Anda di halaman 1dari 5

KISI – KISI PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT)

TAHUN AJARAN 2020 – 2021

Mata Pelajaran : Matemátika. Alokasi Waktu : 120 menit


Kelas/ Semester : VII / genap Jumlah Soal : 40 butir
Sekolah : SMP Bentuk Soal : 35 Pilihan Ganda dan 5 Uraian
Kurikulum : 2013 Skor : PG = 2 , Skor Uraian = 30

Level : 1. Pengetahuan atau Pemahaman 2. Alplikasi 3. Penalaran atau logika

No PG/ No
Urut Kompetensi Dasar Materi Indikator Level Uraian Soal

Rasio dua besaran dengan Menentukan perbandingan dari dua buah bilangan 3 PG 1
satuan yang sama
Menentukan perbandingan dua besaran dengan satuan sama 3 PG 2
3.7 Menjelaskan rasio dua
1. besaran (satuannya sama Rasio dua besaran dengan
dan berbeda) satuan yang berbeda Menentukan perbandingan dua besaran dengan satuan berbeda 3 PG 3

Menentukan perbandingan dua besaran dengan satuan berbeda 3 PG 4

Skala pada peta Menentukan jarak sebenarnya jika jarak pada peta dan skala diketahui 3 PG 5

Menyelesaikan masalah tentang perbandingan senilai 3 PG 6


3.8 Membedakan Perbandingan Senilai
2.
perbandingan senilai dan
berbalik nilai dengan

menggunakan tabel data, Menyelesaikan soal cerita tentang perbandingan senilai 3 PG 7


grafik, dan persamaan
Peserta didik dapat menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan 3 Uraian 36
perbandingan senilai.
Perbandingan Berbalik Nilai

Harga Penjualan dan Menentukan keuntungan dari jual beli barang 2 PG 8


3.9 Mengenal dan Pembelian.
menganalisis berbagai Menentukan harga beli jika diketahui harga jual dan persentase untung 2 PG 9
situasi terkait aritmetika Keuntungan, kerugian dan
impas. Diberikan harga pembelian dan harga jual, peserta didik
sosial (penjualan,
dapat menentukan persentase kerugian 2 PG 10
pembelian, potongan,
keuntungan, kerugian, Persentase untung dan rugi Diketahui harga pembelian beras dalam kilogram dan harga penjualan. 3 Uraian 37
Peserta didik dapat menentukan untung/rugi dan persentase
bunga tunggal, untung/ruginya.
3 persentase, bruto, neto, Menentukan harga beli setelah dapat diskon. 3 PG 11
tara) Diskon.

Menentukan pembayaran undian berhadiah jika besar hadiah dan pajak


Pajak diketahui
3 PG 12
Pajak. Diberikan besarnya gaji seorang karyawan dan besarnya pajak, Peserta 2 PG 13
didik dapat dapat menentukan besarnya gaji yang diterima karyawan
Bruto, Tara dan Netto Diberikan nilai bruto dan tara. Peserta didik dapat menentukan netto 3 PG 14

Bunga Tunggal Diketahui besarnya modal dan persentase bunga pertahun, Peserta 3 PG 15
didik dapat menentukan besarnya bunga setelah beberapa tahun

3.10 Menganalisis hubungan Garis dan sudut Menentukan banyaknya titik potong dari dua buah garis berpotongan 3 PG 16
antar sudut sebagai Kedudukan garis
Menentukan besar sudut pelurus dari sebuah sudut 3 PG 17
akibat dari dua garis
Menentukan besar pasangan sudut jika diberikan gambar dua buah garis
sejajar yang dipotong Pengertian sudut sejajar dipotong satu garis sembarang 3 PG 18
oleh garis transversal Jenis jenis sudut
Menentukan besar sudut, jika diberikan ukuran beberapa buah sudut 3 PG 19
4.

Menentukan nilai variabel dan besar sebuah sudut, jika diberikan gambar
Hubungan antar sudut beberapa sudut dan ukuran sudut dalam variabel 3 Uarain 39

Menentukan besar sudut sehadap, jika diberikan gambar beberapa besr


sudut dalam persamaan satu variabel 3 PG 20

Keliling dan luas Bangun datar


; persegi, persegi Menentukan luas persegi, jika kelilingya diketahui 3 PG 21
3.11 Mengaitkan rumus Panjang, jajargenjang Menentukan lebar persegi panjang, jika panjang dan luasnya diketahui 3 PG 22
keliling dan luas untuk dan belah ketupat Menentukan luas persegi panjang , jikakeliling dan lebarnya diketahui
berbagai jenis segiempat 2 Uraian 38
Menentukan luas jajargenjang, jikapanjang alas dan tingginya diketahui 3 PG 23
(persegi, Diberikan dua diagonal belah ketupat, dan siswa dapat menentukan luasnya 3 PG 24
persegipanjang, Keliling dan luas segitiga Peserta didik dapat menentukan luas layang-layang jika diketahui
6. belahketupat, dan layang-layang Dua panjang sisi yang lainnya 3 PG 25
jajargenjang, trapesium, Menentukan luas segitiga jika panjang alas dan tingginya diketahui
dan layang-layang) dan 3 PG 26

segitiga Menentukan tinggi segitiga jika panjang alas dan luasnya diketahui 3 PG 27
Menentukan luas daerah yang diarsir, jika diberikan gambar segitigadan
ukurannya 3 PG 28

Menentukan urutan melukis garis bagi jika diberikan gambar melukis garis
bagi 3 PG 29
Populasi dan sampel Menentukan sampel dari soal cerita 3 PG 30

3.12 Menganalisis hubungan Pengumpulan data Menentukan yang bukan ,cara mengumpulkan data 3 PG 31
antara data dengan cara
penyajiannya (tabel, Diberikan tabel jumlah kelas sesuai jenis kelamin, peserta didik dapat 3 PG 32
diagram garis, diagram Penyajian Data menentukan selisih jenis kelamin dari suatu kelas
7. batang, dan diagram dan
lingkaran) Jenis data Diberikan tabel jumlah kelas sesuai jenis kelamin, peserta didik dapat 3 PG 33
menentukan jumlah siswa paling sedikit dari suatu kelas
Diagram lingkaran Disajikan diagram lingkaran, Peserta didik dapat menentukan banyaknya 3 PG 34
Siswa yang gemar satu mata pelajaran
Disajikan diagram lingkaran, Peserta didik dapat menentukan 3 PG 35
Mata pelajaran yang banyak digemari siswa

Disajikan data dalam bentuk tabel. Peserta didik dapat menyajikan data 2 Uraian 40
Diagram batang dalam bentuk diagram batang.

Indramayu, 24 Februari 2021


Penanggung Jawab Penyusun :

1. Daspan, S.Pd ( …………. )


NIP. 19670409 199103 1 006

1. DR. SUPRIYANTO, S.Pd., M.M.Pd. 2. Hartono Wihdianto, S. Pd ( …………. )


NIP. 19670409 199103 1 006 NIP. 19681121 199002 1 001

2. Hj. ETI HERAWATI, M.Pd.


NIP. 19720628 199702 2 004 3. Maman Setiaman, S.Pd ( …………. )
NIP. 197308281998021001

Anda mungkin juga menyukai