Anda di halaman 1dari 11

PENINGKATAN KEMAMPUAN GURU DALAM

PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBELAJARAN MELAUI


PEMBINAAN KOLABORATIF PADA GURU SMP
KECAMATAN BANGSRI KABUPATEN JEPARA TAHUN
PELAJARAN 2019/2020

LAPORAN
PENELITIAN TINDAKAN KEPENGAWASAN

Diajukan dalam rangka memenuhi persyaratan


pengajuan Angka Kredit (PAK)
dari golongan IV/a ke golongan IV/b

Oleh :

Nama :Drs. SUGITO.


NIP : 196511022005011001
Pangkat/Gol : Pembina Tk. I/ IV/a
Unit Kerja : Kantor Kemenag Kabupaten Jepara
KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN JEPARA
KEMENTERIAN AGAMA
TAHUN 2019
KANTOR KABUPATEN
Jl. Ratu Kalinyamat PO Box. 17 Telp. (0291) 591035 Kode Pos 59419
JEPARA

LEMBAR PENGESAHAN

Penelitian Tindakan Kepengawasan (PTKp) dengan judul: “Peningkatan


Kemampuan Guru dalam Penyusunan Perencanaan Pembelajaran melaui
Pembinaan Kolaboratif pada Guru SMP Kecamatan Bangsri Kabupaten Jepara
Tahun Pelajaran 2019/2020” yang disusun oleh:
Nama : Drs.SUGITO
NIP : 196511022005011001
Jabatan : Pengawas Sekolah Madya
Pangkat/Gol : Pembina Tk. I/ IV/a
telah diseminarkan di lingkungan Kelompok Kerja Pengawas
(POKJAWAS) dan Kementerian Agama Kabupaten Jepara. Untuk selanjutnya
bagi yang bersangkutan berhak diajukan dalam Penilaian Angka Kredit (PAK)
untuk kenaikan pangkat dari IV/a ke IV/b.

Jepara, 18 Oktober 2019


Mengesahkan,

Kepala

Drs. Nor Rosyid,M.S.I

ii
Pembina Utama Muda
NIP 19580510 198401 1 002

ُ ‫يٰ ٓا َ ُّي َها ال َّناسُ ِا َّنا َخ َل ْقنٰ ُك ْم مِّنْ َذ َك ٍر وَّ ا ُ ْنثٰى َو َج َع ْل ٰن ُك ْم‬
‫شع ُْوبًا وَّ َق َبإۤىِ َل‬
‫ارفُ ْوا ۚ اِنَّ اَ ْك َر َم ُك ْم عِ ْندَ اللّٰ ِه اَ ْت ٰقى ُك ْم ۗاِنَّ اللّٰ َه َعلِ ْي ٌم َخ ِب ْي ٌر‬
َ ‫لِ َت َع‬

Artinya: “Hai manusia, sesungguhnya kami menciptakan kamu dari seorang laki-
laki dan seorang perempuan dan menjadikan kamu berbangsa-bangsa
dan bersuku-suku supaya kamu saling kenal mengenal. Sesungguhnya
orang yang paling mulia di sisi Allah ialah orang yang paling bertaqwa
diantara kamu sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha
Mengenal” (Q.S. Al-Hujurat: 13)

Al-Qur’an, surat al-Hujurat ayat 13, Al-Qur'an dan Terjemahnya, (Jakarta: Yayasan
Penyelenggara Penerjemah Al-Qur'an, 1984), hlm. 847.

iii
PERSEMBAHAN

Karya Tulis ini ini saya persembahkan untuk:


1. Istri dan anak-anakku
2. Segenap keluarga tercinta
3. Rekan-rekan guru binaan
4. Jajaran keluarga besar Kemenag Kabupaten Jepara

iv
KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur saya panjatkan kehadirat Allah swt yang telah

melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya kepada Penulis sehingga Penulis bisa

menyelesaikan Penulisan karya tulis ini. Shalawat dan salam tak lupa kami

haturkan ke junjungan kita Nabi Agung Muhammad SAW yang telah menjadi

penerang bagi kita semua dan yang dinanti-nantikan syafaatnya esok di hari

kiamat.

Berdasarkan Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara

dan Reformasi Birokrasi No. 16 Tahun 2009, tanggal 10 November 2009 tentang

Jabatan Guru dan Angka Kreditnya pasal 11 huruf C pengembangan keprofesian

berkelanjutan meliputi, salah satunya: publikasi ilmiah atas hasil penelitian atau

gagasan inovatif pada bidang pendidikan formal.

Penulis merasa yakin bahwa dalam penyusunan karya tulis ini masih jauh

dari kesempurnaan. Hal ini disebabkan keterbatasan yang dimiliki oleh Penulis.

Untuk itu Penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak yang

telah membantu dalam menyelesaikan Penulisan karya tulis ini baik berupa

nasehat, saran, arahan dan lain sebagainya baik yang berupa materiil maupun

spirituil.

v
Selanjutnya tak lupa Penulis mengucapkan rasa terima kasih yang

sedalam-dalamnya kepada yang terhormat:

1. Kepala Kemenag Kabupaten Jepara.

2. Kasi Mapenda Kantor Kementerian Agama Kabupaten Jepara.

3. Teman-teman Pengawas yang tergabung dalam POKJAWAS Kantor

Kementerian Agama Kabupaten Jepara, yang telah memberikan arahan dan

masukan.

4. Kepala SMP di Kecamatan Bangsri Kabupaten Jepara, yang telah membantu

dalam memperlancar penetilian ini.

5. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah mendorong

dan memberikan bantuan sehingga dapat tersusunnya laporan Penelitian

Tindakan Kepengawasan ini.

6. Ali Akhmadi M.Pd.I selaku rekan kolaborator.

Pada akhirnya Penulis menyadari bahwa Penulisan karya tulis ini belum

mencapai kesempurnaan. Namun demikian Penulis berharap semoga karya tulis

ini dapat bermanfaat bagi Penulis khususnya dan pembaca pada umumnya.

Jepara, 17 Oktober 2019

Peneliti,

Drs. Sugito.
NIP.19651102 200501 1 001

vi
ABSTRAK

Permasalahan dalam penelitian ini adalah belum semua guru membuat


pengembangan silabus dan rencana pelaksanaan pembelajaran secara mandiri.
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemauan dan kemampuan guru
dalam membuat pengembangan silabus dan rencana pelaksanaan pembelajaran
(RPP) sehingga proses belajar mengajar terarah dan prestasi belajar meningkat.
Permasalahan penelitian ini adalah; (1) Bagaimana kompetensi awal para
guru SMP di Kecamatan Bangsri Kabupaten Jepara dalam menyusun perencanaan
pembelajaran? (2) Apakah pembinaan kolaboratif dapat meningkatkan
kemampuan dan kemauan guru dalam menyusun perencanaan pembelajaran? (3)
Bagaimana cara kepala menerapkan pembinaan kolaboratif agar semua guru
membuat perencanaan pembelajaran sesuai dengan kompetensi yang akan
diajarkan ?
Penelitian ini menggunakan model penelitian tindakan (action research).
Sumber data berasal dari instrumen yang disampaikan kepada guru yang menjadi
perwakilan peserta pelatihan/binaan, khususnya dalam penyusunan perangkat
pembelajaran. Analisis data dilakukan dengan menggunakan analisis deskriptif
dan kualitatif, selanjutnya dikonsultasikan dengan kriteria keberhasilan untuk
mengetahui apakah pembinaan kolaboratif dapat meningkatkan kemampuan dan
kemauan guru dalam membuat silabus dan RPP.
Berdasarkan hasil observasi silabus pada siklus pertama di peroleh data
peningkatan prosentase kesesuaian yaitu pada komponen penentuan materi ajar
dari 50 % menjadi 75 %, Kegiatan pembelajaran meningkat dari 25% menjadi
75%, Indikator dari 25 % menjadi 75 %, jenis penilaian dari 50% menjadi
75%.Sedangkan pada siklus kedua yaitu penyusunan RPP ada peningkatan dalam
hal menentukan model pembelajaran sudah ada peningkatan yaitu : dari 25 %
meningkat menjadi 75 % dan aspek penilaian dari 25 % meningkat menjadi 75
%, Indikator meningkat dari 25% menjadi 75%, tujuan pembelajaran meningkat
dari 50% menjadi 75%, materi ajar dari 25% menjadi 75%.

vii
Berdasar hasil analisis data diatas ditarik kesimpulan bahwa : Pembinaan
Kolaboratif dapat meningkatkan kamampuan guru dalam membuat
pengembangan silabus dan rencana pelaksanaan pembelajaran.
Saran-saran dalam penelitian ini adalah agar guru menyusun silabus dan
rencana pelaksanaan pembelajaran sebelum melaksanakan pembelajaran agar
kegiatan belajar mengajar terarah.

Kata Kunci: perencanaan pembelajaran, pembinaan kolaboratif, silabus, RPP.

DAFTAR ISI

Halaman
HALAMAN JUDUL....................................................................................... i
PENGESAHAN.............................................................................................. ii
MOTTO........................................................................................................... iii
PERSEMBAHAN........................................................................................... iv
KATA PENGANTAR...................................................................................... v
ABSTRAK...................................................................................................... vii
DAFTAR ISI................................................................................................... viii

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah ............................................... 1
B. Rumusan Masalah ......................................................... 6
C. Tujuan Penelitian .......................................................... 7
D. Manfaat Penelitian ........................................................ 8

BAB II KAJIAN PUSTAKA


A. Kajian Teori dan Hasil Penelitian yang Relevan ........... 10
B. Penyelesaian Masalah/ Kerangka Berfikir.................. 44

BAB II METODE PENELITIAN


A. Subjek, Lokasi, dan Waktu Penelitian ........................... 46
B. Prosedur Penelitian........................................................ 47
C. Teknik Pengumpulan Data ............................................ 50
D. Teknik Analisis Data ..................................................... 50

viii
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Kondisi Awal ................................................................. 51
B. Siklus 1 .......................................................................... 52
1. Perencanaan............................................................. 52
2. Pelaksanaan............................................................. 54
3. Pengamatan............................................................. 58
4. Evaluasi dan Refleksi.............................................. 58
C. Siklus 2 .......................................................................... 61
1. Perencanaan............................................................. 61
2. Pelaksanaan............................................................. 61
3. Refleksi.................................................................... 66
D. Pembahasan .................................................................. 68

BAB V SIMPULAN DAN SARAN


A. Simpulan ...................................................................... 72
B. Saran-Saran ................................................................... 73

DAFTAR PUSTAKA……………………………………………………... 74
LAMPIRAN
DAFTAR TABEL

1. Tabel 1.1 Distribusi Hasil Penelitian Eksplorasi LOG ......................... 5


2. Tabel 2.1 Kontinum Komitmen Guru ................................................... 41
3. Tabel 2.2 Kontinum Tingkatan Abstraksi Guru .................................... 41
4. Tabel 2.3 Paradigma Guru Abad 21 ...................................................... 42
5. Tabel 3.1 Daftar Subjek Penelitian …………………………………... 46
6. Tabel 3.3 Jadwal Kegiatan Penelitian ................................................... 47
7. Tabel 4.1 Distribusi Prosentase Hasil Penelitian Eksplorasi.................. 53
8. Tabel 4.2 Distribusi Prosentase tentang Kesesuaian Silabus Siklus
Pertemuan 1............................................................................ 55
9. Tabel 4.3 Distribusi Prosentase tentang Kesesuaian Silabus Siklus
Pertemuan 2............................................................................ 58
10. Tabel 4.4 Distribusi Perbandingan Prosentase Hasil Observasi tentang
Kesesuaian Silabus pada Siklus I Pertemuan 1 dan 2 ............ 60
11. Tabel 4.5 Distribusi Prosentase Hasil Observasi Tentang Kesesuaian
RPP pada Siklus II Pertemuan 1 ............................................ 62
12. Tabel 4.6 Distribusi Prosentase Hasil Observasi Tentang Kesesuaian

ix
RPP pada Siklus II Pertemuan 2 ............................................ 65
13. Tabel 4.7 Distribusi Perbandingan Prosentase Hasil Observasi
Tentang Kesesuaian RPP pada Siklus I Pertemuan 1 dan 2 . 67

DAFTAR LAMPIRAN

1. Lembar Observasi Guru Tentang Kelengkapan Administrasi


Pembelajaran
2. Hasil Penelitian Eksplorasi Tentang Kelengkapan Administrasi
Pembelajaran
3. Hasil Lembar Observasi Guru Siklus I Pertemuan 1
4. Lembar Observasi Pengawas oleh Kolaborator
5. Lembar Observasi Pengawas oleh Kolaborator
6. Hasil Lembar Observasi Guru Siklus I Pertemuan 2

x
7. Hasil Lembar Observasi Guru Siklus II Pertemuan 1
8. Hasil Lembar Observasi Guru Siklus II Pertemuan 2
9. Lembar Observasi Pengawas (oleh Kolaborator)
10. Lembar Observasi Pengawas (oleh Kolaborator)
11. Daftar Hadir

xi

Anda mungkin juga menyukai