Anda di halaman 1dari 2

Lembar Contoh Job Sheet

JUDUL : No.Job Sheet :


SMP NEGERI 1 ADIWERNA
Waktu : 60 menit
Tugas : Mandiri
Nama :
PRAKARYA KERAJINAN HIASAN DINDING
15. Laura ayu syafira
KELAS : 9G

Setiap cross chek job sheet harus ditunjukkan pada instruktur.

I. Tujuan .
Agar siswa mampu membuat barang kerajinan dari bahan paduan ( campuran )
II. Alat dan Bahan.
 Alat :
Ingatlah K3
1. Kuas
( Kesehatan dan Keselamatan Kerja )
2. Palet
3. Lem tembak - Hati – hati menggunakan peralatan
 Bahan : kerja.
1. Batu koral besar - Jangan bergurau saat bekerja
2. Batu koral kecil
3. Cat
4. Kayu ( triplek )
5. Ranting pohon
6. Kertas karton
III. Langkah Kerja.
1. Siapkan beberapa cat dengan warna yang berbeda.Warna bisa disesuaikan dengan selera.Kali ini menggunakan
warna hijau,kuning.
2. Lalu cat batu koral besar dan kecil sesuai selera.
3. Setelah itu tempelkan karton pada triplek.
4. Tempelkan ranting pohon pada triplek yang sudah dilapisi karton.
5. Dan tempelkan batu yang sudah di cat bentuk hiasan bunga.
6. Hasil akhir ( Finishing ).

Anda mungkin juga menyukai