Anda di halaman 1dari 11

Lampiran 4.

Instrumen Penilaian
a. Penilaian Sikap Spiritual dan sosial

Nama siswa : …………………………..


Kelas : …………………………..

Skor Nilai
Sangat Kurang Mulai Selalu
No Pernyataan
Kurang konsisten konsisten Konsisten
1 2 3 4
A Sikap Spiritual
1. Berdoa sebelum beraktifitas
2. Menjawab salam
B Sikap Sosial
3. Keterbukaan
4. Ketekunan belajar
5. Kerajinan
6. Tenggan rasa
7. Kedisiplinan
8. Kerjasama
9. Rama dengan teman
10. Hormat pada guru
11. Kejujuran
12. Menempati janji
13. Kepedulian
14. Tanggung jawab
Jumlah
Jumlah total
Perolehan Nilai (Skala 1-4)

Keterangan :
Jumlah Skor
Nilai Akhir= x4
56
b. Instrumen Penilaian Sikap
1) Observasi
JURNAL PENGAMATAN SIKAP
Nama Sekolah : SMK Boedi Oetomo Cilacap
Kelas/Semester : XII (dua belas)/ 5 (Ganjil)
Tahun Ajaran : 2022/2023

Nama Catatan Butir Tindak


No Waktu Sikap Ttd
Siswa Perilaku Sikap Lanjut
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
Cilacap, …………………. 2022
Mengetahui,
Kepala SMK Boedi Oetomo Cilacap, Guru Mata Pelajaran,

Dewan Twi Kusumaningtyas, S.Hum. Prayudiyanto, S.Pd.


2) Penilaian diri sendiri
Nama siswa : ……………………………………………….
Kelas : ……………………………………………….
Skor Nilai
Tidak Kadang-
No Pernyataan Sering Selalu
Pernah kadang
1 2 3 4
1. Selama diskusi saya mengusulkan ide
kepada kelompok untuk didiskusikan
2. Ketika kami berdiskusi, tiap orang
diberi kesempatan mengusulkan
sesuatu
3. Tiap orang sibuk dengan yang
dilakukannya dalam kelompok saya
4. Selama kerja kelompok, saya
mendengarkan orang lain
5. Selama kerja kelompokk, saya
mengajuka pertanyaan
6. Semua anggota kelompok kami
melakukan sesuatu selama kegiatan
7. Selama kerja kelompok mengorganisasi
ide-ide saya
8. Selama kerja kelompok, saya
mengorganisasi kelompok
9. Selama kerja kelompok, saya
mengacaukan kegiatan
10. Selama kerja kelompok, saya melamun
JUMLAH
JUMLAH TOTAL
PEROLEHAN NILAI (Skala 1-4)

Keterangan :
Jumlah Skor
Nilai Akhir= x4
40
3) Penilaian Sikap Antar Teman

Nama Teman yang dinilai:


Nama Penilai :
Kelas :
Semester :
SKOR NILAI
Sangat
NO PERNYATAAN Jarang Sering Selalu
Jarang
1 2 3 4
1. Teman saya berkata benar, apa adanya
kepada orang lain
2. Teman saya mengerjakan sediri tugas-
tugas sekolah
3. Teman saya mentaati peraturan ( tata
tertib) yang diterapkan
4. Teman saya memperhatikan kebersihan
diri sendiri
5. Teman saya mengembalikan alat
kebersihan, pertukangan, olah raga,
laboratorium yang sudah selesai dipakai
ke tempat penyimpanan semula
6. Teman saya terbiasa menyelesaikan
pekerjaan sesuai dengan petunjuk guru
7. Teman saya menyelesaikan tugas tepat
waktu apabila diberikan tugas oleh guru
8. Teman saya berusaha bertutur kata yang
sopan kepada orang lain
9. Teman saya berusaha bersikap ramah
terhadap orang lain
10. Teman saya menolong teman yang
sedang mendapatkan kesulitan
JUMLAH
JUMLAH TOTAL
NILAI AKHIR (Skala 1-4)
Keterangan :
Jumlah Skor
Nilai Akhir= x4
40
c. Penilaian Pengetahuan

Butir Soal
1. Perkembanga zaman dan teknologi yang semakin maju berpengaruh terhadap
proses produksi, salah satunya di industri manufaktur dimana pada zaman dahulu
proses produksi masih menggunakan mesin konvensional yang membutuhkan
waktu lama. Pada saat ini industri manufaktur banyak menggunakan mesin yang
dikendalikan melalui program kompur. Istilah lain dari mesin yang dikendalikan
oleh program komputer adalah…
A. CAM
B. CNC
C. CAD
D. CADD
E. CATIA
2. Sebuah mesin yang dikendalikan oleh komputer memerlukan program untuk
melakukan prose pemesinan. Pada zaman dahulu program dimasukan secara
manual satu persatu, namun pada zaman sekarang pembuatan program lebih mudah
dan cepat dengan menggunakan perangkat lunak…
A. CAM
B. CADD
C. CATIA
D. CNC
E. CAE
3. Pada program CAM terdapat dua menu utama yang penting, menu yang digunakan
untuk membuat gambar desain adalah…
A. CAM
B. CNC
C. CAD
D. CADD
E. CATIA
4. Dalam membuat gambar desain dalam dalam menu CAD terdapat beberapa
perintah, berikut ini perintah ang berisi mengenai perintah untuk membuat garis,
persegi panjang, segi banyak, oval adalah…
A. Create
B. Analyze
C. Solid
D. File
E. Xform
5. Perhatikan gambar berikut

Untuk membuat bentuk berikut, perintah yang tepat adalah


A. Arc
B. Spline
C. Point
D. Rectangle
E. Polygon
6. Perintah line merupakan perintah yang digunakan untuk membuat garis lurus,
untuk membuat garis banyak secara bersambung maka perintah yang di pilih
adalah…
A. Klik create, pilih line, pilih mode
B. Klik create, pilih line, pilih two endpoint
C. Klik create, pilih line, isi kolom angle
D. Klik create, pilih line, isi kolom dimension
E. Klik create, pilih line, pilih type multi-line
7. Untuk membuat segi 8 maka perintah yang dipilih adalah…
A. Ellipse
B. Rectangle
C. Polygon
D. Arc
E. Spline
8. Perintah yang digunakan untuk memodifikasi garis-garis gambar dengan cara
memotong menjadi bebarapa bagian, menghapus garis-garis yang tidak dipakai,
maupun memperpanjang garis-garis yang perlu diperpanjang.adalah
A. Trim break extend
B. Fillet
C. Chamfer
D. Modify
E. Xform
9. Untuk mengubah garis-garis yang bersudut menjadi garis lengkung dengan ukuran
radius tertentu maka perintah yang tepat adalah…
A. Trim break extend
B. Fillet
C. Chamfer
D. Modify
E. Xform
10. Perhatikan gambar berikut!

Bagian yang ditunjuk oleh huruf b pada menu perintah polygon berfungsi untuk…
A. Titik tengan segi banyak
B. Ukuran sisi segi banyak
C. Ukuran jarak diagonal segi banyak
D. Untuk menentukan penempatan bidang segi banyak
E. Untuk menentukan jumlah sisi

Kunci Jawaban Soal


1. B. CNC
2. A. CAM
3. C. CAD
4. A. Create
5. D. Rectangle
6. E. Klik create, pilih line, pilih type multi-line
7. C. Polygon
8. A. Trim break extend
9. B. Fillet
10. E. Untuk menentukan jumlah sisi
Penskoran Jawaban dan Pengolahan Nilai
Nilai 1 : Jika jawaban benar
Nilai 0 : Jika jawaban salah

NK =
∑ Skor Perolehan × 100
Skor Maksimal

Keterangan
 Skor Perolehan merupakan penjumlahan skor per komponen penilaian
 Skor Maksimal merupakan skor maksimal per komponen penilaian
 Bobot diisi dengan persentase setiap komponen. Besarnya persentase dari
setiap komponen ditetapkan secara proposional sesuai karakteristik kompetensi
keahlian. Total bobot untuk komponen penilaian adalah 100
 NK = Nilai Komponen merupakan perkalian dari skor perolehan dengan bobot
dibagi skor maksimal
d. Penilaian keterampilan

Komponen/Sub Interval
No Indikator Skor
Komponen Penilaian Skor
1 Persiapan Kerja

a. Menyalakan komputer Prosedur menyalakan komputer dan


dan membuka membuka perangkat lunak CAM 91 - 100
perangkat lunak CAM tepat
Prosedur menyalakan komputer dan
membuka perangkat lunak CAM 80 - 90
kurang tepat
Prosedur menyalakan komputer dan
membuka perangkat lunak CAM 70 - 79
tidak tepat
2 Proses dan Hasil Kerja 

a. Keruntutan proses Proses gambar desain runtut 91 - 100


Proses gambar desain kurang runtut 80 - 90
Proses gambar desain tidak runtut 70 - 79
d. Ketepatan penggunaan Penggunaan perintah dalam
91 - 100
perintah CAM perangkat lunak CAM tepat
Penggunaan perintah dalam
80 - 90
perangkat lunak CAM kurang tepat
Penggunaan perintah dalam
70 - 79
perangkat lunak CAM tidak tepat
g. Kesesuaian hasil Hasil gambar desain sesuai dengan
91 - 100
dengan gambar kerja gambar kerja
Hasil gambar desain kurang sesuai
80 - 90
dengan gambar kerja
Hasil gambar desain tidak sesuai
70 - 79
dengan gambar kerja
3 Sikap kerja  
Komponen/Sub Interval
No Indikator Skor
Komponen Penilaian Skor
a. Keterampilan dalam Bekerja dengan terampil 91 -100
bekerja Bekerja dengan cukup terampil 80 - 90
Bekerja dengan kurang terampil 70 - 79
d. Kedisiplinan dalam Bekerja dengan disiplin 91 - 100
bekerja Bekerja dengan cukup disiplin 80 - 90
Bekerja dengan kurang disiplin 70 - 79
g. Tanggung jawab dalam Bertanggung jawab 91 - 100
bekerja Cukup bertanggung-jawab 80 - 90
Kurang bertanggung-jawab 70 - 79
j. Konsentrasi dalam Bekerja dengan konsentrasi 91 - 100
bekerja Bekerja dengan cukup konsentrasi 80 - 90
Bekerja dengan kurang konsentrasi 70 - 79
e. Kejujuran dalam Bekerja dengan jujur 91 - 100
bekerja Bekerja dengan cukup jujur 80 - 90
Bekerja dengan tidak jujur 70 - 79
4 Waktu 
Penyelesaian pekerjaan Selesai sebelum waktu berakhir 91 - 100
Selesai tepat waktu 80 - 90
Selesai setelah waktu berakhir 70 - 79
Pengolahan Nilai Keterampilan :

Nilai Praktik (NP)

Proses dan
Persiapan Sikap Kerja Waktu ∑ NK
Hasil Kerja

1 2 3 5 6

Skor Perolehan

Skor Maksimal

Bobot 10% 60% 20% 10%

NK

Keterangan:

 Skor Perolehan merupakan penjumlahan skor per komponen penilaian

 Skor Maksimal merupakan skor maksimal per komponen penilaian

 Bobot diisi dengan persentase setiap komponen. Besarnya persentase dari setiap
komponen ditetapkan secara proposional sesuai karakteristik kompetensi keahlian.
Total bobot untuk komponen penilaian adalah 100

 NK = Nilai Komponen merupakan perkalian dari skor perolehan dengan bobot


dibagi skor maksimal

NK =
∑ Skor Perolehan × Bobot
Skor Maksimal

 NP = Nilai Praktik merupakan penjumlahan dari NK

Anda mungkin juga menyukai