Anda di halaman 1dari 2

Contoh 6.

Metana terbakar dalam tungku dengan 10% udara berlebih, tetapi tidak seluruhnya, sehingga
sebagian CO keluar dari tungku, tetapi tidak ada CH4 yang keluar. Reaksinya adalah :

CH4 + 1,5O2 → CO + 2H2O

CH4 + 2O2 → CO2 + 2H2O

CO + 0,5O2 → CO2

Lakukanlah analisis derajat kebebasan untuk masalah pembakaran ini.

Jawab

Untuk dapat memperoleh permasalahannya dengan jelas maka harus menentukan (a)
suhu, (b) tekanan, (c) rate umpan masuk maupun rate produk, (d) rasio CO/CO2 maupun
fraksi CH4 terhadap CO atau kalau tidak CO2

P
CO2 (xCO2)
A CO (xCO)
O2 (xO2 = 0,21) Tungku O2 (xO2)
N2 (xN2 = 0,79)
N2 (xN2)
CH4 (xCH4)

F
CH4 (xCH4 = 1)

Gambar 6.4. Proses pembakaran di dalam tungku

Semua aliran diasumsikan sebagai gas. Hanya ada 2 reaksi yang independen. Nilai Q
adalah variabel. Agar lebih mudah, aliran yang masuk dan keluar diasumsikan memiliki suhu
dan tekanan yang sama. Maka analisis derajat kebebasannya adalah :

1. Nv
Nv = 3 aliran + Q
Nv = 3(Nsp + 2) + 1
Nv = 3(6 + 2) + 1
Nv = 25
2. Nr
Material balance (C, H, O, N) =4
Energi balance =1
TA = TF = TP =2
PA = PF = PP =2
Spesifikasi komposisi
ln A (Nsp – 1) =5
ln F (Nsp – 1) =5
ln P =1
Persen kelebihan udara =1
Nr = 21

Maka, nilai Nd (derajat kebebasannya) adalah


Nd = Nv – Nr
Nd = 25 – 21
Nd =4

Anda mungkin juga menyukai