Anda di halaman 1dari 3

Diversity in organization

1. 2 bentuk utama keragaman dunia kerja;

a. Keragaman level permukaan yaitu perbedaan-perbedaan dalam karekteristik yang mudah


dinilai seperti jenis kelamin,ras,etnis,umur atau kecatatan,yang tidak mereflesikan cara
orang berpikir atau merasa tetapi dapat memunculkan stereotip.

b. Keragaman level dalamyaitu perbedaan dalam nilai-nilai,kepribadian,dan preferensi kerja


yang menjadi lebih penting secara progesif dalam menentukan kesamaan,seiring semakin
mengenal orang lain dengan lebih baik

2. Karateristik biography dan relevansinya dengan organisazation behavior ;

Karakteristik biografis yaitu karakteristik pribadi seperti umur, jenis kelamin, dan status
kawin yang objektif dan mudah diperoleh dari rekaman pribadi. Setiap individu tentu saja
memiliki karakteristik individuyangmenentukan terhadap perilaku individu. Yang pada
akhirnyamenghasilkan sebuah motivasi individu

a. Usia
Usia sangat berpengaruh terhadap karakteristik biografis individu. Perbedaan usia
akanmembedakan seberapa besar produktivitas individu tersebut dalam melakukan
aktivitas. Semakintua usia individu maka produktivitas individu tersebut akan
semakin menurun. Usia banyakmempengaruhi dalam individu seperti terhadap
produktivitas, kepuasan kerja, pengunduran diri,dan tingkat keabsenan.

- Usia Terhadap Produktivitas : sebagian berasumsi bahwa semakin bertambahnya


usiamaka produktivitas akan menurun, namun tidak kajian lain menyatakan
bahwa antarausia dankinerja tidak ada hubungan, sebab usia yang bertambah
biasanya akan dapatditutupi dengan pengalaman yang cukup lama.
- Usia Terhadap Kepuasan Kerja : terdapat bermacam hasil penelitian, sebagian
penelitianmenunjukkan hubungan positif antara bertambahnya usia dengan
kepuasan kerja sampaipada umur 60 tahun, namun sebagian penelitian mencoba
memisahkan antara karyawanprofesional dengan non-profesional, bahwa
karyawan yang profesional kepuasannya akanterus menerus meningkat seiring
bertambahnya usia, dan karyawan yang non profesionalmerosot selama usia
setengah baya dan kemudian naik lagi pada tahun-tahun berikutnya.
- Usia Terhadap Tingkat Pengunduran diri : Semakin Tua maka tingkat
pengunduran dirisemakin rendah
- Usia Terhadap Tingkat Keabsenan : Semakin Tua maka tingkat keabsenan akan
semakinrendah, namun tidak selalu demikian, karyawan tua mempunyai tingkat
keabsenan dapatdihindari lebih rendah dibanding yang muda, namun karyawan
tua mempunya tingkatkemangkiran tak terhindarkan lebih tinggi.

b. Jenis Kelamin ;

Tidak ada perbedaan yang mencolok antara pria dan wanita, kecuali jika dikaitkan
dengan budaya setempat berkaitan dengan keabsenan, bahwa wanita lebih memiliki
tingkat kebasenanyang tinggi dibandingkan dengan pria, hal ini berkaitan dengan
tanggung jawab dan fungsi dari seorang wanita. Wanita memikul tanggung jawab
rumah tangga dan keluarga yang lebih besar,juga masalah kewanitaan.Tidak ada beda
yang signifikan / bermakna dalam produktifitas kerjaantara pria dengan wanita. Tidak
ada bukti yang menyatakan bahwa jenis kelamin karyawanmempengaruhi kepuasan
kerja. Beberapa studi menjumpai bahwa wanita mempunyai tingkat
keluar yang lebih tinggi, dan studi lain menjumpai tidak ada perbedaan antara
hubungankeduanya.wanita mempunyai tingkat absensi yang lebih tinggi (lebih sering
mangkir)

3. Apakah yang dimaksud kemampuan intelektual dan bagaiman hubungannya dengan


perilaku organisasi

Kemampuan adalah kapasitas seorang individu untuk melakukan berbagai macam


tugas dalam sebuah pekerjaan. Kemampuan intelektual adalah kapasitas untuk
melakukan aktivitas mental-berpikir,penalaran,dan memecahkan masalah. Dan
hubungan kemampuan intelektual dalam perilaku organisasi adalah meningkatkan
keuntungan perusahaan dan pangsa pasar karna organisasi yang memiliki pekerja
yang cerdas dan baik maka dari itu manajer dalam merekrut melakukan tes untuk
menilai kecerdasan seseorang.

4. Jelaskan 2 tipe kemampuan


kemampuan intelektual dan fisik

Perbedaan kemampuan intelektual dan fisik salah satunya adalah kemampuan intelektual
adalah kemampuan untuk melakukan aritmatika yang cepat dan akurat sedangan
kemampuan fisik adalah kemampuan untuk menggunakan dorongan otot-otot berulang-
ulang atau terus-menerus sepanjang waktu.
5. Bagaimana organisasi mengelola keragaman secara efektif ;

Cara organisasi dalam mengelola keragaman secara efektif adalah manajer harus
mengetahui kerangka kerja legal bagi peluang pekerjaan tanpa memandang karaterisitik
demografisnya, manajer mengetahui bahwa sebuah tenaga kerja yang Beragam akan
lebih baik dalam melayani pasar yang beragam klien dan pelanggannya dan manajer
melakukan pelatihan terhadap pekerja agar mengeluarkan keahlian mereka untuk
meningkatkan kinerja setiap orang.

6. Tunjukan bagaimana budaya mempengaruhi pengertian kita terhadap karateristik


biography dan kemampuan intelektual.

Kita menjadi sterreotip menilai seseorang berdasarkan persepsi mengenai


kelompoknya atau asalnya. Fungsi stereotip sendiri dalam latar organisasi adalah
untuk membantu manajer dalam pengambilan keputusan agar tidak terjadi
diskriminasi di organisasi. Diskriminasi adalah memperhatikan perbedaan antara satu
hal dengan hal lain, diskiriminasi sering mengacu pada ketidakadilan dalam menilai
kelompok.

Anda mungkin juga menyukai