Anda di halaman 1dari 2

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Nama Sekolah : SMP Negeri 2 Kairatu Barat

Mata Pelajaran : IPS

Kelas/Semester : VIII/Genap

Materi Pokok : Kedatangan Bangsa-Bangsa Barat Ke Indonesia

Tahun Ajaran : 2020/2021

Alokasi Waktu : 4x40 Menit

Kompetensi Dasar :

3.3. Memahami Jenis Kelembagaan Sosial Budaya, Ekonomi, Politik Dalam Masyarakat

A. Tujuan Pembelajaran :
Setelah mengikuti pembelajaran ini diharapkan peserta didik dapat :
1. Menjelaskan latar belakang proses dan reaksi bangsa Indonesia terhadap kedatangan
bangsa-bangsa barat ke Indonesia.
2. Mendeskripsikan kondisi bangsa Indonesia akibat monopoli dan adu domba
penjajahan.

B. Media Pembelajaran Alat/Bahan Dan Sumber


 Media : Gambar 4.2
 Alat Bahan : Papan tulis, Spidol, Karton manila
 Sumber : Buku paket IPS kementerian dan kebudayaan RI 2017 Buku
Referensi Pendidikan.

C. Langkah-Langkah Pembelajaran :
1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit x2)
a. Mengucapkan salam dan doa untuk memulai
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Guru mengecek pengetahuan dan pemahaman peserta didik tentang materi yang
akan di bahas
d. Guru menyampaikan kompetensi yang akan di capai dan metose belajar yang
akan digunakan.

2. Kegiatan Inti
1. Peserta didik dapat mengumpulkan dan membaca materi tentang latar belakang
bamgsa-bangsa barat datang ke Indonesia Buku siswa halaman
2. Guru memeberikan kesempatan kepada peserta didik menulis/merumuskan
pertanyaan tentang bangsa-bangsa barat ke Indonesia dan kondisi bangsa
Indonesia akibat monopoli dan adu domba penjajahan.
3. Peserta didik saling berdiskusi untuk mengumpulkan informasi dan saling
bertukar informasi tentang latar belakang, proses, dan reaksi bangsa Indonesia dan
kondisi bangsa Indonesia akibatmonopili dan adu domba penjajahan.
4. Peserta didik mempresentasikan hasil kerja di tanggapi oleh peserta/kelompok
lainnya.
5. Guru memberikan penjelasan tambahan tentang materi diskusi yang belum
dipahami peserta didik.
6. Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang materi diskusi dan akibat
dari monopoli dan adu domba penjajahan.

3. Kegiatan Penutup
1. Guru dan peserta didik membuat refleksi bersama.
2. Guru memberikan tugas tentang kedatangan bangsaa-bangsa barat ke Indonesia
3. Menyampaikan materi yang akan diberikan pada pertemuan berikut.
4. Guru mengajak peserta didik untuk berdoa menutup Proses belajar mengajar

D. Penilaian Hasil Pembelajaran


 Penilaian Sikap
 Pengetahuan
 Keterampilan

Waesamu, Mey 2021

Mengetahui,

Kaur Kurikulum Mahasiswa PPL

Ny. C.H. Sapulette.S.PAK Simon. Rumatora

NIP : 197006041999032004 NIM : 2017-44-044

Kepala Sekolah,

SMP Negeri 2 Kairatu Barat

Johan. A. Saija S.Pd

NIP : 196312211988031010

Anda mungkin juga menyukai