Anda di halaman 1dari 392

- 20 -

LAMPIRAN I
PERATURAN DIREKTUR JENDERAL PERBENDAHARAAN
NOMOR PER 26 /PB/2020
TENTANG PEDOMAN PENILAIAN DAN PENETAPAN
ANGKA KREDIT JABATAN FUNGSIONAL ANALIS
PENGELOLAAN KEUANGAN ANGGARAN PENDAPATAN
DAN BELANJA NEGARA DAN JABATAN FUNGSIONAL
PRANATA KEUANGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN
BELANJA NEGARA

DOKUMEN HASIL KERJA/BUKTI KERJA DAN PEDOMAN PENILAIAN ANGKA KREDIT


JABATAN FUNGSIONAL ANALIS PENGELOLAAN KEUANGAN APBN DAN
JABATAN FUNGSIONAL PRANATA KEUANGAN APBN

1. UNSUR PENDIDIKAN

1.1 PENDIDIKAN FORMAL DAN MEMPEROLEH IJAZAH/GELAR

No Kegiatan Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

Pranata Keuangan APBN Dokumen persyaratan :


Mengikuti pendidikan Terampil a) Fotokopi surat izin belajar/tugas belajar dari
formal dan memperoleh Ijazah Diploma III instansi bersangkutan dan
1 60
ijazah/gelar Diploma III (D3) Pranata Keuangan APBN Mahir b) Fotokopi ijazah yang dilegalisir oleh instansi
yang berwenang sesuai dengan peraturan dan
(D3)
ketentuan yang belaku
Pranata Keuangan APBN Penyelia

Analis Pengelolaan Keuangan


Mengikuti pendidikan
APBN Ahli Pertama
formal dan memperoleh Ijazah Sarjana (S1) /
2 100
ijazah/gelar Sarjana Diploma IV (D4)
Analis Pengelolaan Keuangan
(S1) / Diploma IV (D4)
APBN Ahli Muda
- 21 -

No Kegiatan Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

Analis Pengelolaan Keuangan


APBN Ahli Madya

Analis Pengelolaan Keuangan


APBN Ahli Pertama
Mengikuti pendidikan
formal dan memperoleh Analis Pengelolaan Keuangan
3 Ijazah Magister (S2) 150
ijazah/gelar Magister APBN Ahli Muda
(S2)
Analis Pengelolaan Keuangan
APBN Ahli Madya

Analis Pengelolaan Keuangan


APBN Ahli Pertama

Mengikuti pendidikan
Analis Pengelolaan Keuangan
4 formal dan memperoleh Ijazah Doktoral (S3) 200
APBN Ahli Muda
ijazah/gelar Doktor (S3)

Analis Pengelolaan Keuangan


APBN Ahli Madya
- 22 -

1.1.1 Ketentuan Pengakuan Ijazah

a. Angka Kredit sebagaimana diatur dalam bagian 1.1 diberikan


untuk ijazah/gelar pertama pada saat menjadi Analis Pengelolaan
Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN. Dalam hal Analis
Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN sudah
diangkat dan mendapatkan ijazah/gelar yang lebih tinggi pada
bidang ekonomi, bidang akuntansi, bidang manajemen, bidang
hukum, bidang administrasi, dan bidang keuangan, maka Angka
Kredit diberikan sebesar selisih antara perolehan Angka Kredit
pada ijazah/gelar yang sudah diperoleh sebelumnya dikurangi
dengan perolehan Angka Kredit pada ijazah/gelar yang baru.
Contoh :
1) Alfiah Kusumaningrum mendaftar menjadi Analis Pengelolaan
Keuangan APBN dengan ijazah pendidikan Sarjana Ekonomi.
Maka atas ijazah/gelar dimaksud, Alfiah Kusumaningrum
mendapatkan Angka Kredit sebesar 100.
2) Fidia Dwi Hamiyani mendaftar menjadi Analis Pengelolaan
Keuangan APBN dengan ijazah pendidikan Sarjana Akuntansi.
Maka atas ijazah/gelar dimaksud, Fidia Dwi mendapatkan
Angka Kredit sebesar 100. Kemudian, setelah menjadi Analis
Pengelolaan Keuangan APBN, Fidia Dwi mendapatkan tugas
belajar pendidikan Magister Ekonomi dan berhasil
mendapatkan ijazah/gelar Magister Ekonomi. Maka atas
ijazah/gelar dimaksud, Fidia Dwi mendapatkan Angka Kredit
sebesar 50 (penghitungan = 150-100).

b. Mengikuti pendidikan di luar bidang dan tugas Pengelolaan


Keuangan APBN (bidang ekonomi, bidang akuntansi, bidang
manajemen, bidang hukum, bidang administrasi, dan bidang
keuangan) mengikuti pengaturan dalam perolehan gelar
kesarjanaan lainnya dalam unsur Penunjang Tugas Jabatan Analis
Pengelolaan Keuangan APBN dan Pranata Keuangan APBN.
- 23 -

1.2 PENDIDIKAN DAN PELATIHAN (DIKLAT) FUNGSIONAL/TEKNIS DI BIDANG PENGELOLAAN KEUANGAN APBN
SERTA MEMPEROLEH SURAT TANDA TAMAT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN (STTPP) ATAU SERTIFIKAT

No Kegiatan Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

Mengikuti pendidikan a) Fotokopi sertifikat pelatihan


dan pelatihan (diklat) fungsional/teknis pengelolaan
fungsional/teknis di keuangan APBN yang telah dilegalisir
bidang pengelolaan oleh pejabat pengelola kepegawaian
keuangan APBN serta pada unit kerja masing; dan
memperoleh Surat b) Surat tugas untuk mengikuti
Tanda Tamat diklat/pelatihan dimaksud.
Pendidikan dan
Pelatihan (STTPP) atau Seluruh Jenjang
1 Sertifikat
sertifikat

Lamanya lebih dari 900


15
jam

Lamanya antara 641-


9
960 jam

Lamanya antara 481-


6
680 jam
- 24 -

No Kegiatan Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

Lamanya antara 161-


3
480 jam Seluruh Jenjang

Lamanya antara 81-160


2
jam

Lamanya antara 31-80


1
jam

Lamanya kurang dari


atau sama dengan 30 0.5
jam
- 25 -

1.2.1 Ketentuan Pengakuan Sertifikat Pendidikan dan Pelatihan

a. Pendidikan dan pelatihan (diklat) fungsional/teknis terkait


Pengelolaan Keuangan APBN adalah kegiatan yang dapat
meningkatkan kompetensi/pengetahuan Analis Pengelolaan
Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN dalam bidang
Pengelolaan Keuangan APBN. Adapun jenis yang termasuk dalam
diklat fungsional/teknis adalah diklat kenaikan jenjang dan diklat
teknis.
b. Sertifikat Pendidikan dan Pelatihan yang dapat diakui adalah
Pendidikan dan Pelatihan fungsional/teknis terkait Pengelolaan
Keuangan APBN yang diterbitkan oleh Badan Pendidikan dan
Pelatihan Keuangan atau instansi lain yang telah memiliki akreditasi
dari Badan Pendidikan dan Pelatihan Keuangan.
c. Apabila Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata Keuangan
APBN mendapatkan sertifikat (STTPP) dari pendidikan dan pelatihan
fungsional/teknis yang kurang dari 30 jam, maka sertifikat tersebut
dapat diakui setelah diakumulasi dengan sertifikat diklat lainnya pada
satu periode penilaian Angka Kredit.
Contoh :
Selama Semester I Tahun 2020, Des Dhoni Wiastanto, seorang
Pranata Keuangan APBN Mahir mengikuti Pendidikan dan Pelatihan
sebagai berikut :
- Pengelolaan Uang Persediaan (10 Jam)
- Perpajakan Bendahara Pengeluaran (10 Jam)
- Penyiapan Dokumen Pemeriksaan (10 Jam)

Dari ketiga pendidikan dan pelatihan dimaksud, mendapatkan STTPP


dan dapat diakumulasi menjadi 30 Jam, sehingga Angka Kredit yang
diberikan adalah 0.5 Angka Kredit.

d. Jumlah jam kegiatan sesuai dengan sertifikat yang diterbitkan oleh


penyelenggaran atau dari dokumen lain yang diterbitkan oleh
penyelenggara.
- 26 -

1.3 PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DASAR/PRAJABATAN

Bukti
Pelaksana Angka
No Kegiatan Output Fisik/Format
Tugas Kredit
Hasil Kerja

Pranata a) Fotokopi
Keungan sertifikat
APBN pendidikan
Terampil dan pelatihan
prajabatan
Mengikuti pendidikan tingkat II atau
Pranata
dan pelatihan III yang telah
1 Sertifikat Keungan 2
dasar/prajabatan dilegalisir oleh
APBN Mahir
tingkat II pejabat
pengelola
Pranata kepegawaian
Keungan pada unit
APBN kerja masing-
Penyelia masing; dan
b) Surat tugas
Analis untuk
Pengelolaan mengikuti
Keuangan pendidikan
APBN Ahli dan pelatihan
Pertama dasar/prajab
atan.
Analis
Mengikuti pendidikan
Pengelolaan
dan pelatihan
2 Sertifikat Keuangan 2
dasar/prajabatan
APBN Ahli
tingkat III
Muda

Analis
Pengelolaan
Keuangan
APBN Ahli
Madya
- 27 -

2 UNSUR PENGELOLAAN KEUANGAN APBN

2.1 SUB UNSUR PERIKATAN DAN PENYELESAIAN TAGIHAN


2.1.1 ANALIS PENGELOLAAN KEUANGAN APBN ATAU PRANATA KEUANGAN APBN YANG DIBERIKAN TUGAS PEJABAT
PEMBUAT KOMITMEN

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

1. Dokumen sesuai dengan output, meliputi :


1 Menyusun rencana Proses penyusunan rencana pelaksanaan kegiatan Dokumen Rencana
a. Dokumen Perencanaan Kegiatan dan
pelaksanaan kegiatan dengan melalui tahapan antara lain: Pelaksanaan Kegiatan dan
Rencana Penarikan Dana yang
dan rencana penarikan a. Menelaah jenis kegiatan dan tahapan pelaksanaan Rencana Penarikan Dana
kegiatan sesuai tugas dan fungsi yang melekat pada mencakup komponen berikut :
dana
satuan kerja;
1) jadwal waktu pelaksanaan kegiatan
b. Menyusun jadwal waktu pelaksanaan kegiatan
termasuk rencana penarikan dananya dengan termasuk rencana penarikan
memperhatikan urutan pelaksanaan kegiatan;
dananya;
c. Menyusun kalender kegiatan harian yang dirinci
menurut tanggal pelaksanaan kegiatan, nama 2) perhitungan kebutuhan UP/TUP
kegiatan, jumlah dana yang dibutuhkan, dan jenis
sebagai dasar pembuatan SPP-
belanja berdasarkan Rencana Pelaksanaan Kegiatan
tahunan; UP/TUP; dan/atau
d. Melakukan penyesuaian kalender kegiatan harian
3) revisi POK/DIPA kepada KPA (jika
dengan pengajuan Surat Perintah Membayar (SPM);
e. Menyusun perhitungan kebutuhan UP/TUP; dan terdapat revisi);
f. Menyusun dan menetapkan rencana pelaksanaan
b. Dokumen penunjukkan penyedia
kegiatan satuan kerja.
barang/jasa;
Proses penyusunan rencana penarikan dana (RPD)
c. Dokumen kontrak perjanjian dengan
bulanan, harian, dan pemutakhiran RPD.
penyedia barang/jasa;
a. Menyusun RPD Bulanan dengan tahapan:
1) Mengidentifikasi kegiatan-kegiatan yang akan d. Dokumen pekerjaan pengadaan
dilaksanakan sesuai dengan jenis kegiatannya baik barang/jasa secara swakelola;
kontraktual maupun non kontraktual;
2) Menyusun rencana pelaksanaan kegiatan selama 1 e. Dokumen penyampaian data kontrak
(satu) tahun anggaran berdasarkan kategorisasi kepada Kuasa BUN di daerah meliputi :
kontraktual dan nonkontraktrual;
3) Mengalokasikan dana sesuai rencana pelaksanaan 1) ADK Kontrak;
kegiatan per bulan yang dirinci menurut program, 2) Dokumen Pengawasan Kontrak;
kegiatan, output, komponen, subkomponen dan
- 28 -

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

jenis belanja dengan memperhatikan ketersediaan 3) Resume Pelaksanaan Kontrak;


pagu;
4) Dokumen realisasi anggaran;
4) Menuangkan rencana pelaksanaan kegiatan dan
alokasi dana ke dalam RPD Bulanan; f. Rencana Anggaran/Biaya sebagai
5) Membandingkan RPD Bulanan dengan target
acuan dalam pelaksanaan kegiatan;
Penarikan Dana tingkat satuan kerja; dan
6) Menyampaikan RPD Bulanan kepada KPA untuk g. Dokumen hak tagih kepada negara
ditetapkan.
yang telah diuji, dapat berupa :
b. Menyusun RPD Harian dengan tahapan:
1) Menyusun kalender kegiatan harian per triwulan 1) Surat Keputusan;
dengan menjabarkan Rencana Pelaksanaan
2) Surat Tugas/Surat Perjalanan
Kegiatan dan RPD Bulanan tingkat Satuan Kerja
yang dirinci menurut tanggal pelaksanaan kegiatan, Dinas;
nama kegiatan, jumlah dana yang dibutuhkan, dan
3) Kuitansi;
jenis belanja;
2) Menyesuaikan kalender kegiatan harian dengan 4) Bukti Pembayaran; dan/atau
pengajuan SPM;
5) Dokumen lainnya yang dapat
3) Menuangkan kalender kegiatan harian yang telah
disesuaikan dengan pengajuan SPM ke dalam RPD menimbulkan pengeluaran negara;
Harian;
h. Surat Permintaan Pembayaran, meliputi
4) Menetapkan RPD Harian;
5) Melaporkan penyusunan RPD Harian kepada KPA :
paling lambat 1 (satu) hari kerja sebelum batas
1) SPP-LS;
akhir penyampaian RPD Harian disampaikan
kepada KPPN; dan 2) SPP-UP;
6) Menyampaikan RPD Harian untuk jenis SPM yang
3) SPP-TUP;
nilainya masuk dalam klasifikasi transaksi besar
kepada KPPN. 4) SPP-GUP;
c. Menyusun Pemutakhiran RPD Bulanan dengan
5) SPP-PTUP;dan/atau
tahapan:
1) Menyusun daftar kemajuan rencana pelaksanaan 6) SPP-GUP Nihil;
kegiatan;
i. Laporan bulanan terkait pelaksanaan
2) Melakukan pemutakhiran RPD Bulanan pada akhir
bulan berkenaan berdasarkan daftar kemajuan tugas dan wewenang kepada KPA,
rencana pelaksanaan kegiatan;
meliputi:
3) Membandingkan realisasi anggaran dengan RPD
Bulanan tingkat Satuan Kerja; 1) Laporan perjanjian/kontrak dengan
4) Menyesuaikan rencana pelaksanaan kegiatan
penyedia barang/jasa yang telah
(waktu) dan alokasi anggaran (rupiah) terhadap
kegiatan yang ditunda, kegiatan yang dipercepat ditandatangani;
pelaksanaannya, revisi anggaran, dan/atau hasil
- 29 -

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

analisis terhadap pelaksanaan kegiatan dan 2) Laporan tagihan yang belum dan
penarikan dana;
telah disampaikan penyedia
5) Menghitung selisih RPD Bulanan tingkat Satuan
Kerja dengan RPD Bulanan tingkat Satuan Kerja barang/jasa;
bulan berikutnya apabila terjadi perbedaan antara
3) Laporan tagihan yang belum dan
rencana dengan realisasi;
6) Menuangkan hasil pemutakhiran ke dalam telah diterbitkan SPPnya; dan
pemutakhiran RPD Bulanan;
4) Laporan jangka waktu penyelesaian
7) Menyusun penjelasan atas terjadinya perubahan/
pemutakhiran; tagihan;
8) Menyampaikan pemutakhiran RPD Bulanan tingkat
j. Dokumen Berita Acara Serah Terima
Satuan Kerja kepada KPA.
d. Menyusun Pemutakhiran RPD Harian dengan Pekerjaan;
tahapan:
k. Dokumen pengawasan arsip perikatan
1) Membandingkan rencana kegiatan dengan realisasi
yang terjadi; dan penyelesaian tagihan;
2) Melakukan pemutakhiran terhadap RPD Harian
2. Dokumen lainnya, meliputi :
apabila terdapat perubahan pada nilai SPM dan
waktu penyampaian SPM; a. Bukti penugasan/disposisi/routing
3) Melakukan pemutakhiran terhadap RPD Harian
slip/rencana kerja/Surat Keputusan
berdasarkan klasifikasi transaksi;
4) Melaporkan pemutakhiran RPD Harian tingkat atau dokumen yang disetarakan dengan
Satuan Kerja kepada KPA; dan
dokumen penugasan;
5) Menyampaikan pemutakhiran RPD Harian tingkat
Satuan Kerja ke KPPN. a. Lembar kerja yang sudah disahkan
2 Menerbitkan Surat Proses penerbitan Surat Penunjukan Penyedia Surat Penunjukan Penyedia oleh pimpinan atau pejabat lain yang
Penunjukan Penyedia Barang/Jasa dengan melalui tahapan antara lain: ditunjuk.
Barang/Jasa
Barang/Jasa a. Menentukan penyedia barang/jasa secara tepat
sesuai dengan jenis pengadaan barang/jasa baik
melalui lelang maupun langsung; dan
b. Membuat, menandatangani, dan menerbitkan surat
penunjukan penyedia barang/jasa.
- 30 -

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

3 Membuat, Proses penyusunan perjanjian/kontrak dengan penyedia Dokumen Perjanjian


menandatangani dan barang/jasa melalui tahapan antara lain:
melaksanakan a. Mengidentifikasi isi/materi pokok kontrak pengadaan
barang/jasa;
perjanjian dengan
b. Menentukan jenis kontrak pengadaan barang/jasa
Penyedia Barang/Jasa secara tepat dengan mempertimbangkan jenis,
volume, kompleksitas pekerjaan dan ketersediaan
penyedia barang/jasa;
c. Membuat rancangan kontrak pengadaan barang/jasa
dibuat secara cermat, sesuai dengan ketentuan
penyusunan kontrak pengadaan barang/jasa; dan
d. Melaksanakan perjanjian/kontrak dengan penyedia
barang/jasa.
Proses penyusunan harga perkiraan sendiri dengan
melalui tahapan antara lain:
a. Menetapkan tujuan dan prioritas analisis pasar
secara jelas;
b. Menyusun tahapan kegiatan analisis pasar secara
rinci;
c. Menganalisis kondisi pasar secara cermat;
d. Menyusun alternatif harga dan produk yang
memenuhi spesifikasi teknis secara cermat;
e. Mengidentifikasi harga satuan secara cermat dengan
memperhatikan alternatif harga dan produk yang
setara; dan
f. Menyusun dan menetapkan harga perkiraan secara
lengkap dan cermat.
4 Melaksanakan Kegiatan Proses penyusunan paket pekerjaan pengadaan Paket pekerjaan pengadaan
swakelola barang/jasa secara swakelola dengan melalui tahapan barang/jasa secara swakelola
antara lain:
a. Mengidentifikasi sumber daya pelaksana pengadaan
barang/jasa secara swakelola;
- 31 -

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

b. Mempersiapkan dokumen pengadaan barang/jasa


secara swakelola;
c. Mengidendifikasi paket pekerjaan pengadaan
barang/jasa secara swakelola beserta dokumen
pendukungnya secara cermat dan komprehensif;
d. Melakukan mobilisasi sumber daya pengadaan
barang/jasa secara swakelola secara cermat dan tepat
sesuai dengan kebutuhan dan jadwal pelaksanaan
pekerjaan;
e. Melaksanakan pengadaan barang/jasa secara
swakelola secara efektif, efisien dan tepat waktu,
sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan,
termasuk pembayarannya; dan
f. Mendokumentasikan pelaksanaan pekerjaan
pengadaan barang/jasa secara swakelola secara
cermat dan lengkap sesuai ketentuan.
a. Mencetak dan membentuk ADK Kontrak melalui
5 Memberitahukan Rancangan Kontrak
Aplikasi SAS/SAKTI; dan
kepada Kuasa b. Menyampaikan data perjanjian/kontrak beserta Arsip
Data Komputernya ke KPPN secara langsung atau
Bendahara Umum
melalui e-mail paling lambat 5 (lima) hari kerja
Negara atas perjanjian setelah ditandatanganinya perjanjian/kontrak untuk
dicatatkan ke dalam Kartu Pengawasan Kontrak
yang dilakukannya
KPPN.

6 Mengendalikan Proses pengendalian pelaksanaan perikatan dengan Rencana Anggaran/Biaya


pelaksanaan perikatan melalui tahapan antara lain:
a. Melakukan monitoring pelaksanaan pekerjaan secara
berkesinambungan sesuai dengan rencana
pengendalian pelaksanaan pekerjaan;
b. Mengidentifikasi penyimpangan pelaksanaan
pekerjaan secara menyeluruh;
- 32 -

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

c. Memperbaiki penyimpangan atau perubahan


pelaksanaan pekerjaan secara cermat; dan
d. Menyusun Laporan Pengendalian Pelaksanaan
Perikatan.
7 Menguji dan Proses penerbitan Surat Perintah Bayar (SPBy) dengan Dokumen Hak Tagih kepada
menandatangani surat melalui tahapan antara lain: Negara
bukti mengenai hak a. Mengumpulkan bukti-bukti dalam rangka penerbitan
SPBy;
tagih kepada negara
b. Menandatangani dan menerbitkan SPBy;
c. Menyampaikan SPBy kepada Bendahara Pengeluaran.
Proses pengujian dan penandatanganan surat bukti
mengenai hak tagih kepada negara dengan melalui
tahapan antara lain:
a. Menerima tagihan dari pihak ketiga;
b. Melakukan pengujian terhadap kelengkapan
dokumen tagihan;
c. Melakukan pengujian kebenaran data pihak yang
berhak menerima pembayaran;
d. Melakukan pengujian kesesuaian spesifikasi teknis
dan volume barang/jasa;
e. Melakukan pengujian kebenaran, keabsahan serta
akibat yang timbul dari penggunaan surat bukti
mengenai hak tagih kepada negara;
f. Melakukan pengujian ketepatan jangka waktu
penyelesaian pekerjaan;
g. Menyusun checklist pengujian hak tagih kepada
negara; dan
h. Menandatangani bukti hak tagih kepada negara.
8 Membuat dan Proses penerbitan Surat Permintaan Pembayaran (SPP) Surat Permintaan Pembayaran
menandatangani Surat dengan melalui tahapan antara lain:
Permintan Pembayaran a. Mengumpulkan seluruh dokumen/bukti yang
dibutuhkan dalam rangka penerbitan SPP;
atau dokumen lain yang
b. Membuat SPP menggunakan aplikasi;
- 33 -

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

dipersamakan dengan c. Menerbitkan dan menandatangani SPP; dan


d. Menyampaikan SPP kepada PPSPM.
Surat Permintan
Pembayaran

9 Melaporkan Proses pelaporan pelaksanaan/penyelesaian Kegiatan Laporan pelaksanaan/


pelaksanaan/penyelesai kepada Kuasa Pengguna Anggaran meliputi: penyelesaian Kegiatan
an Kegiatan kepada a. Laporan atas pelaksanaan kegiatan baik kontraktual
maupun non kontraktual;
Kuasa Pengguna
b. Laporan atas penyelesaian kegiatan baik kontraktual
Anggaran maupun non kontraktual; dan
c. Laporan atas penyelesaian tagihan kepada negara.

10 Menyerahkan hasil Proses penyerahan hasil pekerjaan pelaksanaan Berita Acara Serah Terima
pekerjaan pelaksanaan Kegiatan kepada Kuasa Pengguna Anggaran dengan Pekerjaan
Kegiatan kepada Kuasa Berita Acara Penyerahan.
Pengguna Anggaran
dengan Berita Acara
Penyerahan

11 Menyimpan dan Proses penatausahaan seluruh dokumen pelaksanaan Daftar Arsip


menjaga keutuhan Kegiatan antara lain:
seluruh dokumen a. Menyusun, menyimpan, dan menatausahakan
dokumen/bukti-bukti perjanjian/kontrak pengadaan
pelaksanaan Kegiatan
barang/jasa;
- 34 -

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

b. Menyusun, menyimpan, dan menatausahakan


dokumen/bukti-bukti perjanjian/kontrak pengadaan
barang/jasa swakelola;
c. Menyusun, menyimpan, dan menatausahakan
dokumen RPD dan Rencana Pelaksanaan Kegiatan;
d. Menyusun, menyimpan, dan menatausahakan
dokumen SPP; dan
e. Menyusun, menyimpan, dan menatausahakan
dokumen/bukti-bukti pengujian tagihan.
12 Melaksanakan tugas Melaksanakan tugas dan wewenang lainnya yang Dokumen Pembayaran
dan wewenang lainnya berkaitan dengan tindakan yang mengakibatkan
yang berkaitan dengan pengeluaran anggaran Belanja Negara meliputi:
tindakan yang a. memastikan telah terpenuhinya kewajiban
pembayaran kepada negara oleh pihak yang
mengakibatkan
mempunyai hak tagih kepada negara;
pengeluaran anggaran b. mengajukan permintaan pembayaran atas tagihan
berdassarkan prestasi kegiatan;
Belanja Negara
c. memastikan ketepatan jangka waktu penyelesaian
tagihan kepada negara; dan
d. menetapkan besaran uang muka yang akan
dibayarkan kepada penyedia barang/jasa.
- 35 -

Ketentuan Penilaian :

a. Pranata Keuangan APBN yang diberikan tugas Pejabat Pembuat Komitmen,


wajib mengunggah Surat Keputusan Penunjukan sebagai Pejabat Pembuat
Komitmen yang masih berlaku;
b. Pranata Keuangan APBN yang melaksanakan tugas sebagai Pejabat
Pembuat Komitmen, diberikan Angka Kredit Paket sesuai dengan masing-
masing jenjang jabatan sekurang-kurangnya sebagai berikut:
No Jenjang Jabatan Fungsional Angka Kredit
1 Pranata Keuangan APBN Mahir 12,5

2 Pranata Keuangan APBN Penyelia 25

3 Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Pertama 12,5

4 Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Muda 25

5 Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Madya 37,5

c. Dalam hal Analis Pengelolaan Keuangan APBN ditugaskan menjadi Pejabat


Pembuat Komitmen/Pejabat Penandatangan SPM atau Pranata Keuangan
APBN ditugaskan menjadi Pejabat Pembuat Komitmen/Pejabat
Penandatangan SPM/Bendahara Pengeluaran/Bendahara
Penerimaan/Bendahara Pengeluaran Pembantu pada lebih dari 1 (satu)
satuan kerja, Angka Kredit Paket hanya diberikan 1 (satu) kali.
- 36 -

2.1.2 TUGAS ANALISIS PERIKATAN DAN PENYELESAIAN TAGIHAN

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

1.
Menyusun kertas kerja Proses untuk menyusun kertas kerja Kertas Kerja
analisis/update kualitas analisis/update analisis kualitas analisis/update
Pranata
rencana pelaksanaan rencana pelaksanaan kegiatan dan analisis kualitas
Keuangan
kegiatan dan rencana rencana penarikan dana rencana pelaksanaan 0,01 Dokumen 2.1.2.1
APBN
penarikan dana kegiatan dan
Mahir
rencana penarikan
dana

2.
Mengklasifikasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen sumber
dokumen sumber dan penyajian data, dokumen sumber analisis/update
Pranata
analisis kualitas analisis kualitas rencana pelaksanaan analisis kualitas
Keuangan
rencana pelaksanaan kegiatan dan rencana penarikan dana rencana pelaksanaan 0,01 Dokumen 2.1.2.2
APBN
kegiatan dan rencana kegiatan dan
Penyelia
penarikan dana rencana penarikan
dana

3.
Menyusun Proses pengolahan data dan Analisis rencana
Analis
analisis/update analisis pemeriksaan secara mendalam kualitas pelaksanaan
Pengelolaan
kualitas rencana rencana pelaksanaan kegiatan dan kegiatan dan
Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.3
pelaksanaan kegiatan rencana penarikan dana rencana penarikan
APBN Ahli
dan rencana penarikan dana
Pertama
dana
- 37 -

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

4.
Mengevaluasi Proses evaluasi terhadap hasil analisis Laporan evaluasi Analis
analisis/update analisis kualitas rencana pelaksanaan kegiatan analisis/kualitas Pengelolaan
kualitas rencana dan rencana penarikan dana rencana pelaksanaan Keuangan
0,02 Dokumen 2.1.2.4
pelaksanaan kegiatan kegiatan dan APBN Ahli
dan rencana penarikan rencana penarikan Muda
dana dana

5.
Menyusun rekomendasi Proses menyusun rekomendasi Rekomendasi Analis
rencana pelaksanaan berdasarkan hasil analisis dan evaluasi pelaksanaan Pengelolaan
kegiatan dan rencana terhadap kualitas rencana pelaksanaan kegiatan dan Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.5
penarikan dana kegiatan dan rencana penarikan dana rencana penarikan APBN Ahli
dana Madya

6.
Menyusun kertas kerja Proses untuk menyusun kertas kerja Kertas Kerja
Pranata
analisis/update analisis analisis/update analisis kebutuhan analisis/update
Keuangan
kebutuhan penyedia penyedia barang/jasa analisis kebutuhan 0,01 Dokumen 2.1.2.6
APBN
barang/jasa penyedia
Mahir
barang/jasa

7.
Mengklasifikasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen sumber
Pranata
dokumen sumber dan penyajian data, dokumen sumber analisis/update
Keuangan
analisis/update analisis analisis/update analisis kebutuhan analisis kebutuhan 0,01 Dokumen 2.1.2.7
APBN
kebutuhan penyedia penyedia barang/jasa penyedia
Penyelia
barang/jasa barang/jasa
- 38 -

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

8.
Menyusun Proses pengolahan data dan Analisis kebutuhan Analis
analisis/update pemeriksaan secara mendalam penyedia Pengelolaan
kebutuhan penyedia kebutuhan penyedia barang/jasa barang/jasa Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.8
barang/jasa APBN Ahli
Pertama

9.
Mengevaluasi Proses evaluasi terhadap hasil analisis Laporan evaluasi Analis
analisis/update kebutuhan penyedia barang/jasa kebutuhan penyedia Pengelolaan
kebutuhan penyedia barang/jasa Keuangan 0,02 Dokumen 2.1.2.9
barang/jasa APBN Ahli
Muda

10.
Menyusun rekomendasi Proses menyusun rekomendasi Rekomendasi Analis
analisis/update berdasarkan hasil analisis dan evaluasi kebutuhan penyedia Pengelolaan
kebutuhan penyedia terhadap kebutuhan penyedia barang/jasa Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.10
barang/jasa barang/jasa APBN Ahli
Madya

11.
Menyusun kertas kerja Proses untuk menyusun kertas kerja Kertas Kerja
Pranata
klasfikasi/update klasfikasi/update klasifikasi kegiatan klasfikasi/update
Keuangan
klasifikasi kegiatan swakelola klasifikasi kegiatan 0,01 Dokumen 2.1.2.11
APBN
swakelola swakelola
Mahir

12.
Mengklasifikasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen sumber Pranata
0,01 Dokumen 2.1.2.12
dokumen sumber dan penyajian data, dokumen sumber klasfikasi/update Keuangan
- 39 -

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

klasfikasi/update klasfikasi/update klasifikasi kegiatan klasifikasi kegiatan APBN


klasifikasi kegiatan swakelola swakelola Penyelia
swakelola

13.
Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Analisis klasifikasi Analis
klasifikasi/update pemeriksaan secara mendalam kegiatan kegiatan swakelola Pengelolaan
klasifikasi kegiatan swakelola dan/atau non swakelola dan/atau non Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.13
swakelola dan/atau non swakelola APBN Ahli
swakelola Pertama

14.
Mengevaluasi analisis Proses evaluasi terhadap hasil analisis Laporan evaluasi Analis
klasifikasi/update kegiatan swakelola dan/atau non kegiatas swakelola Pengelolaan
klasifikasi kegiatan swakelola dan/atau non Keuangan 0,02 Dokumen 2.1.2.14
swakelola dan/atau non swakelola APBN Ahli
swakelola Muda

15.
Menyusun rekomendasi Proses menyusun rekomendasi Rekomendasi Analis
analisis berdasarkan hasil analisis dan evaluasi kegiatan swakelola Pengelolaan
klasifikasi/update kegiatan swakelola dan/atau non dan/atau non Keuangan
0,01 Dokumen 2.1.2.15
klasifikasi kegiatan swakelola swakelola APBN Ahli
swakelola dan/atau non Madya
swakelola

16.
Menyusun kertas kerja Proses untuk menyusun kertas kerja Kertas Kerja Pranata
penyusunan langkah- penyusunan langkah-langkah rencana penyusunan Keuangan
0,01 Dokumen 2.1.2.16
langkah rencana / / update rencana pengendalian langkah-langkah APBN
perikatan rencana / update Mahir
- 40 -

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

update rencana rencana


pengendalian perikatan pengendalian
perikatan

17.
Mengklasifikasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen sumber
dokumen sumber dan penyajian data, dokumen sumber penyusunan
Pranata
penyusunan langkah- penyusunan langkah-langkah rencana langkah-langkah
Keuangan
langkah rencana / / update rencana pengendalian rencana / update 0,01 Dokumen 2.1.2.17
APBN
update rencana perikatan rencana
Penyelia
pengendalian perikatan pengendalian
perikatan

18.
Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Analisis langkah- Analis
langkah langkah pemeriksaan secara mendalam langkah langkah rencana Pengelolaan
rencana/update langkah pengendalian perikatan pengendalian Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.18
pengendalian perikatan perikatan APBN Ahli
Pertama

19.
Mengevaluasi analisis Proses evaluasi terhadap hasil analisis Laporan evaluasi Analis
langkah langkah langkah langkah pengendalian pengendalian Pengelolaan
rencana/update perikatan perikatan Keuangan 0,02 Dokumen 2.1.2.19
pengendalian perikatan APBN Ahli
Muda
- 41 -

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

20.
Menyusun rekomendasi Proses menyusun rekomendasi Rekomendasi Analis
langkah langkah berdasarkan hasil analisis dan evaluasi pengendalian Pengelolaan
rencana/update langkah langkah pengendalian perikatan Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.20
pengendalian perikatan perikatan APBN Ahli
Madya

21.
Menyusun kertas kerja Proses untuk menyusun kertas kerja Kertas Kerja Pranata
penyusunan analisis analisis efisiensi pembayaran penyusunan analisis Keuangan
0,01 Dokumen 2.1.2.21
efisiensi pembayaran efisiensi pembayaran APBN
Mahir

22.
Mengklasifikasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen sumber Pranata
dokumen sumber dan penyajian data, dokumen sumber penyusunan analisis Keuangan
0,01 Dokumen 2.1.2.22
analisis efisiensi analisis efisiensi pembayaran efisiensi pembayaran APBN
pembayaran Penyelia

23.
Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Analisis efisiensi Analis
efisiensi pemeriksaan secara mendalam efisiensi pembayaran Pengelolaan
pembayaran/belanja pembayaran/belanja Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.23
APBN Ahli
Pertama

24.
Mengevaluasi analisis Proses evaluasi terhadap hasil analisis Laporan evaluasi Analis
efisiensi efisiensi pembayaran/belanja analisis efisiensi Pengelolaan 0,02 Dokumen 2.1.2.24
pembayaran/belanja pembayaran Keuangan
- 42 -

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

APBN Ahli
Muda

25.
Menyusun rekomendasi Proses menyusun rekomendasi Rekomendasi Analis
analisis efisiensi berdasarkan hasil analisis dan evaluasi efisiensi pembayaran Pengelolaan
pembayaran/belanja efisiensi pembayaran/belanja Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.25
APBN Ahli
Madya

26.
Menyusun kertas kerja Proses untuk menyusun kertas kerja Kertas Kerja Pranata
penyusunan analisis analisis efektifitas pembayaran penyusunan analisis Keuangan
0,01 Dokumen 2.1.2.26
efektifitas pembayaran efektifitas APBN
pembayaran Mahir

27.
Mengklasifikasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen sumber Pranata
dokumen sumber dan penyajian data, dokumen sumber penyusunan analisis Keuangan
0,01 Dokumen 2.1.2.27
analisis efektifitas analisis efektifitas pembayaran efektifitas APBN
pembayaran pembayaran Penyelia

28.
Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Analisis efektifitas Analis
efektifitas pemeriksaan secara mendalam pembayaran Pengelolaan
pembayaran/belanja efektifitas pembayaran/belanja Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.28
APBN Ahli
Pertama
- 43 -

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

29.
Mengevaluasi analisis Proses evaluasi terhadap hasil analisis Laporan evaluasi Analis
efektifitas efektifitas pembayaran/belanja analisis efektifitas Pengelolaan
pembayaran/belanja pembayaran Keuangan 0,02 Dokumen 2.1.2.29
APBN Ahli
Muda

30.
Menyusun rekomendasi Proses menyusun rekomendasi Rekomendasi Analis
analisis efektifitas berdasarkan hasil analisis dan evaluasi analisis efektifitas Pengelolaan
pembayaran/ belanja efektifitas pembayaran/belanja pembayaran Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.30
APBN Ahli
Madya

31.
Menyusun kertas kerja Proses untuk menyusun kertas kerja Kertas Kerja Pranata
penyusunan analisis analisis transparasi pembayaran penyusunan analisis Keuangan
0,01 Dokumen 2.1.2.31
transparasi pembayaran transparasi APBN
pembayaran Mahir

32.
Mengklasifikasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen sumber Pranata
dokumen sumber dan penyajian data, dokumen sumber penyusunan analisis Keuangan
0,01 Dokumen 2.1.2.32
analisis transparasi analisis transparasi pembayaran transparasi APBN
pembayaran pembayaran Penyelia

33.
Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Analisis transaparasi Analis
transparansi pemeriksaan secara mendalam pembayaran Pengelolaan 0,01 Dokumen 2.1.2.33
pembayaran/belanja transparansi pembayaran/belanja Keuangan
- 44 -

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

APBN Ahli
Pertama

34.
Mengevaluasi analisis Proses evaluasi terhadap hasil analisis Laporan evaluasi Analis
transparansi transparansi pembayaran/belanja transparasi Pengelolaan
pembayaran/belanja pembayaran Keuangan 0,02 Dokumen 2.1.2.34
APBN Ahli
Muda

35.
Menyusun rekomendasi Proses menyusun rekomendasi Rekomendasi Analis
analisis transparansi berdasarkan hasil analisis dan evaluasi analisis transparasi Pengelolaan
pembayaran/ belanja transparansi pembayaran/belanja pembayaran Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.35
APBN Ahli
Madya

36.
Menyusun kertas kerja Proses untuk menyusun kertas kerja Kertas Kerja Pranata
penyusunan analisis analisis keterbukaan pembayaran penyusunan analisis Keuangan
0,01 Dokumen 2.1.2.36
keterbukaan keterbukaan APBN
pembayaran pembayaran Mahir

37.
Mengklasifikasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen sumber Pranata
dokumen sumber dan penyajian data, dokumen sumber penyusunan analisis Keuangan
0,01 Dokumen 2.1.2.37
analisis keterbukaan analisis keterbukaan pembayaran keterbukaan APBN
pembayaran pembayaran Penyelia
- 45 -

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

38.
Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Analisis keterbukaan Analis
keterbukaan pemeriksaan secara mendalam pembayaran Pengelolaan
pembayaran/belanja keterbukaan pembayaran/belanja Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.38
APBN Ahli
Pertama

39.
Mengevaluasi analisis Proses evaluasi terhadap hasil analisis Laporan evaluasi Analis
keterbukaan keterbukaan pembayaran/belanja analisis keterbukaan Pengelolaan
pembayaran/belanja pembayaran Keuangan
0,02 Dokumen 2.1.2.39
APBN Ahli
Muda

40.
Menyusun rekomendasi Proses menyusun rekomendasi Rekomendasi Analis
analisis keterbukaan berdasarkan hasil analisis dan evaluasi analisis keterbukaan Pengelolaan
pembayaran/belanja keterbukaan pembayaran/belanja pembayaran Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.40
APBN Ahli
Madya

41.
Menyusun kertas kerja Proses untuk menyusun kertas kerja Kertas Kerja Pranata
penyusunan analisis analisis bersaing/kompetitif penyusunan analisis Keuangan
0,01 Dokumen 2.1.2.41
bersaing/kompetitif pembayaran bersaing/kompetitif APBN
pembayaran pembayaran Mahir

42.
Mengklasifikasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen sumber
Pranata
dokumen sumber dan penyajian data, dokumen sumber penyusunan analisis 0,01 Dokumen 2.1.2.42
Keuangan
analisis
- 46 -

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

bersaing/kompetitif analisis bersaing/kompetitif bersaing/kompetitif APBN


pembayaran pembayaran pembayaran Penyelia

43.
Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Analisis bersaing Analis
bersaing/kompetitif pemeriksaan secara mendalam pembayaran Pengelolaan
pembayaran/belanja persaingan/kompetitif Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.43
pembayaran/belanja APBN Ahli
Pertama

44.
Mengevaluasi analisis Proses evaluasi terhadap hasil analisis Laporan evaluasi Analis
bersaing/kompetitif persaingan/kompetitif atas analisis Pengelolaan
pembayaran/belanja pembayaran/belanja bersaing pembayaran Keuangan 0,02 Dokumen 2.1.2.44
APBN Ahli
Muda

45.
Menyusun rekomendasi Proses menyusun rekomendasi Rekomendasi Analis
analisis berdasarkan hasil analisis dan evaluasi analisis bersaing Pengelolaan
bersaing/kompetitif persaingan/kompetitif pembayaran Keuangan 0,01 Dokumen 2.1.2.45
pembayaran/belanja pembayaran/belanja APBN Ahli
Madya

Catatan :

Tugas sebagaimana yang disebutkan pada tabel 2.1.2 hanya dapat dilaksanakan oleh Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau
Pranata Keuangan APBN yang mendapatkan tugas sebagai Pejabat Pembuat Komitmen yang dibuktikan dengan Surat Keputusan
Pengangkatan atau Penunjukan sebagai Pejabat Pembuat Komitmen oleh PA/KPA.
- 47 -

2.1.2.1 Format Kertas Kerja Analisis/Update Analisis Kualitas Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana

Kertas Kerja Analisis/Update Analisis Kualitas Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana
Satuan Kerja ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

A. DAFTAR RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN


No Jenis Kegiatan Rencana Pelaksanaan Kebutuhan Dana

1. Pembayaran Gaji Induk 2 Januari 2020 Rp 300.000.000,00

2. Pembangunan Gedung Kantor 20 Januari 2020 Rp 5.000.000.000,00

3. Pembelian Alat Tulis Kantor 21 Januari 2020 Rp 50.000.000,00

4. dst. … …

Total …

B. DAFTAR RENCANA PENARIKAN DANA


Tanggal Tanggal Penyampaian ke Ketepatan Jenis
No Jenis Kegiatan Nominal
Penarikan Dana KPPN Penyampaian Belanja
- 48 -

Tidak disampaikan
Pembayaran Gaji Belanja
1. 2 Januari 2020 karena tidak masuk - Rp 300.000.000,00
Induk Pegawai
kategori transaksi besar

Pembangunan Belanja
2. 20 Januari 2020 13 Januari 2020 Tepat Waktu Rp 5.000.000.000,00
Gedung Kantor Modal

Tidak disampaikan
Pembelian Alat Tulis Belanja
3. 21 Januari 2020 karena tidak masuk - Rp 50.000.000,00
Kantor Barang
kategori transaksi besar

4. dst. … …

Total

C. KERTAS KERJA ANALISIS/UPDATE ANALISIS KUALITAS RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN DAN RENCANA
PENARIKAN DANA
1. Deviasi Ketepatan Penarikan Dana
Deviasi
ketepatan
No Jenis Kegiatan Rencana Realisasi Selisih
Penarikan
Dana

(e) = selisih (c) dan


(b) (c) (d) (f) = (e)/(c)
(a)
(d)
Pembayaran Gaji Induk Rp 300.000.000,00 Rp 300.000.000,00 0 0%
1.
Pembangunan Gedung Kantor Rp 5.000.000.000,00 Rp 4.900.000.000,00 Rp 100.000.000,00 2%
2.
- 49 -

Pembelian Alat Tulis Kantor Rp 50.000.000,00 Rp 55.000.000,00 Rp 5.000.000,00 10%


3.
dst.
4.

Total
2. Rasio Ketepatan Waktu Penyampaian Rencana Penarikan Dana
Rasio Ketepatan Waktu
Penyampaian Tepat Penyampaian Tidak
Jumlah Penyampaian Penyampaian Rencana
Waktu Tepat Waktu
Penarikan Dana

(b) (c) (d) = (b)/(a)


(a)
……. ……. …….
…….
3. Kesesuaian Rencana Penarikan Dana Harian dengan Rencana Penarikan Dana Bulanan
Deviasi Rencana Penarikan
Total Rencana Penarikan Dana Rencana Penarikan
Selisih Dana Harian dengan Rencana
Harian Dana Bulanan
Penarikan Dana Bulanan

(c) = selisih (a) dan


(b) (d) = (c)/(b)
(a)
(b)
……. ……. …….
…….

D. INFORMASI LAINNYA TERKAIT RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN DAN RENCANA PENARIKAN DANA
Informasi lainnya terkait akurasi rencana Penarikan Dana bulan-bulan sebelumnya dan tahun anggaran yang lalu serta
informasi lainnya yang berkaitan.
- 50 -

E. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja analisis/update analisis kualitas Rencana Pelaksanaan
Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 51 -

2.1.2.2 Format Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis/Update Analisis Kualitas Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana
Penarikan Dana

Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis/Update Analisis Kualitas Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana
Satuan Kerja ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

A. REKAPITULASI RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN DAN RENCANA PENARIKAN DANA PER JENIS BELANJA
1. Belanja Pegawai
Tanggal Tanggal Penyampaian ke Ketepatan Jenis
No Jenis Kegiatan Nominal
Penarikan Dana KPPN Penyampaian Belanja

1.

2.

3.

4. dst. … …

Total
- 52 -

B. KERTAS KERJA ANALISIS/UPDATE ANALISIS KUALITAS RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN DAN RENCANA PENARIKAN
DANA
1. Deviasi Ketepatan Penarikan Dana
Deviasi ketepatan Rasio ketepatan
No Jenis Belanja Rencana Realisasi
Penarikan Dana nominal

(b) (c) (d) (e) = selisih (c) dan (d)/(c) (g) = (c)/(e)
(a)
Belanja Pegawai
1.
Belanja Barang
2.
Belanja Modal
3.
……
4.
dst.
5.
Total

2. Rasio Ketepatan Waktu Penyampaian Rencana Penarikan Dana


3. Perbandingan Rencana Penarikan Dana Harian dengan Rencana Penarikan Dana Bulanan

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN DAN RENCANA PENARIKAN DANA
Informasi lainnya terkait akurasi rencana Penarikan Dana bulan-bulan sebelumnya dan tahun anggaran yang lalu serta
informasi lainnya yang berkaitan.

A. RINGKASAN
- 53 -

Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja analisis/update analisis kualitas Rencana Pelaksanaan Kegiatan
dan Rencana Penarikan Dana.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan klasifikasi yang diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 54 -

2.1.2.3 Format Laporan Analisis Kualitas Rencana Pelaksanaan Kegiatan


dan Rencana Penarikan Dana

Laporan Analisis Kualitas


Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana
Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Kualitas Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana


Penarikan Dana paling sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana
Penarikan Dana pada satuan kerja.

B. DATA REALISASI
Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja dan
klasifikasi dokumen sumber analisis/update analisis Rencana
Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana.

C. ANALISIS REALISASI BELANJA


Memuat paling sedikit analisis dari data Rencana Pelaksanaan Kegiatan
dan Rencana Penarikan Dana yang telah dijabarkan pada kertas kerja
dokumen sumber analisis/update analisis kualitas Rencana Pelaksanaan
Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis Deviasi ketepatan Penarikan Dana.
2. Analisis Rasio ketepatan Penyampaian Rencana Penarikan Dana.
3. Analisis Kesesuaian Rencana Penarikan Dana Harian dengan Rencana
Penarikan Dana Bulanan.
4. Analisis Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana
berdasarkan jenis belanja.
5. Analisis Peningkatan Kualitas Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan
Rencana Penarikan Dana.
Selain analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan
analisis lainnya yang berkaitan dengan Rencana Pelaksanaan Kegiatan
dan Rencana Penarikan Dana.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis Rencana Pelaksanaan
Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


- 55 -

Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload/diunggah


dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 56 -

2.1.2.4 Format Laporan Evaluasi Analisis/Kualitas Rencana Pelaksanaan


Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana

Laporan Evaluasi Analisis/Kualitas


Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana
Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Evaluasi Analisis/Kualitas Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan


Rencana Penarikan Dana paling sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis realisasi belanja pada satuan kerja.

B. HASIL ANALISIS
Memuat hasil analisis Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana
Penarikan Dana yang paling sedikit memuat:
1. Analisis Deviasi ketepatan Penarikan Dana.
2. Analisis Rasio ketepatan Penyampaian Rencana Penarikan Dana.
3. Analisis Kesesuaian Rencana Penarikan Dana Harian dengan Rencana
Penarikan Dana Bulanan.
4. Analisis Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana
berdasarkan jenis belanja.
5. Analisis Peningkatan Kualitas Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan
Rencana Penarikan Dana.

C. EVALUASI HASIL ANALISIS


Memuat paling sedikit evaluasi hasil analisis Rencana Pelaksanaan
Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana dengan rincian sebagai berikut :
1. Evaluasi Hasil Analisis Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana
Penarikan Dana.
2. Evaluasi Kesesuaian Proporsi Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan
Rencana Penarikan Dana.
3. Evaluasi Kesesuaian dan Relevansi Rencana Pelaksanaan Kegiatan
dan Rencana Penarikan Dana dengan tujuan unit.
4. Evaluasi Kesesuaian Pola Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan
Rencana Penarikan Dana dengan Realisasinya.
Selain evaluasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan
evaluasi analisis lainnya yang berkaitan dengan Rencana Pelaksanaan
Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana.

D. HASIL EVALUASI/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil evaluasi analisis/kualitas
Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana.

Lampiran :
- 57 -

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan evaluasi yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 58 -

2.1.2.5 Laporan Rekomendasi Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan


Rencana Penarikan Dana

Laporan Rekomendasi
Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana
Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana


Penarikan Dana paling sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis realisasi belanja pada satuan kerja.

B. HASIL ANALISIS AWAL


Memuat hasil analisis Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana
Penarikan Dana yang paling sedikit sedikit memuat:
1. Analisis Deviasi ketepatan Penarikan Dana.
2. Analisis Rasio ketepatan Penyampaian Rencana Penarikan Dana.
3. Analisis Kesesuaian Rencana Penarikan Dana Harian dengan Rencana
Penarikan Dana Bulanan.
4. Analisis Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana
berdasarkan jenis belanja.
5. Analisis Peningkatan Kualitas Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan
Rencana Penarikan Dana.
C. HASIL EVALUASI AWAL
Memuat hasil analisis Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana
Penarikan Dana yang paling sedikit sedikit memuat:
1. Evaluasi Hasil Analisis Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana
Penarikan Dana.
2. Evaluasi Kesesuaian Proporsi Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan
Rencana Penarikan Dana.
3. Evaluasi Kesesuaian dan Relevansi Rencana Pelaksanaan Kegiatan
dan Rencana Penarikan Dana dengan tujuan unit.
4. Evaluasi Kesesuaian Pola Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan
Rencana Penarikan Dana dengan Realisasinya.

D. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat paling sedikit analisis evaluasi lanjutan atas hasil analisis dan
evaluasi Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana
sebelumnya dengan rincian sebagai berikut :
1. Evaluasi Kesesuaian Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana
Penarikan Dana dengan program dan kegiatan.
2. Evaluasi Kesesuaian Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana
Penarikan Dana dengan tujuan organisasi.
3. Evaluasi terhadap permasalahan dalam proses penyusunan Rencana
Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana.
- 59 -

Selain analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan


analisis lainnya yang berkaitan dengan rencana pelaksanaan kegiatan dan
rencana penarikan dana.

E. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit rekomendasi atas hasil analisis evaluasi lanjutan
Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana dengan
rincian sebagai berikut :
1. Rekomendasi perbaikan dalam penyusunan Rencana Pelaksanaan
Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana agar sesuai dengan program,
kegiatan, dan tujuan unit maupun organisasi.
2. Rekomendasi penyelesaian masalah yang terjadi dalam proses
penyusunan Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan
Dana.
Selain rekomendasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat memberikan
rekomendasi lainnya yang berkaitan dengan Rencana Pelaksanaan
Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana.

F. SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil Rekomendasi Rencana
Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan pemberian rekomendasi yang
diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 60 -

2.1.2.6 Format Kertas Kerja Analisis/Update Analisis Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa

Kertas Kerja Analisis/Update Analisis Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa


Satuan Kerja …
Kegiatan ….
Disusun oleh :…..*)

A. DAFTAR INFORMASI JENIS PENGADAAN BARANG/JASA


No Kebutuhan Barang/Jasa Keterangan

1. Jenis Pengadaan Barang/Jasa ……


*) diisi jenis pengadaan barang/jasa

2. Kebutuhan Barang/Jasa ……
*) diisi kebutuhan pengadaan barang/jasa
1. Untuk jenis pengadaan barang/jasa yang berupa
barang, jasa konsultasi, dan jasa lainnya dilakukan
untuk masing-masing jenis barang/jasa; dan
2. Untuk jenis pengadaan barang/jasa yang berupa
pekerjaan konstruksi dilakukan untuk bahan-bahan
yang dibutuhkan dalam pekerjaan konstruksi.
KAK/Spesifikasi Teknis ……
Barang/Jasa
*) diisi KAK/Spesifikasi Teknis barang/jasa

3. Harga Satuan Barang Berdasarkan ……


HPS
*) diisi kebutuhan/harga masing-masing barang/jasa
- 61 -

2. Untuk jenis pengadaan barang/jasa yang berupa


barang, jasa konsultasi, dan jasa lainnya dilakukan
untuk masing-masing jenis barang/jasa; dan
3. Untuk jenis pengadaan barang/jasa yang berupa
pekerjaan konstruksi dilakukan untuk bahan-bahan
yang dibutuhkan dalam pekerjaan konstruksi.

4. Rencana Anggaran Biaya ……


*) diisi kebutuhan/anggaran keseluruhan

5. Kriteria Kebutuhan Penyedia ……


Barang/Jasa
*) diisi kriteria Penyedia Barang/Jasa yang dibutuhkan
untuk pemenuhan pengadaan barang/jasa

B. DAFTAR PENYEDIA BARANG/JASA


No Nama Penyedia Barang/Jasa Lokasi Penyedia Barang/Jasa Bidang Usaha Penyedia Barang/Jasa

….. ….. …..


1. *) diisi nama penyedia barang/jasa yang dapat *) diisi lokasi penyedia *) diisi bidang usaha penyedia
menyediakan barang sesuai kebutuhan barang/jasa barang/jasa

2. ….. ….. …..

3. ….. ….. …..

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT KEBUTUHAN PENYEDIA BARANG/JASA


- 62 -

Informasi lainnya yang berkaitan dengan masing-masing penyedia barang/jasa.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja analisis/update analisis kebutuhan Penyedia Barang/Jasa.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan pemberian rekomendasi yang diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian
dengan format yang telah diberikan.
- 63 -

2.1.2.7 Format Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis/Update Analisis Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa

Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis/Update Analisis Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa


Satuan Kerja ….
Kegiatan ….
Disusun oleh :…..*)

A. KLASIFIKASI PENYEDIA BARANG/JASA BERDASARKAN KUALIFIKASI USAHA


No Janis Usaha Kualifikasi Usaha Klasifikasi Usaha Nama Penyedia Barang/Jasa

….. ….. ….. …..


1. *) diisi jenis usaha *) diisi kualifikasi usaha *) diisi klasifikasi usaha *) diisi nama penyedia
(barang/jasa/konstruksi/lainnya) barang/jasa

2. ….. ….. ….. …..

3. dst. ….. ….. …..

B. KLASIFIKASI PENYEDIA BARANG/JASA BERDASARKAN LOKASI


No Nama Penyedia Barang/Jasa Lokasi Penyedia Barang/Jasa

…..
1. …..
*) diisi lokasi penyedia barang/jasa (satu kota/kabupaten, tidak satu
*) diisi nama penyedia barang/jasa
kota/kabupaten tetapi satu provinsi, tidak satu provinsi, luar negeri)
*) diurutkan berdasarkan lokasi terdekat
- 64 -

…… ……
2.
dst. …..
3.

C. KLASIFIKASI PENYEDIA BARANG/JASA BERDASARKAN KINERJA


Nama Penyedia Jumlah Kontrak yang Ketepatan Jangka Waktu Kesesuaian Barang/Jasa
No
Barang/Jasa Pernah Dilaksanakan Penyelesaian Kontrak

….. ….. …..


…..
1. *) diisi nama penyedia *) diisi rata-rata kesesuaian *) diisi rata-rata kesesuaian
*) diisi jumlah kontrak yang
barang/jasa jangka waktu penyelesaian barang/jasa yang dihasilkan
pernah dilaksanakan
kontrak (tepat waktu/terlambat) (sesuai/tidak sesuai)

2. ….. ….. ….. …..

3. dst. ….. ….. …..

D. DAFTAR HITAM PENYEDIA BARANG/JASA


No Nama Penyedia Barang/Jasa Alasan Masuk Daftar Hitam Berakhirnya Daftar Hitam

….. ….. …..


1. *) diisi nama penyedia *) diisi alas an penyedia barang/jasa masuk daftar hitam *) diisi waktu berakhirnya
barang/jasa daftar hitam

2. ….. ….. …..

3. dst. ….. …..


- 65 -

E. INFORMASI LAINNYA TERKAIT PENYEDIA BARANG/JASA


Informasi lainnya yang berkaitan dengan masing-masing penyedia barang/jasa.

F. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang klasifikasi dokumen sumber analisis/update analisis kebutuhan Penyedia
Barang/Jasa.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan klasifikasi yang diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 66 -

2.1.2.8 Format Laporan Analisis Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa

Laporan Analisis Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa


Satuan Kerja …
Kegiatan ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis kebutuhan penyedia barang/jasa pada satuan kerja.

B. DATA REALISASI
Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja dan
klasifikasi dokumen sumber analisis/update analisis kebutuhan penyedia
barang/jasa.

C. ANALISIS REALISASI BELANJA


Memuat paling sedikit analisis dari data kebutuhan penyedia barang/jasa
yang telah dijabarkan pada kertas kerja dokumen sumber analisis/update
analisis kualitas kebutuhan penyedia barang/jasa dengan rincian sebagai
berikut :
1. Analisis Kesesuaian Penyedia Barang/Jasa dengan kebutuhan
barang/jasa.
2. Analisis Kinerja Penyedia Barang/Jasa.
3. Analisis kualifikasi dan klasifikasi usaha.
Selain analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan
analisis lainnya yang berkaitan dengan kebutuhan penyedia barang/jasa.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis kebutuhan penyedia
barang/jasa.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 67 -

2.1.2.9 Laporan Evaluasi Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa

Laporan Evaluasi Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa


Satuan Kerja …
Kegiatan ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Evaluasi Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa paling sedikit


memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan evaluasi kebutuhan Penyedia Barang/Jasa.

B. HASIL ANALISIS
Memuat hasil analisis kebutuhan Penyedia Barang/Jasa yang paling
sedikit memuat:
1. Analisis kesesuaian Penyedia Barang/Jasa dengan kebutuhan
barang/jasa.
2. Analisis kinerja Penyedia Barang/Jasa.
3. Analisis kualifikasi dan klasifikasi usaha.

C. EVALUASI HASIL ANALISIS


Memuat paling sedikit hasil evaluasi atas analisis kebutuhan penyedia
barang/jasa dengan rincian sebagai berikut :
1. Evaluasi kesesuaian KAK/Spesifikasi Teknis Barang/Jasa dengan
kemampuan Penyedia Barang/Jasa.
2. Evaluasi terhadap kesesuaian metode penentuan Penyedia
Barang/Jasa.
3. Evaluasi terhadap kepastian daftar Penyedia Barang/Jasa tidak
masuk Daftar Hitam.
4. Evaluasi kesesuaian dengan Rencana Anggaran Biaya.
Selain evaluasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan
evaluasi analisis lainnya yang berkaitan dengan kebutuhan penyedia
barang/jasa.

D. HASIL EVALUASI/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil evaluasi kebutuhan penyedia
barang/jasa.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan evaluasi yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 68 -

2.1.2.10 Laporan Rekomendasi Kebutuhan Penyedia barang/Jasa

Laporan Rekomendasi
Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa
Satuan Kerja …
Kegiatan ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa paling sedikit


memuat:
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis kebutuhan Penyedia Barang/Jasa.

B. HASIL ANALISIS AWAL


Memuat hasil analisis kebutuhan Penyedia Barang/Jasa yang paling
sedikit memuat:
1. Analisis kesesuaian Penyedia Barang/Jasa dengan kebutuhan
barang/jasa.
2. Analisis kinerja Penyedia Barang/Jasa.
3. Analisis kualifikasi dan klasifikasi usaha.

C. HASIL EVALUASI AWAL


Memuat paling sedikit hasil evaluasi atas analisis kebutuhan penyedia
barang/jasa dengan rincian sebagai berikut :
1. Evaluasi kesesuaian KAK/Spesifikasi Teknis Barang/Jasa dengan
kemampuan Penyedia Barang/Jasa.
2. Evaluasi terhadap kesesuaian metode penentuan Penyedia
Barang/Jasa.
3. Evaluasi terhadap kepastian daftar Penyedia Barang/Jasa tidak
masuk Daftar Hitam.
4. Evaluasi kesesuaian dengan Rencana Anggaran Biaya.

D. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat paling sedikit analisis evaluasi lanjutan atas hasil analisis dan
evaluasi Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa sebelumnya dengan rincian
sebagai berikut :
1. Mengevaluasi penyusunan Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa agar
sesuai dengan kebutuhan pegadaan barang/jasa.
2. Mengevaluasi penyusunan Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa agar
pegadaan barang/jasa sesuai dengan program, kegiatan dan tujuan
unit maupun organiasi.
3. Mengevaluasi adanya permasalahan terkait penyusunan Kebutuhan
Penyedia Barang/Jasa.
Selain analisis dan evaluasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat
melakukan analisis dan evaluasi yang berkaitan dengan kebutuhan
penyedia barang/jasa.

E. REKOMENDASI
- 69 -

Memuat paling sedikit rekomendasi atas hasil analisis evaluasi lanjutan


Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa dengan rincian sebagai berikut :
1. Rekomendasi perbaikan dalam penyusunan Kebutuhan Penyedia
Barang/Jasa agar sesuai dengan kebutuhan pegadaan
barang/jasa.
2. Rekomendasi perbaikan dalam penyusunan Kebutuhan Penyedia
Barang/Jasa agar pegadaan barang/jasa sesuai dengan program,
kegiatan dan tujuan unit maupun organiasi.
3. Rekomendasi penyelesaian masalah yang terjadi dalam proses
penyusunan Kebutuhan Penyedia Barang/Jasa.
Selain rekomendasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat memberikan
rekomendasi lainnya yang berkaitan dengan Kebutuhan Penyedia
Barang/Jasa.

F. SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil Rekomendasi Kebutuhan
Penyedia Barang/Jasa.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan pemberian rekomendasi yang
diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 70 -

2.1.2.11 Format Kertas Kerja Klasifikasi/Update Klasifikasi Kegiatan Swakelola dan/atau Non Swakelola

Kertas Kerja Klasifikasi/Update Klasifikasi Kegiatan Swakelola dan/atau Non Swakelola


Satuan Kerja ….
Kegiatan ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

A. DAFTAR INFORMASI JENIS KEGIATAN


No Rincian Kegiatan Kegiatan Keterangan

1. Jenis Kegiatan ……
*) diisi jenis kegiatan (Swakelola dan/atau Non Swakelola)

2. Uraian Kegiatan Barang/Jasa ……


*) diisi uraian kegiatan

3. Tipe Swakelola ……
*) diisi jenis Swakelola (Khusus untuk kegiatan Swakelola)

4. Waktu Pelaksanaan Kegiatan ……


*) diisi waktu pelaksanaan kegiatan

5. Spesifikasi Kegiatan ……
*) diisi spesifikasi kegiatan
- 71 -

6. Rencana Anggaran Biaya ……


*) diisi kebutuhan/anggaran keseluruhan

B. TAHAPAN PELAKSANAAN KEGIATAN


No Tahapan Kegiatan Waktu Dokumen Hasil Kegiatan

….. …..
…..
1. *) diisi waktu pelaksanaan *) diisi dokumen hasil kegiatan per
*) diisi detail tahapan pelaksanaan kegiatan
kegiatan per tahapan tahapan

2. ….. ….. …..

3. ….. ….. …..

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT KEGIATAN SWAKELOLA DAN/ATAU NON SWAKELOLA


Informasi lainnya yang berkaitan dengan jenis kegiatan baik swakelola maupun non swakelola.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang klasifikasi/update klasifikasi kegiatan Swakelola dan/atau Non
Swakelola.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip)
- 72 -

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 73 -

2.1.2.12 Format Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis/Update Analisis Klasifikasi Kegiatan Swakelola dan/atau Non
Swakelola

Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis/Update Analisis Klasifikasi Kegiatan Swakelola dan/atau Non Swakelola
Satuan Kerja ….
Kegiatan ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

A. KLASIFIKASI DOKUMEN PERENCANAAN KEGIATAN SWAKELOLA DAN/ATAU NON SWAKELOLA


Tanggal Penyusunan Tanggal Penetapan
No Jenis Dokumen/ Kegiatan Isi Dokumen
Dokumen Dokumen

….. …..
….. *) diisi tanggal penyusunan *) tanggal penetapan …..
1. *) diisi jenis dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan
perencanaan perencanaan *) diisi detail isi dokumen
perencanaan

2. ….. ….. ….. …..

3. dst. ….. ….. …..

B. KLASIFIKASI DOKUMEN PELAKSANAAN KEGIATAN SWAKELOLA DAN/ATAU NON SWAKELOLA


- 74 -

Tanggal Penyusunan Tanggal Penetapan


No Jenis Dokumen/ Kegiatan Isi Dokumen
Dokumen Dokumen

….. …..
….. *) diisi tanggal penyusunan *) tanggal penetapan …..
1. *) diisi jenis dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan
pelaksanaan pelaksanaan *) diisi detail isi dokumen
pelaksanaan

2. ….. ….. ….. …..

3. dst. ….. ….. …..

C. KLASIFIKASI DOKUMEN PERTANGGUNGJAWABAN KEGIATAN SWAKELOLA DAN/ATAU NON SWAKELOLA


Tanggal Penyusunan Tanggal Penetapan
No Jenis Dokumen/ Kegiatan Isi Dokumen
Dokumen Dokumen

….. …..
….. *) diisi tanggal penyusunan *) tanggal penetapan …..
1. *) diisi jenis dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan
pertanggungjawaban pertanggungjawaban *) diisi detail isi dokumen
pertanggungjawaban

2. ….. ….. ….. …..

3. dst. ….. ….. …..


- 75 -

D. INFORMASI LAINNYA TERKAIT KEGIATAN SWAKELOLA DAN/ATAU NON SWAKELOLA


Informasi lainnya yang berkaitan dengan masing-masing penyedia barang/jasa.

E. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang klasifikasi dokumen sumber analisis/update Analisis Klasifikasi Kegiatan
Swakelola dan/atau Non Swakelola.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan klasifikasi yang diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 76 -

2.1.2.13 Laporan Analisis Klasifikasi/Update Klasifikasi Kegiatan


Swakelola dan/atau Non Swakelola

Laporan Analisis
Klasifikasi/Update Klasifikasi Kegiatan Swakelola dan/atau Non Swakelola
Satuan Kerja …
Kegiatan ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Klasifikasi/Update Klasifikasi Kegiatan Swakelola dan/atau Non


Swakelola paling sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis Klasifikasi/Update Klasifikasi Kegiatan Swakelola
dan/atau Non Swakelola pada satuan kerja.

B. DATA REALISASI
Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja dan
klasifikasi dokumen sumber Klasifikasi/Update Klasifikasi Kegiatan
Swakelola dan/atau Non Swakelola.

C. ANALISIS REALISASI BELANJA


Memuat paling sedikit analisis dari data Klasifikasi/Update Klasifikasi
Kegiatan Swakelola dan/atau Non Swakelola dengan rincian sebagai
berikut :
1. Analisis atas kesesuaian penentuan kriteria kegiatan (Swakelola/Non
Swakelola)
2. Analisis atas kesesuaian penentuan jenis kegiatan (Kontraktual/Non
Kontraktual)
Selain analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan
analisis lainnya yang berkaitan dengan Klasifikasi/Update Klasifikasi
Kegiatan Swakelola dan/atau Non Swakelola.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis Klasifikasi/Update
Klasifikasi Kegiatan Swakelola dan/atau Non Swakelola.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 77 -

2.1.2.14 Laporan Evaluasi Kegiatan Swakelola dan/atau Non Swakelola

Laporan Evaluasi
Kegiatan Swakelola dan/atau Non Swakelola
Satuan Kerja …
Kegiatan ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Evaluasi Kegiatan Swakelola dan/atau Non Swakelola paling


sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan evaluasi Kegiatan Swakelola dan/atau Non Swakelola.

B. HASIL ANALISIS
Memuat hasil analisis Kegiatan Swakelola dan/atau Non Swakelola yang
paling sedikit memuat:
1. Analisis atas kesesuaian penentuan kriteria kegiatan (Swakelola/Non
Swakelola).
2. Analisis atas kesesuaian penentuan jenis kegiatan (Kontraktual/Non
Kontraktual).

C. EVALUASI HASIL ANALISIS


Memuat paling sedikit hasil evaluasi Kegiatan Swakelola dan/atau Non
Swakelola dengan rincian sebagai berikut :
1. Evaluasi atas Perencanaan Pelaksanaan Kegiatan.
2. Evaluasi atas Pelaksanaan Kegiatan.
3. Evaluasi atas Pertanggungjawaban Pelaksanaan Kegiatan.
Selain analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan
evaluasi analisis lainnya yang berkaitan dengan Kegiatan Swakelola
dan/atau Non Swakelola.

D. HASIL EVALUASI/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil evaluasi Kegiatan Swakelola
dan/atau Non Swakelola.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan evaluasi yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 78 -

2.1.2.15 Laporan Rekomendasi Kegiatan Swakelola dan/atau Non


Swakelola

Laporan Rekomendasi
Kegiatan Swakelola dan/atau Non Swakelola
Satuan Kerja …
Kegiatan …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi Kegiatan Swakelola dan/atau Non Swakelola paling


sedikit memuat:
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan rekomendasi kegiatan swakelola dan/atau non swakelola.

B. HASIL ANALISIS AWAL


Memuat hasil analisis kegiatan swakelola dan/atau non swakelola yang
paling sedikit memuat:
1. Analisis atas kesesuaian penentuan kriteria kegiatan (Swakelola/Non
Swakelola).
2. Analisis atas kesesuaian penentuan jenis kegiatan (Kontraktual/Non
Kontraktual).

C. HASIL EVALUASI AWAL


Memuat paling sedikit hasil evaluasi atas analisis kegiatan swakelola
dan/atau non swakelola dengan rincian sebagai berikut :
1. Evaluasi atas Perencanaan Pelaksanaan Kegiatan.
2. Evaluasi atas Pelaksanaan Kegiatan.
3. Evaluasi atas Pertanggungjawaban Pelaksanaan Kegiatan.

D. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat paling sedikit analisis evaluasi lanjutan atas hasil analisis dan
evaluasi kegiatan swakelola dan/atau non swakelola sebelumnya dengan
rincian sebagai berikut :
1. Mengevaluasi pelaksanaan kegiatan Swakelola/Non Swakelola sesuai
dengan program, kegiatan dan tujuan unit maupun organisasi.
2. Mengevaluasi adanya permasalahan terkait pelaksanaan kegiatan
Swakelola/Non Swakelola.
Selain analisis dan evaluasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat
melakukan analisis dan evaluasi lainnya yang berkaitan dengan kegiatan
Swakelola/Non Swakelola.

E. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit rekomendasi atas hasil analisis evaluasi lanjutan
kegiatan swakelola dan/atau non swakelola dengan rincian sebagai
berikut :
1. Rekomendasi perbaikan dalam pelaksanaan kegiatan Swakelola/Non
Swakelola sesuai dengan program, kegiatan dan tujuan unit maupun
organisasi.
- 79 -

2. Rekomendasi penyelesaian masalah yang terjadi dalam pelaksanaan


kegiatan Swakelola/Non Swakelola.
Selain rekomendasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat memberikan
rekomendasi lainnya yang berkaitan dengan kegiatan swakelola dan/atau
non swakelola.

F. SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil rekomendasi kegiatan
swakelola dan/atau non swakelola.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan pemberian rekomendasi yang
diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 80 -

2.1.2.16 Format Kertas Kerja Penyusunan Langkah-Langkah/Update Langkah-Langkah Penyusunan Pengendalian Perikatan

Kertas Kerja Penyusunan Langkah-Langkah/Update Langkah-Langkah Penyusunan Pengendalian Perikatan


Satuan Kerja ….
Kegiatan ….
Bulan ….. Tahun .…
Disusun oleh :…..*)

A. RINCIAN KEGIATAN PERIKATAN


No Kebutuhan Barang/Jasa Rincian Kegiatan Keterangan

1. Jenis Perikatan ……
*) diisi jenis perikatan

2. Pelaksana Perikatan ……
*) diisi pihak ketiga yang melaksanakan perikatan

3. Hasil Pelaksanaan Perikatan ……


*) diisi barang/jasa hasil perikatan

4. Rencana Spesifikasi Teknis ……


Barang/Jasa
*) diisi Rencana Spesifikasi Teknis barang/jasa

5. Hasil Spesifikasi Teknis ……


Barang/Jasa
*) diisi Hasil Spesifikasi Teknis barang/jasa
- 81 -

6. Rencana Anggaran Biaya ……


*) diisi kebutuhan/anggaran keseluruhan

7. Realisasi Pengeluaran ……
*) diisi realisasi pengeluaran keseluruhan

8. Jangka Waktu Pelaksanaan ……


Perikatan
*) diisi jangka waktu pelaksanaan perikatan

B. INFORMASI LAINNYA TERKAIT PELAKSANAAN PERIKATAN


Informasi lainnya terkait pelaksanaan perikatan serta informasi lainnya yang berkaitan.

C. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja Penyusunan Langkah-Langkah/Update Langkah-Langkah
Penyusunan Pengendalian Perikatan.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 82 -

2.1.2.17 Format Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis Penyusunan Langkah-Langkah/Update Langkah-Langkah Penyusunan
Pengendalian Perikatan

Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis/Update Analisis Langkah-Langkah Penyusunan Pengendalian Perikatan


Satuan Kerja …
Kegiatan ….
Bulan … Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

A. KLASIFIKASI DOKUMEN PERENCANAAN PERIKATAN


Tanggal Penyusunan Tanggal Penetapan
No Jenis Dokumen/ Kegiatan Isi Dokumen
Dokumen Dokumen

….. …..
….. *) diisi tanggal *) tanggal penetapan …..
1. *) diisi jenis dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan *) diisi detail isi
perencanaan perikatan perencanaan perikatan perencanaan perikatan dokumen

2.

3.

4. dst. …

B. KLASIFIKASI DOKUMEN PELAKSANAAN PERIKATAN


- 83 -

Tanggal Penyusunan Tanggal Penetapan Isi Dokumen


No Jenis Dokumen/ Kegiatan
Dokumen Dokumen

….. …..
….. *) diisi tanggal *) tanggal penetapan …..
1. *) diisi jenis dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan *) diisi detail isi
pelaksanaan perikatan pelaksanaan perikatan pelaksanaan perikatan dokumen

2.

3.

4. dst. …

C. KLASIFIKASI DOKUMEN PERTANGGUNGJAWABAN PERIKATAN


Tanggal Penyusunan Tanggal Penetapan Isi Dokumen
No Jenis Dokumen/ Kegiatan
Dokumen Dokumen

….. …..

….. *) diisi tanggal *) tanggal penetapan …..


dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan
1. *) diisi jenis dokumen/kegiatan pertanggungjawaban *) diisi detail isi
pertanggungjawaban
pertanggungjawaban perikatan perikatan perikatan dokumen

2.
- 84 -

3.

4. dst. …

D. INFORMASI LAINNYA TERKAIT KLASIFIKASI DOKUMEN PERIKATAN


Informasi lainnya terkait penyusunan klasifikasi dokumen perikatan serta informasi lainnya yang berkaitan.

B. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis Penyusunan Langkah-Langkah/Update
Langkah-Langkah Penyusunan Pengendalian Perikatan.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan klasifikasi yang diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 85 -

2.1.2.18 Laporan Analisis Langkah-Langkah Rencana Pengendalian


Perikatan

Laporan Analisis Langkah-Langkah Rencana Pengendalian Perikatan


Satuan Kerja …
Kegiatan ….
Bulan … Tahun …
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Langkah-Langkah Rencana Pengendalian Perikatan paling


sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis Langkah-Langkah Rencana Pengendalian Perikatan
pada satuan kerja.

B. DATA PENGENDALIAN PERIKATAN


Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja dan
klasifikasi dokumen sumber Analisis Penyusunan Langkah-
Langkah/Update Langkah-Langkah Penyusunan Pengendalian Perikatan.

C. ANALISIS PENGENDALIAN PERIKATAN


Memuat paling sedikit analisis dari data Pengendalian Perikatan yang
telah dijabarkan pada kertas kerja dan klasifikasi dokumen sumber
Analisis Penyusunan Langkah-Langkah/Update Langkah-Langkah
Penyusunan Pengendalian Perikatan dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis titik kritis dalam pelaksanaan perikatan.
2. Analisis kesesuaian proses/prosedur pelaksanaan perikatan.
3. Analisis kesesuaian output yang dihasilkan atas pelaksanaan
perikatan.
Selain analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan
analisis lainnya yang berkaitan dengan Pengendalian Perikatan.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis Pengendalian
Perikatan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 86 -

2.1.2.19 Laporan Evaluasi Pengendalian Perikatan

Laporan Evaluasi Pengendalian Perikatan


Satuan Kerja …
Kegiatan …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Evaluasi Pengendalian Perikatan paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis pengendalian perikatan pada satuan kerja.

B. HASIL ANALISIS
Memuat hasil analisis pengendalian perikatan yang paling sedikit sedikit
memuat:
1. Analisis titik kritis dalam pelaksanaan perikatan.
2. Analisis kesesuaian proses/prosedur pelaksanaan perikatan.
3. Analisis kesesuaian output yang dihasilkan atas pelaksanaan
perikatan.

C. EVALUASI HASIL ANALISIS


Memuat paling sedikit evaluasi atas hasil analisis pengendalian perikatan
dengan rincian sebagai berikut :
1. Evaluasi atas Perencanaan Perikatan.
2. Evaluasi atas Pelaksanaan Perikatan.
3. Evaluasi atas Pertanggungjawaban Perikatan.
4. Evaluasi atas Pengendalian Perikatan.
Selain evaluasi analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat
melakukan evaluasi analisis lainnya yang berkaitan dengan pengendalian
perikatan.

D. HASIL EVALUASI/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil evaluasi pengendalian
perikatan.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip)
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan evaluasi yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 87 -

2.1.2.20 Laporan Rekomendasi Pengendalian Perikatan

Laporan Rekomendasi Pengendalian Perikatan


Satuan Kerja …
Kegiatan …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi Pengendalian Perikatan paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan rekomendasi pengendalian perikatan pada satuan kerja.

B. HASIL ANALISIS AWAL


Memuat hasil analisis pengendalian perikatan yang paling sedikit sedikit
memuat:
1. Analisis titik kritis dalam pelaksanaan perikatan.
2. Analisis kesesuaian proses/prosedur pelaksanaan perikatan.
3. Analisis kesesuaian output yang dihasilkan atas pelaksanaan
perikatan.

C. HASIL EVALUASI AWAL


Memuat hasil evaluasi pengendalian perikatan yang paling sedikit sedikit
memuat:
1. Evaluasi atas Perencanaan Perikatan.
2. Evaluasi atas Pelaksanaan Perikatan.
3. Evaluasi atas Pertanggungjawaban Perikatan.
4. Evaluasi atas Pengendalian Perikatan.

D. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat paling sedikit analisis evaluasi lanjutan atas hasil analisis dan
evaluasi pengendalian perikatan sebelumnya dengan rincian sebagai
berikut :
1. Mengevaluasi pelaksanaan Perikatan sesuai dengan program,
kegiatan dan tujuan unit maupun organisasi.
2. Mengevaluasi pelaksanaan Pengendalian Perikatan sesuai dengan
tujuan pengendalian.
3. Mengevaluasi adanya permasalahan terkait pelaksanaan Perikatan
dan Pengendalian Perikatan.
Selain analisis evaluasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat
memberikan analisis evaluasi lainnya yang berkaitan dengan
pengendalian perikatan.

E. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit rekomendasi atas hasil analisis evaluasi lanjutan
pengendalian perikatan dengan rincian sebagai berikut :
1. Rekomendasi perbaikan dalam pelaksanaan Perikatan sesuai dengan
program, kegiatan dan tujuan unit maupun organisasi.
2. Rekomendasi perbaikan dalam pelaksanaan Pengendalian Perikatan
sesuai dengan tujuan pengendalian
- 88 -

3. Rekomendasi penyelesaian masalah yang terjadi dalam pelaksanaan


Perikatan dan Pengendalian Perikatan.
Selain rekomendasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat memberikan
rekomendasi lainnya yang berkaitan dengan pengendalian perikatan.

F. REKOMENDASI/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil rekomendasi pengendalian
perikatan.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan pemberian rekomendasi yang
diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 89 -

2.1.2.21 Contoh Kertas Kerja Analisis Efisiensi Pembayaran

Kertas Kerja Analisis Efisiensi Pembayaran


Satuan Kerja …..
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

A. DAFTAR RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN


No Jenis Kegiatan Pagu Anggaran Output Nilai Satuan Volume Total

1. ….. ….. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis kegiatan *) diisi *) diisi output dari *) diisi nilai per *) diisi volume *) diisi
Pagu/Dana yang kegiatan satuan kegiatan kebutuhan tot
tersedia untuk kegiatan
kegiatan

2.

3.

4. … …

Total …

B. DAFTAR REALISASI PELAKSANAAN KEGIATAN


No Jenis Kegiatan Realisasi Output Nilai Satuan Volume Total
- 90 -

1. ….. ….. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis kegiatan *) diisi Nilai *) diisi output dari *) diisi nilai per *) diisi volume *) diisi realisasi
Realisasi kegiatan satuan kegiatan total untuk
kegiatan kegiatan kegiatan

2.

3.

4. … …

Total …

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT ANALISIS EFISIENSI PEMBAYARAN


Informasi lainnya terkait efisiensi pembayaran bulan-bulan sebelumnya dan tahun anggaran yang lalu serta informasi
lainnya yang berkaitan.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja analisis efisiensi pembayaran.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 91 -

2.1.2.22 Contoh Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis Efisiensi Pembayaran

Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis Efisiensi Pembayaran


Satuan Kerja ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

A. KLASIFIKASI DOKUMEN PERENCANAAN


Tanggal Nilai
Jenis Dokumen/ Tanggal Penetapan Jenis
No Penyusunan Isi Dokumen Output
Kegiatan Dokumen Belanja
Dokumen

….. ….. ….. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis *) diisi tanggal *) tanggal *) diisi detail isi *) diisi jenis *) diisi *) diisi
dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan penetapan dokumen belanja output nilai
1.
perencanaan perencanaan dokumen/kegiatan kegiatan kegiatan
perencanaan

2.

3.

4. dst. … …

Total
- 92 -

B. KLASIFIKASI DOKUMEN PELAKSANAAN


Tanggal Nilai
Jenis Dokumen/ Tanggal Penetapan Jenis
No Penyusunan Isi Dokumen Output
Kegiatan Dokumen Belanja
Dokumen

….. ….. ….. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis *) diisi tanggal *) tanggal *) diisi detail isi *) diisi jenis *) diisi *) diisi
dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan penetapan dokumen belanja output nilai
1.
pelaksanaan pelaksanaan dokumen/kegiatan kegiatan kegiatan
pelaksanaan

2.

3.

4. dst. … …

Total

C. KLASIFIKASI DOKUMEN PERTANGGUNGJAWABAN


Jenis Dokumen/ Tanggal Penyusunan Tanggal Penetapan Jenis Nilai
No Isi Dokumen Output
Kegiatan Dokumen Dokumen Belanja

1. ….. ….. ….. ….. ….. ….. …..


- 93 -

*) diisi jenis *) diisi tanggal *) tanggal penetapan *) diisi detail isi *) diisi jenis *) diisi *) diisi
dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan dokumen belanja output nilai
pertanggungjawaban pertanggungjawaban pertanggungjawaban kegiatan kegiatan

2.

3.

4. dst. … …

Total

D. INFORMASI LAINNYA TERKAIT DOKUMEN SUMBER ANALISIS EFISIENSI PEMBAYARAN


Informasi lainnya terkait dokumen sumber analisis efisiensi pembayaran serta informasi lainnya yang berkaitan.

C. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang dokumen sumber analisis efisiensi pembayaran.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan klasifikasi yang diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 94 -

2.1.2.23 Laporan Analisis Efisiensi Pembayaran

Laporan Analisis Efisiensi Pembayaran


Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Efisiensi Pembayaran paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis Efisiensi Pembayaran pada satuan kerja.

B. DATA REALISASI
Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja dan
klasifikasi dokumen sumber analisis Efisiensi Pembayaran.

C. ANALISIS REALISASI BELANJA


Memuat paling sedikit analisis dari data Efisiensi Pembayaran yang telah
dijabarkan pada kertas kerja dokumen sumber analisis Efisiensi
Pembayaran dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis terhadap perbandingan antara harga satuan output dengan
harga pasar.
2. Analisis terhadap biaya output dengan spesifikasi teknis yang
dibutuhkan.
3. Analisis terhadap belanja operasional dengan total realisasi belanja.
4. Analisis terhadap realisasi per jenis belanja dengan total realisasi
belanja.
Selain analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan
analisis lainnya yang berkaitan dengan Efisiensi Pembayaran.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis Efisiensi Pembayaran.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 95 -

2.1.2.24 Laporan Evaluasi Analisis Efisiensi Pembayaran

Laporan Evaluasi Analisis Efisiensi Pembayaran


Satuan Kerja …
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Evaluasi Analisis Efisiensi Pembayaran paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan Evaluasi Analisis Efisiensi Pembayaran pada satuan kerja.

B. HASIL ANALISIS
Memuat hasil Analisis Efisiensi Pembayaran yang paling sedikit sedikit
memuat:
1. Analisis terhadap perbandingan antara harga satuan output dengan
harga pasar.
2. Analisis terhadap biaya output dengan spesifikasi teknis yang
dibutuhkan.
3. Analisis terhadap belanja operasional dengan total realisasi belanja.
4. Analisis terhadap realisasi per jenis belanja dengan total realisasi
belanja.

C. EVALUASI HASIL ANALISIS


Memuat paling sedikit evaluasi atas hasil analisis dari data Analisis
Efisiensi Pembayaran dengan rincian sebagai berikut :
1. Evaluasi atas kesesuaian target pembayaran dengan realisasinya.
2. Evaluasi atas tingkat efisiensi pembayaran.
Selain evaluasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan
evaluasi analisis lainnya yang berkaitan dengan Efisiensi Pembayaran.

D. HASIL EVALUASI/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil evaluasi Analisis Efisiensi
Pembayaran.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan evaluasi yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 96 -

2.1.2.25 Laporan Rekomendasi Efisiensi Pembayaran

Laporan Rekomendasi Efisiensi Pembayaran


Satuan Kerja …
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi Efisiensi Pembayaran paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan rekomendasi efisiensi pembayaran pada satuan kerja.

B. HASIL ANALISIS AWAL


Memuat hasil analisis efisiensi pembayaran yang paling sedikit sedikit
memuat:
1. Analisis terhadap perbandingan antara harga satuan output dengan
harga pasar.
2. Analisis terhadap biaya output dengan spesifikasi teknis yang
dibutuhkan.
3. Analisis terhadap belanja operasional dengan total realisasi belanja.
4. Analisis terhadap realisasi per jenis belanja dengan total realisasi
belanja.

C. HASIL EVALUASI AWAL


Memuat hasil analisis efisiensi pembayaran yang paling sedikit sedikit
memuat:
1. Evaluasi atas realisasi anggaran belanja dengan anggaran yang
tersedia.
2. Evaluasi atas capaian output dengan anggaran yang tersedia untuk
menentukan tingkat efisiensi pembayaran.

D. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat paling sedikit analisis evaluasi lanjutan atas hasil analisis dan
evaluasi efisiensi pembayaran sebelumnya dengan rincian sebagai berikut:
1. Mengevaluasi pembayaran dalam menggunakan input yang minimal
dengan output yang optimal.
2. Mengevaluasi optimalisasi efisiensi pembayaran belanja.
3. Mengevaluasi adanya permasalahan terkait efisiensi pembayaran.
Selain analisis dan evaluasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat
melakukan analisis dan evaluasi lainnya yang berkaitan dengan efisiensi
pembayaran.

E. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit rekomendasi atas hasil analisis evaluasi lanjutan
efisiensi pembayaran dengan rincian sebagai berikut :
1. Rekomendasi perbaikan perhitungan pembayaran dalam
menggunakan input yang minimal dengan output yang optimal.
2. Rekomendasi dalam optimalisasi efisiensi pembayaran belanja.
3. Rekomendasi penyelesaian masalah yang terjadi terkait efisiensi
pembayaran.
- 97 -

Selain rekomendasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat memberikan


rekomendasi lainnya yang berkaitan dengan efisiensi pembayaran.

F. SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil rekomendasi efisiensi
pembayaran.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan pemberian rekomendasi yang
diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 98 -

2.1.2.26 Contoh Kertas Kerja Efektivitas Pembayaran

Kertas Kerja Efektivitas Pembayaran


Satuan Kerja ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

A. TARGET/RENCANA ANGGARAN BELANJA


Pagu Target/Rencana
No Jenis Kegiatan Output Nilai Satuan Volume Total
Anggaran Anggaran

1. ….. ….. ….. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis *) diisi pagu *) diisi target *) diisi output *) diisi nilai *) diisi volume *) diisi total
kegiatan yang tersedia realisasi kegiatan kegiatan kegiatan nilai kegiatan
untuk anggaran
kegiatan

2.

3.

4. … …

Total …

B. DAFTAR REALISASI ANGGARAN BELANJA


- 99 -

Pagu Realisasi
No Jenis Kegiatan Output Nilai Satuan Volume Total
Anggaran Belanja

1. ….. ….. ….. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis *) diisi pagu *) diisi realisasi *) diisi output *) diisi nilai *) diisi volume *) diisi total
kegiatan yang tersedia belanja kegiatan kegiatan kegiatan nilai kegiatan
untuk
kegiatan

2.

3.

4. … …

Total …

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT ANALISIS EFEKTIVITAS PEMBAYARAN


Informasi lainnya terkait efektivitas pembayaran bulan-bulan sebelumnya dan tahun anggaran yang lalu serta informasi
lainnya yang berkaitan.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja analisis efektivitas pembayaran.

Lampiran :
- 100 -

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 101 -

2.1.2.27 Contoh Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis Efektivitas Pembayaran

Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis Efektivitas Pembayaran


Satuan Kerja ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

A. KLASIFIKASI DOKUMEN PERENCANAAN


Tanggal Nilai
Jenis Dokumen/ Tanggal Penetapan Jenis
No Penyusunan Isi Dokumen Output
Kegiatan Dokumen Belanja
Dokumen

….. ….. ….. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis *) diisi tanggal *) tanggal *) diisi detail isi *) diisi jenis *) diisi *) diisi
dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan penetapan dokumen belanja output nilai
1.
perencanaan perencanaan dokumen/kegiatan kegiatan kegiatan
perencanaan

2.

3.

4. dst. … …

Total
- 102 -

B. KLASIFIKASI DOKUMEN PELAKSANAAN


Tanggal Nilai
Jenis Dokumen/ Tanggal Penetapan Jenis
No Penyusunan Isi Dokumen Output
Kegiatan Dokumen Belanja
Dokumen

….. ….. ….. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis *) diisi tanggal *) tanggal *) diisi detail isi *) diisi jenis *) diisi *) diisi
dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan penetapan dokumen belanja output nilai
1.
pelaksanaan pelaksanaan dokumen/kegiatan kegiatan kegiatan
pelaksanaan

2.

3.

4. dst. … …

Total

C. KLASIFIKASI DOKUMEN PERTANGGUNGJAWABAN


Jenis Dokumen/ Tanggal Penyusunan Tanggal Penetapan Jenis Nilai
No Isi Dokumen Output
Kegiatan Dokumen Dokumen Belanja

1. ….. ….. ….. ….. ….. ….. …..


- 103 -

*) diisi jenis *) diisi tanggal *) tanggal penetapan *) diisi detail isi *) diisi jenis *) diisi *) diisi
dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan dokumen belanja output nilai
pertanggungjawaban pertanggungjawaban pertanggungjawaban kegiatan kegiatan

2.

3.

4. dst. … …

Total

D. INFORMASI LAINNYA TERKAIT KLASIFIKASI DOKUMEN SUMBER ANALISIS EFEKTIVITAS PEMBAYARAN


Informasi lainnya efektifitas pembayaran bulan-bulan sebelumnya dan tahun anggaran yang lalu serta informasi lainnya
yang berkaitan.

E. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis Efektivitas Pembayaran.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan klasifikasi yang diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 104 -

2.1.2.28 Laporan Analisis Efektivitas Pembayaran

Laporan Analisis Efektivitas Pembayaran


Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Efektivitas Pembayaran paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis Efektivitas Pembayaran pada satuan kerja.

B. DATA REALISASI
Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja dan
klasifikasi dokumen sumber analisis Efektivitas Pembayaran.

C. ANALISIS EFEKTIVITAS PEMBAYARAN


Memuat paling sedikit analisis dari data Efektivitas Pembayaran yang telah
dijabarkan pada kertas kerja dan dokumen sumber analisis Efektivitas
Pembayaran dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis terhadap ketersediaan output yang dihasilkan dengan kondisi
pasar.
2. Analisis terhadap output yang dihasilkan dengan target yang
direncanakan.
3. Analisis terhadap output yang dihasilkan dengan spesifikasi yang
dibutuhkan.
4. Analisis terhadap kesesuaian pagu anggaran untuk menghasilkan
output yang sesuai.
Selain analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan
analisis lainnya yang berkaitan dengan Efektivitas Pembayaran.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis Efektivitas
Pembayaran.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 105 -

2.1.2.29 Laporan Evaluasi Analisis Efektivitas Pembayaran

Laporan Evaluasi Analisis Efektivitas Pembayaran


Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Evaluasi Analisis Efektivitas Pembayaran paling sedikit memuat


:
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan evaluasi analisis Efektivitas Pembayaran pada satuan kerja.

B. HASIL ANALISIS
Memuat hasil analisis Efektivitas Pembayaran yang paling sedikit sedikit
memuat:
1. Analisis terhadap ketersediaan output yang dihasilkan dengan kondisi
pasar.
2. Analisis terhadap output yang dihasilkan dengan target yang
direncanakan.
3. Analisis terhadap output yang dihasilkan dengan spesifikasi yang
dibutuhkan.
4. Analisis terhadap kesesuaian pagu anggaran untuk menghasilkan
output yang sesuai.

C. EVALUASI HASIL ANALISIS


Memuat paling sedikit evaluasi atas hasil analisis Efektivitas Pembayaran
yang telah dijabarkan pada kertas kerja dokumen sumber analisis
Efektivitas Pembayaran dengan rincian sebagai berikut :
1. Evaluasi atas realisasi anggaran belanja dengan target anggaran yang
tersedia.
2. Evaluasi atas capaian output dengan anggaran yang tersedia untuk
menentukan tingkat efektifitas pembayaran.
Selain evaluasi analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat
melakukan evaluasi analisis lainnya yang berkaitan dengan Efektivitas
Pembayaran.

D. HASIL EVALUASI/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil evaluasi analisis Efektivitas
Pembayaran.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan evaluasi yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 106 -

2.1.2.30 Laporan Rekomendasi Efektivitas Pembayaran

Laporan Rekomendasi Efektivitas Pembayaran


Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi Efektivitas Pembayaran paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan rekmendasi Efektivitas Pembayaran pada satuan kerja.

B. HASIL ANALISIS AWAL


Memuat hasil analisis Efektivitas Pembayaran yang paling sedikit sedikit
memuat:
1. Analisis terhadap ketersediaan output yang dihasilkan dengan kondisi
pasar.
2. Analisis terhadap output yang dihasilkan dengan target yang
direncanakan.
3. Analisis terhadap output yang dihasilkan dengan spesifikasi yang
dibutuhkan.
4. Analisis terhadap kesesuaian pagu anggaran untuk menghasilkan
output yang sesuai.

C. HASIL EVALUASI AWAL


Memuat hasil evaluasi analisis Efektivitas Pembayaran yang paling sedikit
sedikit memuat:
1. Evaluasi atas realisasi anggaran belanja dengan target anggaran yang
tersedia.
2. Evaluasi atas capaian output dengan anggaran yang tersedia untuk
menentukan tingkat efektifitas pembayaran.

D. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat paling sedikit analisis evaluasi lanjutan atas hasil analisis dan
evaluasi Efektivitas Pembayaran sebelumnya dengan rincian sebagai
berikut :
1. Mengevaluasi pembayaran dalam menggunakan anggaran yang
tersedia untuk menghasilkan output yang optimal.
2. Mengevaluasi optimalisasi efektifitas pembayaran belanja.
3. Mengevaluasi adanya permasalahan terkait efektifitas pembayaran.
Selain analisis dan evaluasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat
melakukan analisis dan evaluasi lainnya yang berkaitan dengan
Efektivitas Pembayaran.

E. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit rekomendasi atas hasil analisis evaluasi lanjutan
Efektivitas Pembayaran dengan rincian sebagai berikut :
1. Rekomendasi perbaikan perhitungan pembayaran dalam
menggunakan anggaran yang tersedia untuk menghasilkan output
yang optimal.
2. Rekomendasi dalam optimalisasi efektifitas pembayaran belanja.
- 107 -

3. Rekomendasi penyelesaian masalah yang terjadi terkait efektifitas


pembayaran.
Selain rekomendasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat memberikan
rekomendasi lainnya yang berkaitan dengan Efektivitas Pembayaran.

F. SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil rekomendasi Efektivitas
Pembayaran.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan pemberian rekomendasi yang
diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 108 -

2.1.2.31 Contoh Kertas Kerja Transparansi Pembayaran

Kertas Kerja Transparansi Pembayaran


Satuan Kerja ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

A. DAFTAR PEMBAYARAN LANGSUNG


Nilai Nilai Nilai Bersih
No Jenis Kegiatan
Belanja/Pengeluaran Potongan/Penerimaan

1. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis kegiatan *) diisi nilai *) diisi nilai *) diisi nilai bersih untuk
belanja/pengeluaran potongan/penerimaan kegiatan
untuk kegiatan untuk kegiatan

2.

3.

4. dst. … …

Total

B. DAFTAR PEMBAYARAN MELALUI UANG PERSEDIAAN


- 109 -

Nilai Nilai Nilai Bersih


No Jenis Kegiatan
Belanja/Pengeluaran Potongan/Penerimaan

1. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis kegiatan *) diisi nilai *) diisi nilai *) diisi nilai bersih untuk
belanja/pengeluaran potongan/penerimaan kegiatan
untuk kegiatan untuk kegiatan

2.

3.

4. dst. … …

Total

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT TRANSPARANSI PEMBAYARAN


Informasi lainnya terkait realisasi pembayaran bulan-bulan sebelumnya dan tahun anggaran yang lalu serta informasi
lainnya yang berkaitan.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja transparansi pembayaran.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
- 110 -

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 111 -

2.1.2.32 Contoh Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis Transparansi Pembayaran

Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis Transparansi Pembayaran


Satuan Kerja ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

A. KLASIFIKASI DOKUMEN PEMBAYARAN LANGSUNG


Tanggal Nilai
Jenis Dokumen/ Tanggal Penetapan Bukti Jenis
No Penyusunan Isi Dokumen
Kegiatan Dokumen Pembayaran Belanja
Dokumen

….. ….. ….. ….. ….. ….. …..

1. *) diisi jenis *) diisi tanggal *) tanggal *) diisi detail isi *) diisi bukti- *) diisi *) diisi
dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan penetapan dokumen bukti jenis nilai
dokumen/kegiatan pembayaran belanja kegiatan

2.

3.

4. dst. … …

Total

B. KLASIFIKASI DOKUMEN PEMBAYARAN MELALUI UANG PERSEDIAAN


- 112 -

Tanggal Nilai
Jenis Dokumen/ Tanggal Penetapan Bukti Jenis
No Penyusunan Isi Dokumen
Kegiatan Dokumen Pembayaran Belanja
Dokumen

….. ….. ….. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis *) diisi tanggal *) tanggal *) diisi detail isi *) diisi bukti- *) diisi *) diisi
1. dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan penetapan dokumen bukti jenis nilai
dokumen/kegiatan pembayaran belanja kegiatan

2.

3.

4. dst. … …

Total

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT KLASIFIKASI DOKUMEN SUMBER ANALISIS TRANSPARANSI PEMBAYARAN


Informasi lainnya terkait klasifikasi dokumen sumber analisis transparansi pembayaran bulan-bulan sebelumnya dan tahun
anggaran yang lalu serta informasi lainnya yang berkaitan.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang klasifikasi dokumen sumber analisis transparansi pembayaran.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
- 113 -

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan klasifikasi yang diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 114 -

2.1.2.33 Laporan Analisis Transparansi Pembayaran

Laporan Analisis Transparansi Pembayaran


Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Transparansi Pembayaran paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis Transparansi Pembayaran pada satuan kerja.

B. DATA REALISASI
Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja dan
klasifikasi dokumen sumber analisis transparansi pembayaran.

C. ANALISIS TRANSPARANSI PEMBAYARAN


Memuat paling sedikit analisis dari data Transparansi Pembayaran yang
telah dijabarkan pada kertas kerja dokumen sumber analisis transparansi
pembayaran dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis Transparansi Dokumen Pembayaran.
2. Analisis Transparansi Bukti Pembayaran.
3. Analisis terhadap dokumen yang disampaikan.
Selain analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan
analisis lainnya yang berkaitan dengan transparansi pembayaran.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis transparansi
pembayaran.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 115 -

2.1.2.34 Laporan Evaluasi Analisis Transparansi Pembayaran

Laporan Evaluasi Transparansi Pembayaran


Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Evaluasi Transparansi Pembayaran paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis transparansi pembayaran pada satuan kerja.

B. HASIL ANALISIS
Memuat hasil analisis transparansi pembayaran yang paling sedikit sedikit
memuat analisis terkait transparasi pembayaran pada satuan kerja

C. EVALUASI HASIL ANALISIS


Memuat paling sedikit evaluasi atas hasil analisis dari data transparansi
pembayaran yang telah dijabarkan pada kertas kerja dokumen sumber
analisis transparansi pembayaran. Selain evaluasi analisis dimaksud,
Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan evaluasi analisis lainnya
yang berkaitan dengan transparansi pembayaran.

D. HASIL EVALUASI/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil evaluasi analisis transparansi
pembayaran.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan evaluasi yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 116 -

2.1.2.35 Laporan Rekomendasi Transparansi Pembayaran

Laporan Rekomendasi Transparansi Pembayaran


Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi Transparansi Pembayaran paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan rekomendasi transparansi pembayaran pada satuan kerja.

B. HASIL ANALISIS AWAL


Memuat hasil analisis transparansi pembayaran yang paling sedikit sedikit
memuat hasil analis transparasi pembayaran.

C. HASIL EVALUASI AWAL


Paling sedikit memuat hasil evaluasi atas analisis transparansi
pembayaran

D. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat paling sedikit analisis evaluasi lanjutan atas hasil analisis dan
evaluasi transparansi pembayaran sebelumnya dengan rincian sebagai
berikut :
1. Mengevaluasi optimalisasi transparansi pembayaran belanja.
2. Mengevaluasi adanya permasalahan terkait transpransi pembayaran.
Selain evaluasi dan analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat
melakukan evaluasi analisis lainnya yang berkaitan dengan transparansi
pembayaran.

E. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit rekomendasi atas hasil analisis evaluasi lanjutan
transparansi pembayaran dengan rincian sebagai berikut :
1. Rekomendasi dalam optimalisasi transparansi pembayaran belanja.
2. Rekomendasi penyelesaian masalah yang terjadi terkait transparansi
pembayaran.
Selain rekomendasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat memberikan
rekomendasi lainnya yang berkaitan dengan transparansi pembayaran.

F. SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil rekomendasi transparansi
pembayaran.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


- 117 -

Volume dihitung berdasarkan laporan pemberian rekomendasi yang


diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 118 -

2.1.2.36 Contoh Kertas Kerja Keterbukaan Pembayaran

Kertas Kerja Keterbukaan Pembayaran


Satuan Kerja ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

A. DAFTAR PEMBAYARAN LANGSUNG


Nilai Nilai Nilai Bersih
No Jenis Kegiatan
Belanja/Pengeluaran Potongan/Penerimaan

1. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis kegiatan *) diisi nilai *) diisi nilai *) diisi nilai bersih untuk
belanja/pengeluaran potongan/penerimaan kegiatan
untuk kegiatan untuk kegiatan

2.

3.

4. dst. … …

Total

B. DAFTAR PEMBAYARAN MELALUI UANG PERSEDIAAN


- 119 -

Nilai Nilai Nilai Bersih


No Jenis Kegiatan
Belanja/Pengeluaran Potongan/Penerimaan

1. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis kegiatan *) diisi nilai *) diisi nilai *) diisi nilai bersih untuk
belanja/pengeluaran potongan/penerimaan kegiatan
untuk kegiatan untuk kegiatan

2.

3.

4. dst. … …

Total

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT KETERBUKAAN PEMBAYARAN


Informasi lainnya terkait keterbukaan pembayaran bulan-bulan sebelumnya dan tahun anggaran yang lalu serta
informasi lainnya yang berkaitan.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas keterbukaan pembayaran.

Lampiran :
- 120 -

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 121 -

2.1.2.37 Contoh Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis Keterbukaan Pembayaran

Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis Keterbukaan Pembayaran


Satuan Kerja ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

A. KLASIFIKASI DOKUMEN PEMBAYARAN LANGSUNG


Tanggal Nilai
Jenis Dokumen/ Tanggal Penetapan Bukti Jenis
No Penyusunan Isi Dokumen
Kegiatan Dokumen Pembayaran Belanja
Dokumen

….. ….. ….. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis *) diisi tanggal *) tanggal *) diisi detail isi *) diisi bukti- *) diisi *) diisi
1. dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan penetapan dokumen bukti jenis nilai
dokumen/kegiatan pembayaran belanja kegiatan

2.

3.

4. dst. … …

Total
- 122 -

B. KLASIFIKASI DOKUMEN PEMBAYARAN MELALUI UANG PERSEDIAAN


Tanggal Nilai
Jenis Dokumen/ Tanggal Penetapan Bukti Jenis
No Penyusunan Isi Dokumen
Kegiatan Dokumen Pembayaran Belanja
Dokumen

….. ….. ….. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis *) diisi tanggal *) tanggal *) diisi detail isi *) diisi bukti- *) diisi *) diisi
1. dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan penetapan dokumen bukti jenis nilai
dokumen/kegiatan pembayaran belanja kegiatan

2.

3.

4. dst. … …

Total

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT KLASIFIKASI DOKUMEN SUMBER ANALISIS KETERBUKAAN PEMBAYARAN


Informasi lainnya terkait klasifikasi dokumen sumber analisis keterbukaan pembayaran bulan-bulan sebelumnya dan tahun
anggaran yang lalu serta informasi lainnya yang berkaitan.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang klasifikasi dokumen sumber analisis keterbukaan pembayaran.
- 123 -

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan klasifikasi yang diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 124 -

2.1.2.38 Laporan Analisis Keterbukaan Pembayaran

Laporan Analisis Keterbukaan Pembayaran


Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Keterbukaan Pembayaran paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis keterbukaan pembayaran pada satuan kerja.

B. DATA REALISASI
Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja dan
klasifikasi dokumen sumber analisis keterbukaan pembayaran.

C. ANALISIS KETERBUKAAN PEMBAYARAN


Memuat paling sedikit analisis dari data keterbukaan pembayaran yang
telah dijabarkan pada kertas kerja dan dokumen sumber analisis
keterbukaan pembayaran. Selain analisis dimaksud, Pejabat Pembuat
Komitmen dapat melakukan analisis lainnya yang berkaitan dengan
keterbukaan pembayaran.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis keterbukaan
pembayaran.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 125 -

2.1.2.39 Laporan Evaluasi Analisis Keterbukaan Pembayaran

Laporan Evaluasi Analisis Keterbukaan Pembayaran


Satuan Kerja …
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Evaluasi Analisis Keterbukaan Pembayaran paling sedikit


memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis keterbukaan pembayaran pada satuan kerja.

B. HASIL ANALISIS
Paling sedikit memuat hasil analisis keterbukaan pembayaran.

C. EVALUASI HASIL ANALISIS


Memuat paling sedikit evaluasi atas hasil analisis dari data keterbukaan
pembayaran yang telah dijabarkan pada kertas kerja dan dokumen
sumber analisis keterbukaan pembayaran.Selain evaluasi dan analisis
dimaksud, Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan evaluasi analisis
lainnya yang berkaitan dengan keterbukaan pembayaran.

D. HASIL EVALUASI/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil evaluasi analisis keterbukaan
pembayaran.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan evaluasi yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 126 -

2.1.2.40 Laporan Rekomendasi Keterbukaan Pembayaran

Laporan Rekomendasi Keterbukaan Pembayaran


Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi Keterbukaan Pembayaran paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis keterbukaan pembayaran pada satuan kerja.

B. HASIL ANALISIS AWAL


Memuat paling sedikit hasil analisis keterbukaan pembayaran.

C. HASIL EVALUASI AWAL


Memuat paling sedikir hasil evaluasi analisis keterbukaan pembayaran.

D. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat paling sedikit analisis evaluasi lanjutan atas hasil analisis dan
evaluasi keterbukaan pembayaran sebelumnya dengan rincian sebagai
berikut :
1. Mengevaluasi optimalisasi kepastian adanya keterbukaan
pembayaran belanja.
2. Mengevaluasi adanya permasalahan terkait keterbukaan pembayaran.
Selain evaluasi dan analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat
melakukan evaluasi analisis lainnya yang berkaitan dengan keterbukaan
pembayaran.

E. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit rekomendasi atas hasil analisis evaluasi lanjutan
keterbukaan pembayaran dengan rincian sebagai berikut :
1. Rekomendasi perbaikan dalam pelaksanaan keterbukaan
pembayaran.
2. Rekomendasi penyelesaian masalah yang terjadi dalam proses
pembayaran khususnya terkait dengan keterbukaan pembayaran.
Selain rekomendasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat memberikan
rekomendasi lainnya yang berkaitan dengan keterbukaan pembayaran.

F. SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil rekomendasi keterbukaan
pembayaran.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


- 127 -

Volume dihitung berdasarkan laporan pemberian rekomendasi yang


diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 128 -

2.1.2.41 Contoh Kertas Kerja Bersaing/Kompetitif Pembayaran

Kertas Kerja Bersaing/Kompetitif Pembayaran


Satuan Kerja ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

A. DAFTAR PERBANDINGAN PEMBAYARAN


No Jenis Kegiatan Spesifikasi Kegiatan Realisasi Anggaran Kegiatan

1. ….. ….. …..


*) diisi jenis kegiatan *) diisi spesifikasi kegiatan *) diisi realisasi untuk kegiatan

2.

3.

4. dst. … …

Total …

B. DAFTAR HARGA PASAR


No Jenis Kegiatan/Barang Harga Pasar

1. ….. …..
- 129 -

*) diisi jenis kegiatan *) diisi harga pasar

2.

3.

4. dst.

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT KERTAS KERJA BERSAING/KOMPETITIF PEMBAYARAN


Informasi lainnya terkait rincian kompetitif pembayaran bulan-bulan sebelumnya dan tahun anggaran yang lalu serta
informasi lainnya yang berkaitan.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja Bersaing/Kompetitif Pembayaran

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 130 -

2.1.2.42 Contoh Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis Bersaing/Kompetitif Pembayaran

Klasifikasi Dokumen Sumber Analisis Bersaing/Kompetitif Pembayaran


Satuan Kerja ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

A. KLASIFIKASI DOKUMEN PERENCANAAN PEMBAYARAN


Perbandingan Harga
Jenis Dokumen/
No Nilai Kegiatan Jenis Belanja Output
Kegiatan
Rekanan 1 Rekanan 2 …..

….. ….. ….. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis *) diisi tanggal *) diisi *) diisi *) diisi *) diisi jenis *) diisi output
1. dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan harga harga harga belanja kegiatan
perencanaan perencanaan rekanan 1 rekanan 2 rekanan 3
dst.

2.

3.

4. dst. … … … … … …

B. KLASIFIKASI DOKUMEN PELAKSANAAN PEMBAYARAN


- 131 -

Tanggal Nilai
Jenis Dokumen/ Tanggal Penetapan Jenis
No Penyusunan Isi Dokumen Output
Kegiatan Dokumen Belanja
Dokumen

….. ….. ….. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis *) diisi tanggal *) tanggal *) diisi detail isi *) diisi jenis *) diisi *) diisi
dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan penetapan dokumen belanja output nilai
1.
pelaksanaan pelaksanaan dokumen/kegiatan kegiatan kegiatan
pelaksanaan

2.

3.

4. dst. … …

Total

C. KLASIFIKASI DOKUMEN PERTANGGUNGJAWABAN PEMBAYARAN


Jenis Dokumen/ Tanggal Penyusunan Tanggal Penetapan Jenis Nilai
No Isi Dokumen Output
Kegiatan Dokumen Dokumen Belanja

….. ….. ….. ….. ….. ….. …..


*) diisi jenis *) diisi tanggal *) tanggal penetapan *) diisi detail isi *) diisi jenis *) diisi *) diisi
1. dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan dokumen/kegiatan dokumen belanja output nilai
pertanggungjawaban pertanggungjawaban pertanggungjawaban kegiatan kegiatan
- 132 -

2.

3.

4. dst. … …

Total

D. INFORMASI LAINNYA TERKAIT KLASIFIKASI DOKUMEN SUMBER ANALISIS BERSAING/KOMPETITIF PEMBAYARAN


Informasi lainnya terkait dokumen pembayaran bulan-bulan sebelumnya dan tahun anggaran yang lalu serta informasi
lainnya yang berkaitan.

E. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang klasifikasi dokumen sumber analisis bersaing/kompetitif pembayaran.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan klasifikasi yang diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 133 -

2.1.2.43 Laporan Analisis Bersaing/Kompetitif Pembayaran

Laporan Analisis Bersaing/Kompetitif Pembayaran


Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Bersaing/Kompetitif Pembayaran paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis bersaing/kompetitif pembayaran pada satuan kerja.

B. DATA REALISASI
Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja dan
klasifikasi dokumen sumber analisis bersaing/kompetitif pembayaran.

C. ANALISIS BERSAING/KOMPETITIF PEMBAYARAN


Memuat paling sedikit analisis dari data bersaing/kompetitif pembayaran
yang telah dijabarkan pada kertas kerja dan dokumen sumber analisis
bersaing/kompetitif pembayaran dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis Perbandingan Harga Antar Rekanan.
2. Analisis Perbandingan Biaya Kegiatan.
3. Analisis Perbandingan Realisasi Anggaran Belanja dengan Harga
Wajar Pasar.
Selain analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan
analisis lainnya yang berkaitan dengan bersaing/kompetitif pembayaran.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis bersaing/kompetitif
pembayaran.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 134 -

2.1.2.44 Laporan Evaluasi Analisis Bersaing/Kompetitif Pembayaran

Laporan Evaluasi Bersaing/Kompetitif Pembayaran


Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Evaluasi Analisis Bersaing/Kompetitif Pembayaran paling sedikit


memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis bersaing/kompetitif pembayaran pada satuan kerja.

B. HASIL ANALISIS
Memuat hasil analisis bersaing/kompetitif pembayaran yang paling sedikit
sedikit memuat:
1. Analisis Perbandingan Harga Antar Rekanan.
2. Analisis Perbandingan Biaya Kegiatan.
3. Analisis Perbandingan Realisasi Anggaran Belanja dengan Harga
Wajar Pasar.

C. EVALUASI HASIL ANALISIS


Memuat paling sedikit evaluasi atas hasil analisis dari data
bersaing/kompetitif pembayaran yang telah dijabarkan pada kertas kerja
dokumen sumber analisis bersaing/kompetitif pembayaran dengan
rincian sebagai berikut :
1. Evaluasi atas Realisasi Anggaran Belanja dengan perbandingan harga
antar rekanan.
2. Evaluasi atas kepastian adanya persaingan/kompetitif dalam
pembayaran.
3. Evaluasi atas perencanaan pembayaran.
4. Evaluasi atas pelaksanaan pembayaran.
5. Evaluasi atas pertanggungjawaban pembayaran.
Selain evaluasi analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat
melakukan evaluasi analisis lainnya yang berkaitan dengan
bersaing/kompetitif pembayaran.

D. HASIL EVALUASI/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil evaluasi analisis
bersaing/kompetitif pembayaran.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan evaluasi yang diupload/diunggah
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 135 -

2.1.2.45 Laporan Rekomendasi Bersaing/Kompetitif Pembayaran

Laporan Rekomendasi Bersaing/Kompetitif Pembayaran


Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi Bersaing/Kompetitif Pembayaran paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang penyusunan rekomendasi bersaing/kompetitif pembayaran pada satuan
kerja.

B. HASIL ANALISIS AWAL


Memuat hasil analisis bersaing/kompetitif pembayaran yang paling sedikit sedikit memuat:
1. Analisis Perbandingan Harga Antar Rekanan.
2. Analisis Perbandingan Biaya Kegiatan.
3. Analisis Perbandingan Realisasi Anggaran Belanja dengan Harga Wajar Pasar.

C. HASIL EVALUASI AWAL


Memuat hasil evaluasi atas analisis bersaing/kompetitif pembayaran yang paling sedikit sedikit memuat:
1. Evaluasi atas Realisasi Anggaran Belanja dengan perbandingan harga antar rekanan.
2. Evaluasi atas kepastian adanya persaingan/kompetitif dalam pembayaran.
3. Evaluasi atas perencanaan pembayaran.
4. Evaluasi atas pelaksanaan pembayaran.
5. Evaluasi atas pertanggungjawaban pembayaran.

D. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat paling sedikit analisis evaluasi lanjutan atas hasil analisis dan evaluasi bersaing/kompetitif pembayaran sebelumnya dengan
rincian sebagai berikut :
- 136 -

1. Mengevaluasi optimalisasi persaingan/kompetitif pembayaran belanja.


2. Mengevaluasi adanya permasalahan terkait persaingan/kompetitif pembayaran.
Selain evaluasi dan analisis diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan evaluasi dan analisis lainnya yang berkaitan dengan
bersaing/kompetitif pembayaran.

E. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit rekomendasi atas hasil analisis evaluasi lanjutan Rencana Pelaksanaan Kegiatan dan Rencana Penarikan Dana
dengan rincian sebagai berikut :
1. Rekomendasi perbaikan dalam persaingan/kompetitif pembayaran.
2. Rekomendasi penyelesaian masalah yang terjadi dalam proses persaingan/kompetitif pembayaran.
Selain rekomendasi diatas, Pejabat Pembuat Komitmen dapat memberikan rekomendasi lainnya yang berkaitan dengan
bersaing/kompetitif pembayaran.

F. SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil rekomendasi bersaing/kompetitif pembayaran.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan pemberian rekomendasi yang diupload/diunggah dan dinilai berdasarkan kesesuaian
dengan format yang telah diberikan.
- 137 -

2.2 SUB UNSUR PELAKSANAAN PERINTAH PEMBAYARAN

2.2.1 ANALIS PENGELOLAAN KEUANGAN APBN ATAU PRANATA KEUANGAN APBN YANG DIBERIKAN TUGAS PELAKSANAAN
PERINTAH PEMBAYARAN YANG DIBERIKAN TUGAS SEBAGAI PPSPM

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

1. Dokumen sesuai dengan output, meliputi :


1 Menguji kebenaran Surat Proses menerima, menguji, dan memeriksan Surat Lembar Uji Surat Permintaan
a. Dokumen lembar uji dokumen
Permintaan Pembayaran atau Permintaan Pembayaran atau dokumen lain yang Pembayaran
pendukung SPP, yang paling sedikit
dokumen lain yang dipersamakan dengan Surat Permintaan
meliputi:
dipersamakan dengan Surat Pembayaran beserta dokumen pendukung
1) Kelengkapan dokumen pendukung
Permintaan Pembayaran
SPP;
beserta dokumen pendukung
2) Kesesuaian penanda tangan SPP;
3) Kebenaran format SPP;
4) Kesesuaian kode BAS;
2 Menolak dan mengembalikan Proses penolakan dan pengembalian Surat Lembar Penolakan Surat 5) Kebenaran formal dokumen yang
Surat Permintaan Pembayaran Permintaan Pembayaran apabila tidak memenuhi Permintaan Pembayaran dijadikan
apabila tidak memenuhi persayaratan untuk dibayarkan persyaratan/kelengkapan
persyaratan untuk dibayarkan pembayaran;
6) Kebenaran pihak yang berhak
menerima pembayaran;
7) Kebenaran penghitungan tagihan;
8) Kepastian bahwa kewajiban negara
atas pembayaran dimaksud telah
3 Proses menguji dan membebankan tagihan pada Lembar Pembebanan Tagihan
Membebankan tagihan pada dilaksanakan; dan
mata anggaran yang telah disediakan
mata anggaran yang telah 9) Kesesuaian prestasi pekerjaan

disediakan sesuai dengan perjanjian/kontrak;


- 138 -

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

b. Dokumen lembar penolakan SPP jika


tidak sesuai dengan prasyarat yang
telah ditentukan;
c. Dokumen pembebanan tagihan pada
4 Menerbitkan Surat Perintah Proses membuat, menerbitkan, dan Surat Perintah Membayar anggaran;
Membayar atau dokumen lain menandatangani Surat Perintah Membayar atau atau dokumen lain yang d. Surat Perintah Membayar atau
yang dipersamakan dengan dokumen lain yang dipersamakan dengan Surat dipersamakan dengan Surat dokumen lain yang dipersamakan
Surat Perintah Membayar Perintah Membayar Perintah Membayar dengan Surat Perintah Membayar;
e. Dokumen pengawasan arsip perintah
pelaksanaan pembayaran;
f. Laporan bulanan terkait pelaksanaan
tugas dan wewenang kepada KPA,
meliputi :
5 Menyimpan dan menjaga Proses menatausahakan, menyimpan dan menjaga Daftar Arsip
1) Laporan jumlah SPP ayng
keutuhan seluruh dokumen hak keutuhan seluruh dokumen hak tagih
diterima;
tagih
2) Laporan jumlah SPM yang
diterbitkan; dan
3) Jumlah SPP yang tidak diterbitkan
SPM
2. Dokumen lainnya, meliputi :
a. Bukti penugasan/disposisi/routing

6 Melaporkan pelaksanaan Proses pelaporan pelaksanaan pengujian dan Laporan pelaksanaan slip/rencana kerja atau dokumen yang

pengujian dan perintah perintah pembayaran kepada Kuasa Pengguna pengujian dan perintah disetarakan dengan dokumen

pembayaran kepada Kuasa Anggaran pembayaran penugasan; dan/atau

Pengguna Anggaran b. Lembar kerja yang sudah disahkan


oleh pimpinan atau pejabat lain yang
ditunjuk
- 139 -

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

7 Melaksanakan tugas dan Proses pelaksanaan tugas dan wewenang lainnya Dokumen Pembayaran
wewenang lainnya yang yang berkaitan dengan pelaksanaan pengujian
berkaitan dengan pelaksanaan
pengujian
- 140 -

Ketentuan Penilaian :

a. Pranata Keuangan APBN yang diberikan tugas Pejabat Penandatangan SPM,


wajib mengunggah Surat Keputusan Penunjukan sebagai Pejabat
Penandatangan SPM yang masih berlaku;
b. Pranata Keuangan APBN yang melaksanakan tugas sebagai Pejabat
Penandatangan SPM, diberikan Angka Kredit Paket sesuai dengan masing-
masing jenjang jabatan sekurang-kurangnya sebagai berikut:
No Jenjang Jabatan Fungsional Angka Kredit
1 Pranata Keuangan APBN Mahir 12,5

2 Pranata Keuangan APBN Penyelia 25

3 Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Pertama 12,5

4 Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Muda 25

5 Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Madya 37,5

c. Dalam hal Analis Pengelolaan Keuangan APBN ditugaskan menjadi Pejabat


Pembuat Komitmen/Pejabat Penandatangan SPM atau Pranata Keuangan
APBN ditugaskan menjadi Pejabat Pembuat Komitmen/Pejabat
Penandatangan SPM/Bendahara Pengeluaran/Bendahara
Penerimaan/Bendahara Pengeluaran Pembantu pada lebih dari 1 (satu)
satuan kerja, Angka Kredit Paket hanya diberikan 1 (satu) kali.
- 141 -

2.2.2 TUGAS ANALISIS PELAKSANAAN PERINTAH PEMBAYARAN

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

1 Menyusun kertas kerja Proses pengumpulan, pengolahan data Kertas kerja analisis Pranata
analisis penolakan dan penyusunan kertas kerja analisis penolakan Surat Keuangan
0,01 Dokumen 2.2.2.1
Surat Permintaan penolakan Surat Permintaan Permintaan APBN Mahir
Pembayaran Pembayaran Pembayaran

2 Mengklasifikasi Proses penatausahaan dan klasifikasi Dokumen sumber Pranata


dokumen sumber dokumen sumber analisis penolakan analisis penolakan Keuangan
analisis penolakan Surat Permintaan Pembayaran Surat Permintaan APBN 0,03 Dokumen 2.2.2.2
Surat Permintaan Pembayaran Penyelia
Pembayaran

3 Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Analisis penolakan Analisis


penolakan Surat penyusunan analisis penolakan Surat Surat Permintaan Pengelolaan
Permintaan Perintah Pembayaran Pembayaran Keuangan 0,02 Dokumen 2.2.2.3
Pembayaran APBN Ahli
Pertama

4 Mengevaluasi analisis Proses pemeriksaan dan penyusunan Laporan evaluasi Analisis


penolakan Surat laporan evaluasi analisis penolakan analisis penolakan Pengelolaan
Permintaan Surat Permintaan Pembayaran Surat Permintaan Keuangan 0,02 Dokumen 2.2.2.4
Pembayaran Pembayaran APBN Ahli
Muda

5 Menyusun rekomendasi Proses penyusunan, pengkajian, dan Rekomendasi analisis Analisis


0,02 Dokumen 2.2.2.5
analisis penolakan penyajian rekomendasi atas analisis penolakan Surat Pengelolaan
- 142 -

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

Surat Permintaan penolakan Surat Permintaan Permintaan Keuangan


Pembayaran Pembayaran Pembayaran APBN Ahli
Madya

6 Menyusun kertas kerja Proses pengumpulan, pengolahan data Kertas kerja analisis Pranata
analisis kesalahan dan penyusunan kertas kerja analisis kesalahan Surat Keuangan
0,01 Dokumen 2.2.2.6
Surat Perintah kesalahan Surat Perintah Membayar Perintah Membayar APBN Mahir
Membayar

7 Mengklasifikasi Proses penatausahaan dan klasifikasi Dokumen sumber Pranata


dokumen sumber dokumen sumber analisis kesalahan analisis kesalahan Keuangan
analisis kesalahan Surat Perintah Membayar Surat Perintah APBN 0,03 Dokumen 2.2.2.7
Surat Perintah Membayar Penyelia
Membayar

8 Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Analisis kesalahan Analisis


kesalahan Surat penyusunan analisis kesalahan Surat Surat Perintah Pengelolaan
Perintah Membayar Perintah Membayar Membayar Keuangan 0,01 Dokumen 2.2.2.8
APBN Ahli
Pertama

9 Mengevaluasi analisis Proses pemeriksaan dan penyusunan Laporan evaluasi Analisis


kesalahan Surat laporan evaluasi analisis kesalahan analisis kesalahan Pengelolaan
Perintah Membayar Surat Perintah Membayar Surat Perintah Keuangan 0,02 Dokumen 2.2.2.9
Membayar APBN Ahli
Muda
- 143 -

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

10 Menyusun rekomendasi Proses penyusunan, pengkajian, dan Rekomendasi analisis Analisis


analisis kesalahan penyajian rekomendasi atas analisis kesalahan Surat Pengelolaan
Surat Perintah kesalahan Surat Perintah Membayar Perintah Membayar Keuangan 0,02 Dokumen 2.2.2.10
Membayar APBN Ahli
Madya

11 Menyusun kertas kerja Proses pengumpulan, pengolahan data Kertas kerja analisis Pranata
analisis retur Surat dan penyusunan kertas kerja analisis retur Surat Perintah Keuangan
0,01 Dokumen 2.2.2.11
Perintah Pencairan retur Surat Perintah Pencairan Dana Pencairan Dana APBN Mahir
Dana

12 Mengklasifikasi Proses penatausahaan dan klasifikasi Dokumen sumber Pranata


dokumen sumber dokumen sumber analisis retur Surat analisis retur Surat Keuangan
analisis retur Surat Perintah Pencairan Dana Perintah Pencairan APBN 0,03 Dokumen 2.2.2.12
Perintah Pencairan Dana Penyelia
Dana

13 Menyusun analisis retur Proses pengolahan data dan Analisis retur Surat Analisis
Surat Perintah penyusunan analisis retur Surat Perintah Pencairan Pengelolaan
Pencairan Dana Perintah Pencairan Dana Dana Keuangan 0,01 Dokumen 2.2.2.13
APBN Ahli
Pertama

14 Mengevaluasi analisis Proses pemeriksaan dan penyusunan Laporan evaluasi Analisis


retur Surat Perintah laporan evaluasi analisis retur Surat analisis retur Surat Pengelolaan 0,02 Dokumen 2.2.2.14
Pencairan Dana Perintah Pencairan Dana Keuangan
- 144 -

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

Perintah Pencairan APBN Ahli


Dana Muda

15 Menyusun rekomendasi Proses penyusunan, pengkajian, dan Rekomendasi analisis Analisis


analisis retur Surat penyajian rekomendasi atas analisis retur Surat Perintah Pengelolaan
Perintah Pencairan retur Surat Perintah Pencairan Dana Pencairan Dana Keuangan 0,02 Dokumen 2.2.2.15
Dana APBN Ahli
Madya

16 Menyusun kertas kerja Proses pengumpulan, pengolahan data Kertas kerja revolving Pranata
revolving uang dan penyusunan kertas kerja analisis uang persediaan Keuangan 0,01 Dokumen 2.2.2.16
persediaan revolving Uang Persediaan APBN Mahir

17 Mengklasifikasi Proses penatausahaan dan klasifikasi Dokumen sumber Pranata


dokumen sumber dokumen sumber analisis revolving analisis revolving Keuangan
0,03 Dokumen 2.2.2.17
analisis revolving uang Uang Persediaan Uang Persediaan APBN
persediaan Penyelia

18 Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Analisis revolving Analisis


revolving uang penyusunan analisis revolving Uang uang persediaan Pengelolaan
persediaan Persediaan Keuangan 0,01 Dokumen 2.2.2.18
APBN Ahli
Pertama

19 Mengevaluasi analisis Proses pemeriksaan dan penyusunan Laporan evaluasi Analisis


revolving uang laporan evaluasi analisis revolving Uang analisis revolving Pengelolaan 0,02 Dokumen 2.2.2.19
persediaan Persediaan uang persediaan Keuangan
- 145 -

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

APBN Ahli
Muda

20 Menyusun rekomendasi Proses penyusunan, pengkajian, dan Rekomendasi analisis Analisis


analisis revolving uang penyajian rekomendasi atas analisis revolving uang Pengelolaan
persediaan revolving Uang Persediaan persediaan Keuangan 0,02 Dokumen 2.2.2.20
APBN Ahli
Madya

Catatan :

Tugas sebagaimana yang disebutkan pada tabel 2.2.2 hanya dapat dilaksanakan oleh Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau
Pranata Keuangan APBN yang mendapatkan tugas sebagai Pejabat Penandatangan SPM yang dibuktikan dengan Surat Keputusan
Pengangkatan atau Penunjukan sebagai Pejabat Penandatangan SPM oleh PA/KPA.
- 146 -

2.2.2.1 Kertas Kerja Analisis Penolakan Surat Permintaan Pembayaran

Kertas Kerja Analisis Penolakan Surat Permintaan Pembayaran


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan … Tahun …
Disusun oleh :…..*)

A. DAFTAR INFORMASI SURAT PERMINTAAN PEMBAYARAN (SPP)


Total SPP yang Total Total SPM yang Realisasi
Periode Sisa Pagu Total Pagu
diterbitkan Penolakan SPP diterbitkan Belanja

(b) (c) (d) (e) (f) (g)


(a)

(Tahun Anggaran
Yang Lalu)
20xx

(Tahun Berjalan)
20xx
s/d bulan ….
- 147 -

B. KERTAS KERJA ANALISIS PENOLAKAN SURAT PERMINTAAN PEMBAYARAN (SPP)


Sifat Jenis
Tanggal Bagan Akun
Nomor Nomor SPP Pembayaran Pembayaran Jumlah Pembayaran Alasan Penolakan SPP
SPP Standar
SPP SPP

(b) (c) (d) (e) (f) (g) (h)


(a)

1.

2.

3.

Dst.

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT PENOLAKAN SURAT PERMINTAAN PEMBAYARAN


Informasi lainnya terkait penolakan SPP paling sedikit memuat informasi:
(1) detail kekurangan dokumen pendukung SPP;
(2) detail ketidaksesuaian penanda tangan SPP dengan spesimen tanda tangan PPK;
(3) detail kesalahan pengisian format SPP;
(4) detail ketidaksesuaian kode Bagan Akun Standar pada SPP;
(5) detail kesalahan dokumen pendukung SPP;
(6) detail ketidaksesuaian pihak yang berhak menerima pembayaran pada SPP;
(7) detail kesalahan perhitungan tagihan serta kewajiban di bidang perpajakan;
(8) detail belum terpenuhinya kewajiban pembayaran kepada negara oleh pihak yang mempunyai hak tagih kepada negara;
atau
(9) detail ketidaksesuaian prestasi pekerjaan dengan ketentuan pembayaran dalam perjanjian/kontrak.
- 148 -

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang Kertas Kerja Analisis Penolakan Surat Permintaan Pembayaran.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 149 -

2.2.2.2 Dokumen Sumber Analisis Penolakan Surat Permintaan


Pembayaran

Dokumen Sumber Analisis Penolakan Surat Permintaan Pembayaran


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Dokumen Sumber Analisis Penolakan Surat Permintaan Pembayaran (SPP)


No Jenis Dokumen Sumber*) Keterangan

Alasan Penolakan SPP : ….


SPP nomor …. tanggal ….
1.
Memuat keterangan
2. SPP nomor …. tanggal ….
ringkas yang
3. SPP nomor …. tanggal …. berkaitan dengan
bahan analisis
… penolakan SPP
4.
dst.
5.

Alasan Penolakan SPP : ….


SPP nomor …. tanggal ….
1.
Memuat keterangan
SPP nomor …. tanggal ….
2. ringkas yang
SPP nomor …. tanggal …. berkaitan dengan
3.
bahan analisis

4. penolakan SPP
dst.
5.

Alasan Penolakan SPP : ….

dst.

B. Ringkasan
Ringkasan memuat ringkasan singkat tentang bahan Analisis Penolakan
Surat Permintaan Pembayaran. Termasuk detail rincian penyebab terjadinya
penolakan Surat Permintaan Pembayaran.

Lampiran :
- 150 -

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

*) Dokumen paling sedikit terdiri dari Surat Permintaan Pembayaran beserta


dokumen pendukung SPP

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan dokumen sumber yang diupload dan
dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 151 -

2.2.2.3 Laporan Analisis Penolakan Surat Permintaan Pembayaran

Laporan Analisis Penolakan Surat Permintaan Pembayaran


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Penolakan Surat Permintaan Pembayaran (SPP) paling sedikit


memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan, latar belakang
penolakan SPP yang terjadi pada Satker bersangkutan pada periode
tertentu, dan dasar hukum atau regulasi yang dapat dipedomani sebagai
alasan penolakan SPP.

B. DATA PENOLAKAN SURAT PERMINTAAN PEMBAYARAN


Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam Kertas Kerja
Analisis Penolakan SPP dan/atau Dokumen Sumber Analisis Penolakan
SPP.

C. ANALISIS PENOLAKAN SURAT PERMINTAAN PEMBAYARAN


Memuat paling sedikit Analisis Penolakan SPP yang telah dijabarkan pada
Kertas Kerja Analisis Penolakan SPP dan/atau Dokumen Sumber Analisis
Penolakan SPP dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis Penolakan SPP berdasarkan Sifat Pembayaran SPP;
2. Analisis Penolakan SPP berdasarkan Jenis Pembayaran SPP;
3. Analisis Penolakan SPP berdasarkan Bagan Akun Standar pada SPP;
4. Analisis Penolakan SPP berdasarkan perhitungan pembayaran pada
SPP;
5. Analisis Penolakan SPP berdasarkan alasan penolakan SPP tertentu
pada satu periode;
6. Analisis Rasio Frekuensi Penolakan SPP dibandingkan tahun
anggaran yang lalu;
7. Analisis Rasio Frekuensi Penolakan SPP pada periode tertentu selama
tahun anggaran berjalan.
Selain analisis diatas, Pejabat Fungsional yang ditunjuk sebagai PPSPM
dapat melakukan analisis lainnya yang berkaitan dengan penolakan SPP.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil Analisis Penolakan Surat
Permintaan Pembayaran.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
- 152 -

Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai


berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 153 -

2.2.2.4 Laporan Evaluasi Analisis Penolakan Surat Permintaan


Pembayaran

Laporan Evaluasi Analisis Penolakan Surat Permintaan Pembayaran


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Evaluasi Analisis Penolakan Surat Permintaan Pembayaran (SPP) paling


sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan, latar belakang
penolakan SPP yang terjadi pada Satker bersangkutan pada periode
tertentu, dan dasar hukum atau regulasi yang dapat dipedomani sebagai
alasan penolakan SPP.

B. DATA ANALISIS
Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam Kertas Kerja
Analisis Penolakan SPP, Dokumen Sumber Analisis Penolakan SPP,
dan/atau Laporan Analisis Penolakan SPP.

C. HASIL ANALISIS
Memuat paling sedikit hasil analisis yang telah dituangkan dalam Laporan
Analisis Penolakan Surat Permintaan Pembayaran.

D. EVALUASI/TINDAK LANJUT
Memuat paling sedikit evaluasi dan tindak lanjut yang telah dilakukan
oleh Pejabat Fungsional dalam hal terjadinya Penolakan SPP.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 154 -

2.2.2.5 Rekomendasi Analisis Penolakan Surat Permintaan Pembayaran

Rekomendasi Analisis Penolakan Surat Permintaan Pembayaran


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi Analisis Penolakan Surat Permintaan Pembayaran (SPP)


paling sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan, latar belakang
penolakan SPP yang terjadi pada Satker bersangkutan pada periode
tertentu, dan dasar hukum atau regulasi yang dapat dipedomani sebagai
alasan penolakan SPP.

B. HASIL ANALISIS
Memuat paling sedikit hasil analisis yang telah dituangkan dalam Laporan
Analisis Penolakan Surat Permintaan Pembayaran.

C. EVALUASI/TINDAK LANJUT
Memuat paling sedikit evaluasi dan tindak lanjut yang telah dilakukan
oleh Pejabat Fungsional dalam hal terjadinya Penolakan SPP yang telah
dituangkan dalam Laporan Evaluasi Penolakan Surat Permintaan
Pembayaran

D. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit hasil rekomendasi yang dapat disampaikan oleh
Pejabat Fungsional terkait Analis Penolakan SPP.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan rekomendasi yang diupload dan
dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 155 -

2.2.2.6 Kertas Kerja Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar

Kertas Kerja Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan … Tahun …
Disusun oleh :…..*)

A. DAFTAR INFORMASI SURAT PERINTAH MEMBAYAR (SPM)


Total SPM Total
Total SP2D Realisasi
Periode yang Kesalahan Sisa Pagu Total Pagu
yang terbit Belanja
diterbitkan SPM

(b) (c) (d) (e) (f) (g)


(a)

(Tahun Anggaran
Yang Lalu)
20xx

(Tahun Berjalan)
20xx
s/d bulan ….

B. KERTAS KERJA ANALISIS KESALAHAN SURAT PERINTAH MEMBAYAR (SPM)


- 156 -

Tanggal Nomor Jenis Sumber Bagan Akun Penerima Jumlah Alasan Kesalahan
Nomor
SPM SPM SPM Dana Standar Pembayaran Pembayaran SPM

(b) (c) (d) (e) (f) (g) (h) (i)


(a)

1.

2.

3.

Dst.

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT KESALAHAN SURAT PERINTAH MEMBAYAR


Informasi lainnya terkait kesalahan SPM paling sedikit memuat informasi:
(1) detail kekurangan dan kesalahan kelengkapan dokumen pendukung SPM;
(2) detail ketidaksesuaian penanda tangan SPM dengan spesimen tanda tangan PPSPM;
(3) detail kesalahan pengisian jumlah angka dan huruf pada SPM;
(4) detail kesalahan penulisan dalam SPM;
(5) detail kesalahan perhitungan angka atas beban APBN yang tercantum pada SPM;
(6) detail kekurangan dana dalam DIPA yang dicantumkan pada SPM;
(7) detail ketidaksesuaian tagihan dengan perjanjian/kontrak atau perubahan data pegawai yang telah disampaikan ke
KPPN;
(8) detail ketidaksesuaian persyaratan pencairan dana; atau
(9) detail ketidaksesuaian nilai potongan pajak yang tercantum dalam SPM;
- 157 -

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang Kertas Kerja Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 158 -

2.2.2.7 Dokumen Sumber Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar

Dokumen Sumber Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Dokumen Sumber Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar (SPM)


No Jenis Dokumen Sumber*) Keterangan

Alasan Kesalahan SPM : ….


SPM nomor …. tanggal ….
1.
Memuat keterangan
2. SPM nomor …. tanggal ….
ringkas yang
3. SPM nomor …. tanggal …. berkaitan dengan
bahan analisis
… Kesalahan SPM
4.
dst.
5.

Alasan Kesalahan SPM : ….


SPM nomor …. tanggal ….
1.
Memuat keterangan
SPM nomor …. tanggal ….
2. ringkas yang
SPM nomor …. tanggal …. berkaitan dengan
3.
bahan analisis

4. Kesalahan SPM
dst.
5.

Alasan Kesalahan SPM : ….

dst.

B. Ringkasan
Ringkasan memuat ringkasan singkat tentang bahan Analisis Kesalahan
Surat Perintah Membayar. Termasuk detail rincian penyebab terjadinya
Kesalahan Surat Perintah Membayar.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
- 159 -

*) Dokumen paling sedikit terdiri dari Surat Perintah Membayar beserta dokumen
pendukung SPM

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan dokumen sumber yang diupload dan
dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 160 -

2.2.2.8 Laporan Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar

Laporan Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar (SPM) paling sedikit


memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan, latar belakang
Kesalahan SPM yang terjadi pada Satker bersangkutan pada periode
tertentu, dan dasar hukum atau regulasi yang dapat dipedomani sebagai
alasan Kesalahan SPM.

B. DATA KESALAHAN SURAT PERINTAH MEMBAYAR


Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam Kertas Kerja
Analisis Kesalahan SPM dan/atau Dokumen Sumber Analisis Kesalahan
SPM.

C. ANALISIS KESALAHAN SURAT PERINTAH MEMBAYAR


Memuat paling sedikit Analisis Kesalahan SPM yang telah dijabarkan pada
Kertas Kerja Analisis Kesalahan SPM dan/atau Dokumen Sumber Analisis
Kesalahan SPM dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis Kesalahan SPM berdasarkan Jenis SPM;
2. Analisis Kesalahan SPM berdasarkan Jenis Belanja pada SPM;
3. Analisis Kesalahan SPM berdasarkan Sumber Dana pada SPM;
4. Analisis Kesalahan SPM berdasarkan Bagan Akun Standar pada SPM;
5. Analisis Kesalahan SPM berdasarkan perhitungan pembayaran pada
SPM;
6. Analisis Kesalahan SPM berdasarkan alasan Kesalahan SPM tertentu
pada satu periode;
7. Analisis Rasio Frekuensi Kesalahan SPM dibandingkan tahun
anggaran yang lalu;
8. Analisis Rasio Frekuensi Kesalahan SPM pada periode tertentu selama
tahun anggaran berjalan.
Selain analisis diatas, Pejabat Fungsional yang ditunjuk sebagai PPSPM
dapat melakukan analisis lainnya yang berkaitan dengan Kesalahan SPM.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil Analisis Kesalahan Surat
Perintah Membayar.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
- 161 -

Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai


berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 162 -

2.2.2.9 Laporan Evaluasi Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar

Laporan Evaluasi Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Evaluasi Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar (SPM) paling


sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan, latar belakang
Kesalahan SPM yang terjadi pada Satker bersangkutan pada periode
tertentu, dan dasar hukum atau regulasi yang dapat dipedomani sebagai
alasan Kesalahan SPM.

B. DATA ANALISIS
Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam Kertas Kerja
Analisis Kesalahan SPM, Dokumen Sumber Analisis Kesalahan SPM,
dan/atau Laporan Analisis Kesalahan SPM.

C. HASIL ANALISIS
Memuat paling sedikit hasil analisis yang telah dituangkan dalam Laporan
Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar.

D. EVALUASI/TINDAK LANJUT
Memuat paling sedikit evaluasi dan tindak lanjut yang telah dilakukan
oleh Pejabat Fungsional dalam hal terjadinya Kesalahan SPM.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan evaluasi yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 163 -

2.2.2.10 Rekomendasi Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar

Rekomendasi Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar (SPM) paling


sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan, latar belakang
Kesalahan SPM yang terjadi pada Satker bersangkutan pada periode
tertentu, dan dasar hukum atau regulasi yang dapat dipedomani sebagai
alasan Kesalahan SPM.

B. HASIL ANALISIS
Memuat paling sedikit hasil analisis yang telah dituangkan dalam Laporan
Analisis Kesalahan Surat Perintah Membayar.

C. EVALUASI/TINDAK LANJUT
Memuat paling sedikit evaluasi dan tindak lanjut yang telah dilakukan
oleh Pejabat Fungsional dalam hal terjadinya Kesalahan SPM yang telah
dituangkan dalam Laporan Evaluasi Kesalahan Surat Perintah Membayar

D. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit hasil rekomendasi yang dapat disampaikan oleh
Pejabat Fungsional terkait Analis Kesalahan SPM.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan rekomendasi yang diupload dan
dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 164 -

2.2.2.11 Kertas Kerja Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana

Kertas Kerja Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan … Tahun …
Disusun oleh :…..*)

A. DAFTAR INFORMASI RETUR SURAT PERINTAH PENCAIRAN DANA (SP2D)


Total SPM Total Total Retur Total Retur
Total SP2D Total Nilai Retur
Periode yang Pemberitahuan SP2D yang SP2D yang
yang terbit SP2D
diterbitkan Retur SP2D selesai proses belum diproses

(b) (c) (d) (e) (f) (g)


(a)

(Tahun Anggaran
Yang Lalu)
20xx

(Tahun Berjalan)
20xx
s/d bulan ….

B. KERTAS KERJA ANALISIS


- 165 -

Jumlah
Nomor dan Jenis Sumber Bagan Akun Penerima Nilai Retur Keterangan Retur
Nomor Rekening
Tanggal SP2D SPM Dana Standar Pembayaran SP2D SP2D
yang Retur

(b) (c) (d) (e) (f) (g) (h) (i)


(a)

1.

2.

3.

Dst.

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT RETUR SURAT PERINTAH PENCAIRAN DANA


Informasi lainnya terkait Retur SP2D paling sedikit memuat informasi:
1) detail kesalahan nama bank;
2) detail kesalahan nomor rekening;
3) detail kesalahan nama pemilik rekening;
atau informasi lainnya yang terkait keterangan dan perbaikan retur SP2D.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang Kertas Kerja Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana.
- 166 -

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 167 -

2.2.2.12 Dokumen Sumber Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana

Dokumen Sumber Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Dokumen Sumber Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D)


Status Proses Keterangan
No Jenis Dokumen Sumber*)
Retur SP2D
Keterangan Retur SP2D : ….
Surat Pemberitahuan Retur
1.
SP2D nomor …. tanggal …..
1. SPM nomor …. tanggal ….
2. SP2D nomor …. tanggal ….
Surat Pemberitahuan Retur Memuat
2.
SP2D nomor …. tanggal ….. keterangan
3. SPM nomor …. tanggal …. ringkas yang
4. SP2D nomor …. tanggal …. berkaitan dengan
Surat Pemberitahuan Retur bahan analisis
3.
SP2D nomor …. tanggal ….. Retur SP2D
5. SPM nomor …. tanggal ….
6. SP2D nomor …. tanggal ….

4.
dst.
5.

Keterangan Retur SP2D : ….


Surat Pemberitahuan Retur
1.
SP2D nomor …. tanggal …..
7. SPM nomor …. tanggal ….
8. SP2D nomor …. tanggal ….
Surat Pemberitahuan Retur Memuat
2.
SP2D nomor …. tanggal ….. keterangan
9. SPM nomor …. tanggal …. ringkas yang
10. SP2D nomor …. tanggal …. berkaitan dengan
Surat Pemberitahuan Retur bahan analisis
3.
SP2D nomor …. tanggal ….. Retur SP2D
11. SPM nomor …. tanggal ….
12. SP2D nomor …. tanggal ….

4.
dst.
5.
- 168 -

Keterangan Retur SP2D : ….

dst.

B. Ringkasan
Ringkasan memuat ringkasan singkat tentang bahan Analisis Retur Surat
Perintah Pencairan Dana. Termasuk detail rincian penyebab terjadinya Retur
Surat Perintah Pencairan Dana.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

*) Dokumen paling sedikit terdiri dari SP2D Retur, SPM Retur, dan Surat Kepala
KPPN hal Pemberitahuan Retur SP2D.

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan dokumen sumber yang diupload dan
dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 169 -

2.2.2.13 Laporan Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana

Laporan Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) paling sedikit
memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan, latar belakang Retur
SP2D yang terjadi pada Satker bersangkutan pada periode tertentu, dan
dasar hukum atau regulasi yang dapat dipedomani sebagai alasan Retur
SP2D.

B. DATA RETUR SURAT PERINTAH PENCAIRAN DANA


Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam Kertas Kerja
Analisis Retur SP2D dan/atau Dokumen Sumber Analisis Retur SP2D.

C. ANALISIS RETUR SURAT PERINTAH PENCAIRAN DANA


Memuat paling sedikit Analisis Retur SP2D yang telah dijabarkan pada
Kertas Kerja Analisis Retur SP2D dan/atau Dokumen Sumber Analisis
Retur SP2D dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis Retur SP2D berdasarkan Jenis SPM;
2. Analisis Retur SP2D berdasarkan Sumber Dana pada SPM;
3. Analisis Retur SP2D berdasarkan Bagan Akun Standar pada SPM;
4. Analisis Retur SP2D berdasarkan Penerima Pembayaran pada SPM;
5. Analisis Retur SP2D berdasarkan keterangan Retur SP2D tertentu
pada satu periode;
6. Analisis Rasio Frekuensi Retur SP2D dibandingkan tahun anggaran
yang lalu;
7. Analisis Rasio Frekuensi Retur SP2D pada periode tertentu selama
tahun anggaran berjalan;
8. Analisis Rasio Proses Perbaikan Retur yang diselesaikan tepat waktu
selama tahun anggaran berjalan;
Selain analisis diatas, Pejabat Fungsional yang ditunjuk sebagai PPSPM
dapat melakukan analisis lainnya yang berkaitan dengan Retur SP2D.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil Analisis Retur Surat Perintah
Pencairan Dana.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
- 170 -

Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai


berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 171 -

2.2.2.14 Laporan Evaluasi Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana

Laporan Evaluasi Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan …. Tanggal ….

Laporan Evaluasi Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) paling
sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan, latar belakang Retur
SP2D yang terjadi pada Satker bersangkutan pada periode tertentu, dan
dasar hukum atau regulasi yang dapat dipedomani sebagai alasan Retur
SP2D.

B. DATA ANALISIS
Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam Kertas Kerja
Analisis Retur SP2D, Dokumen Sumber Analisis Retur SP2D, dan/atau
Laporan Analisis Retur SP2D.

C. HASIL ANALISIS
Memuat paling sedikit hasil analisis yang telah dituangkan dalam Laporan
Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana.

D. EVALUASI/TINDAK LANJUT
Memuat paling sedikit evaluasi dan tindak lanjut yang telah dilakukan
oleh Pejabat Fungsional dalam hal terjadinya Retur SP2D.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan evaluasi yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 172 -

2.2.2.15 Rekomendasi Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana

Rekomendasi Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D)


paling sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan, latar belakang Retur
SP2D yang terjadi pada Satker bersangkutan pada periode tertentu, dan
dasar hukum atau regulasi yang dapat dipedomani sebagai alasan Retur
SP2D.

B. HASIL ANALISIS
Memuat paling sedikit hasil analisis yang telah dituangkan dalam Laporan
Analisis Retur Surat Perintah Pencairan Dana.

C. EVALUASI/TINDAK LANJUT
Memuat paling sedikit evaluasi dan tindak lanjut yang telah dilakukan
oleh Pejabat Fungsional dalam hal terjadinya Retur SP2D yang telah
dituangkan dalam Laporan Evaluasi Retur Surat Perintah Pencairan Dana

D. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit hasil rekomendasi yang dapat disampaikan oleh
Pejabat Fungsional terkait Analis Retur SP2D.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan rekomendasi yang diupload dan
dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 173 -

2.2.2.16 Kertas Kerja Revolving Uang Persediaan

Kertas Kerja Revolving Uang Persediaan


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan … Tahun …
Disusun oleh :…..*)

A. DAFTAR INFORMASI REVOLVING UANG PERSEDIAAN (UP)


Total
Total UP Sumber Total Pengajuan Realisasi
Periode Pengajuan Sisa Pagu Total Pagu
yang dikelola Dana Revolving UP Belanja
Tambahan UP

(b) (c) (d) (e) (f) (g) (h)


(a)

(Tahun
Anggaran Yang
Lalu)
20xx

(Tahun
Berjalan)
20xx
- 174 -

s/d bulan ….

B. KERTAS KERJA ANALISIS REVOLVING UANG PERSEDIAAN (UP)


Nomor dan
Jenis SPM Sumber Nilai SPM Pengajuan GUP Pengajuan GUP
Nomor Tanggal SPM Bagan Akun Standar
(Tunai/KKP) Dana UP/GUP/TUP Tepat Waktu Terlambat
UP/GUP/TUP

(b) (c) (d) (e) (f) (g) (h)


(a)

1.

2.

3.

Dst.

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT REVOLVING UANG PERSEDIAAN


Informasi lainnya terkait Revolving UP paling sedikit memuat informasi:
(1) detail frekuensi pengajuan Revolving UP;
(2) detail keterlambatan pengajuan Revolving UP;
(3) detail permasalahan dalam pengajuan Revolving UP;
(4) persentase realisasi belanja tahun anggaran yang lalu;
(5) total pagu belanja tahun berjalan;
(6) sisa pagu belanja tahun berjalan;
(7) realisasi belanja tahun berjalan;
- 175 -

(8) Realisasi belanja tahun berjalan melalui mekanisme UP;


atau informasi lainnya yang terkait pengelolaan Revolving UP.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang Kertas Kerja Analisis Revolving Uang Persediaan.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 176 -

2.2.2.17 Dokumen Sumber Analisis Revolving Uang Persediaan

Dokumen Sumber Analisis Revolving Uang Persediaan


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Dokumen Sumber Analisis Revolving Uang Persediaan (UP)


Jenis Uang
Jenis Dokumen Sumber Keterangan
No Persediaan
Sumber*) Dana
(Tunai/KKP)
1. SPM Uang
Persediaan nomor ….
tanggal ….

2. SPM Revolving Uang Memuat


Persediaan nomor …. keterangan
ringkas yang
tanggal ….
berkaitan
13. dengan bahan
analisis
3. SPM Revolving Uang Revolving UP
Persediaan nomor ….
tanggal ….

14.

4.
dst.
5.

B. Ringkasan
Ringkasan memuat ringkasan singkat tentang bahan Analisis Revolving
Uang Persediaan. Termasuk detail rincian permasalahan pengajuan
Revolving Uang Persediaan.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

*) Dokumen paling sedikit terdiri dari SPM Revolving Uang Persediaan, SP2D
Revolving Uang Persediaan, dan Surat Pemberitahuan Pengajuan Revolving UP
dari Kepala KPPN (apabila ada).
- 177 -

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan dokumen sumber yang diupload dan
dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 178 -

2.2.2.18 Laporan Analisis Revolving Uang Persediaan

Laporan Analisis Revolving Uang Persediaan


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Revolving Uang Persediaan (UP) paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan, pengelolaan Uang
Persediaan, dan latar belakang penyusunan Laporan Analisis Revolving UP
Satker pada periode tertentu.

B. DATA REVOLVING UANG PERSEDIAAN


Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam Kertas Kerja
Analisis Revolving UP dan/atau Dokumen Sumber Analisis Revolving UP.

C. ANALISIS REVOLVING UANG PERSEDIAAN


Memuat paling sedikit Analisis Revolving UP yang telah dijabarkan pada
Kertas Kerja Analisis Revolving UP dan/atau Dokumen Sumber Analisis
Revolving UP dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis Revolving UP berdasarkan Jenis Uang Persediaan;
2. Analisis Revolving UP berdasarkan Sumber Dana pada Uang
Persediaan;
3. Analisis Revolving UP berdasarkan Bagan Akun Standar pada
Revolving Uang Persediaan;
4. Analisis Revolving UP berdasarkan pengelolaan saldo Uang
Persediaan;
5. Analisis Revolving UP berdasarkan keterlambatan pengajuan
Revolving UP;
6. Analisis Rasio Frekuensi Revolving UP dibandingkan tahun anggaran
yang lalu;
7. Analisis Rasio Frekuensi Revolving UP pada periode tertentu selama
tahun anggaran berjalan;
8. Analisis Rasio Realisasi Belanja melalui mekanisme Revolving UP;
9. Analisis Rasio Pengajuan SPM Revolving UP ke KPPN secara tepat
waktu;
Selain analisis diatas, Pejabat Fungsional yang ditunjuk sebagai PPSPM
dapat melakukan analisis lainnya yang berkaitan dengan Revolving UP.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil Analisis Revolving Uang
Persediaan.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 179 -

2.2.2.19 Laporan Evaluasi Analisis Revolving Uang Persediaan

Laporan Evaluasi Analisis Revolving Uang Persediaan


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Evaluasi Analisis Revolving Uang Persediaan (UP) paling sedikit memuat:
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan, pengelolaan Uang
Persediaan, dan latar belakang penyusunan Laporan Evaluasi Analisis
Revolving UP Satker pada periode tertentu.

B. DATA ANALISIS
Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam Kertas Kerja
Analisis Revolving UP, Dokumen Sumber Analisis Revolving UP, dan/atau
Laporan Analisis Revolving UP.

C. HASIL ANALISIS
Memuat paling sedikit hasil analisis yang telah dituangkan dalam Laporan
Analisis Revolving Uang Persediaan.

D. EVALUASI/TINDAK LANJUT
Memuat paling sedikit evaluasi dan tindak lanjut yang telah dilakukan
oleh Pejabat Fungsional terkait analisis Revolving UP.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan evaluasi yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 180 -

2.2.2.20 Rekomendasi Analisis Revolving Uang Persediaan

Rekomendasi Analisis Revolving Uang Persediaan


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi Analisis Revolving Uang Persediaan (UP) paling sedikit


memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan, pengelolaan Uang
Persediaan, dan latar belakang penyusunan Laporan Rekomendasi
Analisis Revolving UP Satker pada periode tertentu.

B. HASIL ANALISIS
Memuat paling sedikit hasil analisis yang telah dituangkan dalam Laporan
Analisis Revolving Uang Persediaan.

C. EVALUASI/TINDAK LANJUT
Memuat paling sedikit evaluasi dan tindak lanjut yang telah dilakukan
oleh Pejabat Fungsional terkait Analisis Revolving UP yang telah
dituangkan dalam Laporan Evaluasi Revolving Uang Persediaan

D. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit hasil rekomendasi yang dapat disampaikan oleh
Pejabat Fungsional terkait Analis Revolving UP.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan rekomendasi yang diupload dan
dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 181 -

2.3 SUB UNSUR KEBENDAHARAAN

2.3.1 PRANATA KEUANGAN APBN YANG DIBERIKAN TUGAS BENDAHARA PENGELUARAN

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

1. Dokumen sesuai output, meliputi :


1 menerima dan Proses melaksanakan administrasi terkait penerimaan
b. Dokumen kredit rekening pada bank,
menyimpan uang dan penyimpanan uang persediaan Cek
cek, atau dokumen lain yang
persediaan;
disetarakan;
c. Rekening Koran;
d. Dokumen lembar pengujian atas tagihan
2 melaksanakan Proses melaksanakan pengujian dan pemeriksaan atas
yang diterima, yang paling sedikit
pengujian tagihan yang perintah pembayaran yang akan dibayarkan melalui
meliputi:
akan dibayarkan uang persediaan, meliputi :
1) Kelengkapan perintah pembayaran
melalui uang persediaan
a. Meneliti kelengkapan perintah pembayaran yang yang diterbitkan oleh PPK;
diterbitkan oelh PPK;
b. Pemeriksaan kebenaran atas hak tagih, meliputi : Lembar Pengujian Tagihan 2) Kebenaran atas hak tagih yang
c. Pemeriksanaan kesesuaian pencapaian keluaran terdiri dari pihak yang menerima
antara spesifikasi teknis yang disebutkan dalam
dokumen perjajian/kontrak; dan pembayaran; nilai tagihan yang
d. Pemeriksaan dan pengujian ketepatan penggunaan harus dibayar; jadwal waktu
kode mata anggaran pengeluaran (akun 6 digit).
pembayaran; dan ketersediaan dana
yang bersangkutan;
3) Kesesuaian pencapaian keluaran
antara spesifikasi teknis yang
3 melaksanakan Proses melaksanakan pembayaran yang dananya berasal disebutkan dalam penerimaan
pembayaran yang dari uang persediaan berdasarkan perintah Kuasa barang/jasa dan spesifikasi teknins
Kuitansi
dananya berasal dari Pengguna Anggaran yang disebutkan dalam dokumen
uang persediaan perjanjian/kontrak;
berdasarkan perintah
- 182 -

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

Kuasa Pengguna 4) Ketepatan penggunaan kode mata


Anggaran anggaran pengeluaran (akun 6 digit)
e. Dokumen lembar penolakan atas tagihan
yang diterima jika tidak sesuai dengan

4 menolak perintah Proses pemeriksaan dan penolakan perintah prasyarat pembayaran;

pembayaran apabila pembayaran apabila tagihan tidak memenuhi f. Dokumen Bukti Potong/Pungut atas

tagihan tidak memenuhi persyaratan untuk dibayarkan Lembar Penolakan Tagihan penerimaan negara yang berasal dari

persyaratan untuk pembayaran yang dilakukan atas

dibayarkan kewajiban kepada Negara;


g. Dokumen Bukti Setor atas
5 melaksanakan Proses pemotongan / pemungutan dari pembayaran yang pemotongan/pemungutan kewajiban
pemotongan/pemungut dilakukan atas kewajiban kepada Negara kepada Negara;
an dari pembayaran Bukti Potong/Pungut h. Daftar Buku pada Pembukuan
yang dilakukannya atas Bendahara, meliputi :
kewajiban kepada; 1) Buku Kas Umum;
2) Buku Pembantu; dan
Negara
3) Buku Pengawasan MAK
6 menyetorkan Proses melaksanakan penyetoran atas pemotongan / i. Dokumen Laporan Saldo Rekening yang
pemotongan/pemungut pemungutan kewajiban kepada Negara ke Rekening Kas dikelola oleh Bendahara Pengeluaran;
Bukti Setor
an kewajiban kepada Umum Negara. j. Laporan Pertanggungjawaban Bendahara
Negara ke Rekening Kas Pengeluaran beserta lampirannya;
Umum Negara 2. Dokumen lainnya, meliputi :
a. Bukti penugasan/disposisi/routing
7 menatausahakan Proses penatausahaan atas transaksi uang persediaan slip/rencana kerja atau dokumen yang
transaksi uang Daftar Rincian Permintaan disetarakan dengan dokumen
persediaan Pembayaran penugasan; dan/atau
- 183 -

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

b. Lembar kerja yang sudah disahkan oleh


8 menyelenggarakan Proses pembukuan transaksi uang persediaan
pimpinan atau pejabat lain yang ditunjuk
pembukuan transaksi Pembukuan
uang persediaan

9 mengelola rekening Proses administrasi dan pengolahan data atas rekening


tempat penyimpanan tempat penyimpanan uang persediaan Laporan Saldo Rekening
uang persediaan

10 menyampaikan laporan Proses administrasi dan penyampaian laporan


pertanggungjawaban pertanggungjawaban bendahara kepada Badan
bendahara kepada Pemeriksa Keuangan dan Kuasa Bendahara Umum Laporan
Badan Pemeriksa Negara Pertanggungjawaban
Keuangan dan Kuasa Bendahara
Bendahara Umum
Negara
- 184 -

Ketentuan Penilaian :

a. Pranata Keuangan APBN yang diberikan tugas Bendahara Pengeluaran,


wajib mengunggah Surat Keputusan Penunjukan sebagai Bendahara
Pengeluaran yang masih berlaku;
b. Pranata Keuangan APBN yang melaksanakan tugas sebagai Bendahara
Pengeluaran, diberikan Angka Kredit Paket sesuai dengan masing-masing
jenjang jabatan sekurang-kurangnya sebagai berikut:
No Jenjang Jabatan Fungsional Angka Kredit

Pranata Keuangan APBN Terampil 5


1

Pranata Keuangan APBN Mahir 12,5


2

Pranata Keuangan APBN Penyelia 25


3

c. Dalam hal Pranata Keuangan APBN ditugaskan menjadi Pejabat Pembuat


Komitmen/Pejabat Penandatangan SPM/Bendahara
Pengeluaran/Bendahara Penerimaan/Bendahara Pengeluaran Pembantu
pada lebih dari 1 (satu) satuan kerja, Angka Kredit Paket hanya diberikan 1
(satu) kali.
- 185 -

2.3.2 TUGAS ANALISIS BENDAHARA PENGELUARAN

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

Menginventarisasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen Pranata


dokumen analisis dan penyajian bahan dan data analisis inventarisasi analisis Keuangan
1. 0,004 Dokumen 2.3.2.1
realisasi belanja realisasi belanja realisasi belanja APBN
Terampil

Menyusun kertas kerja Proses pengolahan data untuk Kertas Kerja analisis Pranata
analisis realisasi belanja menyusun kertas kerja analisis realisasi realisasi belanja Keuangan
2. 0,01
belanja APBN Dokumen 2.3.2.2

Mahir

Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Laporan analisis Pranata


realisasi belanja pemeriksaan untuk menganalisis realisasi belanja Keuangan
3. 0,02 Dokumen 2.3.2.3
realisasi belanja APBN
Penyelia

Menginventarisasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen Pranata


dokumen analisis dan penyajian bahan dan data analisis inventarisasi analisis Keuangan
4. 0,004 Dokumen 2.3.2.4
capaian output capaian output capaian output APBN
Terampil

Menyusun kertas kerja Proses pengolahan data untuk Kertas Kerja analisis Pranata
analisis capaian output menyusun kertas kerja analisis capaian capaian output Keuangan
5. 0,01 Dokumen 2.3.2.5
output .APBN
Mahir
- 186 -

Pelaksana
No Kegiatan Deskripsi Output Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
Tugas

Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Laporan analisis Pranata


capaian output pemeriksaan untuk menganalisis capaian output Keuangan
6. 0,02 Dokumen 2.3.2.6
capaian output APBN
Penyelia

Menginventarisasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen Pranata


dokumen analisis dan penyajian bahan dan data analisis inventarisasi analisis Keuangan
7. 0,004 Dokumen 2.3.2.7
pengembalian belanja pengembalian belanja pengembalian APBN
belanja Terampil

Menyusun kertas kerja Proses pengolahan data untuk Kertas kerja analisis Pranata
analisis pengembalian menyusun kertas kerja analisis pengembalian Keuangan
8. 0,01 Dokumen 2.3.2.8
belanja pengembalian belanja belanja APBN
Mahir

Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Laporan analisis Pranata


pengembalian belanja pemeriksaan untuk menganalisis pengembalian Keuangan
9. 0,02 Dokumen 2.3.2.9
pengembalian belanja belanja APBN
Penyelia

Catatan :

Tugas sebagaimana yang disebutkan pada tabel 2.3.2 hanya dapat dilaksanakan oleh Pranata Keuangan APBN yang mendapatkan
tugas sebagai Bendahara Pengeluaran yang dibuktikan dengan Surat Keputusan Pengangkatan atau Penunjukan sebagai
Bendahara Pengeluaran oleh PA/KPA.
- 187 -

2.3.2.1 Dokumen Inventarisasi Analisis Realisasi Belanja

Dokumen Inventarisasi Analisis Realisasi Belanja


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Dokumen Inventarisasi Bahan Analisis Realisasi Belanja


No Jenis Dokumen *) Keterangan

Surat Perintah Membayar - Uang


1.
Persediaan
a. …
b. ….
c. dst.
Surat Perintah Membayar - Uang
2.
Persediaan (KKP) Memuat keterangan
a. …. ringkas yang
b. …. berkaitan dengan
c. dst. bahan analisis
Surat Perintah Membayar – Langsung realisasi belanja
3.
Bendahara
a. ….
b. ….
c. dst.

4.
dst.
5.

B. Ringkasan
Ringkasan memuat ringkasan singkat tentang bahan analisis realisasi
belanja. Termasuk kejadian-kejadian yang mempengaruhi laporan keuangan
dari dokumen yang disediakan.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Dokumen paling sedikit terdiri dari :
1. Surat Perintah Membayar – UP dan/atau TUP Tunai dan/atau KKP;
2. Surat Perintah Membayar – GUP Tunai dan/atau KKP;
3. Surat Perintah Membayar – GUP Nihil/PTUP Tunai dan/atau KKP;
4. Surat Perintah Membayar – Langsung Bendahara;
5. Surat Perintah Membayar – selain UP; dan/atau
6. Kuitansi.

Catatan penghitungan Angka Kredit:


- 188 -

Volume dihitung berdasarkan laporan dokumen inventarisasi yang


diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 189 -

2.3.2.2 Kertas Kerja Analisis Realisasi Belanja

Kertas Kerja Analisis Realisasi Belanja


Satuan Kerja …
Bulan … Tahun …
Disusun oleh :…..*)

A. DAFTAR BELANJA
No Belanja ….. Mekanisme Nominal

LS
1. Pegawai

LS
2. Barang

UP
3. Barang


4. …

dst. dst.
dst.
Total

B. KERTAS KERJA ANALISIS REALISASI BELANJA


Rasio Rasio
Anggaran per Total Pagu
No Uraian Nilai Realisasi Realisasi per Realisasi
Jenis Belanja Anggaran
Belanja terhadap
- 190 -

Total
Anggaran

(b) (c) (d) (e) (f) = (c)/(d) (g) = (c)/(e)


(a)
Belanja Pegawai
1.
Belanja Barang
2.
Belanja Modal
3.
……
4.
dst.
5.

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT REALISASI BELANJA


Informasi lainnya terkait realisasi belanja paling sedikit memuat informasi (1) realisasi belanja tahun anggaran yang lalu; (2)
jumlah realisasi yang belum di GUPkan

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja analisis realisasi belanja.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 191 -

2.3.2.3 Laporan Analisis Realisasi Belanja

Laporan Analisis Realisasi Belanja


Satuan Kerja …
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Realisasi Belanja paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis realisasi belanja pada satuan kerja.

B. DATA REALISASI
Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja
analisis realisasi belanja.

C. ANALISIS REALISASI BELANJA


Memuat paling sedikit analisis dari data realisasi yang telah dijabarkan
pada kertas kerja realisasi belanja dan data realisasi belanja dengan
rincian sebagai berikut :
1. Analisis Rasio Realisasi Belanja
2. Analisis Rasio Realisasi Belanja Total
3. Analisis Pertumbuhan Belanja
Selain analisis diatas, Bendahara dapat melakukan analisis lainnya yang
berkaitan dengan realisasi belanja.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis realisasi belanja.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 192 -

2.3.2.4 Dokumen Inventarisasi Analisis Capaian Output

Dokumen Inventarisasi Analisis Capaian Output


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Dokumen Inventarisasi Bahan Analisis Capaian Output


No Jenis Dokumen *) Keterangan

DIPA
1.
DIPA Revisi
2.
a. …
b. … Memuat keterangan
c. dst. ringkas yang
RKAKL berkaitan dengan
3.
a. … bahan analisis
b. … capaian output
c. dst.

4.
dst.
5.

B. Ringkasan
Ringkasan memuat ringkasan singkat tentang bahan analisis capaian
output. Termasuk kejadian-kejadian yang mempengaruhi laporan keuangan
dari dokumen yang disediakan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Dokumen paling sedikit terdiri dari :


1. DIPA;
2. DIPA Revisi;
3. RKAKL;
4. RKAKL-Revisi; dan/atau
5. Data Capaian Output.

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan dokumen inventarisasi yang
diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 193 -

2.3.2.5 Kertas Kerja Analisis Capaian Output

Kertas Kerja Analisis Capaian Outtput


Satuan Kerja …
Bulan … Tahun …
Disusun oleh :…..*)

A. ANGGARAN BELANJA DAN OUTPUT


No Belanja ….. Anggaran Output

… …
1. Pegawai

… …
2. Barang

… …
3. Modal

… …
4. …

dst. dst. dst.


dst.
… -
Total

B. KERTAS KERJA ANALISIS CAPAIAN OUTPUT


No Uraian Capaian Output Target Output Rasio Capaian terhadap Total Anggaran
- 194 -

(b) (c) (d) (e) = (c)/(d)


(a)
Belanja Pegawai
1.
Belanja Barang
2.
Belanja Modal
3.
……
4.
dst.
5.

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT REALISASI BELANJA


Informasi lainnya terkait realisasi belanja paling sedikit memuat informasi (1) capaian tahun anggaran yang lalu; (2) kendala
dalam pencapaian output.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja analisis capaian output.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 195 -

2.3.2.6 Laporan Analisis Capaian Output

Laporan Analisis Capaian Output


Satuan Kerja …
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Realisasi Belanja paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis capaian output pada satuan kerja.

B. DATA REALISASI
Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja
analisis capan output.

C. ANALISIS CAPAIN OUTPUT


Memuat paling sedikit analisis dari data capaian output yang telah
dijabarkan pada kertas kerja capain output dan data capaian output
dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis Rasio Capaian Output
2. Analisis Pertumbuhan Capaian Output
Selain analisis diatas, Bendahara dapat melakukan analisis lainnya yang
berkaitan dengan capaian output.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis capaian output.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 196 -

2.3.2.7 Dokumen Inventarisasi Pengembalian Belanja

Dokumen Inventarisasi Analisis Pengembalian Belanja


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Dokumen Inventarisasi Bahan Analisis Pengembalian Belanja


No Jenis Dokumen *) Keterangan

Surat Setoran Pengembalian Belanja


1.
a. …
b. …
c. …
Memuat keterangan
Surat Setoran Bukan Pajak
2. ringkas yang
(Pengembalian Belanja TAYL)
berkaitan dengan
a. …
bahan analisis
b. …
pengembalian
c. …
belanja

3.

4.
dst.
5.

B. Ringkasan
Ringkasan memuat ringkasan singkat tentang bahan analisis pengembalian
belanja. Termasuk kejadian-kejadian yang mempengaruhi laporan keuangan
dari dokumen yang disediakan.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Dokumen paling sedikit terdiri dari :


1. Surat Setoran Pengembalian Belanja
2. Surat Setoran Buka Pajak
3. SPM-Koreksi
4. Dokumen koreksi kuitansi
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan dokumen inventarisasi yang
diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 197 -

2.3.2.8 Kertas Kerja Analisis Pengembalian Belanja

Kertas Kerja Analisis Pengembalian Belanja


Satuan Kerja …
Bulan … Tahun …
Disusun oleh :…..*)

A. DOKUMEN PENGEMBALIAN BELANJA


Dokumen Pengembalian Total Pengembalian
No Jenis Belanja*) Total Belanja Belanja
Belanja
… … …
1. SSPB No….

… … …
2. SSPB No…

… … …
3. Potongan SPM No…

… … …
4. SSBP No..

dst. dst. dst. dst.


dst.
… …
Total

*) Jenis Belanja : Belanja Pegawai/Belanja Barang/Belanja Modal/lainnya

B. KERTAS KERJA ANALISIS CAPAIAN OUTPUT


- 198 -

Pengembalian Pengembalian
Total
Belanja Belanja TAYL Realisasi Rasio Pengembalian Belanja
No Uraian Pengembalian
Tahun Belanja Terhadap Realisasi Belanja
Belanja
Berjalan

(b) (c) (d) (e) = (c) + (d) (d) (e) = (c)/(d)


(a)
Belanja Pegawai
1.
Belanja Barang
2.
Belanja Modal
3.
……
4.
dst.
5.

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT REALISASI BELANJA


Informasi lainnya terkait realisasi belanja paling sedikit memuat informasi (1) Jumlah Pengembalian Belanja Tahun Anggaran
yang lalu ; (2) Penyebab pengembalian belanja.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja analisis pengembalian belanja.

Lampiran :
- 199 -

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 200 -

2.3.2.9 Laporan Analisis Pengembalian Belanja

Laporan Analisis Pengembalian Belanja


Satuan Kerja …
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Pengembalian Belanja paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis pengembalian belanja pada satuan kerja.

B. DATA PENGEMBALIAN BELANJA


Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja
analisis pengembalian belanja.

C. ANALISIS PENGEMBALIAN BELANJA BELANJA


Memuat paling sedikit analisis dari data pengembalian belanja yang telah
dijabarkan pada kertas kerja pengembalian belanja dan data
pengembalian belanja belanja dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis Rasio Pengembalian Belanja Tahun Anggaran Berjalan;
2. Analisis Rasio Pengembalian Belanja Tahun Anggaran yang Lalu;
3. Penyebab Pengembalian Belanja
Selain analisis diatas, Bendahara dapat melakukan analisis lainnya yang
berkaitan dengan pengembalian belanja.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis pengembalian belanja.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 201 -

2.3.3 PRANATA KEUANGAN APBN YANG DIBERIKAN TUGAS SEBAGAI BENDAHARA PENERIMAAN

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik

1. Dokumen sesuai output, meliputi :


1 menerima dan menyimpan Proses melaksanakan administrasi terkait Bukti Pungut/Potong
a. Dokumen Bukti Potong/Pungut atas
uang Pendapatan Negara menerima dan menyimpan uang pendapatan
penerimaan negara;
negara
b. Dokumen Bukti Setor atas
pemotongan/pemungutan kewajiban kepada
Negara;
2 menyetorkan uang Proses penyetoran uang Pendapatan Negara ke Bukti Setor c. Dokumen pelaksanaan konfirmasi
Pendapatan Negara ke rekening Kas Negara secara periodik sesuai penerimaan kepada Kuasa BUN di Daerah;
rekening Kas Negara secara ketentuan Peraturan Perundang-undangan d. Daftar Buku pada Pembukuan Bendahara,
periodik sesuai ketentuan meliputi :
Peraturan Perundang- 1) Buku Kas Umum;
undangan 2) Buku Pembantu; dan
3) Buku Pengawasan MAK
3 menatausahakan transaksi Proses penatausahaan transaksi uang Laporan Konfirmasi e. Dokumen Laporan Saldo Rekening yang
uang Pendapatan Negara di Pendapatan Negara di lingkungan dikelola oleh Bendahara Penerimaan;
lingkungan Kementerian/Lembaga/ Satuan Kerja f. Laporan Pertanggungjawaban Bendahara
Kementerian/Lembaga/ Penerimaan beserta lampirannya;
Satuan Kerja 2. Dokumen lainnya, meliputi :
a. Bukti penugasan/disposisi/routing
slip/rencana kerja atau dokumen yang
4 menyelenggarakan Proses pembukuan transaksi uang Pendapatan Pembukuan
disetarakan dengan dokumen penugasan;
pembukuan transaksi uang Negara
dan/atau
Pendapatan Negara
b. Lembar kerja yang sudah disahkan oleh
pimpinan atau pejabat lain yang ditunjuk
- 202 -

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik

5 mengelola rekening tempat Proses administrasi dan pengolahan data atas Laporan Saldo Rekening
penyimpanan uang rekening tempat penyimpanan uang
Pendapatan Negara Pendapatan Negara

6 menyampaikan laporan Proses administrasi dan penyampaian laporan Laporan


pertanggungjawaban pertanggungjawaban bendahara kepada Badan Pertanggungjawaban
bendahara kepada Badan Pemeriksa Keuangan dan Kuasa Bendahara Bendahara
Pemeriksa Keuangan dan Umum Negara
Kuasa Bendahara Umum
Negara
- 203 -

Ketentuan Penilaian :

a. Pranata Keuangan APBN yang diberikan tugas Bendahara Pengeluaran,


wajib mengunggah Surat Keputusan Penunjukan sebagai Bendahara
Penerimaan yang masih berlaku;
b. Pranata Keuangan APBN yang melaksanakan tugas sebagai Bendahara
Penerimaan, diberikan Angka Kredit Paket sesuai dengan masing-masing
jenjang jabatan sekurang-kurangnya sebagai berikut:
No Jenjang Jabatan Fungsional Angka Kredit

Pranata Keuangan APBN Terampil 5


1

Pranata Keuangan APBN Mahir 12,5


2

Pranata Keuangan APBN Penyelia 25


3

c. Dalam hal Pranata Keuangan APBN ditugaskan menjadi Pejabat Pembuat


Komitmen/Pejabat Penandatangan SPM/Bendahara
Pengeluaran/Bendahara Penerimaan/Bendahara Pengeluaran Pembantu
pada lebih dari 1 (satu) satuan kerja, Angka Kredit Paket hanya diberikan 1
(satu) kali.
- 204 -

2.3.4 TUGAS ANALISIS BENDAHARA PENERIMAAN

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

1. Menginventarisasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen


Pranata
dokumen analisis dan penyajian bahan dan data analisis inventarisasi analisis
Keuangan APBN 0,004 Dokumen 2.3.4.1
penentuan target penentuan target penerimaan penentuan target
Terampil
penerimaan penerimaan

2. Menyusun kertas kerja Proses pengolahan data untuk Kertas Kerja analisis Pranata
analisis penentuan menyusun kertas kerja analisis penentuan target Keuangan APBN 0,01 Dokumen 2.3.4.2
target penerimaan penentuan target penerimaan penerimaan Mahir

3. Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Laporan analisis Pranata


penentuan target pemeriksaan untuk menganalisis penentuan target Keuangan APBN 0,02 Dokumen 2.3.4.3
penerimaan penentuan target penerimaan penerimaan Penyelia

4. Menginventarisasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen Pranata


dokumen analisis dan penyajian bahan dan data analisis Inventarisasi analisis Keuangan APBN 0,004 Dokumen 2.3.4.4
realisasi penerimaan realisasi penerimaan realisasi penerimaan Terampil

5. Menyusun kertas kerja Proses pengolahan data untuk Kertas Kerja analisis Pranata
analisis realisasi menyusun kertas kerja analisis realisasi realisasi penerimaan Keuangan APBN 0,01 Dokumen 2.3.4.5
penerimaan penerimaan Mahir

6. Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Laporan analisis Pranata


realisasi penerimaan pemeriksaan untuk menganalisis realisasi penerimaan Keuangan APBN 0,02 Dokumen 2.3.4.6
realisasi penerimaan Penyelia
- 205 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

7. Menginventarisasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen


dokumen analisis dan penyajian bahan dan data analisis inventarisasi analisis
Pranata
kepatuhan penerimaan kepatuhan penerimaan dan penyetoran kepatuhan
Keuangan APBN 0,004 Dokumen 2.3.4.7
dan penyetoran penerimaan penerimaan dan
Terampil
penerimaan penyetoran
penerimaan

8. Menyusun kertas kerja Proses pengolahan data untuk Kertas Kerja analisis
analisis kepatuhan menyusun kertas kerja analisis kepatuhan Pranata
penerimaan dan kepatuhan penerimaan dan penyetoran penerimaan dan Keuangan APBN 0,01 Dokumen 2.3.4.8
penyetoran penerimaan penerimaan penyetoran Mahir
penerimaan

9. Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Laporan analisis


kepatuhan penerimaan pemeriksaan untuk menganalisis kepatuhan Pranata
dan penyetoran kepatuhan penerimaan dan penyetoran penerimaan dan Keuangan APBN 0,02 Dokumen 2.3.4.9
penerimaan penerimaan penyetoran Penyelia
penerimaan

10. Menginventarisasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen


Pranata
dokumen analisis dan penyajian bahan dan data analisis inventarisasi analisis
Keuangan APBN 0,004 Dokumen 2.3.4.10
ekstensifikasi/intensifik ekstensifikasi/intensifikasi penerimaan ekstensifikasi/intens
Terampil
asi penerimaan ifikasi penerimaan
- 206 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

11. Menyusun kertas kerja Proses pengolahan data untuk Kertas Kerja analisis
Pranata
analisis menyusun kertas kerja analisis ekstensifikasi/intens
Keuangan APBN 0,01 Dokumen 2.3.4.11
ekstensifikasi/intensifik ekstensifikasi/intensifikasi penerimaan ifikasi penerimaan
Mahir
asi penerimaan

12. Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Laporan analisis Pranata
ekstensifikasi/intensifik pemeriksaan untuk menganalisis ekstensifikasi/intens Keuangan APBN 0,02 Dokumen 2.3.4.12
asi penerimaan ekstensifikasi/intensifikasi penerimaan ifikasi penerimaan Penyelia

13. Menginventarisasi Proses pengumpulan, pengelompokkan Dokumen


Pranata
dokumen analisis dan penyajian bahan dan data analisis inventarisasi analisis
Keuangan APBN 0,004 Dokumen 2.3.4.13
pengembalian pengembalian pendapatan pengembalian
Terampil
pendapatan pendapatan

14. Menyusun kertas kerja Proses pengolahan data untuk Kertas Kerja analisis Pranata
analisis pengembalian menyusun kertas kerja analisis pengembalian Keuangan APBN 0,01 Dokumen 2.3.4.14
pendapatan pengembalian pendapatan pendapatan Mahir

15. Menyusun analisis Proses pengolahan data dan Laporan analisis Pranata
pengembalian pemeriksaan untuk menganalisis pengembalian Keuangan APBN 0,02 Dokumen 2.3.4.15
pendapatan pengembalian pendapatan pendapatan Penyelia

Catatan :

Tugas sebagaimana yang disebutkan pada tabel 2.3.4 hanya dapat dilaksanakan oleh Pranata Keuangan APBN yang mendapatkan
tugas sebagai Bendahara Penerimaan yang dibuktikan dengan Surat Keputusan Pengangkatan atau Penunjukan sebagai
Bendahara Penerimaan oleh PA/KPA.
- 207 -

2.3.4.1 Inventarisasi Dokumen Analisis Penentuan Target Penerimaan

Dokumen Inventarisasi Analisis Penentuan Target Penerimaan


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Dokumen Inventarisasi Bahan Analisis Penentuan Target Penerimaan


No Jenis Dokumen *) Keterangan

DIPA 3 Tahun Terakhir


1.
a. …
b. …
c. …
Data Capaian Penerimaan 3 tahun
2.
terakhir Memuat keterangan
a. … ringkas yang
b. … berkaitan dengan
c. dst. bahan analisis
Laporan penggunaan PNBP (khusus penentuan target
3.
untuk pengguna dana PNBP) peneriman
a. …
b. …
c. dst.

4.
dst.
5.

B. Ringkasan
Ringkasan memuat ringkasan singkat tentang bahan analisis penentuan
target penerimaan. Termasuk kejadian-kejadian yang mempengaruhi
laporan keuangan dari dokumen yang disediakan.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Dokumen paling sedikit terdiri dari :


1. DIPA 3 Tahun Terakhir;
2. Data Capaian Penerimaan 3 tahun terakhir

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan dokumentasi inventarisasi yang
diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 208 -

2.3.4.2 Kertas Kerja Analisis Penentuan Target Penerimaan

Kertas Kerja Analisis Penentuan Target Penerimaan


Satuan Kerja …
Bulan … Tahun …
Disusun oleh :…..*)

A. DOKUMEN PENENTUAN TARGET PENERIMAAN


No Dokumen Nomor Dokumen Target Penerimaan Realisasi Penerimaan

… … …
1. DIPA Tahun 201A

… … …
2. DIPA Tahun 201B

… … …
3. Penggunaan PNBP Tahun 201A

… … …
4. …

dst. dst. dst. dst.


dst.
… …
Total

B. KERTAS KERJA ANALISIS PENENTUAN TARGET PENERIMAAN


- 209 -

Target Penerimaan Realisasi Persentase


Persentase
No Uraian Penerimaan Realisasi Penggunaan PNBP
Penggunaan PNBP
Penerimaan

(b) (c) (d) (e) = (c) / (d) % (f) (e) = (c)/(d)


(a)
History
1.
Penerimaan
Tahun
201A

2.

3.
dst.
4.
C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT PENETAPAN TARGET PENERIMAAN
Informasi lainnya terkait penetapan target penerimaan paling sedikit memuat informasi (1) peningkatan atau penurunan
penerimaan 3 tahun terakhir ; (2) peningkatan penggunaan dana PNBP 3 tahun terakhir.
D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja analisis penetapan target penerimaan.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 210 -

2.3.4.3 Laporan Analisis Penentuan Target Penerimaan

Laporan Analisis Penentuan Target Penerimaan


Satuan Kerja …
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Penentuan Target Penerimaan paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis penentuan target penerimaan pada satuan kerja.

B. DATA PENENTUAN TARGET PENERIMAAN


Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja
analisis penentuan target penerimaan.

C. ANALISIS PENENTUAN TARGET PENERIMAAN


Memuat paling sedikit analisis dari data realisasi yang telah dijabarkan
pada kertas kerja penentuan target penerimaan dan data penentuan target
penerimaan dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis Rasio Target Penerimaan;
2. Analisis Rasio Realisasi Penerimaan;
3. Analisis Penggunaan Dana PNBP
Selain analisis diatas, Bendahara dapat melakukan analisis lainnya yang
berkaitan dengan penentuan target penerimaan.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis penentuan target
penerimaan.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 211 -

2.3.4.4 Dokumen analisis realisasi penerimaan

Dokumen Inventarisasi Analisis Realisasi Penerimaan


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Dokumen Inventarisasi Bahan Analisis Realisasi Penerimaan


No Jenis Dokumen *) Keterangan

Dokumen SSBP
1.
a. …
b. …
c. dst.
Dokumen SBS
2.
a. … Memuat keterangan
b. … ringkas yang
c. dst. berkaitan dengan
Dokumen Bukti Konfirmasi Penerimaan bahan analisis
3.
Negara realisasi peneriman
a. …
b. …
c. dst.

4.
dst.
5.

B. Ringkasan
Ringkasan memuat ringkasan singkat tentang bahan analisis realisasi
penerimaan. Termasuk kejadian-kejadian yang mempengaruhi laporan
keuangan dari dokumen yang disediakan.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Dokumen paling sedikit terdiri dari :


1. Rekapitulasi Dokumen SSBP;
2. Rekapitulasi Dokumen SBS;
3. Dokumen Bukti Konfirmasi Penerimaan.
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan dokumentasi inventarisasi yang
diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 212 -

2.3.4.5 Kertas Kerja Analisis Realisasi Penerimaan

Kertas Kerja Analisis Realisasi Penerimaan


Satuan Kerja …
Bulan … Tahun …
Disusun oleh :…..*)

A. REKAPITULASI DATA REALISASI


No Dokumen Jenis Penerimaan *) Nominal

1. SBS (penerimaan yang belum disetor ke


Kas Negara)

2. SSBP (penerimaan yang sudah disetor


ke Kas Negara)

3. Dokumen lain yang disetarakan dengan


SSBP

4.

dst. dst.
dst.
Total

*) diisi dengan nama penerimaan fungsional pada satuan kerja


- 213 -

B. KERTAS KERJA ANALISIS REALISASI PENERIMAAN


Rasio Realisasi
Akun
No Nama Penerimaan Nilai Penerimaan Target Penerimaan terhadap Total
Penerimaan
Anggaran

(b) (c) (d) (e) (f) = (d)/(e)


(a)

1.

2.

3.
……
4.
dst.
5.

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT REALISASI BELANJA


Informasi lainnya terkait realisasi belanja paling sedikit memuat informasi (1) realisasi penerimaan tahun anggaran
yang lalu; (2) jumlah penerimaan yang belum di setorkan ke kas Negara; (3)jumlah penerimaan yang masih berada
pada petugas yang bertugas menerima penerimaan negara.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja analisis realisasi penerimaan.
- 214 -

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 215 -

2.3.4.6 Laporan analisis realisasi penerimaan

Laporan Analisis Realisasi Penerimaan


Satuan Kerja …
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Realisasi Penerimaan paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis relisasi penerimaan pada satuan kerja.

B. DATA REALISASI PENERIMAAN


Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja
analisis realisasi penerimaan.

C. ANALISIS REALISASI PENERIMAAN


Memuat paling sedikit analisis dari data realisasi yang telah dijabarkan
pada kertas kerja realiasi penerimaan dan data realisasi penerimaan
dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis Rasio Realisasi Penerimaan;
2. Analisis Rasio Realisasi Penerimaan Total;
3. Analisis Pertumbuhan Penerimaan.
Selain analisis diatas, Bendahara dapat melakukan analisis lainnya yang
berkaitan dengan realisasi penerimaan.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis realisasi penerimaan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 216 -

2.3.4.7 Dokumen analisis kepatuhan penerimaan dan penyetoran


penerimaan

Dokumen Inventarisasi Analisis Kepatuhan


Penerimaan dan Penyetoran Penerimaan
Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Dokumen Inventarisasi Bahan Analisis Kepatuhan Penerimaan dan


Penyetoran Penerimaan
No Jenis Dokumen *) Keterangan

Dokumen SSBP
1.
a. …
b. …
c. dst.
Dokumen Bukti Setor ke Kas Negara
2.
a. …
b. … Memuat keterangan
c. dst. ringkas yang
Dokumen SBS berkaitan dengan
3.
a. … bahan analisis
b. … kepatuhan
c. dst. penerimaan dan
Dokumen Bukti Konfirmasi Penerimaan penyetoran
4.
Negara
d. …
e. …
f. dst.

5.
dst.
6.

B. Ringkasan
Ringkasan memuat ringkasan singkat tentang bahan analisis kepatuhan
penerimaan dan penyetoran penerimaan. Termasuk kejadian-kejadian yang
mempengaruhi laporan keuangan dari dokumen yang disediakan.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Dokumen paling sedikit terdiri dari :


- 217 -

1. Rekapitulasi Dokumen SSBP;


2. Rekapitulasi Dokumen Bukti Setor ke Kas Negara;
3. Rekapitulasi Dokumen SBS
4. Dokumen Bukti Konfirmasi Penerimaan.
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan dokumentasi inventarisasi yang
diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 218 -

2.3.4.8 Kertas Kerja analisis kepatuhan penerimaan dan penyetoran penerimaan

Kertas Kerja Analisis Kepatuhan Penerimaan dan Penyetoran Penerimaan


Satuan Kerja …
Bulan … Tahun …
Disusun oleh :…..*)

A. REKAPITULASI DATA PENERIMAAN DAN PENYETORAN PENERIMAAN


No Dokumen Nominal Keterangan

1. Penerimaan yang tepat waktu disetor ke


Kas Negara

2. Penerimaan yang terlambat disetor ke


Kas Negara

3. Penerimaan yang belu disetor ke Kas


Negara

4. Penerimaan yang memerlukan


dispensasi untuk penyetoran ke Kas
Negara
dst. dst. dst.
dst.

B. KERTAS KERJA ANALISIS KEPATUHAN PENERIMAAN DAN PENYETORAN PENERIMAAN


- 219 -

Rasio Realisasi
Status Rasio Realisasi
No Nilai Penerimaan Target Penerimaan Total Realisasi terhadap Total
Penerimaan terhadap Realisasi
Anggaran

(b) (d) (c) (d) = (c)/(d)


(a)
Penerimaan
1.
yang tepat
waktu disetor
ke Kas Negara
Penerimaan
2.
yang
terlambat
disetor ke Kas
Negara
Penerimaan
3.
yang belu
disetor ke Kas
Negara
Penerimaan
4.
yang belum
diterima
Bendahara
atau petugas
yang bertugas
- 220 -

menerima
penerimaan
negara
dst.
5.

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT KEPATUHAN PENERIMAAN DAN PENYETORAN PENERIMAAN


Informasi lainnya terkait realisasi belanja paling sedikit memuat informasi (1) Jenis Penerimaan; (2) Penerimaan yang
terlambat disetor tahun sebelumnya.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja analisis kepatuhan penerimaan dan penyetoran.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 221 -

2.3.4.9 Laporan analisis kepatuhan penerimaan dan penyetoran


penerimaan

Laporan Analisis Kepatuhan Penerimaan dan Penyetoran Penerimaan


Satuan Kerja …
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Kepatuhan Penerimaan dan Penyetoran Penerimaan paling


sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis kepatuhan penerimaan dan penyetoran peneriman
pada satuan kerja.

B. DATA PENERIMAAN DAN PENYETORAN PENERIMAAN


Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja
analisis kepatuhan penerimaan dan penyetoran penerimaan.

C. ANALISIS KEPATUHAN PENERIMAAN DAN PENYETORAN PENERIMAAN


Memuat paling sedikit analisis dari data penerimaan dan penyetoran
penerimaan yang telah dijabarkan pada kertas kerja kepatuhan
penerimaan dan penyetoran penerimaan dan dan data kepatuhan
penerimaan dan penyetoran penerimaan dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis Rasio Kepatuhan Penyetoran terhadap Total Penerimaan;
2. Analisis Rasio Realisasi Penerimaan Total; dan
3. Analisis Pertumbuhan Penerimaan.
Selain analisis diatas, Bendahara dapat melakukan analisis lainnya yang
berkaitan dengan kepatuhan peneriman dan penyetoran penerimaan.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis kepatuhan penerimaan
dan penyetoran penerimaan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 222 -

2.3.4.10 Dokumen analisis ekstensifikasi/intensifikasi penerimaan

Dokumen Inventarisasi Analisis Ekstensikasi/Intensifikasi Penerimaan


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Dokumen Inventarisasi Bahan Analisis Ekstesifikasi/Intensifikasi


Penerimaan
No Jenis Dokumen *) Keterangan

1. Dokumen Kerja Penggalian Potensi


Penerimaan
a. …
Memuat keterangan
b. …
ringkas yang berkaitan
c. dst.
dengan bahan analisis
Dokumen Kerja Intensifikasi ekstensifikasi/intensifikasi
2.
Penerimaan penerimaan
a. …
b. …
c. dst.
dst.
3.

B. Ringkasan
Ringkasan memuat ringkasan singkat tentang bahan analisis
ekstensifikasi/intensifikasi penerimaan. Termasuk kejadian-kejadian yang
mempengaruhi laporan keuangan dari dokumen yang disediakan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Dokumen paling sedikit terdiri dari :
1. Dokumen Kerja Penggalian Potensi Penerimaan;
2. Dokumen Kerja Intensifikasi Penerimaan
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan dokumentasi inventarisasi yang
diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 223 -

2.3.4.11 Kertas Kerja analisis ekstensifikasi/intensifikasi penerimaan

Kertas Kerja Analisis Ekstensifikasi/Intensifikasi Penerimaan


Satuan Kerja …
Bulan … Tahun …
Disusun oleh :…..*)

A. REKAPITULASI DOKUMEN/KEGIATAN EKSTENSIFIKASI/INTENSIFIKASI PENERIMAAN


Objek/Subjek
No Dokumen Jadwal Pelaksanaan Ekstensifikasi/Intensifikasi

1. Kegiatan Intensifikasi Penerimaan

2. Kegiatan Ekstensifikasi Penerimaan

3. Kegiatan lain dalam rangka


ekstensifikasi/intensifikasi penerimaan

4. …

dst. dst.
dst.

B. KERTAS KERJA ANALISIS EKSTENSIFIKASI/INTENSIFIKASI PENERIMAAN


- 224 -

Pertumbuhan
Realisasi Kegiatan
No Tahun *) Target Penerimaan Realisasi
Penerimaan Ekstensifikasi/Intensifikasi
Penerimaan

(b) (c) (d) (e) (f)


(a)

1.

2.

3.
……
4.
dst.
5.

*) diisi dengan data dan kegiatan pada paling sedikit 3 (tiga) tahun terakhir.
C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT EKSTENSIFIKASI DAN/ATAU INTENSIFIKASI PENERIMAAN
Informasi lainnya terkait realisasi belanja paling sedikit memuat informasi (1) realisasi penerimaan 3 tahun terakhir; (2) tren
kenaikan/penurunan penerimaan.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja analisis ekstensifikasi/intensifikasi penerimaan.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 225 -

2.3.4.12 Laporan analisis ekstensifikasi/intensifikasi penerimaan

Laporan Analisis Ekstensifikasi dan/atau Intensifikasi Penerimaan


Satuan Kerja …
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Ekstensifikasi dan/atau Intensifikasi Penerimaan paling sedikit


memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis ekstensifikasi dan/atau intensifikasi penerimaan
pada satuan kerja.

B. DATA EKSTENSIFIKASI DAN/ATAU INTENSIFIKASI PENERIMAAN


Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja
analisis ekstensifikasi dan/atau intensifikasi penerimaan.

C. ANALISIS EKSTENSIFIKASI DAN/ATAU INTENSIFIKASI PENERISAAM


Memuat paling sedikit analisis dari data ekstensifikasi dan/atau
intensifikasi yang telah dijabarkan pada kertas kerja ekstensifikasi
dan/atau intensifikasi dan dan data ekstensifikasi dan/atau intensifikasi
penerimaan dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis atas kegiatan yang sudah dilaksanakan terkait ekstensifikasi
dan /atau intensifikasi penerimaan;
2. Analisis terhadap pengaruh kegiatan dimaksud kepada penerimaan;
Selain analisis diatas, Bendahara dapat melakukan analisis lainnya yang
berkaitan dengan ekstensifikasi dan/atau intensifikasi penerimaan.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis ekstensifikasi dan/atau
intensifikasi penerimaan.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 226 -

2.3.4.13 Dokumen analisis pengembalian pendapatan

Dokumen Inventarisasi Analisis Pengembalian Pendapatan


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Dokumen Inventarisasi Bahan Analisis Pengembalian Pendapatan


No Jenis Dokumen *) Keterangan

1. SKTB (Surat Keterangan Telah


Dibukukan)

a. …
b. …
c. dst.
2. SKKSPN (Surat Ketetapan Memuat keterangan
Keterlanjuran Setoran Penerimaan ringkas yang berkaitan
dengan bahan analisis
Negara)
pengembalian
a. … pendapatan
b. …
c. dst.
Dokumen Pembayaran (BPN)
3.
a. …
b. …
c. dst.
dst.
4.

B. Ringkasan
Ringkasan memuat ringkasan singkat tentang bahan analisis pengembalian
pendapatan. Termasuk kejadian-kejadian yang mempengaruhi laporan
keuangan dari dokumen yang disediakan.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Dokumen paling sedikit terdiri dari :


1. SKTB;
2. SKKSPN;
3. Dokumen Pembayaran (BPN)
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan dokumentasi inventarisasi yang
diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 227 -

2.3.4.14 Kertas Kerja analisis pengembalian pendapatan

Kertas Kerja Analisis Pengembalian Pendapatan


Satuan Kerja …
Bulan … Tahun …
Disusun oleh :…..*)

A. REKAPITULASI DATA PENGEMBALIAN PENDAPATAN


Total Pengembalian Total Pendapatan
No Dokumen Tanggal Dokumen
Pendapatan

1. SKKSPN Nomor …

2. SKKSPN Nomor ..

3. …

4. …

dst. dst.
dst.
Total

B. KERTAS KERJA ANALISIS EKSTENSIFIKASI/INTENSIFIKASI PENERIMAAN


Pengembalian Target
No Bulan Total Pendapatan Rasio terhadap pendapatan
Pendapatan Penerimaan
- 228 -

(b) (c) (d) (e) (f) = (c) / (d)


(a)
Januari
1.
Februari
2.
Maret
3.
April
4.
dst.
5.

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT PENGEMBALIAN PENDAPATAN


Informasi lainnya terkait realisasi belanja paling sedikit memuat informasi (1) pengembalian pendapatan pada tahun
sebelumnya; (2) progress pengembalian pendapatan.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang kertas kerja analisis pengembalian pendapatan.

Tempat, Tanggal

(Tanda tangan)
- 229 -

(Nama Pranata Keuangan APBN)

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 230 -

2.3.4.15 Laporan analisis pengembalian pendapatan

Laporan Analisis Pengembalian Pendapatan


Satuan Kerja …
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Pengembalian Pendapatan paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang
penyusunan analisis pengembalian pendapatan.

B. DATA PENGEMBALIAN PENDAPATAN


Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam kertas kerja
analisis pengembalian pendapatan.

C. ANALISIS PENGEMBALIAN PENDAPATAN


Memuat paling sedikit analisis dari data realisasi yang telah dijabarkan
pada kertas kerja analisis pengembalian pendapatan dan data
pengembalian pendapatan dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis Rasio Pengembalian Pendapatan pada Pendapatan;
2. Penyebab Pengembalian
Selain analisis diatas, Bendahara dapat melakukan analisis lainnya yang
berkaitan dengan pengembalian pendapatan.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil analisis pengembalian
pendapatan.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 231 -

2.3.5 PRANATA KEUANGAN APBN YANG DIBERIKAN TUGAS SEBAGAI BENDAHARA PENGELUARAN PEMBANTU

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik

1. Dokumen sesuai output, meliputi:


1. membantu Bendahara Proses administrasi dan pengelolaan data Dokumen Pembayaran
a. Dokumen kredit rekening pada bank, cek, atau
Pengeluaran dalam dalam rangka membantu tugas bendahara dokumen lain yang disetarakan;
b. Rekening Koran;
melaksanakan tugas pengeluaran
c. Dokumen lembar pengujian atas tagihan yang
kebendaharaan diterima, yang paling sedikit meliputi:
1) Kelengkapan perintah pembayaran yang
diterbitkan oleh PPK;
2) Kebenaran atas hak tagih yang terdiri dari
pihak yang menerima pembayaran; nilai
tagihan yang harus dibayar; jadwal waktu
pembayaran; dan ketersediaan dana yang
bersangkutan;
3) Kesesuaian pencapaian keluaran antara
spesifikasi teknis yang disebutkan dalam
penerimaan barang/jasa dan spesifikasi
teknins yang disebutkan dalam dokumen
perjanjian/kontrak;
2. menyampaikan Proses administrasi dan penyampaian Dokumen LPJ Bendahara
4) Ketepatan penggunaan kode mata anggaran
pertanggungjawaban laporan pertanggungjawaban bendahara Pengeluaran Pembantu pengeluaran (akun 6 digit)
d. Dokumen lembar penolakan atas tagihan yang
kepada Bendahara kepada Bendahara Pengeluaran
diterima jika tidak sesuai dengan prasyarat
Pengeluaran pembayaran;
e. Dokumen Bukti Potong/Pungut atas penerimaan
negara yang berasal dari pembayaran yang
dilakukan atas kewajiban kepada Negara;
- 232 -

No Kegiatan Deskripsi Output Bukti Fisik

f. Dokumen Bukti Setor atas


3. mengelola rekening Proses administrasi dan pengolahan data Laporan Saldo Rekening
pemotongan/pemungutan kewajiban kepada Negara;
tempat penyimpanan atas rekening tempat penyimpanan uang g. Daftar Buku pada Pembukuan Bendahara, meliputi :
1) Buku Kas Umum;
uang persediaan persediaan
2) Buku Pembantu; dan
3) Buku Pengawasan MAK
h. Dokumen Laporan Saldo Rekening yang dikelola oleh
Bendahara Pengeluaran Pembantu;
i. Laporan Pertanggungjawaban Bendahara
Pengeluaran Pembantu beserta lampirannya;
2. Dokumen lainnya, meliputi :
a. Bukti penugasan/disposisi/routing slip/rencana
kerja atau dokumen yang disetarakan dengan
dokumen penugasan;
b. Lembar kerja yang sudah disahkan oleh pimpinan
atau pejabat lain yang ditunjuk.
- 233 -

Ketentuan Penilaian :

a. Pranata Keuangan APBN yang diberikan tugas Bendahara Pengeluaran


Pembantu, wajib mengunggah Surat Keputusan Penunjukan sebagai
Bendahara Pengeluaran Pembantu yang masih berlaku.
b. Pranata Keuangan APBN yang melaksanakan tugas sebagai Bendahara
Pengeluaran Pembantu, diberikan Angka Kredit untuk Sub Unsur
Pengelolaan Keuangan APBN sesuai dengan masing-masing jenjang jabatan
sekurang-kurangnya sebagai berikut:

No Jenjang Jabatan Fungsional Angka Kredit

Pranata Keuangan APBN Terampil 5


1

Pranata Keuangan APBN Mahir 12,5


2

Pranata Keuangan APBN Penyelia 25


3

c. Dalam hal Pranata Keuangan APBN ditugaskan menjadi Pejabat Pembuat


Komitmen/Pejabat Penandatangan SPM/Bendahara
Pengeluaran/Bendahara Penerimaan/Bendahara Pengeluaran Pembantu
pada lebih dari 1 (satu) satuan kerja, Angka Kredit Paket hanya diberikan 1
(satu) kali.
- 234 -

2.3.6 TUGAS ANALISIS BENDAHARA PENGELUARAN PEMBANTU

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

1 Menginventarisasi Proses pengumpulan, pengelompokkan dan Dokumen


Pranata Keuangan
dokumen analisis penyajian bahan dan data analisis revolving analisis 0,004 Dokumen 2.3.6.1
APBN Terampil
revolving revolving

2 Menyusun kertas kerja Proses pengolahan data untuk menyusun Kertas Kerja
Pranata Keuangan
analisis revolving kertas kerja analisis revolving analisis 0,01 Dokumen 2.3.6.2
APBN Mahir
revolving

3 Menyusun analisis Proses pengolahan data dan pemeriksaan Laporan analisis


Pranata Keuangan
revolving untuk menganalisis revolving revolving 0,02 Dokumen 2.3.6.3
APBN Penyelia

4 Menginventarisasi Proses pengumpulan, pengelompokkan dan Dokumen


Pranata Keuangan
dokumen analisis penyajian bahan dan data analisis realisasi analisis realisasi 0,004 Dokumen 2.3.2.1
APBN Terampil
realisasi belanja belanja belanja

5 Menyusun kertas kerja Proses pengolahan data untuk menyusun Kertas Kerja
Pranata Keuangan
analisis realisasi belanja kertas kerja analisis realisasi belanja analisis realisasi 0,01 Dokumen 2.3.2.2
APBN Mahir
belanja

6 Menyusun analisis Proses pengolahan data dan pemeriksaan Laporan analisis


Pranata Keuangan
realisasi belanja untuk menganalisis realisasi belanja realisasi belanja 0,02 Dokumen 2.3.2.3
APBN Penyelia
- 235 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

7 Menginventarisasi Proses pengumpulan, pengelompokkan dan Dokumen


Pranata Keuangan
dokumen analisis penyajian bahan dan data analisis capaian analisis capaian 0,004 Dokumen 2.3.2.4
APBN Terampil
capaian output output output

8 Menyusun kertas kerja Proses pengolahan data untuk menyusun Kertas Kerja
Pranata Keuangan
analisis capaian output kertas kerja analisis capaian output analisis capaian 0,01 Dokumen 2.3.2.5
APBN Mahir
output

9 Menyusun analisis Proses pengolahan data dan pemeriksaan Laporan analisis


Pranata Keuangan
capaian output untuk menganalisis capaian output capaian output 0,02 Dokumen 2.3.2.6
APBN Penyelia

10 Menginventarisasi Proses pengumpulan, pengelompokkan dan Dokumen


dokumen analisis penyajian bahan dan data analisis analisis Pranata Keuangan
0,004 Dokumen 2.3.2.7
pengembalian belanja pengembalian belanja pengembalian APBN Terampil
belanja

11 Menyusun kertas kerja Proses pengolahan data untuk menyusun Kertas Kerja
analisis pengembalian kertas kerja analisis pengembalian belanja analisis Pranata Keuangan
0,01 Dokumen 2.3.2.8
belanja pengembalian APBN Mahir
belanja

12 Menyusun analisis Proses pengolahan data dan pemeriksaan Laporan analisis


Pranata Keuangan
pengembalian belanja untuk menganalisis pengembalian belanja pengembalian 0,02 Dokumen 2.3.2.9
APBN Penyelia
belanja
- 236 -

Catatan :

Tugas sebagaimana yang disebutkan pada tabel 2.3.6 hanya dapat dilaksanakan oleh Pranata Keuangan APBN yang mendapatkan
tugas sebagai Bendahara Pengeluaran Pembantu yang dibuktikan dengan Surat Keputusan Pengangkatan atau Penunjukan sebagai
Bendahara Pengeluaran Pembantu oleh PA/KPA.
- 237 -

2.3.6.1 Menginventarisasi dokumen analisis revolving

Dokumen Inventarisasi Analisis Revolving


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Dokumen Inventarisasi Bahan Analisis Revolving


No Jenis Dokumen *) Keterangan

1. SPM Uang Persediaan

2. SPM Ganti Uang Persediaan (Tunai)

a. …
b. … Memuat keterangan
c. dst. ringkas yang
berkaitan dengan
3. SPM Ganti Uang Persediaan (KKP) bahan analisis
pengembalian
a. …
pendapatan
b. …
c. dst.
4. …

dst.
5.

B. Ringkasan
Ringkasan memuat ringkasan singkat tentang bahan analisis revolving.
Termasuk kejadian-kejadian yang mempengaruhi laporan keuangan dari
dokumen yang disediakan.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).

Dokumen paling sedikit terdiri dari :


1. SPM Uang Persediaan;
2. SPM Ganti Uang Persediaan (Tunai);
3. SPM Ganti Uang Persediaan (KKP).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan dokumen inventarisasi yang
diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 238 -

2.3.6.2 Menyusun kertas kerja analisis revolving

Kertas Kerja Revolving Uang Persediaan


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan … Tahun …
Disusun oleh :…..*)

A. DAFTAR INFORMASI REVOLVING UANG PERSEDIAAN (UP)


Total
Total UP Sumber Total Pengajuan Realisasi
Periode Pengajuan Sisa Pagu Total Pagu
yang dikelola Dana Revolving UP Belanja
Tambahan UP

(b) (c) (d) (e) (f) (g) (h)


(a)

(Tahun
Anggaran Yang
Lalu)
20xx

(Tahun
Berjalan)
20xx
s/d bulan ….

B. KERTAS KERJA ANALISIS REVOLVING UANG PERSEDIAAN (UP)


- 239 -

Nomor dan
Jenis SPM Sumber Nilai SPM Pengajuan GUP Pengajuan GUP
Nomor Tanggal SPM Bagan Akun Standar
(Tunai/KKP) Dana UP/GUP/TUP Tepat Waktu Terlambat
UP/GUP/TUP

(b) (c) (d) (e) (f) (g) (h)


(a)

1.

2.

3.

Dst.

C. INFORMASI LAINNYA TERKAIT REVOLVING UANG PERSEDIAAN


Informasi lainnya terkait Revolving UP paling sedikit memuat informasi:
(1) detail frekuensi pengajuan Revolving UP;
(2) detail keterlambatan pengajuan Revolving UP;
(3) detail permasalahan dalam pengajuan Revolving UP;
(4) persentase realisasi belanja tahun anggaran yang lalu;
(5) total pagu belanja tahun berjalan;
(6) sisa pagu belanja tahun berjalan;
(7) realisasi belanja tahun berjalan;
(8) Realisasi belanja tahun berjalan melalui mekanisme UP;
atau informasi lainnya yang terkait pengelolaan Revolving UP.

D. RINGKASAN
Ringkasan memuat penjelasan singkat tentang Kertas Kerja Analisis Revolving Uang Persediaan.
- 240 -

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 241 -

2.3.6.3 Menyusun analisis revolving

Laporan Analisis Revolving Uang Persediaan


Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Revolving Uang Persediaan (UP) paling sedikit memuat :


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan, pengelolaan Uang
Persediaan, dan latar belakang penyusunan Laporan Analisis Revolving UP
Satker pada periode tertentu.

B. DATA REVOLVING UANG PERSEDIAAN


Memuat paling sedikit data yang telah dituangkan dalam Kertas Kerja
Analisis Revolving UP dan/atau Dokumen Sumber Analisis Revolving UP.

C. ANALISIS REVOLVING UANG PERSEDIAAN


Memuat paling sedikit Analisis Revolving UP yang telah dijabarkan pada
Kertas Kerja Analisis Revolving UP dan/atau Dokumen Sumber Analisis
Revolving UP dengan rincian sebagai berikut :
1. Analisis Revolving UP berdasarkan Jenis Uang Persediaan;
2. Analisis Revolving UP berdasarkan Sumber Dana pada Uang
Persediaan;
3. Analisis Revolving UP berdasarkan Bagan Akun Standar pada
Revolving Uang Persediaan;
4. Analisis Revolving UP berdasarkan pengelolaan saldo Uang
Persediaan;
5. Analisis Revolving UP berdasarkan keterlambatan pengajuan
Revolving UP;
6. Analisis Rasio Frekuensi Revolving UP dibandingkan tahun anggaran
yang lalu;
7. Analisis Rasio Frekuensi Revolving UP pada periode tertentu selama
tahun anggaran berjalan;
8. Analisis Rasio Realisasi Belanja melalui mekanisme Revolving UP;
9. Analisis Rasio Pengajuan SPM Revolving UP ke KPPN secara tepat
waktu;
Selain analisis diatas, Pejabat Fungsional yang ditunjuk sebagai BPP dapat
melakukan analisis lainnya yang berkaitan dengan Revolving UP.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil Analisis Revolving Uang
Persediaan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
- 242 -

Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai


berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 243 -

2.4 SUB UNSUR PENGELOLAAN ADMINISTRASI BELANJA PEGAWAI

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

1 Menginventarisir Proses pengumpulan, pengelompokkan Daftar perekaman


dokumen dan penyajian bahan dan data dokumen Pranata
kepegawaian/dokumen kepegawaian/dokumen sumber kepegawaian/dokum Keuangan APBN 0,004 Dokumen 2.4.1
sumber kepegawaian en sumber Terampil

2 Melaksanakan verifikasi Proses pemeriksaan dan pengujian Dokumen hasil


dokumen dokumen kepegawaian/dokumen verifikasi dokumen Pranata
kepegawaian/dokumen sumber kepegawaian kepegawaian/dokum Keuangan APBN 0.01 Dokumen 2.4.2
sumber en sumber Mahir

3 Melaksanakan validasi Proses pengolahan data dan penentuan Dokumen hasil


Pranata
dokumen hasil atas pengujian dokumen validasi dokumen
Keuangan APBN 0,02 Dokumen 2.4.4
kepegawaian/dokumen kepegawaian/dokumen sumber kepegawaian/dokum
Penyelia
sumber kepegawaian en sumber

4 Menyiapkan perekaman Proses pengumpulan, pengelompokkan Daftar perekaman


Pranata
dokumen sumber dan penyajian bahan dan data dalam dokumen
Keuangan APBN 0,004 Dokumen 2.4.1
transaksi/dokumen rangka perekaman dokumen sumber sumber/dokumen
Terampil
kepegawaian transaksi/dokumen kepegawaian kepegawaian
- 244 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

5 Melaksanakan Proses pemeriksaan dan pengujian Dokumen hasil


perekaman/perubahan perekaman dokumen sumber perekaman/perubah
Pranata
dokumen sumber transaksi/dokumen kepegawaian an dokumen
Keuangan APBN 0.01 Dokumen 2.4.5
transaksi/dokumen sumber/dokumen
Mahir
kepegawaian kepegawaian

6 Memverifikasi hasil Proses pengolahan data dan penetuan Dokumen hasil


perekaman/perubahan hasil atas pengujian perekaman verifikasi perekaman Pranata
dokumen sumber dokumen sumber transaksi/dokumen dokumen Keuangan APBN 0,02 Dokumen 2.4.6
transaksi/dokumen kepegawaian sumber/dokumen Penyelia
kepegawaian kepegawaian

7 Menyiapkan dokumen Proses pengumpulan, pengelompokkan daftar transaksi Pranata


dasar pencetakan dan penyajian bahan dan data dalam Keuangan APBN 0,004 Dokumen 2.4.1
laporan transaksi rangka pencetakan laporan transaksi Terampil

8 Melaksanakan Proses pemeriksaan dan pengujian laporan transaksi


Pranata
pencetakan laporan dalam rangka pencetakan laporan
Keuangan APBN 0.01 Dokumen 2.4.3
transaksi transaksi
Mahir

9 Melaksanakan validasi Proses pengolahan data dan penetuan Hasil validasi laporan Pranata
laporan transaksi hasil atas laporan transaksi transaksi Keuangan APBN 0,02 Dokumen 2.4.4
kepegawaian Penyelia
- 245 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

10 Menginventarisir bahan Proses pengumpulan, pengelompokkan Daftar bahan monev Pranata


monitoring dan evaluasi dan penyajian bahan dan data dalam Keuangan APBN 0,008 Dokumen 2.4.7
rangka monitoring dan evaluasi Terampil

11 Melaksanakan Proses pemeriksaan dan pengujian Laporan monev Pranata


monitoring dan evaluasi dalam rangka monitoring dan evaluasi Keuangan APBN 0,02 Dokumen 2.4.8
Mahir

12 Mengevaluasi Proses pengolahan data dan penentuan Laporan evaluasi Pranata


pelaksanaan monitoring hasil dalam rangka pelaksanaan monev Keuangan APBN 0,04 Dokumen 2.4.9
dan evaluasi monitoring dan evaluasi Penyelia

13 Melaksanakan Proses pengumpulan, pengelompokkan Melaksanakan


Pranata
pengelolaan ADK dan penyajian bahan dan data dalam pengelolaan ADK
Keuangan APBN 0,004 Dokumen 2.4.10
rangka pengelolaan data ADK
Terampil

14 Melaksanakan verifikasi Proses pemeriksaan dan pengujian Melaksanakan


Pranata
hasil pengelolaan ADK dalam rangka pengelolaan ADK verifikasi hasil
Keuangan APBN 0.01 Dokumen 2.4.11
pengelolaan ADK
Mahir

15 Melaksanakan validasi Proses pengolahan data dan penentuan Melaksanakan Pranata


hasil pengelolaan ADK hasil dalam rangka pengelolaan ADK validasi hasil Keuangan APBN 0,02 Dokumen 2.4.12
pengelolaan ADK Penyelia
- 246 -

2.4.1 Menginventarisir dokumen kepegawaian/dokumen sumber kepegawaian

Dokumen Inventarisasi Dokumen Kepegawaian/Dokumen Sumber Kepegawaian


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Disusun oleh :…..*)

A. Dokumen Sumber Kepegawaian/Sumber Kepegawaian


Kegiatan penyusunan
Tanggal
dokumen Nama Pembayaran
No Perekaman Dokumen yang diperlukan
kepegawaian/dokumen sumber Pegawai Terkait
Aplikasi GPP
kepegawaian
Menyusun Daftar Gaji Seluruh Gaji Induk (Diisi dengan - Daftar Hadir
1
pegawai Februari, tanggal - Lembar Pajak
perekaman pada - dst
GPP)

3
dst. dst. dst. dst dst
4

B. Ringkasan
- 247 -

Ringkasan memuat ringkasan singkat tentang dokumen kepegawaian. Termasuk kejadian-kejadian yang mempengaruhi laporan
keuangan dari dokumen yang disediakan.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


1. Untuk kegiatan menginventarisir dokumen kepegawaian/dokumen sumber, AK dihitung berdasarkan dokumen yang telah
diiventarisir;
2. Untuk kegiatan menyiapkan perekaman dokumen sumber transaksi/dokumen kepegawaian, AK dihitung berdasarkan
dokumen yang telah disiapkan untuk dilakukan perekaman;
3. Menyiapkan dokumen dasar pencetakan laporan transaksi, AK dihitung berdasarkan kegiatan inti dari inventarisir (sama
dengan poin 1).

Referensi kegiatan penyusunan dokumen kepegawaian/dokumen sumber kepegawaian :

1. Penatausahaan tembusan Surat Keputusan yang mengakibatkan perubahan gaji pegawai (Kenaikan Pangkat, Kenaikan
Jabatan, Pindah, Pengangkatan, dsb);
2. Pembayaran Gaji Induk/Gaji Susulan/Kekurangan Gaji:
a. Menyusun Daftar Gaji, Rekapitulasi Daftar Gaji dan halaman luar Daftar Gaji;
b. Daftar perubahan data pegawai;
c. Daftar perubahan potongan;
d. Daftar penerimaan gaji bersih;
e. Dokumen lainnya sesuai peraturan.
3. Penyusunan Terusan Penghasilan Gaji:
a. Daftar perhitungan terusan penghasilan gaji, rekapitulasi daftar terusan penghasilan gaji, dan halaman luar daftar
terusan penghasilan gaji;
b. Daftar perubahan data pegawai;
c. Dokumen pendukung seperti Surat Kematian atau Surat Keterangan dari RS;
d. Dokumen lainnya sesuai peraturan.
- 248 -

4. Penyusunan Uang Muka Gaji:


a. Daftar perhitungan uang uka gaji, rekapitulasi daftar uang muka gaji, dan halaman luar daftar uang muka gaji;
b. Dokumen pendukung seperti Surat Permintaan Uang Muka Gaji dan Surat Keterangan untuk Mendapatkan Tunjangan
Keluarga;
5. Penyusunan Uang Lembur:
a. Daftar pembayaran perhitungan lembur dan rekapitulasi daftar perhitungan lembur;
b. Surat Perintah Kerja Lembur;
c. Daftar Hadir Kerja selama 1 (satu) bulan;
d. Daftar Hadir Lembur.
6. Penyusunan Uang Makan:
a. Daftar Perhitungan Uang Makan;
b. Daftar Hadir Kerja selama 1 (satu) bulan.
7. Daftar perhitungan Honorarium/Vakasi;
8. Penyusunan Daftar Permintaan Permintaan Belanja Pegawai Lainnya;
9. Pembuatan SPKPP/SKPAS;
10. Dokumen lain yang sesuai dengan peraturan.
11. Pemrosesan perubahan data pada Surat Keterangan Untuk Mendapatkan Tunjangan Keluarga (awal tahun atau setiap
ada perubahan susunan keluarga);
12. Mencetak Kartu Pengawasan Belanja Pegawai Perorangan (awal tahun dan/atau apabila diperlukan);
- 249 -

2.4.2 Melaksanakan verifikasi dokumen kepegawaian/dokumen sumber

Lembar Verifikasi Dokumen Kepegawaian/Dokumen Sumber Kepegawaian


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Kertas Kerja Verifikasi Dokumen Kepegawaian/Dokumen Sumber Kepegawaian


Kegiatan penyusunan
Hasil Verifikasi
dokumen Nama Pembayaran Tanggal Tanggal
No Catatan
kepegawaian/dokumen Pegawai Terkait Verifikasi Cetak Tidak
Sesuai
sumber kepegawaian Sesuai

Penatausahaan SK Fulan Gaji Susulan


1
Januari
Pembuatan Daftar Gaji Seluruh Gaji Induk
2
Induk Pegawai Februari
Penatausahaan Seluruh Uang Makan
3
administrasi ketertiban Pegawai Januari
pegawai (Absensi bulan
…)
dst. dst. dst.
4
- 250 -

B. Catatan
Catatan memuat catatan/kesesuaian hasil verifikasi dokumen kepegawaian.okumen sumber kepegawaian.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan jumlah dokumen yang diverifikasi pada laporan ini.
- 251 -

2.4.3 Melaksanakan pencetakan laporan transaksi

Lembar Verifikasi Pencetakan Dokumen Kepegawaian/Dokumen Sumber Kepegawaian


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Kertas Kerja Verifikasi Pencetakan Laporan Transaksi


Kegiatan penyusunan
Hasil Verifikasi
dokumen Nama Pembayaran
No Output Catatan
kepegawaian/dokumen Pegawai Terkait Tidak
Sesuai
sumber kepegawaian Sesuai

Penatausahaan SK Fulan Gaji Susulan Daftar Gaji


1
Januari Susulan
Pembuatan Daftar Gaji Seluruh Gaji Induk Daftar Gaji Induk
2
Induk Pegawai Februari Pegawai
Penatausahaan Seluruh Uang Makan Daftar Pembayaran
3
administrasi ketertiban Pegawai Januari Uang Makan
pegawai (Absensi bulan
…)
dst. dst. dst.
4

B. Catatan
- 252 -

Catatan memuat catatan/kesesuaian hasil verifikasi dokumen kepegawaian.okumen sumber kepegawaian.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan dokumen yang diverifikasi pada laporan ini
- 253 -

2.4.4 Melaksanakan validasi dokumen kepegawaian/dokumen sumber

Lembar Validasi Dokumen Kepegawaian/Dokumen Sumber Kepegawaian


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Kertas Kerja Validasi Dokumen Kepegawaian/Dokumen Sumber Kepegawaian


Kegiatan penyusunan
Hasil Validasi
dokumen Nama Pembayaran Tanggal
No Catatan
kepegawaian/dokumen Pegawai Terkait Validasi
Sesuai Tidak Sesuai
sumber kepegawaian

(3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)


(2)
Penatausahaan SK Fulan Gaji Susulan
1
Januari
Pembuatan Daftar Gaji Seluruh Gaji Induk
2
Induk Pegawai Februari
Penatausahaan Seluruh Uang Makan
3
administrasi ketertiban Pegawai Januari
pegawai (Absensi bulan …)
dst. dst. dst.
4

B. Catatan
- 254 -

Catatan memuat catatan/kesesuaian hasil verifikasi dokumen kepegawaian dokumen sumber kepegawaian.

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan transaksi yang divalidasi pada lampiran ini.
- 255 -

2.4.5 Melaksanakan perekaman/perubahan dokumen sumber transaksi/dokmen kepegawaian

Kertas Kerja Perekaman Dokumen Kepegawaian/Dokumen Sumber Kepegawaian


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Kertas Kerja Monitoring Perekaman Dokumen Kepegawaian/Dokumen Sumber Kepegawaian


Kegiatan penyusunan
dokumen Nama
No Pembayaran Terkait Tanggal Rekam Catatan
kepegawaian/dokumen Pegawai
sumber kepegawaian
Penatausahaan SK Fulan Gaji Susulan Januari
1
Pembuatan Daftar Gaji Seluruh Gaji Induk Februari
2
Induk Pegawai
Penatausahaan Seluruh Uang Makan Januari
3
administrasi ketertiban Pegawai
pegawai (Absensi bulan …)
dst. dst. dst.
4

B. Catatan
Catatan memuat catatan/kesesuaian hasil verifikasi perekaman kepegawaian dokumen sumber kepegawaian.
- 256 -

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan jumlah dokumen yang direkam berdasarkan laporan ini.
- 257 -

2.4.6 Melaksanakan Verifikasi perekaman/perubahan dokumen sumber transaksi/dokumen kepegawaian

Lembar Monitoring Perekaman Dokumen Kepegawaian/Dokumen Sumber Kepegawaian


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Kertas Kerja Monitoring Perekaman Dokumen Kepegawaian/Dokumen Sumber Kepegawaian


Kegiatan penyusunan
Hasil Verifikasi
dokumen Nama Pembayaran Tanggal
No Catatan
kepegawaian/dokumen Pegawai Terkait Rekam
Sesuai Tidak Sesuai
sumber kepegawaian
Penatausahaan SK Fulan Gaji Susulan
1
Januari
Pembuatan Daftar Gaji Seluruh Gaji Induk
2
Induk Pegawai Februari
Penatausahaan Seluruh Uang Makan
3
administrasi ketertiban Pegawai Januari
pegawai (Absensi bulan …)
dst. dst. dst.
4

B. Catatan
Catatan memuat catatan/kesesuaian hasil verifikasi perekaman kepegawaian dokumen sumber kepegawaian.
- 258 -

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan jumlah dokumen yang diverifikasi berdasarkan laporan ini.
- 259 -

2.4.7 Menginventarisasi bahan monitoring dan evaluasi

Lembar Penyiapan Bahan Monitoring dan Evaluasi Pengelolaan Administrasi Belanja Pegawai
Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)
A. Inventarisasi Bahan Monitoring dan Evaluasi Pengelolaan Administrasi Belanja Pegawai
Dokumen Kelengkapan Dokumen
Pengelolaan Lengkap Tidak
No Periode Keterangan
Administrasi Belanja
Pegawai

(3) (4) (5) (6) (7)


(2)
Dosir Pegawai
1
Pembuatan Daftar
2
Gaji Induk
Pembuatan Daftar
3
Pembayaran Uang
Makan
dst.
4

B. Catatan
Catatan memuat catatan/kesesuaian hasil verifikasi perekaman kepegawaian dokumen sumber kepegawaian.
- 260 -

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan penyiapan bahan monev yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan
format yang telah diberikan.
- 261 -

2.4.8 Melaksanakan monitoring dan evaluasi

Laporan Hasil Monitoring dan Evaluasi Pengelolaan Administrasi Belanja


Pegawai
Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)
Laporan Hasil Monitoring dan Evaluasi paling sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan, pengelolaan
administrasi belajna pegawai, dan latar belakang pelaksanaan Monitoring
dan Evaluasi Pengelolaan Administrasi Belanja Pegawai Satker pada
periode tertentu.

B. DATA KEPEGAWAIAN SATKER


Memuat paling sedikit data kepegawaian pada satker.

C. ANALISIS HASIL MONITORING DAN EVALUASI


Memuat paling sedikit hasil monitoring dan evaluasi terkait:
1. Ketertiban administrasi kepegawaian;
2. Ketertiban belanja pegawai;
3. Realisasi anggaran belanja pegawai.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil Monitoring dan Evaluasi
Pengelolaan Administrasi Belanja Pegawai.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan hasil monev yang diupload dan
dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 262 -

2.4.9 Mengevaluasi pelaksanaan monitoring dan evaluasi berdasarkan


hasil monev

Evaluasi dan Rekomendasi Pengelolaan Administrasi Belanja Pegawai


Berdasarkan Hasil Monitoring dan Evaluasi Pengelolaan Administrasi Belanja
Pegawai
Satuan Kerja … (Kode Satker)
Bulan …. Tanggal ….
Disusun oleh :…..*)
Laporan Evaluasi dan Rekomendasi paling sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan, pengelolaan Uang
Persediaan, dan latar belakang pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi
Pengelolaan Administrasi Belanja Pegawai Satker pada periode tertentu.

B. DATA KEPEGAWAIAN SATKER


Memuat paling sedikit data kepegawaian pada satker.

C. EVALUASI DAN REKOMENDASI PENGELOLAAN ADMINISTREASI


BELANJA PEGAWAI
Evaluasi dan pemberian rekomendasi paling sedikit diberikan terkait:
1. Ketertiban administrasi kepegawaian;
2. Ketertiban belanja pegawai;
3. Realisasi anggaran belanja pegawai.

D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil Rekomendasi Pengelolaan
Administrasi Belanja Pegawai.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan evaluasi atas pelaksanaan monev yang
diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 263 -

2.4.10 Melaksanakan pengelolaan data Arsip Data Komputer

Laporan Pengelolaan Arsip Data Komputer (ADK)


Pengelolaan Belanja Pegawai
Satker ….. (1)
Disusun oleh :…..*)

No Jenis Dokumen yang Periode Nama ADK Keterangan


dibentuk ADK

(2) (3) (4) (5) (6)

1. Belanja Gaji Induk Januari Terlah


Bulan Januari 2020 disimpan pada
folder ….

2. Perubahan data pegawai Januari


a.n. Fulan 2020

3. Backup data pegawai Januari


satker … 2020

Dst

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan pengelolaan ADK yang diupload dan
dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 264 -

2.4.11 Melaksanakan verifikasi hasil pengelolaan Arsip Data Komputer

Lembar Verifikasi Pengelaan Arsip Data Komputer (ADK)


Pengelolaan Belanja Pegawai
Satker ….. (1)
Disusun oleh :…..*)

No Jenis Dokumen Periode Nama ADK Tanggal Hasil


yang dibentuk ADK Verifikasi Verifikasi

(2) (3) (4) (5) (6) (7)

1. Belanja Gaji Induk Januari


Bulan Januari 2020

2. Perubahan data Januari


pegawai a.n. Fulan 2020

3. Backup data Januari


pegawai satker … 2020

Dst

Lampiran :

…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan lembar verifikasi yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 265 -

2.4.12 Melaksanakan validasi hasil pengelolaan Arsip Data Komputer

Hasil Validasi Pengelolaan Arsip Data Komputer (ADK)


Pengelolaan Belanja Pegawai
Satker ….. (1)
Disusun oleh :…..*)

A. Mekanisme Pengelolaan Arsip Data Komputer


Memuat paling sedikit mekanisme dan tata cara pengelolaan ADK pada
satker dan bagaimana cara mengamankan data ADK.
B. Data-Data yang dikelola dalam bentuk ADK
Memuat paling sedikit data-data sesuai point 2.4.13 dan 2.4.14 beserta
hasil verifikasinya
C. Kesimpulan
Memuat kesimpulan/saran/rekomendasi pengelolaan ADK belanja
pegawai.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan hasil validasi yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 266 -

2.5 SUB UNSUR PENYIAPAN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

1. Menginventarisir Proses pengumpulan, hasil inventarisir


Pranata
data transaksi pengelompokkan dan penyajian data transaksi
Keuangan APBN 0,012 Dokumen 2.5.1
bahan dan data transaksi
Terampil
keuangan

2. Menyiapkan Proses penyiapan telaah transaksi konsep analisis


analisis telaah laporan keuangan telaah transaksi Pranata
transaksi laporan keuangan Keuangan APBN 0,03 Dokumen 2.5.2
keuangan Mahir

3. Menyiapkan Proses penyiapan bahan untuk konsep rekomendasi


Pranata
rekomendasi rekomendasi telaah transaksi telaah transaksi
Keuangan APBN 0,06 Dokumen 2.5.3
telaah transaksi laporan keuangan keuangan
Penyelia
laporan keuangan

4. menginventarisir Proses pengumpulan, hasil inventarisir


bahan rekonsiliasi pengelompokkan dan penyajian data bahan Pranata
laporan keuangan bahan dan data rekonsiliasi laporan rekonsiliasi laporan Keuangan APBN 0,008 Dokumen 2.5.4
keuangan keuangan Terampil
- 267 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

5. menyiapkan Proses penyiapan pengujian dan konsep analisis


Pranata
analisis pemeriksaan dalam rangka rekonsiliasi laporan
Keuangan APBN 0,02 Dokumen 2.5.5
rekonsiliasi rekonsiliasi laporan keuangan keuangan
Mahir
laporan keuangan

6. menyiapkan Proses penyiapan bahan untuk konsep rekomendasi


Pranata
rekomendasi hasil rekomendasi hasil rekonsiliasi hasil rekonsiliasi
Keuangan APBN 0,04 Dokumen 2.5.6
rekonsiliasi laporan keuangan laporan keuangan
Penyelia
laporan keuangan

7. Menginventarisir Proses pengumpulan,


data/dokumen pengelompokkan dan penyajian
hasil inventarisir
pendukung bahan dan data pendukung laporan Pranata
data/dokumen
laporan keuangan keuangan Keuangan APBN 0,012 Dokumen 2.5.7
pendukung laporan
Terampil
keuangan

8. menyiapkan Proses penyiapan pengujian dan konsep analisis


analisis pemeriksaan dalam rangka data/dokumen
Pranata
data/dokumen penyiapan pendukung laporan pendukung laporan
Keuangan APBN 0,03 Dokumen 2.5.8
pendukung keuangan keuangan
Mahir
laporan keuangan
- 268 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

9. menyiapkan Proses penyiapan bahan untuk konsep rekomendasi


rekomendasi atas rekomendasi penyiapan pendukung analisis dokumen Pranata
analisis dokumen laporan keuangan pendukung laporan Keuangan APBN 0,03 Dokumen 2.5.9
pendukung keuangan Penyelia
laporan keuangan

10. Menginventarisir Proses pengumpulan, hasil inventarisir


data/dokumen pengelompokkan dan penyajian data/dokumen
penyusunan bahan dan data dokumen penyusunan laporan Pranata
laporan keuangan penyusun laporan keuangan keuangan Keuangan APBN 0,008 Dokumen 2.5.10
Terampil

11. Menyiapkan Proses penyiapan pengujian dan konsep analisis Pranata


analisis laporan pemeriksaan dalam rangka laporan keuangan Keuangan APBN 0,02 Dokumen 2.5.11
keuangan penysunan laporan keuangan Mahir

12. menyiapkan Proses penyiapan bahan untuk konsep rekomendasi Pranata


rekomendasi rekomendasi penyiapan laporan laporan keuangan Keuangan APBN 0,04 Dokumen 2.5.12
laporan keuangan keuangan Penyelia

13. Menginventarisir Proses pengumpulan, hasil inventarisir


Pranata
data/dokumen pengelompokkan dan penyajian data/dokumen
Keuangan APBN 0,012 Dokumen 2.5.13
perencanaan bahan dan data dokumen perencanaan monev
Terampil
monev
laporan keuangan
- 269 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

penyusunan monitoring dan evaluasi


laporan keuangan penyusunan laporan keuangan

14. Menyiapkan Proses penyiapan pengujian dan konsep analisis hasil


analisis hasil pemeriksaan dalam rangka monev penyusunan Pranata
monev monitoring dan evaluasi laporan keuangan Keuangan APBN 0,03 Dokumen 2.5.14
penyusunan penyusunan laporan keuangan Mahir
laporan keuangan

15. menyiapkan Proses penyiapan bahan untuk konsep rekomendasi


rekomendasi hasil rekomendasi monitoring dan monev penyusunan Pranata
monev evaluasi penyiapan laporan laporan keuangan Keuangan APBN 0,06 Dokumen 2.5.15
penyusunan keuangan Penyelia
laporan keuangan

16. menginventarisir Proses pengumpulan, hasil inventarisir


data/bahan pengelompokkan dan penyajian data/bahan temuan Pranata
temuan atas bahan dan data dokumen temuan atas laporan Keuangan APBN 0,012 Dokumen 2.5.16
laporan keuangan atas laporan keuangan keuangan Terampil

17. menyiapkan Proses penyiapan pengujian dan konsep analisis


Pranata
analisis temuan pemeriksaan dalam rangka temuan temuan atas laporan
Keuangan APBN 0,03 Dokumen 2.5.17
atas laporan atas penyusunan laporan keuangan keuangan
Mahir
keuangan
- 270 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

18. menyiapkan Proses penyiapan bahan untuk konsep rekomendasi


tindak lanjut tindak lanjut atas temuan atas analisis temuan atas Pranata
analisis temuan laporan keuangan laporan keuangan Keuangan APBN 0,06 Dokumen 2.5.18
atas laporan Penyelia
keuangan

19. Melaksanakan Proses pengumpulan, hasil inventarisir


penatausahaan pengelompokkan dan penyajian data penatausahaan Pranata
dokumen tingkat bahan dan data dokumen untuk dokumen tingkat Keuangan APBN 0,008 Dokumen 2.5.19
dasar penatausahaan dokumen tingkat dasar Terampil
dasar

20. Menyiapkan Proses penyiapan pengujian dan Konsep analisis


analisis pemeriksaan dalam rangka penatausahaan
Pranata
penatausahaan penatausahaan dokumen dokumen tingkat
Keuangan APBN 0,02 Dokumen 2.5.20
dokumen tingkat dasar
Mahir
dasar
- 271 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

21. Menyiapkan Proses penyiapan bahan untuk konsep rekomendasi


rekomendasi tindak lanjut atas penatausahaan penatausahaan Pranata
penatausahaan dokumen dokumen tingkat Keuangan APBN 0,04 Dokumen 2.5.21
dokumen tingkat dasar Penyelia
dasar

22. Menginventarisir Proses pengumpulan, hasil inventarisir


data/bahan/doku pengelompokkan dan penyajian data/bahan/dokume
men perikatan bahan dan data perikatan dan n perikatan dan
Pranata
dan pembayaran pembayaran tagihan sebagai dasar pembayaran tagihan
Keuangan APBN 0,008 Dokumen 2.5.22
tagihan penyusunan laporan keuangan
Terampil

23. Mengolah Proses pengolahan data/bahan/dokume


data/bahan/doku data/bahan/dokumen perikatan n Pranata
men perikatan dan pembayaran tagihan sebagai Keuangan APBN 0,02 Dokumen 2.5.23
laporan/penyampaia
dan pembayaran dasar penyusun laporan keuangan Mahir
n
tagihan

24. Melaporkan/men Proses melaporkan/menyampaikan data/bahan/dokume


Pranata
yampaikan data/bahan/dokumen perikatan n perikatan dan
Keuangan APBN 0,06 Dokumen 2.5.24
data/bahan/doku dan pembayaran tagihan pembayaran tagihan
Penyelia
men perikatan
- 272 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

dan pembayaran
tagihan
- 273 -

2.5.1 Menginventarisasi Data Transaksi

Lembar Penyiapan Bahan Data Transaksi dalam Rangka Penyusunan Laporan Keuangan
Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Inventarisasi Bahan Data Transaksi dalam Rangka Penyusunan LK


Kelengkapan Dokumen
No Dokumen Transaksi LK Periode Keterangan
Lengkap Tidak
(3) (4) (5) (6) (7)
(2)
DIPA;
1
Revisi DIPA;
2
SPM dan SP2D (per kode MAK);
3
dst.
4

B. Catatan
Catatan memuat catatan atas data transaksi dalam rangka Penyusunan LK.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Inventarisasi Data Transaksi dalam rangka penyusunan Laporan Keuangan paling sedikit terdiri dari :
a. DIPA;
b. Revisi DIPA;
- 274 -

c. SPM dan SP2D (per kode MAK);


d. SP3B dan SP2B-BLU (per kode MAK);
e. SP2HL dan SPHL (per kode MAK);;
f. Memo PHLBJS dan Persetujuan Memo PHLBJS (per kode MAK);;
g. Pendapatan;
h. Pengembalian Belanja;
i. Jurnal Umum;
j. Jurnal Penyesuaian; dan
k. Jurnal Transfer Keluar/Masuk,
yang dicetak langsung dari aplikasi SAKTI atau SAIBA.
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan dokumen/data transaksi yang diinventarisasi dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 275 -

2.5.2 Menyiapkan analisis telaah transaksi laporan keuangan

Penyiapan Konsep Analisis Telaah Transaksi Laporan Keuangan


Satker …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Penyiapan Pelaksanaan Analisis Telaah Transaksi Laporan Keuangan (memuat paling sedikit bahan-bahan pelaksanaan analisis
transaksi laporan keuangan).
No Nama Analisis Kegiatan Data/Dokumen Diperlukan
1 Memuat nama analisis yang akan Memuat kegiatan dalam rangka melaksanakan Memuat data dan/atau
dilaksanakan (misalnya Analisis analisis (misalnya rapat internal). dokumen yang diperlukan
Akuntansi Transaksi). untuk melaksanakan analisis
2
dst dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan analisis yang disiapkan setiap bulan dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 276 -

2.5.3 Menyiapkan rekomendasi telaah transaksi laporan keuangan

Penyiapan Konsep Rekomendasi atas Telaah Transaksi Laporan Keuangan


Satker …Periode ….
Disusun oleh :…..*)

Penyiapan Penyusunan Rekomendasi atas hasil telaah transaksi laporan keuangan memuat paling sedikit memuat:

No Rekomendasi Kegiatan Data/Dokumen Diperlukan

1 Memuat rekomendasi yang Memuat kegiatan yang dilaksanakan dalam rangka Memuat data dan/atau
direncanakan akan diberikan dalam menyiapkan pemberian rekomendasi transaksi dokumen yang diperlukan
rangka keuangan, misalnya rapat internal, FGD, dan lain- dalam memberikan
lain rekomendasi

dst dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan rekomendasi yang disiapkan dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 277 -

2.5.4 Menginventarisasi bahan rekonsiliasi laporan keuangan

Lembar Penyiapan Bahan Rekonsiliasi Laporan Keuangan


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Inventarisasi Bahan Rekonsiliasi Laporan Keuangan Internal


Dokumen Kelengkapan Dokumen
No Rekonsiliasi Periode Lengkap Tidak Keterangan
Keuangan Internal
(3) (4) (5) (6) (7)
(2)
LPJ
1
Neraca
2
Rekening Koran
3
dst.
4

B. Inventarisasi Bahan Rekonsiliasi Laporan Keuangan Eksternal


Dokumen Kelengkapan Dokumen
No Rekonsiliasi Periode Lengkap Tidak Keterangan
Keuangan Eksternal
(3) (4) (5) (6) (7)
(2)
LPJ
1
Neraca
2
Rekening Koran
3
- 278 -

dst.
4

C. Catatan
Catatan memuat catatan atas bahan rekonsiliasi.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan dokumen inventarisasi yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan
format yang telah diberikan.
- 279 -

2.5.5 Menyiapkan analisis rekonsiliasi laporan keuangan

Penyiapan Konsep Analisis Hasil Rekonsiliasi Laporan Keuangan


Satker …Periode ….
Disusun oleh :…..*)

Penyiapan Pelaksanaan Analisis Hasil Rekonsilasi Laporan Keuangan (memuat paling sedikit bahan-bahan pelaksanaan analisis hasil
rekonsiliasi laporan keuangan baik rekonsiliasi internal maupun rekonsiliasi eksternal).
No Nama Analisis Kegiatan Data/Dokumen Diperlukan
1 Memuat nama analisis yang akan Memuat kegiatan dalam rangka melaksanakan Memuat data dan/atau
dilaksanakan (misalnya analisis analisis (misalnya rapat internal). dokumen yang diperlukan
kesesuaian saldo). untuk melaksanakan analisis
2
dst dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan analisis yang disiapkan setiap bulan dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
Penyiapan Analisis, dilaksanakan berdasarkan item rekonsiliasi berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan terkait pelaksanaan
rekonsiliasi laporan keuangan.
- 280 -

2.5.6 Menyiapkan rekomendasi hasil rekonsiliasi laporan keuangan

Penyiapan Konsep Rekomendasi atas Rekonsiliasi Laporan Keuangan


Satker …Periode ….
Disusun oleh :…..*)

Penyiapan Penyusunan Rekomendasi atas hasil rekonsiliasi laporan memuat paling sedikit memuat:

No Rekomendasi Kegiatan Data/Dokumen Diperlukan

1 Memuat rekomendasi yang Memuat kegiatan yang dilaksanakan dalam rangka Memuat data dan/atau
direncanakan akan diberikan atas menyiapkan pemberian rekomendasi rekonsiliasi dokumen yang diperlukan
hasil analisis rekonsiliasi laporan laporan keunagan, misalnya rapat internal, FGD, dalam memberikan
keuangan dan lain-lain rekomendasi

dst dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan penyiapan rekomendasi yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 281 -

2.5.7 Menginventarisasi data/dokumen pendukung laporan keuangan

Lembar Penyiapan Data/Dokumen Pendukung Laporan Keuangan


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Inventarisasi Data/Dokumen Pendukung LK


Kelengkapan Dokumen
No Data/Dokumen Pendukung LK Periode Keterangan
Lengkap Tidak
(3) (4) (5) (6) (7)
(2)
LPJ
1
Rekening Koran
2
Berita Acara
3
dst.
4

B. Catatan
Catatan memuat catatan atas data/dokumen pendukung LK.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan dokumen inventarisasi yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 282 -

2.5.8 Menyiapkan analisis data/dokumen pendukung laporan keuangan

Penyiapan Konsep Analisis Data/Dokumen Pendukung Laporan Keuangan


Satker …Periode ….
Disusun oleh :…..*)

Penyiapan Pelaksanaan Analisis Data/Dokumen Pendukung Laporan Keuangan (memuat paling sedikit bahan-bahan pelaksanaan
analisis data/dokumen pendukung laporan keuangan).
No Nama Analisis Kegiatan Data/Dokumen Diperlukan
1 Memuat nama analisis yang akan Memuat kegiatan dalam rangka melaksanakan Memuat data dan/atau
dilaksanakan (misalnya Analisis analisis (misalnya rapat internal). dokumen yang diperlukan
data/dokumen sumber penyajian pos- untuk melaksanakan analisis
pos pada LK).
2
dst dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan analisis yang disiapkan setiap bulan dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 283 -

2.5.9 Menyiapkan rekomendasi atas analisis dokumen pendukung laporan keuangan

Penyiapan Konsep Rekomendasi atas Data/Dokumen Pendukung Laporan Keuangan


Satker …Periode ….
Disusun oleh :…..*)
Penyiapan Penyusunan Rekomendasi atas data/dokumen pendukung laporan keuangan paling sedikit memuat:

No Rekomendasi Kegiatan Data/Dokumen Diperlukan

1 Memuat rekomendasi yang Memuat kegiatan yang dilaksanakan dalam rangka Memuat data dan/atau
direncanakan akan diberikan atas menyiapkan pemberian rekomendasi dokumen yang diperlukan
data/dokumen pendukung laporan data/dokumen pendukung laporan keuangan, dalam memberikan
keuangan misalnya rapat internal, FGD, dan lain-lain rekomendasi

dst dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan rekomendasi yang disiapkan dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 284 -

2.5.10 Menginventarisasi data/dokumen penyusunan laporan keuangan

Lembar Penyiapan Data/Dokumen Penyusun Laporan Keuangan


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Inventarisasi Data/Dokumen Pendukung LK


Kelengkapan Dokumen
No Data/Dokumen Pendukung LK Periode Keterangan
Lengkap Tidak
(3) (4) (5) (6) (7)
(2)
1
Rekening Koran
2
Berita Acara
3
dst.
4

B. Catatan
Catatan memuat catatan atas data/dokumen pendukung LK.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan dokumen inventarisasi yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 285 -

2.5.11 Menyiapkan analisis laporan keuangan

Penyiapan Konsep Analisis Laporan Keuangan


Satker …Periode ….
Penyiapan Pelaksanaan Analisis Laporan Keuangan (memuat paling sedikit bahan-bahan pelaksanaan analisis laporan keuangan).
No Nama Analisis Kegiatan Data/Dokumen Diperlukan
1 Memuat nama analisis yang akan Memuat kegiatan dalam rangka melaksanakan Memuat data dan/atau
dilaksanakan (misalnya Analisis analisis (misalnya rapat internal). dokumen yang diperlukan
/telaah neraca), untuk melaksanakan analisis
2
dst dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan analisis yang disiapkan setiap bulan dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
Analisis minimal dilaksanakan pada LK satker yang terdiri dari, Neraca, Laporan Realisasi Anggaran, Laporan Operasional, Laporan
Perubahan Ekuitas dan CaLK)
- 286 -

2.5.12 Menyiapkan rekomendasi laporan keuangan

Penyiapan Konsep Rekomendasi atas Penyusunan Laporan Keuangan


Satker …Periode ….
Disusun oleh :…..*)

Penyiapan Penyusunan Rekomendasi atas penyusunan laporan keuangan paling sedikit memuat:

No Rekomendasi Kegiatan Data/Dokumen Diperlukan

1 Memuat rekomendasi yang Memuat kegiatan yang dilaksanakan dalam rangka Memuat data dan/atau
direncanakan akan diberikan atas menyiapkan pemberian rekomendasi penyusunan dokumen yang diperlukan
penyusunan laporan keuangan. laporan keuangan, misalnya rapat internal, FGD, dalam memberikan
dan lain-lain rekomendasi

dst dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan rekomendasi yang disiapkan dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 287 -

2.5.13 Menginventarisasi data/dokumen perencanaan monitoring dan evaluasi penyusunan laporan keuangan

Lembar Penyiapan Data/Dokumen Perencanaan Monitoring dan Evaluasi Penyusunan Laporan Keuangan
Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Inventarisasi Data/Dokumen Perencanaan Monitoring dan Evaluasi Penyusunan Laporan Keuangan


Data/Dokumen Pelaksanaan Kelengkapan Dokumen
No Periode Keterangan
Monev Lengkap Tidak
(3) (4) (5) (6) (7)
(2)
Laporan Keuangan
1
LPJ
2
Hasil Rekonsiliasi
3
dst.
4

B. Catatan
Catatan memuat catatan atas Monitoring dan Evaluasi Penyusunan Laporan Keuangan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan dokumen inventarisasi yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 288 -

2.5.14 Menyiapkan analisis hasil monitoring dan evaluasi penyusunan laporan keuangan

Penyiapan Konsep Analisis Hasil Monitoring dan Evaluasi Penyusunan Laporan Keuangan
Satker …Periode ….
Disusun oleh :…..*)

Penyiapan Pelaksanaan Analisis Hasil Monitoring dan Evaluasi Penyusunan Laporan Keuangan (memuat paling sedikit bahan-bahan
pelaksanaan analisis laporan keuangan).
No Nama Analisis Kegiatan Data/Dokumen Diperlukan
1 Memuat nama analisis yang akan Memuat kegiatan dalam rangka melaksanakan Memuat data dan/atau
dilaksanakan (misalnya Analisis analisis (misalnya rapat internal). dokumen yang diperlukan
/telaah neraca). untuk melaksanakan analisis
2
dst dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan analisis yang disiapkan setiap bulan dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 289 -

2.5.15 Menyiapkan rekomendasi hasil monitoring dan evaluasi penyusunan laporan keuangan

Penyiapan Konsep Rekomendasi atas Hasil Monitoring dan Evaluasi Penyusunan Laporan Keuangan
Satker …Periode ….
Disusun oleh :…..*)

Penyiapan Penyusunan Rekomendasi atas penyusunan laporan keuangan hasil monev paling sedikit memuat:

No Rekomendasi Kegiatan Data/Dokumen Diperlukan

1 Memuat rekomendasi yang Memuat kegiatan yang dilaksanakan dalam rangka Memuat data dan/atau
direncanakan akan diberikan atas menyiapkan pemberian rekomendasi penyusunan dokumen yang diperlukan
penyusunan laporan keuangan hasil laporan keuangan hasil monev, misalnya rapat dalam memberikan
monev. internal, FGD, dan lain-lain rekomendasi

dst dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan rekomendasi yang disiapkan dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 290 -

2.5.16 Menginventarisasi data/bahan temuan atas laporan keuangan

Lembar Penyiapan Data/Dokumen Temuan atas Laporan Keuangan


Pada Satuan Kerja ….. (Kode Satker)
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Inventarisasi Data/Dokumen Temuan atas Laporan Keuangan


Data/Dokumen Temuan atas Kelengkapan Dokumen
No Periode Keterangan
Laporan Keuangan Lengkap Tidak
(3) (4) (5) (6) (7)
(2)
Laporan Keuangan
1
LPJ
2
Hasil Rekonsiliasi
3
dst.
4

B. Catatan
Catatan memuat catatan atas Monitoring dan Evaluasi Penyusunan Laporan Keuangan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan dokumen inventarisasi yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 291 -

2.5.17 Menyiapkan analisis temuan atas laporan keuangan

Penyiapan Konsep Analisis Temuan Hasil Pemeriksaan Laporan Keuangan


Satker …Periode ….
Disusun oleh :…..*)

Penyiapan Pelaksanaan Analisis Temuan Hasil Pemeriksaan Laporan Keuangan (memuat paling sedikit bahan-bahan pelaksanaan
analisis).
No Nama Analisis Kegiatan Data/Dokumen Diperlukan
1 Memuat nama analisis yang akan Memuat kegiatan dalam rangka melaksanakan Memuat data dan/atau
dilaksanakan (misalnya analisis analisis (misalnya rapat internal). dokumen yang diperlukan
temuan pemeriksaan). untuk melaksanakan analisis
2
dst dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan analisis yang disiapkan setiap bulan dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 292 -

2.5.18 Menyiapkan tindak lanjut analisis temuan atas laporan keuangan

Penyiapan Konsep Rekomendasi dan Tindak Lanjut atas Analisis Temuan Hasil Pemeriksaan pada Laporan Keuangan
Satker ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Penyiapan Penyusunan Rekomendasi atas penyusunan laporan keuangan hasil monev paling sedikit memuat:

No Rekomendasi Kegiatan Data/Dokumen Diperlukan

1 Memuat rekomendasi yang Memuat kegiatan yang dilaksanakan dalam rangka Memuat data dan/atau
direncanakan akan diberikan atas menyiapkan pemberian rekomendasi penyusunan dokumen yang diperlukan
hasil pemeriksaan. laporan keuangan hasil monev, misalnya rapat dalam memberikan
internal, FGD, dan lain-lain rekomendasi

dst dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan rekomendasi/tindak lanjut yang disiapkan dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 293 -

2.5.19 Melaksanakan penatausahaan dokumen tingkat dasar

Pelaksanaan Penatausahaan Dokumen Tingkat Dasar


Satker ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Penatausahaan Dokumen Tingkat Dasar paling sedikit memuat:

No Data/Dokumen Keterangan Penatausahaan

1 Memuat dokumen yang ditatausahakan Memuat kegiatan penatausahaan yang dilaksanakan, misalnya
pendokumentasian arsip secara elektronik, dsb.

dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan pelaksanaan penatausahaan yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 294 -

2.5.20 Menyiapkan analisis penatausahaan dokumen

Penyiapan Konsep Analisis Penatausahaan Dokumen


Satker …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Penyiapan Pelaksanaan Analisis Penatausahaan Dokumen Laporan Keuangan (memuat paling sedikit bahan-bahan pelaksanaan
analisis).
No Nama Analisis Kegiatan Data/Dokumen Diperlukan
1 Memuat nama analisis yang akan Memuat kegiatan dalam rangka melaksanakan Memuat data dan/atau
dilaksanakan (misalnya analisis analisis (misalnya rapat internal). dokumen yang diperlukan
penatausahaan dokumen( untuk melaksanakan analisis
2
dst dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan analisis yang disiapkan setiap bulan dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 295 -

2.5.21 Menyiapkan rekomendasi penatausahaan dokumen

Penyiapan Konsep Rekomendasi Penatausahaan Dokumen Laporan Keuangan


Satker …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Penyiapan Penyusunan Rekomendasi penatausahaan laporan keuangan paling sedikit memuat:

No Rekomendasi Kegiatan Data/Dokumen Diperlukan

1 Memuat rekomendasi yang Memuat kegiatan yang dilaksanakan dalam rangka Memuat data dan/atau
direncanakan akan diberikan atas menyiapkan pemberian rekomendasi dokumen yang diperlukan
penatausahaan dokumen laporan penatausahaan laporan keuangan, misalnya rapat dalam memberikan
keuangan. internal, FGD, dan lain-lain rekomendasi

dst dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan rekomendasi yang disiapkan dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 296 -

2.5.22 Menginventarisasi data/bahan/dokumen perikatan dan pembayaran tagihan

Lembar Penyiapan Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan Pembayaran Tagihan


Pada Satuan Kerja …..
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Inventarisasi Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan Pembayaran Tagihan


Kelengkapan Dokumen
No Jenis Dokumen Perihal Dokumen Tanggal Dokumen Keterangan
Lengkap Tidak
(2) (3) (4) (5) (6) (7)
(1)
Perikatan Memuat jenis/tujuan Memuat tanggal
1
(misal: pengadaan dokumen
kendaraan dinas,
pembangunan Gedung
kantor, SPM
Pembayaran Gaji
Induk, dll)
SPP/SPM/SP2D
2
SSPB
3
dst.
4

B. Catatan
Catatan memuat penjelasan lebih terinci terkait Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan Pembayaran Tagihan.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
- 297 -

Volume dihitung berdasarkan kertas kerja yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 298 -

2.5.23 Mengolah data/bahan/dokumen perikatan dan pembayaran tagihan

Tindak Lanjut Pengolahan Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan Pembayaran Tagihan


Pada Satuan Kerja …..
Bulan …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. Rekapitulasi Hasil Inventarisasi Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan Pembayaran Tagihan


Progres Penyelesaian
No Jenis Dokumen Jumlah Dokumen Nilai Dokumen Keterangan
Dalam Proses Selesai Proses
(2) (3) (4) (5) (6) (7)
(1)
Perikatan Memuat jumlah Memuat total nilai Memuat Memuat
1
dokumen (misal: 10 dokumen jumlah jumlah
dokumen perikatan, dokumen dokumen yang
15 Dokumen SPP, 29 yang masih telah selesai
dokumen SPM, dll) dalam proses
SPP/SPM/SP2D
2
SSPB
3
dst.
4

B. Perekaman Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan Pembayaran Tagihan


Status Perekaman Data Status Posting Data
No Jenis Dokumen Keterangan
Sudah Direkam Belum Direkam Sudah Posting Belum Posting
(2) (3) (4) (5) (6) (7)
(1)
Perikatan Memuat jumlah Memuat jumlah Memuat jumlah Memuat jumlah
1
dokumen yang dokumen yang dokumen yang dokumen yang
sudah direkam belum direkam sudah diposting belum diposting
dalam rangka dalam rangka dalam rangka dalam rangka
- 299 -

penyusunan penyusunan penyusunan penyusunan


laporan keuangan laporan keuangan laporan laporan
(misal: 10 (misal: 10 keuangan keuangan
dokumen dokumen
perikatan, 15 perikatan, 15
Dokumen SPP, 29 Dokumen SPP, 29
dokumen SPM, dll) dokumen SPM,
dll)
SPP/SPM/SP2D
2
SSPB
3
dst.
4

C. Catatan
Catatan memuat penjelasan lebih terinci terkait rekapitulasi dan tindak lanjut perekaman Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan
Pembayaran Tagihan.
Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan pengolahan data/bahan/dokumen yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 300 -

2.5.24 Melaporkan/menyampaikan data/bahan/dokumen perikatan dan


pembayaran tagihan

Laporan Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan Pembayaran Tagihan


Satuan Kerja ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan Pembayaran Tagihan paling sedikit


memuat:
A. Hasil Inventarisasi Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan Pembayaran
Tagihan
Memuat paling sedikit hasil Inventarisasi Data/Bahan/Dokumen Perikatan
dan Pembayaran Tagihan.
B. Rekapitulasi Inventarisasi Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan Pembayaran
Tagihan
Memuat paling sedikit hasil rekapitulasi Inventarisasi Data/Bahan/Dokumen
Perikatan dan Pembayaran Tagihan.
C. Perekaman Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan Pembayaran Tagihan
Memuat paling sedikit hasil perekaman Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan
Pembayaran Tagihan.
D. Laporan Penyampaian Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan Pembayaran
Tagihan
Memuat paling sedikit tindak lanjut atas Data/Bahan/Dokumen Perikatan
dan Pembayaran Tagihan yaitu:
1. Rekapitulasi Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan Pembayaran Tagihan
secara umum;
2. Monitoring atas perekaman Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan
Pembayaran Tagihan;
3. Validitas data yang direkam sebagai bahan penyusunan Laporan
keuangan.
Selain tindak lanjut dimaksud, Pranata Keuangan APBN Penyelia dapat
melaporkan tindak lanjut lainnya yang berhubungan dengan
Data/Bahan/Dokumen Perikatan dan Pembayaran Tagihan.
E. Hasil Laporan/Simpulan
Paling sedikit memuat hasil laporan serta tindak lanjut yang diperlukan
beserta kesimpulan.

Lampiran :
...... (dokumen pendukung)

Catatan penghitungan Angka Kredit:


Volume dihitung berdasarkan laporan data/bahan/dokumen yang diupload dan
dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 301 -

2.6 SUB UNSUR ANALISIS LAPORAN KEUANGAN

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

Dokumen 2.6.1
1. Mengolah Proses pengolahan data-data transaksi Dokumen sumber Analis 0,01
data-data keuangan meliputi: transaksi keuangan Pengelolaan
transaksi Keuangan APBN
a. Menginventarisasi data-data
keuangan transaksi keuangan; Ahli Pertama
b. Melakukan perekaman data-data
transaksi keuangan ke dalam aplikasi
sistem aplikasi dan pelaporan
keuangan;
c. Mengolah data transaksi keuangan;
dan
Melakukan verifikasi atas jurnal
transaksi/buku Lanjutan yang
dihasilkan aplikasi sistem akuntansi
dan pelaporan keuangan.

Dokumen 2.6.2
2. Menganalisis Proses pengolahan data dan Laporan analisis Analis 0,02
data-data pemeriksaan secara mendalam terhadap transaksi keuangan Pengelolaan
transaksi data-data transaksi keuangan meliputi: Keuangan APBN
keuangan Ahli Muda
a. Menginventarisasi data-data
transaksi keuangan;
b. Melakukan telaah terhadap masing-
masing data transaksi keuangan; dan
Melakukan analisis hasil telaah data-
data transaksi keuangan.
- 302 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

Dokumen 2.6.3
3. Menyusun Proses menyusun rekomendasi Rekomendasi analisis Analis 0,03
rekomendasi berdasarkan hasil analisis data-data transaksi keuangan Pengelolaan
analisis data- transaksi keuangan meliputi: Keuangan APBN
data Ahli Madya
a. Menginventarisir data laporan hasil
transaksi verifikasi jurnal dan laporan hasil
analisis data transaksi keuangan;
keuangan
b. Menganalisis permasalahan hasil
analisis data-data transaksi
keuangan; dan
Menyusun rekomendasi atas hasil
analisis data-data transaksi keuangan.

Dokumen 2.6.4
4. Melaksanaka Proses pelaksanaan rekonsiliasi laporan Berita Acara Hasil Analis 0,02
n rekonsiliasi keuangan antara lain: Rekonsiliasi Pengelolaan
laporan Keuangan APBN
a. Melakukan rekonsiliasin internal
keuangan b. Melakukan rekonsiliasi laporan Ahli Pertama
keuangan tk. UAKPA dengan tk.
UAPPA-W;
c. Melakukan rekonsiliasi laporan
keuangan tk. UAKPA dengan KPPN;
d. Melakukan rekonsiliasi laporan
keuangan tk. UAPPA-W dengan tk.
UAPPA-E1;
e. Melakukan rekonsiliasi laporan
keuangan tk. UAPPA-W dengan
Kanwil DJPb;
f. Melakukan rekonsiliasi laporan
keuangan tk. UAPPA-E1 dengan tk.
UAPPA;
g. Melakukan rekonsiliasi laporan
keuangan tk. UAPPA-E1 dengan
Direktorat Akuntansi dan Pelaporan,
DJPb; dan
- 303 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

Melakukan rekonsiliasi laporan


keuangan tk. UAPPA dengan Ditjen
Perbendaharaan.

Dokumen 2.6.5
5. Menganalisis Proses analisis berita acara rekonsiliasi Laporan analisis Analis 0,04
berita acara Hasil Rekonsiliasi Pengelolaan
rekonsiliasi Keuangan APBN
Ahli Muda

Dokumen 2.6.6
6. Menyusun Proses penyusunan rekomendasi Rekomendasi hasil Analis 0,06
rekomendasi analisis berita acara rekonsiliasi rekonsiliasi Pengelolaan
analisis Keuangan APBN
berita acara Ahli Madya
rekonsiliasi

Dokumen 2.6.7
7. Mengolah Proses pengolahan data/dokumen Dokumen/Data Analis 0,02
data/dokume pendukung laporan keuangan Laporan Keuangan Pengelolaan
n pendukung Keuangan APBN
laporan Ahli Pertama
keuangan

Dokumen 2.6.8
8. Menganalisis Proses analisis data/dokumen Laporan analisis Analis 0,04
data/dokume pendukung laporan keuangan dokumen/data Pengelolaan
n pendukung pendukung Laporan Keuangan APBN
laporan Keuangan Ahli Muda
keuangan
- 304 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

Dokumen 2.6.9
9. Menyusun Proses penyusunan rekomendasi atas Rekomendasi atas Analis 0,06
rekomendasi analisis dokumen pendukung laporan analisis dokumen Pengelolaan
atas analisis keuangan pendukung LK Keuangan APBN
dokumen Ahli Madya
pendukung
laporan
keuangan

Dokumen 2.6.10
10. Menyusun Proses penyusunan laporan keuangan Laporan Keuangan Analis 0,02
Laporan meliputi: Pengelolaan
keuangan Keuangan APBN
a. Laporan Realisasi Anggaran;
b. Neraca; Ahli Pertama
c. Laporan Operasional;
d. Laporan Perubahan Ekuitas; dan
Catatan atas Laporan Keuangan.

Dokumen 2.6.11
11. Menganalisis Proses analisis laporan keuangan Analisis Laporan Analis 0,04
laporan dengan tahapan antara lain: Keuangan Pengelolaan
keuangan Keuangan APBN
a. Menghimpun dokumen pendukung
laporan keuangan; Ahli Muda
b. Menyiapkan data dan bahan analisis
laporan keuangan;
c. Menelaah laporan keuangan tingkat;
dan
Menyusun analisis laporan keuangan
tingkat.
- 305 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

Dokumen 2.6.12
12. Menyusun Proses penyusunan rekomendasi Rekomendasi Analis 0,06
rekomendasi laporan keuangan. Penyusunan Laporan Pengelolaan
laporan Keuangan Keuangan APBN
keuangan Ahli Madya

Dokumen 2.6.13
13. Melaksanaka Proses pelaksanaan monitoring dan Kertas Kerja Analis 0,02
n monitoring evaluasi penyusunan laporan keuangan Monitoring dan Pengelolaan
dan evaluasi dengan tahapan antara lain: Evaluasi Penyusunan Keuangan APBN
penyusunan LK Ahli Pertama
a. Menyusun kertas kerja hasil
laporan inventarisasi laporan keuangan;
b. Melakukan telaah terhadap
keuangan
penyusunan laporan keuangan;
c. Menyusun dokumen bahan
monitoring dan evaluasi penyusunan
laporan keuangan;
d. Melakukan monitoring dan evaluasi
penyusunan laporan keuangan; dan
Menyusun kertas kerja hasil tabulasi
data dalam kegiatan monitoring dan
evaluasi penyusunan laporan
keuangan.

Dokumen 2.6.14
14. Melaksanaka Proses pelaksanaan analisis monitoring Analisis Monitoring Analis 0,04
n analisis dan evaluasi penyusunan laporan dan Evaluasi Pengelolaan
monitoring keuangan dengan tahapan antara lain: Penyusunan Laporan Keuangan APBN
dan evaluasi Keuangan Ahli Muda
a. Menyiapkan data hasil monitoring
penyusunan dan evaluasi penyusunan laporan
keuangan;
- 306 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

laporan b. Melakukan kajian hasil monitoring


dan evaluasi penyusunan laporan
keuangan
keuangan;
c. Menganalisis permasalahan dalam
monitoring dan evaluasi penyusunan
laporan keuangan; dan
Menyusun laporan analisis monitoring
dan evaluasi penyusunan laporan
keuangan.

Dokumen 2.6.15
15. Menyusun Proses penyusunan rekomendasi Rekomendasi Analis 0,06
rekomendasi monitoring dan evaluasi penyusunan Monitoring dan Pengelolaan
monitoring laporan keuangan dengan tahapan Evaluasi Penyusunan Keuangan APBN
dan evaluasi antara lain: Laporan Keuangan Ahli Madya
penyusunan
a. Menyiapkan laporan hasil analisis
laporan monitoring dan evaluasi penyusunan
laporan keuangan;
keuangan
b. Menyusun rekomendasi hasil analisis
monitoring dan evaluasi penyusunan
laporan keuangan; dan
Melakukan analisis tindak lanjut hasil
monitoring dan evaluasi monitoring dan
evaluasi penyusunan laporan
keuangan.

Dokumen 2.6.16
16. Menyusun Proses penyusunan ringkasan temuan Ringkasan temuan Analis 0,02
ringkasan dan rencana tindak lanjut atas temuan dan rencana tindak Pengelolaan
temuan dan pada laporan keuangan. lanjut atas temuan Keuangan APBN
rencana Ahli Pertama
- 307 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

tindak lanjut pada laporan


atas temuan keuangan
pada laporan
keuangan

Dokumen 2.6.17
17. Menganalisis Proses analisis permasalahan temuan Analisis Analis 0,04
permasalaha hasil pemeriksaan pada laporan permasalahan Pengelolaan
n temuan keuangan dan rencana tindak temuan hasil Keuangan APBN
hasil lanjutnya. pemeriksaan pada Ahli Muda
pemeriksaan laporan keuangan
pada laporan dan rencana tindak
keuangan lanjutnya
dan rencana
tindak
lanjutnya

Dokumen 2.6.18
18. Menyusun Proses penyusunan rekomendasi dan Rekomendasi dan Analis 0,03
rekomendasi tindak lanjut atas analisis temuan hasil tindak lanjut atas Pengelolaan
dan tindak pemeriksaan pada laporan keuangan. analisis temuan hasil Keuangan APBN
lanjut atas pemeriksaan pada Ahli Madya
analisis laporan keuangan
temuan hasil
pemeriksaan
pada laporan
keuangan
- 308 -

No Kegiatan Deskripsi Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik

Dokumen 2.6.19
19. Melaksanaka Proses penatausahaan dokumen tingkat Kertas Kerja Analis 0,02
n lanjutan antara lain: penatausahaan Pengelolaan
penatausaha dokumen tingkat Keuangan APBN
a. Menyusun, menyimpan, dan
an dokumen menatausahakan dokumen/bukti- lanjutan Ahli Pertama
bukti Laporan Keuangan;
tingkat
b. Menyusun, menyimpan, dan
lanjutan menatausahakan dokumen/bukti-
bukti laporan hasil analisis Laporan
Keuangan; dan
Menyusun, menyimpan, dan
menatausahakan dokumen/bukti-bukti
konsep jawaban atas temuan pada
laporan keuangan.

Dokumen 2.6.20
20. Menganalisis Proses analisis penatausahaan Analisis Analis 0,02
penatausaha dokumen. penatausahaan Pengelolaan
an dokumen dokumen Keuangan APBN
Ahli Muda

Dokumen 2.6.21
21. Menyusun Proses penyusunan rekomendasi Rekomendasi Analis 0,03
rekomendasi penatausahaan dokumen. penatausahaan Pengelolaan
penatausaha dokumen Keuangan APBN
an dokumen Ahli Madya
- 309 -

2.6.1 Mengolah data-data transaksi keuangan

Lembar Pengolahan Data Transaksi Keuangan


Satuan Kerja ….
Bulan …. Tahun …
Disusun oleh :…..*)

Laporan Pengolahan Data paling sedikit memuat:

No Data Transaksi Keuangan Kegiatan Pengolahan Keterangan

1 DIPA Mengunggah DIPA sesuai Dokumen Nomor …. DIPA Awal

2 Penyesuaian Belanja yang masih Membuat Jurnal Penyesuaian …. Penyesuaian Belanja yang Masih
harus dibayar Harus Dibayar

dst dst dst ds

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
- 310 -

Volume dihitung berdasarkan data yang diolah dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 311 -

2.6.2 Menganalisis data-data transaksi keuangan

Laporan Hasil Analisis Data Transaksi Keuangan


Satuan Kerja ….
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Data Transaksi Keuangan paling sedikit memuat:


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan yang dialami oleh satuan
kerja terkait dengan data transaksi keuangan.
B. DATA TRANSAKSI KEUANGAN
Memuat paling sedikit data transaksi keuangan, yang terdapat perubahan dan
mempengaruhi laporan keuangan.
C. HASIL ANALISIS
Memuat paling sedikit analisis atas transaksi keuangan yaitu:
1. Analisis akuntansi transaksi;
2. Analisis keterkaitan dengan pos pada laporan keuangan.
Selain analisis dimaksud, Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Muda
dapat melakukan analisis lainnya yang berhubungan dengan data transaksi
keuangan APBN.
D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Paling sedikit memuat hasil analisis data transaksi, tindak lanjut yang
diperlukan beserta kesimpulan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 312 -

2.6.3 Menyusun rekomendasi analisis data-data transaksi keuangan

Laporan Rekomendasi
Atas Hasil Analisis Data Transaksi Keuangan
Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi atas Hasil Analisis Data Transaksi Keuangan paling


sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang penyusunan
pelaksanaan analisis data transaksi keuangan APBN.

B. HASIL ANALISIS AWAL


Memuat hasil analisis data transaksi keuangan yang paling sedikit memuat:
1. Analisis akuntansi transaksi;
2. Analisis keterkaitan dengan pos pada laporan keuangan.

C. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat hasil analisis dan evaluasi atas data transaksi keuangan yang paling
sedikit sedikit memuat:
1. Evaluasi atas akuntansi transaksi;
2. Evaluasi atas keterkaitan data transaksi dengan pos pada laporan
keuangan

D. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit rekomendasi atas hasil analisis evaluasi lanjutan
penyajian data transaksi keuangan dengan rincian sebagai berikut :
1. Rekomendasi perbaikan dalam penyajian transaksi keuangan APBN dalam
laporan keuangan;
2. Rekomendasi penyelesaian masalah yang terjadi dalam proses penyajian
transaksi keuangan..
Selain rekomendasi diatas, Analis Pengelolaan Keuangan APBN juga dapat
memberikan rekomendasi lainnya yang berkaitan dengan data transaksi.

E. SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil pemberian rekomendasi analisis
data transaksi keuangan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan rekomendasi diberikan, diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 313 -

2.6.4 Melaksanakan rekonsiliasi laporan keuangan


Melakukan rekonsiliasi dalam rangka penyusunan laporan keuangan sesuai
dengan Peraturan Menteri Keuangan terkait pelaksanaan rekonsiliasi laporan
keuangan. Rekonsiliasi yang dilaksanakan adalah :
a. Rekonsiliasi Internal
Rekonsiliasi Internal dilaksanakan antara Penyusun Laporan Keuangan
dengan Bendahara Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dalam rangka
meyakinkan keandalan saldo Kas di Bendahara Pengeluaran/Penerimaan
yang disajikan di dalam neraca.
b. Rekonsiliasi Eksternal.
Rekonsiliasi Eksternal dilaksanakan antara Unit Akuntansi dengan Kuasa
BUN.
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Dihitung berdasarkan Laporan Hasil Rekonsiliasi dan Berita Acara Rekonsiliasi
yang diunggah.
- 314 -

2.6.5 Menganalisis berita acara rekonsiliasi

Laporan Hasil Analisis Hasil Rekonsiliasi


Satuan Kerja ….
Periode …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Hasil Rekonsiliasi paling sedikit memuat:


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan yang dialami oleh satuan
kerja terkait dengan pelaksanaan rekonsiliasi internal dan rekonsiliasi
eksternal.
B. DATA HASIL REKONSILIASI
Memuat paling sedikit data hasil rekonsiliasi internal maupun rekonsiliasi
eksternal.
C. HASIL ANALISIS
Memuat paling sedikit analisis atas hasil rekonsiliasi, yaitu:
1. Analisis kesesuaian Saldo Kas Bendahara Pengeluaran/Bendahara
Penerimaan dengan Laporan Keuangan;
2. Analisis hasil rekonsiliasi dengan Kuasa BUN (per item).
D. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Paling sedikit memuat hasil analisis hasil rekonsiliasi, tindak lanjut yang
diperlukan beserta kesimpulan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 315 -

2.6.6 Menyusun rekomendasi analisis berita acara rekonsiliasi

Laporan Rekomendasi atas Hasil Rekonsiliasi


Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi atas Hasil Analisis Hasil Rekonsiliasi Laporan


Keuangan paling sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang penyusunan
pelaksanaan analisis hasil rekonsiliasi Laporan Keuangan.

B. HASIL ANALISIS AWAL


Memuat hasil analisis hasil rekonsiliasi laporan keuangan yang paling sedikit
memuat:
1. Analisis kesesuaian Saldo Kas Bendahara Pengeluaran/Bendahara
Penerimaan dengan Laporan Keuangan;
2. Analisis hasil rekonsiliasi dengan Kuasa BUN.

C. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat hasil analisis dan evaluasi atas hasil rekonsiliasi laporan keuangan
yang paling sedikit sedikit memuat:
1. Evaluasi atas hasil rekonsiliasi internal; dan
2. Evaluasi atas hasil rekonsuliasi eksternal.

D. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit rekomendasi atas hasil analisis dan evaluasi lanjutan
dari hasil rekonsiliasi laporan keuangan dengan rincian sebagai berikut :
1. Rekomendasi perbaikan hasil rekonsiliasi internal dan rekonsiliasi
eksternal;
2. Rekomendasi penyelesaian masalah yang terjadi dalam proses rekonsiliasi
internal dan rekonsiliasi eksternal.
Selain rekomendasi diatas, Analis Pengelolaan Keuangan APBN juga dapat
memberikan rekomendasi lainnya yang berkaitan dengan data transaksi.

E. SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil pemberian rekomendasi atas hasil
rekonsiliasi,

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan rekomendasi yang diberikan, diupload
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 316 -

2.6.7 Mengolah data/dokumen pendukung laporan keuangan

Lembar Pengolahan Data/Dokumen Pendukung Laporan Keuangan


Satuan Kerja ….
Bulan …. Tahun …
Disusun oleh :…..*)

Laporan Pengolahan Data paling sedikit memuat:

Dokumen Pendukung Laporan


No Kegiatan Pengolahan Keterangan
Keuangan

1 Berita Acara Penyesuaian Melakukan Penyusunan BA Penyesuaian BA Penyesuaian Belanja

dst dst dst ds

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
- 317 -

Volume dihitung berdasarkan hasil pengolahan data yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 318 -

2.6.8 Menganalisis data/dokumen pendukung laporan keuangan

LAPORAN ANALISIS DATA/DOKUMEN PENDUKUNG LAPORAN KEUANGAN


Satuan Kerja …
Periode ….. Tahun ……
Disusun oleh :…..*)

A. DATA /DOKUMEN PENDUKUNG LAPORAN KEUANGAN


No Laporan Data/Dokumen Pendukung Keterangan
Laporan Realisasi Anggaran a. …
1.
b. …
c. dst
Neraca a. …
2.
b. …
c. dst
Laporan Operasional a. …
3.
b. …
c. dst
Laporan Perubahan Ekuitas a. …
4.
b. …
c. dst
Catatan atas Laporan Keuangan a. …
5.
b. …
c. dst

B. ANALISIS KEBUTUHAN DATA/DOKUMEN PENDUKUNG LAPORAN KEUANGAN


- 319 -

Pelaksanaan analisis kebutuhan data/dokumen pendukung laporan keuangan paling sedikit memuat:
1. Analisis data/dokumen sumber penyajian pos-pos pada LK;dan
2. Analisis data/dokumen yang dipersyaratkan dalam LK.
C. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Paling sedikit memuat hasil analisis kebutuhan data/dokumen pendukung Laporan Keuangan, tindak lanjut yang diperlukan beserta
kesimpulan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 320 -

2.6.9 Menyusun rekomendasi atas analisis data/dokumen pendukung


laporan keuangan

Laporan Rekomendasi atas analisis data/dokumen pendukung laporan keuangan


Satuan Kerja …
Periode …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi atas Hasil Analisis data/dokumen pendukung Laporan


Keuangan paling sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang penyusunan
pelaksanaan analisis data/dokumen pendukung Laporan Keuangan.

B. HASIL ANALISIS AWAL


Memuat hasil analisis data/dokumen pendukung laporan keuangan yang
paling sedikit memuat:
1. Analisis data/dokumen sumber penyajian pos-pos pada LK;dan
2. Analisis data/dokumen yang dipersyaratkan dalam LK.

C. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat hasil analisis dan evaluasi atas hasil analisis data/dokumen
pendukung laporan keuangan yang paling sedikit sedikit memuat:
1. Evaluasi atas data/dokumen sumber penyajian pos-pos pada LK; dan
2. Evaluasi atas data/dokumen pendukung Laporan Keuangan.

D. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit rekomendasi atas hasil analisis dan evaluasi lanjutan
dari hasil analisis data/dokumen pendukung laporan keuangan dengan
rincian sebagai berikut :
1. Rekomendasi data/dokumen pendukung yang diperlukan dalam Laporan
Keuangan;
2. Rekomendasi penyelesaian masalah yang terjadi dalam proses
pemenuhan/penyediaan data/dokumen pendukung laporan keuangan.
Selain rekomendasi diatas, Analis Pengelolaan Keuangan APBN juga dapat
memberikan rekomendasi lainnya yang berkaitan dengan data /dokumen
pendukung Laporan Keuangan.

E. SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil pemberian rekomendasi atas
data/dokumen pendukung laporan keuangan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan rekomendasi yang diberikan, diupload
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 321 -

2.6.10 Menyusun Laporan Keuangan


Menyusun Laporan Keuangan sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan
terkait Pedoman Penyusunan dan Penyampaian Laporan Keuangan
Kementerian Negara/Lembaga.
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan setiap laporan yang diupload yang terdiri dari
Neraca, Laporan Realisasi Anggaran, Laporan Operasional, Laporan Perubahan
Ekuitas dan Catatan atas Laporan Keuangan dan dinilai berdasarkan
kesesuaian dengan format yang telah ditentukan.

2.6.11 Menganalisis laporan keuangan


Melakukan telaah laporan keuangan sesuai dengan Peraturan Menteri
Keuangan Nomor terkait Pedoman Penyusunan dan Penyampaian Laporan
Keuangan Kementerian Negara/Lembaga.
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan analisis/telaah laporan keuangan yang
diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah
diberikan.
- 322 -

2.6.12 Menyusun rekomendasi laporan keuangan

Laporan Rekomendasi Penyusunan Laporan Keuangan


Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi Penyusunan Laporan Keuangan paling sedikit memuat


:
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang penyusunan
laporan keuangan.

B. HASIL ANALISIS AWAL


Memuat paling sedikit hasil telaah laporan keuangan.

C. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat paling sedikit hasil analisis dan evaluasi atas hasil telaah laporan
keuangan.

D. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit rekomendasi atas :
1. Penyajian pos-pos pada laporan keuangan; dan
2. Perbaikan apabila dari hasil telaah terdapat ketidaksesuaian.
Selain rekomendasi diatas, Analis Pengelolaan Keuangan APBN juga dapat
memberikan rekomendasi lainnya yang berkaitan dengan penyusunan laporan
keuangan

E. SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil pemberian rekomendasi atas
penyusunan laporan keuangan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan rekomendasi yang diberikan, diupload
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 323 -

2.6.13 Melaksanakan monitoring dan evaluasi penyusunan laporan


keuangan

Laporan Hasil Monitoring dan Evaluasi Penyusunan Laporan Keuangan


Satuan Kerja …
Periode …. Tahun …..
Disusun oleh :…..*)

A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan yang dialami oleh satuan kerja
terkait dengan penyusunan laporan keuangan.
B. PELAKSANAAN MONITORING DAN EVALUASI
Memuat informasi tentang pelaksanaan monitoring dan evaluasi
penyusunan laporan keuangan, diantaranya :
1. Waktu/Periode Pelaksanaan;
2. Unsur-Unsur yang dilakukan monev;
3. Metode yang digunakan.
Analis Pengelolaan Keuangan APBN dapat menambahkan unsur-unsur
lainnya yang dapat meningkatkan optimalisasi pelaksanaan monev dan
penyusunan laporan keuangan.
C. HASIL MONITORING DAN EVALUASI
Memuat paling sedikit hasil atau simpulan dari hasil monitoring dan
evaluasi.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan hasil monitoring yang diupload dan
dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 324 -

2.6.14 Melaksanakan analisis monev penyusunan laporan keuangan

Laporan Hasil Analisis Monev Penyusunan Laporan Keuangan


Satuan Kerja ….
Periode …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Hasil Monev Penyusunan LK paling sedikit memuat:


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan yang dialami oleh satuan
kerja terkait dengan pelaksanaan penyusunan laporan keuangan.
B. DATA HASIL MONITORING DAN EVALUASI
Memuat paling sedikit data hasil monitoring dan evaluasi penyusunan laporan
keuangan.
C. HASIL ANALISIS
Memuat paling sedikit analisis atas monitoring dan evaluasi penyusunan
laporan keuangan :
1. Analisis ketepatan waktu;
2. Analisis kelengkapan dan akurasi penyajian laporan keuangan;
3. Analisis kelengkapan data/dokumen.
Analis Pengelolaan Keuangan APBN juga dapat melaksanakan analisis lainnya
yang masih berkaitan dengan hasil monev penyusunan LK.

D. SIMPULAN
Paling sedikit memuat simpulan hasil analisis serta tindak lanjut yang
diperlukan beserta kesimpulan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan analisis yang dilakukan, diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 325 -

2.6.15 Menyusun rekomendasi monev penyusunan laporan keuangan

Laporan Rekomendasi atas penyusunan laporan keuangan


Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi atas Hasil Analisis Monitoring dan Evaluasi


Penyusunan Laporan Keuangan paling sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang penyusunan
pelaksanaan analisis hasil monitoring dan penyusunan laporan keuangan.

B. HASIL ANALISIS AWAL


Memuat hasil monitoring dan evaluasi penyusunan laporan keuangan yang
paling sedikit memuat:
1. Analisis ketepatan waktu;
2. Analisis kelengkapan dan akurasi penyajian laporan keuangan;
3. Analisis kelengkapan data/dokumen.

C. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat hasil analisis dan evaluasi atas hasil monitoring dan evaluasi
penyusunan laporan keuangan.

D. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit rekomendasi atas hasil monitoring dan evaluasi
penyusunan laporan keuangan. Selain itu, Analis Pengelolaan Keuangan APBN
juga dapat memberikan rekomendasi lainnya yang berkaitan dengan
penyusunan laporan keuangan.

E. SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil pemberian rekomendasi atas
penyusunan laporan keuanhan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan rekomendasi yang diberikan, diupload
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 326 -

2.6.16 Menyusun ringkasan temuan dan rencana tindak lanjut atas


temuan pada laporan keuangan

Ringkasan Temuan Hasil Pemeriksaan dan Rencana Tindak Lanjut


Satuan Kerja
Periode … Bulan ….
Disusun oleh :…..*)

A. TEMUAN HASIL PEMERIKSAAN


Memuat paling sedikit ringkasan hasil pemeriksaan laporan keuangan
yang dilaksanakan oleh Badan Pemeriksa Keuangan atau APIP atau hasil
pembinaan unit akuntansi yang lebih tinggi.
B. RENCANA TINDAK LANJUT
Memuat paling sedikit rencana tindak lanjut berdasarkan temuan hasil
pemeriksaan laporan keuangan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan ringkasan temuan yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 327 -

2.6.17 Menganalisis permasalahan temuan hasil pemeriksaan pada


laporan keuangan dan rencana tindak lanjutnya

Laporan Hasil Analisis Permasalan Temuan Hasil Pemeriksaan


Satuan Kerja ….
Periode …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Permasalahan Temuan Hasil Pemeriksaan paling sedikit memuat:


A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan yang menjadi temuan hasil
pemeriksaan.
B. HASIL ANALISIS
Memuat paling sedikit analisis atas temuan hasil pemeriksaan.
C. SIMPULAN
Paling sedikit memuat simpulan hasil analisis atas temuan hasil pemeriksaan
serta tindak lanjutnya.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan analisis yang diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 328 -

2.6.18 Menyusun rekomendasi dan tindak lanjut atas analisis temuan


hasil pemeriksaan pada laporan keuangan

Laporan Rekomendasi dan Tindak Lanjut atas Analisis Temuan Hasil Pemeriksaan
pada Laporan Keuangan
Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi dan Tindak Lanjut atas Analisis Temuan Hasil Pemeriksaan
pada Laporan Keuangan paling sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang penyusunan
pelaksanaan analisis temuan hasil pemeriksaan pada laporan keuangan.

B. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat hasil analisis dan evaluasi atas hasil temuan hasil pemeriksaan pada
laporan keuangan.

C. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit rekomendasi atas tindak lanjut atas temuan hasil
pemeriksaan.

D. SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil pemberian rekomendasi atas hasil
pemeriksaan dan tindak lanjut atas temuan hasil pemeriksaan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan rekomendasi yang diberikan, diupload
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 329 -

2.6.19 Melaksanakan penatausahaan dokumen tingkat lanjutan

Lembar Penatausahaan Dokumen Laporan Keuangan


Satuan Kerja ….
Periode …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

No Jenis Dokumen Keterangan


Berita Acara Rekonsiliasi Ditatausahakan secara
1
elektronik
Laporan Keuangan Bulan Januari Ditatausahakan secara
2
elektronik dan fisik

3
dst dst dst

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan dokumen ditatausahakan pada lembar
penatausahaan, diupload dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format
yang telah diberikan.
- 330 -

2.6.20 Menganalisis penatausahaan dokumen

Laporan Hasil Analisis Penatausahaan Dokumen Laporan Keuangan


Satuan Kerja ….
Periode …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Analisis Penatausahaan Dokumen Laporan Keuangan paling sedikit


memuat:
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi permasalahan dalam rangka pelaksanaan
penatausahaan dookumen laporan keuangan
B. HASIL ANALISIS
Memuat paling sedikit analisis:
1. Analisis ketepatan waktu penyusunan LK;
2. Analisis ketepatan waktu penyampaian LK;
3. Analisis penatausahaan dokumen penyusunan dan penyampaian LK.
Analis Pengelolaan Keuangan APBN juga dapat melaksanakan analisis lainnya
yang masih berkaitan dengan hasil penatausahaan dokumen LK.
C. HASIL ANALISIS/SIMPULAN
Paling sedikit memuat hasil analisis atas penatausahaan dokumen-dokumen
yang berhubungan dengan laporan keuangan.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan analisis dilakukan, diupload dan dinilai
berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 331 -

2.6.21 Menyusun rekomendasi penatausahaan dokumen

Laporan Rekomendasi dan Tindak Lanjut atas


Penatausahaan Dokumen Laporan Keuangan
Satuan Kerja …
Bulan …. Tahun ….
Disusun oleh :…..*)

Laporan Rekomendasi dan Tindak Lanjut atas Penatausahaan Dokumen Laporan


Keuangan paling sedikit memuat :
A. IDENTIFIKASI MASALAH
Memuat paling sedikit identifikasi masalah dan latar belakang penatausahaan
dokumen..

B. ANALISIS DAN EVALUASI LANJUTAN


Memuat hasil analisis dan evaluasi atas penatausahaan dokumen.

C. REKOMENDASI
Memuat paling sedikit rekomendasi atas tindak lanjut atas penatausahaan
dokumen.

D. SIMPULAN
Memuat paling sedikit simpulan dari hasil pemberian rekomendasi atas hasil
analisis penatausahaan dokumen.

Lampiran :
…. (jika terdapat lampiran, file laporan dan lampiran dijadikan satu dalam
format zip).
Catatan penghitungan Angka Kredit:
Volume dihitung berdasarkan laporan rekomendasi yang diberikan, diupload
dan dinilai berdasarkan kesesuaian dengan format yang telah diberikan.
- 332 -

3 UNSUR PENGEMBANGAN PROFESI

3.1 PENYUSUNAN KARYA TULIS DI BIDANG PENGELOLAAN KEUANGAN APBN

No Kegiatan Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

Membuat Karya Tulis/Karya Ilmiah Buku yang diedarkan 1. Surat Permohonan Izin Penyusunan
hasil penelitian/pengkajian/ secara nasional atau Karya Tulis yang telah disetujui;
2. Buku hasil
1 survei/evaluasi di bidang internasional 12,5 peneilitian/pengajian/survey/evaluasi di
pengelolaan keuangan APBN yang bidang pengelolaan keuangan APBN yang
dipublikasikan dipublikasikan/diedarkan secara
nasional atau internasional

Membuat Karya Tulis/Karya Ilmiah Naskah majalah 1. Surat Permohonan Izin Penyusunan
hasil penelitian/pengkajian/ ilmiah yang diakui Karya Tulis yang telah disetujui;
2. Naskah majalah ilmiah hasil
survei/evaluasi di bidang Kementerian yang
2 6 penelitian/pengajian/survey/evaluasi di
pengelolaan keuangan APBN yang bersangkutan bidang pengelolaan keuangan APBN yang
dipublikasikan diakui Kementerian yang bersangkutan
Semua Jenjang dan dipublikasikan pada lingkup
Kementerian

Membuat karya tulis/karya ilmiah Buku yang


1. Surat Permohonan Izin Penyusunan
hasil penelitian/ pengkajian/survei/ didokumentasikan Karya Tulis yang telah disetujui;
evaluasi di bidang pengelolaan pada perpustakaan 2. Buku hasil
3 8 penelitian/pengajian/survey/evaluasi di
keuangan APBN yang tidak di perpustakaan
bidang pengelolaan keuangan APBN yang
dipublikasikan, tetapi tidak dipublikasikan namun
didokumentasikan di perpustakaan didokumentasikan pada perpustakaan

Membuat karya tulis/karya ilmiah Naskah majalah 1. Surat Permohonan Izin Penyusunan
4 hasil penelitian/ pengkajian/survei/ ilmiah yang diakui 4 Karya Tulis yang telah disetujui;
2. Naskah majalah ilmiah hasil
evaluasi di bidang pengelolaan
penelitian/pengajian/survey/evaluasi di
- 333 -

No Kegiatan Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

keuangan APBN yang tidak Kementerian yang bidang pengelolaan keuangan APBN yang
dipublikasikan, tetapi bersangkutan diakui Kementerian yang bersangkutan
dan tidak dipublikasikan namun
didokumentasikan di perpustakaan
didokumentasikan pada perpustakaan

Membuat karya tulis/karya ilmiah Buku yang diedarkan 1. Surat Permohonan Izin Penyusunan
berupa tinjauan atau ulasan ilmiah secara nasional atau Karya Tulis yang telah disetujui;
2. Buku berupa tinjauan atau ulasan ilmiah
5 hasil gagasan sendiri di bidang internasional 8 hasil gagasan sendiri di bidang
pengelolaan keuangan APBN yang pengelolaan keuangan APBN yang
dipublikasikan dipublikasikan/diedarkan secara
nasional atau internasional

Membuat karya tulis/karya ilmiah Naskah majalah yang 1. Surat Permohonan Izin Penyusunan
berupa tinjauan atau ulasan ilmiah diakui Kementerian Karya Tulis yang telah disetujui;
2. Naskah majalah ilmiah hasil tinjauan
hasil gagasan sendiri di bidang yang bersangkutan
6 Seluruh Jenjang 4 atau ulasan ilmiah hasil gagasan sendiri
pengelolaan keuangan APBN yang di bidang pengelolaan keuangan APBN
dipublikasikan yang diakui Kementerian yang
bersangkutan dan dipublikasikan pada
lingkup Kementerian

Membuat makalah berupa tinjauan Buku


1. Surat Permohonan Izin Penyusunan
atau ulasan ilmiah hasil gagasan Karya Tulis yang telah disetujui;
sendiri dalam bidang pengelolaan 2. Buku berupa tinjauan atau ulasan ilmiah
7 7 hasil gagasan sendiri di bidang
keuangan APBN yang tidak
pengelolaan keuangan APBN yang tidak
dipublikasikan tetapi dipublikasikan namun didokumentasikan
didokumentasikan di perpustakaan pada perpustakaan

Membuat makalah berupa tinjauan Makalah 1. Surat Permohonan Izin Penyusunan


atau ulasan ilmiah hasil gagasan Karya Tulis yang telah disetujui;
8 3,5
2. Naskah majalah ilmiah hasil tinjauan
sendiri dalam bidang pengelolaan
atau ulasan ilmiah hasil gagasan sendiri
di bidang pengelolaan keuangan APBN
- 334 -

No Kegiatan Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

keuangan APBN yang tidak yang diakui Kementerian yang


dipublikasikan tetapi bersangkutan dan tidak dipublikasikan
namun didokumentasikan pada
didokumentasikan di perpustakaan
perpustakaan

Membuat tulisan ilmiah populer di Naskah 1. Surat Permohonan Izin Penyusunan


bidang pengelolaan keuangan APBN Karya Tulis yang telah disetujui;
Seluruh Jenjang 2. Naskah tulisan ilmiah terkait isu popular
yang disebarluaskan melalui media
9 2 di bidang pengelolaan keuangan APBN
massa yang merupakan satu yang diberluaskan melalui media massa,
kesatuan dengan tujuan menyebarluaskan ilmu
pengetahuian dan teknologi pada bidang
Pengelolaan Keuangan APBN

Menyampaikan prasaran berupa Naskah


1. Surat Permohonan Izin Penyusunan
tinjauan, gagasan, atau ulasan Karya Tulis yang telah disetujui;
ilmiah dalam pertemuan ilmiah 2. Naskah tulisan tinjauan, gagasan, atau
10 2,5 ulasan ilmiah dalam pertemuan ilmiah
nasional (tidak harus memberikan
nasional (tidak harus memberikan
rekomendasi tetapi harus ada rekomendasi tetapi harus ada
kesimpulan akhir) kesimpulan akhir)
- 335 -

3.1.1 Ruang Lingkup Karya Tulis

a. Karya Tulis/Karya Ilmiah hasil penelitian/pengkajian/


survei/evaluasi di bidang pengelolaan keuangan APBN
1) Dipublikasikan
Karya Tulis/Karya Ilmiah hasil penelitian, pengakajian, survei
dan/atau evaluasi di bidang pengelolaan Keuangan APBN yang
dipublikasikan dapat berbentuk :
a) Buku yang diterbitkan dan diedarkan secara nasional; atau
b) Artikel ilmiah yang dimuat dalam majalah/media lainnya yang
memiliki ISSN.
2) Tidak Dipublikasikan
Karya Tulis/Karya Ilmiah hasil penelitian, pengakajian, survei
dan/atau evaluasi di bidang pengelolaan Keuangan APBN yang
dipublikasikan dapat berbentuk :
a) Buku yang diterbitkan dan didokumentasikan pada
perpustakaan yang dikelola oleh masing Kementerian
Negara/Lembaga baik berbentuk fisik atau elektronik; atau
b) Artikel ilmiah yang dimuat dalam majalah ilmiah/media lainnya
yang dikelola masing-masing Kementerian/Lembaga baik
berbentuk fisik atau elektronik.
b. Karya Tulis/Karya Ilmiah berupa tinjauan atau ulasan ilmiah hasil
gagasan sendiri di bidang pengelolaan keuangan APBN.
1) Dipublikasikan
Karya Tulis/Karya Ilmiah berupa tinjauan atau ulasan ilmiah hasil
gagasan sendiri di bidang pengelolaan Keuangan APBN yang
dipublikasikan dapat berbentuk :
a) Buku yang diterbitkan dan diedarkan secara nasional; atau
b) Artikel ilmiah yang dimuat dalam majalah/media lainnya yang
memiliki ISSN.
2) Tidak Dipublikasikan
Karya Tulis/Karya Ilmiah berupa tinjauan atau ulasan ilmiah hasil
gagasan sendiri di bidang pengelolaan Keuangan APBN yang
dipublikasikan dapat berbentuk :
a) Buku yang diterbitkan dan didokumentasikan pada
perpustakaan yang dikelola oleh masing Kementerian
Negara/Lembaga baik berbentuk fisik atau elektronik; atau
- 336 -

b) Artikel ilmiah yang dimuat dalam majalah ilmiah/media lainnya


yang dikelola masing-masing Kementerian/Lembaga baik
berbentuk fisik atau elektronik.

c. Tulisan ilmiah populer di bidang pengelolaan keuangan APBN


Tulisan ilmiah di bidang pengelolaan keuangan APBN dimuat dalam
satu kesatuan dalam media massa yang popular dengan tujuan
menyebarluaskan dan mengedukasi masyarakat luas tentang
perkembangan ilmu pengetahuan dan teknololgi terkait pengelolaan
keuangan APBN.
d. Prasaran berupa tinjauan, gagasan, atau ulasan ilmiah dalam
pertemuan ilmiah nasional
Prasaran berupa tinjauan, gagasan, atau ulasan ilmiah dalam
pertemuan ilmiah nasional merupakan makalah yang disusun dan
dikembangkan berdasarkan karya ilmiah atau pertemuan ilmiah
sehingga dapat memberikan kesimpulan atau rekomendasi (tidak
wajib).

3.1.2 Prosedur penyusunan Karya Tulis/Karya Ilmiah

a. Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN


yang hendak menyusun karya tulis harus mengajukan izin penulisan
kepada atasan langsung;
b. Atas permintaan izin oleh Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau
Pranata Keuangan APBN, apabila menyetujui, maka atasan langsung
memberi persetujuan untuk penyusunan Karya Tulis;
c. Selanjutnya, berdasarkan surat perintah pada huruf b, Analis
Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN menyusun
Karya Tulis sesuai kaidah penyusunan Karya Tulis yang telah
ditetapkan dalam peraturan;
d. Dalam hal, Karya Tulis akan dimuat dalam media majalah, media
massa popular atau media lainnya, maka penulisan dilakukan
penyesuaian terhadap format yang ditentukan pada media
bersangkutan;
e. Dalam rangka penilaian Angka Kredit, Analis Pengelolaan Keuangan
APBN menyampaikan:
1) Bukti Fisik yang dipersyaratkan dalam tabel 3.1 sesuai dengan
Karya Tulis yang disusun;dan
- 337 -

2) Surat Izin penulisan sesuai dengan format, yang telah disetujui


oleh atasan;

pada saat pengusulan DUPAK.


- 338 -

Format Surat Permohonan Izin Penyusunan Karya Tulis

KOP SURAT

PERMOHONAN IZIN PENYUSUNAN KARYA TULIS


JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERBENDAHARAAN

Yth. ….(1)….

Dalam rangka pengembangan profesi sebagai Pejabat Fungsional


….(2)…., kami yang bertandatangan dibawah ini :

No Nama NIP Jabatan Unit Kerja

(3) (4) (5) (6) (7)

mengajukan permohonan izin untuk menyusun karya tulis/karya ilmiah.


….(8)…. dengan judul ….(9)….
Demikian kami sampaikan untuk mendapatkan persetujuan.

….(10)…., ….(11)….
Yang Mengajukan,

…………. (12) ………….


NIP …………. (13) ………….

LEMBAR PERSETUJUAN

Atasan Jabatan Keputusan Keterangan


Langsung

Menyetujui/Menolak/Merubah ….(16)….
Jenis Karya Tulis/Karya
….(14)…. ….(15)….
Ilmiah/Merubah Judul Karya
Tulis/Karya Ilmiah *)

*) coret yang tidak perlu


- 339 -

Petunjuk Pengisian :

(1). Diisi dengan jabatan atasan langsung Analis Pengelolaan Keuangan


APBN/Pranata Keuangan APBN;
(2). Diisi dengan jabatan. Analis Pengelolaan Keuangan APBN dan/atau
Pranata Keuanagan APBN;
(3). Diisi dengan nomor urut penulis;
(4). Diisi dengan nama penulis;
(5). Diisi dengan NIP penulis;
(6). Diisi dengan jabatan dan jenjang penulis;
(7). Diisi dengan unit kerja penulis;
(8). Diisi dengan jenis Karya Tulis yang akan disusun, sebagai berikut *) :
- Karya Tulis/Karya Ilmiah hasil penelitian/pengkajian/
survei/evaluasi di bidang pengelolaan keuangan APBN dalam bentuk
buku yang dipublikasikan;
- Artikel dalam Majalah hasil penelitian/pengkajian/
survei/evaluasi di bidang pengelolaan keuangan APBN yang akan
dipublikasikan;
- Karya Tulis/Karya Ilmiah hasil penelitian/pengkajian/
survei/evaluasi di bidang pengelolaan keuangan APBN dalam bentuk
buku yang tidak dipublikasikan;
- Artikel dalam Majalah hasil penelitian/pengkajian/
survei/evaluasi di bidang pengelolaan keuangan APBN yang tidak
dipublikasikan;
- Karya Tulis/Karya Ilmiah berupa tinjauan atau ulasan ilmiah hasil
gagasan sendiri di bidang pengelolaan keuangan APBN dalam betuk
buku yang dipublikasikan;
- Artikel dalam Majalah berupa tinjauan atau ulasan ilmiah hasil
gagasan sendiri di bidang pengelolaan keuangan APBN dalam betuk
buku yang dipublikasikan;
- Karya Tulis/Karya Ilmiah berupa tinjauan atau ulasan ilmiah hasil
gagasan sendiri di bidang pengelolaan keuangan APBN dalam betuk
buku yang tidak dipublikasikan;
- Artikel dalam Majalah berupa tinjauan atau ulasan ilmiah hasil
gagasan sendiri di bidang pengelolaan keuangan APBN dalam betuk
buku yang tidak dipublikasikan;
- Tulisan ilmiah populer di bidang pengelolaan keuangan APBN; atau
- 340 -

- Prasaran berupa tinjauan, gagasan, atau ulasan ilmiah dalam


pertemuan ilmiah nasional.
*) pilih salah satu
(9). Diisi dengan judul karya tulis/karya ilmiah yang diajukan;
(10). Diisi dengan nama kota berkedudukan;
(11). Diisi dengan tanggal, bulan, dan tahu pengajuan izin;
(12). Diisi dengan nama penulis. Dalam hal penulis adalah tim, maka yang
bertanda tangan adalah penulis pertama pada angka (4);
(13). Diisi dengan NIP penulis. Dalam hal penulis adalah tim, maka NIP yang
diisikan adalah NIP penulis pertama pada angka (4);
(14). Diisi dengan paraf persetujuan, nama dan NIP atasan langsung penulis;
(15). Diisi dengan nama jabatan atasan langsung;
(16). Diisi dengan keterangan/alasan menolak atau merubah.
- 341 -

3.1.3 Ketentuan Penilaian Karya Tulis/Karya Ilmiah

a. Penilaian Karya Tulis merupakan bagian dari penilaian dalam Unsur


Utama;
b. Dalam hal Tim Penilai menerima hasil kerja/output dari Sub Unsur
penulisan karya tulis, dengan unsur yang dinilai paling sedikit adalah
:
1) Penilaian Dokumen :
a) Pemenuhan Persyaratan;
b) Keaslian Karya Tulis;
c) Kesesuian Ruang Lingkup;
2) Penilaian Substansi
a) Materi Karya Tulis/Karya Ilmiah;
b) Kemanfaatan Karya Tulis/Karya Ilmiah;dan
c) Penyajian Karya Tulis/Karya Ilmiah;
c. Apabila Tim Penilai menilai dokumen tidak memenuhi persyaratan
dokumen pada huruf b angka 1), maka penilaian substansi tidak
memberikan proporsi nilai. Artinya apabila dari penilaian dokumen
sudah tidak memenuhi persyaratan dokumen, keaslian dan
kesesuaian, maka tidak dapat dilakukan penilaian substansi.
d. Tim Penilai menggunakan kertas kerja penilaian karya tulis untuk
menghasilkan Angka Kredit Final dari Sub Unsur penilaian Karya
Tulis.
e. Dari hasil penilaian Karya Tulis, nilai akhir dikonversikan menjadi
persentase angka kredit dengan ketentuan sebagai berikut:
Nilai 86 sampai dengan 100 = 100%;
Nilai 70 sampai dengan 85 = 80%;
Nilai 60 sampai dengan 70 = 60%;atau
Nilai sampai dengan 40 = 40%.
f. Dalam hal penulis adalah tim, maka pembagian nilai pada huruf e
dibagi sebagai berikut:
Penulis Penulis
Penulis Penulis
Jumlah Penulis Pembantu Pembantu 3
Utama Pembantu 1
2

100% - - -
1 (satu) orang

60% 40% - -
2 (dua) orang
- 342 -

Penulis Penulis
Penulis Penulis
Jumlah Penulis Pembantu Pembantu 3
Utama Pembantu 1
2

3 (tiga) orang 50% 25% 25% -

40% 20% 20% 20%


4 (empat) orang

g. Dalam hal tidak dapat ditentukan penulis utama, maka pembagian


Angka Kredit dilakukan dengan proporsi yang sama untuk setiap
penulis.
h. Jumlah penulis utama paling banyak 1 (satu) orang dan penulis
pembantu paling banyak 3 (tiga) orang.
- 343 -

Format Kertas Kerja Penilaian Karya Tulis/Karya Ilmiah


KERTAS KERJA PENILAIAN
KARYA TULIS/KARYA ILMIAH
JABATAN FUNGSIONAL ANALIS PENGELOLAAN KEUANGAN APBN
DAN/ATAU JABATAN FUNGSIONAL PRANATA KEUANGAN APBN

A. IDENTITAS PENULIS
NAMA NIP JABATAN

….(1)…. ….(2)…. ….(3)….

Instansi : ….(4)….

B. DATA KARYA TULIS/KARYA ILMIAH


Jenis Karya Tulis : ………………………………………(5)
Judul Karya Tulis : ………………………………………(6)
Sifat Karya Tulis : dipublikasikan/tidak
dipublikasikan/didokumentasikan *)
Tahun penerbitan : ………………………………………(7)
*) coret yang tidak perlu

C. PENILAIAN DOKUMEN
Unsur Penilaian Kesesuaian (8)
Dokumen Persyaratan Sesuai/Tidak Sesuai*)
Kesesuaian dengan Ruang Lingkup Pengelolaan Sesuai/Tidak Sesuai*)
Keuangan APBN
Keaslian Karya Tulis Sesuai/Tidak Sesuai*)

*) coret yang tidak perlu


D. PENILAIAN SUBSTANSI
Nilai Keterangan
No Unsur Penilaian
(0 – 100)
D.1. Materi Karya Tulis atau Karya Ilmiah (50%)
Judul, latar belakang permasalahan …(9)… …(10)…
D.1.1
dan perumusan masalah
Kesesuaian penggunaan landasan
D.1.2
teori
Penggunaan Data dan Informasi
D.1.3
Ketepatan Metode Penelitian
D.1.4
Ketepatan Analisis
D.1.5
Kesesuaian simpulan dan
D.1.6
rekomendasi
...(11)…
Nilai dari unsur Materi
(12) = 50% x (11)
Proporsi Nilai dari Unsur Materi (50%)
D.2. Manfaat Karya Tulis atau Karya Ilmiah (30%)
Penerapan usulan dan rekomendasi
D.2.1
karya tulis/karya ilmiah pada
Pengelolaan Keuangan APBN
Manfaat karya tulis atau karya ilmiah
D.2.2
untuk akademisi
…(13)…
Nilai dari unsur Manfaat
(14) = 30% x (13)
Proporsi Nilai dari Unsur Manfaat (30%)
D.3. Penyajian Karya Tulis atau Karya Ilmiah (20%)
- 344 -

Penyajian Karya Tulis pada media


D.3.1
publikasi
Penulisan Bahasa
D.3.2
Kesesuaian dengan kaidah penulisan
D.3.3
Karya Ilmiah
…(15)…
Nilai dari unsur Penyajian
(16) = 20% x (15)
Proporsi Nilai dari Unsur Penyajian (20%)
(17) = (12)+(14)+(16)
Nilai Total dari ketiga unsur penilaian
…(18)…
Konversi pada Persentase AK
Angka Kredit
…(19)…
- Angka Kredit Penulis I
…(20)…
- Angka Kredit Penulis II
…(21)…
- Angka Kredit Penulis III
…(22)…
- Angka Kredit Penulis IV

E. KETERANGAN
(23)

…(24)…, …(25)…
Penilai

……(26)……
NIP…(27 )….
- 345 -

Petunjuk Pengisian :
(1). Diisi dengan nama penulis yang dinilai Karya Tulis/Karya
Ilmiahnya. Dalam hal ditentukan penulis utama, maka nama
penulis utama ditulis pada baris pertama;
(2). Diisi dengan NIP penulis yang dinilai Karya Tulis/Karya
Ilmiahnya. Dalam hal ditentukan penulis utama, maka NIP
penulis utama ditulis pada baris pertama;
(3). Diisi dengan jabatan penulis yang dinilai Karya Tulis/Karya
Ilmiahnya. Dalam hal ditentukan penulis utama, maka jabatan
penulis utama ditulis pada baris pertama;
(4). Diisi dengan instansi penulis;
(5). Diisi dengan jenis Karya Tulis yang disusun, sebagai berikut:
- Karya Tulis/Karya Ilmiah hasil penelitian/pengkajian/
survei/evaluasi di bidang pengelolaan keuangan APBN dalam
bentuk buku yang dipublikasikan;
- Artikel dalam Majalah hasil penelitian/pengkajian/
survei/evaluasi di bidang pengelolaan keuangan APBN yang
akan dipublikasikan;
- Karya Tulis/Karya Ilmiah hasil penelitian/pengkajian/
survei/evaluasi di bidang pengelolaan keuangan APBN dalam
bentuk buku yang tidak dipublikasikan;
- Artikel dalam Majalah hasil penelitian/pengkajian/
survei/evaluasi di bidang pengelolaan keuangan APBN yang
tidak dipublikasikan;
- Karya Tulis/Karya Ilmiah berupa tinjauan atau ulasan ilmiah
hasil gagasan sendiri di bidang pengelolaan keuangan APBN
dalam betuk buku yang dipublikasikan;
- Artikel dalam Majalah berupa tinjauan atau ulasan ilmiah
hasil gagasan sendiri di bidang pengelolaan keuangan APBN
dalam betuk buku yang dipublikasikan;
- Karya Tulis/Karya Ilmiah berupa tinjauan atau ulasan ilmiah
hasil gagasan sendiri di bidang pengelolaan keuangan APBN
dalam betuk buku yang tidak dipublikasikan;
- Artikel dalam Majalah berupa tinjauan atau ulasan ilmiah
hasil gagasan sendiri di bidang pengelolaan keuangan APBN
dalam betuk buku yang tidak dipublikasikan;
- 346 -

- Tulisan ilmiah populer di bidang pengelolaan keuangan


APBN; atau
- Prasaran berupa tinjauan, gagasan, atau ulasan ilmiah dalam
pertemuan ilmiah nasional.
*) pilih salah satu
(6). Diisi dengan judul Karya Tulis;
(7). Diisi dengan tahun penerbitan;
(8). Dipilih kesesuaian/ketidaksesuaian dengan unsur penilaian
dokumen;
(9). Diisi dengan nilai yang diberikan;
(10). Diisi dengan keterangan atas nilai yang diberikan (apabila
diperlukan);
(11). Diisi dengan total nilai dari unsur penilaian materi Karya Tulis
atau Karya Ilmiah;
(12). Diisi dengan proporsi nilai unsur penilaian materi Karya Tulis
atau Karya Ilmiah;
(13). Diisi dengan total nilai dari unsur manfaat Karya Tulis atau
Karya Ilmiah;
(14). Diisi dengan proporsi nilai unsur manfaat Karya Tulis atau
Karya Ilmiah;
(15). Diisi dengan total nilai dari unsur penyajian Karya Tulis atau
Karya Ilmiah;
(16). Diisi dengan proporsi nilai penyajian Karya Tulis atau Karya
Ilmiah;
(17). Diisi dengan total nilai dari ketiga unsur penilaian;
(18). Diisi dengan Angka Kredit hasil penilaian;
(19). Diisi dengan Angka Kredit untuk penulis I/penulis utama;
(20). Diisi dengan Angka Kredit untuk penulis II/penulis pembantu I;
(21). Diisi dengan Angka Kredit untuk penulis III/penulis pembantu
II;
(22). Diisi dengan Angka Kredit untuk penulis IV/penulis pembantu
III;
(23). Diisi dengan Keterangan;
(24). Diisi dengan kota tempat penilaian dilaksanakan;
(25). Diisi dengan tanggal penilaian dilaksanakan;
(26). Diisi dengan nama penilai;
(27). Diisi dengan NIP penilai.
- 347 -

3.2 PENERJEMAHAN/PENYADURAN BUKU DAN BAHAN LAINNYA DI BIDANG PENGELOLAAN KEUANGAN APBN

No Kegiatan Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

Menerjemahkan/menyadur di Buku yang 1. Surat Permohonan Izin


bidang Pengelolaan Keuangan APBN diterbitkan dan Penerjemahan/Penyaduran yang
yang dipublikasikan dalam bentuk diedarkan secara telah disetujui.
1 7
buku yang diterbitkan dalam bentuk nasional
2. Dokumen hasil terjemah/saduran;
buku yang diterbitkan dan
diedarkan secara nasional

Menerjemahkan/menyadur di Majalah Ilmiah


bidang Pengelolaan Keuangan APBN tingkat nasional
2 3,5
yang dipublikasikan dalam bentuk
majalah ilmiah tingkat nasional Seluruh Jenjang

Menerjemahkan/menyadur di Buku
bidang Pengelolaan Keuangan APBN
3 3,5
dalam bentuk buku yang tidak
dipublikasikan

Menerjemahkan/menyadur di Majalah ilmiah yang


bidang Pengelolaan Keuangan APBN diakui instansi yang
4 1,5
dalam bentuk majalah ilmiah yang berwenang
tidak dipublikasikan
- 348 -

3.2.1 Ketentuan Penerjemahan atau Penyaduran

3.2.1.1 Ruang Lingkup Penerjemahan atau Penyaduran

a. Penerjemahan/penyaduran yang dilakukan atas buku pada


bidang Pengelolaan Keuangan APBN yang diterbitkan dalam
bentuk buku dan diedarkan secara nasional;
b. Penerjemahan/Penyaduran yang dilakukan atas artikel dalam
majalah pada bidang Pengelolaan Keuangan APBN yang
diterbitkan dalam sebuah majalah dan diedarkan secara
nasional;
c. Penerjemahan/penyaduran yang dilakukan atas buku pada
bidang Pengelolaan Keuangan APBN yang diterbitkan dalam
bentuk buku, tidak diedarkan secara nasional namun sesuai
dengan standar Kementerian/Lembaga masing-masing;
dan/atau
d. Penerjemahan/penyaduran yang dilakukan atas artikel dalam
majalah pada bidang Pengelolaan Keuangan APBN yang
diterbitkan dalam bentuk majalah, tidak diedarkan secara
nasional namun sesuai dengan standar Kementerian/Lembaga
masing-masing.

3.2.1.2 Prosedur Penerjemahan atau Penyaduran

a. Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata Keuangan


APBN yang akan melaksanakan penerjemahan/penyaduran
harus mendapatkan izin pelaksanaan tugas dari atasan
langsung;
b. Atasan langsung melaksanakan penilaian terhadap rencana
penerjemahan/penyaduran yang akan dilaksanakan oleh Analis
Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN dan
apabila menyetujui memberikan rekomendasi pelaksanaan
penerjemahan/penyaduran.
- 349 -

Format Surat Permohonan Izin Penerjemahan/Penyaduran

KOP SURAT

PERMOHONAN IZIN PENERJEMAHAN/PENYADURAN


JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERBENDAHARAAN

Yth. ….(1)….

Dalam rangka pengembangan profesi sebagai Pejabat Fungsional


….(2)…., saya yang bertandatangan dibawah ini :

Nama : ………………………………….(3)

NIP : ………………………………….(4)

Jabatan : ………………………………….(5)

Instansi : ………………………………….(6)

mengajukan permohonan izin untuk melaksanakan


penerjemahan/penyaduran *) atas buku/artikel dalam majalah *) …(7)… .
Demikian kami sampaikan untuk mendapatkan persetujuan.

….(8)…., ….(9)….
Yang Mengajukan,

…………. (10) ………….


NIP …………. (11) ………….

LEMBAR PERSETUJUAN

Atasan Jabatan Keputusan Keterangan


Langsung

Menyetujui/menolak/merubah
objek
….(12)…. ….(13)…. ….(14)….
penerjemaahan/penyaduran *)

*) Coret yang tidak perlu


- 350 -

Petunjuk Pengisian :

(1). Diisi dengan jabatan atasan langsung Analis Pengelolaan Keuangan APBN
atau Pranata Keuangan APBN;
(2). Diisi dengan jabatan Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN;
(3). Diisi dengan nama Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN;
(4). Diisi dengan NIP Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN;
(5). Diisi dengan jabatan Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN;
(6). Diisi dengan instansi Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN;
(7). Diisi dengan judul buku/majalah yang akan dilakukan
penerjemahan/penyaduran;
(8). Diisi dengan nama kota berkedudukan;
(9). Diisi dengan tanggal, bulan, dan tahu pengajuan izin;
(10). Diisi dengan nama Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN.
(11). Diisi dengan NIP Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN;
(12). Diisi dengan paraf persetujuan, nama dan NIP atasan langsung penulis;
(13). Diisi dengan nama jabatan atasan langsung;
(14). Diisi dengan keterangan/alasan menolak atau merubah.
- 351 -

3.2.1.3 Ketentuan Penilaian Buku atau Majalah Hasil Penerjemahan atau


Penyaduran

a. Penilaian Buku atau Majalah Hasil Penerjemahan atau


Penyaduran merupakan bagian dari penilaian dalam Unsur
Utama;
b. Dalam hal Tim Penilai menerima hasil kerja/output dari Sub
Unsur penerjemahan/penyaduran buku dan bahan lainnya
di bidang pengelolaan keuangan APBN, dengan unsur yang
dinilai paling sedikit adalah :
1) Penilaian Dokumen
a) Pemenuhan Persyaratan;
b) Keaslian Penerjemahan/Penyaduran;
c) Kesesuaian Ruang Lingkup;
2) Penilaian Substansi
a) Materi Penerjemahan/Penyaduran;
b) Kemanfaatan Penerjemahan/Penyaduran;dan
c) Penyajian Penerjemahan/Penyaduran;
c. Apabila Tim Penilai menilai dokumen tidak memenuhi
persyaratan dokumen pada huruf b angka 1), maka penilaian
substansi tidak memberikan proporsi nilai. Artinya apabila
dari penilaian dokumen sudah tidak memenuhi persyaratan
dokumen, keaslian dan kesesuaian, maka tidak dapat
dilakukan penilaian substansi.
d. Tim Penilai menggunakan kertas kerja penilaian
penerjemahan/penyaduran untuk menghasilkan Angka
Kredit Final dari Sub Unsur penilaian
Penerjemahan/Penyaduran.
e. Dari hasil penilaian Penerjemahan/Penyaduran, nilai akhir
dikonversi menjadi persentase angka kredit dengan
ketentuan sebagai berikut:
Nilai 86 sampai dengan 100 = 100%;
Nilai 70 sampai dengan 85 = 80%;
Nilai 60 sampai dengan 70 = 60%;atau
Nilai sampai dengan 40 = 40%.
- 352 -

Format Kertas Kerja Penilaian Karya Penerjemahan/Penyaduran


KERTAS KERJA PENILAIAN
PENERJEMAHAN/PENYADURAN
JABATAN FUNGSIONAL ANALIS PENGELOLAAN KEUANGAN APBN
DAN JABATAN FUNGSIONAL PRANATA KEUANGAN APBN

A. IDENTITAS PENULIS
Nama : ………………………………………(1)
: ………………………………………(2)
NIP
: ………………………………………(3)
Jabatan
: ………………………………………(4)
Instansi

B. DATA KARYA PENERJEMAHAN/PENYADURAN


Jenis Karya : ………………………………………(5)
: ………………………………………(6)
Judul Karya
: dipublikasikan/tidak
Sifat Karya
dipublikasikan/didokumentasikan *)
: ………………………………………(7)
Tahun penerbitan
*) coret yang tidak perlu

C. PENILAIAN DOKUMEN
Unsur Penilaian KESESUAIAN
Sesuai/Tidak Sesuai*)
Dokumen Persyratan
Sesuai/Tidak Sesuai*)
Kesesuaian dengan Ruang Lingkup Pengelolaan
Keuangan APBN
Sesuai/Tidak Sesuai*)
Keaslian Karya Tulis

*) coret yang tidak perlu


D. PENILAIAN SUBSTANSI
Nilai Keterangan
No Unsur Penilaian
(0 – 100)
D.1. Materi Karya Penerjemahan/Penyaduran (50%)
Judul, latar belakang permasalahan …(8)… …(9)…
D.1.1
dan perumusan masalah
Kesesuaian penggunaan landasan
D.1.2
teori
Penggunaan Data dan Informasi
D.1.3
Ketepatan Metode Penelitian
D.1.4
Ketepatan Analisis
D.1.5
Kesesuaian simpulan dan
D.1.6
rekomendasi
...(10)…
Nilai dari unsur Materi
…(11)…
Proporsi Nilai dari Unsur Materi (50%)
D.2. Manfaat Karya Penerjemahan/Penyaduran(30%)
Penerapan usulan dan rekomendasi
D.2.1
karya penerjemahan/penyaduran
pada Pengelolaan Keuangan APBN
Manfaat karya
D.2.2
penerjemahan/penyaduran untuk
akademisi
- 353 -

…(12)…
Nilai dari unsur Manfaat
…(13)…
Proporsi Nilai dari Unsur Manfaat (30%)
D.3. Penyajian Karya Penerjemahan/Penyaduran (20%)
Penyajian Karya
D.3.1
Penerjemahan/Penyediaan pada
media publikasi
Penulisan Bahasa
D.3.2
Kesesuaian dengan kaidah penulisan
D.3.3
Karya Ilmiah
…(14)…
Nilai dari unsur Penyajian
…(15)…
Proporsi Nilai dari Unsur Penyajian (20%)
(16) =
Nilai Total dari ketiga unsur penilaian
(11)+(13)+(14)
…(17)…
Konversi pada Persentase AK

E. KETERANGAN
(18)

…(19)…, …(20)…
Penilai

……(21)……
NIP…(22)….
- 354 -

Petunjuk Pengisian :

(1). Diisi dengan nama Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN yang melaksanakan penerjemahan/penyaduran;
(2). Diisi dengan NIP Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN yang melaksanakan penerjemahan/penyaduran;
(3). Diisi dengan jabatan Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN yang melaksanakan penerjemahan/penyaduran;
(4). Diisi dengan instansi Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN yang melaksanakan penerjemahan/penyaduran;
(5). Diisi dengan jenis karya yang diterjemahkan/disadur, misalnya Buku
yang diterbitkan dan diedarkan secara nasional, Majalah Ilmiah tingkat
nasional, Buku, atau Majalah ilmiah yang diakui instansi yang
berwenang;
(6). Diisi dengan judul karya tulis yang diterjemahkan/disadur;
(7). Diisi dengan tahun penerbitan karya tulis yang diterjemahkan/disadur;
(8). Diisi dengan nilai yang diberikan;
(9). Diisi dengan keterangan atas nilai yang diberikan (apabila diperlukan);
(10). Diisi dengan total nilai dari unsur penilaian materi Karya
Penerjemahan/Penyaduran;
(11). Diisi dengan proporsi nilai unsur penilaian materi Karya
Penerjemahan/Penyaduran;
(12). Diisi dengan total nilai dari unsur manfaat Karya
Penerjemahan/Penyaduran;
(13). Diisi dengan proporsi nilai unsur manfaat Karya
Penerjemahan/Penyaduran;
(14). Diisi dengan total nilai dari unsur penyajian Karya
Penerjemahan/Penyaduran;
(15). Diisi dengan proporsi nilai penyajian Karya Penerjemahan/Penyaduran;
(16). Diisi dengan total nilai dari ketiga unsur penilaian;
(17). Diisi dengan Angka Kredit hasil penilaian;
(18). Diisi dengan Keterangan;
(19). Diisi dengan kota tempat penilaian dilaksanakan;
(20). Diisi dengan tanggal penilaian dilaksanakan;
(21). Diisi dengan nama penilai;
(22). Diisi dengan NIP penilai.
- 355 -

3.3 PENYUSUNAN KETENTUAN PELAKSANAAN/KETENTUAN TEKNIS DI BIDANG TEKNIS DI BIDANG PENGELOLAAN


KEUANGAN APBN

Kegiatan Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja
No

Menyusun ketentuan pelaksanaan di Petunjuk 1. Surat Izin Penyusunan ketentuan


1
bidang Pengelolaan Keuangan APBN Pelaksanaan pelaksanaan di bidang Pengelolaan
Keuangan APBN pada Instansi atau
Dokumen Kontrak Kinerja;dan
8
2. Ketentuan Pelaksanaan di Bidang
Pengelolaan Keuangan APBN yang
sudah ditetapkan oleh Pejabat yang
Seluruh Jenjang Berwenang.

Menyusun ketentuan teknis di bidang Petunjuk Teknis 1. Surat Izin Penyusunan ketentuan teknis
2
Pengelolaan Keuangan APBN di bidang Pengelolaan Keuangan APBN
pada Instansi;
3
2. Ketentuan teknis di Bidang Pengelolaan
Keuangan APBN yang sudah ditetapkan
oleh Pejabat yang Berwenang
- 356 -

3.3.1 Ketentuan Penyusunan Petunjuk Pelaksanaan/Petunjuk Teknis di


bidang Pengelolaan Keuangan APBN

3.3.1.1 Ruang Lingkup Petunjuk Pelaksanaan/Petunjuk Teknis di bidang


Pengelolaan Keuangan APBN

a. Penyusunan petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis di bidang


Pengelolaan Keuangan APBN merupakan kegiatan penyusunan
panduan/petunjuk pelaksanaan/teknis kegiatan Pengelolaan
Keuangan APBN pada lingkup Kementerian/Lembaga, yang
meliputi :
1) petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis perikatan dan
penyelesaian tagihan;
2) petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis pelaksanaan perintah
pembayaran;
3) petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis analisis pelaporan
keuangan;dan

untuk Pranata Keuangan APBN dapat ditambah menyusun


panduan/petunjuk pelaksanaan/teknis kegiatan Pengelolaan
Keuangan APBN pada lingkup Kementerian/Lembaga, yang
meliputi :

1) petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis kebendaharaan; dan


2) petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis pengelolaan
administrasi belanja pegawai.

Contoh :

Anwar Arafat seorang Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli


Muda pada Kementerian A dapat menyusun petunjuk teknis
pencatatan akuntansi untuk hibah.

b. Termasuk dalam kegiatan penyusunan petunjuk teknis/petunjuk


pelaksanaan adalah kegiatan penyusunan SOP (Standar Operating
Procedure) yang terkait dengan Pengelolaan Keuangan APBN pada
Instansi.

3.3.1.2 Prosedur Penyusunan Petunjuk Pelaksanaan/Petunjuk Teknis di


bidang Pengelolaan Keuangan APBN

a. Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN


yang akan menyusun petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis di
- 357 -

bidang Pengelolaan Keuangan APBN harus mendapatkan izin


pelaksanaan tugas dari atasan langsung;
b. Atasan langsung melaksanakan penilaian terhadap rencana
menyusun petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis yang akan
disusun oleh Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN dan apabila menyetujui memberikan
rekomendasi penyusunan petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis.

Format Permintaan Izin Penyusunan Petunjuk Pelaksanaan/Petunjtuk Teknis

KOP SURAT

PERMOHONAN IZIN PENYUSUNAN


PETUNJUK PELAKSANAAN/PETUNJUK TEKNIS

Yth. ….(1)….

Dalam rangka pengembangan profesi sebagai Pejabat Fungsional


….(2)…., saya yang bertandatangan dibawah ini :

Nama : ………………………………….(3)

NIP : ………………………………….(4)

Jabatan : ………………………………….(5)

Instansi : ………………………………….(6)

mengajukan permohonan izin untuk menyusun petunjuk


pelaksanaan/petunjuk teknis *) dengan judul …(7)… .
Demikian kami sampaikan untuk mendapatkan persetujuan.

….(8)…., ….(9)….
Yang Mengajukan,

…………. (10) ………….


NIP …………. (11) ………….

LEMBAR PERSETUJUAN

Atasan Jabatan Keputusan Keterangan


Langsung
- 358 -

Menyetujui/menolak/merubah*)
petunjuk pelaksanaan/petunjuk
….(12)…. ….(13)…. ….(14)….
teknis*)

*) Coret yang tidak perlu

Petunjuk pengisian:

(1). Diisi dengan jabatan atasan langsung Analis Pengelolaan Keuangan APBN
atau Pranata Keuangan APBN;
(2). Diisi dengan jabatan Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN;
(3). Diisi dengan nama Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN;
(4). Diisi dengan NIP Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN;
(5). Diisi dengan jabatan Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN;
(6). Diisi dengan instansi Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN;
(7). Diisi dengan rencana judul petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis;
(8). Diisi dengan nama kota berkedudukan;
(9). Diisi dengan tanggal, bulan, dan tahu pengajuan izin;
(10). Diisi dengan nama Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN.
(11). Diisi dengan NIP Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN;
(12). Diisi dengan paraf persetujuan, nama dan NIP atasan langsung penulis;
(13). Diisi dengan nama jabatan atasan langsung;
(14). Diisi dengan keterangan/alasan menolak atau merubah.
- 359 -

3.3.1.3 Ketentuan Penilaian

a. Penilaian penyusunan petunjuk pelaksanaan/petunjuk


teknis di bidang Pengelolaan Keuangan APBN merupakan
bagian dari penilaian dalam Unsur Utama;
b. Dalam hal Tim Penilai menerima hasil kerja/output dari Sub
Unsur penyusunan petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis
di bidang Pengelolaan Keuangan APBN, dengan unsur yang
dinilai paling sedikit adalah :
1) Penilaian Dokumen
a) Pemenuhan Persyaratan;
b) Kesesuaian dengan peraturan Instansi Pembina;dan
c) Kesesuaian Ruang Lingkup;
2) Penilaian Substansi
a) Tingkat kedalaman analisis permasalahan;dan
b) Dampak penyusunan.
c. Apabila Tim Penilai menilai dokumen tidak memenuhi
persyaratan dokumen pada huruf b angka 1), maka penilaian
substansi tidak memberikan proporsi nilai. Artinya apabila
dari penilaian dokumen sudah tidak memenuhi persyaratan
dokumen, keaslian dan kesesuaian, maka tidak dapat
dilakukan penilaian substansi.
d. Tim Penilai menggunakan kertas kerja penilaian penyusunan
petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis di bidang
Pengelolaan Keuangan APBN untuk menghasilkan Angka
Kredit Final dari Sub Unsur penilaian penyusunan petunjuk
pelaksanaan/petunjuk teknis di bidang Pengelolaan
Keuangan APBN.
e. Dari hasil penilaian Karya Tulis, nilai akhir dikonversi
menjadi persentase angka kredit dengan ketentuan sebagai
berikut:
Nilai 86 sampai dengan 100 = 100%;
Nilai 70 sampai dengan 85 = 80%;
Nilai 60 sampai dengan 70 = 60%;atau
Nilai sampai dengan 40 = 40%.
- 360 -

Kertas Kerja Penilaian Petunjuk Pelaksanaan/Petunjuk Teknis di


bidang Pengelolaan Keuangan APBN
KERTAS KERJA PENILAIAN
PETUNJUK PELAKSANAAN/PETUNJUK TEKNIS
JABATAN FUNGSIONAL ANALIS PENGELOLAAN KEUANGAN APBN
DAN JABATAN FUNGSIONAL PRANATA KEUANGAN APBN

A. IDENTITAS PENULIS
Nama : ………………………………………(1)
: ………………………………………(2)
NIP
: ………………………………………(3)
Jabatan
: ………………………………………(4)
Instansi

B. DATA PETUNJUK PELAKSANAAN/PETUNJUK TEKNIS


Jenis Petunjuk : ………………………………………(5)
: ………………………………………(6)
Judul Petunjuk
: ………………………………………(7)
Tahun penerbitan

C. PENILAIAN DOKUMEN
Unsur Penilaian KESESUAIAN
Sesuai/Tidak Sesuai*)
Dokumen Persyaratan
Sesuai/Tidak Sesuai*)
Kesesuaian dengan peraturan Instansi Pembina
Sesuai/Tidak Sesuai*)
Kesesuaian Ruang Lingkup

*) coret yang tidak perlu

D. PENILAIAN SUBSTANSI
Nilai Keterangan
No Unsur Penilaian
(0 – 100)
D.1. Tingkat kedalaman analisis permasalahan(50%)
Penggunaan dasar hukum yang sesuai ….(8) … …(9)…
D.1.1
Manfaat karya
D.1.2
penerjemahan/penyaduran untuk
akademisi
Kesesuaian antara topik dengan latar
D.1.3
belakang permasalahan
…(10)…
Nilai dari unsur kedalaman permasalahan
…(11)…
Proporsi Nilai dari Unsur Manfaat (50%)
D.2. Dampak Penyusunan (50%)
Petunjuk Pelaksanaan/Petunjuk
D.2.1
Teknis berdampak pada penyelesaian
permasalahan yang dialami oleh
Instansi
Petunjuk Pelaksanaan/Petunjuk
D.2.2
Teknis dapat memberikan masukan
pada pengaturan Instansi Pembina
…(12)…
Nilai dari unsur Penyajian
…(13)…
Proporsi Nilai dari Unsur Penyajian (50%)
(14) = (11) + (13)
Nilai Total dari ketiga unsur penilaian
…(15)…
Konversi pada Persentase AK
- 361 -

E. KETERANGAN
(16)

…(17)…, …(18)…
Penilai

……(19)……
NIP…(20)….
- 362 -

Petunjuk Pengisian :

(1). Diisi dengan nama Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN yang menyusun petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis;
(2). Diisi dengan NIP Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN yang menyusun petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis;
(3). Diisi dengan jabatan Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN yang menyusun petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis;
(4). Diisi dengan instansi Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN yang menyusun petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis;
(5). Diisi dengan jenis petunjuk yang dibuat;
(6). Diisi dengan judul petunjuk yang dibuat;
(7). Diisi dengan tahun penerbitan petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis;
(8). Diisi dengan nilai yang diberikan;
(9). Diisi dengan keterangan atas nilai yang diberikan (apabila diperlukan);
(10). Diisi dengan total nilai dari unsur kedalaman permasalahan;
(11). Diisi dengan proporsi nilai unsur kedalaman permasalahan;
(12). Diisi dengan total nilai dari unsur penyajian;
(13). Diisi dengan proporsi nilai unsur penyajian;
(14). Diisi dengan total nilai dari kedua unsur penilaian;
(15). Diisi dengan Angka Kredit hasil penilaian;
(16). Diisi dengan Keterangan;
(17). Diisi dengan kota tempat penilaian dilaksanakan;
(18). Diisi dengan tanggal penilaian dilaksanakan;
(19). Diisi dengan nama penilai;
(20). Diisi dengan NIP penilai.
- 363 -

4 UNSUR PENUNJANG TUGAS ANALIS PENGELOLAAN KEUANGAN APBN


DAN PRANATA KEUANGAN APBN

4.1 PENGAJAR/PELATIH DI BIDANG PENGELOLAAN KEUANGAN APBN

Pelaksana Angka Bukti Fisik/Format


No Kegiatan Output
Tugas Kredit Hasil Kerja

1. Surat Undangan
atau Surat
Keterangan dari
penyelenggara
pendidikan/pelati
han yang
Mengajar/melatih yang menunjukkan
Surat
berkaitan dengan Seluruh 0,4 (setiap 2 jam pelaksanaan
1 Keterangan/
bidang Pengelolaan Jenjang jam) mengajar/melatih
Surat Tugas
Keuangan APBN ;dan
2. Surat Tugas dari
instansi Analis
Pengelolaan
Keuangan APBN
atau Pranata
Keuangan

4.1.1 Ruang Lingkup

Pendidikan dan Pelatihan yang diakui dalam kegiatan mengajar atau


melatih yang berkaitan dengan bidang Pengelolaan Keuangan APBN
adalah program pendidikan atau pelatihan yang diselenggarakan oleh
Instansi yang berwenang menyelenggarakan pendidikan dan/atau
pelatihan pada masing-masing Kementerian/Lembaga dengan materi
yang berkaitan dengan Pengelolaan Keuangan APBN.

Contoh :

a. Saudara Aditya Nugraha, seorang Analis Pengelolaan Keuangan APBN


Ahli Muda mengajar mata kuliah Pelaksanaan Anggaran pada Balai
Diklat.
b. Saudari Alfiah Kusumaningrum, seorang Analis Pengelolaan Keuangan
APBN Ahli Madya, mengajar peserta diklat teknis Kementerian A pada
Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kementerian A, pada mata diklat
Pertanggungjawaban APBN.
- 364 -

4.1.2 Prosedur kegiatan mengajar/melatih yang berkaitan dengan bidang


Pengelolaan Keuangan APBN

a. Apabila Atasan Langsung Analis Pengelolaan Keuangan APBN


dan/atau Pranata Keuangan APBN menerima permintaan
mengajar/melatih dari Instansi yang berwenang menyelenggarakan
pendidikan dan/atau pelatihan pada masing-masing
Kementerian/Lembaga dengan materi yang berkaitan dengan
Pengelolaan Keuangan APBN, atasan langsung dapat menugaskan
Analis Pengelolaan Keuangan dan/atau Pranata Keuangan APBN
untuk menjadi pengajar/pelatih pada kegiatan dimaksud;

b. Atas permintaan pengajar/pelatih dimaksud, atasan langsung


menerbitkan Surat Tugas untuk menjadi pengajar/pelatih pada
kegiatan dimaksud;

c. Apabila kegiatan sudah selesai dilaksanakan, Instansi yang


menyelenggarakan pendidikan atau pelatihan yang menyelenggarakan
pendidikan dan/atau pelatihan dimaksud menerbitkan surat
keterangan yang paling sedikit berisikan informasi :

1) Nama Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata Keuangan


APBN yang menjadi pengajar atau pelatih;

2) NIP Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata Keuangan


APBN yang menjadi pengajar atau pelatih;

3) Jabatan dan Jenjang Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau


Pranata Keuangan APBN yang menjadi pengajar atau pelatih;

4) Mata Diklat/Mata Kuliah yang dibawakan oleh Pengelolaan


Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN yang menjadi
pengajar atau pelatih;dan

5) Jam Pendidikan atau Pelatihan (jamlat) yang dibawakan oleh


Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN yang
menjadi pengajar atau pelatih.

4.1.3 Ketentuan Penilaian

a. Kegiatan mengajar/melatih yang berkaitan dengan bidang


Pengelolaan Keuangan APBN merupakan salah satu sub unsur pada
Unsur Penunjang Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan
APBN dan Pranata Keuangan APBN;
- 365 -

b. Penilaian terhadap kegiatan mengajar/melatih harus didasarkan pada


:
1) Surat Tugas dari atasan langsung Analis Pengelolaan Keuangan
APBN dan/atau Pranata Keuangan APBN; dan
2) Surat Undangan atau Surat Keterangan dari Instansi yang
menyelenggarakan pendidikan dan/atau pelatihan dimaksud.
c. Penilaian dilaksanakan atas jumlah jam waktu mengajar/melatih
yang tertera pada surat keterangan yang diterbitkan oleh instansi yang
menyelanggarakan pendidikan dan/atau pelatihan dimaksud.
d. Jumlah waktu yang diakui sebagai Angka Kredit adalah paling sedikit
2 (dua) jam, dengan 0,4 Angka Kredit.
e. Apabila dalam satu waktu kegiatan mengajar/melatih kurang dari 2
(dua) jam, maka waktu bisa diakumulasikan dari beberapa kegiatan
mengajar/melatih dalam satu periode penilaian Angka Kredit, dengan
menunjukkan bukti Surat Tugas dan Surat Keterangan dari kegiatan
mengajar/melatih dimaksud.
f. Apabila kegiatan mengajar/melatih dilakukan dengan metode team
teaching (pengajar/pelatih berbentuk tim atau pengajar/pelatih lebih
dari 1 (satu) orang) maka Angka Kredit diberikan kepada masing-
masing pengajar/pelatih sebesar 0,4 Angka Kredit untuk setiap 2
(dua) jam.

Contoh :
1) Muji Harto Pangestu, seorang Analis Pengelolaan Keuangan APBN
Ahli Muda melaksanakan kegiatan mengajar/melatih pada masa
periode pertama penilaian Angka Kredit :
a) Mengajar mata diklat Penyusunan Rencana Kegiatan Instansi
sebanyak 1 jam pelatihan;
b) Mengajar mata diklat Penyusunan Pertanggungjawaban
Perikatan Tagihan sebanyak 1 jam pelatihan;

maka kepada Muji Harto Pangestu diberikan 0,4 Angka Kredit.

2) Pimpinan Instansi A, menugaskan Arvan Sasongko, seorang Analis


Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Pertama dan Wahyu Bagus
Nurcahyo, seorang Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Muda
melaksanakan kegiatan mengajar/melatih dalam team teaching
selama 2 (dua) jam pada Diklat Teknis pada Pusat Pendidikan dan
- 366 -

Pelatihan A. maka Angka Kredit diberikan masing-masing 0,4


Angka Kredit.
- 367 -

4.2 PERAN SERTA DALAM SEMINAR/LOKAKARYA DI BIDANG


PENGELOLAAN KEUANGAN APBN

Pelaksana Angka Bukti Fisik/Format


No Kegiatan Output
Tugas Kredit Hasil Kerja

Mengikuti kegiatan 1. Surat Tugas dari


seminar/lokakarya/ko Atasan Langsung;
nferensi di bidang 2. Sertifikat
1 pengelolaan keuangan 3 keikutsertaan
APBN sebagai sebagai
pemrasaran/penyaji/n narasumber,
arasumber moderator, atau
peserta dari
Mengikuti kegiatan pengelenggara
seminar/lokakarya/ko kegiatan; dan
Surat Tugas
nferensi di bidang 3. Dokumentasi
2 2
pengelolaan keuangan
APBN sebagai
pembahas/moderator Seluruh
Jenjang
Mengikuti kegiatan
seminar/lokakarya/ko
3 nferensi di bidang 1
pengelolaan keuangan
APBN sebagai peserta

Mengikuti/berperan 1. Surat Tugas dari


4 serta dalam delegasi 1,5 Atasan
ilmiah sebagai Ketua Langsung;dan
Laporan 2. Laporan
Mengikuti/berperan pelaksanaan
5 serta dalam delegasi 1 kegiatan delegasi
ilmiah sebagai Anggota Ilmiah.

4.2.1 Ketentuan Penilaian Kegiatan

a. Seminar dalam bidang Pengelolaan Keuangan APBN adalah kegiatan


pertemuan yang dilakukan oleh Analis Pengelolaan Keuangan APBN
dan/atau Pranata Keuangan APBN, serta para pihak berkepentingan
lainnya untuk membahas suatu kondisi atau masalah untuk
mendapatkan solusi terkait Pengelolaan Keuangan APBN.
b. Lokakarya dalam bidang Pengelolaan Keuangan APBN adalah kegiatan
pertemuan antara Analis Pengelolaan Keuangan APBN dan/atau
Pranata Keuangan APBN serta para Ahli Pengelolaan Keuangan APBN
- 368 -

untuk membahas masalah praktis atau yang bersangkutan dengan


Pengelolaan Keuangan APBN.
c. Konferensi dalam bidang Pengelolaan Keuangan APBN merupakan
kegiatan berbentuk rapat atau pertemuan untuk berunding atau
bertukar pendapat terkait Pengelolaan Keuangan APBN untuk
menghasilkan kesepakatan bersama khususnya dalam pelaksanaan
tugas Analis Pengelolaan Keuangan APBN dan/atau Pranata
Keuangan APBN.

4.3 KEANGGOTAAN DALAM ORGANISASI PROFESI

Pelaksana Angka Bukti Fisik/Format


No Kegiatan Output
Tugas Kredit Hasil Kerja

Menjadi anggota Surat Keputusan


organisasi profesi Pengangkatan
1 1
nasional sebagai sebagai Pengurus
pengurus aktif atau Anggota
Seluruh
Surat Organisasi Profesi di
Jenjang
Menjadi anggota Keputusan Bidang Pengelolaan
organisasi profesi Keuangan APBN;
2 0,75
nasional sebagai
anggota aktif

4.3.1 Ketentuan Penilaian Kegiatan

a. Pengurus aktif dalam organisasi profesi adalah pengurus inti sesuai


yang diatur dalam Anggaran Dasar dan/atau Anggaran Rumah Tangga
Organisasi Profesi yang ditunjukkan dengan surat keputusan yang
ditetapkan.
b. Anggota aktif dalam organisasi profesi adalah angora selain pengurus
inti sesuai yang diatur dalam Anggaran Dasar dan/atau Anggaran
Rumah Tangga Organisasi Profesi yang ditunjukkan dengan surat
keputusan yang ditetapkan.
c. Angka Kredit diberikan pada Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau
Pranata Keuangan APBN yang ditetapkan sebagai Pengurus Aktif atau
Anggota Aktif dalam Organisasi Profesi pada tingkat nasional
berdasarkan surat keputusan untuk satu kali masa berlaku surat
keputusan dimaksud.
- 369 -

4.4 KEANGGOTAAN DALAM TIM PENILAI

Pelaksana Angka Bukti Fisik/Format


No Kegiatan Output
Tugas Kredit Hasil Kerja

Menjadi anggota Tim Analis 1. Surat Keputusan


Penilai Jabatan Pengelola sebagai Anggota
1 Fungsional Analis an Tim Penilai;dan
Pengelolaan Keuangan Keuangan 2. Daftar Hadir
APBN APBN Rapat Pleno
Surat 0,5

Menjadi anggota Tim Keputusan


Pranata
Penilai Jabatan
2 Keuangan
Fungsional Pranata
APBN
Keuangan APBN

4.4.1 Ketentuan Penilaian

a. Pemberian Angka Kredit untuk Analis Pengelolaan Keuangan APBN


atau satu kali masa jabatan Tim Penilai sesuai Peraturan Badan
Kepegawaian Negara Nomor 18 Tahun 2019 tentang Petunjuk
Pelaksanaan Pembinaan Jabatan Fungsional Pranata Keuangan APBN
dan Peraturan Peraturan Badan Kepegawaian Negara Nomor 19 Tahun
2019 tentang Petunjuk Pelaksanaan Pembinaan Jabatan Fungsional
Analis Pengelolaan Keuangan APBN.
b. Angka Kredit Tim Penilai diberikan kepada Analis Pengelolaan
Keuangan APBN dan Pranata Keuangan APBN apabila sudah
menjalankan tugas sebagai Tim Penilai pada satu kali masa penilaian
pertama dan dibuktikan dengan data kehadiran pada saat sidang
pleno.
Contoh :
Catur Bowo, seorang Pranata Keuangan APBN Penyelia telah
mendapatkan SK Tim Penilai terhitung sejak periode pertama tahun
2020. Kepada saudara Catur Bowo diberikan Angka Kredit sebagai
Tim Penilai pada periode penilaian Angka Kredit kedua pada tahun
2020.
- 370 -

4.5 PEROLEHAN PENGHARGAAN/TANDA JASA

Pelaksana Angka Bukti Fisik/Format


No Kegiatan Output
Tugas Kredit Hasil Kerja

Memperoleh Fotokopi Piagam


penghargaan/tanda penghargaan
1 jasa Satyalencana 3
Karyasatya 30 (tiga
puluh) tahun

Memperoleh
penghargaan/tanda
Seluruh
2 jasa Satyalencana Piagam 2
Jenjang
Karyasatya 20 (dua
puluh) tahun

Memperoleh
penghargaan/tanda
3 jasa Satyalencana 1
Karyasatya 10
(sepuluh) tahun

4.5.1 Ketentuan Penilaian

a. Penghargaan/tanda jasa Satyalencana Karya Satya merupakan


penganugerahan kepada Pegawai Negeri Sipil yang telah
melaksanakan tugasnya terus menerus selama 10 (sepuluh) tahun, 20
(dua puluh) tahun, dan 30 (tiga puluh) tahun.
b. Angka Kredit diberikan kepada Analis Pengelolaan Keuangan APBN
dan Pranata Keuangan APBN atas penghargaan/tanda jasa dimaksud
sesuai dengan yang diterima pada saat penilaian Angka Kredit.
Contoh :
Kukuh Sukma Pramana, seorang Pranata Keuangan APBN Mahir
memperoleh penghargaan/tanda jasa Satyalencana Karya Satya 10
(sepuluh) tahun pada saat memperingati Hari Oeang, maka kepada
Kukuh Sukma Pramana diberikan Angka Kredit sebesar 1.
- 371 -

4.6 PEROLEHAN GELAR KESARJANAAN LAINNYA

No Kegiatan Output Pelaksana Tugas Angka Kredit Bukti Fisik/Format Hasil Kerja

Pranata Keuangan APBN Terampil Dokumen persyaratan :


Memperoleh ijazah/gelar
Diploma III (D3) lainnya yang Ijazah Diploma III a) Fotokopi surat izin mengikuti pendidikan;
1 Pranata Keuangan APBN Mahir 4
tidak sesuai dengan bidang (D3) b) Fotokopi surat laporan perkembangan
tugasnya mengikuti pendidikan;
Pranata Keuangan APBN Penyelia
c) Fotokopi laporan telah selesai mengikuti
Analis Pengelolaan Keuangan pendidikan;
APBN Ahli Pertama d) Fotokopi transkrip nilai per periode belajar;
Memperoleh ijazah/gelar e) Fotokopi ijazah dan transkrip nilai
Sarjana (S1) / Diploma IV (D4) Ijazah Sarjana (S1) / Analis Pengelolaan Keuangan keseluruhan;
2 5
lainnya yang tidak sesuai Diploma IV (D4) APBN Ahli Muda f) Fotokopi keterangan kronologi
dengan bidang tugasnya perkuliahan; dan
Analis Pengelolaan Keuangan g) Fotokopi sertifikat pelatihan fungsional
APBN Ahli Madya
yang telah dilegalisir oleh pejabat pengelola
Analis Pengelolaan Keuangan kepegawaian pada unit kerja masing-masing.
APBN Ahli Pertama
Memperoleh ijazah/gelar
Magister (S2) lainnya yang Analis Pengelolaan Keuangan
3 Ijazah Magister (S2) 10
tidak sesuai dengan bidang APBN Ahli Muda
tugasnya
Analis Pengelolaan Keuangan
APBN Ahli Madya

Analis Pengelolaan Keuangan


APBN Ahli Pertama
Memperoleh ijazah/gelar
Analis Pengelolaan Keuangan
4 Doktor (S3) lainnya yang tidak Ijazah Doktoral (S3) 15
APBN Ahli Muda
sesuai dengan bidang tugasnya
Analis Pengelolaan Keuangan
APBN Ahli Madya
- 372 -

4.6.1 Ketentuan Penilaian

Angka Kredit diberikan kepada Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau


Pranata Keuangan APBN yang:
a. memiliki ijazah/gelar kesarjanaan yang sama dengan ijazah/gelar
kesarjanaan dengan strata yang telah dimiliki pada bidang ekonomi,
bidang akuntansi, bidang manajemen bidang hukum, bidang
administrasi, dan bidang keuangan;
b. memiliki ijazah/gelar kesarjanaan lain yang tidak mendukung
pelaksanaan tugas Pengelolaan Keuangan APBN yaitu selain bidang
ekonomi, bidang akuntansi, bidang manajemen, bidang hukum,
bidang administrasi, dan bidang keuangan.
Contoh :
a. Sapto Meindartono, S.E., seorang Analis Pengelolaan Keuangan APBN
Ahli Pertama mendapatkan ijazah/gelar dengan strata yang sama
pada bidang administrasi, sehingga kepada Sapto Meindartono
diberikan Angka Kredit sebesar 5.
b. Wahyu Bagus Nurcahyo, seorang Pranata Keuangan APBN
mendapatkan ijazah/gelar Diploma III (D3) pada bidang sistem
informasi, sehingga kepada Wahyu Bagus Nurcahyo diberikan Angka
Kredit sebesar 4.

JENDERAL PERBENDAHARAAN

ADIYANTO Of
- 373 -

LAMPIRAN II
PERATURAN DIREKTUR JENDERAL PERBENDAHARAAN
NOMOR PER- 26 /PB/2020 TENTANG PEDOMAN
PENILAIAN DAN PENETAPAN ANGKA KREDIT JABATAN
FUNGSIONAL ANALIS PENGELOLAAN KEUANGAN
ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA NEGARA DAN
JABATAN FUNGSIONAL PRANATA KEUANGAN
ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA NEGARA

1. TATA CARA PENETAPAN ANGKA KREDIT UNTUK PERPINDAHAN DARI


JABATAN LAIN

a. PNS yang lolos uji kompetensi perpindahan dari jabatan lain pada
jabatan fungsional Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN diberikan Angka Kredit Kumulatif yang berasal dari
unsur utama dan unsur penunjang sebagaimana yang telah diatur
dalam Lampiran I Peraturan Direktur Jenderal ini.
b. Kegiatan yang diakui sebagai Angka Kredit Kumulatif berasal dari
kegiatan Analisis Pengelolaan Keuangan APBN atau Penyiapan Analisis
Pengelolaan Keuangan APBN yang dilakukan oleh calon pejabat
Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau calon Pejabat
Fungsional Pranata Keuangan APBN berdasarkan pengalaman dalam
pelaksanaan tugas di bidang Pengelolaan Keuangan APBN.
c. Angka Kredit dimaksud menentukan jenjang jabatan yang diberikan
kepada Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata Keuangan
APBN.
Contoh :
Arvan Sasongko, seorang PNS dengan latar pendidikan Sarjana dan
memiliki golongan/ruang III/a yang lolos uji kompetensi untuk
perpindahan dari jabatan lain pada Jabatan Fungsional Analis
Pengelolaan Keuangan APBN. Berdasarkan hasil seleksi dan
penghitungan Angka Kredit, didapatkan Angka Kredit :
Kegiatan Angka Kredit

Unsur Utama

100
Perolehan Ijazah Sarjana (S1)

Diklat fungsional/tekis bidang pengelolaan 6


keuangan APBN

Kegiatan dari Analisis Pengelolaan Keuangan 25


APBN
- 374 -

5
Pengembangan profesi

Unsur Penunjang

Menjadi peserta seminar pengelolaan 2


keuangan APBN

138
Total

d. Kriteria Angka Kredit Kumulatif yang menentukan jenjang jabatan sesuai


dengan Lampiran II, Lampiran III, atau Lampiran IV Peraturan Menteri
PAN-RB Nomor 53 Tahun 2018 tentang Jabatan Fungsional Analis
Pengelolaan Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara untuk
Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Lampiran II
Peraturan Menteri PAN-RB Nomor 54 Tahun 2018 tentang Jabatan
Fungsional Pranata Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara.
- 375 -

2. ANGKA KREDIT KUMULATIF UNTUK PENGANGKATAN DAN KENAIKAN JENJANG


a. Angka Kredit Kumulatif untuk Pengangkatan dan Kenaikan Jabatan/Pangkat Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan
APBN dengan Pendidikan S1(Strata Satu)/D4(Diploma Empat)
Jenjang Jabatan/Golongan Ruang dan Angka Kredit
Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan APBN
No Unsur Persentase
Ahli Pertama Ahli Muda Ahli Madya
III/a III/b III/c III/d IV/a IV/b IV/c
1 Unsur Utama
A. Pendidikan
1. Pendidikan
100 100 100 100 100 100 100
Formal
2. Pendidikan
dan
Pelatihan
B. Analisis
Pengelolaan  80% 40 80 160 240 360 480
Keuangan
APBN
C. Pengembangan
Profesi
2 Unsur Penunjang

Kegiatan yang
menunjang
 20% 10 20 40 60 90 120
pelaksanaan
tugas Analis
Pengelolaan
Keuangan APBN
Jumlah 100 150 200 300 400 550 700
- 376 -

b. Angka Kredit Kumulatif untuk Pengangkatan dan Kenaikan Jabatan/Pangkat Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan
APBN dengan Pendidikan S2(Strata Dua)
Jenjang Jabatan/Golongan Ruang dan Angka Kredit
Persen Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan APBN
No Unsur
tase Ahli Pertama Ahli Muda Ahli Madya
III/b III/c III/d IV/a IV/b IV/c
1 Unsur Utama
A. Pendidikan
1. Pendidikan
150 150 150 150 150 150
Formal
2. Pendidikan
dan
Pelatihan
B. Analisis
Pengelolaan  80% - 40 120 200 320 440
Keuangan
APBN
C. Pengembanga
n Profesi
2 Unsur Penunjang

Kegiatan yang
menunjang
 20% - 10 30 50 80 110
pelaksanaan
tugas Analis
Pengelolaan
Keuangan APBN
Jumlah 150 200 300 400 550 700
- 377 -

c. Angka Kredit Kumulatif untuk Pengangkatan dan Kenaikan Jabatan/Pangkat Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan
APBN dengan Pendidikan S3(Strata Tiga)
Jenjang Jabatan/Golongan Ruang dan Angka Kredit
Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan APBN
No Unsur Persentase
Ahli Muda Ahli Madya
III/c III/d IV/a IV/b IV/c
1 Unsur Utama
A. Pendidikan
1. Pendidikan
200 200 200 200 200
Formal
2. Pendidikan
dan Pelatihan
B. Analisis
Pengelolaan  80% - 80 160 280 400
Keuangan APBN
C. Pengembangan
Profesi
2 Unsur Penunjang

Kegiatan yang
menunjang  20% - 20 40 70 100
pelaksanaan tugas
Analis Pengelolaan
Keuangan APBN
Jumlah 200 300 400 550 700
- 378 -

d. Angka Kredit Kumulatif untuk Pengangkatan dan Kenaikan Jabatan/Pangkat Jabatan Fungsional Pranata Keuangan APBN
dengan Pendidikan Minimal D3 (Diploma Tiga)

Jenjang Jabatan/Golongan Ruang dan Angka Kredit


No Unsur Persentase Jabatan Fungsional Pranata Keuangan APBN
Terampil Mahir Penyelia
II/c II/d HI/a IH/b HI/c IH/d
1 Unsur Utama
A. Pendidikan
1. Pendidikan Formal______ 60 60 60 60 60 60
2. Pendidikan dan Pelatihan
B. Analisis Pengelolaan
Keuangan APBN > 80% 16 32 72 112 192
C. Pengembangan Profesi
2 Unsur Penunjang

Kegiatan yang menunjang < 20% 4 8 18 28 48


pelaksanaan tugas Analis
Pengelolaan Keuangan APBN
Jumlah 60 80 100 150 200 300

DIREKTUR JENDERAL PERBENDAHARAAN,

/■J

/ ANDIN HADIYANTO Of
- 379 -

LAMPIRAN III
PERATURAN DIREKTUR JENDERAL
PERBENDAHARAAN NOMOR PER- 26 /PB/2020
TENTANG PEDOMAN PENILAIAN DAN PENETAPAN
ANGKA KREDIT JABATAN FUNGSIONAL ANALIS
PENGELOLAAN KEUANGAN ANGGARAN
PENDAPATAN DAN BELANJA NEGARA DAN
JABATAN FUNGSIONAL PRANATA KEUANGAN
ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA NEGARA

1. FORMAT USULAN PENILAIAN DAN PENETAPAN ANGKA KREDIT

KOP SURAT

Kepada Yth.
Pejabat yang Mengusulkan Angka Kredit
Jabatan Fungsional ……….. (1)
Di
Tempat

1. Bersama ini kami sampaikan bahan usulan penilaian dan penetapan angka
kredit atas nama-nama Pejabat Fungsional ..(1).. dan bukti fisiknya, sebagai
berikut:

PANGKAT/
NO NAMA/NIP JABATAN GOLONGAN UNIT KERJA
RUANG

(2) (3) (4) (5) (6)


1
2
3
dst

2. Demikian, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

………(7)……….,………(8)……….
……(9)…..

…………………(10)………………
NIP………………(11)…………….
- 380 -

Petunjuk Pengisian:
(1). Diisi dengan Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau
Pranata Keuangan APBN;
(2). Diisi dengan Nomor Urut;
(3). Diisi dengan Nama dan NIP Pejabat Fungsional yang dinilai;
(4). Diisi dengan Jabatan Pejabat Fungsional yang dinilai;
(5). Diisi dengan Pangkat dan Golongan Ruang Pejabat Fungsional yang dinilai;
(6). Diisi dengan unit kerja Pejabat Fungsional yang dinilai;
(7). Diisi dengan kota usulan dibuat;
(8). Diisi dengan tanggal, bulan dan tahun usulan dibuat;
(9). Diisi dengan jabatan Pimpinan Unit Kerja atau paling rendah Pengawas yang
membidangi pelayanan tata usaha;
(10). Diisi dengan nama pejabat yang menandatangani;
(11). Diisi dengan NIP pejabat yang menandatangani.
- 381 -

2. FORMAT DUPAK

DAFTAR USULAN PENILAIAN DAN PENETAPAN ANGKA KREDIT


JABATAN FUNGSIONAL …. (1)
Nomor …. (2)

INSTANSI: …. (3) MASA PENILAIAN


Bulan …. (4) s/d/ Bulan …. (5) Tahun …. (6)

NO KETERANGAN PERORANGAN
1. Nama : …………………………………………………………….. (7)
2. NIP : …………………………………………………………….. (8)
3. Nomor Seri Kartu Pegawai : …………………………………………………………….. (9)
4. Tempat dan Tanggal Lahir : …………………………………………………………….. (10)
5. Jenis Kelamin : …………………………………………………………….. (11)
6. Pendidikan yang : …………………………………………………………….. (12)
diperhitungkan angka
kreditnya
7. Jabatan …. (1)/TMT : …………………………………………………………….. (13)
8. Masa Kerja Golongan Lama : …………………………………………………………….. (14)
9. Masa Kerja Golongan Baru : …………………………………………………………….. (15)
10. Unit Kerja : …………………………………………………………….. (16)

UNSUR YANG DINILAI


ANGKA KREDIT MENURUT
NO UNSUR, SUB UNSUR DAN
INSTANSI PENGUSUL TIM PENILAI
BUTIR KEGIATAN
LAMA BARU JUMLAH LAMA BARU JUMLAH
(17) (18) (19) (20) (21) (22) (23) (24)
I UNSUR UTAMA
1. PENDIDIKAN
……………………
2. PENGELOLAAN
KEUANGAN APBN
……………………
3. PENGEMBANGAN
PROFESI
……………………
JUMLAH UNSUR UTAMA (25) (26) (27) (28) (29) (30)
II UNSUR PENUNJANG
……………………
JUMLAH UNSUR PENUNJANG (31) (32) (33) (34) (35) (36)

Butir kegiatan jenjang jabatan di atas/di bawah (37)

JUMLAH UNSUR UTAMA DAN


(38) (39) (40) (41) (42) (43)
UNSUR PENUNJANG

III LAMPIRAN PENDUKUNG DAFTAR USUL PENILAIAN DAN PENETPAN ANGKA KREDIT
1. Surat Pernyataan melakukan kegiatan … ……………(44)…………..
2. Surat Pernyataan melakukan kegiatan …
3. Surat Pernyataan melakukan kegiatan …
4. Surat Pernyataan melakukan kegiatan pengembangan
profesi
5. Surat pernyataan melakukan kegiatan penunjang ……………(45)……………
6. NIP ……………(46)

IV CATATAN PEJABAT PENGUSUL


1. ……………… ……………(47)…………..
2. ………………
3. ………………
4. dan seterusnya
……………(48)……………
NIP ………………(49)
- 382 -

V CATATAN ANGGOTA TIM PENILAI


1. ……………… Tim Penilai I
2. ………………
3. ………………
4. dan seterusnya

……………(50)…………
NIP ………………(51)

Tim Penilai II

……………(52)…………
NIP ………………(53)

IV CATATAN KETUA TIM PENILAI


1. ……………… Ketua Tim Penilai
2. ………………
3. ………………
4. dan seterusnya

……………(54)…………
NIP ………………(55)
- 383 -

Petunjuk Pengisian:
(1). Diisi dengan Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau
Pranata Keuangan APBN;
(2). Diisi dengan Nomor Surat Usulan;
(3). Diisi dengan instansi kedudukan Jabatan Fungsional;
(4). Diisi dengan bulan awal dimulai masa penilaian;
(5). Diisi dengan bulan akhir dimulai masa penilaian;
(6). Diisi dengan tahun masa penilaian;
(7). Diisi dengan Nama pejabat fungsional yang dinilai;
(8). Diisi dengan NIP pejabat fungsional yang dinilai;
(9). Diisi dengan Nomor Seri Kartu Pegawai pejabat fungsional yang dinilai;
(10). Diisi dengan Tempat dan Tanggal Lahir pejabat fungsional yang dinilai;
(11). Diisi dengan Jenis Kelamin pejabat fungsional yang dinilai;
(12). Diisi dengan Jenjang Pendidikan yang diperhitungkan angka kreditnya;
(13). Diisi dengan Jenjang Jabatan Fungsional dan TMT pengangkatan;
(14). Diisi dengan masa kerja golongan lama
(15). Diisi dengan masa kerja golongan baru
(16). Diisi dengan unit kerja kedudukan Jabatan Fungsional;
(17). Diisi dengan nomor urut;
(18). Diisi dengan Nama Unsur, Sub Unsur dan Kegiatan;
(19). Diisi dengan Angka Kredit periode sebelumnya yang diusulkan;
(20). Diisi dengan Angka Kredit periode berjalan yang diusulkan;edit
(21). Diisi dengan Angka Kredit akumulatif yang diusulkan;
(22). Diisi dengan Angka Kredit periode sebelumnya yang disetujui Tim Penilai;
(23). Diisi dengan Angka Kredit periode berjalan yang disetujui Tim Penilai;
(24). Diisi dengan Angka Kredit akumulatif yang disetujui;
(25). Diisi dengan Jumlah Angka Kredit Unsur Utama periode sebelumnya yang
diusulkan;
(26). Diisi dengan Jumlah Angka Kredit Unsur Utama periode berjalan yang
diusulkan;
(27). Diisi dengan Jumlah Angka Kredit Unsur Utama akumulatif yang diusulkan;
(28). Diisi dengan Jumlah Angka Kredit Unsur Utama periode sebelumnya yang
disetujui Tim Penilai;
(29). Diisi dengan Jumlah Angka Unsur Utama Kredit periode berjalan yang disetujui
Tim Penilai;
(30). Diisi dengan Jumlah Angka Unsur Utama Kredit akumulatif yang disetujui Tim
Pembina;
(31). Diisi dengan Jumlah Angka Kredit Unsur Penunjang periode sebelumnya yang
diusulkan;
(32). Diisi dengan Jumlah Angka Kredit Unsur Penunjang periode berjalan yang
diusulkan;
- 384 -

(33). Diisi dengan Jumlah Angka Kredit Unsur Penunjang akumulatif yang diusulkan;
(34). Diisi dengan Jumlah Angka Kredit Unsur Penunjang periode sebelumnya yang
disetujui Tim Penilai;
(35). Diisi dengan Jumlah Angka Unsur Penunjang Kredit periode berjalan yang
disetujui Tim Penilai;
(36). Diisi dengan Jumlah Angka Unsur Penunjang Kredit akumulatif yang disetujui
Tim Pembina;
(37). Diisi dengan kegiatan yang tidak sesuai dengan jenjang jabatannya, angka kredit
yang diusulkan dan angka kredit yang ditetapkan oleh tim penilai;
(38). Diisi dengan Penjumlahan Angka Kredit Unsur Utama dan Unsur Penunjang
periode sebelumnya yang diusulkan;
(39). Diisi dengan Jumlah Angka Kredit Unsur Utama dan Unsur Penunjang periode
berjalan yang diusulkan;
(40). Diisi dengan Jumlah Angka Kredit Unsur Utama dan Unsur Penunjang
akumulatif yang diusulkan;
(41). Diisi dengan Jumlah Angka Kredit Unsur Utama dan Unsur Penunjang periode
sebelumnya yang disetujui Tim Penilai;
(42). Diisi dengan Jumlah Angka Unsur Utama dan Unsur Penunjang Kredit periode
berjalan yang disetujui Tim Penilai;
(43). Diisi dengan Jumlah Angka Unsur Utama dan Unsur Penunjang Kredit
akumulatif yang disetujui Tim Pembina;
(44). Diisi dengan Jabatan Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN yang dinilai;
(45). Diisi dengan Nama Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata Keuangan
APBN yang dinilai;
(46). Diisi dengan NIP Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN
yang dinilai;
(47). Diisi dengan Jabatan Pejabat Pengusul;
(48). Diisi dengan Nama Pejabat Pengusul;
(49). Diisi dengan NIP Pejabat Pengusul;
(50). Diisi dengan Nama Tim Penilai I;
(51). Diisi dengan NIP Tim Penilai I;
(52). Diisi dengan Nama Tim Penilai II;
(53). Diisi dengan NIP Tim Penilai II;
(54). Diisi dengan Nama Ketua Tim Penilai;
(55). Diisi dengan NIP Ketua Tim Penilai.
- 385 -

3. SURAT PERNYATAAN TELAH MENGIKUTI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN

SURAT PERNYATAAN
TELAH MENGIKUTI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN FUNGSIONAL/TEKNIS
DI BIDANG PENGELOLAAN KEUANGAN APBN

Yang bertanda tangan di bawah ini :


Nama : ……………………………………………………..(1)
NIP : ……………………………………………………..(2)
Pangkat/Golongan Ruang : ……………………………………………………..(3)
Jabatan : ……………………………………………………..(4)
Unit Kerja : ……………………………………………………..(5)

Menyatakan bahwa :
Nama : ……………………………………………………..(6)
NIP : ……………………………………………………..(7)
Pangkat/Golongan Ruang/TMT : ……………………………………………………..(8)
Jabatan : ……………………………………………………..(9)
Unit Kerja : ……………………………………………………..(10)

Telah mengikuti pendidikan dan pelatihan fungsional/teknis di bidang pengelolaan keuangan


APBN sebagai berikut:

Jumlah Jumlah
Uraian Satuan Angka Keterangan/bukti
No Tanggal Volume Angka
Kegiatan Hasil Kredit fisik
Kegiatan Kredit
(11) (12) (13) (14) (15) (16) (17) (18)
1.
2.
3.
4.
5.
dst.

Demikian pernyataan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

…(19)…, …………(20)…………
Atasan Langsung

……………(21)……………
NIP. ………(22) …………
- 386 -

Petunjuk Pengisian:

(1) Diisi dengan nama Atasan Langsung;


(2) Diisi dengan NIP Atasan Langsung;
(3) Diisi dengan pangkat dan golongan ruang atasan langsung;
(4) Diisi dengan jabatan atasan langsung;
(5) Diisi dengan unit Kerja Atasan Langsung;
(6) Diisi dengan Nama Pejabat Fungsional Analis Pengelola Keuangan APBN atau
Pranata Keuangan APBN;
(7) Diisi dengan NIP Pejabat Fungsional Analis Pengelola Keuangan APBN atau
Pranata Keuangan APBN;
(8) Diisi dengan Pangkat, Golongan Ruang serta TMT Pejabat Fungsional Analis
Pengelola Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN;
(9) Diisi dengan Jabatan Analis Pengelola Keuangan APBN atau Pranata Keuangan
APBN;
(10) Diisi dengan Unit Kerja Analis Pengelola Keuangan APBN atau Pranata Keuangan
APBN;
(11) Diisi dengan nomor urut;
(12) Diisi dengan uraian kegiatan pendidikan dan pelatihan fungsional/teknis di
bidang pengelolaan keuangan yang diikuti;
(13) Diisi dengan tanggal pelaksanaan kegiatan pendidikan dan pelatihan
fungsional/teknis di bidang pengelolaan keuangan yang diikuti;
(14) Diisi dengan output kegiatan pendidikan dan pelatihan fungsional/teknis di
bidang pengelolaan keuangan yang diikuti;
(15) Diisi dengan jam/volume pelatihan kegiatan pendidikan dan pelatihan
fungsional/teknis di bidang pengelolaan keuangan yang diikuti;
(16) Diisi dengan Angka Kredit kegiatan pendidikan dan pelatihan fungsional/teknis
di bidang pengelolaan keuangan yang diikuti;
(17) Diisi dengan jumlah Angka Kredit dari kegiatan pendidikan dan pelatihan
fungsional/teknis di bidang pengelolaan keuangan yang diikuti;
(18) Diisi dengan keterangan/bukti fisik dari kegiatan pendidikan dan pelatihan
fungsional/teknis di bidang pengelolaan keuangan yang diikuti;
(19) Diisi dengan nama kota berkedudukan keterangan dibuat;
(20) Diisi dengan tanggal bulan dan tahun keterangan dibuat;
(21) Diisi dengan Nama Atasan Langsung;
(22) Diisi dengan NIP Atasan Langsung.
- 387 -

4. SURAT PERNYATAAN MELAKUKAN KEGIATAN ANALISIS PENGELOLAAN


KEUANGAN APBN PADA ANALIS PENGELOLAAN KEUANGAN APBN ATAU
PENGELOLAAN KEUANGAN APBN PADA PRANATA KEUANGAN APBN
SURAT PERNYATAAN
MELAKUKAN KEGIATAN PENGELOLAAN KEUANGAN APBN
…………(1)
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : ……………………………………………………..(2)
NIP : ……………………………………………………..(3)
Pangkat/Golongan Ruang : ……………………………………………………..(4)
Jabatan : ……………………………………………………..(5)
Unit Kerja : ……………………………………………………..(6)

Menyatakan bahwa :
Nama : ……………………………………………………..(7)
NIP : ……………………………………………………..(8)
Pangkat/Golongan Ruang/TMT : ……………………………………………………..(9)
Jabatan : ……………………………………………………..(10)
Unit Kerja : ……………………………………………………..(11)

Telah melakukan kegiatan ……..(1) sebagai berikut:

Jumlah Jumlah
Uraian Satuan Angka Keterangan/bukti
No Tanggal Volume Angka
Kegiatan Hasil Kredit fisik
Kegiatan Kredit
(12) (13) (14) (15) (16) (17) (18) (19)
1.
2.
3.
4.
5.
dst.

Demikian pernyataan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

…(20)…, …………(21)…………
Atasan Langsung

……………(22)……………
NIP. ………(23) …………
- 388 -

Petunjuk Pengisian:
(1) Diisi dengan kegiatan sesuai dengan penugasan, sebagai berikut :
Bagi Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan APBN:
a. Perikatan dan Penyelesaian Tagihan;
b. Pelaksanaan Perintah Pembayaran; dan/atau
c. Analisis Laporan Keuangan;
Bagi Jabatan Fungsional Pranata Keuangan APBN:
a. Perikatan dan Penyelesaian Tagihan;
b. Pelaksanaan Perintah Pembayaran;
c. Kebendaharaan;
d. Pengelolaan Administrasi Belanja Pegawai; dan/atau
e. Penyiapan Analisis Laporan Keuangan.
(2) Diisi dengan nama Atasan Langsung;
(3) Diisi dengan NIP Atasan Langsung;
(4) Diisi dengan pangkat dan golongan ruang atasan langsung;
(5) Diisi dengan jabatan atasan langsung;
(6) Diisi dengan unit Kerja Atasan Langsung;
(7) Diisi dengan Nama Pejabat Fungsional Analis Pengelola Keuangan APBN atau
Pranata Keuangan APBN;
(8) Diisi dengan NIP Pejabat Fungsional Analis Pengelola Keuangan APBN atau
Pranata Keuangan APBN;
(9) Diisi dengan Pangkat, Golongan Ruang serta TMT Pejabat Fungsional Analis
Pengelola Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN;
(10) Diisi dengan Jabatan Analis Pengelola Keuangan APBN atau Pranata Keuangan
APBN;
(11) Diisi dengan Unit Kerja Analis Pengelola Keuangan APBN atau Pranata Keuangan
APBN;
(12) Diisi dengan nomor urut;
(13) Diisi dengan uraian kegiatan sesuai dengan sub unsur penugasan;
(14) Diisi dengan tanggal pelaksanaan kegiatan sesuai dengan sub unsur penugasan;
(15) Diisi dengan output kegiatan sesuai dengan sub unsur penugasan;
(16) Diisi dengan jumlah volume kegiatan sesuai dengan sub unsur penugasan;
(17) Diisi dengan Angka Kredit kegiatan sesuai dengan sub unsur penugasan;
(18) Diisi dengan jumlah Angka Kredit dari kegiatan sesuai dengan sub unsur
penugasan;
(19) Diisi dengan keterangan/bukti fisik dari kegiatan sesuai dengan sub unsur
penugasan;
(20) Diisi dengan nama kota berkedudukan keterangan dibuat;
(21) Diisi dengan tanggal bulan dan tahun keterangan dibuat;
(22) Diisi dengan Nama Atasan Langsung;
(23) Diisi dengan NIP Atasan Langsung.
- 389 -

5. SURAT PERNYATAAN MELAKUKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN PROFESI

SURAT PERNYATAAN
MELAKUKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN PROFESI

Yang bertanda tangan di bawah ini :


Nama : ……………………………………………………..(1)
NIP : ……………………………………………………..(2)
Pangkat/Golongan Ruang : ……………………………………………………..(3)
Jabatan : ……………………………………………………..(4)
Unit Kerja : ……………………………………………………..(5)

Menyatakan bahwa :
Nama : ……………………………………………………..(6)
NIP : ……………………………………………………..(7)
Pangkat/Golongan Ruang/TMT : ……………………………………………………..(8)
Jabatan : ……………………………………………………..(9)
Unit Kerja : ……………………………………………………..(10)

Telah melakukan kegiatan pengembangan profesi sebagai berikut:

Jumlah Jumlah
Uraian Satuan Angka Keterangan/bukti
No Tanggal Volume Angka
Kegiatan Hasil Kredit fisik
Kegiatan Kredit
(11) (12) (13) (14) (15) (16) (17) (18)
1.
2.
3.
4.
5.
dst.

Demikian pernyataan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

…(19)…, …………(20)…………
Atasan Langsung

……………(21)……………
NIP. ………(22) …………
- 390 -

Petunjuk Pengisian:

(1) Diisi dengan nama Atasan Langsung;


(2) Diisi dengan NIP Atasan Langsung;
(3) Diisi dengan pangkat dan golongan ruang atasan langsung;
(4) Diisi dengan jabatan atasan langsung;
(5) Diisi dengan unit Kerja Atasan Langsung;
(6) Diisi dengan Nama Pejabat Fungsional Analis Pengelola Keuangan APBN atau
Pranata Keuangan APBN;
(7) Diisi dengan NIP Pejabat Fungsional Analis Pengelola Keuangan APBN atau
Pranata Keuangan APBN;
(8) Diisi dengan Pangkat, Golongan Ruang serta TMT Pejabat Fungsional Analis
Pengelola Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN;
(9) Diisi dengan Jabatan Analis Pengelola Keuangan APBN atau Pranata Keuangan
APBN;
(10) Diisi dengan Unit Kerja Analis Pengelola Keuangan APBN atau Pranata Keuangan
APBN;
(11) Diisi dengan nomor urut;
(12) Diisi dengan uraian kegiatan pengembangan profesi yang dilakukan;
(13) Diisi dengan tanggal pelaksanaan kegiatan pengembangan profesi yang
dilakukan;
(14) Diisi dengan output kegiatan pengembangan profesi yang dilakukan;
(15) Diisi dengan volume kegiatan pengembangan profesi yang dilakukan;
(16) Diisi dengan Angka Kredit kegiatan pengembangan profesi yang dilakukan;
(17) Diisi dengan jumlah Angka Kredit dari kegiatan pengembangan profesi yang
dilakukan;
(18) Diisi dengan keterangan/bukti fisik dari kegiatan pengembangan profesi yang
dilakukan;
(19) Diisi dengan nama kota berkedudukan keterangan dibuat;
(20) Diisi dengan tanggal bulan dan tahun keterangan dibuat;
(21) Diisi dengan Nama Atasan Langsung;
(22) Diisi dengan NIP Atasan Langsung.
- 391 -

6. SURAT PERNYATAAN MELAKUKAN KEGIATAN PADA UNSUR PENUNJANG

SURAT PERNYATAAN
MELAKUKAN KEGIATAN UNSUR PENUNJANG

Yang bertanda tangan di bawah ini :


Nama : ……………………………………………………..(1)
NIP : ……………………………………………………..(2)
Pangkat/Golongan Ruang : ……………………………………………………..(3)
Jabatan : ……………………………………………………..(4)
Unit Kerja : ……………………………………………………..(5)

Menyatakan bahwa :
Nama : ……………………………………………………..(6)
NIP : ……………………………………………………..(7)
Pangkat/Golongan Ruang/TMT : ……………………………………………………..(8)
Jabatan : ……………………………………………………..(9)
Unit Kerja : ……………………………………………………..(10)

Telah melakukan kegiatan unsur penunjang sebagai berikut:

Jumlah Jumlah
Uraian Satuan Angka Keterangan/bukti
No Tanggal Volume Angka
Kegiatan Hasil Kredit fisik
Kegiatan Kredit
(11) (12) (13) (14) (15) (16) (17) (18)
1.
2.
3.
4.
5.
dst.

Demikian pernyataan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

…(19)…, …………(20)…………
Atasan Langsung

……………(21)……………
NIP. ………(22) …………
- 392 -

Petunjuk Pengisian:

(1) Diisi dengan nama Atasan Langsung;


(2) Diisi dengan NIP Atasan Langsung;
(3) Diisi dengan pangkat dan golongan ruang atasan langsung;
(4) Diisi dengan jabatan atasan langsung;
(5) Diisi dengan unit Kerja Atasan Langsung;
(6) Diisi dengan Nama Pejabat Fungsional Analis Pengelola Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN;
(7) Diisi dengan NIP Pejabat Fungsional Analis Pengelola Keuangan APBN atau Pranata
Keuangan APBN;
(8) Diisi dengan Pangkat, Golongan Ruang serta TMT Pejabat Fungsional Analis Pengelola
Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN;
(9) Diisi dengan Jabatan Analis Pengelola Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN;
(10) Diisi dengan Unit Kerja Analis Pengelola Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN;
(11) Diisi dengan nomor urut;
(12) Diisi dengan uraian kegiatan unsur penunjang yang dilakukan;
(13) Diisi dengan tanggal pelaksanaan kegiatan unsur penunjang yang dilakukan;
(14) Diisi dengan output kegiatan unsur penunjang yang dilakukan;
(15) Diisi dengan volume kegiatan unsur penunjang yang dilakukan;
(16) Diisi dengan Angka Kredit kegiatan unsur penunjang yang dilakukan;
(17) Diisi dengan jumlah Angka Kredit dari kegiatan unsur penunjang yang dilakukan;
(18) Diisi dengan keterangan/bukti fisik dari kegiatan unsur penunjang yang dilakukan;
(19) Diisi dengan nama kota berkedudukan keterangan dibuat;
(20) Diisi dengan tanggal bulan dan tahun keterangan dibuat;
(21) Diisi dengan Nama Atasan Langsung;
(22) Diisi dengan NIP Atasan Langsung.
- 393 -

7. FORMAT BAPAK

BERITA ACARA PENILAIAN ANGKA KREDIT (BAPAK) PEJABAT FUNGSIONAL


……………..(1)
PERIODE PENILAIAN BULAN ……. (2)
Nomor : ......................... (3)
Pada hari ini, ................. (4) tanggal ........................ (5), telah dilaksanakan Sidang
Pleno Penilaian Angka Kredit untuk periode penilaian Bulan …………. (6), bertempat
di .......................... (7)
Tim Penilai Pusat/Unit Kerja/Instansi*) telah memeriksa .......... (.............)(8) Daftar
Usulan Penetapan Angka Kredit (DUPAK) Pranata Keuangan APBN:
1. ......................... (9)
2. ........................., dst
Tim Penilai Pusat/Unit Kerja/Instansi *) menetapkan …………..(1) yang dapat
diusulkan untuk kenaikan dalam pangkat/jabatan setingkat lebih tinggi adalah:
1. ......................... (10)
2. ........................., dst
Sedangkan ……………(1) yang belum dapat diusulkan untuk kenaikan dalam
pangkat/jabatan setingkat lebih tinggi adalah:
1. ......................... (11)
2. ........................., dst
Demikian Berita Acara ini dibuat untuk diketahui dan dipergunakan sebagaimana
mestinya.
…….(12), …………..(13)
1. Ketua Tim/Anggota : (.... nama ....) (.. tanda tangan ..) (14)
2. Sekretaris/Anggota : (.... nama ....) (.. tanda tangan ..) (15)
3. Anggota 1. (.... nama ....) (.. tanda tangan ..) (16)
2. (.... nama ....) (.. tanda tangan ..)
3. (.... nama ....) (.. tanda tangan ..)
ket: *) pilih satu yang sesuai
- 394 -

Petunjuk Pengisian:

(1) Diisi dengan Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau
Jabatan Fungsional Pranata Keuangan APBN;
(2) Diisi dengan periode penilaian;
(3) Diisi dengan nomor BAPAK;
(4) Diisi dengan hari dilaksanakannya Sidang Pleno;
(5) Diisi dengan tanggal dilaksanakannya Sidang Pleno;
(6) Diisi dengan periode penilaian;
(7) Diisi dengan tempat/lokasi dilaksanakannya Sidang Pleno;
(8) Diisi dengan jumlah DUPAK yang dinilai/diperiksa;
(9) Diisi dengan daftar DUPAK yang dinilai/diperiksa;
(10) Diisi dengan daftar Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata Keuangan
APBN yang dapat diusulkan untuk kenaikan dalam pangkat/jabatan setingkat
lebih tinggi;
(11) Diisi dengan Analis Pengelolaan Keuangan APBN atau Pranata Keuangan APBN
yang belum dapat diusulkan untuk kenaikan dalam pangkat/jabatan setingkat
lebih tinggi;
(12) Diisi dengan nama kota BAPAK ditetapkan;
(13) Diisi dengan tanggal BAPAK ditetapkan;
(14) Diisi dengan nama dan tanda tangan Ketua Tim Penilai;
(15) Diisi dengan nama dan tanda tangan Sekretaris Tim Penilai;
(16) Diisi dengan nama dan tanda tangan para Anggota Tim Penilai.
- 395 -

8. FORMAT PENETAPAN PAK

PENETAPAN ANGKA KREDIT


NOMOR ……. (1)

Instansi: ……………….. (2) Masa Penilaian: ………………….. (3)

I KETERANGAN PERORANGAN
1 Nama : ……………………………………..(4)
2 NIP : ……………………………………..(5)
3 Nomor Seri KARPEG : ……………………………………..(6)
4 Pangkat/Golongan ruang/TMT : ……………………………………..(7)
5 Tempat dan Tanggal Lahir : ……………………………………..(8)
6 Jenis Kelamin : ……………………………………..(9)
7 Pendidikan yang diperhitungkan angka kreditnya : ……………………………………..(10)
8 Jabatan Fungsional/TMT : ……………………………………..(11)
Lama : ……………………………………..(12)
9 Masa Kerja Golongan
Baru : ……………………………………..(13)
10 Unit Kerja : ……………………………………..(14)
II PENETAPAN ANGKA KREDIT LAMA BARU JUMLAH
A Pendidikan Sekolah (15) (16) (17)
B Angka Kredit Penjejangan
1 Unsur Utama
a. Pendidikan dan pelatihan (18) (19) (20)
fungsional/teknis di bidang Pengelolaan
Keuangan APBN serta memperoleh Surat
Tanda Tamat Pendidikan dan Pelatihan
(STTPP)
b. Perikatan dan Penyelesaian Tagihan, (21) (22) (23)
Pelaksanaan Perintah Pembayaran,
Kebendaharaan, Analisis Laporan
Keuangan Instansi, Penyiapan Analisis
Laporan Keuangan Instansi dan/atau
Pengelolaan Administrasi Belanja Pegawai
*)
c. Pengembangan Profesi (24) (25) (26)
Jumlah Unsur Utama (27) (28) (29) (29)
2 Unsur Penunjang
Kegiatan Penunjang Analis Pengelolaan (30) (31) (32)
Keuangan APBN atau Pranata Keuangan
APBN
Jumlah Unsur Penunjang (33) (34) (35)
Jumlah Pendidikan Sekolah dan Angka Kredit (36) (37) (38)
Penjejangan
DAPAT/TIDAK DAPAT*) DIPERTIMBANGKAN UNTUK DINAIKKAN DALAM JABATAN ………. (39)
/PANGKAT/GOLONGAN RUANG …………. (40)

ASLI disampaikan kepada : Ditetapkan di……….(41)


1. Pimpinan Instansi Pengusul; dan Pada Tanggal……………(42)
2. Analis Pengelolaan Keuangan/Pranata Keuangan
yang bersangkutan.

Tembusan disampaikan kepada :


1. Pejabat yang berwenang mentapkan Angka;
2. Sekretaris Tim Penilai yang bersangkutan; dan ………(43)……..
3. Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama yang membidangi NIP…………(44)………..
kepegawaian/Bagian yang membidangi kepegawaian
yang bersangkutan

*) Pilih salah satu yang sesuai


- 396 -

Petunjuk Pengisian:
(1) Diisi dengan nomor penetapan PAK;
(2) Diisi dengan Instansi Pengusul penetapan Angka Kredit;
(3) Diisi dengan periode penilaian;
(4) Diisi dengan nama Analis Pengelolaan Keuangan APBN/Pranata Keuangan
APBN yang ditetapkan Angka Kreditnya;
(5) Diisi dengan NIP Analis Pengelolaan Keuangan APBN/Pranata Keuangan APBN
yang ditetapkan Angka Kreditnya;
(6) Diisi dengan Nomor Seri KARPEG Analis Pengelolaan Keuangan APBN/Pranata
Keuangan APBN yang ditetapkan Angka Kreditnya;
(7) Diisi dengan Pangkat, golongan ruang dan TMT Analis Pengelolaan Keuangan
APBN/Pranata Keuangan APBN yang ditetapkan Angka Kreditnya;
(8) Diisi dengan tempat dan tanggal lahir Analis Pengelolaan Keuangan
APBN/Pranata Keuangan APBN yang ditetapkan Angka Kreditnya;
(9) Diisi dengan jenis kelamin Analis Pengelolaan Keuangan APBN/Pranata
Keuangan APBN yang ditetapkan Angka Kreditnya;
(10) Diisi dengan pendidikan yang diperhitungkan Angka Kreditnya bagi Analis
Pengelolaan Keuangan APBN/Pranata Keuangan APBN yang ditetapkan Angka
Kreditnya;
(11) Diisi dengan Jabatan dan TMT Jabatan Analis Pengelolaan Keuangan
APBN/Pranata Keuangan APBN yang ditetapkan Angka Kreditnya;
(12) Diisi dengan masa kerja golongan lama;
(13) Diisi dengan masa kerja golongan baru;
(14) Diisi dengan unit kerja Analis Pengelolaan Keuangan APBN/Pranata Keuangan
APBN yang ditetapkan Angka Kreditnya;
(15) Diisi dengan Angka Kredit sebelumnya dari unsur Pendidikan Sekolah;
(16) Diisi dengan Angka Kredit baru dari unsur Pendidikan Sekolah;
(17) Diisi dengan jumlah Angka Kredit akumulatif dari unsur Pendidikan Sekolah;
(18) Diisi dengan Angka Kredit sebelumnya dari sub unsur Pendidikan dan
Pelatihan fungsional/teknis di bidang Pengelolaan Keuangan APBN;
(19) Diisi dengan Angka Kredit baru dari sub unsur Pendidikan dan Pelatihan
fungsional/teknis di bidang Pengelolaan Keuangan APBN;
(20) Diisi dengan jumlah Angka Kredit akumulatif dari sub unsur Pendidikan dan
Pelatihan fungsional/teknis di bidang Pengelolaan Keuangan APBN;
(21) Diisi dengan Angka Kredit sebelumnya dari sub unsur sesuai penugasan;
(22) Diisi dengan Angka Kredit baru dari sub unsur sesuai penugasan;
(23) Diisi dengan jumlah Angka Kredit akumulatif dari sub unsur sesuai penugasan;
(24) Diisi dengan Angka Kredit sebelumnya dari sub unsur pengembangan profesi;
(25) Diisi dengan Angka Kredit baru dari sub unsur pengembangan profesi;
- 397 -

(26) Diisi dengan jumlah Angka Kredit akumulatif dari sub unsur pengembangan
profesi;
(27) Diisi dengan penjumlahan Angka Kredit sebelumnya pada unsur utama;
(28) Diisi dengan penjumlahan Angka Kredit baru pada unsur utama;
(29) Diisi dengan penjumlahan Angka Kredit akumulatif dari unsur utama;
(30) Diisi dengan Angka Kredit sebelumnya dari unsur penunjang;
(31) Diisi dengan Angka Kredit baru dari unsur penunjang;
(32) Diisi dengan jumlah Angka Kredit akumulatif dari sub unsur penunjang;
(33) Diisi dengan penjumlahan Angka Kredit sebelumnya pada unsur penunjang;
(34) Diisi dengan penjumlahan Angka Kredit baru pada unsur penunjang;
(35) Diisi dengan penjumlahan Angka Kredit akumulatif dari unsur penunjang;
(36) Diisi dengan penjumlahan Angka Kredit sebelumnya pada;
(37) Diisi dengan penjumlahan Angka Kredit baru pada unsur penunjang;
(38) Diisi dengan penjumlahan Angka Kredit akumulatif dari unsur penunjang;
(39) Diisi dengan jabatan yang dipertimbangkan diberikan;
(40) Diisi dengan pangkat/golongan ruang yang dipertimbangkan diberikan;
(41) Diisi dengan nama kota penetapan PAK;
(42) Diisi dengan tanggal penetapan PAK;
(43) Diisi dengan nama Pejabat yang Berwenang Menetapkan AK;
(44) Diisi dengan NIP Pejabat yang Berwenang Menetapkan AK.
- 398 -

9. FORMAT SUB SURAT KEPUTUSAN TIM PENILAI PUSAT

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

KEPUTUSAN KETUA TIM PENILAI PUSAT


NOMOR KEP- / .... / .... (1)

TENTANG

TIM PENILAI PUSAT


BAGI ……..(2)

KETUA TIM PENILAI PUSAT,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka pelaksanaan Peraturan Direktur Jenderal


Perbendaharaan Nomor PER- … /PB/2020 tentang Pedoman
Penilaian dan Penetapan Angka Kredit Jabatan Fungsional
Analis Pengelolaan Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja
Negara dan Jabatan Fungsional Pranata Keuangan Anggaran
Pendapatan dan Belanja Negara, perlu menetapkan Tim Penilai
Pusat bagi ….. (2);
b. bahwa para pejabat/pegawai yang tercantum dalam keputusan
ini dianggap memenuhi persyaratan untuk diangkat menjadi Tim
Penilai Pusat.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan


Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003
Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4286);
2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004
Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5494);
3. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 6, Tambahan Lembaran Republik Indonesia Nomor 5494);
4. Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang
Manajemen Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2017 Nomor 63, Tambahan Lembaran Republik
Indonesia Nomor 6037);
5. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan
Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun 2018 tentang Jabatan
Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan Anggaran Pendapatan
dan Belanja Negara (Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2018 Nomor 1469);
6. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan
Reformasi Birokrasi Nomor 54 Tahun 2018 tentang Jabatan
Fungsional Pranata Keuangan Anggaran Pendapatan dan
Belanja Negara (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018
Nomor 1470);
7. Peraturan Badan Kepegawaian Negara Nomor 18 Tahun 2019
tentang Petunjuk Pelaksanaan Pembinaan Jabatan Fungsional
Pranata Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1081);
8. Peraturan Badan Kepegawaian Negara Nomor 19 Tahun 2019
tentang Petunjuk Pelaksanaan Pembinaan Jabatan Fungsional
Analis Pengelolaan Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja
Negara (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor
1082);
8. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 150 Tahun 2019 tentang
Petunjuk Teknis Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan
- 399 -

Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Berita


Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1227);
9. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 151 Tahun 2019 tentang
Petunjuk Teknis Jabatan Fungsional Pranata Keuangan
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1228); dan
10. Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan Nomor PER- ….
/PB/2020 tentang Pedoman Penilaian dan Penetapan Angka
Kredit Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara dan Jabatan
FungsionalPranata Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja
Negara.

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KETUA TIM PENILAI PUSAT BAGI…….(2)

PERTAMA : Membentuk Tim Penilai Pusat bagi ……...(2) yang selanjutnya disebut
Tim Penilai dengan susunan tim sebagai berikut:
a. Ketua;
b. Sekretaris; dan
c. Anggota.
KEDUA : Tim Penilai sebagaimana dimaksud dalam Diktum PERTAMA
melibatkan peran Analis Pengelolaan Keuangan APBN dan Analis
Perbendaharaan Negara.
KETIGA : Penilaian angka kredit setiap …….. (2) dilakukan oleh paling sedikit 2
(dua) orang anggota.
KEEMPAT : Masa jabatan anggota Tim Penilai adalah 3 (tiga) tahun.
KELIMA : Keputusan Ketua Tim Penilai ini berlaku sejak tanggal ditetapkan,
dengan ketentuan apabila ternyata di kemudian hari terdapat
perubahan keanggotaan dalam keputusan ini, akan diadakan
perbaikan sebagaimana mestinya.
Salinan Keputusan Ketua Tim Penilai ini ini disampaikan kepada:
1. Direktur Sistem Perbendaharaan; dan
2. Tim Penilai Pusat (ketua, sekretaris dan anggota).

Ditetapkan di ………….(3)
pada tanggal ……………(4)
KETUA TIM PENILAI,

……………(5)…………..
- 400 -

Lampiran
KEPUTUSAN KETUA TIM PENILAI PUSAT
NOMOR …. (1)
TENTANG TIM PENILAI PUSAT …. (2)

SUSUNAN KEANGGOTAAN
TIM PENILAI PUSAT ….. (2)

I. KETUA
JABATAN
NO NAMA

1. ………………… (5) ………………… (6)

II. SEKRETARIS

NO NAMA JABATAN UNIT KERJA

1. ………………… (7) ………………… (8) ………………… (9)

2.
dst.

III. ANGGOTA

NO NAMA JABATAN UNIT KERJA

1. ……………… (10) ………………… (11) ………………… (12)


2.
3.
dst.

KETUA TIM PENILAI,

……………(5)………….
- 401 -

Petunjuk Pengisian:
(1) Diisi dengan nomor keputusan ketua Tim Penilai;
(2) Diisi dengan jabatan dan jenjang jabatan fungsional yang dinilai;
(3) Diisi dengan kota ditetapkannya keputusan ketua Tim Penilai;
(4) Diisi dengan tanggal kota ditetapkannya keputusan ketua Tim Penilai;
(5) Diisi dengan nama ketua Tim Penilai;
(6) Diisi dengan jabatan ketua Tim Penilai;
(7) Diisi dengan nama para sekretaris Tim Penilai;
(8) Diisi dengan jabatan para sekretaris Tim Penilai;
(9) Diisi dengan unit kerja para sekretaris Tim Penilai;
(10) Diisi dengan nama para anggota Tim Penilai;
(11) Diisi dengan jabatan para anggota Tim Penilai;
(12) Diisi dengan unit kerja para anggota Tim Penilai.
- 402 -

10. FORMAT SUB SURAT KEPUTUSAN TIM PENILAI UNIT KERJA

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

KEPUTUSAN KETUA TIM PENILAI UNIT KERJA


NOMOR KEP- / .... / .... (1)

TENTANG

TIM PENILAI UNIT KERJA

KETUA TIM PENILAI UNIT KERJA,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka pelaksanaan Peraturan Direktur Jenderal


Perbendaharaan Nomor PER- … /PB/2020 tentang Pedoman
Penilaian dan Penetapan Angka Kredit Jabatan Fungsional
Analis Pengelolaan Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja
Negara dan Jabatan Fungsional Pranata Keuangan Anggaran
Pendapatan dan Belanja Negara, perlu menetapkan Tim Penilai
Unit Kerja bagi Analis Pengelolaan Keuangan Anggaran
Pendapatan dan Belanja Negara Ahli Pertama dan Analis
Pengelolaan Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Ahli
Muda;
b. bahwa para pejabat/pegawai yang tercantum dalam keputusan
ini dianggap memenuhi persyaratan untuk diangkat menjadi Tim
Penilai Unit Kerja.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan


Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003
Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4286);
2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004
Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5494);
3. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 6, Tambahan Lembaran Republik Indonesia Nomor 5494);
4. Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang
Manajemen Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2017 Nomor 63, Tambahan Lembaran Republik
Indonesia Nomor 6037);
5. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan
Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun 2018 tentang Jabatan
Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan Anggaran Pendapatan
dan Belanja Negara (Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2018 Nomor 1469);
6. Peraturan Badan Kepegawaian Negara Nomor 19 Tahun 2019
tentang Petunjuk Pelaksanaan Pembinaan Jabatan Fungsional
Analis Pengelolaan Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja
Negara (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor
1082);
7. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 150 Tahun 2019 tentang
Petunjuk Teknis Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan
Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1227);
8. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 151 Tahun 2019 tentang
Petunjuk Teknis Jabatan Fungsional Pranata Keuangan
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1228); dan
- 403 -

9. Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan Nomor PER- ….


/PB/2020 tentang Pedoman Penilaian dan Penetapan Angka
Kredit Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara dan Jabatan
Fungsional Pranata Keuangan Anggaran Pendapatan dan
Belanja Negara.

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KETUA TIM PENILAI UNIT KERJA

PERTAMA : Membentuk Tim Penilai Unit Kerja bagi Analis Pengelolaan Keuangan
APBN Ahli Pertama dan Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli
Muda, yang selanjutnya disebut Tim Penilai dengan susunan tim
sebagai berikut:
a. Ketua;
b. Sekretaris; dan
c. Anggota.
KEDUA : Tim Penilai sebagaimana dimaksud dalam Diktum PERTAMA
melibatkan peran Analis Pengelolaan Keuangan APBN dan/atau
Analis Perbendaharaan Negara.
KETIGA : Penilaian angka kredit setiap Analis Pengelolaan Keuangan APBN
dilakukan oleh paling sedikit 2 (dua) orang anggota.
KEEMPAT : Masa jabatan anggota Tim Penilai adalah 3 (tiga) tahun.
KELIMA : Keputusan Ketua Tim Penilai ini berlaku sejak tanggal ditetapkan,
dengan ketentuan apabila ternyata di kemudian hari terdapat
perubahan keanggotaan dalam keputusan ini, akan diadakan
perbaikan sebagaimana mestinya.
Salinan Keputusan Ketua Tim Penilai ini ini disampaikan kepada:
1. Direktur Sistem Perbendaharaan; dan
2. Tim Penilai Unit Kerja (ketua, sekretaris dan anggota).

Ditetapkan di ………….(2)
pada tanggal ……………(3)
KETUA TIM PENILAI,

……………(4)…………..
- 404 -

Lampiran
KEPUTUSAN KETUA TIM PENILAI UNIT
KERJA
NOMOR …. (1)
TENTANG TIM PENILAI UNIT KERJA

SUSUNAN KEANGGOTAAN
TIM PENILAI UNIT KERJA

IV. KETUA
JABATAN
NO NAMA

1. ………………… (4) …………..

V. SEKRETARIS

NO NAMA JABATAN UNIT KERJA

1. ………………… (5) ………………… (6) ………………… (7)

2.
dst.

VI. ANGGOTA

NO NAMA JABATAN UNIT KERJA

1. ……………… (8) ………………… (9) ………………… (10)


2.
3.
dst.

KETUA TIM PENILAI,

……………(4)………….
- 405 -

Petunjuk Pengisian:
(1) Diisi dengan nomor keputusan ketua Tim Penilai;
(2) Diisi dengan kota ditetapkannya keputusan ketua Tim Penilai;
(3) Diisi dengan tanggal kota ditetapkannya keputusan ketua Tim Penilai;
(4) Diisi dengan nama ketua Tim Penilai;
(5) Diisi dengan nama para sekretaris Tim Penilai;
(6) Diisi dengan jabatan para sekretaris Tim Penilai;
(7) Diisi dengan unit kerja para sekretaris Tim Penilai;
(8) Diisi dengan nama para anggota Tim Penilai;
(9) Diisi dengan jabatan para anggota Tim Penilai;
(10) Diisi dengan unit kerja para anggota Tim Penilai.
- 406 -

11. FORMAT SUB SURAT KEPUTUSAN TIM PENILAI INSTANSI

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

KEPUTUSAN KETUA TIM PENILAI INSTANSI


NOMOR KEP- / .... / .... (1)

TENTANG

TIM PENILAI INSTANSI BAGI


……………….. (2)

KETUA TIM PENILAI INSTANSI,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka pelaksanaan Peraturan Direktur Jenderal


Perbendaharaan Nomor PER- … /PB/2020 tentang Pedoman
Penilaian dan Penetapan Angka Kredit Jabatan Fungsional
Analis Pengelolaan Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja
Negara dan Jabatan Fungsional Pranata Keuangan Anggaran
Pendapatan dan Belanja Negara, perlu menetapkan Tim Penilai
Instansi bagi ………… (2);
b. bahwa para pejabat/pegawai yang tercantum dalam keputusan
ini dianggap memenuhi persyaratan untuk diangkat menjadi Tim
Penilai Instansi.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan


Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003
Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4286);
2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004
Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5494);
3. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 6, Tambahan Lembaran Republik Indonesia Nomor 5494);
4. Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang
Manajemen Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2017 Nomor 63, Tambahan Lembaran Republik
Indonesia Nomor 6037);
5. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan
Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun 2018 tentang Jabatan
Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan Anggaran Pendapatan
dan Belanja Negara (Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2018 Nomor 1469);
6. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan
Reformasi Birokrasi Nomor 54 Tahun 2018 tentang Jabatan
Fungsional Pranata Keuangan Anggaran Pendapatan dan
Belanja Negara (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018
Nomor 1470);
7. Peraturan Badan Kepegawaian Negara Nomor 18 Tahun 2019
tentang Petunjuk Pelaksanaan Pembinaan Jabatan Fungsional
Pranata Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1081);
8. Peraturan Badan Kepegawaian Negara Nomor 19 Tahun 2019
tentang Petunjuk Pelaksanaan Pembinaan Jabatan Fungsional
Analis Pengelolaan Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja
Negara (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor
1082);
8. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 150 Tahun 2019 tentang
Petunjuk Teknis Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan
- 407 -

Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Berita


Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1227);
9. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 151 Tahun 2019 tentang
Petunjuk Teknis Jabatan Fungsional Pranata Keuangan
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1228); dan
10. Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan Nomor PER- ….
/PB/2020 tentang Pedoman Penilaian dan Penetapan Angka
Kredit Jabatan Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara dan Jabatan
Fungsional Pranata Keuangan Anggaran Pendapatan dan
Belanja Negara.

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KETUA TIM PENILAI INSTANSI BAGI ………….(2)

PERTAMA : Membentuk Tim Penilai Instansi bagi ………..(2), yang selanjutnya


disebut Tim Penilai dengan susunan tim sebagai berikut:
a. Ketua;
b. Sekretaris; dan
c. Anggota.
KEDUA : Tim Penilai sebagaimana dimaksud dalam Diktum PERTAMA
melibatkan peran …………...(3)
KETIGA : Penilaian angka kredit setiap ……..(2) dilakukan oleh paling sedikit 2
(dua) orang anggota.
KEEMPAT : Masa jabatan anggota Tim Penilai adalah 3 (tiga) tahun.
KELIMA : Keputusan Ketua Tim Penilai ini berlaku sejak tanggal ditetapkan,
dengan ketentuan apabila ternyata di kemudian hari terdapat
perubahan keanggotaan dalam keputusan ini, akan diadakan
perbaikan sebagaimana mestinya.
Salinan Keputusan Ketua Tim Penilai ini ini disampaikan kepada:
1. Direktur Sistem Perbendaharaan; dan
2. Tim Penilai Instansi (ketua, sekretaris dan anggota).

Ditetapkan di ………….(4)
pada tanggal ……………(5)
KETUA TIM PENILAI,

……………(6)…………..
- 408 -

Lampiran
KEPUTUSAN KETUA TIM PENILAI
INSTANSI
NOMOR …. (1)
TENTANG TIM PENILAI INSTANSI

SUSUNAN KEANGGOTAAN
TIM PENILAI INSTANSI BAGI ………….(2)

VII. KETUA
JABATAN
NO NAMA

1. ………………… (6) ………………… (7)

VIII. SEKRETARIS

NO NAMA JABATAN UNIT KERJA

1. ………………… (8) ………………… (9) ………………… (10)

2.
dst.

IX. ANGGOTA

NO NAMA JABATAN UNIT KERJA

1. ……………… (11) ………………… (12) ………………… (13)


2.
3.
dst.

KETUA TIM PENILAI,

……………(5)………….
- 409 -

Petunjuk Pengisian:
(1) Diisi dengan nomor keputusan ketua Tim Penilai;
(2) Diisi dengan jabatan dan jenjang jabatan fungsional yang dinilai;
(3) Diisi dengan jabatan dan jenjang kabatan fungsional yang dapat menjadi Tim
Penilai sesuai ketentuan;
(4) Diisi dengan kota ditetapkannya keputusan ketua Tim Penilai;
(5) Diisi dengan tanggal kota ditetapkannya keputusan ketua Tim Penilai;
(6) Diisi dengan nama ketua Tim Penilai;
(7) Diisi dengan jabatan ketua Tim Penilai;
(8) Diisi dengan nama para sekretaris Tim Penilai;
(9) Diisi dengan jabatan para sekretaris Tim Penilai;
(10) Diisi dengan unit kerja para sekretaris Tim Penilai;
(11) Diisi dengan nama para anggota Tim Penilai;
(12) Diisi dengan jabatan para anggota Tim Penilai;
(13) Diisi dengan unit kerja para anggota Tim Penilai.
- 410 -

12. FORMAT SURAT PERNYATAAN KETUA TIM PENILAI

SURAT PERNYATAAN
NOMOR ……..(1)

Yang bertanda tangan di bawah ini :


Nama : ……………………………………………………..(2)
NIP : ……………………………………………………..(3)
Jabatan : Ketua Tim Penilai

Menyatakan bahwa :
Nama : ……………………………………………………..(4)
NIP : ……………………………………………………..(5)
Pangkat/Golongan Ruang : ……………………………………………………..(6)
Jabatan : ……………………………………………………..(7)
Unit Kerja : ……………………………………………………..(8)

Merupakan Pejabat Fungsional yang sedang dalam proses penilaian Angka Kredit periode …. (9), dan
penilaian DUPAK yang bersangkutan dilaksanakan oleh anggota Tim Penilai yang lain.

Demikian pernyataan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

………(10),………………..(11)
KETUA TIM PENILAI

…………….(2)
NIP. …………….(3)
- 411 -

Petunjuk Pengisian:
(1) Diisi dengan nomor surat pernyataan;
(2) Diisi dengan nama ketua Tim Penilai;
(3) Diisi dengan NIP ketua Tim Penilai;
(4) Diisi dengan nama pejabat fungsional yang DUPAK-nya dinilai;
(5) Diisi dengan NIP pejabat fungsional yang DUPAK-nya dinilai;
(6) Diisi dengan pangkat/golongan ruang pejabat fungsional yang DUPAK-nya
dinilai;
(7) Diisi dengan jabatan pejabat fungsional yang DUPAK-nya dinilai;
(8) Diisi dengan unit kerja pejabat fungsional yang DUPAK-nya dinilai;
(9) Diisi dengan periode penilaian Angka Kredit;
(10) Diisi dengan kota dibuatnya surat pernyataan;
(11) Diisi dengan tanggal dibuatnya surat pernyataan.

DfREKTUR JENDERAL PERBENDAHARAAN,

ff/L
;;
N

AN L4 iADIYANTO 6f

>'

Anda mungkin juga menyukai