Anda di halaman 1dari 10

KISI-KISI ULANGAN HARIAN

TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Sekolah : SMKN 6 PANDEGLANG Alokasi Waktu : 45 Menit


Kompetensi : Teknik Komputer dan Jaringan Jumlah Soal :8
Mata Pelajaran : Pemrograman Dasar Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Kelas Semester : X.TKJ / 1 (Ganjil) Penulis Penulis : Ahmad Yani, S.Kom.
Bentuk No.
No. Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Indikator
Tes Soal
KI-3 Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang 3.1. Menerapkan Alur  Algoritma  Menjelaskan algoritma PG 1
pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif
sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Komputer dan Logika Pemrograman pemrograman 2
Informatika pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan Pemrograman  Peserta didik dapat menerapkan 3
dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam Komputer 4
konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga,
alur pemrograman dalam
sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan menyelesaikan masalah 5
internasional. 7
KI-4
Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat, informasi, dan  Flowchart  Peserta didik dapat menjelaskan PG 6
prosedur kerja yang lazim dilakukan serta menyelesaikan masalah algoritma pemrograman 8
sederhana sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Komputer dan mengguakan flowchart
Informatika. Menampilkan kinerja mandiri dengan mutu dan kuantitas  Peserta didik dapat menerapkan
yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.Menunjukkan
flowchart dalam menyelesaikan
keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif,
masalah
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam
ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan
langsung.Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan gerak mahir, menjadikan gerak alami, sampai dengan
tindakan orisinal dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik
dibawah pengawasan langsung.

Pandeglang, 13 September 2018


Guru Mata Pelajaran,

Ahmad Yani, S.Kom.


NUPTK. 7444767669110002
KARTU SOAL ULANGAN HARIAN
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Sekolah : SMKN 6 PANDEGLANG Alokasi Waktu : 45 Menit


Kompetensi : Teknik Komputer dan Jaringan Jumlah Soal :8
Mata Pelajaran : Pemrograman Dasar Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Kelas Semester : X.TKJ / 1 (Ganjil) Penulis : Ahmad Yani, S.Kom.
Kompetensi Dasar Buku Sumber : BUKU SISWA: Pemrograman Dasar C2 X (Dasar Program Keahlian Teknik Informatika dan Komputer)
3.1 Menerapkan alur logika pemrograman komputer No. Soal Rumusan Butir Soal
Terdapat sebuah algoritma untuk mengirim email yang dimulai dari mempersiapkan data
1 yang akan dikirim samapi dengan tahap akhir yaitu email terkirim pada penerima.
Berdasarkan algoritma diatas, yang termasuk komponen input adalah …

Materi Pokok Kunci Pilihan Jawaban


 Algoritma pemrograman A. laporan penerimaan email bahwa email dikirim
Indikator Pencapaian Materi B B. alamat email penerima
 Menerapkan algoritma pemrograman dalam C. alamat email pengirim
menyelesaikan masalah D. file yang akan dikirm
E. proses pengiriman email
Kompetensi Dasar Buku Sumber : BUKU SISWA: Pemrograman Dasar C2 X (Dasar Program Keahlian Teknik Informatika dan Komputer)
3.1 Menerapkan alur logika pemrograman komputer No. Soal Rumusan Butir Soal
Perhatikan contoh algoritma dibawah ini:
2 Algoritma Bilangan
angka : integer
angka  ‘45’
write (angka)
end
Pada bagian “angka : integer”, merupakan bagian …
Materi Pokok Kunci Pilihan Jawaban
 Algoritma pemrograman A. judul algoritma
Indikator Pencapaian Materi B B. deklarasi algoritma
 Menerapkan algoritma pemrograman dalam C. badan algoritma
menyelesaikan masalah D. header algoritma
E. footer algoritma

Kompetensi Dasar Buku Sumber : BUKU SISWA: Pemrograman Dasar C2 X (Dasar Program Keahlian Teknik Informatika dan Komputer)
3.1 Menerapkan alur logika pemrograman komputer No. Soal Rumusan Butir Soal
Perhatikan algoritma berikut:
3 Algoritma Menuliskan Anka
Deklarasi
Angka : integer
Algoritma
angka  ‘19’
write (angka)
end
Algoritma diatas memiliki nama variabel yaitu …
Materi Pokok Kunci Pilihan Jawaban
 Algoritma pemrograman A. integer
Indikator Pencapaian Materi C B. bilangan
 Menerapkan algoritma pemrograman dalam C. angka
menyelesaikan masalah D. 19
E. 
Kompetensi Dasar Buku Sumber : BUKU SISWA: Pemrograman Dasar C2 X (Dasar Program Keahlian Teknik Informatika dan Komputer)
3.1 Menerapkan alur logika pemrograman komputer No. Soal Rumusan Butir Soal
Berikut ini yang bukan merupakan komponen output dari algoritma mencetak file dengan
4 printer adalah …

Materi Pokok Kunci Pilihan Jawaban


 Algoritma pemrograman A. kertas berisi gambar
Indikator Pencapaian Materi C B. kertas berisi teks
 Menerapkan algoritma pemrograman dalam C. kertas kosong
menyelesaikan masalah D. kertas berisi gambar dan teks
E. file berisi teks
Kompetensi Dasar Buku Sumber : BUKU SISWA: Pemrograman Dasar C2 X (Dasar Program Keahlian Teknik Informatika dan Komputer)
3.1 Menerapkan alur logika pemrograman komputer No. Soal Rumusan Butir Soal
5 Penulisan algoritma yang menyerupai bahasa pemrograman disebut …
Materi Pokok Kunci Pilihan Jawaban
 Algoritma pemrograman A. pseudocode
Indikator Pencapaian Materi A B. flowchart
 Menerapkan algoritma pemrograman dalam C. kode program
menyelesaikan masalah D. algoritma
E. coding
Kompetensi Dasar Buku Sumber : BUKU SISWA: Pemrograman Dasar C2 X (Dasar Program Keahlian Teknik Informatika dan Komputer)
3.1 Menerapkan alur logika pemrograman komputer No. Soal Rumusan Butir Soal
6 Simbol terminator memiliki fungsi …

Materi Pokok Kunci Pilihan Jawaban


 flowchart A. menggambarkan arah aliran algoritma
Indikator Pencapaian Materi D B. suatu pernyataan yang jawabannya berupa dua kemungkinan
 menjelaskan algoritma pemrograman C. menyatakan operasi pemasukan data atau penampilan data
menggunakan flow chart D. titik awal atau titik akhir diagram alir
E. proses inisialisasi / pemberian harga awal

Kompetensi Dasar Buku Sumber : BUKU SISWA: Pemrograman Dasar C2 X (Dasar Program Keahlian Teknik Informatika dan Komputer)
3.1 Menerapkan alur logika pemrograman komputer No. Soal Rumusan Butir Soal
7 Perhatikan contoh pseudocode berikut ini:
Algoritma Luas Persegi Panjang
Deklarasi
panjang2, lebar, Luas : integer
Algoritma
panjang2  25
lebar  2
Luas  panjang2 * lebar
Write (lebar)
end
Contoh algoritma diatas digunakan untuk mencetak hasil luas persegi panjang, tetapi hasil
yang ditampilkan dengan hasil yang dihitung secara manual berbeda dikarenakan …

Materi Pokok Kunci Pilihan Jawaban


 Algoritma pemrograman A. pada variabel panjang menggunakan angka pada penamaannya
Indikator Pencapaian Materi C B. tipe data yang digunakan pada variabel luas adalah tipe data real
 Menerapkan algoritma pemrograman dalam C. pada perintah “write” memerintahkan untuk menulis lebar
menyelesaikan masalah D. pada penamaan variabel luas menggunakan huruf kapital
E. kesalahan pada urutan penyusunan struktur algoritma

Kompetensi Dasar Buku Sumber : BUKU SISWA: Pemrograman Dasar C2 X (Dasar Program Keahlian Teknik Informatika dan Komputer)
3.1 Menerapkan alur logika pemrograman komputer No. Soal Rumusan Butir Soal
8 Simbol yang digunakan untuk pemberian harga awal adalah …

Materi Pokok Kunci Pilihan Jawaban


 flowchart A. connector
Indikator Pencapaian Materi C B. input
 menjelaskan algoritma pemrograman C. preparation
menggunakan flow chart D. terminator
E. flow line

Pandeglang, 13 September 2018


Guru Mata Pelajaran,

Ahmad Yani, S.Kom.


NUPTK. 7444767669110002
PEMERINTAH PROVINSI BANTEN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIT PELAKSANA TEKNIS
SMK NEGERI 6 PANDEGLANG
Jl. Raya Cigeulis Km.01 Ds. Pangkalan Kec. Sobang  (0253) 881657 Pandeglang  42289
Website: www.smkn6pandeglang.sch.id Email: smkn6pandeglang@gmail.com

SOAL UALANGAN HARIAN


TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Mata Pelajaran : Pemrograman Dasar Waktu : 45 menit


Kelas / Kompetensi : XI.TKJ / Teknik Komputer dan Jaringan Guru Mapel : Ahmad Yani, S.Kom,

Pilihlah salah satu jawaban yang dianggap paling tepat A, B, C, D atau E


1. Terdapat sebuah algoritma untuk mengirim email yang 5. Penulisan algoritma yang menyerupai bahasa pemrograman
dimulai dari mempersiapkan data yang akan dikirim sampai disebut …
dengan tahap akhir yaitu email terkirim pada penerima. a. pseudocode
Berdasarkan algoritma diatas, yang termasuk komponen b. flowchart
input adalah … c. kode program
a. laporan penerima email bahwa email terkirim d. Algoritma
b. alamat email penerima e. coding
c. alamat email pengirim 6. Simbol terminator memiliki fungsi untuk …
d. file yang akan dikirim a. menggambar arah aliran algoritma
e. proses pengiriman email b. suatu pernyataan yang jawabannya berupa dua
2. Perhatikan contoh algoritma dibawah ini: kemungkinan
Algoritma Bilangan c. menyatakan operasi pemasukan data atau penampilan
angka : integer data
Algoritma d. titik awal atau titik akhir diagram alir
angka  ‘45’ e. proses inisialisasi / pemberian harga awal
write (angka) 7. Perhatikan contoh pseudocode berikut ini:
end Algoritma Luas Persegi Panjang
Pada bagian “angka : integer” merupakan bagian … Deklarasi
a. judul algoritma panjang2, lebar, Luas : integer
b. deklarasi algoritma Algoritma
c. badan algoritma panajng2  25
d. header algoritma lebar  2
e. footer algoritma Luas  panjang2 * lebar
3. Perhatikan algoritma berikut: write (lebar)
Algoritma Menuliskan Angka end
Deklarasi Contoh algoritma diatas digunakan untuk mencetak hasil
angka : integer luas persegi panjang, tetapi hasil ditampilkan denga hasil
Algoritma yang dihitung secara manual berbeda dikarenakan …
angka  ‘19’ a. pada variabel panjang menggunakan angka pda
write (angka) penamaanya
end b. tipe data yang digunakan pada variabel lusa adalah tipe
Algoritma diatas memiliki nama variabel yaitu … data real
a. integer c. pada perintah “write” memerintahkan untuk menuliskan
b. bilangan lebar
c. angka d. pada penamaan variabel luas menggunakan huruf
d. 19 kapital
e. 20 e. kesalahan pada urutan penyusunan struktur algoritma
4. Berikut yang bukan merupakan komponen output algoritma 8. Simbol yang digunakan untuk pemberian harga awal adalah
mencetak file dalam printer adalah … …
a. kertas beisi gambar a. connector
b. kertas berisi teks b. input
c. kertas kosong c. preparation
d. kertasa berisi gambar dan teks d. terminator
e. file berisi teks e. flow line
PEMERINTAH PROVINSI BANTEN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIT PELAKSANA TEKNIS
SMK NEGERI 6 PANDEGLANG
Jl. Raya Cigeulis Km.01 Ds. Pangkalan Kec. Sobang  (0253) 881657 Pandeglang  42289
Website: www.smkn6pandeglang.sch.id Email: smkn6pandeglang@gmail.com

KUNCI JAWABAN UALANGAN HARIAN


TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Mata Pelajaran : Pemrograman Dasar Waktu : 45 menit


Kelas / Kompetensi : XI.TKJ / Teknik Komputer dan Jaringan Guru Mapel : Ahmad Yani, S.Kom,

1. B. alamat email penerima


2. B. deklarasi algoritma
3. C. angka
4. E. file berisi data
5. A. pseudocode
6. D. titika awal atau titik akhir diagram alir
7. C. pada perintah “write” memerintahkan untuk menuliskan lebar
8. C. preparation
PEMERINTAH PROVINSI BANTEN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIT PELAKSANA TEKNIS
SMK NEGERI 6 PANDEGLANG
Jl. Raya Cigeulis Km.01 Ds. Pangkalan Kec. Sobang  (0253) 881657 Pandeglang  42289
Website: www.smkn6pandeglang.sch.id Email: smkn6pandeglang@gmail.com

ANALISI BUTIR SOAL UALANGAN HARIAN


TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Mata Pelajaran : Pemrograman Dasar Waktu : 45 menit


Kelas / Kompetensi : XI.TKJ / Teknik Komputer dan Jaringan Guru Mapel : Ahmad Yani, S.Kom,
Jumlah Julah Skor Skor Skala
Rincian Kunci Jawaban
SOAL PILIHAN GANDA Soal Option Benar Salah Nilai
BBCEADCC 8 5 1 0 100

HASIL ANALISIS
L Jumlah
Skor Nilai
No Nama / Rincian Jawaban Siswa Ket
Salah Benar (B+2) (S*10)
P
1. Ade Aryawanto L ABBCCACB 6 2 4 40
2. Adi Iswanto L AABCBCED 8 0 2 20
3. Aditya Rahayu N. L ABCEADCC 2 7 9 90
4. Aldi Subhan L CBCCAADA 5 3 5 50
5. Arya L EBAAADCD 4 4 6 60
6. Dedi Mulyadi L ABACADCD 4 4 6 60
7. Desi P ABADBDCC 4 4 6 60
8. Dewi Lestari P BBACADAC 3 5 7 70
9. Eka Sutisna L ABDCAECD 5 3 5 50
10. Emah Suhaemah P EBBBDDAD 6 2 4 40
11. Helena Suryani P EBAEADBC 3 5 7 70
12. Helmy Fauziyyah P
13. Indriyani P BBBCADCC 2 6 8 80
14. Latipah Dwi Cahya P BBCEADCD 1 7 9 90
15. Linda Lestari P EBBBDDAD 6 2 4 40
16. Muhamad Erlan I. L ABCEADAD 3 5 7 70
17. Muhamad Faisal R. L ABCEADAD 3 5 7 70
18. Mujib L BBACADCA 3 5 7 70
19. Nurul Aisah P ABDCCDAC 5 3 5 50
20. Oki Fathullah L CBCEADCC 1 7 9 90
21. Pipit Pitri Andini P BBCDAAAD 4 4 6 60
22. Puput Putri Andini P BBCDADAD 3 5 7 70
23. Putri Aprilia Hasan P CBCCADAD 5 3 5 50
24. Rayhan Dwi Andika L DBACADCC 3 5 7 70
25. Richo Rangga S. L ACDCADAA 6 2 4 40
26. Rina Nurul Hikmah P BBACADAC 3 5 7 70
27. Sinta Hukim P ABDCADAC 4 4 6 60
28. Sintawati P ABDCADAC 4 4 6 60
29. Siti Nurnaya P DBCDBECD 5 3 5 50
30. Sriyanti P BBACAEED 5 3 5 50
L Jumlah
Skor Nilai
No Nama / Rincian Jawaban Siswa Ket
Salah Benar (B+2) (S*10)
P
31. Susilawati P BBCDAAAD 4 4 6 60
32. Tasma L ABBCCACE 6 2 4 40
33. Tia Alawiyah P ABADBDCC 4 4 6 60
34. Tria Amelia P CCBCAABC 6 2 4 60
35. Tria Paramita P ABDCADAC 4 4 6 60
36. Uus Kusniah P BBDCABCC 2 6 8 80

Pandeglang, 13 September 2018


Guru Mata Pelajaran,

Ahmad Yani, S.Kom.


NUPTK. 7444767669110002

Anda mungkin juga menyukai