Anda di halaman 1dari 26

PANGAN HALAL THOYYIB

UNTUK HIDUP SEHAT

Dr. Hj. Siti Nur Husnul Yusmiati M.Kes


Direktur IHC UMAHA- Pengurus LPPOM MUI Jawa Timur
yusmiati1976@gmail.com
Makan……
Kebutuhan pokok manusia
Engkau adalah apa
yang kau makan………
( QS. Al-Baqarah : 168 )

( QS. Al-Baqarah : 172 )

Mengkonsumsi yang Halal :


- Perintah Allah SWT
- Menjauhkan diri dari bujukan Syetan
(maksiat)
- Ciri Muslim (beribadah kepada Allah SWT)
Pada dasarnya semua yang ada di muka bumi hukumnya HALAL, kecuali
ada dalil yang mengharamkan.
‫هو الذي خلقكم ما في األرض جميعا‬
“Dialah yang telah menjadikan segala sesuatu yang ada di bumi ini untuk
kamu… [QS. Al Baqarah:29]
‫يا أيها الذين ءامنوا كلوا من طيبات ما رزقناكم‬
“Hai orang-orang yang beriman makanlah diantara rizki yang baik-baik
yang kami berikan kepadamu.” [QS.Al Baqarah : 172].

Bahan yang haram dalam Islam tidaklah banyak dibandingkan bahan yang
halal. Namun perkembangan ilmu dan teknologi dalam pengolahan telah
membuat produk industri makanan, minuman, obat-obatan, dan kosmetik
berpotensi menjadi atau terjatuh pada syubhat (samar, grey area,
berpeluang menjadi haram). َّ‫ام بَيِنَّ َوبَيْنَ ُه ََّما أ ُ ُم ْورَّ ُم ْشتَبِ َهات‬
ََّ ‫ل بَيِنَّ َوإِنَّ الْ َح َر‬
ََّ َ‫إِنَّ الْ َحال‬

Sumber keharaman bisa dari bahan baku, bahan tambahan, atau bahan
pembantu.
ُ‫ّللا ِّب ِّْه َوال ُمن َخنِّقَ ْةُ َوال َموقُو ْذَْة ُ َوال ُمت ََر ِّديَ ْة‬ َّْ ‫ير َو َما أ ُ ِّه‬
َِّّْ ‫ل ِّلغَي ِّْر‬ ِّْ ‫علَي ُك ُْم ال َميت َ ْةُ َوالدَّ ُْم َولَح ُْم ال ِّخن ِّز‬
َ ْ‫ُح ِّر َمت‬
ُ ُّ‫عْلَى الن‬
ِّْ ‫ص‬
‫ب‬ َ ‫ح‬ َْ ‫سبُ ُْع ِّإ َّّلْ َما ذَ َّكيتُمْ َو َما ذُ ِّب‬ َّ ‫ل ال‬ َْ ‫َوالنَّ ِّطي َح ْةُ َو َما أ َ َك‬

َٰٓ
َّ‫َّو ْٱْل َ َّْزلَ ُم‬
َ ‫اب‬ُ ‫ص‬ َ ‫َّو ْٱْلَن‬َ ‫يَأَيُّ َهاَّٱلذِينََّ َءا َمنُ َٰٓو ۟اَّ ِإن َماَّٱلْخ َْم َُّر َوٱلْ َمي ِْس ُر‬
bangkai
ََّ‫ط ِنَّفَٱجْ تَنِبُوَّهُ لَعَل ُك ْمَّتُفْ ِل ُحون‬
َ ْ‫َّم ْنَّ َع َم ِلَّٱلشي‬ ِ ‫ِرجْس‬

darah QS. ALMAIDAH:


90

BARANG yang daging


babi

dinyatakan daging hewan


Khamr

HARAM yang disembelih


atas nama
selain Allah

hewan yang mati karena


tercekik, dipukul, terjatuh, ََّ َّ‫َّو ُك ُّلَّخ َْم ٍر‬
“َّ‫ح َرام‬ َ ‫ُك ُّلَّ ُمس ِْك ٍرَّخ َْمر‬
ditanduk hewan lain,
diterkam binantang buas
“Setiap hal yang memabukkan itu
hewan yang disebut khamr (miras), dan setiap
yang memabukkan adalah
disembelih
untuk
haram.” (Hadits)
berhala

QS. ALMAIDAH: 3;
AL-AN ‘AM: 145, AL-NAHL: 115
ْ‫لَ َيأْ ِت َ ََّي عَ ََل النَّ ِاس َز َم ٌان ََل ي ُ َب ِاِل الْ َم ْر ُء ِب َما خَ ََ ََ الْ َما ََ خَ ِم ْْ ََ َََ خَ ْْ ِم ْْ ََ َرا‬
Halal itu pandangan hidup,
“Akan datang suatu masa pada umat manusia, mereka tidak lagi peduli
cara hidup, sikap hidup, dan
dengan cara untuk mendapatkan harta, apakah melalui cara yang halal
pegangan hidup
ataukah dengan cara yang haram“. [HR Bukhari].

HALAL
PEMANF
AATANN
HALAL HALAL YA
PENYIM-
WUJUD/
HALAL PANANN
ZATNYA YA
CARA
PEMBU
HALAL A-
CARA TANNYA HALAL
MEMPE PENYAJI
RO- ANNYA
LEHNYA
Saat Ini, Produk Yang Disajikan
1. Produk Mudah Dikonsumsi
2. Penampilan Produk Menggugah Selera Konsumen
3. Bertahan Segar Dengan Warna, Aroma, Rasa, Dan Tekstur
Yang Diinginkan

Campur Tangan Teknologi Dan Kompleksitas Bahan


Menjadi Hal Yang Tak Terhindarkan

Perlu Fatwa Halal Melalui Proses Sertifikasi


Halal Untuk Memperjelas Status Hukum Halal
Dan Haram Produk Yang Masih Syubhat
Barangsiapa menjaga diri dari perkara yang syubhat itu
berarti ia telah menjaga agama dan kehormatannya.
Barangsiapa terjatuh ke pada yang syubhat berarti ia telah
terjatuh dalam yang haram” (al Hadits)
Tujuan Sertifikasi Halal
Sertifikasi Halal pada produk pangan, obat-obatan,
kosmetika dan produk lainnya dilakukan untuk
memberikan kepastian status kehalalan,
sehingga dapat menenteramkan batin
konsumen dalam mengonsumsinya.
Apa itu Produk Halal?
Produk yang diproduksi dari bahan yang halal di fasilitas
yang tidak terkontaminasi bahan haram/najis

Fasilitas
Bahan produksi tidak
terkontaminasi
Produk
Halal bahan Halal
haram/najis
Bagaimana
makanan yang baik
(Thoyyib)?...

1. Bergizi
2. Aman
3. Menarik
Pastikan Makanan dan Minuman kita
Halal
1. Pilihlah bahan makanan dan minuman
yang jauh dari unsur haram
2. Biasakan baca komposisi bahan pada
kemasan
3. Pilihlah tempat makan atau makanan
kemasan dengan label halal
Terimakasih....

Assalamualaikum wr wb....

Anda mungkin juga menyukai