Anda di halaman 1dari 8

PANDUAN KEGIATAN

IN HOUSE TRAINING (IHT)


PENINGKATAN KOMPETENSI GURU
DALAM PENGOLAHAN NILAI KURIKULUM 2013
BERBASIS APLIKASI E-RAPORT

PEMERINTAH KABUPATEN CIAMIS


DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 1 CIPAKU
Jl. Raya Kawali-Buniseuri Cipaku Ciamis 46252
Tahun 2021
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kita panjatkan ke hadirat Allah SWT, karena atas rahmat dan
karunia-Nya kami dapat menyelesaikan penyusunan panduan kegiatan In House
Training (IHT) tahun 2021 ini.
Panduan ini merupakan hal – hal pokok yang perlu diketahui oleh semua pihak yang
terkait dalam pelaksanaan kegiatan IHT ini. Selanjutnya digunakan sebagai dasar
dalam melaksanakan seluruh rangakaian kegiatan yang telah ditetapkan.
Kami merasa bahagia saat semua pihak yang terlibat dalam kegiatan ini dapat
berpartisipasi aktif secara optimal dalam melaksanakan seluruh rangakaian kegiatan
ini.
Harapan kami semoga kegiatan ini berjalan dengan baik dan lancar serta dapat
mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Akhir kata, selamat mengikuti kegiatan ini,
semoga Alloh SWT selalu memberikan kemudahan dan kelancaran bagi kita semua.
Aamiin.

Cipaku, September 2021


Penyusun

1
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ..................................................................................


DAFTAR ISI ...............................................................................................
BAB I PENDAHULUAN .............................................................................
A. Latar Belakang ......................................................................................
B. Dasar Hukum ........................................................................................
C. Tujuan ..................................................................................................
D. Sasaran ................................................................................................
BAB II PELAKSANAAN ...........................................................................
A. Pengarah Kegiatan ................................................................................
B. Penanggungjawab Kegiatan .................................................................
C. Narasumber .........................................................................................
D. Peserta .................................................................................................
E. Panitia ..................................................................................................
F. Waktu dan Tempat ...............................................................................
G. Jadwal Kegiatan ...................................................................................
H. Penilaian ..............................................................................................
BAB III PENUTUP .....................................................................................

3
BAB I PENDAHULUAN menyebutkan penilaian tersebut meliputi Penilaian Harian (PH), Penilaian
Tengah Semester (PTS), Penilaian Akhir Semester (PAS), Penilaian Akhir
Tahun (PAT), Ujian Sekolah (US) dan Ujian Sekolah Berstandar Nasional
A. Latar Belakang
(USBN). Peserta didik dalam proses pembelajaran diamati dan dinilai oleh
Pendidikan adalah suatu proses yang bertuan untuk mengembangkan potensi-
seorang guru, kemudian hasil penilaian pembelajaran tersebut dilaporkan
potensi individu (peserta didik) baik potensi fisik maupun potensi cipta, rasa
guru dengan menggunakan rapor sebagai laporan kepada orang tua/wali
maupun karsanya agar potensi itu menjadi nyata dan dapat berfusngsi dalam
muridnya. Laporan hasil belajar tersebut berguna untuk mengetahui hasil belajar
perjalanan hidupnya, sesuai dengan Pasal 2 Undang-Undang Nomor 20 Tahun
peserta didik selama mengikuti pelajaran di sekolah tersebut. Konsep
2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, bahwa pendidikan nasional
pelaporan hasil belajar peserta didik di kurikulum 2013 dilaporkan dengan
berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia
menggunakan data kuantitatif yaitu disajikan dalam bentuk angka (skor) serta
Tahun 1945. Sedangkan Pasal 3 menegaskan bahwa pendidikan nasional
kualitatif disajikan dalam bentuk deskripsi (Sani, 2016: 347). Bentuk laporan
berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban
hasil belajar peserta didik pada kurikulum 2013 menerapkan penilaian
bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa,
hasil belajar peserta didik dengan ditambah deskripsi. Hal ini bertujuan agar
bertujuan untuk mengembangkan potensi peserta didik agar menjadi manusia
orang tua/wali peserta didik dapat memahami makna penilaian berupa angka
yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia,
pada nilai peserta didik tersebut.
sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang
Pelaporan hasil belajar selain digunakan sebagai sarana komunikasi antara
demokratis serta bertanggung jawab.
sekolah, orang tua, dan masyarakat untuk kemajuan belajar peserta didik
Pelaporan hasil belajar peserta didik pada Kurikulum 2013 telah
dan pengembangan sekolah, juga digunakan sebagai bentuk akuntabilitas atau
menggunakan penilaian dengan acuan kriteria atau acuan patokan yang
pertanggungjawaban dan satuan pendidikan terhadap orang tua/wali peserta
berdasarkan pada apa yang bisa dilakukan peserta didik setelah melakukan
didik, komite sekolah, masyarakat, dan isntansi terkait lainnya. Nilai yang
proses pembelajaran. Pelaporan hasil belajar dilakukan dengan bertahap oleh
ada pada rapor merupakan nilai mata pelajaran yang menggambarkan
guru serta satuan pendidikan dengan menggunakan mekanisme serta
kemampuan dari peserta didik dalam menguasai kompetensi yang diperoleh
prosedur yang telah ditetapkan. Pada Peraturan Menteri Pendidikan dan
dengan cara menggabungkan nilai proses (nilai harian, tugas, pengamatan) dan
Kebudayaan Nomor 23 Tahun 2016 tentang standar penilaian satuan
nilai akhir, nilai UTS dan UAS/UKK (Kunandar, 2013: 344). Sehingga dapat
pendidikan telah menentukan kriteria mekanisme, prosedur, serta instrumen
disimpulkan rapor berperan penting dalam melaporkan hasil belajar peserta
penilaian untuk melaksanakan penilaian pada peserta didiknya (dalam
didik yang ditambah dengan deskripsi dan berguna sebagai
http.bsnp-indonesia.org) diakses pada 8 September 2021. Dengan adanya
pertanggungjwaban oleh satuan pendidikan kepada orang tua/wali peserta
kriteria yang telah ditetapkan tersebut proses penilaian pada peserta didik dapat
didik.selama mengikuti pembelajaran.
dilakukan oleh pendidik, satuan pendidikan dan pemerintah.
Pada Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) rapor yang
Pelaksanaan penilaian terhadap hasil belajar yang dilakukan oleh pendidik
dilaporkan oleh guru untuk melaporkan hasil belajar peserta didik ditulis
tersebut sebenarnya bertujuan untuk mengetahui capaian penguasaan
secara manual, sehingga guru harus berhati-hati dalam menuliskan nilai
kompetensi peserta didiknya selama mengikuti proses pembelajaran di sekolah.
peserta didiknya. Dan seiring berkembangnya teknologi dan informasi seperti
Dalam panduan penilaian SMP 2017 (dalam http://ditsmp.kemendikbud.go.id)
sekarang ini, untuk melaporkan hasil belajar berupa deskriptif tersebut
5
Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan telah mengembangkan sebuah 7. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 37 Tahun 2018 tentang
aplikasi yang dipasang dalam bentuk program pada perangkat komputer, yakni Perubahan Atas Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 24
aplikasi e-Rapor. Tahun 2016 Tentang Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pelajaran Pada
Aplikasi ini dijalankan oleh seorang operator sekolah untuk membantu Kurikulum 2013 pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah;
guru dalam mengoperasikannya dengan didampingi oleh agar tidak terjadi 8. Keputusan Kepala SMP Negeri 1 Cipaku Nomor : 800/029-SMP.01/
kesalahan dalam menjalankan aplikasi e-Rapor ini. Disdik/2021 tentang Panitia Pelaksana Kegiatan IHT tahun 2021.
Akan tetapi dalam kenyataannya sampai saat ini masih ada guru yang
merasa kesulitan dalam menggunakan aplikasi e-Raport ini. Beberapa faktor C. Tujuan Kegiatan
yang menjadi kendala dalam menjalankan aplikasi ini adalah sinyal jaringan Kegiatan In House Training (IHT) Pengolahan Nilai Kuruikulum 2013 berbasis
yang terkadang melambat dan penguasaan kemampuan IT dimiliki oleh masing- e-Raport ini bertujuan agar peserta mampu :
masing guru. 1. Memahami prosedur pengolahan nilai kurikulum 2013 berbasis aplikasi e-
Oleh karena itu penulis merasa sangat perlu diselenggarakan kegiatan IHT Raport;
tentang peningkatan kompetensi guru dalam pengolahan nilai Kurikulum 20213 2. Memahami simbol-simbol dan teknis aplikasi e-Raport;
berbasis aplikasi e-Raport di SMP Negeri 1 Cipaku ini agar proses pengolahan 3. Menerapkan pengolahan nilai melalui aplikasi e-Raport;
hasil belajar peserta didik bisa berjalan lancar dan tercapai sesuai target waktu
yang ditentukan.. D. Sasaran Kegiatan
Sasaran panduan kegiatan IHT ini adalah guru mata pelajaran dan guru BK..
B. Dasar Hukum
Dasar hukum pelaksanaan program In House Tranining (IHT) ini adalah :
1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Nasional;
2. Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021 tentang Standar Nasional
Pendidikan;
3. Permendikbud Nomor 20 tahun 2016 tentang Standar Kompetensi Lulusan
Pendidikan Dasar dan Menengah;
4. Permendikbud Nomor 22 tahun 2016 tentang Standar Proses Pendidikan
Dasar dan Menengah;
5. Permendikbud Nomor 23 tahun 2016 tentang Standar Penilaian Pendidikan;
6. Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor
3 tahun 2017 tentang Penilaian oleh Pemerintah dan Penilaian Hasil Belajar
oleh Satuan Pendidikan;

7
BAB II PELAKSANAAN
No Nama Jabatan Dinas Ket
1 Hj. MIMIN MINTARSIH, S.Pd. Guru Mapel
A. Pengarah Kegiatan 2 NANI AGUSTIAWATI, S.Pd. Guru Mapel
3 KOMARIAH, S.Pd. Guru Mapel
Pengarah kegiatan IHT tentang peningkatan kompetensi guru dalam pengolahan 4 Dra. Hj. CICIH SUNIARSIH Guru Mapel
nilai Kurikulum 2013 berbasis e-Raport adalah Pengawas Pembina SMP Negeri 5 DAHLAN WIGENA, S.Pd. Guru Mapel
6 WIBOWO, S.Pd. Guru Mapel
1 Cipaku, yaitu bapak Dede Samsu, M.Pd. 7 ELIN HARLINAH, S.Pd. Guru Mapel
8 Drs. SAEFULLAH, M.Pd. Guru Mapel
9 Dra. R. DIAH SUMARLIAH Guru Mapel
B. Penanggungjawab Kegiatan 10 FARIDA NURAENI, S.Ag. Guru Mapel
11 LIRA SUNDATRI, S.Pd. Guru Mapel
Penanggungjawab kegiatan IHT tentang Peningkatan kompetensi guru dalam 12 JUERIAH, S.Pd. Guru Mapel
pengolahan nilai Kurikulum 2013 berbasis e-Raport adalah Kepala Sekolah 13 AGUS MUHDIR, S.Ag. Guru Mapel
14 AGUS NANANG KOSIM, S.Pd. Guru Mapel
SMP Negeri 1 Cipaku, yaitu bapak H. Ade Sudia, S.Pd.I.,M.M. 15 HENDAYANA, S.Pd. Guru Mapel
16 RUSNADI, S.Pd. Guru Mapel
17 DADAN SUPARDAN, S.Pd. Guru Mapel
C. Narasumber 18 NUNUNG SITI NURHASANAH, S.Pd. Guru Mapel
19 SRI NUGRAHA, S.Pd. Guru Mapel
Narasumber kegiatan Peningkatan kompetensi guru dalam pengolahan nilai
20 ETIK KURNIA, S.Pd. Guru Mapel
Kurikulum 2013 berbasis e-Raport adalah bapak Karyat Heryana, M.Pd. 21 METTA NOVIA, S.Pd. Guru Mapel
22 BUDIYONO, S.Pd. Guru Mapel
23 FIRMAN MUSTAQIM, S.Pd. Guru Mapel
D. Peserta 24 LELY SOFARIAH, S.Pd. Guru Mapel
25 ANDRE RAMANDA, S.Pd. Guru Mapel
Peserta kegiatan IHT tentang peningkatan kompetensi guru dalam pengolahan 26 DIANA HERNAWATI, S.Pd. Guru Mapel
nilai Kurikulum 2013 berbasis e-Raport ini diikuti oleh seluruh tenaga pendidik 27 SOBIH, S.Pd.I. Guru Mapel
28 IDA HAMIDAH, S.Pd. Guru Mapel
di lingkungan SMP Negeri 1 Cipaku yakni sejumlah 33 orang dengan daftar 29 FANY TRIYANI, S.Pd. Guru Mapel
30 AI EPI NOPIANI, S.Pd. Guru Mapel
nama sebagai berikut :
31 DEA SASKIA, S.Pd. Guru BK
32 MEGA ANUGRAHI NEGERI, S.Sn. Guru Mapel
33 EDWIN MEYLANA Guru BK

9
E. Panitia Jadwal Kegiatan IHT
Panitia kegiatan IHT tentang peningkatan kompetensi guru dalam pengolahan
No Waktu Jenis Kegiatan Pelaksanaan Ket
nilai Kurikulum 2013 berbasis e-Raport ini adalah guru dan staf tenaga
kependidikan SMP Negeri 1 Cipaku. Jum’at, 24 September 2021
Registrasi Peserta dan penyerahan
1. 08.00-.09.00 Panitia
buku panduan IHT
F. Waktu dan Tempat Pembukaan IHT
Kegiatan IHT tentang peningkatan kompetensi guru dalam pengolahan nilai 1. Doa bersama
Kurikulum 2013 berbasis e-Raport akan dilaksanakan dengan rincian sebagai 2. Laporan Ketua Penyelenggara
2. 09.00-10.00 3. Arahan Pengawas Pembina Panitia
berikut :
4. Sambutan Kepala sekolah
1. Kegiatan IHT (Siklus 1) : tanggal 24 September 2021 bertempat di aula rapat sekaligus Pembukaan IHT
SMPN 1 Cipaku 5. Tutup
Acara Pokok IHT
2. Kegiatan Pendampingan (Siklus II) : tanggal 30 September 2021 bertempat
1. Pengolahan Nilai Kur.2013
di Lab. Komputer SMPN 1 Cipaku. berbasis e-Ratport
3. 10.00-11.30 Narasumber
2. Pengenalan simbol-simbol
G. Jadwal Kegiatan 3. Langkah-langkah operasional
e-Raport
Jadwal kegiatan IHT tentang Program Peningkatan kompetensi guru dalam
4. 11.30-13.00 Istirahat/shalat Jum’at/makan
pengolahan nilai Kurikulum 2013 berbasis aplikasi e-Raport adalah sebagai
Praktik baik mengoperasikan
berikut : 5. 13.00-14.30 Narasumber
aplikasi e-Raport
6. 14.30-15.00 Evaluasi kegiatan Panitia

7. 15.00-15.15 Penutupan Panitia

11
Jadwal Kegiatan Pendampingan BAB III PENUTUP
No Waktu Jenis Kegiatan Pelaksanaan Ket
Kamis, 30 September 2021 Panduan ini disusun sebagai acuan dalam pelaksanaan kegiatan peningkatan
1. 08.00-08.30 Registrasi Peserta Panitia
Pembukaan IHT kompetensi guru dalam pengolahan nilai Kurikulum 2013 berbasis aplikasi e-
1. Sambutan Kepala sekolah Raport.
2. 08.30-09.30 Panitia
sekaligus Pembukaan IHT
2. Do’a Semoga panduan ini dapat memudahkan peserta dalam mengikuti rangkaian
3. 09.30-10.00 Coffee Break kegiatan. Selain itu dengan panduan ini diharapkan tujuan yang telah
Acara Pokok IHT
ditetapkan dapat tercapai secara optimal.
4. 10.00-11.45 Pendampingan Pengolahan Nilai Narasumber CKS
Kur. 2013 Berbasis Aplikasi
E-raport
5. 11.45-13.00 Istirahat/shalat/makan
6. 13.00-14.00 Refleksi dan penguatan materi Narasumber CKS
7 14.00-14.30 Evaluasi kegiatan Panitia
8 14.30-15.00 Penutupan Panitia

H. Penilaian
Penilaian terhadap peserta berupa kompetensi penguasaan komputer dalam
pengolahan nilai kurikulum 2013 berbasis aplikasi e-Raport.
Penentuan akhir untuk menentukan kriteria peningkatan kompetensi guru dalam
pengolahan nilai Kurikulum 2013 berbasis aplikasi e-Raport meggunakan
predikat sebagai berikut :

Angka Predikat

> 90,00 – 100,00 Sangat Memuaskan

> 80,00 – 90,00 Memuaskan

> 70,00 – 80,00 Cukup Memuaskan

13

Anda mungkin juga menyukai