Anda di halaman 1dari 3

E.

36 Menyajikan informasi menggunakan berbagai mode presentasi (Poster) untuk menyesuaikan dengan pembaca/pemirsa dan
untuk mencapai tujuan yang berbeda-beda, dalam bentuk cetak dan digital.
E.3 Menyajikan informasi menggunakan berbagai mode presentasi (Poster) untuk menyesuaikan dengan pembaca/pemirsa dan
untuk mencapai tujuan yang berbeda-beda, dalam bentuk cetak dan digital.

A. Mulai Dari Diri


- Perangkat Ajar: Lembar Kerja
- Aktifitas: Menjawab Pertanyaan Pemantik
- Pernahkah kamu melihat atau membaca sebuah poster?
- Poster yang bagaimana yang menarik bagimu?
- Informasi apa saja yang sering kamu temukan dalam sebuah poster?

B. Eksplorasi Konsep
- Perangkat Ajar: Contoh Poster, Browsing Internet
- Aktifitas: Mengamati Poster
1. Peserta didik mencari contoh beberapa poster yang mereka sukai (browser di internet).
2. Peserta didik mengamati poster-poster yang mereka temui.
3. Dengan metode tanya jawab guru memberi pertanyaan tentang
a. Informasi apa saja yang mereka temui di poster yang mereka amati.
b. Mengapa poster tersebut menarik bagi mereka.
c. Untuk siapa poster itu ditujukan.

C. Ruang Kolaborasi
a. Berdiskusi kelompok menulis poster tentang pencegahan COVID-19 melalui media cetak.
b. Pembahasan kerja kelompok

D. Refleksi Terbimbing
- Coba melengkapi poster yang disediakan guru dengan informasi-informasi yang sesuai (bergantian di kelas).
- Peserta didik diminta untuk mengerjakan soal latihan.

E. Demonstrasi Kontektual
a. Mempresentasikan poster hasil karya kelompok di muka kelas.
b. Tanya jawab
F. Elaborasi Pemahaman & Koneksi Antar Materi
- Merefleksi materi minggu yang lalu tentang poster.
- Peserta didik menanyakan hal yang tidak dipahami pada guru.
- Peserta didik mengomunikasikan kendala yang dihadapi selama mengerjakan tugas.

G. Aksi Nyata
- Membuat poster sederhana.
- Membuat poster dengan media digital.
- Guru menugaskan siswa memposting poster karya mereka di media sosial Instagram mereka/Sekolah.

Anda mungkin juga menyukai