Anda di halaman 1dari 8

PERANGKAT PEMBELAJARAN

WORKSHOP
PENDIDIKAN PROFESI GURU DALAM JABATAN
BATCH 4

SYAFRUL HIDAYAH
19320367310013

PROGRAM STUDI TEKNIK KETENAGALISTRIKAN


PROGRAM PENGEMBANGAN PROFESI GURU
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
TAHUN 2019
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

A. IDENTITAS:
Nama Sekolah : SMK Negeri 2 Manokwari
Mata Pelajaran : Teknik Otomasi Industri
Kelas : XI
Materi Pokok : Dasar Logika dan Digital
Alokasi Waktu : 6 x 45 Menit

B. KOMPETENSI INTI:
KI3 : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan
faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan
lingkup kerja Teknik Instalasi Tenaga Listrik pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan
kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya dan
humaniora, dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga,
sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional dan internasional
KI4 : Melakukan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi dan prosedur kerja,
yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Teknik
Instalasi Tenaga Listrik. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu
dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah dan menyaji secara efektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak
terkait dengan pengembangan diri yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak
mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di
bawah pengawasan langsung

C. KOMPETENSI DASAR:
3.1 Memahami Sistem Logika Dasar
4.1 Menafsirkan Rangkaian Kendali Digital

D. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI:


Indikator KD pada KI Pengetahuan
3.1.1 Menyebutkan macam-macam gerbang logika
3.1.2 Menjelaskan karakteristik gerbang logika dengan tabel kebenaran
3.1.3 Memahami cara kerja rangkaian gerbang logika
3.1.4 Menggantikan gerbang logika dengan rangkaian ekuivalen

Indikator KD pada KI Keterampilan


4.1.1 Menuliskan tabel kebenaran rangkaian digital
4.1.2 Menggambarkan rangkaian ekuivalen rangkaian digital
4.1.3 Membuat rangkaian gerbang kendali digital
E. TUJUAN PEMBELAJARAN:
1. Dengan membaca modul dan tanya jawab, siswa dapat menyebut macam-macam
gerbang logika dengan benar.
2. Dengan berdiskusi dan menggali informasi, siswa dapat menjelaskan karakteristik
gerbang-gerbang logika dengan benar.
3. Dengan berdiskusi dan menggali informasi, siswa dapat memahami cara kerja
rangkaian rangkaian gerbang logika dengan baik.
4. Dengan berdiskusi dan menggali informasi siswa dapat menggantikan gerbang logika
dengan rangkaian ekuivalen.
5. Dengan mengerjakan LKPD, siswa dapat menuliskan tabel kebenaran rangkaian
gerbang logika dengan benar.
6. Dengan mengerjakan LKPD, siswa dapat menggambarkan rangkaian ekuivalen
rangkaian digital dengan tepat.
7. Dengan mengerjakan LKPD, siswa dapat membuat rangkaian gerbang kendali digital
dengan tepat.

F. MATERI PEMBELAJARAN:
1. Gerbang logika dasar
2. Karakteristik gerbang logika
3. Rangkaian logika

G. PENDEKATAN, MODEL, DAN METODE


Model Pembelajaran : Discovery Learning
1. Stimulation
2. Problem Statement
3. Data Collection
4. Data Processing
5. Verification
6. Generalisation
Pendekatan : Scientific
Metode : Demonstrasi interaktif, Tanya Jawab, Diskusi

H. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Sintaks Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Pembelajaran Waktu
Pendahulua 1. Guru membuka kegiatan proses  15
n belajar – mengajar dengan memberi menit
salam dan menanyakan kondisi siswa
2. Penanaman dan pembiasaan sikap
spiritual degan meminta ketua kelas
membuka pelajaran dengan do’a
3. Guru memberikan apersepsi dengan
menunjukkan kepada siswa tentang
pemanfaatan teori digital di bidang
kelistrikan seperti pada pembuatan
rangkaian kendali untuk memotivasi
siswa dalam belajar
4. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran
Kegiatan 5. Guru menyampaikan materi tentang  240
Inti Sintaks macam-macam gerbang logika dan menit
Stimulation karakteristiknya
6. Guru mensimulasikan rangkaian
gerbang logika dengan menggunakan
software logicly dan siswa diminta
untuk mengamati dan memberi
komentar
7. Guru melatih siswa berpikir kritis
Sintaks Problem (critical thingking), menanyakan
Statement kepada siswa bagaimana kondisi
rangkaian tersebut jika
disimulasikan? dan memberikan
penghargaan bagi siswa yang bisa
menjawab.
8. Guru meminta siswa untuk
membentuk kelompok belajar yang
terdiri dari 5-6 orang/kelompok
9. Meminta setiap kelompok untuk
mengerjakan LKPD yang diberikan.
10.Menggali informasi dan diskusi.
Sintaks Data Guru meminta siswa untuk
Collecction melakukan kegiatan literasi bersama
kelompoknya. Dengan membaca
modul yang diberikan berkaitan
dengan komponen kendali motor
listrik. Kegiatan literasi ini
dibebaskan, bagi siswa yang
memiliki smartphone dengan akses
internet, maka boleh digunakan.
11.Guru melatih siswa untuk berfikir
kritis dalam penyelesaian masalah
(critical thinking and problem
solving) dengan menanyakan
jawaban apa yang didapat dari
literasi yang telah dilakukan.
12.Membimbing siswa bersama
Sintaks Data kelompoknya melakukan konsolidasi
Processing pengetahuan dengan data-data yang
diperoleh dari kegiatan literasi untuk
menjawab pertanyaan pada LKPD.
13.Guru melatih siswa agar
menciptakan budaya kolaborasi
dalam menyelesaikan tugas
(collaboration) dengan meminta
siswa agar aktif bekerja sama dan
berkontribusi dalam melakukan
pekerjaan
14.Membimbing siswa membuat
laporan singkat hasil analisa dalam
bentuk laporan singkat.
15.Guru meminta siswa untuk
berkomunikasi secara efektif dalam
Sintaks penyampaian ide atau gagasan
Verivication (communication) dengan cara
meminta beberapa kelompok untuk
mempresentasikan hasil pekerjaan
yang telah dilakukan.
16.Guru melatih siswa untuk berfikir
kritis dalam penyelesaian masalah
(critical thinking and problem
solving) dengan meminta siswa lain
menanggapi hasil presentasi
temannya sebagai langkah
pembuktian hasil identifikasi yang
dibuat serta memberi aplouse bagi
kelompok presentasi.
17.Bersama siswa, guru melakukan
pengecekan, hasil identifikasi dengan
menggunakan bantuan perangkat
lunak untuk mensimulasikan
rangkaian logika telah dibuat pada
LKPD sebagai langkah pembuktian
lebih lanjut.

Penutup 18.Guru membiasakan budaya bersih  15


dan rapi dengan meminta siswa menit
membereskan ruang, alat dan bahan
yang digunakan.
Sintaks 20.Guru menutup proses pembelajaran
Generalization dengan kegiatan refleksi,
menanyakan kepada siswa apa yang
menjadi kesimpulan dari
pembelajaran yang telah berlangsung
dan memberikan aplouse kepada
semua siswa karena telah mengikuti
pelajaran (dengan baik).
21.Penanaman dan pembiasaan sikap
spiritual dengan meminta ketua kelas
menutup pelajaran dengan do’a.
I. PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN, REMEDIAL, DAN PENGAYAAN
Penilaian Hasil Pembelajaran
Aspek Sikap:
Teknik : Non Tes
Instrumen : Lembar Observasi Sikap Siswa
Aspek Pengetahuan:
Kompetensi Dasar 3.1 Memahami Sistem Logika Dasar
Teknik : Tes Tulis
Instrumen : Tes Isian dan Tes Benar - Salah
Aspek Keterampilan:
Kompetensi Dasar 4.2 Menafsirkan Rangkaian Kendali Digital
Teknik : Unjuk Kinerja
Instrumen : Lembar Observasi dan Unjuk Kerja Siswa

Tabel Spesifikasi lembar Penilaian

No. Aspek yang Dinilai Teknik Penilaian Instrumen


3.1 Pengetahuan: Test Tulis Tes isian
3.1.1 Menyebutkan macam-macam Tes benar salah
gerbang logika
3.1.2 Menjelaskan karakteristik
gerbang logika dengan tabel
kebenaran
3.1.3 Menafsirkan rangkaian ekuivalen
gerbang logika

4.1 Ketrampilan: Unjuk kinerja Lembar soal


4.1.1 Menuliskan tabel kebenaran praktik dan
rangkaian digital lembar
4.1.2 Menggambarkan rangkaian observasi unjuk
ekuivalen rangkaian digital kerja siswa

Sikap: Observasi Lembar


a. Terlibat aktif dalam pembelajaran observasi
b. Bekerjasama dalam kegiatan
kelompok
c. Toleransi terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif
d. Jujur dalam mengerjakan semua tugas
e. Bertanggungjawab dalam proses
pembelajaran.
Remedial
Tahapan:
▪ Analisis Ketuntasan Belajar
▪ Melakukan Pembinaan/Pengarahan sesuai jenis kesukaran
▪ Pemberian Tugas / Materi Remedial

Bentuk/Jenis Remedial Rencana


Penugasa Praktik Tes
Ulang
Sasaran Materi/KD Keterangan
Tes Teori (Tanggal
Individu Kelompok
Tes
Ulang
Peserta 3.1 ▪ Ulangan Penugasa
didik yang Memahami Harian dilaksanakan
belum Sistem di luar jam
mencapai Logika ▪ Ujian pembelajaran
kriteria Dasar Tengah
ketuntasan Semester
minimum
(KKM)

Pengayaan
Tahapan:
▪ Analisis Ketuntasan Belajar
▪ Melakukan Pengarahan sesuai materi pengayaan
▪ Pemberian Tugas / Materi Pengayaan

Bentuk/Jenis Remedial Rencana


Penugasa Praktik Tes
Ulang
Sasaran Materi/KD Tes Keterangan
(Tanggal
Individu Kelompok Teori
Tes
Ulang
Peserta didik 3.1 Penugasa
yang telah Memahami dilaksanakan
mencapai Sistem dalam proses
kompetensi Logika pembelajaran
lebih cepat dari Dasar
peserta didik
lain sehingga
dapat
mengembangka
n dan
memperdalam
kecakapannya
secara optimal
J. MEDIA PEMBELAJARAN DAN SUMBER BELAJAR
Media : Power Point, Logicly
Bahan Ajar : Kertas; Alat tulis; LKPD
Alat : Komputer; Proyektor;
Sumber Belajar :
a. Afandi Taufiq, dkk. 2018. Dasar-dasar Teknik Digital Edisi Pertama. Klaten: Saka
Mitra Kompetensi.
b. Subarta, Budi. 2017 .Konsep Rangkaian Gerbang Logika. Jakarta: Direktorat
Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan
c. LKPD Gerbang Logika Dasar

Makassar, September 2019


Guru Mata Pelajaran

Syafrul Hidayah

Anda mungkin juga menyukai