Anda di halaman 1dari 2

1.

Dalam rangka menjaga kestabilan arus uang dan arus barang dalam perekonomian, bank sentral
bisa melakukan penjualan dan pembelian surat berharga di bursa efek. Kebijakan bank sentral
ini disebut . . . .
a. Polituk pasar terbuka*
b. Politik kredit selektif
c. Politik cash ratio
d. Politik diskonto
e. Politik sanering
2. Jika suatu perekonomian dalam keadaan lesu atau resesi, maka kebijakan moneter yang tepat
untuk mengatasi keadaan tersebut adalah . . . .
a. Menaikkan cadangan kas
b. Menurunkan suku bunga*
c. Menjual surat berharga
d. Menaikkan suku bunga
e. Mengadakan kredit selektif
3. Untuk mengendalikan uang yang beredar, bank sentral melaksanakan open market policy,
dengan cara . . . .
a. Menaikkan dan menurunkan volume kredit kepda nasabah
b. Membuka pasar uang dan pasar modal
c. Memberikan kredit secara terbuka
d. Menaikkan dan menurunkan tingkat bunga kredit
e. Membeli dan menjual suarat surat berharga*
4. Apabila di masyarakat terjadi jumlah peredaran uang lebih banyak dibandingkan dengan jumlah
peredaran barang, maka tindakan yang diambil oleh bank sentral adalah . . . .
a. Menghapus suku bunga
b. Menetapkan suku bunga
c. Menaikkan suku bunga*
d. Menstabilkan suku bunga
e. Menurunkan suku bunga
5. Jika pemerintah melakukan pembelian surat-surat berharga, maka sebagai akibatnya . . . .
a. Jumlah uang beredar akan berkurang
b. Permintaan surat berharga akan naik
c. Tingkat bunga akan naik
d. Nilai nominal obligasi akan meningkat
e. Jumlah uang beredar akan bertambah*
6. Kebijakan moneter adalah otoritas atau wewenang . . . .
a. Menteri perdagangan
b. MPR/DPR
c. Menteri keuangan
d. Bank milik Negara
e. Bank Indonesia*
7. Tujuan pemerintah membatasi kredit . . . .
a. Meningkatkan kegiatan ekonomi
b. Meningkatkan ekspor
c. Untuk mempengaruhi jumlah uang yang beredar*
d. Meningkatkan bunga kredit
e. Meningkatkan invsestasi
8. Bank Indonesia menjalankan kebijakan nilai tukar untuk mengurangi volalitas nilai tukar yang
berlebihan. Bukan mengarahkan nilai tukar rupiah pada tingkat tertentu. Arti volalitas adalah . . .
.
a. Perdagangan uang
b. Peredaran uang
c. Fluktuasi harga saham
d. Rasio
e. Kestabilan nilai uang*
9. Kebijakan bank yang berhubungan dengan perubahan tingkat suku bunga disebut . . . .
a. Politik cadangan kas
b. Politik pembatasan kredit
c. Politik pasar terbuka
d. Politik uang ketat
e. Politik diskonto*
10. Untuk mengatasi inflasi, bank sentral dapat melakukan . . . .
a. Kebijakan kredit longgar
b. Peningkatan suku bunga*
c. Penurunan cadangan kas
d. Mencetak uang baru
e. Pembelian surat-surat berharga

Anda mungkin juga menyukai