Anda di halaman 1dari 9

KARTU SOAL PILIHAN GANDA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA P Penyusun : .............................


Bahan Kelas/Semester : XII/ Tahun Pelajaran : 2018/2019
Program/Kelompok : IPA

Kompetensi: No. Soal Kunci Level Kognitif


Peserta didik memiliki 8 A L1
kemampuan memahami konsep
dasar pada topik limit fungsi Rumusan Butir Soal:
trigonometri √5 x +4− √3 x +9
lim
x→ ∞ 4x
A. 0
Materi:
B. 1
Limit fungsi trigonometri
1
C.
2
Indikator Soal: D. 2
Peserta didik dapat E. 4
menentukan nilai limit (x →0)
fungsi trigonometri sederhana
bentuk f(x)/g(x)

KARTU SOAL PILIHAN GANDA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA P Penyusun : .............................


Bahan Kelas/Semester : XII/ Tahun Pelajaran : 2018/2019
Program/Kelompok : IPA

Kompetensi: No. Soal Kunci Level Kognitif


Peserta didik memiliki 9 C L1
kemampuan memahami konsep
dasar pada topik limit fungsi Rumusan Butir Soal:
trigonometri sin 3 x
lim =…
x →0 5x
5
Materi: F.
3
Limit fungsi trigonometri G. 1
3
H.
5
Indikator Soal: 1
Peserta didik dapat I.
5
menentukan nilai limit (x →0) J. 0
fungsi trigonometri sederhana
bentuk f(x)/g(x)
KARTU SOAL PILIHAN GANDA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA P Penyusun : .............................


Bahan Kelas/Semester : XII/ Tahun Pelajaran : 2018/2019
Program/Kelompok : IPA

Kompetensi: No. Soal Kunci Level Kognitif


Peserta didik memiliki 11 C L2
kemampuan mengaplikasikan
konsep kalkulus pada topik limit Rumusan Butir Soal:
fungsi trigonometri 1−cos 8 x
Nilai lim =…
x →0 sin 2 x tan2 x
Materi: A. 16
Limit fungsi trigonometri B. 12
C. 8
D. 4
Indikator Soal: E. 2
Peserta didik dapat menghitung
nilai limit fungsi trigonomerti
bentuk
cos ax−1
lim
x →0 sin bx . tan cx

KARTU SOAL PILIHAN GANDA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA P Penyusun : .............................


Bahan Kelas/Semester : XII/ Tahun Pelajaran : 2018/2019
Program/Kelompok : IPA

Kompetensi: No. Soal Kunci Level Kognitif


Peserta didik memiliki 12 E L2
kemampuan memahami konsep
dasar pada topik limit fungsi Rumusan Butir Soal:
trigonometri sin ( x−2)
Nilai dari lim 2 =…
x →2 x −3 x+ 2
Materi: −1
Limit fungsi trigonometri A.
2
−1
B.
3
Indikator Soal:
C. 0
Peserta didik dapat menentukan
1
nilai limit (x → a)fungsi D.
2
trigonomerti bentuk f(x)/g(x)
E. 1
KARTU SOAL PILIHAN GANDA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA P Penyusun : .............................


Bahan Kelas/Semester : XII/ Tahun Pelajaran : 2018/2019
Program/Kelompok : IPA

Kompetensi: No. Soal Kunci Level Kognitif


Peserta didik memiliki 14 B L2
kemampuan memahami konsep
dasar pada topik limit fungsi Rumusan Butir Soal:
trigonometri

Materi:
lim √ 9 x 2−6 x +8−( 3 x+2 )
x→ ∞
Limit fungsi trigonometri Nilai
x− √ 2 x+3
lim adalah ....
Indikator Soal: x →3 x 2−9
Peserta didik dapat menentukan
nilai limit (x → a)fungsi −4
trigonomerti bentuk f(x)/g(x) A.
−3
B.
C. 0
D. 3
E. 4

KARTU SOAL PILIHAN GANDA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA P Penyusun : .............................


Bahan Kelas/Semester : XII/ Tahun Pelajaran : 2018/2019
Program/Kelompok : IPA

Kompetensi: No. Soal Kunci Level Kognitif


Peserta didik memiliki 16 B L3
kemampuan mengaplikasikan
konsep kalkulus pada topik Rumusan Butir Soal:
turunan fungsi trigonometri
Materi: Turunan pertama dari f(x) = sin2(2x – 3)
Turunan fungsi trigonometri adalah f’(x) = ....
A. 2 cos (4x – 6 )
B. 2 sin ( 4x – 6)
Indikator Soal: C. - 2 cos (4x – 6 )
Peserta didik dapat D. - 2 sin ( 4x – 6)
menggunakan konsep turunan E. 4 sin ( 2x – 3)
untuk menentukan bentuk
paling sederhana dari turunan
pertama fungsi trigonometri y =
un

KARTU SOAL PILIHAN GANDA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA P Penyusun : .............................


Bahan Kelas/Semester : XII/ Tahun Pelajaran : 2018/2019
Program/Kelompok : IPA

Kompetensi: No. Soal Kunci Level Kognitif


Peserta didik memiliki 26 A L1
kemampuan memahami konsep
dasar pada topik: peluang Rumusan Butir Soal:
binomial
Materi: Diberikan data nilai ulangan matematika
Peluang binomial peminatan kelas XII IPA adalah sebagai
berikut:
Indikator Soal: Nilai 5 6 7 8 9
Peserta didik dapat Banyak Siswa 10 20 22 16 12
menyebutkan rumus peluang Distribusi peluang nilai matematika
binomial
peminatan kelas XII tersebut adalah.....
A. x 5 6 7 8 9
1 2 11 1 3
f (x)
8 8 40 5 20

B. x 5 6 7 8 9
1 2 1 1 3
f (x)
8 8 10 5 20

C. x 5 6 7 8 9
1 2 2 1 3
f (x)
8 8 9 5 20

D. x 5 6 7 8 9
10 2 11 1 3
f (x)
11 8 40 5 20

E. x 5 6 7 8 9
1 2 11 1 3
f (x)
8 8 40 5 10

KARTU SOAL PILIHAN GANDA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA P Penyusun : .............................


Bahan Kelas/Semester : XII/ Tahun Pelajaran : 2018/2019
Program/Kelompok : IPA

Kompetensi: No. Soal Kunci Level Kognitif


Peserta didik memiliki 27 A L2
kemampuan mengaplikasikan
konsep statistik dan peluang Rumusan Butir Soal:
pada topik variabel acak
Materi: Diketahui peluang variabel acak X berikut!

{
Variabel acak
0 ;untuk x yang lainnya
x−1
; untuk x=2 dan x=4
Indikator Soal: 13
Peserta didik dapat x
menggunakan konsep variable ;untuk x=1 , x=3 dan x=5
13
acak untuk menentukan nilai
Nilai dari P ( X ≤3 )−f ( 5 ) =…
variable acak X dari suatu
A. 0
percobaan
B. 1
1
C.
13
2
D.
13
3
E.
13

KARTU SOAL PILIHAN GANDA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA P Penyusun : .............................


Bahan Kelas/Semester : XII/ Tahun Pelajaran : 2018/2019
Program/Kelompok : IPA
Kompetensi: No. Soal Kunci Level Kognitif
Peserta didik memiliki 29 D L2
kemampuan mengaplikasikan
konsep statistik dan peluang Rumusan Butir Soal:
pada topik: peluang binomial Perhatikan tabel berikut
Materi: Tabel f ( x )=❑nC ❑ x n−x
x p q dan
Peluang binomial n
F ( x ) = ∑ nC x p q
❑ ❑ x n− x

x=0

Indikator Soal: n x p f (x) F( x)


Peserta didik dapat menentukan 8 2 0,4 0,2090 0,3154
nilai peluang binomial kumulatif 3 0,4 0,2787 0,5941
pada percobaan pelemparan 5 0,4 0,1239 0,9502
sebuah koin sebanyak n kali 10 2 0,8 0,0008 0,0009
4 0,7 0,0368 0,0473
0,8 0,0055 0,0064
5 0,7 0,1029 0,1503
0,8 0,0264 0,0328
6 0,4 0,1115 0,9452
0,6 0,2508 0,6177
0,8 0,0881 0,1209
20 0 0,05 0,3585 0,3585
2 0,05 0,1887 0,9245
30 12 1/4 0,0291 0,9784
15 0,8 0,0881 0,1209
1/2 0,1445 0,5722
16 0,5 0,1354 0,7077

Sekeping uang logam dilambungkan sebanyak 30


kali. Peluang terlihat angka paling sedikit 16 kali
adalah ......
A. 0,4278
B. 0,4333
C. 0,5722
D. 0,7077
E. 0,8646

KARTU SOAL PILIHAN GANDA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA P Penyusun : .............................


Bahan Kelas/Semester : XII/ Tahun Pelajaran : 2018/2019
Program/Kelompok : IPA

Kompetensi: No. Soal Kunci Level Kognitif


Peserta didik memiliki 30 E L3
kemampuan bernalar pada
topic variabel acak Rumusan Butir Soal:

Materi: Perhatikan tabel berikut


Variabel acak Tabel f ( x )=❑nC ❑ x n−x
x p q dan
n
F ( x )=∑ ❑nC❑x p x qn− x
Indikator Soal: x=0

Diberikan distribusi peluang n x p f (x) F(x)


variable acak suatu percobaan 8 2 0,4 0,2090 0,3154
dalam bentuk table (atau 3 0,4 0,2787 0,5941
rumus). Peserta didik 5 0,4 0,1239 0,9502
menganalisis table tersebut 10 2 0,8 0,0008 0,0009
untuk menentukan nilai 4 0,7 0,0368 0,0473
peluang kumulatif 0,8 0,0055 0,0064
L3 5 0,7 0,1029 0,1503
0,8 0,0264 0,0328
6 0,4 0,1115 0,9452
0,6 0,2508 0,6177
0,8 0,0881 0,1209
20 0 0,05 0,3585 0,3585
2 0,05 0,1887 0,9245
30 12 1/4 0,0291 0,9784
15 0,8 0,0881 0,1209
1/2 0,1445 0,5722
16 0,5 0,1354 0,7077

Dalam suatu tes peserta diminta mengerjakan


30 soal pilihan benar salah. Peluang seorang
peserta tes menjawab 15 soal dengan benar
adalah .......

A. 0,9784
B. 0,9201
C. 0,0291
D. 0,0216
E. 0,1445

KARTU SOAL USBN (URAIAN)

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas/Semester : XII/1
Kurikulum : 2013
Kompetensi Dasar : Peserta didik memiliki kemampuan mengaplikasikan
konsep statistik dan peluang pada topik: peluang binomial
Materi : Peluang binomial
Indikator Soal : Peserta didik dapat menentukan nilai peluang binomial
pada percobaan pengambilan satu bola sebanyak n kali
dari dua jenis bola
Level Kognitif : L2

Soal:
Dalam sebuah kotak terdapat 3 bola merah, 4 bola biru,6 dan 5 bola putih.Sebuah bola diambil dari
kotak tersebut, dilihat warnanya, kemudiandikembalikan lagi ke dalam kotak. Diambil sebuah kotak
lagi, dilihatwarnanya, kemudian dikembalikan lagi ke dalam kotak. Hal demikian dilakukan sampai 6
kali. Dalam 6 kali pengambilan tersebut, peluang terdapat 1 bola merah, 2 bola biru, dan 3 bola putih
adalah....

PEDOMAN PENSKORAN

No. Uraian Jawaban/Kata Kunci Skor


X1 =1 , X2=2, X3= 3
P1=3/12, p2 = 4/12, p3 = 5/12
P( 1 bola merah, 2 bola biru, dan 3 bola putih)

( ) ( ) ( )
1 2 3
6! 3 4 5
= x x x =0,121
1! 2 ! 3 ! 12 12 12

Total Skor

Contoh 2
Dalam sebuah kotak terdapat 3 bola merah, 4 bola biru,6 dan 5 bola putih.Sebuah bola diambil dari
kotak tersebut, dilihat warnanya, kemudiandikembalikan lagi ke dalam kotak. Diambil sebuah kotak
lagi, dilihatwarnanya, kemudian dikembalikan lagi ke dalam kotak. Hal demikiandilakukan sampai 6
kali. Dalam 6 kali pengambilan tersebut, berapa peluangnya terdapat 1 bola merah, 2 bola biru, dan 3
bola putih ?

Anda mungkin juga menyukai