Anda di halaman 1dari 1

TELAAH BAHAN VISUALISASI

PROGRAM PELATIHAN : PELATIHAN DASAR CPNS-2021

AGENDA PEMBELAJARAN : ANTI KORUPSI


PENUGASAN : PENYUSUNAN RESENSI BAHAN VISUALISASI

JUDUL TERPILIH : KITA VS KORUPSI

NAMA PESERTA : CHELVI MAYYANA


NIP : 19930527 202012 2 014

TEMPAT TUGAS : BADAN KEPEGAWAIAN DAN SUMBER DAYA MANUSIA


DAERAH
e_mail / No. WA : chelvimayyana27@gmail.com/085338318200

LATAR BELAKANG PENDIDIKAN : S1 Sosial Politik


ANALISIS BAHAN VISUALISASI : 1. LOYAL dalam pekerjaannya meskipun banyak hambatan di
TERHADAP NILAI-NILAI DASAR ANTI dalam menjalankan pekerjaannya, seperti faktor ekonomi
KORUPSI ( susun telaah bahan dan juga sindiran dari orang-orang;
visualisasi terhadap Nllai-nilai Dasar
2. TANGGUNG JAWAB terhadap tugas yang telah
Anti Korupsi). Jika diperlukan dapat
dipercayakan kepadanya dengan cara bertindak sesuai
melakukan eksplorasi berbasis web)
aturan
3. BERANI mengambil sikap terhadap apa yang menjadi
prinsipnya, bias dilihat saat pak woko menolak menerima
suap dari pedagang cina.

4. JUJUR dalam menjalankan tugasnya sebagai penjaga


gudang beras
5. DISIPLIN yang ditunjukkan dengan berangkat bekerja tepat
waktu

KESIMPULAN : Setiap orang memiliki masalah masing-masing, akan tetapi


bukan berarti kita harus menyelesaikannya dengan cara yang
cepat atau instan seperti berkorupsi. Dengan melakukan
perubahan kecil pada diri kita, maka suatu saat akan
berpengaruh pada yang lainnya. Jadilah contoh yang baik bagi
orang-orang terdekat kita, bagi istri/suami kita, bagi anak-anak
kita, bagi saudara-saudara kita.

Anda mungkin juga menyukai