Anda di halaman 1dari 8

KULIAH KERJA NYATA

PESANTREN TANGGUH COVID19


PESANTREN NURUT THULLAB KEC. SAMPANG KAB. MADURA
(Proposal Kegiatan)

Disusun oleh :
1. Wafiatul Ilmiah 2330018101
2. Safira Al Kiromil Baroroh 2330018090
3. Nora 2330018091
4. Avia 2330018093
5. Habibatus Sofiya 2330018095
6. Sania Fatmawardani 2330018097
7. Luthfiyyah Nuurika Ramadhani 2330018098
8. Sheilla Miftahul Nisaa’ SHS. 2330018099
9. Indri Dewi Listiani 2330018102
10. Ilka Kusmartini 2330018103

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT


UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SURABAYA
2021
Lembar Persetujuan

Dosen Pembimbing Lapangan


(Setiarsih S. TP., M.Kes.) :
NPP.
Pemeriksaan Status Gizi, Pola Makan dan Sosialisasi Gizi Seimbang Untuk Meningkatkan Imun
Tubuh di Era Pandemi
Analisis Situasi :
Rumusan Masalah :
 Bagaimana kondisi status gizi santriwati di pesantren X?
 Bagaimana pola makan santriwati di pesantren X?
 Bagaimana pengetahuan santriwati di pesantern X tentang gizi seimbang?
Tujuan :
- Mengetahui kondisi status gizi di pesantren X
- Mengetahui pola makan santriwati di pesantren X
- Mengetahui pengetahuan santriwati di pesantern X tentang gizi seimbang
Manfaat :
a. Mahasiswa :
- Menambahkan pengetahuan mahasiswa gizi tentang status gizi, pola makan, dan gizi
seimbang santriwati di era pandemi
b. Santriwati :
- Memberikan informasi dan pengetahuan kepada santriwati tentang status gizi dan pola
makan yang benar
- Meningkatkan pengetahuan dan wawasan kepada santriwati tentang gizi seimbang
Metode Kegiatan
1. Tahap Perencanaan
Tahapan perencanaan KKN Tematik sebagai berikut :
a. Survey ke Pesantren dan perizinan lokasi yang akan dijadikan tempat KKN Tematik
b. Pembekalan KKN-Tematik
c. Pembuatan proposal
d. Konsultasi dengan Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) dan LPM
e. Pengajuan proposal KKN –Tematik ke LPM
f. Pelepasan oleh DPL dan penempatan peserta KKN-Tematik
g. Operasional KKN-Tematik
h. Penyerahan laporan akhir
i. Penilaian
2. Pelaksanaan Program Kerja
No Tema Tujuan Kegiatan
.
1. Peningkatan Meningkatkan pengetahuan  Pemeriksaan status
pengetahuan santriwati tentang status gizi gizi menggunakan
santriwati tentang data antropometri
status gizi (berat badan dan
tinggi badan)
 Pelatihan
pengukuran berat
badan dan tinggi
badan dengan benar
 Pelatihan
menghitung berat
badan dan tinggi
badan yang ideal

2. Peningkatan Meningkatkan pengetahuan  Games tentang pola


pengetahuan santriwati tentang pola makan makan
santriwati tentang pola  Pemberian edukasi
makan tentang pola makan

3. Peningkatan Meningkatkan pengetahuan  Tema seminar


pengetahuan santriwati tentang gizi 1. “ Isi Piringku
santriwati tentang gizi seimbang pada Era
seimbang Pandemi”
2. “Mengupas
mitos dan fakta
yang beredar di
Era Pandemi”

Sasaran :
Santriwati Pondok Pesantren Nurut Thullab Bangsal, Gunung Eleh, Kedungdung,
Sampang Madura

Matriks Kegiatan KKN Tematik 2021


No Program Kegiatan Indikator Waktu
. 1 2 3 4 5 6 7
1. Pemeriksaan status  Mahasiswi dapat
gizi menggunakan mengetahui status gizi
data antropometri pada santriwati
(berat badan dan dengan menggunakan
tinggi badan) data antropometri
(berat badan dan
PJ : Nora tinggi badan)
 Santriwati dapat
memahami
pengukuran status
gizi menggunakan
data antropometri
(berat badan dan
tinggi badan) dari
mahasiswi
2. Pelatihan pengukuran Santriwati mampu
berat badan dan tinggi menerapkan pengukuran
badan dengan benar berat badan dan tinggi
badan dengan benar
PJ : Habiba

3. Pelatihan menghitung  Mahasiswa


berat badan dan tinggi memberikan
badan yang ideal pemahaman kepada
santriwati tentang
menghitung berat
PJ : Nora dan Habiba badan dan tinggi
Waktu : 3 jam badal yang ideal
 Santriwati mampu
memahami
menghitung berat
badan dan tinggi
badan yang ideal
 Santriwati mampu
menerapkan
perhitungan berat
badan dan tinggi
badan yang ideal
4. Games tentang pola Santriwati dapat
makan (Sebelum memainkan permainan
diberikan edukasi tentang pola makan
tentang pola makan) sesuai dengan
pemahaman masing-
PJ : Safira masing
Waktu : 20 menit
5. Pemberian edukasi Santriwati mampu
tentang pola makan memahami materi
tentang pola makan yang
PJ : Sania benar dan tepat
Waktu : 45 menit (15
menit pertanyaan)
6. Games tentang pola Santriwati dapat
makan (Sesudah memainkan permainan
diberikan edukasi tentang pola makan
tentang pola makan) sesuai dengan edukasi
yang telah diberikan
PJ : Couple S
Waktu : 20 menit
7. Mini Webinar dengan Santriwati mampu
tema “ Isi Piringku memahami seminar
pada Era Pandemi” dengan tema “ Isi
PJ : Indri Piringku pada Era
Waktu : 1 jam (15 Pandemi”
menit pertanyaan)
8. Games online tebak Santriwati dapat
“Isi Piringku” memainkan games online
PJ : Avia tebak “Isi Piringku”
Waktu : 20 menit sesuai dengan edukasi
yang telah diberikan

9. Mini Webinar dengan  Santriwati mampu


tema “Meningkatkan memahami seminar
Imunitas Melalui dengan tema
Makanan pada Era “Meningkatkan
Pandemi” Imunitas Melalui
PJ : Wafia dan Rika Makanan pada Era
Waktu : 3 jam (20 Pandemi”
menit pertanyaan)  Santriwati mampu
memahami seminar
dengan mengupas
mitos dan fakta yang
beredar di era
pandemi

Sub Tema
Sub Tema I : Pemeriksaan status gizi menggunakan data antropometri (berat
badan dan tinggi badan)
Penanggung Jawab : Nora dan Habiba
Anggota :
1. Wafiatul Ilmiah (2330018101)
2. Safirah Al Kiromil Baroroh (2330018090)
3. Nora (2330018091)
4. Avia (2330018093)
5. Habibatus Sofiya (2330018095)
6. Sania Fatmawardani (2330018097)
7. Luthfiyyah Nuurika Ramadhani (2330018098)
8. Sheilla Miftahul Nisaa’ S.H.S (2330018099)
9. Indri Dewi Listiani (2330018102)
10. Ilka Kusmartini (2330018103)

No Program Indikator Waktu


.
1. Pemeriksaan status gizi  Mahasiswi dapat 3 jam di minggu ke-1
dengan data mengetahui status gizi
antropometri pada santriwati dengan
menggunakan data
antropometri (berat badan
dan tinggi badan)
 Santriwati dapat
memahami pengukuran
status gizi menggunakan
data antropometri (berat
badan dan tinggi badan)
dari mahasiswi

2. Pelatihan pengukuran Santriwati mampu 3 jam di minggu ke-1


berat badan dan tinggi menerapkan pengukuran
badan dengan benar berat badan dan tinggi badan
dengan benar

Sub Tema II : Pelatihan menghitung berat badan dan tinggi badan yang ideal
Penanggung Jawab :
Anggota : 1.

Target Akan Dicapai


No Program Target Pencapaian
.
Pemeriksaan status gizi Dikatakan target tercapai, jika peserta yang
menggunakan data antropometri hadir mencapai 100%
(berat badan dan tinggi badan)

Pelatihan pengukuran berat badan  Dikatakan target tercapai, jika peserta


dan tinggi badan dengan benar yang hadir mencapai 100%
 Dikatakan target tercapai, jika peserta
mampu melakukan pengukuran berat
badan dan tinggi badan dengan benar
mencapai 90%
Pelatihan menghitung berat badan  Dikatakan target tercapai, jika peserta
dan tinggi badan yang ideal yang hadir mencapai 100%
 Dikatakan target tercapai, jika peserta
mampu menghitung berat badan dan
tinggi badan yang ideal mencapai 90%
Games tentang pola makan Dikatakan target tercapai, jika peserta yang
(Sebelum diberikan edukasi hadir mencapai 100%
tentang pola makan)

Pemberian edukasi tentang pola Dikatakan target tercapai, jika peserta yang
makan hadir mencapai 100%

Games tentang pola makan  Dikatakan target tercapai, jika peserta


(Sesudah diberikan edukasi yang hadir mencapai 100%
tentang pola makan)  Dikatakan target tercapai, jika peserta
mampu memahami dengan memainkan
games sesuai edukasi tentang pola makan
yang sudah disampaikan mencapai 85%
Mini Webinar dengan tema “ Isi Dikatakan target tercapai, jika peserta yang
Piringku pada Era Pandemi” hadir mencapai 100%

Games online tebak “Isi Piringku”  Dikatakan target tercapai, jika peserta
yang hadir mencapai 100%
 Dikatakan target tercapai, jika peserta
mampu memahami dengan memainkan
games online tebak “Isi Piringku”
mencapai 85%
Mini Webinar dengan tema Dikatakan target tercapai, jika peserta yang
“Meningkatkan Imunitas Melalui hadir mencapai 100%
Makanan pada Era Pandemi”

Anda mungkin juga menyukai