Anda di halaman 1dari 40

KARTU SOAL

(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran :Matematika


Kelas/Semester :X/1
Kurikulum : K13
Kompetensi Dasar : Menerapkan operasi pada bilangan ber-pangkat
Materi : Bentuk Pangkat
Indikator Soal : Peserta didik dapat menghitung bentuk pangkat
Level Kognitif : C2 (Pemahaman)

Soal:

2
a2 b−1 c 3
( )
1. Bentuk sederhana dari 3 −2 − 4 adalah....
a b c
A. a−2 b−6 c−2
B. a−2 b−6 c 14
C. a−2 b 2 c −2
D. a−2 b 2 c 2
E. a−2 b 2 c 14

Kunci/Pedoman Penskoran:E/1
KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran :Matematika


Kelas/Semester : X/1
Kurikulum : K13
Kompetensi Dasar : Menerapkan operasi pada bilangan ber-pangkat
Materi : Bentuk Pangkat
Indikator Soal : Peserta didik dapat menghitung bentuk pangkat
Level Kognitif : C2 (Pemahaman)

1 3 2
2. Nilai dari 49 2 −32 5 + 27 3 adalah....
A. 5
B. 7
C. 8
D. 10
E. 21

Kunci/ Pedoman Penskoran: C/1

KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran :Matematika


Kelas/Semester : X/1
Kurikulum :K13
Kompetensi Dasar : Menerapkan konsep logaritma
Materi : Logaritma
Indikator Soal : Peserta didik dapat menghitung logaritma
Level Kognitif : C2 (Pemahaman)

1 6
3. Nilai dari 3log 81 + 2log – log 216 adalah....
8
A. –2
B. –1
C. 3
D. 4
E. 9

Kunci/Pedoman Penskoran: A/1

KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran :Matematika


Kelas/Semester : X/1
Kurikulum :K13
Kompetensi Dasar : Menerapkan konsep logaritma
Materi : Logaritma
Indikator Soal : Peserta didik dapat menghitung logaritma
Level Kognitif : C2 (Pemahaman)

4. Jika diketahui log 2 = p dan log 3 = q, maka nilai dari log 36 adalah …
A. 2(p+q)
B. 2p+q
C. P+2q
D. P+q
E. 2pq
Kunci/Pedoman Penskoran: A/1

KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester :X/1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menerapkan operasi pada bilangan operasional
Materi : Operasi bentuk akar
Indikator Soal : Diberikan suatu soal, peserta didik dapat menyederhanakan
bentuk akar
Level Kognitif : C3

Soal:
5. Nilai dari: 2 √ 75+ 3 √ 48−5 √ 108 adalah….
A. 2 √ 3
B. √3
C. −2 √ 3
D. −6 √ 3
E. −8 √ 3

Kunci/Pedoman Penskoran: A / 1

KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester :X/1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menerapkan operasi pada bilangan operasional
Materi : Operasi bentuk akar
Indikator Soal : Diberikan suatu soal, peserta didik dapat merasionalkan bentuk
akar
Level Kognitif : C3

SOAL

3 √6
6. Bentuk sederhana dari adalah …
√3+ √2
A. 3 ( 3 √ 3+2 √2 )
B. 3 ( 3 √ 3−2 √ 2 )
C. 3 ( 2 √3+ 3 √2 )
D. 2 ( 2 √ 3−3 √ 2 )
E. 3 ( 3 √ 2−2 √ 3 )

KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)
Mata Pelajaran :Matematika
Kelas/Semester : X/1
Kurikulum :K13
Kompetensi Dasar : Menjelaskan matriks dan kesamaan matriks dengan
menggunakan masalah kontekstual dan melakukan operasi
pada matriks yang meliputi penjumlahan, pengurangan,
perkalian skalar, dan perkalian transpos
Materi : Operasi Penjumlahan dan Pengurangan Matriks
Indikator Soal : Peserta didik dapat mengoperasikan penjumlahan dan
pengurangan dari 3 matriks yang diketahui
Level Kognitif : C2 (Pemahaman)

7. Diketahui matriks A = (3 x− y −z
2 y−z
z−2
x+ y−z )
dan B =
4
( 3
−11 −6 )
. Jika A = B, nilai x, y, dan z

berturut – turut adalah....


A. –3, 2, dan 5
B. –3, 5, dan 2
C. 2, –3, dan 5
D. 2, 5, dan –3
E. 2, –3, dan –5

Kunci/Pedoman Penskoran: C/1

KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)
Mata Pelajaran :Matematika
Kelas/Semester : X/1
Kurikulum :K13
Kompetensi Dasar : 3.6 Menjelaskan matriks dan kesamaan matriks dengan
menggunakan masalah kontekstual dan melakukan operasi
pada matriks yang meliputi penjumlahan, pengurangan,
perkalian skalar, dan perkalian transpos
Materi : Perkalian Matriks
Indikator Soal : Peserta didik dapat menyelesaikan perkalian dua buah matriks

Level Kognitif : C1 (Pengetahuan)

8. Jika matriks A = (23 −1


2 )
dan B =
1 4
(
2 −1 )
maka A x B adalah....

A. (07 7
10 )
0 7
B. ( )
7 12
0 9
C. ( )
7 10
0 9
D. ( )
7 12
0 7
E. ( )
9 10

Kunci/Pedoman Penskoran: C/1


KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran :Matematika


Kelas/Semester : X/1
Kurikulum : K13
Kompetensi Dasar : 3.2 Menjelaskan program linier 2 variabel dan metode
penyelesaiannya dengan menggunakan masalah kontekstual
Materi : Sistem Persamaan Linier Dua Variabel
Indikator Soal : Peserta didik dapat memecahkan masalah dari soal cerita yang
diberikan
Level Kognitif : C3 (Aplikasi)

9. Hasil dari :(17 42 ) – (28 53 ) + (39 61) adalah....


A. (28 5
0)
2 5
B. (
8 6)
2 5
C. (
9 0)
2 3
D. (
8 0)
2 7
E. (
8 6)

Kunci/Pedoman Penskoran: A/1


KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran :Matematika


Kelas/Semester : X/1
Kurikulum :K13
Kompetensi Dasar : 3.4 Menganalisis sifat-sifat determinan dan invers matriks berordo
2x2 dan 3x3
Materi : Invers Matriks ordo 2×2
Indikator Soal : Peserta didik dapat menyelesaikan invers matriks ordo 2 ×2 yang
diberikan
Level Kognitif : C3 (Aplikasi)

(23 35) adalah....


10. Invers matriks

−5 3
A. (
−3 −2 )
−5 3
B. (
−3 2 )
5 −3
C. (
−3 −2 )
5 −3
D. (
−3 2 )
5 −3
E. (
3 2 )

Kunci/Pedoman Penskoran: D/1


KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran :Matematika


Kelas/Semester : X/1
Kurikulum :K13
Kompetensi Dasar : 3.4 Menganalisis sifat-sifat determinan dan invers matriks berordo
2x2 dan 3x3
Materi : Determinan Matriks ordo 3×3
Indikator Soal : Peserta didik dapat menyelesaikan determinan dari matriks ordo
3×3 yang diketahui
Level Kognitif : C3 (Aplikasi)

5 1 3
( )
11. Determinan dari matriks C = −2 9 2 adalah....
−1 4 −2
A. –133
B. –136
C. –139
D. –142
E. –144

Kunci/Pedoman Penskoran: A/1


KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran :Matematika


Kelas/Semester : X/1
Kurikulum : K13
Kompetensi Dasar : 3.2 Menjelaskan program linier 2 variabel dan metode
penyelesaiannya dengan menggunakan masalah kontekstual
Materi : Sistem Persamaan Linier Dua Variabel
Indikator Soal : Peserta didik dapat memecahkan masalah dari soal cerita yang
diberikan
Level Kognitif : C3 (Aplikasi)

12. Diketahui x dan y memenuhi sistem persamaan linear 5x + 2y = 30 dan x + 2y = 10.


Jimpunan penyelesaiannya adalah…
5
A.( )
2
,5

5
B. (5 , )
2
5
C. (−5 ,− )
2
−5
D. ( ,−5 )
2
5
E. ( ,−5 )
2

Kunci/Pedoman Penskoran: B/1


KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran :Matematika


Kelas/Semester : X/1
Kurikulum : K13
Kompetensi Dasar : 3.2 Menjelaskan program linier 2 variabel dan metode
penyelesaiannya dengan menggunakan masalah kontekstual
Materi : Sistem Persamaan Linier Dua Variabel
Indikator Soal : Peserta didik dapat memecahkan masalah dari soal cerita yang
diberikan
Level Kognitif : C3 (Aplikasi)

SOAL

13. Seorang pekerja bangunan membeli 2 kaleng cat dan 3 kuas seharga Rp101.500,00. Esok harinya
pekerja itu membeli1 kaleng cat dan 2 kuas yang sama seharga Rp53.500,00. Harga 1 kaleng cat dan
satu kuas adalah....
A. Rp. 46.000,00
B. Rp. 48.000,00
C. Rp. 49.000,00
D. Rp. 51.000,00
E. Rp. 53.000,00

Kunci/Pedoman Penskoran: B/1


KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran :Matematika


Kelas/Semester : X/1
Kurikulum : K13
Kompetensi Dasar : 3.2 Menjelaskan program linier 2 variabel dan metode
penyelesaiannya dengan menggunakan masalah kontekstual
Materi : Sistem Pertidaksamaan Linier Dua Variabel
Indikator Soal : Di berikan gambar,Peserta didik dapat menentukan
pertidaksamaan linear dua variable

Level Kognitif : C3 (Aplikasi)

14. Sistem pertidaksamaan linier yang memenuhi daerah yang diarsir pada gambar adalah....

A. 2x + 3y ≤ 12 , 3x + y ≤ 6 , x ≥ 0 y
B. 2x + 3y ≤ 12 , 3x + y ≤ 6 , y ≥ 0 6
C. 2x + 3y ≤ 12 , 3x + y ≥ 6 , x ≥ 0
D. 2x + 3y ≤ 12 , 3x + y ≥ 6 , y ≥ 0
E. 2x + 3y ≤ 12 , x + y ≤ 6 , y ≥ 0 4

0 2 6 x

Kunci/Pedoman Penskoran: D/1


KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran :Matematika


Kelas/Semester : X/1
Kurikulum : K13
Kompetensi Dasar : 3.2 Menjelaskan program linier 2 variabel dan metode
penyelesaiannya dengan menggunakan masalah kontekstual
Materi : program linier
Indikator Soal : diberikan soal cerita peserta didik dapat menentukan kalimat
pernyataan yang benar
Level Kognitif : C3 (Aplikasi)

15. Seorang penjahit akan membuat dua model baju. Baju model pertama dan kedua berturut – turut
memerlukan bahan sebanyak 1,5 m dan 2 m kain. Baju yang diproduksi paling banyak 20 potong dan
bahan kain yang tersedia sebanyak 30 m. Jika banyak baju model pertama x potong, dan baju model
kedua y potong, manakah pernyataan yang benar berikut ini?
A. Membuat baju model pertama dan kedua sama banyak tetap paling menguntungkan
B. Membuat baju model pertama dan kedua sama banyak tidak ada pengaruh dalam keuntungan
C. Membuat baju model pertama setengah kali dari model kedua akan menguntungkan
D. Lebih baik membuat baju model kedua saja paling untung, jika harga model pertama lebih
mahal
E. Membuat baju model pertama saja paling untung, jika harga model kedua lebih murah dari
model pertama

Kunci/Pedoman Penskoran: E/1


KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran :Matematika


Kelas/Semester : X/1
Kurikulum : K13
Kompetensi Dasar : 3.2 Menjelaskan program linier 2 variabel dan metode
penyelesaiannya dengan menggunakan masalah kontekstual
Materi : program linier
Indikator Soal : diberikan soal cerita peserta didik dapat menentukan kalimat
pernyataan yang benar
Level Kognitif : C3 (Aplikasi)

16. Harga 1 kg pupuk jenis A Rp. 4.000,00 dan pupuk jenis B Rp. 2.000,00. Jika petani hanya
mempunyai modal Rp. 800.000,00 dan gudang hanya mampu menampung 500 kg pupuk ( misal
pupuk A = x dan pupuk B = y ). Model matematika dari permasalahan di atas adalah … .

A. x + y ≥ 500 ; 2x + y ≥ 400 ; x ≥ 0 ; y ≥ 0
B. x + y ≤ 500 ; 2x + y ≤ 400 ; x ≥ 0 ; y ≥ 0
C. x + y ≤ 500 ; 2x + y ≤ 400 ; x ≥ 0 ; y ≥ 0
D. x + y ≥ 500 ; 2x + y ≥ 400 ; x ≥ 0 ; y ≥ 0
E. x + y ≤ 500 ; 2x + y ≥ 400 ; x ≥ 0 ; y ≥ 0

Kunci/Pedoman Penskoran: C/1


KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran :Matematika


Kelas/Semester : X/1
Kurikulum : K13
Kompetensi Dasar 3.2 Menjelaskan program linier 2 variabel dan metode
penyelesaiannya dengan menggunakan masalah kontekstual
Materi : Fungsi obyektif
Indikator Soal : Peserta didik dapat menentukan nilai maksimum, jika di ketahui
fungsi obyektif
Level Kognitif : C3 (Aplikasi)

17. Nilai maksimum dari fungsi obyektif f (x,y) = x + 2y yang memnuhi himpunan penyelesaian sistem
pertidaksamaan linier : x + y ≤ 5, 4x + y ≥ 8, x ≥ 0, y ≥ 0 adalah....
A. 2
B. 5
C. 9
D. 10
E. 16

Kunci/Pedoman Penskoran: C/1


KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XI / 1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menerapkan konsep barisan dan deret aritmetika
Materi : Barisan dan Deret Aritmetika
Indikator Soal : Menentukan jumlah n suku suatu barisan aritmatika.
Level Kognitif : C3

Soal
18. Diberikan barisan sebagai berikut 8, 18, 28, … , 898. Banyaknya suku pada barisan tersebut
adalah…
A. 84
B. 85
C. 86
D. 88
E. 90
Kunci/Pedoman Penskoran : E/1
KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XI / 1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menerapkan konsep barisan dan deret aritmetika
Materi : Barisan dan Deret Aritmetika
Indikator Soal : Menentukan jumlah n suku suatu barisan aritmatika dari suatu
soal cerita.
Level Kognitif : C3

SOAL
19. Sebuah perusahaan memberikan gaji untuk karyawan yang baru bekerja pada bulan
pertama sebesar Rp 3.200.000, selanjutnya pada bulan-bulan berikutnya perusahaan
memberikan tambahan gaji sebesar Rp 50.000. jumlah gaji yang diterima selama satu
tahun pertama karyawan bekerja adalah...
A. Rp 40.200.000
B. Rp 40.600.000
C. Rp 41.600.000
D. Rp 41.700.000
E. Rp 41.950.000
Kunci/Pedoman Penskoran : D/1
KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XI / 1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menerapkan konsep barisan dan deret aritmetika
Materi : Barisan dan Deret Aritmetika
Indikator Soal : Menentukan rumus suku ke – n suatu barisan geometri.
Level Kognitif : C3

SOAL
20. Rumus suku ke-n pada barisan geometri 9, 27, 81, 243, ... adalah....
A. U n =3.3n−1
B. U n =9.3n
C. U n =3n−1
D. U n =3n+1
E. U n =3n+2

Kunci/ Pedoman Penskoran : D/1


KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XI / 1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menerapkan konsep barisan dan deret aritmetika
Materi : Barisan dan Deret Aritmetika
Indikator Soal : Menentukan rasio suatu barisan geometri
Level Kognitif : C3

SOAL
21. Sebuah barisan geometri dengan suku ke 7 adalah 12 dan suku ke 10 adalah 96. Rasio dari
barisan tersebut adalah…
A. 5
B. 4
C. 3
D. 2
E. 1
Kunci/Pedoman Penskoran : D/1
KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XI / 1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menentukan luas suatu segitiga
Materi : Luas Segitiga
Indikator Soal : Menghitung luas segitiga dengan menggunakan rumus luas
segitiga
Level Kognitif : C3

SOAL
22. Sebuah segitiga ABC mempunyai sisi a = 10cm, sisi b = 16cm, dan ∠ C=30 ° Luas
segitiga ABC tersebut adalah…
A. 40 cm2
B. 32 cm2
C. 24 cm2
D. 16 cm2
E. 12 cm2

Kunci/Pedoman Penskoran : A/1


KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XI / 1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menerapkan Rumus Trigonometri Jumlah dan Selisih Dua Sudut
Materi : Trigonometri jumlah dan selisih dua sudut
Indikator Soal : Menggunakan rumus trigonometri Selisih dua sudut untuk
menyelesaikan soal
Level Kognitif : C3

SOAL
3 12
23. Diketahui cos A= dan sin B= sudut A lancip dan sudut B tumpul.
5 13
Nilai cos ( A−B )=…
−63
A.
65
−33
B.
65
33
C.
65
63
D.
65
64
E.
65

Kunci/Pedoman Penskoran : D/1


KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XI / 1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menggambar fungsi kuadrat
Materi : Grafik Fungsi Kuadrat
Indikator Soal : Menentukan persamaan fungsi kuadrat dari grafik yang diberikan
Level Kognitif : C3

SOAL

24. Persamaan fungsi kuadrat yang sesuai dengan gambar grafik berikut adalah…

A. y=−2 x 2 + x

1 2
B. y= x + x
2

C. y=−2 x 2 +4 x

D. y=2 x 2+ x

E. y=x 2−2 x

Kunci/Pedoman Penskoran : C/1


KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XI / II
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menerapkan transformasi bangun datar
Materi : Tranformasi bangun datar
Indikator Soal : Menentukan translasi suatu garis
Level Kognitif : C3

SOAL

25. Tentukan bayangan garis y = 3x – 5 oleh translasi T [−21]


A. y = 2x + 2

B. y = 2x – 2

C. y = 3x + 2

D. y = 3x – 2

E. y = 2x + 3

Kunci/Pedoman Penskoran : C/1


KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XI / II
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi bangun ruang dan unsur-unsurnya
Materi : Bangun ruang dan unsur-unsurnya
Indikator Soal : Mengidentifikasi unsur-unsur bangun ruang berdasar ciri-cirinya.
Level Kognitif : C2

SOAL
26. Berikut ini yang merupakan diagonal ruang pada kubus ABCD.EFGH adalah…
A. AC
B. BH
C. EG
D. HC
E. FA
Kunci/Pedoman Penskoran : B/1
KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XI / II
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menentukan hubungan antar unsur-unsur dalam bangun ruang
Materi : Hubungan antar unsur dalam bangun ruang
Indikator Soal : Menghitung jarak antar unsur dalam ruang sesuai ketentuan
Level Kognitif : C3

SOAL
27. Kubus ABCD.EFGH dengan panjang sisi 8cm. titik P terletak ditengah-tengah rusuk AE.
Jarak titik P ke bidang BDHF adalah…
A. 4 √2
B. 8
C. 8 √ 2
D. 12
E. 12 √ 2

Kunci/Pedoman Penskoran : A/1


KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XI / II
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menentukan hubungan antara unsur-unsur dalam bangun ruang
Materi : Hubungan antar unsur dalam bangun ruang
Indikator Soal : Menghitung jarak antar unsur dalam ruang sesuai ketentuan
Level Kognitif : C3

SOAL
28. Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 6cm. jarak antara titik B ke
diagonal ruang AG adalah…
A. 2 √ 6
B. 3 √ 6
C. 2 √ 5
D. 3 √ 5
E. √ 5

Kunci/Pedoman Penskoran : A/1


KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XII / 1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menghitung Peluang Suatu Kejadian
Materi : Peluang Suatu Kejadian
Indikator Soal : Diberikan suatu soal, peserta didik dapat menentukan peluang
suatu kejadian dari pengambilan bola dari dua warna yang
berbeda
Level Kognitif : C3

Soal:
29. Dalam sebuah kotak terdapat 6 bola merah dan 7 bola putih.dari kotak itu di
ambil 2 bola sekaligus secara acak.peluang terambilnya dua bola dengan warna
berbeda adalah …
7
A.
13
13
B.
78
2
C.
13
21
D.
78
2
E.
78

Kunci/Pedoman Penskoran: C / 1

KARTU SOAL
(URAIAN)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XII / 1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menentukan Ukuran Pemusatan Data
Materi : Median Data Tunggal
Indikator Soal : Disajikan 10 data, peserta didik dapat menentukan median dari
data tersebut
Level Kognitif : C3

Soal:
30. Median dari data berikut: 17, 15, 19, 20, 21 , 25, 16, 19, 21, 18 adalah ….
A. 25
B. 21
C. 20
D. 17
E. 19

Kunci/Pedoman Penskoran: E / 1
KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XII / 1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menentukan ukuran penyebaran data
Materi : Simpangan rata-rata data berkelompok
Indikator Soal : Disajikan data table frekuensi dari data kelompok.peserta didik
dapat menentukan simpangan rata-rata dari data tersebut
Level Kognitif : C3

Soal:
31. Simpangan Rata-rata dari table
Frekuensi di samping adalah …. Nilai Frekuensi
A. 6 52 – 58 2
B. 7 59 – 65 6
C. 8
D. 9 66 – 72 7
E. 10 73 – 79 20
80 – 86 8
87 – 93 4
94 – 100 3
Jumlah 50

Kunci/Pedoman Penskoran: B / 1
KARTU SOAL
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XII / 2
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menggunakan sifat limit fungsi untuk menghitung bentuk tak
tentu fungsi aljabar dan trigonometri
Materi : Limit Fungsi
Indikator Soal : Peserta didik dapat menentukan nilai limit fungsi aljabar
Level Kognitif : C3

Soal:
x 2+ 4 x−12
32. Nilai dari lim adalah … .
x →2 x−2
A. 3
B. 4
C. 5
D. 7
E. 8

Kunci/Pedoman Penskoran: E / 1
KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XII / 2
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menggunakan konsep dan aturan turunan dalam perhitungan
turunan fungsi
Materi : Turunan Fungsi
Indikator Soal : Peserta didik dapat menentukan turunan fungsi aljabar
Level Kognitif : C3

Soal:

33. Turunan pertama dari f ( x )=sin 4 x +cos 3 x adalah ….


A. f ' ( x )=cos 16 x−sin 9 x
B. f ' ( x )=−cos 4 x +sin 9 x
C. f ' ( x )=4 cos 4 x+3 sin 3 x
D. f ' ( x )=−4 cos 4 x+ 3 sin3 x
E. f ' ( x )=4 cos 4 x−3 sin 3 x

Kunci/Pedoman Penskoran: E / 1
KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XII / 2
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Memahami konsep integral tak tentu dan integral tentu
Materi : Integral Tak Tentu
Indikator Soal : Peserta didik dapat menentukan nilai integral tak tentu
Level Kognitif : C3

Soal:
34. Nilai dari ∫ ( 2 x 3−9 x 2 +6 x+1 ) dx adalah ….

1 4
A. x −3 x 3 +3 x2 −x+ c
2
1 4
B. x −3 x 3 +3 x2 + x +c
2
1 4 9 3
C. x − x +6 x 2−x +c
2 2
1 4 9 3
D. x − x +3 x 2−1+c
2 2
6 x −18 x 3 +6 x +c
4
E.

Kunci/Pedoman Penskoran: B / 1
KARTU SOAL
(Pilihan Ganda)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XII / 2
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menggunakan integral untuk menghitung luas daerah di bawah
kurva dan volum benda putar
Materi : Volume Benda Putar
Indikator Soal : Peserta didik dapat menghitung volume benda putar
Level Kognitif : C3

Soal:
35. Volume benda putar daerah yang dibatasi oleh garis y=x +3 , x=0 , x=3 dan sumbu x jika
diputar 3600 mengelilingi sumbu x adalah.…
A. 46 π satuan volume
B. 48 π satuan volume
C. 50 π satuan volume
D. 63 π satuan volume
E. 55 π satuan volume

Kunci/Pedoman Penskoran: D / 1
KARTU SOAL
(URAIAN)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester :X/1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menerapkan operasi pada bilangan berpangkat
Materi : Operasi bilangan berpangkat
Indikator Soal : Peserta didik dapat menyelesaikan operasi berpangkat dengan
menngunakan sifat-sifat bilangan berpangkat

Level Kognitif : C3

Soal:

36. Tentukan nilai x yang memenuhi persamaan : 4 2 x +3 = 32 x+2 !

PEDOMAN PENSKORAN

No Uraian Jawaban / Kata Kunci Skor


43
Persamaan : 4 2 x +3 = 32 x+2 0,5

(22 )2 x+3 = ¿
2(2x + 3) = 5(x + 2) 0,5
4x + 6 = 5x + 10
4x – 5x = 10 - 6
-x = 4 0,5
x = -4

1,5
Total Skor 5

KARTU SOAL
(URAIAN)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester :X/1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menerapkan operasi pada bilangan berpangkat
Materi : Operasi bilangan berpangkat
Indikator Soal : Peserta didik dapat menyelesaikan operasi berpangkat dengan
menngunakan sifat-sifat bilangan berpangkat

Level Kognitif : C3

Soal:
2
37. Tentukanlah himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan (6x – 12) ≥ 2(6x + 2) !
3

PEDOMAN PENSKORAN

No Uraian Jawaban / Kata Kunci Skor


43 2
Pertidaksamaan (6x – 12) ≥ 2(6x + 2) ! 0,5
3
6x - 12 ≥ 3(6x + 2)
6x - 12 ≥ 18x + 6
6x – 18x ≥ 6 + 12
-12x ≥ 18 0,5
18
x ≤
−12
0,5
−3
x ≤
2
1

1,5
Total Skor 5

KARTU SOAL
(Essay)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XI / 1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menerapkan barisan dan deret Geometri
Materi : Deret Geometri tak hingga
Indikator Soal : Menghitung rasio dari suatu deret geometri tak hingga
Level Kognitif : C3

Soal:
1. Suku pertama suatu deret geometri adalah 8 dan jumlah suku tak hingganya adalah 32.
Tentukan rasio deret tersebut.

Kunci/Pedoman Penskoran:
a
S∞ =
1−r
8
32=
1−r
32 ( 1−r )=8
32−32 r =8
−32 r=8−3 2
−32 r=−2 4
−24
r=
−32
3
r=
4
KARTU SOAL
(Essay)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XI / 1
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menerapkan konsep fungsi linier
Materi : Grafik fungsi linear
Indikator Soal : Menentukan persamaan grafik fungsi linear yang melalui dua
titik
Level Kognitif : C3

SOAL

2. Buatlah persamaan garis yang melalui titik (-3,8) dan titik (4, 5)

Kunci/Pedoman Penskoran

x 1=−3 x 2=4

y 1=8 y 2=5

y− y1 x−x 1
=
y 2− y 1 x 2−x 1

y−8 x−(−3)
=
5−8 4−(−3)

y−8 x +3
=
−3 7

7 ( y−8 )=−3( x+3)

7 y−56=−3 x−9
7 y=−3 x−9+5 6

7 y=−3 x + 4 7

7 y +3 x−47=0

KARTU SOAL
(Essay)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XII / 2
Kurikulum : KTSP
Kompetensi Dasar : Menggunakan integral untuk menghitung luas daerah di bawah
kurva dan volume benda putar
Materi : Volume benda putar
Indikator Soal : Peserta didik dapat menghitung volume benda putar
Level Kognitif : C3

Soal:
1. Volume benda putar daerah yang dibatasi oleh garis y=x +2, x=2, dan x=4,
serta sumbu x diputar mengelilingi sumbu x sejauh 3600 adalah….

Kunci/Pedoman Penskoran:
4
V =π ∫( x +2)2 dx
2
4
¿ π ∫ ( x 2 + 4 x+ 4 ) dx
2
4
1 3
¿π [ 3
x +2 x 2+ 4 x ]
2

1 3 1
¿π
[( 3 )(
. 4 +2. 4 2+ 4.4 . − . 23+2. 22 +4.2
3 )]
152
¿π
3[ ]
2
¿ 50 π satuan volume
3

Anda mungkin juga menyukai