Anda di halaman 1dari 1

WORKSHEET PERTEMUAN 10

METODE SINTESIS SENYAWA KOORDINASI

1. Jelaskan metode-metode sintesis senyawa koordinasi yang Anda ketahui!

2. Beri contoh sintesis senyawa kompleks (langkah kerja) berdasarkan metode-metode


sintesis (minimal 4 contoh metode) yang telah Anda sebutkan pada nomor 1 (silahkan
browsing jurnal referensi).

3. Menurut Anda, apa saja yang perlu diperhatikan dalam metode sintesis one pot solution
reaction, hidrotermal dan microwave heating?

4. Apa perbedaan dasar antara metode hidrotermal dan solvotermal?

Anda mungkin juga menyukai