Anda di halaman 1dari 1

PANDUAN ASUHAN KEPERAWATAN

KOLIK ABDOMEN

1 PENGERTIAN Asuhan keperawatan pada pasien dengan kolik abdomen


1. Nyeri
2. Mual
3. Muntah
ASESMEN
2 4. Diare
KEPERAWATAN
5. Demam
6. ADL
7. Pengkajian lain : bio, psiko, sosial, spiritual, budaya
1. Nyeri akut
DIAGNOSA 2. Hipertermi
3
KEPERAWATAN 3. Nausea
4. Difisit pengetahuan
1. Nyeri akut
a. Keluhan nyeri menurun
b. TTV membaik
c. Mual muntah menurun
2. Hipertermi
a. Suhu tubuh membaik (36,5˚C – 37,5˚C)
KRITERIA b. Takikardia menurun
4 EVALUASI/NURSI 3. Nausea
NG OUTCOME a. Nafsu makan meningkat
b. Keluhan mual menurun
c. Perasaan ingin muntah menurun
4. Defisit pengetahuan
a. Perilaku kesehatan membaik
b. Peratanyaan tentang masalah yang di hadapi
menurun
1. Nyeri akut
a. Identifikasi lokasi, karakteristik, durasi, frekuensi,
kualitas intensitas nyeri
b. Identifikasi skala nyeri
c. Berikan tehnik non farmakologi untuk mengurangi
nyeri (tehnik relaksasi, kompres hangat/dingin)
d. Jelaskan penyebab , dan pemicu nyeri
e. Kolaborasi pemberian analgetik, jika perlu
2. Hipertermi
a. Identifikasi penyebab hipertermi(misal dehidrasi)
b. Monitor suhu tubuh
c. Monitor haluaran urine
d. Berikan cairan oral
INTERVENSI
5 e. Basahi/kompres permukaan tubuh
KEPERAWATAN
3. Nausea
a. Monitor mual
b. Monitor asupan nutrisi dan kalori
c. Berikan makanan dalam jumlah kecil dan menarik
d. Anjurkan untuk membersihkan mulut
e. Anjurkan makan tinggi karbohidrat dan rendah lemak
f. Kolabprasi pemberian anti emetik
4. Defisit pengetahuan
a. Identifikasi kesiapan dan kemampuan menerima
informasi
b. Sediakan materi dan media pendidikan kesehatan
c. Jadwalkan pendidikan kesehatan sesuia kesepakatan

1. Cara menurunkan nyeri


INFORMASI DAN 2. Pola hidup sehat
6

Anda mungkin juga menyukai