Anda di halaman 1dari 38

MANAJEMEN

PENDIDIKAN
PELATIHAN
GIZI
DIYAN SETYAJI, S.Gz., M.P.H.
CONTENTS 1 PENGKAJIAN KEBUTUHAN PELATIHAN

2 PERUMUSAN TUJUAN PELATIHAN

3 PERENCANAAN PELATIHAN

4 PELAKSANAAN PELATIHAN [next session]

5 EVALUASI PELATIHAN [next session]


SIKLUS PELATIHAN

1.
PENGKAJIAN
KEBUTUHAN
PELATIHAN
2.
5. PERUMUSAN
EVALUASI TUJUAN
PELATIHAN PELATIHAN

4. 3.
PELAKSANAAN PERENCANAAN
PELATIHAN PELATIHAN
1 PENGKAJIAN KEBUTUHAN PELATIHAN
TUJUAN PENGKAJIAN KEBUTUHAN PELATIHAN

Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu


menganalisis menentukan kebutuhan menentukan dan
kebutuhan pelatihan merumuskan
pelatihan tujuan pelatihan
(menentukan masalah
dalam hal pengetahuan/ berdasarkan
(mengumpulkan, sikap/ keterampilan tentang masalah yang
mengolah, gizi yang ditemukan dan ditemukan
menganalisis data) yang dapat diselesaikan
melalui pelatihan)
PENGKAJIAN KEBUTUHAN
PELATIHAN

kegiatan METODE
yang bertujuan
OBSERVASI
menemukan adanya
KONSULTASI AHLI
kesenjangan
WAWANCARA
pengetahuan,
FGD
sikap, keterampilan
TEST
dalam individu/
STUDI LITERATUR
organisasi yang dapat
LAPORAN
ditingkatkan
REFERENSI
melalui pelatihan
KUESIONER

1. Tentukan pokok masalah &


objeknya
2. Siapa sasarannya (respondennya/
sumber data/ informasinya)
3. Informasi apa saja yang diinginkan
(buat daftarnya)
4. Tuangkan dalam bentuk kuesioner
(satu kuesioner satu informasi/
variabel )
CONTOH :

1. Masalah: anemia gizi besi pada remaja


2. Sasaran: Siswi SMA /SMP/SD kelas 5 & 6
3. Informasi:
Jumlah penderita, Pengetahuan peserta tentang anemi, penyebab
anemia pada remaja (keadaan sakit, pola makan dll.)
4. Kuesioner
v Nama Responden......
v Anemia gizi besi adalah.....
v Apa penyebab anemia.....
v Apa akibat anemia .......
v Frekuensi makan .......
v Porsi makan.....
v Jenis bahan makanan yang dikonsumsi .....
HASIL PENGKAJIAN KEBUTUHAN PELATIHAN
“OBESITAS PADA BALITA”

CONTOH MASALAH CONTOH RUMUSAN MASALAH


Sebagian besar balita frekuensi makan Perlu peningkatan pengetahuan tentang frekuensi
lebih dari 3 x sehari makan Balita

Sebagian besar balita makan dengan porsi Perlu peningkatan pengetahuan & keterampilan
besar menentukan porsi makan Balita

Sebagian besar balita makanan selingan Perlu peningkatan pengetahuan/ ketrampilan


berupa mie pemberian makanan selingan Balita

Sebagian besar balita minum susu lebih Perlu peningkatan pengetahuan tentang pemberian
dari 5 gelas perhari susu kepada Balita

Sebagian besar makanan favourit balita Perlu peningkatan pengetahuan / ketrampilan


adalah donat dan ayam goreng pemberian makanan tambahan kepada Balita
HASIL PENGKAJIAN KEBUTUHAN PELATIHAN
“ANEMIA PADA BUMIL”

CONTOH MASALAH CONTOH RUMUSAN MASALAH


Sebagian besar bumil menderita Perlu peningkatan pengetahuan tentang
anemia anemia pada Bumil
Sebagian besar bumil tidak Perlu peningkatan pengetahuan tentang
mengetahui penyebab terjadinya penyebab anemia pada Bumil
anemia
Sebagian besar bumil tidak Perlu peningkatan pengetahuan dan
mengetahui cara mencegah anemia ketrampilan tentang cara mencegah terjadinya
anemia pada Bumil
Sebagian besar bumil jarang Perlu peningkatan pengetahuan dan
mengkonsumsi bahan pangan hewani ketrampilan tentang bahan pangan sumber zat
besi
2 PERUMUSAN TUJUAN PENDIDIKAN PELATIHAN
CONTOH PERUMUSAN TUJUAN PELATIHAN

• Meningkatkan pengetahuan tentang anemia gizi besi siswa .......


• Meningkatkan pengetahuan tentang cara memilih bahan makanan sumber
zat besi siswa....
• Meningkatkan keterampilan menyusun menu penderita anemia gizi besi
bagi siswa.....
• Meningkatkan pengetahuan tentang pola makan gizi seimbang
• Meningkatkan pengetahuan menyusun menu seimbang
• Meningkatkan keterampilan mengelola balita gizi buruk

• Meningkatkan keterampilan ..........


• dll.
3 PERENCANAAN PENDIDIKAN PELATIHAN
RUMUSAN TUJUAN PELATIHAN  KOMPETENSI

KOMPETENSI
“KEMAMPUAN DAN
KARAKTERISTIK YANG
DIMILIKI OLEH SEORANG”,
BERUPA: “SATU POLA PENGETAHUAN, KETERAMPILAN,
KECAKAPAN, SIKAP, PERILAKU YANG
DIBUTUHKAN INDIVIDU UNTUK MELAKSANAKAN
1. PENGETAHUAN, PERAN TUGAS dan FUNGSINYA SECARA BERHASIL“
2. KEAHLIAN,
3. SIKAP,
4. PERILAKU
KATA KERJA
mengenal, menguasai, merumuskan,
memilih, menyusun, melaksanakan,
merencanakan, mengatur, membuat,
menggunakan, mengembangkan,
mengelola, menilai,
menyelenggarakan, menetapkan,
membimbing, mempratikkan,
membandingkan, membedakan, dll.
mengkaji, menelaah, mendiskusikan,
mensimulasikan, mengobservasi,
mempraktikkan, menganalisis,
mengevaluasi dll.
Memilih bahan Menilai status Mengelola diet Menyusun menu
makanan gizi secara Diabetis Melitus gizi seimbang
sumber zat besi anthropometri sesuai tipenya keluarga
kelompok dengan benar
hewani dan
nabati

RUMUSAN KOMPETENSI sebaiknya DILENGKAPI DENGAN INDIKATOR-nya,


SEHINGGA MEMUDAHKAN PENGUKURAN KETERCAPAIAN
RUMUSAN TUJUAN  KOMPETENSI

RUMUSAN TUJUAN KOMPETENSI


Meningkatkan 1. Mampu Menjelaskan pengertian anemia berdasarkan
pengetahuan dan standar WHO
ketrampilan tentang 2. Mampu Menyebutkan beberapa penyebab anemia yang
anemia pada Bumil bagi bumil masyarakat Indonesia
3. Mampu Menjelaskan cara mencegah anemia gizi dengan
benar berdasarkan...

Meningkatkan 1. Mampu menjelaskan pengertian obes pada Balita


pengetahuan & 2. Mampu menyusun menu penderita obes Balita
ketrampilan tentang 3. Mampu menilai status gizi Balita berdasarkan
obesitas bagi ............ anthropometri

22
KOMPETENSI = PENGALAMAN BELAJAR
pengalaman nyata yang harus dilakukan oleh peserta didik yang difasilitasi
agar mereka dapat menguasai kompetensi yang telah dirumuskan dalam
tujuan pendidikan pelatihan secara tuntas
KOMPETENSI  Pengalaman Belajar
NO KOMPETENSI PENGALAMAN BELAJAR
1 Menilai status gizi 1. Mengenal alat ukur anthropometri
secara 2. Menimbang berat badan balita dengan dacin
anthropometri 3. Mengukur panjang badan bayi
dengan benar 4. Mengukur tinggi badan balita
5. Mengukur lingkar kepala balita
6. Mengisi KMS  menentukan status gizi

2 Mengelola data gizi 1. Membuat instrumen pengumpulan data


dengan benar 2. Melaksanakan pengumpulan data
3. Mengedit data
4. Mengkompilasi data
5. Mengolah data
6. Menganalisis data
7. Mempresentasikan hasil pengolahan data

3 Dll.
24
NO KOMPETENSI PENGALAMAN BELAJAR
1 Mampu Menjelaskan 1. Mendiskusikan pengertian anemia
pengertian anemia berdasarkan referensi yang ada
berdasarkan standar 2. Melakukan penelusuran pustaka
WHO beradasarkan referensi yang diberikan

2 Mampu menyusun 1. Mengenal bahan pangan sumber energi


menu penderita obes tinggi
Balita 2. Memilih bahan pangan rendah lemak
3. Menghitung kebutuhan gizi Balita

3 Dll.
Memperkirakan
Waktu

Waktu yang
diperlukan untuk
memberikan
pengalaman belajar teori/ tatap muka …….
agar bisa mencapai penugasan/ praktik …
kompetensi yang praktek lapangan ……
diharapkan
METODE yang dipakai
Cara yg digunakan oleh pelatih/
fasilitator/ narasumber untuk
menyampaikan materi pembelajaran
agar mencapai tujuan pelatihan yang
sudah ditetapkan.
METODE DIKLAT

Ceramah Brainstorming
Tanya Jawab Diskusi

Simulasi / role play Penugasan


coaching studi kasus
MENETAPKAN METODE &
ALAT BANTU PELATIHAN
 Mengenal alat ukur
anthropometri, metode yang
dipilih bisa ceramah dan
demonstrasi dengan alat
bantu peralatan
Sesuaikan dengan anthropometri
pengalaman belajar
yang ditetapkan
Menimbang berat badan
balita dengan dacin, metode
yang dipilih bisa penugasan
dan praktek menggunakan
alat bantu dacin dan
balita/pantom
NAMA PAKET PEMBELAJARAN
(judul kegiatan)

Pelatihan Pelatihan
Pengukuran Pengelolaan
Status Gizi secara DM bagi
Anthropometri Petugas
bagi Petugas Gizi Poliklinik Gizi
Puskesmas Rumah Sakit
Kabupaten Bantul Provinsi DIY
KERANGKA ACUAN PELATIHAN
“Pedoman kerja penyelenggaraan suatu kegiatan pelatihan yang
dituangkan dalam tulisan yang sistematis, jelas sehingga dapat
memberikan informasi kepada peserta maupun tentang proses
pelatihan”
SISTEMATIKA KERANGKA ACUAN

I. PENDAHULUAN VIII. PENYELENGGARAAN


II. TUJUAN PEMBELAJARAN
[waktu, tempat, panitia]
[umum dan khusus]
III. SASARAN: IX. ALAT BANTU DIKLAT
[kriteria dan target peserta] X. EVALUASI
IV. METODE DAN PROSES XI. BIAYA
V. MATERI PELATIHAN
XII. SERTIFIKASI
VI. STRUKTUR PROGRAM
XIII. PENUTUP
VII. PELATIH/ FASILITATOR/
NARASUMBER
JADWAL (LAMPIRAN)
KESIMPULAN TAHAP PERENCANAAN PELATIHAN

menentukan tujuan  kompetensi  output program


pelatihan (diambil dari hasil pengkajian kebutuhan pelatihan)
menjabarkan kompetensi  pengalaman belajar
memperkirakan waktu:
teori/tatap muka
penugasan/praktik
praktik lapangan
menetapkan metode spesifik dan alat bantu pelatihan
menentukan nama paket pembelajaran
menyusun kerangka acuan
35
4 PELAKSANAAN PELATIHAN

[NEXT SESSION]
5 EVALUASI PELATIHAN

[NEXT SESSION]
THANK
YOU
FOR
YOUR
ATTENTION

Anda mungkin juga menyukai