Anda di halaman 1dari 4

TUGAS 1

Nama : Moh Rizky Putra Aji Utama

NIM : 042112947

Alamat Email : mohamadrizkyputraajiutama@gmail.com

1. Nilai-nilai berikut diberikan oleh 6 juri dalam suatu pertandingan senam : 7, 5, 9, 8, 8, dan 6.
Hitunglah :
a. Mean dan median
b. Variasi sampel
2. Diketahui bahwa 65 mahsiswa menyukai mata kuliah Statistika, 70 mahasiswa menyukai
mata kuliah Matematika dan 45 mahasiswa menyukai keduanya. Misalkan A adalah
kejadian mahasiswa mahasiswa menyukai mata kuliah Statistika dan B adalah mahasiswa
menyukai mata kuliah Matematika
a. Gambarlah diagram venn dari kejadian tersebut
b. Tentukan dan
c. Tentukan
d. Tentukan
Jawaban :
1. Diketahui : Nilai:5,6,7,8,8,9 n=6
A. Mean dan Median

Mean =

= 7,16

Median =

= 7,5
Jadi mean dan median data diatas adalah 7,16 dan 7,5
B. Variasi sampel

Juri Nilai x̅ XI-X (XI-X)2


1 7 7,16 -0,16 0,0256
2 5 7,16 -2,16 4,32
3 9 7,16 1,84 3,38
4 8 7,16 0,84 0,705
5 8 7,16 0,84 0,705
6 6 7,16 -1,16 2,32
∑ 43 11,46

Varian sampel S2=

= 2,292
Jadi varian sampel pada diatas adalah 2,292
2. Diketahui : A ( yang menyukai statistika )=65; B (yang menyukai matematika )= 70;
AnB (yang menyukai statistika dan matematika )=45;
Ditanya : a. Gambarlah diagram venn dari kejadian tersebut
b.Tentukan dan
c.Tentukan
d.Tentukan
Dijawab : a. Gambar diagram venn

S
A B

65 45 70

b. P(A) dan P(B)

P(A) =

= 0,36

P(B) =

= 0,38

Jadi nilai P(A) dan P(B) adalah 0,36 dan 0,38

c. 𝑃(𝐴 ∩ 𝐵)

𝑃(𝐴 ∩ 𝐵)=

= 0,25

Jadi nilai 𝑃(𝐴 ∩ 𝐵) adalah 0,25.


d. 𝑃(𝐵 ∣ 𝐴)

𝑃(𝐵 ∣ 𝐴)=

= 0,694

Jadi nilai 𝑃(𝐵 ∣ 𝐴) adalah 0,694

Anda mungkin juga menyukai