan program mata pencaharian bagi petani kedelai hitam dan petani gula
kelapa
o Menyelenggarakan Women in Engineering Unilever Leadership Fellowship(WULF)
o Sertifikasi RSPO untuk minyak kelapa sawit, mengimplementasikan inisiatif USAC
untuk pasokan kedelai dan sertifikasi RA untuk teh
5. Equality
Melampaui kewajiban
o Menyelenggarakan Women in Engineering Unilever Leadership Fellowship(WULF)

6. Clean water and sanitation


Kewajiban : Program pemanenan air hujan, penghematan air
Melampaui kewajiban :
o Program berbasis sekolah, program berbasis Lembaga professional, dan program
berbasis masyarakat
7. Affordable and Clean Energy
Kewajiban : Menerapkan sistem manajemen energi dan penghematan energi dan upaya
mengurangi emisi gas rumah kaca
Melampaui kewajiban
Pemanfaatan biomassa dan panel surya, konsep green building di kantor pusat
8. Decent Work and Economi Growth
Seluruh pilar USLP
9. Industry, innovation and infrastructure
o Pemanfaatan biomassa dan panel surya, konsep green building di kantor pusat
o Program pemanenan air hujan, penghematan air
o Meningkatkan program mata pencaharian bagi petani kedelai hitam dan petani gula
kelapa
o Menyelenggarakan Women in Engineering Unilever Leadershio Fellowship (WULF)
o Mengurangi berat kemasan, menggunakan plastic yang lebih baik, program bank
sampah dan aliansi PRAISE .
10. Dan lainnya.

Anda mungkin juga menyukai