Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL

PELATIHAN PEMBUATAN KUE PENGANTIN


DAN KUE ULANG TAHUN

Alamat : Kp. Pasir RT 002 RW 004 Desa Bojonglongok Kec.


Parakansalak - Sukabumi
1. Latar Belakang

Mengingat pentingnya kebtuhan prekonomian masyaraat di zaan ini, maka


masyarakat di tuntut agar lebuh bersemangat lagi dan lebih kreatif agar dapat
memiliki pekerjaan yang layak. Sehingga dapat memenihi kebutuhan keluarga
maupn untu membantu orang lain yang memiliki kesusahan, bukan hanya factor
itu saja. Namun, masyarakat juga harus mampu kerja keras, kerja cerdas dan
mampu membaca setiap peluang usaha.
Salah satu peluang usaha yang cukup menjanjikan pada saat ini adalah
usaha kue pengantin dan kue ulangtahun. Hal ini terjadi karena kue meruakan
makanan ringan yang rasanya nikmat dan manis. Kue dapat di nikmati oleh
berbagai kalangan anak – anak sampai dengan orang dewasa. Selain itu model kue
yang bervariasi dan sesuai selera pun menjadikan kue menjadi salah satu makanan
yang paling diminati saat ini. Dan biasanya pesanan kue akan mengalami
peningkatan yang cukup tinggi pada saat acara tertentu. Misalnya, acara
pernikahan, acara ulang tahun, reuni keuarga, dan lain – lain.
Pelatihan pembuatan kue pengantin dan kue ulang tahun agar dapat
membuat kue dengan tampilan yang enarik, kualitas bagus dan di jual dengan
harga yang relative ekonomis.

2. Tujuan Kegiatan

a. Membangun keterampilan dan kreativitas dalam pembuatan kue pengantin


dan kue ulang tahun.
b. Mendorong terbukanya peluang usaha
c. Meningkatkan peluang usaha dalam bidang kue

1
3. Nama dan Tema Kegiatan

Nama : Pelatihan pembuatan kue pengantin dan kue ulang tahun


Kegiatan
Tema Kegiatan : Meningkatkan keterampilan dan kreativitas dalam bidang
kue

4. Waktu dan Tempat Kegiatan

a. Waktu dan Kegiatan


Kegiatan Pelatihan ini akan dilaksanakan pada tanggal 20 dan 27 September
2020
b. Tempat Kegiatan
kegiatan ini akan di laksanakan di salah satu rumah anggota EKATA.

5. Peserta

Peseta kegiatan ini terdiri dari:


a. Narasumber sebanyak 2 orang
b. Anggota EKATA sebanyak 26 orang
c. Pihak desa sebanyak 2 orang

2
6. Rencana Anggaran Kegiatan

Rencana anggaran kegiatan untuk 2 hari


No Keterangan Jumlah Harga Total
1 Konsumsi
Konsumsi Narasumber 2 X 2 Hari 20.000 Rp. 80.000
Konsumsi Peserta 26 X 2 Hari 20.000 Rp. 1.040.000
Konsumsi Aparat Desa 2 X 2 Hari 20.000 Rp. 80.000
2. Sewa Tempat 2 Hari 100.000 Rp. 200.000
3. Transporasi
Transportasi narasumber 2 X 2 Hari 250.000 Rp. 100.000
Transportasi Aparat Desa 2 X 2 Hari 50.000 Rp. 200.000
4. ATK 30 Orang 10.000 Rp. 300.000
5. Alat dan Bahan 2 Hari 2.500.00 Rp. 2.500.000
0
6. Biaya Pembuatan Proposal 500.000 Rp. 500.000
jasa ketik, print dan
fotocopy
7. Biaya tak terduga 300.000 Rp. 300.000
TOTAL Rp. 6.200.000,00

3
7. Cara Membuat Kue Tart Ulang Tahun

Bahan-bahan: Alat Produksi :


- 350 gr tepung serbaguna - Mixer atau alat pengaduk manual
- 35 gr maizena - Tempat untuk mengaduk adonan
- 1 sdt baking soda (baskom)
- 1/2 sdt garam - Sendok
- 115 gr mentega - Timbangan kue
- 425 gr gula halus - Gelas ukur
- 240 ml minyak goreng - Kantong semprot bentuk bunga
- 3 telur ukuran besar - Cetakan untuk hiasan bunga
- 2 sdt pasta vanila - Loyang
- 250ml buttermilk (susu hangat - Oven manual atau microwave
tambahkan 1 sdm cuka atau perasan
lemon)
- 2 sdt pewarna biru
- 1 sdt pewarna ungu

Cara membuat:

1. Kocok mentega hingga ringan seperti cream masukkan gula kocok


hingga rata
2. Masukkan telur satu persatu. Masuk 1 kocok rata. Masuk lagi kocok lagi
dengan speed rendah
3. Tuang minyak kocok dengan speed rendah. Masukkan pewarna, vanila
dan baking soda
4. Masukkan buttermilk dan tepung bergantian
5. Bagi adonan dalam 4 loyang. Panggang hingga matang. Lapisi setiap
lapis dengan buttercream
6. Hias sesuai selera.

4
5
6

Anda mungkin juga menyukai