Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN

PRAKTEK TEKNIK DIGITAL

NAMA : IZZATUL FITRI NADIA


NIM : 19130019

TEKNIK ELEKTRO INDUSTRI


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
2020/2021
Teori De Morgan

I. TUJUAN
Setelah praktik ini mahasiswa dapat :

1. Memodifikasi dan menyederhanakan suatu rangkaian logika dengan

mengaplikasikan hukum - hukum de Morgan

2. Mengonversikan suatu rangkaian logika ke persamaan logika dan dari

persamaan logika ke rangkaian

II. ALAT DAN BAHAN


1. Gerbang NOT, AND, NAND
2. Gerbang OR, NOR
3. Gerbang NOT, OR, NOR
4. LOGICSTATE
5. LED

III. TEORI SINGKAT

Simplikasi atau penyederhanaan rangkaian merupakan


suatu hal yang sangat penting pada rangkaian logika. Dalam
usaha penyederhanaan tersebut mengakibatkan juga terjadinya
proses modifikasi pada rangkaian, namun tidak akan merubah
hasil akhir pada output. Salah satu cara dalam melakukan
simplikasi/modifikasi adalah melalui penerapan kaidah /teori
De Morgan, yang menyatakan bahwa :

Dengan mengombinasikan teori De Morgan (Teori 1 dan


Teori 2), serta bantuan dari formula - formula aljabar Boole),
maka proses penyederhanaan dan modifikasi rangkaian dapat
dilakukan dengan relatif mudah. Di samping itu juga
penggunaan gerbang yang lebih luas atau bervariasi dapat
dikembangkan.
IV. RANGKAIAN PERCOBAAN

V. RANGKAIAN SIMULASI
Tabel Kebenaran
A B C D Y

0 0 0 0 0

0 0 1 1 1

1 1 0 0 1

1 1 1 1 1

Tabel Kebenaran
A B C D Y

0 0 0 0 1

0 0 1 1 0

1 1 0 0 0

1 1 1 1 0
Tabel Kebenaran
A B C D Y

0 0 0 0 0

0 0 1 1 1

1 1 0 0 1

1 1 1 1 1

VI. ANALISA DAN KESIMPULAN

Pada percobaan diatas dapat dianalisa bahwa pada tabel 1 dan 3 terdapat hasil
output yang sama dengan masukan bernilai sama, sedangkan pada tabel 2 terdapat
perbedaan output yang di hasilkan yaitu kebalikan dari tabel 1 dan 3, yang mana di
saat input bernilai semuanya 0, maka output bernilai 1 dan LED menyala, sedangkan
untuk input yang berbeda atau semuanya 1, maka outputnya bernilai 0 dan LED mati.
Oleh karena itu, dapat di simpulkan bahwa :

Teori De Morgan I
Teori ini menyatakan bahwa komplemen dari hasil penjumlahan akan
sama dengan hasil perkalian dari masing-masing komplemen. Teori ini melibatkan
gerbang OR dan AND. Penulisan dalam bentuk fungsi matematisnya sebagai
berikut.

A + B = A •B

Teori De Morgan II
Teori ini menyatakan bahwa komplemen dari hasil kali akan sama dengan
hasil penjumlahan dari masing-masing komplemen. Teori ini melibatkan gerbang
AND dan OR. Penulisan dalam bentuk fungsi matematisnya sebagai berikut.

A •B = A + B

Anda mungkin juga menyukai