Anda di halaman 1dari 2

STOIKIOMETRI

Pengertian stoikiometri dasar perhitungan kimia yang menyatakan relasi kuantitatif


rumus kimia dan persamaan kimia.

Dasar pembuatan Reagen


Bentuk /wujud reagen terbagi menjadi dua yaitu padatan dan cairan. Untuk reagen
kimia yang berwujud padat, dalam pembuatan reagen dapat dilakukan dengan cara
menimbang sesuai dengan massa hasil perhitungan. Sifat reagen pada terbagi menjadi
dua yaitu Higroskopi dan Non Higroskopi.Contoh reagen kimia berwujud padat
adalah NaOH, NaCI, Na2B4O7, Na2S2O3, H2C2O4, AgNO3, KMnO4 dan
KIO3.Sedangkan reagen kimia berwujud cairan, di dalam pembuatan larutan maka
dilakukan dengan memipet menggunakan pipet volume (kuantitatif). Contoh reagen
kimia berwujud cairan adalah HCI, H22SO4, COOH, HBr, HI, HNO3 dan H3PO4.

Dasar Perhitungan Pembuatan Reagen


A. Perhitungan Mol adalah satuan pengukuran dalam sistem Satuan Internasional (SI)
untuk jumlah zat.

g g
n= n=
Ar Mr
Keterangan:
G= Massa (gr)
Ar= Massa Atom (gr/mol)
Mr= Massa Molekul (gr/mol)
n=mol
X= Jumlah Partikel
L= Bilangan Avogadro (0,22x1023)
M= Molaritas (M)
v= Volume (l)
R= 0,082 L atm/mol K
T= Suhu (K)
P= Tekanan (atm)

 % berat (%b/b) atau % massa (%m/m)


- Menyatakan banyaknya gram zat terlarut dalam 100 gram larutan
- Rumus:
massa zat terlarut
%b /b= x100%
massa zat terlarut +massa pelarut
mterlarut
¿ x100%
mtotal
- Keterangan:
massa dalam satuan gram

Anda mungkin juga menyukai