Anda di halaman 1dari 13

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

Pembelajaran (RPP) MATEMATIKA


KLS XII SMA
MATERI STATISTIKA

Oleh

ASIH DIYAH MAYASARI,S.Pd.

Pendidikan Profesi Guru Dalam Jabatan (Angkatan 4)


Universitas Hamzanwadi
2019
NAMA GURU : ASIH DIYAH MAYASARI,S.PD Lembar Kerja Perserta Didik (LKPD)

DISTRIBUSI FREKUENSI
A. Kompetensi Dasar :
Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan penyajian data hasil pengukuran dan
pencacahan dalam tabel distribusi frekuensi dan histogram

B. Indikator Pencapaian Kompetensi


Menyajikan data dalam bentuk tabel distribusi frekuensi, histogram, poligon frekuensi, dan
kurva ogive

C. Tujuan Pembelajaran :
Melalui pembelajaran daring (dalam jaringan) menggunakan pendekatan saintifik dan model Problem
Based Learning peserta didik dapat

1. Menentukan Langkah-langkah dalam Penyajian data dalam bentuk tabel distribusi frekuensi
histogram, polygon frekuensi, dan kurva ogive serta dapat menggunakannya untuk
menyelesaikan masalah terkait statistika
2. Menyajikan data dalam bentuk tabel distribusi frekuensi, histogram, polygon frekuensi, dan
kurva ogive
3. Memperlihatkan sikap religious dan social dalam pembelajaran penyajian data

D. Kegiatan Pembelajaran

Petunjuk Pengerjaan LKPD

1. LKPD ini terdiri dari 4 permasalahan yang memberikan beberapa data tunggal dengan
banyak data melebihi 30 datum.

2. Masing – masing permasalahan diberikan langkah-langkah dalam menyusun Tabel


distribusi frekuensi dari data tunggal. Lengkapilah langkah-langkah tersebut dengan
megisi titik-titik.

3. Setelah menyelesaikan permasalahan-permasalahan yang ada, buatlah kesimpulan dari


kegiatan yang dilakukan.

LKPD Statistika 2
NAMA GURU : ASIH DIYAH MAYASARI,S.PD Lembar Kerja Perserta Didik (LKPD)

PERMASALAHAN 1 :

Setelah kalian menyimak video pembelajaran https://bit.ly/2Z82XRY, Silahkan kalian


mewawancarai teman sekelas kalian tentang ukuran Berat Badannya, setelah kalian
memperoleh datanya kalian tuliskan pada kolom di bawah

Lalu Buatlah tabel distribusi frekuensi dari data tersebut!

Untuk membuat data tersebut ke dalam tabel distribusi frekuensi, ikuti langkah – langkah
sebagai berikut :

Langkah 1 : Langkah 2 :
Menentukan jangkauan data (J) Menentukan banyak kelas (k)

Umumnya banyak kelas ditentukan


J = statistik tertinggi – statistik terendah dengan menggunakan aturan Sturges
J = .......-........ = ........ yaitu
𝑘 = 1 + 3,3 log 𝑛
dengan 𝑛 adalah banyak data.
Langkah 3 : Dari data,
Menentukan panjang interval kelas (i)
Banyak kelas (k) = 1 + 3,3 log 𝑛
dengan rumus = 1 + 3,3 log … . . . = ....... + ........
Catatan :
𝐽 = ....... ≈ ........
𝑖=
𝑘 Panjang kelas diambil pembulatan
𝑖 = panjang interval ke atas dengan alasan, agar titik
J = jangkauan tengah kelas nanti bulat karena
k = banyak kelas. batas bawah kelas diambil
statistik minimum.

Dari data, berdasarkan hasil pada Langkah 1 Langkah 4 :


dan Langkah 2, maka Menentukan batas bawah kelas
yang pertama dan batas – batas
𝑗 kelas yang lainnya
Panjang interval kelas (i) =
𝑘

… Di sini batas bawah kelas pertama adalah


= =⋯≈⋯ statistik Minimum (tetapi tidak harus,

dapat juga digunakan bilangan lain).
Langkah 5 : Dari data, statistik minimum adalah
......
Menginput setiap data ke interval masing –
masing kelas ke dalam tabel
Tentukan batas – batas kelas
Kelas ke 1 : ... –
Kelas ke 2 : … – ...
Kelas ke 3 : ... – ...
Kelas ke 4 : … – ...
Kelas ke 5 : ... – ...
Kelas ke 6 : : … – ...
Kelas ke 7 : : … – ...LKPD Statistika 3
NAMA GURU : ASIH DIYAH MAYASARI,S.PD Lembar Kerja Perserta Didik (LKPD)

Nilai Turus Frekuensi (f)


…–… …
…–… …
…–… …
… – ... …
…–… …
…–… …
…–… …
Jumlah ∑𝒇 =

PERMASALAHAN 2 :
Beberapa istilah dalam distribusi
Bu Ayu adalah seorang guru
frekuensi
matematika, setelah melakukan
pembelajaran, bu ayu mengadakan ▪ Batas bawah kelas dan batas atas kelas
evaluasi, hasil evaluasi peserta Untuk kelas 23 – 32, batas bawah adalah 23
didik nya disajikan dalam bentuk
dan batas atas adalah 32.
tabel distribusi frekuensi seperti
▪ Tepi bawah kelas dan tepi atas kelas
di bawah ini.
Untuk kelas 23 – 32, tepi bawah kelasnya 22,5
Nilai Frekuensi (f) dan tepi atas kelasnya 32,5.
23 – 32 5 Tepi bawah diperoleh dari batas bawah kelas
33 – 42 9 dikurangi setengah satuan pengukuran
43 – 52 10 terkecil yang digunakan.
▪ Panjang interval kelas
53 – 62 12
63 – 72 11 Untuk kelas 23 – 32 , panjang interval kelas
adalah 32,5 – 22,5 = 10.
73 – 82 8
▪ Titik tengah kelas
83 – 92 5 Untuk kelas 23 – 32, titik tengah kelas adalah
Jumlah ∑ 𝒇 = 𝟔𝟎 𝟐𝟑+𝟑𝟐
= 𝟐𝟕, 𝟓
𝟐

Lengkapilah tabel di bawah ini sesuai tabel distribusi frekuensi di atas !

Batas Batas Tepi Tepi Titik Tengah


Nilai
Bawah Atas Bawah Atas Kelas
23 – 32 23 32 22,5 32,5 27,5
33 – 42
43 – 52
53 – 62
63 – 72
73 – 82
83 – 92

Mari
berdiskusi
memecahkan
masalah ini.
LKPD Statistika 4
NAMA GURU : ASIH DIYAH MAYASARI,S.PD Lembar Kerja Perserta Didik (LKPD)

PERMASALAHAN 3 :

Bu Ayu adalah seorang guru


matematika, setelah melakukan
pembelajaran, bu ayu mengadakan
evaluasi, hasil evaluasi peserta
didik nya disajikan dalam bentuk
tabel distribusi frekuensi seperti
di bawah ini
Nilai Frekuensi (f)
Frekuensi Kumulatif Kurang dari
23 – 32 5
33 – 42 9 Tabel ini menyatakan jumlah frekuensi
43 – 52 10 semua nilai yang kurang dari atau sama
53 – 62 12 dengan tepi atas tiap kelas dan
63 – 72 11 dilambangkan dengan "𝒇𝒌 ≤ ".
73 – 82 8
83 – 92 5
Jumlah ∑ 𝒇 = 𝟔𝟎

Frekuensi Kumulatif Lebih dari

Tabel ini menyatakan jumlah frekuensi


semua nilai yang lebih dari atau sama dengan
tepi bawah tiap kelas dan dilambangkan
dengan "𝒇𝒌 ≥ ".

Lengkapilah Tabel di bawah ini

Nilai Frekuensi Kumulatif (fk ≤) Nilai Frekuensi Kumulatif (fk ≥)


≤ 32,5 5 5 ≥ 22,5 5+9+10+12+11+8+5 60
≤ 42,5 5+9 14 ≥ 32,5 9+10+12+...+...+...
≤ 52,5 5 + 9 + 10 24 ≥ 42,5
≤ 62,5 5 + 9 + 10 ≥ 52,5
≤ 72,5 ≥ 62,5
≤ 82,5 ≥ 72,5
≤ 92,5 ≥ 82,5

Mari
berdiskusi
memecahkan
masalah ini.

LKPD Statistika 5
NAMA GURU : ASIH DIYAH MAYASARI,S.PD Lembar Kerja Perserta Didik (LKPD)

KESIMPULAN :

Distribusi frekuensi adalah :

Langkah – langkah mendapatkan distribusi frekuensi dari data mentah adalah :

Batas bawah kelas dan batas atas kelas adalah :

Tepi bawah kelas dan tepi atas kelas :

Titik tengah kelas adalah :

Frekuensi Kumulatif Kurang dari adalah :

Langkah – langkah mendapatkan tabel Frekuensi Kumulatif Kurang dari adalah :

Frekuensi Kumulatif Lebih dari adalah :

Langkah – langkah mendapatkan tabel Frekuensi Kumulatif Lebih dari adalah :

LKPD Statistika 6
NAMA GURU : ASIH DIYAH MAYASARI,S.PD Lembar Kerja Perserta Didik (LKPD)

Histogram, Poligon dan Ogive

Daftar Pertanyaan :
Berikut merupakan pertanyaan-pertanyaan yang mungkin Anda ajukan
sebelumnya.
1. Apa pengertian histogram, poligon frekuensi, dan ogive ?
2. Bagaimana langkah – langkah membuat histogram, poligon frekuensi, dan ogive dari distribusi
frekuensi ?
3. Nilai – nilai apa saja yang tertera dalam histogram, poligon frekuensi, dan ogive ?
Dengan diskusi kelompok, Anda dapat menjawab pertanyaan-pertanyaan secara bersama-sama
untuk memahami lebih lanjut bagaimana memaknai suatu data melalui histogram, poligon
frekuensi, dan kurva ogive. Anda juga dapat membaca atau mencari informasi dari berbagai
sumber lain berupa buku teks atau sumber di internet untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan
yang telah Anda dapatkan.

Media
Petunjuk Pengerjaan LKPD
Pembelajaran
Cermati video pembelajaran pada link
https://bit.ly/2Z82XRY 1. LKPD ini terdiri dari 4 permasalahan yang
untuk memperoleh informasi memberikan tabel distribusi frekuensi dengan
mengenai langkah-langkah menyusun
banyak data melebihi 30 datum.
tabel distribusi frekuensi.

2. Masing – masing permasalahan diberikan langkah-


langkah dalam menyusun histogram, poligon
frekuensi, dan ogive dari tabel distribusi frekuensi.
Sumber Belajar Lengkapilah langkah-langkah tersebut dengan megisi
titik-titik.
Mencari bahan literasi pada Portal
Rumah Belajar melalui link
3. Setelah menyelesaikan permasalahan-permasalahan
https://sumberbelajar.belajar.kemdik
yang ada, buatlah kesimpulan dari kegiatan yang
bud.go.id/
untuk memperoleh informasi
dilakukan.
mengenai langkah-langkah menyusun
tabel distribusi frekuensi. 4. Alokasi waktu pengerjaan LKPD adalah 45 menit

LKPD Statistika 7
NAMA GURU : ASIH DIYAH MAYASARI,S.PD Lembar Kerja Perserta Didik (LKPD)

PERMASALAHAN 1 :

Arini mendapatkan tugas untuk mendata usia 16 sampai 40 tahun di lingkungan RT nya,
setelah melakukan pendataan di dapatlah data sebagai berikut

Umur Tepi kelas Frekuensi (f)

16 – 20 15,5 – 20,5 19

21 – 25 20,5 – 25,5 15

26 – 30 25,5 – 30,5 21

31 – 35 30,5 – 35,5 16

36 – 40 35,5 – 40,5 9

Tentukanlah relasi yang berkaitan dengan angka-angka pada histogram dengan beberapa
istilah pada distribusi frekuensi dengan menghubungkannya dengan sebuah garis seperti di
bawah ini.

Angka – angka pada Istilah pada


historgram distribusi frekuensi

15,5 ; 20,5 ; 25,5 ; 30,5 ; Batas atas dan batas bawah kelas
35,5 ; 35,5 ; 40,5
Tepi atas dan tepi bawah kelas
18,0 ; 23,0 ; 28,0 ; 33,0 ;
38,0
frekuensi

19 ; 15 ; 21 ; 16 ; 9 Titik tengah

Nilai – nilai apa sajakah yang tertera dalam Histogram ?


Jawab : _______________________________________________________________

Siswa diminta untuk datang ke kegiatan


posyandu pada saat jadwal penimbangan
BB bayi, dan mencatat hasil penimbangan
BB, maka didapatlah data berikut
Berat Titik
Tepi Tepi
Bayi f Tengah
Bawah Atas
(kg) Kelas
4 – 6 3 3,5 5
7 – 9 9 9,5
10 – 12 7
13 – 15 8
16 - 18 3

LKPD Statistika 8
NAMA GURU : ASIH DIYAH MAYASARI,S.PD Lembar Kerja Perserta Didik (LKPD)

PERMASALAHAN 2 :

Arini mendapatkan tugas untuk mendata usia 16 sampai 40 tahun di lingkungan RT nya,
setelah melakukan pendataan di dapatlah data sebagai berikut.

Umur Tepi kelas Frekuensi (f)

16 – 20 15,5 – 20,5 19

21 – 25 20,5 – 25,5 15

26 – 30 25,5 – 30,5 21

31 – 35 30,5 – 35,5 16

36 – 40 35,5 – 40,5 9

Tentukanlah relasi yang berkaitan dengan angka-angka pada poligon dengan beberapa
istilah pada distribusi frekuensi dengan menghubunya dengan sebuah garis seperti di
bawah ini.
Istilah pada
distribusi frekuensi

Angka – angka pada Poligon Batas atas dan batas bawah kelas

18 ; 23 ; 28 ; 33 ; 38 Tepi atas dan tepi bawah kelas

frekuensi
19 ; 15 ; 21 ; 16 ; 9

Titik tengah

Nilai – nilai apa sajakah yang tertera dalam Poligon Frekuensi ?


Jawab : _______________________________________________________________

Siswa diminta untuk datang ke kegiatan posyandu pada saat jadwal penimbangan
BB bayi, dan mencatat hasil penimbangan BB, maka didapatlah data berikut
Berat Titik
Bayi f Tengah
(kg) Kelas
4 – 6 3 5
7 – 9 9
10 – 12 7
13 – 15 8
16 - 18 3

LKPD Statistika 9
NAMA GURU : ASIH DIYAH MAYASARI,S.PD Lembar Kerja Perserta Didik (LKPD)

PERMASALAHAN 3 :

Arini mendapatkan tugas untuk mendata usia 16 sampai 40 tahun di lingkungan RT nya,
setelah melakukan pendataan di dapatlah data sebagai berikut.

Umur Tepi kelas Frekuensi (f)


16 – 20 15,5 – 20,5 19
21 – 25 20,5 – 25,5 15
26 – 30 25,5 – 30,5 21
31 – 35 30,5 – 35,5 16
36 – 40 35,5 – 40,5 9

Tentukanlah relasi yang berkaitan dengan angka-angka pada histogram dengan beberapa
istilah pada distribusi frekuensi dengan menghubunya dengan sebuah garis seperti di
bawah ini.

Angka – angka Istilah pada


pada Ogive distribusi frekuensi

15,5 ; 20,5 ; 25,5 ; 30,5 ; Tepi atas dan tepi bawah kelas
35,5 ; 35,5 ; 40,5
Frekuensi Kumulatif

0 ; 19 ; 34 ; 55 ; 71 ; 80
Titik tengah

Nilai – nilai apa sajakah yang tertera dalam Ogive ?


Jawab : _______________________________________________________________
Gambarlah Ogive dari Tabel Distribus Frekuensi data di bawah ini
Berat Berat Frekuensi Berat Frekuensi
Bayi f Bayi (kg) kumulatif Bayi (kg) Kumulatif
(kg) (fk ≤) (fk ≥)
4–6 3 ≤ ..... 3 ≥ ...... 30
7–9 9 ≤ ..... ≥ ......
10 – 12 7 ≤ ..... ≥ ......
13 – 15 8 ≤ ..... ≥ ......
16 - 18 3 ≤ ..... ≥ ......

LKPD Statistika 10
NAMA GURU : ASIH DIYAH MAYASARI,S.PD Lembar Kerja Perserta Didik (LKPD)

PERMASALAHAN 4 :

Di SMAN 69 sedang diadakan seleksi KSN tingkat sekolah, sebagai salah satu tahapan untuk siswa
dapat mengikuti KSN tingkat Kabupaten, setelah seleksi selesai keluarlah hasil nilai para siswa yang
dilaporkan oleh Pembina KSN sekolah, dengan rincian sebagai berikut
Nilai Frekuensi (f)
23 – 32 5
33 – 42 9
43 – 52 10
53 – 62 12
63 – 72 11
73 – 82 8
83 – 92 5
Jumlah ∑ 𝒇 = 𝟔𝟎

Gambarlah Histogram, Poligon, dan Ogive dari data seleksi KSN tersebut.

LKPD Statistika 11
NAMA GURU : ASIH DIYAH MAYASARI,S.PD Lembar Kerja Perserta Didik (LKPD)

KESIMPULAN :

Histogram adalah :

Nilai – nilai apa saja yang tertera dalam histogram :

Langkah – langkah membuat histogram :

Poligon frekuensi adalah :

Nilai – nilai apa saja yang tertera dalam poligon frekuensi :

Langkah – langkah membuat poligon frekuensi :

Ogive adalah :

Nilai – nilai apa saja yang tertera dalam ogive :

Langkah – langkah membuat ogive :

LKPD Statistika 12
NAMA GURU : ASIH DIYAH MAYASARI,S.PD Lembar Kerja Perserta Didik (LKPD)

Masing-masing kelompok memilih 1 masalah berbeda untuk


di presentasikan pada saat Zoom Meeting

LKPD Statistika 13

Anda mungkin juga menyukai