Anda di halaman 1dari 2

DATA OBSERVASI:

1. Penguasaan Tool dan menu Photoshop kurang.


2. Komputer dan laptop tidak bisa maksimal menjalankan software photoshop
3. Hasil desain poster yang dibuat warnanya tidak cerah.
4. Hasil Desain poster  peserta didik  Kelas XII pada Mata Pelajaran Komputer Grafis
masih tidak informatif.

IDENTIFIKASI MASALAH:

1. Banyak tool dan menu pada pada software photoshop


2. Guru tidak memberikan keterangan software photoshop versi berapa yang digunakan
3. Peserta didik tidak menerapkan format warna RGB dan CMK
4. Peserta didik tidak menerapkan prinsip dasar desain dalam pembuatan poster.

RUMUSAN MASALAH:

1. Bagaimana meningkatkan penguasaan tool dan menu pada software photoshop dalam


menunjang pembelajaran Komputer grafis?
2. Bagaimana cara memaksimalkan laptop dan komputer agar software photoshop bisa
dijalankan/dioperasikan?
3. Bagaimana meningkatkan pengetahuan peserta didik mengenai format warna RGB dan
CMYK.
4. Bagaimana meningkatkan keterampilan peserta didik agar hasil desain poster yang dibuat
informatif.

RENCANA AKSI/SOLUSI:

1. Guru dan peserta didik menyepakati tool dan menu photoshop yang mana yang harus
digunakan dalam pembuatan desain poster.
2. Guru dan peserta didik menyepakati software photoshop versi CS6 dalam pembuatan
desain poster.
3. Guru menjelaskan mengenai kebutuhan format warna RGB dan CMYK dalam
pembuatan desain poster.
4.

 
RENCANA PEMBELAJARAN:

 Kompetensi Dasar (KD):

 3.10 Menerapkan prosedur pembuatan karya komputer grafis dalam format RGB dan
CMYK
 4.10 Membuat karya komputer grafis dalam format RGB dan CMYK

Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK):

4.10 Membuat karya komputer grafis dalam format RGB dan CMYK

4.10 Membuat karya komputer grafis dalam format RGB dan CMYK    

 4.10.1 Menggunakan menu dan tools pada software photoshop dalam pembuatan
karya computer grafis dalam format RGB

4.10.2 Menggunakan menu dan tools pada software photoshop dalam pembuatan
karya Komputer grafis dalam format CMYK

4.10.3 Membuat poster menggunakan software photoshop dalam format RGB dan
CMYK

Lembar Kerja Peserta Didik


Lembar kerja peserta didik akan dibuat berdasarkan pengumpulan tugas terstruktur berupa
penugasan pembuatan karya komputer grafis berupa poster melalui proses eksplorasi ide dan
gagasan

Instrumen Penilaian Berbasis Hots


Sebagai salah satu instrumen penilaian pengetahuan berbasis HOTs, saya akan membuat 5 soal
test sumatif yang akan di publish pada google from

Anda mungkin juga menyukai