Anda di halaman 1dari 3

RENCANA AKSI BELA NEGARA PESERTA PELATIHAN DASAR CPNS TAHUN 2021

Angkatan : IV Kelompok 2

Nama : Nadyafitrianita, AMK

NDH : 18

Instansi : Pemerintah Provinsi Palangka Raya

Nama Mentor : Risma Yulius, SKM, MARS

Jabatan Mentor : Kepala Seksi Mutu dan Asuhan Keperawatan

No Nilai Bela Indikator Sikap dan Aksi Tempat Waktu Bukti Paraf
Negara Perilaku Mentor
1. Cinta tanah air a. Mencintai, menjaga dan 1) Membuang sampah pada tempatnya.
melestarikan 2) Menyiram tanaman
lingkungan hidup.
b. Mencintai produk 1) Memakai batik saat bekerja.
dalam negeri. 2) Menggunakan masker kain buatan lokal.
c. Memberikan kontribusi 1) Melaksanakan tugas sebagai
pada kemajuan bangsa seorang Perawat di RSJ Kalawa
dan negara Atei.
2) Ikut berpartisifasi dalam kegiatan
imunisasi vaksin covid-19.
2. Sadar berbangsa a. Menjalankan hak dan 1) Menggunakan helm dan masker saat
dan bernegara kewajiban sebagai berkendara serta mentaati rambu-
warga Negara sesuai rambu lalu lintas.
peraturan perundang- 2) Mengerjakan tugas laporan bulanan setiap
undangan yang berlaku. bulan.
b. Disiplin dan 1) Datang dan pulang tepat waktu dengan
bertanggungjawab mengisi absensi kehadiran
terhadap tugas yang 2) Menjalankan tugas sebagai seorang
Perawat di RSJ Kalawa Atei
dibebankan.
c. Rukun dan berjiwa 1) Kompak dan saling membantu
gotong royong dalam antar sesama rekan kerja.
masyarakat. 2) Memberikan pendidikan kesehatan
kepada pasien.
3. Setia kepada a. Mengamalkan nilai sila 1) Berdoa sebelum melakukan pekerjaan
Pancasila sebagai pertama Pancasila 2) Menjalankan sholat 5 waktu meskipun
Ideologi Negara dalam kehidupan sedang dinas di RS
sehari-hari.
b. Saling membantu dan 1) Memberikan asuhan kepada pasien dalam
tolong menolong upaya peningkatan kesehatan, pencegahan
antar sesama, sesuai penyakit, penyembuhan penyakit dan
dengan nilai-nilai pemulihan kesehatan pasien selama di
luhur yang RSJ Kalawa Atei.
terkandung didalam 2) Melanjutkan tugas-tugas yang belum
Pancasila. dapat diselesaikan oleh grub dinas
sebelumnya.
c. Menerapkan prinsip- 1) Melakukan diskusi dan serah terima
prinsip dan nilai-nilai dengan tim lain (grub petugas ganti)
musyawarah mengenai kondisi pasien dan kolaborasi
program pengobatan.
mufakat.

4. Rela berkorban a. Bersedia mengorbankan 1) Tetap turun bekerja ke RS meskipun


untuk Bangsa dan waktu, tenaga, pikiran hari libur
Negara dan materi untuk 2) Melakukan asuhan keperawatan sesuai
kemajuan bangsa dan standart di RSJ Kalawa Atei.
negara

b. Memiliki kepedulian 1) Menerapkan protokol kesehatan


terhadap keselamatan (memakai masker, mencuci tangan dan
bangsa dan Negara. menjaga jarak).
c. Siap membela bangsa dan 1) melakukan screening pasien awal masuk
negara dari berbagai RS guna mengurangi penyebaran covid
macam ancama n di lingkungan RS

5. Kemampuan a. Senantiasa menjaga dan 1) Berolah raga setiap minggu.


awal bela negara memelihara kesehatan 2) Istirahat yang cukup dan mengkonsumsi
jiwa dan raga. vitamin untuk menjaga daya tahan
tubuh.
b. Memiliki kecerdasan 1) Mempunyai keterampilan sebagai seorang
intelektual, kecerdasan Perawat Terampil/Pelaksana dalam
spiritual, kecerdasan memberikan asuhan keperawatan kepada
pasien (memeriksa tanda-tanda vital,
emosional dan
menyuntik, memasang infus, dan lain
kecerdasan dalam sebagainya).
bertahan hidup atau
dalam menghadapi
kesulitan.
c. Ulet dan pantang 1) Rajin belajar dan membaca buku serta
menyerah dalam menonton video di youtube.
menghadapi tantangan. 2) Menulis laporan di catatan rekam medik
mengenai status perkembangan
kesehatan
pasien dan lingkungannya.

Anda mungkin juga menyukai