Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL USAHA

TTEOKBOKKI
(Korean Street Food)

Owner : Hafifah Liana


Nama Perusahaan : Street Food Natar
Bidang Usaha : Kuliner
Jenis Usaha : Korean Street Food
PROPOSAL USAHA
TTEOKBOKKI
“Korean Street Food”

A. DATA PRIBADI
Nama : Hafifah Liana
Tempat dan Tgl lahir : Natar, 10 Desember 2000
Jenis kelamin : Perempuan
Alamat : Citerep Natar Lampung Selatan
Agama : Islam
Pekerjaan : Mahasiswa
Nomor KTP : 18010433333221139
No.HP : 021536485
Email : hafifahliana614@gmail.com

B. DATA USAHA
Nama Perusahaan : TTEOKBOKKI
Bidang Usaha : Kuliner
Jenis Produk : Makanan Korea
Lokasi Usaha : Jln. Natar No. 123
Slogan Usaha : “Korean Street Food”

C. DASAR PEMIKIRAN
Menciptakan peluang usaha dibidang kuliner merupakan salah satu bentuk
usaha yang potensial dalam rangka pendapatan laba yang besar, salah satunya
kuliner berbentuk jajanan ringan yang bisa mendapatkan sebuah nilai potensial
keuntungan di lingkungan perkotaan, pedesaan maupun lingkungan kampus.
Belakangan ini kuiner yang sifatnya simple dan inovatif serta memiliki rasa
yang berbeda banyak digemari oleh kalangan pelajar, mahasiswa dan masyarakat
umum khususnya kuliner yang sifatnya jajanan ringan.
Dengan melihat peluang tersebut maka saya tertarik untuk mendirikan
usaha dibidang kuliner yang memiliki ciri khas yang berbeda dengan kuliner yang
lain. Kuliner yang akan saya tawarkan adalah sejenis makanan korea namun bahan yang
digunakan untuk membuatnya ini terdiri dari tepung beras.

D. TUJUAN
1. Menciptakan lapangan kerja sendiri
2. Memiliki penghasilan sendiri
3. Menciptakan inovasi kuliner yang baru dan digemari banyak orang
4. Mengurangi tingkat pengangguran dengan membuka cabang di beberapa lokasi
5. Mengurangi beban pengeluaran keluarga

E. DETAIL PRODUK
Tteokbokki adalah makanan Korea berupa tteok dari tepung beras yang dimasak dalam bumbu
gochujang yang pedas dan manis. Tteok (tepung beras) yang dipakai berbentuk batang yang
memanjang. Makanan ini juga termasuk dalam makanan internasional. Rempah-rempah yang
di gunakan dari masakan ini bisa dibilang akan sedikit familiar di lidah orang-orang.

F. PASAR dan STRATEGI PEMASARAN


1. Target Pasar
Target Pasar terutama adalah Siswa SMP dan SMA Yadika Natar dan seluruh masyarakat yang
berdomisili Disekitar Jl. Citerep Natar Lampung Selatan Berdasarkan survei yang saya
lakukan, disekitar Jl. Citerep belum ada usaha yang menjual produk yang sama.Dalam jangka
panjang saya yakin usaha ini berpotensi untuk dikembangkan dan dibuka cabang ditempat yang
berbeda.

2. Strategi Pemasaran
• Pembuatan Gerobak Dorong yang unik dan menarik
• Bermitra dengan kantin-kantin sekolah
• Menerima Pesanan untuk acara
• Promosi akan dilakukan melalui jaringan social media (Instagram, Facebook, Twitter,
Pamflet, Brosur,).
• Komitmen pelayanan kami adalah; “Melayani Sepenuh Hati dengan makanYang bersih dan
bergizi”
G. ASPEK SUMBER DAYA MANUSIA
Untuk menjalankan usaha TTEOKBOKKI ini saya dibantu oleh seorang
karyawan yang akan mengolah dalam proses produksi dan pemasaran.

H. BIAYA PRODUKSI DAN KEBUTUHAN MODAL


a. Investasi Peralatan
1. Freezer Rp 1.350.000.00
2. Booth Rp1.400.000,00
3. Kompor dan tabung gas Rp 420.000,00
4. Wadah Rp 120.000,00
5. Panci Rp 150.000,00
6. Pengukus Rp 170.000,00
7. Wajan Rp 120.000,00
8. Meja dan kursi Rp 250.000,00
9. Alat tambahan Rp 100.000,00
Jumlah Investasi Rp5.830.000

b. Biaya Variabel
Tepung beras Minyak wijen Bawang bombay Wortel Cabai Pasta cabai Gula halus Lada hitam
Irisan daun bawang Kaldu rasa sapi Bawang putih Kemasan Gas LPG Listrik Kemasan Total
Biaya Variabel
Rp 35.000,00 Rp 19.000,00 Rp 20.000,00 Rp 25.000,00 Rp 12.000,00 Rp 20.000,00 Rp
17.000,00 Rp 15.000,00 Rp 16.000,00 Rp 20.000,00 Rp 18.000,00 Rp 20.000,00 Rp 20.000,00
Rp 60.000,00 Rp 50.000,00 Rp367.000
Total Biaya Variabel 1 bulan = Rp367.000 X 30 hari = Rp1.101.000

c. Pendapatan per Bulan


60 orsi X Rp10.000 = Rp600.0000 Rp600.000,00 X 30 hari = Rp18.000.000
I .KESIMPULAN
Berdasarkan uraian di atas dapat disimpulkan bahwa dalam memilih suatu usaha perlu
mengetahui terlebih dahulu berbagai macam hal yang berhubungan dengan usaha yang
didirikan. Seperti mengetahui peluang usaha, lokasi yang strategis, pemasaran produk dan
aspek-aspek lain yang berkenaan dengan pendirian usaha, sehingga usaha yang akan dijalankan
dapat berjalan dengan baik. Usaha Miso Tteokbokki ini merupakan suatu usaha skala kecil
yang dapat membantu menciptakan lapangan usaha baru, sehingga mengurangi pengangguran.
Usaha ini tidak memerlukan modal yang cukup besar, namun memerlukan perencanaan yang
matang.

Natar, 04 November 2021

Mengetahui,
Fasilitator Owner

(Richard Park) (Hafifah Liana)

Anda mungkin juga menyukai