Anda di halaman 1dari 2

Nama : Rahman Syawalludin

NIRM : 02.12.19.060
Prodi/Semester : Kesehatan Hewan/IV
Mata Kuliah : Teknik Dasar Nekropsi
Dosen Pengampu : Drh. Fera Aryanti, M.Sc

ANALISA RESIKO YANG DIHADAPI DI RUANG BEDAH

No. Kelompok Jenis Bahaya Resiko Konsekuensi


Bahaya
1 Kimia Tidak membersihkan alat dan Penularan penyakit, Penyebaran sumber
barang dengan desinfektan ruang nekropsi penyakit dari kadaver,
yang akan digunakan untuk tercemar ruangan nekropsinakan
bedah tercemar
2 Kimia Bahan Kimia (desinfektan) Tercipratnya bahan Mata akan sakit dan
kimia mengenai mata infeksi akibat bahan
kimia
3 Mekanis Peralatan nekropsi yang tajam Bisa melukai tangan Menyebabkan luka
apabila tidak berhati-
hati
4 Mekanis Penerangan yang cukup pada Jika tidak ada Kegagalan dalm
saat nekropsi penerangan akan sulit nekropsi, peralatan
untuk melakukan tajam tidak terlihat
nekropsi
5 Mekanis Lamtai ruangan yang licin Terpeleset karena Menyebabkan
lantai yang licin kecelakaaan ringan
terhadap Dokter
Hewan seperti
tergelincir
6 Mekanis Alat-alat bedah yang disimpan Alat bedah Pasien dapat terluka
di meja nekropsi kemungkinan dapat apabila alat tajam yang
melukai pasien disimpan di meja
nekropsi yang
seharusnya disimpan di
meja peralatan
7 Biologi Kadaver (bangkai) dapat Zoonosis dari bangkai Zoonsis dari bangkai
menjadi sumber penyakit menular ke manusia dapat membahayakan
manusia
8 Biologi Terlalu sering menggunakan Sering menghirup dan Membuat iritasi kulit,
desinfektan menggunakan melemahnya sistem
desinfektan ke tubuh imun, gangguan organ
dalam akibat
desinfektan
9 Biologi Dinding, pintu, lantai Dapat memicu Penyebaran penyakit
berjamur/kotor pertumbuhan penyakit akibat ruangan yang
kotor
10 Biologi Lokasi ruangan nekropsi yang Hewan yang sehat Penularan penyakit
berdekatan dengan kandang dapat tertular penyakit dari hewan ke hewan
hewan

Anda mungkin juga menyukai