Anda di halaman 1dari 4

BAB I

PENGUMPULAN DATA

1.1 Profil Usaha


Toko Mutiara Alumindo merupakan industri kecil yang memproduksi lemari
kaca, rak piring, etalase, jemuran kain, dan sebagainya. Bahannya berupa
aluminium dan kaca, yang mana usaha ini dalam penjualan rata-rata 3 unit produk
dalam seminggu. Toko Mutiara Alumindo ini adalah milik Bapak Asmardi. Usaha
ini terletak di Jl. Kesuma, Jayamukti, Dumai. Jam kerja industri kecil ini adalah
setiap hari yaitu dari jam 07.00- 19.00 WIB tergantung berapa banyak produk yang
dibuat dan tergantung dari efesiensi para pekerjanya.

Gambar 1.1 Toko Mutiara Alumindo


(Sumber: Toko Mutiara Alumindo, 2020)

1.2 Pengumpulan Data


Pengumpulan data dilakukan dengan cara melakukan wawancara langsung.
Beberapa pertanyaan diberikan kepada Bapak Asmardi selaku pemilik industri kecil
Toko Mutiara Alumindo. Adapun beberapa pertanyaan yang diajukan antara lain
adalah keuntungan masing-masing produk, kebutuhan bahan Aluminium,
kebutuhan bahan kaca, waktu proses pengukuran, waktu proses pemotongan, waktu
proses perakitan dan jumlah pekerja masing-masing produk. Adapun data yang
didapat pada setiap produk tersebut antara lain :
1. Jemuran Kain
a. Keuntungan yang diperoleh adalah Rp. 150.000,00
b. Kebutuhan bahan kaca 0 lembar
c. Kebutuhan bahan Aluminium adalah 5 batang
d. Proses pembuatan Jemuran Kain dalan satu kali produksi:
1) Waktu proses pengukuran :15 menit
2) Waktu proses pemotongan : 25 menit
3) Waktu proses perakitan : 120 menit
e. Jumlah tenaga kerja yaitu 1 orang

Gambar 1.2 Jemuran Kain


(Sumber: Toko Mutiara Alumindo, 2020)

2. Lemari Rak Piring


a. Keuntungan yang diperoleh adalah Rp. 400.000,00
b. Kebutuhan bahan kaca adalah 6 lembar
c. Kebutuhan bahan Aluminium adalah 7 batang
d. Proses pembuatan lemari rak piring dalam satu kali produksi:
1) Waktu proses pengukuran : 40 menit
2) Waktu proses pemotongan : 60 menit
3) Waktu proses perakitan : 480 menit
e. Jumlah tenaga kerja yaitu 3 orang

Gambar 1.3 Lemari Rak Piring


(Sumber: Toko Mutiara Alumindo, 2020)

I-2
3. Lemari Kaca
a. Keuntungan yang diperoleh adalah Rp. 350.000,00
b. Kebutuhan bahan kaca adalah 5 lembar
c. Kebutuhan bahan Aluminium adalah 6 batang
d. Proses pembuatan lemari kaca dalam satu kali produksi:
1) Waktu proses pengukuran : 30 menit
2) Waktu proses pemotongan : 45 menit
3) Waktu proses perakitan : 300 menit
e. Jumlah tenaga kerja yaitu 2 orang

Gambar 1.4 Lemari Kaca


(Sumber: Toko Mutiara Alumindo, 2020)

4. Etalase Counter
a. Keuntungan yang diperoleh adalah Rp. 270.000,00
b. Kebutuhan bahan kaca adalah 4 lembar
c. Kebutuhan bahan Aluminium adalah 4 batang
d. Proses pembuatan etalase counter dalam satu kali produksi:
1) Waktu proses pengukuran : 25 menit
2) Waktu proses pemotongan : 35 menit
3) Waktu proses perakitan : 240 menit

I-3
e. Jumlah tenaga kerja yaitu satu orang

Gambar 1.5 Etalase Counter


(Sumber: Toko Mutiara Alumindo, 2020)

Dari penelitian yang sudah dilakukan diperoleh beberapa informasi. Adapun


informasi yang diperoleh dapat dilihat pada tabel berikut :
Tabel 1.1 Rekapitulasi Pengumpulan Data
Jenis Produk
Produk
Lemari Rak Lemari Etalase Ketersediaan
Jemuran Kain
Uraian Piring Kaca Counter
(X1)
(X2) (X3) (X4)
Kebutuhan Bahan
0 6 5 4 20
Kaca (Lembar)
Kebutuhan Bahan
Alumunium 5 7 6 4 30
(batang)
Waktu
Pengukuran 15 40 30 25 120
(menit)
Waktu
Pemotongan 25 60 45 35 240
(Menit)
Waktu Perakitan
120 480 300 240 1380
(Menit)
Jumlah Pekerja
1 3 2 1 3
(Orang)
Keuntungan (Rp) Rp. 150.000 Rp. 400.000 Rp. 350.000 Rp. 270.000
(Sumber: Toko Mutiara Alumindo, 2020)

I-4

Anda mungkin juga menyukai