Anda di halaman 1dari 4

LK 1: Lembar Kerja Belajar Mandiri Modul 1

Nama : Rita Malasari, S.Kom


Judul Modul Teknologi Informasi dan Komunikasi
Judul Kegiatan Belajar (KB) 1. Konsep dasar teknologi informasi, Informatika sosial, Hak
kekayaan intelektual dan etika digital
2. Konsep sistem komputer, Abstraksi dan representasi data
3. Integrasi antar aplikasi office
4. Konsep computational thinking, Algoritma dan pemrograman
dasar
No Butir Refleksi Respon/Jawaban
1 Daftar peta konsep Kegiatan Belajar 1 :
(istilah dan definisi) di 1. Teknologi artinya skill, science atau keahlian, keterampilan,
modul ini ilmu. Kata teknologi secara harfiah berasal dari bahasa latin
yaitu texere yang mempunyai arti menyusun atau
membangun Teknologi berasal dari bahasa Yunani
technologia yang berarti systematic treatment atau
penanganan sesuatu secara sistematis, sedangkan techne
sebagai dasar kata teknologi
Menurut Miarso (2015: 64), Teknologi adalah proses yang
meningkatkan nilai tambah, proses tersebut menggunakan
atau menghasilkan suatu produk, produk yang dihasilkan
tidak terpisah dari produk lain yang telah ada, dan karena itu
menjadi bagian integral dari suatu sistem.
Dalam KBBI, teknologi adalah metode ilmiah untuk mencapai
tujuan praktis ilmu pengetahuan terapan serta keseluruhan
sarana untuk menyediakan barang-barang yang diperlukan
bagi kelangsungan hidup manusia selanjutnya.

2. Teknologi Informasi adalah suatu teknologi yang digunakan


untuk mengolah data. Mengolah data yang dimaksudkan
termasuk mendapatkan, memproses, menyusun,
menyimpan, dan memanipulasi data dalam berbagai cara
untuk menghasilkan informasi yang berkualitas serta
dipublikasikan.
Secara umum Lucas (2000) menguaraikan definisi teknologi
informasi adalah segala bentuk teknologi yang diterapkan
untuk memproses dan mengirimkan informasi dalam bentuk
elektronis, mikro komputer, komputer mainframe, pembaca
barcode, perangkat lunak pemroses transaksi, perangkat
lunak lembar kerja (worksheet), peralatan komunikasi dan
jaringan yang merupakan contoh teknologi informasi.

3. Teknologi Informasi dan Komunikasi adalah perangkat-


perangkat teknologi yang terdiri dari hardware, software,
proses, dan sistem yang digunakan untuk membantu proses
komunikasi agar komunikasi itu berhasil.
4. Informatika Sosial adalah istilah yang orang lain gunakan
untuk mewakili studi transdisiplin desain, penyebaran dan
menggunakan teknologi informasi dan komunikasi yang
menjelaskan interaksi mereka dengan konteks kelembagaan
dan budaya, termasuk organisasi dan masyarakat.

5. Hak Kekayaan Intelektual (HAKI) Merupakan hak eksklusif


yang diberikan negara kepada seseorang, sekelompok
orang, maupun lembaga untuk memegang kuasa dalam
menggunakan dan mendapatkan manfaat dari kekayaan
intelektual yang dimiliki atau diciptakan.
Istilah HAKI merupakan terjemahan dari Intellectual Property
Right  (IPR)
Intellectual Property Right  adalah pemahaman mengenai hak
atas kekayaan yang timbul dari kemampuan intelektual
manusia, yang mempunyai hubungan dengan hak seseorang
secara pribadi yaitu hak asasi manusia ( human right).

6. Etika Digital adalah suatu konsep norma perilaku yang tepat


dan bertanggungjawab terkait dengan cara menggunakan
teknologi.

Kegiatan Belajar 2 :
1. Sistem Komputer adalah kumpulan perangkat-perangkat
komputer yang saling berhubungan dan berinteraksi satu
sama lain untuk melakukan proses pengolahan data,
sehingga dapat menghasilkan informasi yang diharapkan
oleh penggunanya.

2. Abstraksi data adalah tingkatan pengguna dalam


memandang bagaimana sebenarnya data diolah dalam
sebuah sistem database yang bertujuan untuk memudahkan
pengguna dalam penggunaan data dan dengan kontrol
akses dapat menutup rincian yang tak penting dari unit
diluar lampiran yang dipakai

3. Data adalah bilangan biner atau informasi berkode biner lain


yang dioperasikan untuk mencapai beberapa hasil
penghitungan penghitungan aritmatik, pemrosesan data dan
operasi logika.

Kegiatan Belajar 3 :
1. Microsoft word merupakan program pengolahan kata buatan
perusahaan Microsoft Coorporation. Ms. Word yang paling
terbaru adalah Ms. Word 2019 yang tampil lebih user
friendly dan sudah menggunakan ribbon sebagai standar
baru dalam menampilkan menu dan tools.

2. Microsoft Excel merupakan Program yang di desain untuk


melakukan pengolahan angka. Program ini merupakan
Program yang dibuat dan diaplikasikan di 2 sistem operasi
yaitu pada Microsoft Windows dan juga Mac OS. Sesuai
dengan tugasnya yaitu untuk melakukan pengolahan angka,
maka Microsoft Excel dilengkapi dengan berbagai macam
fungsi untuk kalkulasi.

3. Microsoft Power Point merupakan program yang paling


artistik dibandingkan dengan program Microsoft Office yang
lainnya. Hal ini disebabkan karena program Microsoft Power
Point ini adalah Program yang digunakan untuk tampil.
Microsoft Power Point merupakan program yang digunakan
untuk membuat slide presentasi.

4. E-book sebagaimana didefinisikan oleh Oxford Kamus


bahasa Inggris, adalah versi elektronik dari buku cetak yang
dapat dibaca pada komputer pribadi atau perangkat
genggam yang dirancang khusus. Dengan hadirnya e-book
ini para pembaca dimudahkan untuk tidak menyimpan buku-
buku favoritnya dalam bentuk fisik (buku konvensional) dan
juga memudahkan bagi para penulis dalam menyebarkan
tulisan-tulisannya, karena melalui e-book ini seseorang tidak
perlu datang ke penerbit hanya sekedar menginginkan
tulisannya dapat diterbitkan.

Kegiatan Belajar 4 :
1. Computational thinking atau yang sering disingkat CT adalah
sebuah pendekatan dalam proses pembelajaran.
Berpikir komputasi adalah teknik pemecahan masalah yang
sangat luas wilayah penerapannya. Tidak mengherankan bahwa
memiliki kemampuan tersebut adalah sebuah keharusan bagi
seseorang yang hidup pada abad ke dua puluh satu ini. Seperti
juga bermain musik dan belajar bahasa asing, CT melatih otak
untuk terbiasa berpikir secara logis, terstruktur dan kreatif.

2. Algoritma adalah urutan langkah-langkah logis


penyelesaian masalah yang disusun secara sistematis.
Algoritma yang dapat menyelesaikan suatu permasalahan
dalam waktu yang singkat memiliki tingkat kerumitan yang
rendah, sementara algoritma yang membutuhkan waktu
lama untuk menyelesaikan suatu masalah membutuhkan
tingkat kerumitan yang tinggi.

3. Flowchart atau bagan alir adalah skema/bagan (chart)


yang menunjukkan aliran (flow) di dalam suatu program
secara logika. Flowchart merupakan alat yang banyak
digunakan untuk menggambarkan algoritma dalam bentuk
notasi-notasi tertentu. Flowchart merupakan gambar atau
bagan yang memperlihatkan urutan dan hubungan antar
proses beserta pernyataannya.
4. Bahasa pemrograman merupakan notasi yang dipergunakan
untuk mendeskripsikan proses komputasi dalam format yang
dapat dibaca oleh komputer dan manusia.

1. Pengertian konsep abstraksi data


2. Pengurangan pada bilangan biner
Daftar materi yang sulit 3. Introduksi tipe data abstraksi
2
dipahami di modul ini 4. Penggunaan parameterized abstract data types
5. Pengertian konstruksi encapsulation
6. Tombol shortcut keyboard pada ms.office
Daftar materi yang
1. Learning Management System (LMS) dan Sosial Learning
3 sering mengalami
Network (SLN)
miskonsepsi

Anda mungkin juga menyukai