Anda di halaman 1dari 8

KEGIATAN GALANG DANA COVID 19

TIM BANTUAN MEDIS (TBM) FAKULTAS KEDOKTERAN


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA
Jl. Gedung Arca No. 53 Medan, Sumatera Utara 20217

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN

KEGIATAN GALANG DANA COVID 19


TIM BANTUAN MEDIS FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS
MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA
(TBM FK UMSU)
PERIODE 2020-2021

1. PENDAHULUAN
Bismillahirahmanirrahim
Puji syukur kehadirat Allah SWT, Tuhan yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang,
atas segala Rahmat dan karuniaNya laporan ini dapat dibuat sebagaimana hadir
dihadapan pembaca yang budiman.
Kami Dari Pengurus Harian TBM FK UMSU 2019-2020 perlu menyadari bahwa isi
laporan dihadapan pembaca ini masih memerlukan perbaikan dan pengembangan guna
mencapai sebuah laporan yang representatif. Oleh karena itu, kritik dan saran perbaikan
yang sifat nya membangun senantiasa diharapkan dengan senang hati disertai dengan
ucapan terima kasih pada pihak-pihak yang telah membantu pelaksanaan pembuatan
laporan kegiatan kami ini. Laporan pertanggung jawaban ini kami buat dengan sebenar-
benar nya sesuai dengan pelaksanaan dan keadaan di lapangan kerja kami.

2. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini bernama “ Kegiatan Galang Dana COVID 19 ” oleh Tim Bantuan
Medis Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (TBM FK
UMSU).

3. MAKSUD DAN TUJUAN


Tujuan :
- Memberikan bantuan kepada masyarakat sekitar yang terkena dampak COVID 19
- Memberikan bantuan kepada tenaga kesehatan di wilayah sekitar
Laporan kegiatan ini kami buat dengan tujuan agar Tim Bantuan Medis Fakultas
Kedokteran Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (TBM FK UMSU) dapat
mengetahui, mengevaluasi dan menilai tentang perkembangan yang terjadi di lapangan
selama kegiatan.

4. WAKTU DAN TEMPAT


Adapun untuk waktu serta tempat pelaksanaan adalah:

Tanggal : Maret - Juni 2020


Tempat : RS. Muhammadiyah Sumatera Utara dan Lingkungan FK
UMSU
KEGIATAN GALANG DANA COVID 19
TIM BANTUAN MEDIS (TBM) FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA
Jl. Gedung Arca No. 53 Medan, Sumatera Utara 20217

5. HASIL KEGIATAN
(Terlampir)

6. SUSUNAN KEPENGURUSAN

1. Pelindung : dr. H. Elman Boy, M.Kes, FIS-PH, FIS-CM


2. Pembina : dr. H. Elman Boy, M.Kes, FIS-PH, FIS-CM
3. Ketua Umum : Khofifah Indrawati Tanjung
4. Wakil Ketua Umum : Khairatul Fithriyah
5. Sekretaris Umum : Annisa Fadmadhani
6. Bendahara Umum : Rizki Ananda Aladin
7. Divisi Diklat : Ryan Noerfitrah
Zulhilmi
Asma Dwi Nantika
Paramitha Widya

8. Divisi Evmed : M. Fahrur Fajzri


Nelli Adelia
M. Devin
Yondhi

9. Divisi Humas : Reza Azri


Elisabeth Adinda Putri
Khairunnisa
Halmin
Lia Nasti
Almarratus Sholikah

10. Divisi Kesekretariatan : M. Dafa Pratista


Putri Kirani
Saskia
Aidil Tri

11. Divisi Logistik : M. Al Qori


Refangga Sudi Wardana
M. Helmi Azazi
Risky Hasibuan

12. Divisi Danus : Hadid Fachriansyah


Adil Pratama
Fitri Aprianta
KEGIATAN GALANG DANA COVID 19
TIM BANTUAN MEDIS (TBM) FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA
Jl. Gedung Arca No. 53 Medan, Sumatera Utara 20217

7. HAMBATAN
Adapun hambatan-hambatan yang dialami adalah sulitnya mencari sumber dana
bantuan secara online sehingga hasil yang didapatkan lebih sedikit daripada jika
mahasiswa turun langsung kejalan. Serta kurangnya koordinasi antar pengurus yang
insyaAllah untuk kedepannya akan bisa lebih baik lagi. Diharapkan juga dukungan dari
pihak fakultas yang lebih lagi untuk menunjang kegiatan ini kedepannya.

8. PENUTUP
Demikian laporan pertanggung jawaban kegiatan galang dana Covid 19 TBM FK
UMSU yang kami susun. Kami yakin tanpa bantuan dari berbagai pihak, kegiatan ini
tidak akan memberikan hasil yang optimal dan kami meyadari bahwa masih banyak
kekurangan dalam kegiatan ini. Untuk itu kami selaku pengurus memohon maaf sebesar-
besar nya kepada semua pihak yang terlibat. Semoga laporan ini dapat digunakan sebagai
bahan acuan bagi kegiatan selanjutnya sehingga nanti nya dapat berjalan dengan lebih
baik. Atas bantuan dan kemudahan yang diberikan oleh semua pihak kami mengucapkan
terima kasih.

Wassalamu’ alaikum wr. wb.


KEGIATAN GALANG DANA COVID 19
TIM BANTUAN MEDIS (TBM) FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA
Jl. Gedung Arca No. 53 Medan, Sumatera Utara 20217

PELAKSANA KEGIATAN

Ketua Divisi Humas, Sekretaris Divisi Humas,

Reza Azri Elisabeth Adinda Putri


TBM FK UMSU-12.08. TBM FK UMSU

Menyetujui, Mengetahui,

Wakil Dekan III / Pembina TBM FK UMSU Ketua Umum TBM FK UMSU

dr. H. Elman Boy, M.Kes, FIS-PH, FIS-CM Khofifah Indrawati Tanjung


TBM FK UMSU 12.07.11

Lampiran:
Sumber dana :
Hasil sumbangan
KEGIATAN GALANG DANA COVID 19
TIM BANTUAN MEDIS (TBM) FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA
Jl. Gedung Arca No. 53 Medan, Sumatera Utara 20217

DATA PEMBAGIAN SUMBANGAN


Pembagian (Kerja Sama) Tanggal Sumbangan Pengeluaran
PTBMMKI 22 Maret 2020 Dana Bantuan Rp.500.000
PTBMMKI 22 Mei 2020 Dana Bantuan Rp.600.000
Dompet Dhuafa 23 Mei 2020 Paket Sembako Rp.750.000
DT- Peduli 25 Juni 2020 Paket APD Rp.1.000.000
TOTAL Rp. 2.850.000

Dokumentasi
Dana Bantuan Covid PTBMMKI
KEGIATAN GALANG DANA COVID 19
TIM BANTUAN MEDIS (TBM) FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA
Jl. Gedung Arca No. 53 Medan, Sumatera Utara 20217

Dana Bantuan Covid PTBMMKI

Paket Sembako dengan Dompet Dhuafa


KEGIATAN GALANG DANA COVID 19
TIM BANTUAN MEDIS (TBM) FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA
Jl. Gedung Arca No. 53 Medan, Sumatera Utara 20217
KEGIATAN GALANG DANA COVID 19
TIM BANTUAN MEDIS (TBM) FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA
Jl. Gedung Arca No. 53 Medan, Sumatera Utara 20217

Penyaluran APD ke Rumah Sakit Muhamadiyah Sumatera Utara bersama DT Peduli

Anda mungkin juga menyukai