Anda di halaman 1dari 23

PROSES PENYESUAIAN PSIKOLOGIS

IBU HAMIL TRIMESTER I II III

Oleh : Ikada Septi Arimurti., S.Keb., Bd., MKM


TUJUAN PEMBELAJARAN

 Setelah mengikuti perkuliahan ini , diharapkan


mahasiswa memahami ttg proses penyesuaian
psikologis pada ibu hamil trimester I II III.
 Topik 1: perubahan psikologis pada ibu hamil

 Topik 2: kebutuhan psikologis pada ibu hamil

 Topik 3 : kebutuhan psikologis pada ibu hamil


remaja
TOPIK 1 : PERUBAHAN PSIKOLOGIS
PADA IBU HAMIL
PERUBAHAN PSIKOLOGIS PD IBU HAMIL TM I

Senang/bahagia Sedih/kecewa

h.Estro & prog


Mau jd ORTU 
mual/muntah

Pernikahan
Pusing/lelah
berhasil
LANJUTAN...

 Ibu akan mencari tanda-tanda u/meyakinkan


dirinya memang hamil
 Terkadang ingin merahasiakan kehamilannya

 Ada yg malah ingin mengumumkan


kehamilannya
 Penurunan libido  mual-muntah

 Respon ayah yg positif sgt dibutuhkan ibu


PERUBAHAN PSIKOLOGIS PD IBU HAMIL TM II

 Ibu merasa lebh sehat


 Ketidaknyamanan sdh mulai berkurang
 Meningkatnya libido
 Ibu sudah tdk merasa cemas dan khawatir akan
kehamilannya
 Ibu menyadari ada individu lain dlm dirinya  lbh
memperhatikan kesehatan bayinya
 Perut ibu sudah lebih terlihat membesar
 Suami lebih giat mencari nafkah
PERUBAHAN PSIKOLOGIS PD IBU HAMIL TM III

 Periode waspada & menunggu


 Adanya gerakan bayi & perut yg membesar

 Waspada akan tanda & gejala persalinan

 Ibu merasa khawatir bayi yg dilahirkannya tdk


normal
 Ibu mulai merasa takut akan rasa sakit
persalinan
LANJUTAN

 Ibu bersikap melindungi bayinya dari bahaya yg


bs terjadi
 Ibu mulai merasa sedih krn akan berpisah dg
bayinya
 Ibu sangat butuh dukungan suami, keluarga &
bidan
 Ketidaknyamanan mulai ada lagi
TOPIK 2:
KEBUTUHAN PSIKOLOGIS
PADA IBU HAMIL
1. SUPPORT DARI KELUARGA
Dukungan suami
 Suami sgt mendambakan bayi dlm
kandungan
 Suami merasa senang mendapat
keturunan
 Suami menunjukkan kebahagiaan
 Suami memperhatikan kesehatan istri
 Suami menasehati istri agar tdk terlalu
capek
 Suami membantu tgs istri
 Suami berdoa u/kesehatan istri & janin
 Suami menemani jalan jalan
 Suami merencanakan mendampingi saat
persalinan
Dukungan keluarga
 tdk hanya suami yg punya
peran penting, ayah-ibu
kandung ataupun mertua ,
saudara kandung / ipar 
perlu jg memperhatikan.
 Ibu kandung/mertua (calon
nenek) merupakan model yg
penting dlm menjalani
kehamilan & perawatan bayi
kelak.
2. SUPPORT DARI TENAGA KESEHATAN
 Bidan melayani ibu dg baik & ramah
 Bidan menjalani hubungan baik & saling
percaya
 Bidan memberi kesempatan ibu u/bertanya &
menjawab setiap pertanyaan
 Bidan meyakinkan bahwa ibu akan melalui
kehamilan dg baik
 Bidan memberi semangat pada ibu dlm rangka
menghadapi persalinan
 Bidan membantu menyelesaikan masalah yg
dihadapi ibu hamil
 Bidan meyakinkan bahwa akan mendampingi
selama dlm persalinan
 Bidan jg menjadi pembimbing pada kelas ibu
hamil
3. RASA AMAN & NYAMAN SELAMA KEHAMILAN

 Perasaan aman & nyaman pada ibu hamil didapat


dari diri sendiri & org sekitar .
 Rasa aman & nyaman  ibu hamil harus
menerima kehamilannya dg senang hati.
 Perlu dukungan dari org sekitar  rasa aman &
nyaman
 Cth: rasa nyeri pinggang pada ibu hamil, respon
ibu akan berbeda-beda, jika ia mendapat
dukungan yg baik dari lingkungan sekitar mungkin
dia tdk terlalu nyeri & sebaliknya.
4. PERSIAPAN MENJADI ORANG TUA
 Persiapan biaya persalinan
 Biaya peralatan keperluan bayi & ibu
 Persiapan psikologis baik ayah maupun ibu
u/merawat bayinya
 Persiapan saat hamil sangat penting  post
partum blues
5. PERSIAPAN SIBLING
 Sibling rivalry : kecemburuan
antara saudara kandung
 Respon sibling dipengaruhi :
persiapan menghadapi dtgnya
adik, sikap ortu, umur, lama
berpisah dg ortu, jam
kunjungan RS, & perhatian
selama ditinggal ortu.
 Sikap ortu terkadang membuat
kakak menjadi merasa tidak
diperhatikan.
TUGAS ORTU DALAM MEMPERSIAPKAN SIBLING

 Ortu harus membuat anak yg lbh tua merasa


diperhatikan juga selain bayinya.
 Mengembangkan rasa percaya diri pada ortu
bahwa bs mengurus kakak & adik
 Menyesuaikan waktu u/menampung bayi

 Memantau perlakuan anak yg lbh tua kpd bayi


TOPIK 3
KEBUTUHAN PSIKOLOGIS
PADA KEHAMILAN REMAJA
TUGAS PERKEMBANGAN REMAJA PADA
MASA HAMIL
 Berubah peran dari siswa  ibu
 Jika tdk ada pasangan  beban
psikologis yg berat  depresi.
 Jk kehamilan tdk diinginkan 
remaja cenderung menutupi
kehamilannya (diet, baju ketat,
dll)
 Remaja blm berpikiran panjang
mengenai kebutuhan bayinya
kedepannya.
MENERIMA REALITAS MENJADI ORANG TUA

 Ayah-ibu pd usia remaja  kemampuan


terbatas dlm mengurus anak.
 Remaja yg hamil butuh dukungan dari berbagai
pihak  tgs perkembangan remaja selama
hamil.
PENGARUH BUDAYA TERHADAP KEHAMILAN

 Remaja dr keluarg menengah ke bawah  >


banyak terjadi kehamilan  kurang informasi
ttg kesehatan reproduksi (kespro).
 Remaja hamil  dipandang tdk baik
o/masyarakat  beban psikologis.
REAKSI KELUARGA TERHADAP KEHAMILAN
REMAJA
 Remaja biasanya menutupi / tdk mau
menceritakan.
 Hanya ibu yg biasanya dijadikan tempat
bercerita.
 Reaksi ortu : kaget, marah, malu, bingung,
bersalah & sedih.
CALON AYAH YG MASIH REMAJA

 Reaksi ayah yg masih remaja bermacam-


macam : kaget, takut, bingung, terkadang
meminta menggugurkan kandungan.
 Jika remaja tsb tdk menikah  hub diantara
mereka perlahan hilang.
 Jika remaja tsb menikah  rasa puas thdp
pernikahan cenderung rendah.
 Dukungan psikologis sangat dibutuhkan.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai