Anda di halaman 1dari 20

LEMBAR SOAL TES Kode Soal

Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal


Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Pilihan Ganda
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus
Butir Soal 1. Daerah – daerah yang di terapkan aturan P2TL adalah, kecuali...
a. danau
b. laut lepas
c. sungai-sungai yang dapat dilayari kapal besar
d. sungai kecil
e. TSS
Jawaban Benar/Rubrik d. sungai kecil
Kisi Jawaban

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
1) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
2) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
3) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
4) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Pilihan Ganda
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus
Butir Soal 2. Pengertian kapal yang tepat adalah....
a. alat pengangkut barang
b. kapal yang menggunakan dayung
c. suatu alat digunakan untuk sarana mencari ikan
d. mencangkup setiap kendaraan air, termasuk kapal tanpa benaman dan
pesawat terbang laut yang digunakan sebagai sarana angkutan diair
e. kendaraan air yang membawa muatan
Jawaban Benar/Rubrik d. mencangkup setiap kendaraan air, termasuk kapal tanpa benaman dan
Kisi Jawaban pesawat terbang laut yang digunakan sebagai sarana angkutan diair

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
5) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
6) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
7) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
8) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Pilihan Ganda
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus
Butir Soal 3. kecepatan aman ( safe speed ) adalah aturan P2TL ke.....
a. 2
b. 3
c. 4
d. 5
e. 6
Jawaban Benar/Rubrik e.6
Kisi Jawaban

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
1) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
2) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
3) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
4) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Pilihan Ganda
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus
Butir Soal 4. Kapal tenaga yang karena saratnya terhadap kedalaman air dan lebar
perairan yang dapat dilayari mengakibatkan terbatasnya kemampuan olah
gerak untuk menyimpang dari garis haluan yang sedang dilayari adalah
pengertian dari....
a. kapal yang terkungkung oleh saratnya
b. kapal berlayar
c. kapal yang terbatas olah geraknnya
d. kapal layar
e. pesawat terbang laut
Jawaban Benar/Rubrik a. kapal yang terkungkung oleh saratnya
Kisi Jawaban

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
1) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
2) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
3) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
4) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Pilihan Ganda
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus
Butir Soal 5. Hal-2 yg perlu diperhatikan saat kapal memasuki daerah tampak
terbatas adalah kecuali...
a. Menyiapkan penerangan navigasi
b. Menyalakan kedua radar
c. Bila perlu memberitahu Nahkoda
d. Memberitahu kamar mesin untuk menyiapkan mesin siap utk diolah
gerak
e. memancangkan bendera bahaya

Jawaban Benar/Rubrik e.memancangkan bendera bahaya


Kisi Jawaban

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
1) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
2) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
3) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
4) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Pilihan Ganda
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus
Butir Soal 6. Tindakan utk menghindari bahaya tubrukan sesuai aturan 8 P2TL :
a. mengisi log book
b. memancangkan bendera bahaya
c. mengurangi kecepatan kapal dan bersiap untuk mundur
d. mempersiapkan alat-alat keselamatan
e.membunyikan alarm

Jawaban Benar/Rubrik c. mengurangi kecepatan kapal dan bersiap untuk mundur


Kisi Jawaban

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
1) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
2) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
3) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
4) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Pilihan Ganda
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus
Butir Soal 7. Dua kapal tenaga sedang bertemu dengan haluan tepat atau hampir tepat
berlawanan disebut situasi …
a. Kapal berhadapan
b. Bertahan
c. Menyusul
d. Bersilangan
e. Menyimpang

Jawaban Benar/Rubrik a. Kapal berhadapan


Kisi Jawaban

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
5) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
6) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
7) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
8) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Pilihan Ganda
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus
Butir Soal 8. Jika dua kapal tenaga dengan haluan saling menyilang sehingga
menimbullkan bahaya tubrukan atau kapal yang mengetahui ada kapal lain
di lambung kanannya maka kapal tersebut dikatakan dalam :
a. Situasi bersilangan
b. Bertemu
c. Situasi berhadapan
d. Penyusulan
e. Kecepatan aman

Jawaban Benar/Rubrik a. Situasi bersilangan


Kisi Jawaban

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
9) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
10) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
11) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
12) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Pilihan Ganda
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus
Butir Soal 9. Pengertian lampu lambung adalah...
a. lampu hijau dilambung kanan & merah dilambung kiri masing2
memperlihatkan cahaya yg tdk terputus meliputi busur cakrawala sebesar
112,5 derajat & dipasang sedemikian rupa shg memperlihatkan cahaya dari
arah lurus kemuka sampai 22,5 derajat lebih kebelakang dari arah
melintang pd sisi masing-masing.
b. putih yg ditempatkan di atas sumbu membujur kpl yg memperlihatkan
cahaya yg tdk terputus2 meliputi busur cakrawala 225 derajat & dipasang
sedemikian rupa shg memperlihatkan cahaya dari arah lurus kemuka
sampai 22,5 derajat lebih kebelakang dari arah melintang pd setiap sisi kpl.
c. lampu putih yg ditempatkan sedekat mungkin dgn buritan
memperlihatakan cahaya yg tdk terputus-putus yg meliputi busur
cakrawala 135 derajat & dipasang sedemikian rupa shg memperlihatkan
cahaya dari arah lurus kebelakang sampai 67,5 derajat pd masing2 sisi kpl
d. lampu pertanda ada kapal
e. lampu berlabuh

Jawaban Benar/Rubrik a. lampu hijau dilambung kanan & merah dilambung kiri masing2
Kisi Jawaban memperlihatkan cahaya yg tdk terputus meliputi busur cakrawala
sebesar 112,5 derajat & dipasang sedemikian rupa shg
memperlihatkan cahaya dari arah lurus kemuka sampai 22,5
derajat lebih kebelakang dari arah melintang pd sisi masing-
masing.

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
1) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
2) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
3) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
4) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Pilihan Ganda
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus
Butir Soal 10. Sosok benda yang dipancangkan apabila olah gerak terbatas adalah..
a. 2 bola-bola bersusun tegak
b. 1 bola-bola
c. silinder
d. 3 bola-bola bersusun tegak
e. lampu berwarna putih bersusun 2

Jawaban Benar/Rubrik a. 2 bola-bola bersusun tegak


Kisi Jawaban

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
1) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
2) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
3) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
4) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Pilihan Ganda
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus
Butir Soal 1. Apa saja yg harus dilakukan oleh Perwira Jaga, Khususnya dalam
hubungannya dengan Pencegahan bahaya kandas / terdampar ?

Jawaban Benar/Rubrik a. matikan mesin utama dan bunyikan alarm keadaan darurat.
Kisi Jawaban b. nyalakan lampu2, tanda dan sinyal suara bahwa kapal kandas.
c. akukan pengukuran kedalaman laut, sample dasar laut dan periksa
perubahan pasang surut serta arus.
d. periksa kalau2 ada polusi minyak dan kemungkinannya.
e.jika terjadi polusi, laporkan rincian ke stasiun pantai terdekat segera,
termasuk pengawas teknik, pemilik dan pihak2 terkait.
f. yakinkan stabilitas kapal tetap utuh dan hitunglah daya apung utk
mengapung kembali.

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
5) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
6) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
7) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
8) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST

.
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Pilihan Ganda
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus
Butir Soal 2. Jelaskan pengertian dari kecepatan aman !

Jawaban Benar/Rubrik Suatu kecepatan dimana dapat mengambil tindakan yg cepat, tepat dan
Kisi Jawaban efektif untuk menghindari bahaya tubrukan dan dapat dihentikan dalam
jarak yg sesuai dg keadaan dan suasana yg sedang di alami.

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
9) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
10) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
11) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
12) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Pilihan Ganda
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus
Butir Soal 3. Tindakan2 apa yg dpt dilakukan agar dpt berlayar dgn aman dlm
memberlakukan atr.19 P2TL ?
- Bergerak dgn kecepatan aman.
- Lakukan pengamatan keliling.
Deteksi kpl2 sekeliling dgn radar.
- Standby engine
- Hidupkan lampu2 navigasi
- Hrs membunyikan isy. Kabut sesuai atr. 35

Jawaban Benar/Rubrik
Kisi Jawaban - Bergerak dgn kecepatan aman.
- Lakukan pengamatan keliling.
Deteksi kpl2 sekeliling dgn radar.
- Standby engine
- Hidupkan lampu2 navigasi
- Hrs membunyikan isy. Kabut sesuai atr. 35

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
13) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
14) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
15) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
16) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Esay
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus

Butir Soal 4. Gambarkan dan jelaskan dgn sketsa kpl tunda dgn pjg 50 mtr (LOA)
sdg menunda dimana tundaan tsb terbenam sebagian dan lebarnya 28 mtr
serta pjg tundaan tsb 150 mtr.

Jawaban Benar/Rubrik MalamHari . 2. Siang hari.


Kisi Jawaban p

m p
p
m p

h m

Dilihat dari depan

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
17) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
18) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
19) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
20) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Esay
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar
Sesuai Silabus Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman

Butir Soal 5. Tindakan2 yg harus dilakukan dlm brhadapan dgn kpl yg terbatas
kemampuan olah geraknya.

Jawaban Benar/Rubrik diusahakan mengambil tindakan sedini mungkin u/ menghindar dari kpl yg
Kisi Jawaban terbatas kemampuan ol.gernya tsb,dlm arti harus senantiasa mengamati
hal2 yg akan membayakan kpl kita dan aman dlm berpapasan.

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
21) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
22) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
23) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
24) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Esay
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus

Butir Soal 6. Jelaskan mengenai tujuan2 yg hendak dicapai oleh BTM.

Jawaban Benar/Rubrik 1. Untuk meningkatkan / memastikan keamanan dan keselamatan


Kisi Jawaban navigasi, kapal,jiwa dan harta benda dilaut,
2. Tiba dipelabuhan tujuan dgn tepat waktu,
3. Untuk menghindari konsekuensi kehilangan total yg dpt
terjadi,bila tubrukan terjadi atau kandas,
4. Untuk menjaga atau melindungi lingkungan laut dari pencemaran.

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
25) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
26) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
27) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
28) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Esay
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus

Butir Soal 7. Sebutkan apa saja elemen2 yg termasuk didalam BTM tersebut !

Jawaban Benar/Rubrik - Pimpinan sebagai pemberi semangat,


Kisi Jawaban - Team work : Setiap pekerjaan harus dpt dikerjakan secara gotong
royong hingga cepat selesai,

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
29) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
30) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
31) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
32) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Esay
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus

Butir Soal 8. Jelaskan penerangan2 apa yg harus diperlihatkan pada malam hari
dan sosok2 benda apa yg harus dperlihatkan pada siang hari oleh kapal
yg terbatas kemampuan olah-geraknya.

Jawaban Benar/Rubrik
Kisi Jawaban Penerangan2 yg diperlihatkan pada malam hari : tiga lampu bersusun
tegak yg diatas merah, ditengah putih dan yg dibawah merah. Sedangkan
pada siang hari memperlihatkan dua bola hitam ditengah2 sebuah
kerucut.

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
33) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
34) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
35) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
36) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Esay
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus

Butir Soal 9. Apakah yg diartikan kapal terbatas kemampuan olah geraknya.

Jawaban Benar/Rubrik Arti dari kapal terbatas kemampuan olah geraknya adalah kapal yg karena
Kisi Jawaban sifat pekerjaannya, mengakibatkan kemampuannya utk mengolah gerak
terbatas oleh karenanya tidak mampu utk menyimpang kapal lain.

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
1) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
2) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
3) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
4) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST
LEMBAR SOAL TES Kode Soal
Nama Institusi SMKP Akpelni Semarang Tanggal
Nama Penguji Paraf Penguji
Nama Program Diklat 1) DP-IV Pasca Prala Bentuk Soal 2) Essay
Mata Uji/Kuliah/Ajar P2TL Domain Taksonomi 3)
Tingkat Kompetensi 4) ANT-IV Tingkat Kesulitan 5) M
Kompetensi Dasar Melaksanakan dinas jaga navigasi yang aman
Sesuai Silabus

Butir Soal 10. Sebutkan kapal2 apa saja yg termasuk terbatas kemampuan olah
geraknya.

Jawaban Benar/Rubrik Kapal yg termasuk terbatas kemampuan olah geraknya adalah


Kisi Jawaban
- Kapal yg digunakan memasang, merawat atau mengangkat merkah
navigasi kabel laut atau pipa laut.
- Kapal yg sedang melakukan pengerukan, penelitian atau pekerjaan di
bawah air.
- Kapal yg sedang meluncurkan atau sedang mendaratkan kembali
pesawat.
- Kapal sedang melakukan pembersihan ranjau.
- Kapal yg digunakan dalam pekerjaan penundaan shg mengakibatkan
tidak mampu utk menyimpang dari haluannya.

PENILAIAN KELAYAKAN SOAL OLEH PENELITI NASKAH Kode Soal


Relevansi 6) Reabilitas 6) Validitas 6) Tingkat Kesulitan 7)

Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk Ya Td


k
Nama Peneliti Naskah Tanda Tangan

Keterangan:
1) Dituliskan nama program, contoh: DP-1 5) M: mudah; C: cukup; S: sulit
Nautika, D IV Pra Layar, BST, GMDSS
2) Dituliskan pilihan ganda/esai/lisan 6) Berikan tanda V pada kotak
3) Sesuai kode taksonomi pada tabel 1,2 dan 3. 7) Berikan tanda V pada kotak kesesuaian
Contoh C1 berarti cognitive 1 tingkat kesulitan
4) Dituliskan sertifikat kompetensi yang
diujikan. Contoh ANT-1, Keterampilan BST

Anda mungkin juga menyukai