Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 020 Samarinda Utara


Kelas/ Semseter : III (Tiga)/ 1
Tema 3 : Benda di Sekitarku
Sub Tema : 2. Wujud Benda
Pembelajaran :6
Alokasi Waktu : 1 Hari

A. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat memahami arti penting dari hidup sederhana dengan tepat
2. Siswa dapat menceritakan pengalamannya hidup sederhana

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pendahuluan Pembelajaran BDR

1. Guru mengucap salam kepada siswa dan menyapa orang tua melalui WA Groups
2. Guru menanyakan kabar siswa melalui Voice Note WA dan membimbing siswa untuk
berdo’a
3. Guru mengabsen siswa dengan bantuan orang tua untuk membuat Voice Note bahwa
anaknya siap mengikuti pembelajaran
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dengan menggunakan Voice Note

Inti Kegiatan Pembelajaran BDR


1. Guru mengirim Voice Note membuka pembelajaran dan mengondisikan kelas
2. Guru mengirimkan vidio materi tentang isi bacaan yang terdapat di buku
3. Siswa dapat memahami arti penting dari hidup sederhana dengan tepat
4. Siswa dapat menceritakan pengalamannya hidup sederhana
5. Guru memberikan tugas kepada siswa dengan mengirimkan foto soal
6. Siswa mengerjakan soal pada selembar kertas dan mengirimkan pekerjaannya dalam
bentuk foto melalui WA pribadi guru
7. Guru merefleksi beberapa jawaban siswa

Penutup Pembelajaran BDR

 Siswa mampu mengemukan hasil belajar hari ini


 Guru memberikan penguatan dan kesimpulan, serta motivasi kepada siswa

C. Penilaian

 Penilaian sikap dilaksanakan berdasarkan keaktifan berkomunikasi siswa di WA


 Penilaian Pengetahuan Menggunakan tes tertulis dengan soal yang dikirim guru di WA
 Penilaian keterampilan menggunakan teknik penilaian kinerja
Mengetahui Samarinda, 16 Oktober 2021
Guru Kelas 3 Mahasiswa PLP

Halima, S.Pd Devi Rahmadiani


NUPTK.6942752653300042 NPM. 1886206110
Lembaran Soal

Ragu- Tidak
No Pernyataan Setuju
Ragu Setuju
1 Saya telah mengeti arti hidup sederhana
2 Saya telah menerapkan hidup sederhana
3 Keluarga saya telah menerapkan hidup sederhana
4 Saya merasa nyaman dengan hidup sederhana
5 Saya akan menerapkan sikap hidup sederhana

Anda mungkin juga menyukai